BAB 1 PENDAHULUAN. dalam dunia komputer dan internet telah banyak membantu kelancaran proses bisnis

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. dalam dunia komputer dan internet telah banyak membantu kelancaran proses bisnis"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang pesat saat ini, terutama dalam dunia komputer dan internet telah banyak membantu kelancaran proses bisnis dalam dunia usaha. Pada era terdahulu, semua kegiatan atau pekerjaan dilakukan secara manual sehingga seringkali kita dibatasi oleh ruang, waktu dan jarak. Namun sekarang ini perkembangan dunia komputer dan internet sudah demikian pesatnya, sehingga kegiatan, interaksi, komunikasi dan transaksi sudah tidak dibatasi oleh ruang, waktu dan jarak. Apabila kita melihat perkembangan internet yang semakin pesat sekarang ini, yang ditandai dengan makin banyak orang yang menggunakan komputer dan internet, makin banyak perusahaan-perusahaan jasa internet (ISP) dan warnet-warnet (warung internet) yang bermunculan. Ini menandakan perkembangannya sudah sedemikian cepat. Hal ini diharapkan dapat menjadi acuan bagi para pelaku bisnis untuk lebih memperhatikan internet sebagai salah satu peluang dalam meningkatkan penghasilan, efisiensi dan pemangkasan biaya. Dengan berkembangnya teknologi internet dan komputer maka muncullah apa yang sering disebut reservasi online dan transaksi online. Hal ini dapat mempermudah pelanggan untuk melihat informasi produk atau jasa dan mempemudah perusahaan untuk mengolah data secara real time.

2 2 Pada saat ini PT. Kembang 88 ingin memperluas usahanya di bidang rental mobil dan angkutan travel dengan nama Summit Rental, hal ini dilakukan karena PT. Kembang 88 memiliki kekuatan di bidang otomotif, penjualan mobil, pembiayaan pembelian mobil secara kredit dan cabang yang hampir ada di seluruh kota besar di Indonesia bisa digunakan sebagai jalur distribusi penjualan jasa rental mobil dan angkutan travel yang baik. PT. Kembang 88 (Summit Rental) ingin menjangkau pelanggan di seluruh Indonesia dan pelanggan luar negeri yang ingin menyewa mobil di Indonesia. Karena pertimbangan itu maka PT. Kembang 88 (Summit Rental) memerlukan layanan reservasi online dari seluruh dunia dan transaksi online dari setiap cabangnya yang berbasis web. Hal ini diperlukan agar masyarakat dunia mengetahui keberadaan PT. Kembang 88 (Summit Rental) sebagai perusahaan rental mobil dan angkutan travel, calon pelanggan dapat melihat jenis mobil dengan daftar harga sewa untuk durasi tertentu, jadwal angkutan travel, rute angkutan travel, harga jasa angkutan travel, pelanggan dapat reservasi online rental mobil dari tempat, ruang dan jarak yang tidak terbatas selama 24 jam dan 7 hari seminggu. Penulis tertarik untuk melakukan penelitian di PT. Kembang 88 (Summit Rental). Penulis ingin menganalisis strategi sistem informasi yang tepat untuk usaha rental mobil dan angkutan travel tersebut yang sesuai dengan kondisi perusahaan saat ini, dan yang dibutuhkan untuk masa mendatang. Kemudian penulis ingin merancang aplikasi berbasiskan web yang mendukung penerapan strategi sistem informasi rental mobil dan angkutan travel PT. Kembang 88 (Summit Rental).

3 3 1.2 Ruang Lingkup Dengan tujuan agar penelitian lebih fokus, maka penelitian ini akan dibatasi dengan beberapa kategori lingkup pembahasan, yaitu : 1. Reservasi online untuk rental mobil. 2. Transaksi online untuk pelanggan rental mobil bisa dilakukan dari kantor cabang perusahaan dan hanya bisa dilakukan melalui karyawan. 3. Transaksi jasa angkutan travel. 4. Pembuatan database untuk mendukung aplikasi sistem informasi. 5. Pembuatan interface, back-end dan manipulasi database. 6. Tidak membahas masalah keamanan dari reservasi online dan transaksi online. 1.3 Tujuan dan Manfaat Tujuan dari penelitian dan penulisan skripsi ini adalah : 1. Menganalisis dan merancang sistem informasi rental mobil dan angkutan travel yang sesuai untuk diterapkan pada PT. Kembang 88 (Summit Rental) saat ini, juga untuk mendukung operasi PT. Kembang 88 (Summit Rental) di masa mendatang. 2. Merancang aplikasi sistem informasi berbasis web yang mendukung penerapan rancangan sistem informasi rental mobil dan angkutan travel yang telah dirumuskan.

4 4 Manfaat dari penelitian dan penulisan skripsi ini adalah : 2. Membantu calon pelanggan untuk memperoleh informasi mengenai harga sewa mobil, rute angkutan travel, jadwal angkutan travel dan harga jasa angkutan travel. 3. Membantu calon pelanggan yang ingin melakukan reservasi online dari jarak jauh dan kapan saja. 4. Mengetahui data transaksi secara real time dan dapat memproses transaksi pengembalian mobil pelanggan dari cabang lain melalui transaksi online. 5. Penulis mendapatkan wawasan baru dan pemahaman yang mendalam mengenai penerapan sistem informasi rental mobil dan angkutan travel berbasis web pada PT. Kembang 88 (Summit Rental), dan memahami pentingnya penerapan teknologi informasi dalam menunjang operasi perusahaan. 5.1 Metodologi Penelitian Metode yang digunakan dalam proses penyusunan skripsi ini yaitu : Metode Pengumpulan Data Data yang digunakan dalam penulisan skripsi ini diperoleh dengan cara : Mengadakan studi pustaka untuk mengetahui dasar teori mengenai sistem informasi, model analisis 5 kekuatan Porter, SWOT (Strength, Weakness, Opportunity, Threat), Matriks IE dan konsep object oriented analysis and design. Melakukan survey terhadap perusahaan untuk mengumpulkan data dan observasi secara langsung.

5 5 Wawancara langsung dengan pihak yang terkait yang berhubungan dengan masalah yang dibahas Metode Analisis Melakukan analisis data yang diperoleh dengan menggunakan model analisis 5 kekuatan Porter, SWOT (Strength, Weakness, Opportunity, Threat), Matriks IE Metode Perancangan Analisis dan perancangan sistem informasi rental mobil dan angkutan travel yang diusulkan menggunakan metode OOAD (Object Oriented Analysis and Design) dengan menggunakan UML (Unified Modelling Language) sebagai tool, yang terdiri dari tahapan sebagai berikut: a. Problem Domain Analysis b. Application Domain Analysis c. Component Design d. Architecture Design 5.2 Sistematika Penulisan Sistematika penulisan yang digunakan dalam penyusunan skripsi ini adalah sebagai berikut: Bab 1 Pendahuluan Bab ini menjelaskan tentang latar belakang penulisan skripsi, ruang lingkup yang membatasi masalah, tujuan yang akan dicapai dan manfaat

6 6 yang akan diperoleh, metodologi penelitian yang digunakan, serta sistematika penulisan yang berisi gambaran umum skripsi. Bab 2 Landasan Teori Bab ini berisi kerangka teori yang digunakan oleh penulis sebagai landasan teori pendukung penulisan skripsi ini. Bab 3 Analisis Perusahaan Bab ini berisi sejarah dan perkembangan perusahaan, visi dan misi, kegiatan usaha perusahaan saat ini, struktur organisasi beserta tugas, wewenang dan tanggung jawab. Bab ini juga akan membahas mengenai hasil dan analisis terhadap lingkungan internal dan eksternal perusahaan, permasalahan yang dihadapi beserta usulan pemecahan masalah tersebut, disertai dengan analisis the task, problem domain analysis, application domain analysis dan rekomendasi untuk sistem yang dikembangkan. Bab 4 Rancangan Sistem Informasi yang Diusulkan Dalam bab ini dibuat perancangan sistem yang diusulkan, beserta tujuannya, technical platform, architecture design, user interface component, rancangan database, recommendation, system usefullness dan jadwal implementasi sistem informasi rental mobil dan angkutan travel dari PT. Kembang 88 (Summit Rental) yang dikembangkan atas dasar hasil analisis permasalahan dan kebutuhan dengan menggunakan object oriented analysis and design.

7 7 Bab 5 Kesimpulan dan Saran Bab ini merupakan kesimpulan dari hasil analisis dan rancangan yang diusulkan untuk memenuhi kebutuhan sistem serta memberikan saransaran yang berguna untuk pengembangan dan penyempurnaan sistem informasi rental mobil dan angkutan travel di masa mendatang.

BAB 1 PENDAHULUAN. yang juga seiring dengan berubahnya situasi dan kondisi bisnis.

BAB 1 PENDAHULUAN. yang juga seiring dengan berubahnya situasi dan kondisi bisnis. BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Persaingan antar perusahaan menjadi semakin ketat dalam era globalisasi saat ini. Pola pikir para pimpinan perusahaan sudah seharusnya lebih terbuka terutama dalam
