Seminar Prospek Ekonomi dan Politik Indonesia 2008 PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Jakarta, 13 November 2007

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Seminar Prospek Ekonomi dan Politik Indonesia 2008 PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Jakarta, 13 November 2007"

Transkripsi

1 Economic Outlook 2008 A. Tony Prasetiantono Chief Economist BNI Seminar Prospek Ekonomi dan Politik Indonesia 2008 PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Jakarta, 13 November 2007

2 Agenda Pendahuluan Perekonomian 2007 Kenaikan harga minyak Beberapa indikator terpilih 2007 Kinerja perbankan 2007 Proyeksi 2008 Kesimpulan Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 2

3 Pendahuluan Perekonomian Indonesia tahun 2007, meski sejak semula dilanda optimisme i bakal lebih baik daripada d 2006, namun mendapat guncangan berat dua kali. Pertama, pada Juli-Agustus sempat dicekam kekhawatiran akan terjadi krisis, mengulang peristiwa sepuluh tahun yang lalu (1997) deja vu. Penyebabnya, imbas jatuhnya harga saham di Wall Street, karena kasus subprime mortgage g di Amerika Serikat. Namun, seiring dengan efektivitas kebijakan Bank Sentral AS, Uni Eropa, dan negara-negara kunci lainnya, kepanikan bisa diredam. Kedua, krisis harga minyak dunia yang sudah mendekati level psikologis baru US$ 100 per barrel, merupakan ancaman serius bagi perekonomian global dan nasional. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 3

4 Perekonomian 2007 (1) Sesuai perkiraan, meski terguncang kepanikan subprime mortgage dan harga minyak dunia nyaris US$ 100 per barrel, perekonomian Indonesia 2007 lebih baik daripada Pertumbuhan ekonomi 2007, diperkirakan sekitar 6,2%, atau lebih baik daripada tahun 2006 sebesar 5,5%. Faktor pendorong pertumbuhan ekonomi 2007 berasal dari: (1) kecenderungan suku bunga yang menurun, meski belakangan terhambat kenaikan harga minyak dunia; (b) inflasi relatif terkendali; (3) kurs rupiah yang kuat (karena US$ melemah) dengan volatilitas yang relatif sempit; (4) kinerja ekspor yang impresif; dan (5) investasi yang meningkat. Semua ini i bermuara pada daya beli masyarakat (purchasing h i power) yang menguat. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 4

5 Perekonomian 2007 (2) Di sisi moneter-perbankan, sebenarnya sudah terjadi kemajuan yang besar, terutama dari tren suku bunga yang terus menurun. Suku bunga benchmark BI rate 8,25%, yang menyebabkan suku bunga simpanan (deposit rate) 6-7% dan suku bunga kredit (lending rate) 13%, merupakan level yang sudah jauh lebih rendah daripada situasi sebelum krisis Dari sisi mobilisasi dana masyarakat (dana pihak ketiga), sektor perbankan nasional telah berhasil menghimpun dana hampir Rp triliun, yang mengindikasikan tingkat kepercayaan masyarakat terhadap industri perbankan yang semakin tinggi. Namun di sisi i lain, kecepatan penyerapan dana masyarakat ini i tidak diikuti dengan kecepatan ekspansi perbankan dalam menyalurkan kredit, karena sejumlah kendala di sektor riil, seperti keraguan investor dalam membangunan proyek infrastruktur, birokrasi, otonomi daerah, dll. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 5

6 Harga minyak dunia OPEC WTI Brent ICP Perkembangan Harga Minyak Dunia US$/barrel Dec 05 Jan 06 Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec 06 Jan 07 Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Harga minyak dunia terus memecahkan rekor demi rekor. Tak ada seorang pun yang berani meramalkan harga tidak menembus US$ 100 per barrel. Harga minyak dipengaruhi oleh faktor (1) obyektif-fundamental, yakni supply dan demand; serta (2) subyektif-sentimen, termasuk geopolitik dan spekulasi. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 6

7 Dinamika harga minyak dunia, Sumber : WTRG.Com Harga minyak dunia mengalami dinamika besar dalam 37 tahun terakhir, dengan berbagai milestones sebagai penjelas. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 7

8 Windfall harga CPO Perkembangan harga CPO di Rotterdam (USD/ton), Feb-07 Apr-07 Jun-07 Agust-07 Kenaikan harga minyak menyebabkan kenaikan harga energi substitusi, misalnya minyak biodiesel. Dampaknya, harga CPO sebagai bahan baku utama minyak biodisel, juga naik tajam ke level US$ 900-an per ton di pasar Rotterdam. Padahal pada 2002 hanya US$ 283 per ton. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 8

9 Neraca perdagangan (ekspor impor) Perkembangan Ekspor, ,00 10,00 8,82 7,60 8,34 8,00 7,35 7,45 8,48 7,51 6,00 5,67 4,75 4,51 5,38 5,06 4, ,27 4,34 8,89 5,62 8,92 8,78 8,72 5,86 5,66 4,49 9,50 4,94 9,12 8,32 8,35 5,24 5,44 4,66 9,71 8,85 6,49 5,64 9,81 9,42 9, ,85 6,26 5,93 2,00 Jan-06 Feb-06 Mar-06 Apr-06 Mei-06 Jun-06 Jul-06 Agst 2006 Sep-06 Okt-06 Nop-06 Des-06 Jan-07 Feb-07 Mar-07 Apr-07 Mei-07 Jun-07 Jul-07 Agust-07 Sumber : Bank Indonesia Neraca perdagangan terus membaik, terutama karena meningkatnya harga produk-produk primer, termasuk CPO (crude palm oil). Harga CPO dunia sekarang US$ 885, merupakan rekor baru. Ekspor menembus rekor baru US$ 9,81 miliar pada Juli 2007, dengan surplus perdagangan US$ 3,55 miliar. Surplus Agustus 2007 menurun menjadi US$ 2,76 miliar. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 9

10 Ekspor-impor minyak Indonesia Perkembangan Ekspor Impor Minyak Indonesia, ,00 USD Juta 1750, , , , ,8 1500, , , , ,1 832, ,2 878,0 795,0 926, ,8 1091,6 930,6 976,8 750,00 769,8 500,00 Jan-06 Feb-06 Mar-06 Apr-06 Mei-06 Jun-06 Jul-06 Agst 2006 Ekspor Impor Sumber : Bank Indonesia Indonesia telah lama menjadi net importer minyak. Pada 1980-an, dengan penduduk 130-an juta, produksi minyak 1,6 juta barrel/hari. Kini, dengan penduduk 225 juta, produksi minyak hanya 970 ribu barrel/hari. Terjadi mismatch atau excess demand. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 10

11 Neraca perdagangan, Miliar USD 100, Neraca Perdagangan 2006-Agustus ,55 73,19 46, Ags-07 Sumber : Bank Indonesia Ekspor Impor Surplus perdagangan Januari-Agustus 2007 mencapai US$ 26,68 miliar; sedangkan surplus 2006 sebesar US$ 40 miliar. Surplus 2007 mungkin akan menyamai 2006, sekitar US$ 40 miliar, meski berpotensi terjadi perlambatan dalam kuartal terakhir Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 11

12 Stimulus fiskal (1) Ringkasan RAPBN-P 2007 dan RAPBN 2008 (Rp Triliun) U r a i a n RAPBN-P RAPBN A Pendapatan Negara dan Hibah I Penerimaan dalam negeri Penerimaan perpajakan Rasio pajak (% terhadap PDB) Penerimaan negara bukan pajak II Hibah B Belanja Negara I Belanja pemerintah pusat II Belanja ke daerah C Surplus/Defisit Anggaran (A-B) (62.0) (7 5.0) % terhadap PDB (1.6) (1.7) D Pembiayaan (I+II) I Pembiayaan dalam negeri II Pembiay aan luar negeri (12.6) (16.7) Sumber : Depkeu Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 12

13 Stimulus fiskal (2) , ,0 493, , A 2006A 2007E 2008E Belanja Pegawai Belanja barang Belanja Modal Pembayaran Bunga Subsidi Belanja Sosial Belanja Lainnya Total Sumber : Depkeu Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 13

14 Stimulus fiskal (3) Belanja modal dan barang pemerintah, ,5 triliun ,9 47,22 68,3 62,5 52, ,9 29, Modal barang Sumber : Depkeu Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 14

15 Realisasi PMDN-PMA Realisasi Investasi Asing & Domestik ,67 32, ,5 12,25 15,41 20, ,45 4,6 8,01 5,08 8, Agust 2007 Domestik Asing Sumber : BKPM Realisasi PMDN dan PMA meningkat dibanding 2006, bahkan melampaui Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 15

16 Pertumbuhan ekonomi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia 7 6, , ,13 5,60 5,50 4,90 4 4,38 3, Sumber : Bank Indonesia Pertumbuhan ekonomi Indonesia 2007 diperkirakan maksimal 6,2%,, sedikit meleset dibandingkan target pemerintah 6,3%. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 16

17 Pertumbuhan ekonomi Asia Negara Pertumbuhan Ekonomi (%) China 11,5 India 94 9,4 Vietnam 8,3 Singapura 7,6 Sri Lanka 7,4 Pakistan 7,0 Filipina 6,6 Negara Pertumbuhan Ekonomi (%) Hong Kong 6,3 Indonesia 62 6,2 Malaysia 5,6 Korea Selatan 5,0 Taiwan 4,6 Thailand 4 Sumber: Asian Development Bank, September Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 17

18 Inflasi, year-on-year Perkembangan Inflasi (y o y), Jan-06 Mar-06 May-06 Jul-06 Sep-06 No ov-06 Jan-07 Mar-07 May-07 Jul-07 Oct-07 Sumber : Bank Indonesia Inflasi y-o-y hingga Oktober 2007 mencapai 6,88%. Kondisi inilah yang menyebabkan Bank Indonesia tetap mempertahankan BI rate pada level 8,25%. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 18

19 Inflasi kumulatif Trend inflasi nasional 1993-Oktober Oct-07 Sumber : Bank Indonesia Inflasi kumulatif hingga akhir Oktober 2007 mencapai 5,24%. Semula pemerintah menargetkan inflasi kumulatif setahun 2007 sebesar 6%. Namun belakangan mereka mengoreksinya menjadi 6% ±1%. Angka ini lebih realistis untuk dicapai. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 19

20 Inflasi bulanan Perkembangan Inflasi Bulanan, Jan- 06 Feb- 06 Mar- 06 Apr M Jun- Jul- Aug- Sep- Oct- N Dec- Jan- Feb- Mar- Apr- M ay ov ay Jun- 07 Jul- 07 Aug- 07 Sep- 07 Oct- 07 Sumber : Bank Indonesia Inflasi dalam 4 bulan terakhir cukup tinggi, yakni 0,79% (Oktober), 0,80% (September), 0,75% (Agustus) dan 0,72% (Juli), karena faktor musiman (seasonal). Inflasi November-Desember 2007, jika mengikuti pola 2006, sekitar 1,50%. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 20

21 Inflasi di Asia-Pasifik Kawasan * 2008* Developing Asia 3,3 4,0 3,8 Asia Tengah 7,9 9,7 9,1 Asia Timur 1,6 3,5 3,3 Asia Selatan 59 5,9 57 5,7 54 5,4 Asia Tenggara 7,1 3,8 3,8 Pasifik 31 3,1 47 4,7 32 3,2 Sumber: Asian Development Bank, Asian Development Outlook 2007, Manila, September * Estimasi ADB, per September Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 21

22 Inflasi di Asia, 2007* Negara Inflasi (%) Negara Inflasi (%) Singapura 1,2 Taiwan 1,6 Hong Kong 1,7 Malaysia 25 2,5 Korea Selatan 2,5 Thailand 2,6 Filipina 2,9 China 4,2 India 4,4 Indonesia 6,0 Pakistan 78 7,8 Vietnam 7,8 Sri Lanka 14,5 Sumber: Asian Development Bank, September * Estimasi ADB, September Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 22

23 Tren penurunan suku bunga Perkembangan Suku Bunga, Jan-06 Feb-06 Mar-06 Apr-06 May-06 Jun-06 Jul-06 Aug-06 Sep-06 Oct-06 Nov-06 Dec-06 Jan-07 Feb-07 Mar-07 Apr-07 May-07 Jun-07 Jul-07 Aug-07 Sep-07 Oct-07 Sumber : Bank Indonesia Tren penurunan suku bunga tertahan oleh harga minyak yang mendekati US$ 100 per barrel. Interest rate differential melebar, karena Fed rate turun menjadi 4,50%. Mungkin The Fed masih akan menurunkannya lagi pada pertemuan 11 Desember 2007, meski dengan risiko inflasi dan pelemahan kurs dollar AS. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 23

24 Cadangan devisa Perkembangan Cadangan Devisa (Miliar USD) ,5 40,1 42,8 44,2 40,1 42,4 43,3 42,0 41,6 41,1 42,6 39,9 45,7 47,2 49,3 50,1 51,9 52,3 51,4 52,9 54, ,1 20 Jan-06 Feb-06 Mar-06 Apr-06 Mei-06 Jun-06 Jul-06 Agust-06 Sep-06 Okt-06 Nop-06 Des-06 Jan-07 Feb-07 Mar-07 Apr-07 Mei-07 Jun-07 Jul-07 Agust-07 Sep-07 Okt-07 Sumber : Bank Indonesia Cadangan devisa yang dikuasai Bank Indonesia terus mencetak rekor demi rekor, seiring dengan kinerja neraca perdagangan, surplus transaksi berjalan, dan derasnya capital inflow. Posisi terakhir awal November 2007 adalah US$ 54,3 miliar. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 24

25 Cadangan devisa berbagai negara (1) Jumlah Cadangan Devisa di Luar Emas (USD Miliar) China 1433,60 Jepang 945,60 Taiwan Korsel India Singapura Hongkong Malaysia Thailand Indonesia Filipina Pakistan Bangladesh 262,94 257,29 247,76 152,45 140,80 98,20 80,70 52,88 30,75 16,12 5,16 Sumber : Bloomberg Cadangan devisa Indonesia (US$ 52 miliar) sudah jauh dibandingkan saat krisis (US$ 21 miliar). Cadangan devisa China mencatat rekor fantastis, sebagai yang terbesar di dunia (US$ 1,43 triliun). Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 25

26 Cadangan devisa berbagai negara (2) Kawasan Juni 2007 (US miliar) East Asia China Hong Kong Korea Selatan Mongolia Taiwan ,9 0,2 Sumber: Asian Development Bank, September Kawasan Juni 2007 (US miliar) Central Asia 26,0 Armenia 1,2 Azerbaijan 2,8 Kazakhstan 20,9 Kyrgyz 0,9 Tajikistan 0,2 South Asia 230,8 Bangladesh 5,0 Bhutan 0,6 India 206,1 Maldives 0,2 Nepal 1,6 Pakistan 14,0 Sri Lanka 32 3,2 Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 26

27 Cadangan devisa berbagai negara (3) Kawasan Juni 2007 (US miliar) Southeast Asia Kamboja Indonesia Laos Malaysia Myanmar Filipina Singapura Thailand Vietnam Kawasan Juni 2007 (US miliar) 394,5 1,3 49,2 Pacific Kepulauan Fiji Mikronesiai 2,2 0,2 0,0 0,2 Papua Niugini 1,5 90,8 Samoa 0,1 1,2 Kepulauan Solomon 0,1 23,3 Tonga 0,1 143,6 Vanuatu 01 0,1 71,1 13,4 Sumber: Asian Development Bank, September Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 27

28 SBI: biaya moneter Rp Triliun Penempatan Dana Bank Umum di SBI 179,05 221, ,86 101,37 94, ,26 0 Sumber : Bank Indonesia Agust 2007 Keberhasilan menahan inflasi i dan stabilitas rupiah antara lain disebabkan bk oleh dukungan absorpsi likuditas oleh SBI. Posisi November 2007: Rp 269 triliun. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 28

29 Perkembangan DPK (1) Rp Miliar Perkembangan DPK Perbankan Nasional per Jenis Simpanan Persen 700, , , , , , , Jun Sumber : Giro 196, , , , , Tabungan 193, , , , , Deposito 446, , , , , Pertumbuhan DPK Bank Indonesia DPK terus meningkat, meski dengan kenaikan yang agak melambat pada 2007, seiring dengan penurunan suku bunga. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 29

30 Perkembangan DPK (2) Rp Miliar Perkembangan DPK Perbankan Nasional per Kelompok Bank Persen ,00 16, , ,00 10, , ,00 4, , Jun ,00 Persero BUSN Devisa BUSN non Devisa BPD Campuran Asing Perbankan Nasional 4,82 6,32 8,39 17,11 14,11 5,29 Sumber : Bank Indonesia Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 30

31 Perkembangan Kredit Perkembangan Kredit Perbankan Nasional Rp Miliar Persen Jun-07 Persero BUSN Devisa BUSN non Devisa BPD Campuran Asing Perbankan Nasional 17,4 18,72 27,01 24,34 13,89 3, Sumber : Bank Indonesia Kredit perbankan terus mengalami ekspansi, meski agresivitasnya sempat menurun, seiring dengan tersendatnya sektor riil. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 31

32 Perkembangan LDR Perkembangan LDR Perbankan Nasional (%) Jun Sumber : Persero 34,46 41,59 49,9 51,04 59,93 61,88 BUSN Devisa 34,92 40,41 46,23 73,27 60,03 63,54 BUSN non Devisa 59,39 62,74 68,74 82,48 78,26 84,09 BPD 42,04 48,22 53,39 49,96 43,33 46,39 Campuran 75,76 74,1 75,56 76,82 113,66 99,82 Asing 52,73 47,28 51,25 54,89 79,56 73,76 Perbankan Nasional 38,24 43,52 49,95 59,66 61,56 63,57 Bank Indonesia LDR terus naik, pada November 2007 mencapai 67,3%, merupakan level tertinggi sesudah krisis. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 32

33 Perkembangan NPL Sumber : Perkembangan NPL gross Perbankan Nasional (%) Jun-07 Persero BUSN Devisa BUSN non Devisa BPD Campuran Asing Perbankan Nasional Bank Indonesia NPL terus menurun, untuk mencapai target di bawah 5% (net), seiring dengan keberhasilan bank-bank melakukan restrukturisasi kredit macet. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page

34 Indikator makro 2007 RAPBN Indikator Makro 2007 (versi awal) Chief Economist BNI (dibuat November 2006) Fakta Hari Ini Pertumbuhan ekonomi (%) 6,3 6,0 6,1-6,2 Inflasi (%) 6,5 7,00 5,24 (Okt) BI rate/sbi 3 bulan (%) 8,50 8,0 8,25 8,25 Kurs rupiah (per US$ 1) Rp9.300 Rp Rp9.100 Rp Fed rate (%) n.a. (not 4,75 4,50 available) Harga minyak dunia (per barrel) US$ 65 US$ US$ 96 Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 34

35 Proyeksi Bank Dunia Emerging East Asia Developing East Asia Southeast Asia Indonesia Malaysia Filipina Thailand Transition Economies China Vietnam Small Economies Newly Industrial Economies (NIEs) Korea 3 other NIEs Jepang Sumber: Bank Dunia, Maret Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 35

36 Proyeksi 2008 Indikator Proyeksi Chief Economist BNI Pertumbuhan ekonomi 6,50% Inflasi 650% 6,50% BI rate/sbi 3 bulan 7,75% Kurs rupiah (per US$ 1) Rp Fed rate (%) 4,00% Harga minyak dunia US$ 90 (per barrel) Pertumbuhan ekonomi 2008 akan sedikit lebih baik daripada 2007, di level 6,5%. Inflasi juga akan lebih baik, sepanjang pemerintah bisa membenahi distribusi pasokan barang di sektor riil. Pengendalian inflasi oleh BI hanya sebatas instrumen moneter, sedangkan faktor lain di sektor riil menjadi tugas pemerintah. BI rate akan terus turun, seiring dengan penurunan suku bunga di luar negeri, misalnya Fed rate. Fed rate turun, karena Bank Sentral AS harus menyelamatkan sektor riil dan menekan kepanikan di bursa efek, meski hal itu akan berdampak inflationary. Harga minyak dunia akan tetap tinggi, namun perlambatan ekonomi global kemungkinan bisa mengoreksi harga. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 36

37 Kesimpulan (1) Perekonomian Indonesia 2007 belum bisa tumbuh secara optimal. Pertumbuhan diperkirakan 6,2%, masih sedikit di bawah target 6,3%. Meski investasi (PMDN dan PMA) sudah meningkat, namun masih banyak kendala di sektor riil (buruknya infrastruktur, birokrasi, eforia otonomi daerah, dll). Meski harga minyak dunia kini mendekati US$ 100 per barrel, namun diperkirakan APBN 2007 masih aman. Problem fiskal kita adalah kurang optimalnya dalam menjalankan fungsi stimulus fiskal. Rupiah mengalami volatilitas dalam kisaran sempit. Inflasi juga relatif terkendali pada level 6,5%. Cadangan devisa memecahkan rekor di level US$ 54,3 miliar. Namun semua pencapaian ini i harus diongkosi i dengan biaya moneter, berupa pembayaran bunga SBI yang tinggi. Dana yang tersimpan dalam SBI mencapai Rp 269 triliun. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 37

38 Kesimpulan (2) Krisis energi dunia masih akan berlanjut pada tahun 2008, karena faktor (1) obyektif-fundamental; serta (2) subyektif-sentimen. Faktor obyektif-fundamental berupa tidak berimbangnya antara supply dan demand. Di sisi supply, sekarang ini semakin sulit untuk menemukan sumur minyak baru yang produktif (tingkat kegagalan eksplorasi kian meninggi). Sedangkan di sisi demand, terjadi lonjakan yang besar, seiring dengan pertumbuhan ekonomi tinggi di China (11,5%) dan India (9,4%). Faktor subyektif-sentimen sentimen berupa faktor geopolitis dan masuknya komoditas minyak ke wilayah spekulasi. Dari sisi perbankan, tingkat suku bunga sudah turun, hingga jauh di bawah level lsebelum krisis. i LDR juga sudah meningkat menjadi 67,3%, namun fungsi intermediasi masih perlu ditingkatkan. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 38

39 Kesimpulan (4) Perekonomian tahun 2008 masih bisa lebih baik daripada tahun 2007, terutama didasarkan pada tren investasi dan kontribusi perdagangan internasional. Namun hal ini masih akan menghadapi tantangan terberat berupa perlambatan perekonomian global, yang terkoreksi oleh tingginya harga minyak dunia yang sulit diturunkan. Bila perekonomian global melambat, ada harapan menurunkan demand minyak, sehingga harga minyak juga akan terkoreksi. Bank Indonesia perlu memperhitungkan kembali biaya moneter yang dikeluarkannya, untuk melakukan stabilisasi rupiah dan harga (inflasi rendah), melalui kebijakan SBI. Meski dengan respons yang lebih lambat, BI kemungkinan ki akan mengikuti jejak The Fed yang berusaha menstimulasi perekonomian melalui kebijakan penurunan suku bunga. Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 39

40 Terima kasih Melayani Negeri, Kebanggaan Bangsa Page 40

BAB 35 PERKEMBANGAN EKONOMI MAKRO DAN PEMBIAYAAN PEMBANGUNAN

BAB 35 PERKEMBANGAN EKONOMI MAKRO DAN PEMBIAYAAN PEMBANGUNAN BAB 35 PERKEMBANGAN EKONOMI MAKRO DAN PEMBIAYAAN PEMBANGUNAN I. Ekonomi Dunia Pertumbuhan ekonomi nasional tidak terlepas dari perkembangan ekonomi dunia. Sejak tahun 2004, ekonomi dunia tumbuh tinggi
