SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi dan Melengkapi Syarat-syarat untuk. Memperoleh Gelar Sarjana Hukum. Universitas Sumatera Utara OLEH :

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi dan Melengkapi Syarat-syarat untuk. Memperoleh Gelar Sarjana Hukum. Universitas Sumatera Utara OLEH :"

Transkripsi

1 PUTUSAN LEPAS DARI SEGALA TUNTUTAN HUKUM (ONSLAG VAN RECHTSVERVOLGING) TERHADAP TINDAK PIDANA PENGGELAPAN (STUDI KASUS PUTUSAN NOMOR 171/ PID. B/ 2011/ PN. SMI) SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi dan Melengkapi Syarat-syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Universitas Sumatera Utara OLEH : NOVA ATRI BR SAGALA NIM DEPARTEMEN HUKUM PIDANA FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015 i

2 PUTUSAN LEPAS DARI SEGALA TUNTUTAN HUKUM (ONSLAG VAN RECHTSVERVOLGING) TERHADAP TINDAK PIDANA PENGGELAPAN (Studi Kasus Putusan Nomor: 171/ Pid. B/ 2011/ PN. SMI) SKRIPSI Disusun dan Diajukan untuk Melengkapi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara OLEH : NOVA ATRI BR SAGALA NIM DEPARTEMEN HUKUM PIDANA FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015 ii

3 PUTUSAN LEPAS DARI SEGALA TUNTUTAN HUKUM (ONSLAG VAN RECHTSVERVOLGING) TERHADAP TINDAK PIDANA PENGGELAPAN (Studi Kasus Putusan Nomor: 171/ Pid. B/ 2011/ PN. SMI) SKRIPSI Disusun dan Diajukan untuk Melengkapi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara TELAH DISAHKAN OLEH : Ketua Departemen Dr. M. Hamdan, SH., MH NIP Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II Prof. Dr. Syafruddin Kalo, SH., M. Hum Dr. Mohammad Ekaputra, SH., M. Hum NIP NIP DEPARTEMEN HUKUM PIDANA FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015 iii

4 KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala nikmat dan rahmat yang tak terhingga yang telah diberikan kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya penulis persembahkan kepada kedua orang tua, sehingga akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Putusan Lepas Dari Segala Tuntutan Hukum (Onslag Van Rechtsvervolging) Terhadap Tindak Pidana Penggelapan (Studi Kasus Putusan No. 171/ Pid.B/ 2011/ PN. SMI). Setelah beberapa waktu lamanya akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini sebagai salah satu syarat akademis untuk menyelesaikan Pendidikan Program S-1 pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara. Penulis menyadari sebagai manusia biasa tidak akan pernah luput dari kesalahan, kekurangan dan kekhilafan, baik dalam pikiran maupun perbuatan. Berkat bimbingan dari Bapak dan Ibu dosen Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara baik secara langsung maupun secara tidak langsung dalam mengasuh serta membimbing penulis sejak masuk pada bangku perkuliahan hingga akhir penulisan skripsi ini, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Dengan ini izinkanlah penulis mengucapkan rasa hormat dan terima kasih setinggi-tingginya kepada pihak-pihak yang telah banyak membantu dalam proses penyusunan skripsi ini. Terima kasih penulis ucapkan kepada : 1. Bapak Prof. Dr. Runtung Sitepu, SH.,M.Hum., sebagai Dekan Fakultas Hukum USU Medan; iv

5 2. Bapak Prof. Dr. Budiman Ginting, SH., M.Hum., sebagai Pembantu Dekan I Fakultas Hukum USU Medan; 3. Bapak Syafruddin Hasibuan, SH., M.Hum., DFM sebagai Pembantu Dekan II Fakultas Hukum USU Medan; 4. Bapak Dr. OK. Saidin, SH., MH,. sebagai Pembantu Dekan III Fakultas Hukum USU Medan; 5. Bapak Dr. M. Hamdan, SH., MH., sebagai Ketua Departemen Hukum Pidana Fakultas Hukum USU Medan; 6. Ibu Liza Erwina, SH., M.Hum., sebagai Sekretaris Departemen Hukum Pidana Fakultas Hukum USU Medan 7. Bapak Prof. Dr. Syafruddin Kalo, SH., M. Hum., sebagai Pembimbing I yang telah meluangkan waktu, memberikan ilmunya untuk menuntun dan mengarahkan penulis dalam menyelesaikan skripsi ini; 8. Bapak Dr. Mohammad Eka Putra., SH., M.Hum., sebagai Pembimbing II yang telah meluangkan waktu, memberikan ilmunya untuk membimbing dan mengarahkan penulis dalam menyelesaikan skripsi ini; 9. Seluruh staf pengajar Fakultas Hukum USU Medan yang telah membimbing penulis, dan juga seluruh pegawai yang telah membantu dalam mengurus banyak hal selama mengikuti perkuliahan sampai dengan menyelesaikan skripsi ini; 10. Orang tua, M. Sagala (Bapak) dan R. Situmorang (Mamak), yang telah dengan penuh kasih sayang membesarkan, memotivasi, mendidik dan membimbing penulis hingga sampai saat ini. Terima kasih untuk setiap cinta, doa, dan semangat yang tak habis- habisnya kalian berikan kepada v

6 penulis. Juga kepada adek- adek kakak, Oktaviani, Kristi, Binsar, Angel, terimakasih untuk semangat dan doanya dekku, semoga kita selalu membanggakan bapak mamak. Dan juga untuk semua keluarga, terimakasih juga kritik, doa, dan semangatnya; 11. Buat adek Nadet Yosep, terimakasih doanya adek, terimakasih semangatnya, terimakasih ejekannya, terimakasih hiburannya. Semoga adek cepat nyusul ya, terus doakan kakakmu ini di tahap selanjutnya; 12. Untuk abang kakak yang selalu memberi masukan, kak Agnes dan Anggik, bang Rio, buat eda Jesika juga, terimakasih untuk waktunya, hiburannya, terimakasih untuk semua hal yang kita lakukan bersama, terutama terimakasih untuk doanya; 13. Untuk sahabat- sahabat penulis, Lesmi, Shelo, Henny, Septi, terimakasih doanya untuk segera menyusul kalian, terimakasih semangatnya, terimakasih untuk setiap hal yang kita lalui, semoga kita semua sukses, apa yang kita cita- citakan tercapai, amin; 14. Kepada Keluarga Mahasiswa Katolik (KMK) St. Fidelis Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara, khususnya kawan- kawan 011, Kristina, Opung, David, Ivan, Vincent, Ruba, Maruli, Devid, Bang Frans, dan yang lainnya yang selalu mendorong saya untuk cepat menyelesaikan study lewat lelucon-leluconnya, adek- adek yang juga memberi semangat, Putri, Parade, Jannes, Lusiana, Rahmat Britney, Agnes, Gina, dan semua adekadek 014. Juga Keluarga Mahasiswa Katolik (KMK) St. Albertus Magnus Universitas Sumatera Utara, Horas, Melsa, Sisilia, Santri, semuanya yang tidak bisa disebutkan satu per satu, terimakasih doanya kawan- kawan, vi

7 adek- adek, abang- abang, terimakasih atas persaudaraan yang berharga dan tak akan terlupakan ini, Ad Maiorem Dei Gloriam!; 15. Kepada kawan- kawan Lintas Almamater, terimakasih semangatnya, Melva, Poni, Eca, Appiri Conny, Gelora, dll; 16. Terima kasih kepada kawan- kawan yang sama-sama berjuang dari awal kuliah, Rina, Dessy, Elly, Ika, juga Rani dan Junita, yang juga bersamasama berjuang di akhir masa kuliah ini. Terimakasih untuk semua yang sudah kita lalui sepanjang kuliah ini, terimakasih mewarnai masa kuliah ini kawan- kawan, terimakasih untuk dukungan dan doa kalian; 17. Teman- teman Grup D yang juga selalu memberi semangat, David, Genady, Bill, Nova, Bulek, Garry, Fakhri, Reno, dan semuanya, yang sudah mewarnai masa kuliah ini, semoga ke depannya kita semua sukses kawan- kawan, amin; 18. Tak lupa juga untuk abang- abang, dan adek- adek di Mapala Natural Justice, yang selalu menerima saya untuk bergabung, terimakasih untuk hari- hari menyenangkan ketika bersama kalian, terutama adek Sari yang selalu terganggu karna semua tingkah laku saya dan kawan- kawan yang lain; 19. Teman-teman segerakan dalam Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia, yang secara tidak langsung juga mendukung saya, khususnya sarinah Yohana, makasih doanya adek sarinah; 20. Juga untuk semua orang yang sudah mendoakan penulis dalam doanya, terimakasih setulusnya untuk doanya; vii

8 Akhir kata penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang membantu penulis dan tidak dapat disebutkan satu persatu. Semoga Tuhan membalas kebaikan kalian. Semoga ilmu yang penulis dapatkan selama ini bermanfaat bagi penulis, dan semua orang, sekarang dan masa yang akan datang. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini masih banyak kekurangan, oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun. Semoga skripsi ini bermanfaat bagi yang membutuhkan. Medan, Maret 2015 Penulis, Nova Atri Br Sagala viii

9 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... PERSETUJUAN PEMBIMBING... ABSTRAKSI... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... BAB. I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 6 C. Tujuan dan Manfaat Penulisan... 7 D. Tinjauan Kepustakaan Putusan Hakim dan ruang lingkupnya... 8 a. Pengertian Putusan Hakim b. Jenis- jenis Putusan Hakim c. Teori Pengambilan Putusan d. Tahap Pengambilan Putusan Pidana Tindak Pidana a. Pengertian Tindak Pidana b. Unsur- unsur Tindak Pidana Penggelapan a. Pengertian Penggelapan b. Unsur- unsur Delik Penggelapan E. Keaslian Penulisan F. Metode Penelitian ix

10 G. Sistematika Penulisan BAB. II JENIS- JENIS PUTUSAN YANG DIJATUHKAN PENGADILAN TERHADAP SUATU PERKARA PIDANA A. Putusan Bebas/ Vrijsprak B. Putusan Pemidanaan/ Veroordeling C. Putusan Lepas dari Segala Tuntutan Hukum/ Onslag Van Rechtsvervolging BAB. III DASAR PENJATUHAN PUTUSAN LEPAS DARI SEGALA TUNTUTAN HUKUM/ ONSLAG VAN RECHTSVERVOLGING OLEH HAKIM A. Alasan Penjatuhan Putusan Lepas dari Segala Tuntutan Hukum terhadap suatu Perkara Pidana Alasan Pelepasan dari Segala Tuntutan Hukum dalam KUHAP dan RUU KUHAP Alasan Pelepasan dari Segala Tuntutan Hukum dalam KUHP dan Konsep KUHP Baru B. Upaya Hukum yang dapat Dilakukan terhadap Putusan Lepas Dari Segala Tuntutan Hukum BAB. IV ANALISIS TERHADAP PUTUSAN LEPAS DARI SEGALA TUNTUTAN HUKUM/ ONSLAG VAN RECHTSVERVOLGING PADA KASUS PUTUSAN NO. 171/ Pid.B/ 2011/ PN. SMI A. Gambaran Umum Kasus Kasus Posisi Dakwaan Jaksa Penuntut Umum Tuntutan Jaksa Penuntut Umum Pertimbangan Hakim Amar Putusan B. Analisis Kasus Dakwaan Jaksa Penuntut Umum x

11 2. Tuntutan Jaksa Penuntut Umum Putusan Hakim Penilaian Penulis terhadap Putusan Hakim BAB. V PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA... LAMPIRAN xi

12 ABSTRAKSI Nova Atri Br Sagala * Prof. Dr. Syafruddin Kalo, SH., M. Hum ** Dr. Mohammad Ekaputra, SH., M. Hum *** Skripsi ini berbicara mengenai tepat tidaknya putusan lepas dari segala tuntutan hukum/ onslag van rechtvervolging yang sudah dijatuhkan hakim pengadilan negeri Sukabumi terhadap sebuah perkara pidana dengan nomor putusan No. 171/ Pid. B/ 2011/ PN. SMI dengan terdakwa Roberth yang didakwa telah melakukan tindak pidana penggelapan. Disini diteliti mengenai alasan ataupun pertimbangan hakim dalam menjatuhkan putusan lepas dari segala tuntutan hukum tersebut apakah sesuai dengan ketentuan yang berlaku atau tidak. Ada tiga permasalahan yang dibahas dalam skripsi ini yaitu, apa saja jenis putusan yang dapat dijatuhkan oleh hakim terhadap suau perkara pidana, kapan hakim dapat menjatuhkan putusan lepas dari segala tuntutan hukum terhadap suatu perkara pidana, dan yang terakhir adalah bagaimana analisis terhadap putusan lepas dari segala tuntutan hukum yang dijatuhkan dalam putusan No Pid. B/ 2011/ PN. SMI. Metode penelitian yang digunakan dalam skripsi ini adalah penelitian normatif melalui penelitian kepustakaan, yakni yang menggunakan data sekunder, meliputi bahan hukum primer, sekunder, dan tersier, dengan mengidentifikasi norma- norma secara sistematis. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. Adapun sumber data sekunder ini ada beberapa jenis yaitu bahan hukum primer, sekunder, dan tersier. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis data kualitatif, yaitu dengan mengumpulkan data dari bahan hukum yang telah disebutkan sebelumnya, mengkualifikasikan, menghubungkannya dengan masalah yang dibahas, kemudian menarik kesimpulan dari penelitian. Penelitian ini menggunakan pendekatan kasus (case approach). Ketentuan mengenai putusan lepas dari segala tuntutan hukum ini diatur dalam Kitab Undang- Undang Hukum Acara Pidana, yaitu pada pasal 192 ayat (1). Selain itu dalam beberapa pasal dalam Kitab Undang- Undang Hukum Pidana juga disebutkan beberapa hal yang dapat dijadikan sebagai dasar bagi hakim untuk menjatuhkan putusan lepas dari segala tuntutan hukum terhadap suatu perkara pidana. Agar tidak ada kesan adanya ketidakadilan terhadap pihak-pihak yang berkaitan dengan perkara tersebut. Oleh karena itu segala putusan yang dijatuhkan hakim terhadap suatu perkara, haruslah jelas alasan dan dasar- dasar pertimbangannya, baik itu disesuaikan hanya berdasarkan ketentuan perundangundangan saja ataupun dengan adanya keyakinan hakim yang memeriksa perkara. * Penulis, Mahasiswa Departemen Hukum Pidana Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara. ** Pembibimbing I, Staf Pengajar Departemen Hukum Pidana Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara. *** Pembimbing II, Staf Pengajar Departemen Hukum Pidana Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara. xii

SKRIPSI DISUSUN OLEH : DESSY VITA NATALIN SIMANJUNTAK NIM : DEPARTEMEN HUKUM PIDANA

SKRIPSI DISUSUN OLEH : DESSY VITA NATALIN SIMANJUNTAK NIM : DEPARTEMEN HUKUM PIDANA PENERAPAN KETENTUAN PIDANA TERHADAP ANGGOTA KEPOLISIAN PELAKU PENGANIAYAAN TERHADAP TERSANGKA DITINJAU DARI PERSPEKTIF PERLINDUNGAN TERHADAP TERSANGKA ( Studi Putusan Pengadilan Negeri Bukit Tinggi Nomor
