ABSTRAK. Oleh : Wahyu Rahmadhanel rizal* Slamet Rianto** Rozana Eka Putri**

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ABSTRAK. Oleh : Wahyu Rahmadhanel rizal* Slamet Rianto** Rozana Eka Putri**"

Transkripsi

1

2 ABSTRAK Oleh : Wahyu Rahmadhanel rizal* Slamet Rianto** Rozana Eka Putri** 1. Mahasiswa Pendidikan Geografi STKIP PGRI Sumatera Barat* 2. Staf Pengajar Pendidikan Geografi STKIP PGRI Sumatera Barat** Wahyu Ramadhanel Rizal ( ), Profil Kehidupan Nelayan Tradisional di Jorong Pondok Kenagarian Sasak Kecamatan Sasak Ranah Pasisie Kabupaten Pasaman Barat, Skripsi, Program Studi Pendidikan Geografi, STKIP PGRI Sumatera Barat, Padang, Masalah penelitian ini difokuskan pada Profil Kehidupan Nelayan Tradisional di Jorong Pondok Kenagarian Sasak Kecamatan Sasak Ranah Pasisie Kabupaten Pasaman Barat. Penelitian ini bertujuan mengungkapkan dan menggambarkan tentang: Profil kehidupan nelayan tradisional dilihat dari kondisi pangan, kondisi sandang, dan kondisi papan. Jenis penelitian yang digunakan adalah kualitatif. Responden pada penelitian ini adalah masyarakat nelayan tradisional yang ada di Jorong Pondok Kenagarian Sasak Kecamatan Sasak Ranah Pasisie Kabupaten Pasaman Barat. Informan dalam penelitian ini diambil secara snowball sampling (bola salju). Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupa wawancara. Hasil penelitian ini menemukan: 1) Kondisi pangan nelayan tradisional Nelayan tradisional makan 2-3 kali dalam sehari, lauk-pauk dan sayuran sudah tercukupi. Nelayan Tradisional kurang mengkonsumsi sumber vitamin dan mineral. 2) Nelayan tradisional memliki pakaian yang khusus untuk pergi melaut sebanyak 2 atau 3 lembar. Saat harihari besar seperti lebaran ataupun acara pesta mereka memiliki pakaian khusus. Bagi istri nelayan tidak ada pakaian khusus untuk pergi ke pasar. 3) Nelayan tradisional memiliki luas rumah rata-rata 7x9 meter dengan 2 kamar dan tidak memiliki pekarangan. Jenis rumah nelayan tradisional memiliki tipe semi permanen dan rumah kayu. Status kepemilikan rumah milik pribadi, namun tanah ada yang milik pribadi ada pula yang disewa. Sumber penerangan rumah berasal dari PLN.

3 ABSTRACT Wahyu Ramadhanel Rizal ( ), Profile Life Traditional Fishermen in Jorong Pondok Kenagarian Sasak Sasak Domains Pasisie District of West Pasaman, Thesis, Department of Geography Education, STKIP PGRI West Sumatra, Padang, By : Wahyu Ramadhanel Rizal*, Slamet Rianto**, Rozana Eka Putri ** * Student of Geography Education Departmen of STKIP PGRI SUMBAR ** Lecturer of Geography Education Departmen of STKIP PGRI SUMBAR The problem of this research is focused on the Life Profile Traditional Fishermen in Jorong Pondok Kenagarian Sasak Sasak Domains Pasisie District of West Pasaman. This study aims reveal and describe: Profile of traditional fishing life was apparent from the food, clothing condition, and the condition of the board. This type of research is qualitative. Respondents in this study is the traditional fishing communities in Jorong Pondok Kenagarian Sasak Sasak Domains Pasisie District of West Pasaman. Informants in this study were taken by snowball sampling (snowball). The instrument used in this study of the interview. The results of this study found: 1) Condition traditional Traditional fishermen fishing food to eat 2-3 times a day, side dishes and vegetables are fulfilled. Traditional fishermen consume less source of vitamins and minerals. 2) Traditional fishermen possess special clothes to go to sea as much as 2 or 3 pieces. When the great days like Eid or the party they have special clothes. For the fisherman's wife no special clothes to go to the market. 3) Fishermen have an average house size 7x9 meters with 2 rooms and do not have a yard. Types of traditional fishing houses have semi-permanent type and wooden houses. Home ownership status of private property, but there are privately owned land some are hired. Home lighting source comes from PLN. PENDAHULUAN Indonesia merupakan Negara Kepulauan dengan jumlah pulau yang mencapai dan panjang garis pantai kurang lebih Km (DKP, 2008). Keadaan ini menyebabkan kawasan pesisir menjadi andalan sumber pendapatan masyarakat Indonesia. Kawasan pesisir sangat produktif dan mengandung potensi pembangunan yang tinggi. 85 % kehidupan biota laut tropis bergantung pada ekosistem pesisir dan 90 % hasil tangkapan ikan berasal dari laut dangkal dan pesisir. Jadi, kawasan pesisir merupakan sasaran untuk pembangunan berkelanjutan (Christanto, 2010). Kawasan ini sangat kompleks dengan berbagai isu dan permasalahan yang memerlukan penanganan yang komprehensif dengan strategis khusus dan terpadu. Selama ini kawasan pesisir belum mendapat perhatian yang cukup serius baik dari pemerintah, masyarakat maupun pihak ketiga dalam pengelolaannya, sehingga belakangan ini baru dirasakan berbagai permasalahan yang muncul tentang kawasan pesisir (BKKSI, 2001).

4 Masyarakat nelayan merupakan kelompok masyarakat yang relatif tertinggal secara ekonomi, sosial (khususnya dalam hal akses pendidikan dan layanan kesehatan), dan kultural dibandingkan dengan kelompok masyarakat lain. Kondisi masyarakat pesisir atau masyarakat nelayan diberbagai kawasan pada umumnya ditandai oleh adanya beberapa ciri, seperti kemiskinan, keterbelakangan sosial-budaya, rendahnya sumber daya manusia (SDM) karena sebagian besar penduduknya hanya lulus sekolah dasar atau belum tamat sekolah dasar, dan lemahnya fungsi dari keberadaan Kelompok Usaha (Kusnadi, 2003). Sandang merupakan kebutuhan pokok manusia yang sangat perlu dipenuhi, setelah pangan dan papan. Sandang mulai dipenuhi manusia setelah adanya keinginan untuk melindungi badan saat bepergian. Salah satu kebutuhan pokok lainnya adalah tempat tinggal atau papan. Rumah sebagai tempat tinggal adalah salah satu kebutuhan pokok manusia selain pakaian dan makanan. Setiap manusia membutuhkan rumah untuk tempat berlindung dan sebagai tempat berkumpul dan berlangsungnya aktifitas keluarga. Kondisi ini sangat erat kaitannya dengan Sumatera Barat yang merupakan daerah pesisir dengan struktur nagari yang berdasarkan pada adat istiadat minangkabau sifat khas dan keistimewaan tersendiri berbeda daengan masyarakat lainnya. Kekhasan dan keistimewaan struktur masyarakat minangkabau tercermin dalam bentuk garis keturunannya yang matrilineal, yang hidup bersuku, berkaum, dan bakorong kampong, adat istiadat Minangkabau sangat berpengaruh pada struktur masyarakat dan pemerintah adat. Masyarakat minangkabau dibentuk oleh persekutuan sosial yang berdasarkan adat istiadatnya. Oleh sebab itu Pemerintah Nagari yang memiliki Nelayan dikenal sebagai masyarakat yang lekat dengan kemiskinan. Kebutuhan dasar manusia seperti pangan, sandang dan papan pun terkadang sulit untuk dipenuhi secara sehat apalagi sempurna. Apalagi tentang pendidikan dan kesehatan, mungkin sangat jauh dari sempurna (Kalyanamitra, 2005). Kebutuhan pokok manusia adalah pangan, sandang, dan papan. Pangan adalah kebutuhan yang paling utama bagi manusia, karena itu pemenuhannya menjadi hak asasi setiap individu. Masalah pangan merupakan hal yang sangat penting karena berhubungan kebutuhan dasar manusia akan pangan yang sehat dan bergizi. karakteristik berdasarkan budaya adat istiadat minangkabau sangat mendominasi pola prilaku anggota masyarakat, baik prilaku individu dengan masyarakatnya maupun perilaku masyarakat dengan pemerintah. Dengan demikian terdapat hubungan antara masyarakat pesisir dengan sifat khas masyarakat minangkabau dalam strategi penghidupan khususnya dalam mengelola sumberdaya pesisir. Salah satu daerah yang memanfaatkan sumber daya pesisir untuk kehidupan adalah Jorong Pondok Kenagarian Sasak Kecamatan Sasak Ranah Pasisie Kabupaten Pasaman Barat. Berdasarkan hasil obervasi awal yang peneliti lakukan pada tanggal 4 Oktober 2014, masalah yang di temukan di Jorong Pondok Kenagarian Sasak Kecamatan Sasak Ranah Pasisie Kabupaten Pasaman Barat yaitu masih banyak nelayan kesulitan dalam memenuhi kebutuhan hidup seperti pangan, sandang, dan papan. Hal ini di duga karena hasil tangkapan ikan yang setiap harinya tidak selalu dalam jumlah yang tetap. Terkadang kembalinya dari melaut juga tanpa hasil apa-apa. Namun terkadang nelayan ini mendapatkan hasil tangkapan ikan dalam jumlah yang besar. Jika tangkapan ikan besar maka tercapailah

5 pemenuhan kebutuhan yang diinginkan oleh keluarga nelayan. Sebaliknya jika tangkapan yang mereka peroleh dalam jumlah yang kecil, maka pemenuhan kebutuhan yang mereka inginkan akan sulit terpenuhi, dan hal ini di benarkan oleh Yopi (nelayan). Pendapatan nelayan tradisional di Jorong Pondok tergantung pada hasil tangkapan ikan. Jika cuaca baik dan hasil tangkapan ikan dalam jumlah yang cukup besar, pendapatan nelayan dalam seharinya mencapai kurang lebih Rp ,00/minggu. Tetapi jika hasil tangkapan ikan dalam jumlah yang kecil, pendapatan nelayan hanya sebatas untuk membeli kebutuhan dapur saja. Hal yang sangat memprihatinkan yaitu jika kondisi cuaca sedang buruk (badai) sudah tentu nelayan tidak dapat pergi melaut dan tidak menghasilkan apa-apa, dan hal ini juga di benarkan oleh Yopi (nelayan) Kebutuhan pangan nelayan tergantung pada pendapatan. Jika pendapatan nelayan dalam seharinya cukup, maka pemenuhan kebutuhan pangan sekeluarga terpenuhi. Namun jika nelayan tidak dapat melaut karena kondisi cuaca memburuk, tidak jarang nelayan dalam mencukupi kebutuhan pangan harus meminjam uang kepada tetangga. Begitu juga dengan kebutuhan sandang, untuk membeli pakaian pada umumnya nelayan hanya satu kali dalam setahun hal ini disebabkan karena pendapatan yang di hasilkan nelayan tidak menentu. Kondisi papan/rumah nelayan di daerah ini pada umumnya rumah kayu dan semi permanen dengan memiliki luas 7x9 meter. Dinding rumah sebagian besar masih menggunakan papan dan sebagian kecil sudah menggunakan semen, begitu juga dengan lantai rumah sebagian besar masih menggunakan papan dan sebagian kecil sudah menggunakan acian semen biasa. METODOLOGI PENELITIAN A. Jenis Penelitian Berdasarkan permasalahan, penelitian ini tergolong penelitian kualitatif, menurut Bogdan dan Taylor dalam Maleong (2012: 4) menjelaskan bahwa metode penelitian kualitatif adalah prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif, berupa kata-kata tertulis atau lisan dari orangorang dan prilaku yang dapat diamati. Pendekatan ini berlangsung menunjukan setting dan individu-individu, telah dipersempit menjadi variabel yang dipisahkan menjadi hipotesis, melainkan dipandang sebagai dari suatu keseluruhan. B. Informan Penelitian Menurut sugiyono (2011) menyebutkan bahwa sampel sumber penelitian kualitatif diambil dari narasumber atau informan penelitian yaitu orang yang dianggap banyak mengetahui informasi mengenai temuan penelitian. Informan adalah orang yang di manfaatkan untuk memberikan informasi tentang situasi dan kondisi latar penelitian. Informan penelitian ini adalah masyarakat nelayan tradisional yang bertempat tinggal di Jorong Pondok Kenagarian Sasak Kecamatan Sasak Ranah Pasisie Kabupaten Pasaman Barat. Dimana masyarakat dianggap bisa memberikan informasi tentang profil kehidupan nelayan tadisional di daerah penelitian. Informan kunci dalam penelitian ini adalah ketua kelompok nelayan dan wali jorong. PEMBAHASAN Temuan Umum 1. Kondisi Fisik Berdasarkan letak geografis, Kecamatan Sasak Ranah Pasisie berada pada koordinat LU LS dan BT BT dengan ketinggian 0 50 meter dari permukaan laut, Sementara orbitasi jarak tempuh Pusat Pemerintah Nagari

6 Sasak kebeberapa Wilayah Pemerintah setingkat lebih dalam pengurusan Administrasi Pemerintahan dalam birokrasi structural, jarak tempuh Pusat Pemerintahan Ke Kecamatan 2 Km, Jarak dari Ibu Kabupaten 21 Km dan Jarak dari Ibu Kota Propinsi 204 Km. Batas kenagarian sasak sebagai berikut : Sebelah Utara : Kecamatan Sungai Aur Sebelah Selatan : Kecamatan Kinali Sebelah Timur : Kecamatan Pasaman dan Luhak Nan Duo Sebelah Barat : Samudera Hindia.. Kondisi Sosial a. Penduduk Berdasarkan data kependudukan tahun Jorong Pondok Kecamatan Sasak Ranah Pasisie Kabupaten Pasaman Barat, penduduknya berjumlah 613 KK. (sumber: Wali Jorong Pondok, 2015) b. Pendidikan Pendidikan sangatlah penting dilaksanakan, sesuai dengan undangundang No 20 tahun 2003 yaitu usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar setiap peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan dan akhlak mulia serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa dan negara. Pada pembahasan ini akan di bahas hasil penelitian tentang profil kehidupan nelayan tradisional di jorong pondok kenagarian sasak kecamatan sasak ranah pasisie kabupaten pasaman barat yang meliputi: 1) kondisi pangan, 2) kondisi sandang, 3) kondisi papan. Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh gambaran sebagai berikut: Pertama, dilihat dari penelitian yang telah di lakukan nelayan tradisional di Jorong Pondok dalam mencukupi makanan sehari-hari sudah mencukupi yaitu 2-3 kali sehari, begitu juga dengan lauk pauk dan sayurnya juga sudah mencukupi. Namun masyarakat nelayan di jorong pondok tidak begitu peduli terhadap sumber vitamin dan mineral yang sangat berguna bagi tubuh seperti buahbuahan dan susu. Kedua, nelayan tradisional di jorong pondok memiliki pakaian khusus saat pergi melaut, begitu pula jika ada acara besar seperti acara pernikahan nelayan tersebut juga memiliki pakaian khusus seperti batik, namun di saat nelayan pergi ke pasar mereka hanya menggunakan pakaian biasa yang di pakai di rumah atau tidak ada pakaian khusus yang mereka gunakan. Ketiga, rumah atau tempat tinggal nelayan tradisional yang ada di jorong pondok memiliki berbagai macam tipe yaitu rumah panggung, rumah semi permanen dan rumah kayu yang rata-rata memiliki 2 kamar dengan luas rata-rata 7x9 meter, status kepemilikan rumah di jorong pondok tersebut ada yang milik pribadi dan ada yang menyewa. Mereka tidak memiliki pekarangan rumah karena mereka tinggal di sekitar tepi pantai. A. Kesimpulan Hasil penelitian mengenai Profil Kehidupan Nelayan Tradisional di Jorong Pondok Kenagarian Sasak Kecamatan Sasak Ranah Pasisie Kabupaten Pasaman Barat, dapat diambil kesimpulan sebagai berikut: 1. Nelayan tradisional makan 2-3 kali dalam sehari, lauk-pauk dan sayuran sudah tercukupi. Nelayan Tradisional kurang mengkonsumsi sumber vitamin dan mineral. 2. Nelayan tradisional memliki pakaian yang khusus untuk pergi melaut sebanyak 2 atau 3 lembar. Saat hari-hari besar seperti lebaran ataupun acara pesta mereka memiliki pakaian khusus.

7 Bagi istri nelayan tidak ada pakaian khusus untuk pergi ke pasar. 3. Nelayan tradisional memiliki luas rumah rata-rata 7x9 meter dengan 2 kamar dan tidak memiliki pekarangan. Jenis rumah nelayan tradisional memiliki tipe semi permanen dan rumah kayu. Status kepemilikan rumah milik pribadi, namun tanah ada yang milik pribadi ada pula yang disewa. Sumber penerangan rumah berasal dari PLN. B. Saran Adapun saran yang penulis kemukakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Diharapkan kepada nelayan tradisional di jorong pondok agar memperdulikan vitamin seperti buah-buahan dan mineral seperti susu yang sangat berguna bagi tubuh. 2. Diharapkan kepada lembagalembaga setempat, instansi pemerintahan agar lebih memperhatikan para nelayan sehingga didapatkan data yang akurat dan dapat diberikan bantuan sesuai ketentuan yang berlaku. 3. Untuk pembaca dapat melihat perkembangan nelayan tradisional di jorong pondok kenagarian sasak kecamatan sasak ranah pasisie kabupaten pasaman barat dan menambah wawasan pembaca. 4. Untuk penulis sebagai bahan pedoman nelayan tradisional di jorong pondok kenagarian sasak kecamatan sasak ranah pasisie kabupaten pasaman barat dan sebagai sumber informasi. DAFTAR PUSTAKA Christanto. Joko Pengantar Pengelolaan Berkelanjutan Sumber Daya Wilayah Pesisir. Deepublish : Yogyakarta. Moleong Metode Penelitian Kualitatif. Bandung Rosa Karya. Sugiyono Metodologi Penelitian Pendidikan Kuantitatif Kualitatif R&D. Bandung : CV Alfabeta. Kusnadi Konflik Sosial Nelayan. LkiS : Yogyakarta.

STRATEGI PENGHIDUPAN NELAYAN DALAM PENINGKATAN EKONOMI MASYARAKAT DI KECAMATAN SASAK RANAH PASISIE DAN SUNGAI BEREMAS

STRATEGI PENGHIDUPAN NELAYAN DALAM PENINGKATAN EKONOMI MASYARAKAT DI KECAMATAN SASAK RANAH PASISIE DAN SUNGAI BEREMAS STRATEGI PENGHIDUPAN NELAYAN DALAM PENINGKATAN EKONOMI MASYARAKAT DI KECAMATAN SASAK RANAH PASISIE DAN SUNGAI BEREMAS Febroza Belda febrozabelda@gmail.com Joko Christanto joko_yogya@yahoo.com ABSTRACT
