DAN PUTIH DI TRANS7 SKRIPSI. Disusun. Oleh:

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "DAN PUTIH DI TRANS7 SKRIPSI. Disusun. Oleh:"

Transkripsi

1 ANALISIS PENGGUNAAN DEIKSIS SOSIAL PADA TUTURAN HOST DAN BINTANG TAMU DALAM ACARA TALK SHOW HITAM PUTIH DI TRANS7 EDISI FEBRUARI 2017 SKRIPSI Disusun untuk Memenuhi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Oleh: KARTIKASARI NOVIA MELANI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRAA INDONESIA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2017

2 ii

3 iii

4 iv

5 MOTTO Barang Siapa keluar untuk mencari ilmu maka dia berada di jalan Allah. (H.R. Turmudzi) Barang siapa menempuh suatu jalan untuk mencari ilmu, maka Allah memudahkannya mendapat jalan ke syurga. (H.R.Muslem) Waktu itu bagaikan pedang, jika kamu tidak memanfaatkannya menggunakan untuk memotong, ia akan memotongmu (menggilasmu). (H.R. Muslem) v

6 PERSEMBAHAN Puji syukur ke hadirat Allah SWT. Shalawat serta salam senantiasa tercurah kepada Nabi Muhammad SAW. Skripsi ini dipersembahkan kepada: Bapak Sumarjo dan Ibu Tolsiyah Terima kasih yang setulusnya atas kasih sayang, kesabaran, kerja keras, dan semua pengorbanan yang selama ini telah diberikan dengan tulus dan ikhlas. Kakakku Kamsiyah Lestari dan Sumiyati Sahabatku Devara Ariesmaya dan Venti Dian Lestari Serta saudara dan teman-temanku yang tidak dapat disebutkan satu per satu, yang selalu mendukung dan memberi inspirasi dalam penyusunan skripsi ini. Terima kasih atas doa dan semangat yang diberikan selama ini. Calon Imamku Agus Triono Terimakasih untuk semua yang telah kau berikan selama ini, baik kasih sayang, waktu, maupun materil. Terima kasih atas doa, kesabaran, semangat dan dukungan sehingga penelitian ini dapat terselesaikan. vi

7 KATA PENGANTAR Assalammu alaikum wr.wb Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT atas rahmat dan petunjuk yang telah diberikan sehingga skripsi yang berjudul Analisis Penggunaan Deiksis Sosial pada Tuturan Host dan Bintang Tamu dalam Acara TalkShow HItam Putih di Trans7 edisi Februari 2017 dapat terselesaikan. Dengan terselesaikannya penelitian ini tentunya ada bantuan dari berbagai pihak yang terlibat, maka dari itu pada kesempatan ini peneliti akan menyampaikan terima kasih kepada: 1. Drs. Eko Suroso, M.Pd. Ketua Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, dan sebagai Dosen Pembimbing 1 yang sabar dalam memberikan bimbingan kepada peneliti untuk menyelesaikan skripsi ini. 2. Dr. H. Kuntoro, M.Hum. Dosen Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan di tengah kesibukannya. 3. Para dosen yang telah memberikan ilmu kepada peneliti atas izin Allah SWT. 4. Semua pihak yang telah memberikan ilmu kepada peneliti atas izin Allah SWT. sehingga penelitian ini dapat diselesaikan dengan baik dan tepat waktu. Semoga Allah SWT. memberikan balasan yang setimpal pada semua pihak yang telah memberikan bantuan kepada peneliti dalam penelitian skripsi ini. Peneliti berharap mudah-mudahan skripsi ini dapat bermanfaat bagi seluruh pembaca. Purwokerto, 9 Agustus 2017 Peneliti vii

8 DAFTAR ISI JUDUL... i PERSETUJUAN... ii PENGESAHAN... iii PERNYATAAN... iv MOTTO... v PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... vii i DAFTAR LAMPIRAN... x DAFTAR TANDA DAN SINGKATAN... xi ABSTRAK... xii ABSTRACT... xii i BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 6 C. Tujuan Penelitian... 7 D. Manfaat Penelitian Manfaat Teoritis Manfaat Praktis... 7 BAB II LANDASAN TEORI... 8 A. Penelitian Relevan... 8 B. Deiksis Sosial Pengertian Deiksis Sosial Bentuk Deiksis Sosial a. Deiksis Sosial Relasional ) Penutur dan Acuan (Honorifiks Rujukan/Acuan) ) Penutur dan Petutur (Honorifiks Petutur) ) Penutur dan Pendengar/Penonton (Honorifiks Penonton) ) Penutur dan Latar (Tingkat Formalitas) b. Deiksis Sosial Mutlak ) Authorized Speaker (Penutur yang Berwenang) ) Authorized Recipient (Penerima yang Berwenang) Fungsi Deiksis Sosial C. Tuturan Pengertian Tuturan Aspek-Aspek Situasi Tutur a. Penutur dan Lawan Tutur viii

9 b. Konteks Tuturan c. Tujuan Tuturan d. Tindak Tutur sebagai Bentuk Tindakan e. Tindak Tutur sebagai Produk Tindak Verba D. Host/Presenter Pengertian Host/Presenter Jenis Host/Presenter E. Bintang Tamu Pengertian Bintang Tamu Ciri-ciri Bintang Tamu F. Talk Show Hitam Putih Pengertian Talk Show Hitam Putih Ciri Khas Talk Show Hitam Putih G. Peta Konsep BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian B. Data dan Sumber Data Data Sumber Data C. Tahap Penelitian Tahap Penyediaan Data Tahap Analisis Data Tahap Penyajian Hasil Analisis Data BAB IV HASIL ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN A. Bentuk Deiksis Sosial Relational (Relasional) pada Tuturan Host dan Bintang Tamu dalam Acara TalkShow Hitam Putih Edisi Februari Penutur dan Acuan (Honorifiks Rujukan/Acuan) Penutur dan Petutur (Honorifiks Petutur) Penutur dan Pendengar/Penonton (Honorifiks Penonton) Penutur dan Latar (Tingkat Formalitas) B. Bentuk Deiksis Sosial Absolute (Mutlak) pada Tuturan Host dan Bintang Tamu dalam Acara TalkShow Hitam Putih EdisiFebruari Authorized Speaker (Penutur yang Berwenang) Authorized Recipient (Penerima yang Berwenang) BAB V PENUTUP A. Simpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN ix

10 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Kartu Data Tuturan Host dan Bintang Tamu dalam Acara TalkShow Hitam Putih di Trans7 Edisi Februari 2017 yang mengandung deiksis sosial Lampiran 2. Tabel Klasifikasi Deiksis Sosial Bentuk Relasional pada Acara TalkShow Hitam Putih di Trans7 Edisi Februari Lampiran 3. Tabel Klasifikasi Deiksis Sosial Bentuk Mutlak pada Acara TalkShow Hitam Putih di Trans7 Edisi Februari x

11 DAFTAR TANDA DAN SINGKATAN (I.1) (I ) ( 1) Deddy C. Chika J. BT HR HM HP HF AS AR : kode data : romawi pada urutan pertama pada kode data menunjukkan urutan tanggal penayangan acara talkshow. : angka urutan kedua pada kode data menunjukkan urutan tuturan. : Deddy Courbuzier : Chika Jesika : Bintang Tamu : Honorifik Rujukan : Honorifik Mitra Tutur : Honorifik Penonton : Honorifik Formalitas : Authorized Speaker : Authorized Recipien xi

12 ABSTRAK Penelitian berjudul Analisis Penggunaan Deiksis Sosial pada Tuturan Host dan Bintang Tamu dalam Acara TalkShow Hitam Putih di Trans7 Edisi Februari 2017 bertujuan untuk mendeskripsikan bentuk-bentuk dan fungsi deiksis sosial pada tuturan host dan bintang tamu dalam acara TalkShow Hitam Putih di Trans7 edisi Februari Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif kualitatif. Data penelitian yaitu data tuturan host dan bintang tamu dalam acara TalkShow Hitam Putih di Trans7 edisi Februari 2017 yang berjumlah 108 tuturan host dan bintang tamu. Pada tahap penelitian dibagi menjadi tiga tahap yaitu tahap penyediaan data, tahap analisis data dan tahap penyajian hasil analisis data. Pada tahap penyediaan data menggunakan metode simak dengan teknik dasar sadap. Sebagai teknik lanjutannya menggunakan teknik Simak Bebas Libat Cakap (SBLC) dan teknik catat. Pada metode analisis data peneliti menggunakan metode agih dengan teknik dasar BUL. Pada tahap penyajian data peneliti menggunakan metode informal. Hasil penelitian ini yaitu bentuk dan fungsi deiksis sosial yang diperoleh pada tuturan host dan bintang tamu dalam acara TalkShow Hitam Putih yang berupa bentuk deiksis sosial relasional dan bentuk deiksis sosial mutlak. Bentuk deiksis sosial relasional mencakup 1) Honorifiks rujukan (acuan), 2) Honorifiks petutur (mitra tutur), 3) Honorifiks penonton, 4) Tingkat formalitas bahasa. Bentuk deiksis sosial mutlak yaitu authorized recipient dan authorized recipient. Bentuk yang paling dominan digunakan yaitu bentuk relasional berkategori honorifiks rujukan dan honorifiks petutur. Deiksis sosial berfungsi mengungkapkan perbedaan-perbedaan status sosial di dalam masyarakat yang terdapat pada para partisipan dalam peristiwa berbahasa, terutama yang berhubungan dengan aspek budayanya. Adanya deiksis ini menyebabkan kesopanan atau etika berbahasa. Kata Kunci: deiksis sosial, tuturan host, bintang tamu, TalkShow Hitam Putih, Trans7. xii

13 ABSTRACT The study entitled Analysis on Social Deixis Use of the Host and Guest Stars'speeches in Hitam Putih Talk Show on Trans7 during February 2017 Edition. This research aimed to describe the forms and functions of social deixis of the host and guest's speeches in the Talk Show in Hitam Putih Trans7 during February 2017 edition. It was a descriptive qualitative research. The research data were speeches uttered by host and guest stars in the Talk Show in Trans7 TV during February 2017 edition with the total of 108 speeches. The research stages were divided into three stages: the provision phase of data, the stage of data analysis, and the presentation of the results of data analysis. At the stage of providing data, the researcher used scrutinize method with the basic techniques of tapping. As an advanced technique, the researher used technique of observation partisipatory method and noting technique. In the data analysis method, the researcher used the method of Agih with basic techniques Immediate Constituent Analysis (BUL). At the data presentation stage the researchers used informal methods. The result of this research was in the form and function of social deixis obtained of speech uttered by the host and guest stars in Hitam Putih Talk Show event in the form of relational social deixis and form of social absolute deixis. The forms of relational social deixis included: 1) reference honorific (2), 2) honorific of the speaker (speech partner), 3) audience honorifics, 4) level of language formality. The form of absolute social deixis is the authorized speaker and the authorized recipient. The most dominant form used is the relational form categorized referral honorifics and speakers honorifics. Social Deixis served to reveal the differences in social status in society that exist in the participants in language events, especially those related to cultural aspects. The existence of these deixis led to politeness or ethical language. Keywords: social deixis, host's speech, guest star, Hitam Putih TalkShow, Trans7. xiii

BENTUK DEIKSIS SOSIAL DALAM WACANA RUBRIK KHAZANAH PADA SURAT KABAR REPUBLIKA EDISI DESEMBER 2015

BENTUK DEIKSIS SOSIAL DALAM WACANA RUBRIK KHAZANAH PADA SURAT KABAR REPUBLIKA EDISI DESEMBER 2015 BENTUK DEIKSIS SOSIAL DALAM WACANA RUBRIK KHAZANAH PADA SURAT KABAR REPUBLIKA EDISI DESEMBER 2015 SKRIPSI Disusun untuk Memenuhi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu (S.1) oleh: NURUL APRIL LIANI
