ANALISIS REFERENSI PADA WACANA BERITA KRIMINAL DALAM HARIAN SUARA MERDEKA SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS REFERENSI PADA WACANA BERITA KRIMINAL DALAM HARIAN SUARA MERDEKA SKRIPSI"

Transkripsi

1 ANALISIS REFERENSI PADA WACANA BERITA KRIMINAL DALAM HARIAN SUARA MERDEKA SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Strata- 1 ( S-1) Oleh: WINDA MAYANGSARI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA, SASTRA INDONESIA DAN DAERAH FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2011

2 MOTTO Sesungguhnya sesudah kesulitan ada kemudahan (Q.S. Al- Insyirah:6) Belajar dari kesalahan, tetapi kesalahan jangan jadi kebiasaan Tak ada kata berhenti untuk belajar Berfikir dan bertindak adalah dua jalan untuk sampai pada tujuan

3 HALAMAN PERSEMBAHAN Syukur Alhamdulillah saya panjatkan kepada Allah SWT atas ridho dan karunianya, yang telah memberi anugerah begitu indah pada umat-nya. Atas ridha Allah saya dapat menyelesaikan skripsi ini. Skripsi ini penulis persembahkan kepada: 1. Ayah dan Ibu tercinta, terimakasih atas segala doa, nasihat, bimbingan, motivasi dan kerja kerasnya membesarkan, mendidikku dengan penuh kasih sayang. 2. Adikku Ratna Aningtyas yang selalu membuatku rindu untuk pulang ke rumah, bercanda tawaria dan saling berbagi pengalaman. 3. Belahan Jiwaku (Yosi Muhaemin) yang selalu menemaniku, memberikan semangat, dan mengajarkan akan kesederhanaan. Mengenalmu sesuatu yang terindah dalam hidupku. 4. Dosen pembimbing Drs. H. Kuntoro, M.Hum (pembimbing pertama) dan Dra. Noorliana, M.Pd (pembimbing kedua) yang telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan masukan, arahan, dan bimbingan dengan penuh kesabaran kepada penulis demi selesainya skripsi ini. 5. Teman-teman DOLPHIN GIRLS (Widi, Cahya, dan Tika) dan Lare Cost terima kasih atas persahabatannya selama ini dan kalian semua sahabatku yang terbaik dari yang terbaik. 6. Semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu per satu, terimakasih atas semuanya.

4 ABSTRAK Penelitian yang berjudul Analisis Referensi pada Wacana Berita Kriminal dalam Harian Suara Medeka bertujuan untuk mendiskripsikan jenis dan wujud penanda referensial yang terdapat pada teks berita kriminal dalam surat kabar harian Suara Merdeka. Data penelitian ini diambil dari teks berita kriminal dalam surat kabar harian Suara Merdeka edisi Desember Data tersebut berupa kutipan kalimat dalam wacana berita kriminal pada Harian Suara Merdeka yang berjumlah 75, dimana kutipan-kutipan tersebut mengandung jenis dan wujud penanda referensial. Sumber data penelitian diambil dari surat kabar harian Suara Merdeka. Bentuk penelitian ini deskriptif kualitatif. Dalam tahap penyediaan data menggunakan metode simak dan catat. Tahap analisis data digunakan metode agih yaitu metode yang alat penentunya bagian dari bahasa yang bersangkutan itu sendiri. Pada tahap penyajian hasil data digunakan metode penyajian informal yaitu merumuskan dengan menggunakan katakata berdasarkan jenis dan wujud penanda referensial. Hasil penelitian ini menunjukkan beberapa wujud dan jenis penanda referensial. Jenis penanda referensial berdasarkan tempat acuannya meliputi pengacuan endofora dan eksofora. Pengacuan endofora ada dua yaitu anaforis dan kataforis. Wujud penanda referensial endofora yang bersifat anaforis berupa saya,kami, ian, dia, -nya, mereka, ini, itu, demikian, dan tersebut. Sedangkan wujud penanda referensial endofora yang bersifat kataforis berupa saya, kami, kita, begini, demikian, dan seperti, dan wujud penanda referensial pengacuan eksofora berupa ini dan lebih. Jenis penanda referensial menurut tipenya meliputi: (1) referensi persona (referensi persona pertama dan referensi persona ketiga). Wujud referensi persona pertama berupa saya, kami, dan kita. Wujud referensi persona ketiga berupa ia, dia, - nya, dan mereka; (2) referensi demonstratif (pronomina penunjuk umum, pronomina penunjuk ihwal, dan penunjuk adverbial). Wujud pronomina demonstratif penunjuk umum berupa ini dan itu. Wujud pronominal demostratif penunjuk ikhwal berupa begini dan demikian. Wujud pronominal penunjuk adverbial berupa tersebut; (3) referensi komparatif (tingkat ekuatif dan tingkat komparatif). Wujud referensi komparatif tingkat ekuatif berupa seperti. Wujud referensi komparatif tingkat komparatif berupa lebih.

5 ABSTRACT Research entitling "Analysis Reference at Discourse News of Criminal in Harian Suara Merdeka aim to depict form and type sign of referential found on news text of criminal in newspaper of Harian Suara Merdeka. This data research is taken away from by news text of criminal in voice daily newspaper Independence edition of December The data in the form of sentence citation in news discourse of criminal at Harian Suara Merdeka amounting to 75, the citations contain form and sign type of referential. Source of research data taken away from Harian Suara Merdeka. This form research is descriptive qualitative. In ready phase of data use method correct reading and note. Phase analyses data used by method distribute that is method which the was determinant appliance of the part of pertinent language it self. At phase presentation of data result used informal presentation method that is formulating by using words pursuant to form and type sign of referential. This research result show some type and sign forms of referential. Sign type of referential pursuant to the reference place of covering reference of endofora and of eksofora. Reference of endofora there is two that is anaphoric of kataforis. Sign form of endofora referential having the character of anaphoric in the form of saya, kami, ian, dia, -nya, mereka, ini, itu, demikian, and tersebut. While sign form of referential endofora having the character of kataforis in the form of saya, kami, kita, begini, demikian, and seperti, and sign form of referential of eksofora reference in the form of ini and lebih. Sign type of referential according to the type of covering : (1) persona referential ( first persona reference and reference of personal third). Reference form of first personal in the form of saya, kami, and kita. Reference form of third personal in the form of ia, dia, -nya, and mereka; (2) demonstrative reference (public indicator pronominal, ihwal indicator pronominal, and adverbial indicative). Demonstrative pronominal form of public indicator the form of ini and itu. Demonstrative pronominal form of ikhwal indicator the form of begini and demikian. Pronominal form of adverbal indicator the form tersebut; (3) comparative reference (ekuatif level and comparative), Comparative reference form the form of seperti. Comparative reference form of comparative level the form of lebih.

6 KATA PENGANTAR Puji syukur ke hadirat Allah SWT atas rahmat dan hidayah-nya sehingga peneliti dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Analisis Referensi pada Wacana Berita Kriminal dalam Harian Suara Merdeka ini dengan lancar. Skripsi ini tidak akan terwujud tanpa adanya bantuan, dorongan semangat, dan bimbingan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, peneliti ingin menyampaikan ucapan terima kasih yang setulus-tulusnya kepada: 1. Drs. H. Kuntoro, M.Hum., selaku pembimbing pertama yang telah membimbing dari awal sampai terselesaikannya skripsi ini. 2. Dra. Noorliana, M.Pd., selaku pembimbing dua yang tulus, sabar dan ikhlas membimbing peneliti menyelesaikan skripsi ini. 3. Semua pihak yang tidak mungkin disebutkan satu persatu, yang telah membantu terselesaikannya penulisan skripsi ini. Semoga amal budi baik yang telah diberikan kepada peneliti mendapatkan imbalan dari Allah SWT. Semoga skripsi ini dapat memberikan informasi dan manfaat kepada para pembaca, khususnya kepada semua pecinta bahasa. Purwokerto, Mei 2011 Peneliti

TINDAK TUTUR DIREKTIF GURU TAMAN KANAK-KANAK DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR DI TK AISYIYAH DESA KASEGERAN KECAMATAN CILONGOK KABUPATEN BANYUMAS

TINDAK TUTUR DIREKTIF GURU TAMAN KANAK-KANAK DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR DI TK AISYIYAH DESA KASEGERAN KECAMATAN CILONGOK KABUPATEN BANYUMAS 1 TINDAK TUTUR DIREKTIF GURU TAMAN KANAK-KANAK DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR DI TK AISYIYAH DESA KASEGERAN KECAMATAN CILONGOK KABUPATEN BANYUMAS SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai
