Oleh: MIFTAKHUL AMAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Oleh: MIFTAKHUL AMAN"

Transkripsi

1 UPAYA MENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS NASKAH DRAMA MELALUI METODE KOLABORASI PADA SISWA KELAS VIII D SMP MUHAMMADIYAH 3 PURWOKERTO SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Oleh: MIFTAKHUL AMAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

2 2

3 3 MOTTO Manusia otentik bersahabat dengan kejernihan, persepsinya bersih dan bening, melihat dengan kebijaksanaan, itulah kesehariannya. Tuturkanlah mutiara kebenaran dalam kesederhanaan kata-kata, tapi hindari kebenaran palsu dalam perkataan. Orang yang hebat tidak dihasilkan melalui kesenangan, kemudahan, dan ketenangan. Mereka dibentuk melalui kesukaran, tantangan, serta air mata.

4 4

5 5 PERSEMBAHAN Skripsi ini kupersembahkan untuk: Orang tua tercinta, Bapak Ach. Suwardi dan Ibu Salimah, yang senantiasa mendoakan dan mendukung kelancaran pendidikan ini. Istriku tersayang, Riqoh Alhidayati, atas doa dan motivasi. Keluarga besarku, kakak-kakakku, keponakan-keponakanku, yang selalu memberikan motivasi dalam menyelesaikan skripsi ini. vi

6 6 KATA PENGANTAR Assalamu alaikim Wr.Wb Puji syukur peneliti panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-nya, sehingga peneliti dapat menyusun skripsi yang berjudul Upaya Meningkatkan Kemampuan Menulis Naskah Drama melalui Metode Kolaborasi pada Siswa SMP Muhammadiyah 3 Purwokerto. Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat kelulusan bagi setiap mahasiswa UMP. Selain itu juga merupakan suatu bukti bahwa mahasiswa telah menyelesaikan kuliah jenjang S1 dan untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan. Terselesaikannya skripsi ini tidak terlepas dari bantuan, saran, dan bimbingan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, peneliti menyampaikan rasa terima kasih kepada: 1. Drs. Eko Sri Israhayu, M. Hum, dosen pembimbing I yang telah memberi bimbingan dan pengarahan dengan penuh kesabaran, sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik. 2. Teguh Trianton, M. Pd, sebagai dosen pembimbing II yang telah memberi saran dan bimbingan dengan sabar, sehingga skripsi ini dapat terselesaikan. 3. Priyani Puji Liswati, S. Pd, Kepala SMP Muhammadiyah 3 Purwokerto yang telah memberikan izin tempat dan waktu pelaksanaan penelitian ini. 4. Dedi Arianto S.Pd, guru bahasa Indonesia SMP Muhammadiyah 3 Purwokerto yang telah bekerjasama dalam pelaksanaan penelitian. vii

7 7 5. Semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu persatu yang telah membantu dalam menyelesaikan skripsi ini. Harapan peneliti, skripsi ini dapat bermanfaat bagi rekan mahasiswa pada khususnya. Bermanfaat bagi peningkatan mutu pendidikan pada umumnya. Purwokerto, Februari 2014 Peneliti Miftakhul Aman viii

8 8 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... SURAT PERNYATAAN... MOTTO... PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... ABSTRAK... ABSTRACT... BAB I. PENDAHULUAN... A. Latar Belakang... B. Rumusan Masalah... C. Tujuan Penelitian... D. Manfaat Penelitian... BAB II. LANDASAN TEORI... A. Penelitian yang Relevan... B. Landasan Teori Naskah Drama Pembelajara Naskah Drama. 3. Metode Kolaborasi... C. Kerangka Berpikir... BAB III. METODE PENELITIAN... A. Jenis Penelitian... B. Tempat dan Waktu Penelitian... C. Subjek Penelitian... D. Rancangan Penelitian Tindakan Kelas... E. Teknik Pengumpulan Data... F. Alat Pengumpulan Data... G. Teknik Analisis Data... H. Indikator Keberhasilan... BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... A. Kondisi Awal Sebelum Pelaksanaan Siklus I... B. Pelaksanaan Siklus I... C. Pelaksanaan Siklus II... D. Pembahasan... BAB V. SIMPULAN DAN SARAN... A. Simpulan... B. Saran... ix i ii iii iv v vi vii viii ix x xi xii xiii

9 9 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN x

10 10 DAFTAR TABEL 3.1 Pedoman Pensekoran Lembar Pengamatan Tindakan Guru Lembar Pengamatan Tindakan Siswa Rekapitulasi Prestasi Belajar Siswa Pra Siklus Hasil Prestasi belajar Siswa Siklus I Aktivitas Guru saat Proses Pembelajaran dengan Metode Kolaborasi Siklus I Aktivitas Guru dalam Memotivasi Siswa saat Proses Pembelajaran dengan Metode Kolaborasi Siklus I Aktivitas Siswa saat Proses Pembelajaran dengan Metode Kolaborasi Siklus I Hasil Prestasi Belajar Siswa Siklus II Aktivitas guru dalam Memotivasi Siswa saat Proses Pembelajaran dengan Metode Kolaborasi Siklus II Aktivitas Siswa saat Proses Pembelajaran dengan Metode Kolaborasi Siklus II Rekapitulasi Prestasi Belajar Siswa xi

11 11 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1. Kerangka Berpikir dalam PTK Siklus PTK Model Arikunto Siswa Menyimak Penjelasan Materi Siklus I Peneliti Menjelaskan Metode Kolaborasi Siklus I Siswa sedang Berkolaborasi dalam Kelompok Siklus I Penggunaan Metode Kolaborasi Siklus II Hasil Prestasi Belajar Siswa. 65 xii

12 12 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Pelaksanaan Perbaikan Pembelajaran Siklus I Lampiran 2. Pelaksanaan Perbaikan Pembelajaran Siklus II Lampiran 3. Soal Tes Lampiran 4. Pedoman Penilaian Menulis Naskah Drama Lampiran 5. Hasil Nilai Evaluasi Pra Siklus Lampiran 6. Hasil Nilai Evaluasi Siklus I Lampiran 7. Hasil Nilai Evaluasi Siklus II xiii

13 13 ABSTRAK Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang berjudul Upaya Meningkatkan Kemampuan Menulis Naskah Drama melalui Metode Kolaborasi pada Siswa Kelas VIII D SMP Muhammadiyah 3 Purwokerto. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan menulis naskah drama melalui metode kolaborasi pada siswa kelas VIII D SMP Muhammadiyah 3 Purwokerto. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VIII yang berjumlah 31 siswa terdiri dari 18 siswa laki-laki dan 13 siswa perempuan. Penelitian ini dilaksanakan melalui dua siklus, yaitu siklus I dan siklus II. Tiap siklusnya terdiri dari empat kegiatan, yaitu perencanaan (planning), tindakan (action), pengamatan (observation), dan refleksi (reflection). Penelitian ini dilaksanakan oleh peneliti yang bertindak sebagai guru pengajar dan melibatkan guru mata pelajaran sebagai pengamat. Teknik pengumpulan data dalam pelaksanaan penelitian ini adalah teknik tes dan pengamatan. Berdasarkan hasil penelitian, pada siklus I diperoleh persentase ketuntasan belajar siswa sebesar 64,52%. Pada siklus II, diperoleh presentase ketuntasan belajar siswa sebesar 83,87%. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah penerapan metode pembelajaran kolaborasi dapat meningkatkan kemampuan menulis naskah drama bagi siswa kelas VIII D SMP Muhammadiyah 3 Purwokerto pada mata pelajaran Bahasa Indonesia. Kata Kunci: kemampuan menulis, naskah drama, metode kolaborasi. xiv

14 14 ABSTRACT This class action research entitled improving studens drama script writing skill though collaboration method on eight graders class D SMP Muhammadiyah 3 Purwokerto. This research aimed to know the improvement of students drama csipt writing sill though collaboration method on eight graders class D SMP Muhammadiyah 3 Purwokerto. The research subjects were 31 students consist of 18 males and 13 females. This research was done in two cycles with four activities for each cycle namely: planning, action, observation, and reflection. This research was done by the researcher as a teacher and involving the subjects teacher as the observer. The data collaboration technique of this researcher was test and observation. From the result, in cycle I, the precentage of studensts learning completenes was 64,52%. In the cycle II precentage of students learning completeness was 83,87%. This research concludes that the application of collaboration could improve students drama cript writing skill for eight graders class D SMP Muhammadiyah 3 purwokerto. Keywords: writing ability, drama script, and collaboration method xv

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS POSTER MELALUI METODE PROBLEM SOLVING

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS POSTER MELALUI METODE PROBLEM SOLVING 1 PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS POSTER MELALUI METODE PROBLEM SOLVING DENGAN MEDIA VISUAL SISWA KELAS VIII B SMP NEGERI 5 PURWOKERTO TAHUN PELAJARAN 2012-2013 SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Syarat Mencapai
