PENGELOMPOKKAN KECAMATAN DI PULAU MADURA BERDASARKAN SEKTOR PERTANIAN SEBELUM DAN SETELAH BERDIRI JEMBATAN SURAMADU

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGELOMPOKKAN KECAMATAN DI PULAU MADURA BERDASARKAN SEKTOR PERTANIAN SEBELUM DAN SETELAH BERDIRI JEMBATAN SURAMADU"

Transkripsi

1 SEMINAR HASIL TUGAS AKHIR PENGELOMPOKKAN KECAMATAN DI PULAU MADURA BERDASARKAN SEKTOR PERTANIAN SEBELUM DAN SETELAH BERDIRI JEMBATAN SURAMADU Oleh : Aizeh Mauludina ( ) Dosen Pembimbing : Dr. Ir. Setiawan, MS 1

2 SEMINAR HASIL TUGAS AKHIR Pendahuluan Tinjauan Pustaka Metodologi Penelitian Analisis Dan Pembahasan Kesimpulan Dan Saran Daftar Pustaka

3 PENDAHULUAN Permasalahan pengelompokkan sebelum dan setelah berdiri Jembatan Suramadu Cluster Analysis & hasil visual Potensi Madura pada Sektor Pertanian dan perolehan PDRB (40%) Sektor Pertanian dan Industri sebagai sektor unggulan yang cocok untuk dikembangkan di Madura (pengembangan pembangunan) Mengkaji produk pertanian yang potensial setiap kecamatan di Madura Memadukan Sektor industri&pertanian (perekonomian lebih baik) Sesuatu Hal yang mungkin dilakukan dengan keberadaan Jembatan Suramadu adalah terus mencari inovasi 3

4 PENDAHULUAN Penelitian Sebelumnya Mariyani (01): penerapan hybrid hierarchical clustering melalui mutual cluster dalam pengelompokan kabupaten di Jawa Timur berdasarkan variabel sektor pertanian. Metode ini tidak lebih baik dari metode Cluster biasa dengan alasan ketepatan klasifikasi kurang bagus. Affandi (010) : Penentuan Sektor Unggulan Dalam Pengembangan Wilayah Madura Dengan Pendekatan Analisa Input-Output 4

5 Rumusan Masalah Bagaimana karakteristik kecamatan di Pulau Madura berdasarkan sektor pertanian sebelum dan setelah berdiri Jembatan Suramadu? Bagaimana menentukan metode pengelompokkan yang sesuai untuk mengelompokkan kecamatan di Pulau Madura menurut sektor pertanian sebelum dan setelah berdiri Jembatan Suramadu? Bagaimana pengelompokan kecamatan secara visual di Pulau Madura berdasarkan sektor pertanian dengan metode yang sesuai sebelum dan setelah berdiri Jembatan Suramadu? Batasan Masalah Menggunakan data produksi komoditas sektor pertanian tahun 008 yang mewakili sebelum berdiri Jembatan Suramadu dan tahun 010 setelah berdiri Jembatan Suramadu yang meliputi empat kabupaten di Madura (Bangkalan,Sampang, Pamekasan, dan Sumenep). 5

6 Tujuan Penelitian Mengetahui karakteristik kecamatan di Pulau Madura berdasarkan sektor pertanian sebelum dan setelah berdiri Jembatan Suramadu. Mengkaji metode pengelompokkan yang sesuai untuk mengelompokkan kecamatan di Pulau Madura berdasarkan sektor pertanian sebelum dan setelah berdiri Jembatan Suramadu. Mengetahui pengelompokkan kecamatan secara visual di Pulau Madura berdasarkan sektor pertanian dengan metode yang sesuai sebelum dan setelah berdiri Jembatan Suramadu? Manfaat penelitian memberikan tambahan informasi dan masukan kepada pemerintah daerah dan pusat, Badan Pengelola Wilayah Suramadu (BPWS) serta investor mengenai potensi komoditas sektor pertanian di wilayah Madura 6

7 Tinjauan Pustaka Analisis Faktor Variabel-variabel yang berkorelasi Faktor Johnson & Wichern (00) Misalkan variabel random X dengan variabel sebanyak p rata-rata μ dan matrik varians-kovarians Model Faktor X X X 1 p µ = l 1 µ = l µ p 11 = l 1 F F p1 1 F + l l + l F F p l F 1m l m l F m F pm + ε m F + ε m 1 + ε p i = 1,,, n banyaknya observasi k= 1,,, m banyaknya common factor h = 1,,, p banyaknya variabel X 7

8 Tinjauan Pustaka Analisis Faktor Uji Kelayakan Bartlett = p + 5 ln R n 1 6 Adanya korelasi antar variabel Uji Kecukupan Sampel Barlett s Test of Sphericity Keizer-Meyer-Olkin (KMO) measure of sampling adequacy KMO = p p p ij i= 1 j= 1 p r + ij i= 1 j= 1 i= 1 j= 1 p r p a ij MSA = p r j= 1 p + r ij p ij j= 1 j= 1 a ij Hair,dkk. (010) 8

9 Tinjauan Pustaka Metode Pengelompokan Hirarkhi Single Linkage Complete Linkage Average Linkage Centroid d k(i,j) = min (d ki, d kj ) d k(i,j) = maks (d ki, d kj ) d k(i,j) = d k(i,j ) = n n i i n i + n n i + n j j d d ki ki + n i i n j + n n j + n + n j j d d kj kj ni. n j ( n + n i j ) d ij Ward Min ESS ESS = N j= 1 ( x j x) ' ( x j x) 9

10 Penentuan Jumlah Kelompok Optimum R c 1 PseudoF( C H ) = 1 R n c (Orpin & Kostylev, 006) Calinski-Harabasz Pseudo F-Statistic dimana ( SST SSW ) R SST SSW = n = c SST c p i= 1 j= 1 k = 1 n = c c p i= 1 j= 1 k = 1 ( ) k k x ij x ( ) k k x ij x j SST = total jumlah dari kuadrat jarak terhadap rata-rata keseluruhan SSW = total jumlah dari kuadrat jarak sampel terhadap rata-rata kelompoknya n c n c p k x ij k x k x i = banyaknya sampel = banyaknya kelompok = banyaknya data pada kelompok ke-i = banyaknya variabel = sampel ke-i pada kelompok ke-j dan variabel ke-k = rata-rata seluruh sampel pada variabel-k = rata-rata sampel pada kelompok ke-j dan variabel ke-k 10

11 Tinjauan Pustaka Pemilihan Metode Terbaik Pemilihan Metode terbaik menggunakan kriteria Pseudo-F terbesar. Dalam penelitian ini dilakukan simulasi jumlah kelompok pada setiap metode hirarkhi sebanyak hingga 15 kelompok, lalu mambandingkan nilai Pseudo-F tiap kelompok dan metode sehingga akan diperoleh metode pengelompokkan terbaik. 11

12 TINJAUAN PUSTAKA SEKTOR PERTANIAN Pertanian adalah kegiatan usaha yang meliputi budidaya tanaman pangan, perkebunan, perikanan, kehutanan, dan peternakan. 1. Subsektor tanaman pangan meliputi padi, jagung, kedelai, kacang tanah, kacang hijau, ubi kayu, dan ubi jalar. Subsektor tanaman holtikultura kelompok sayuran: cabe rawit, ketimun, tomat, bawang merah. Kelompok buah-buahan: mangga, pepaya, pisang, sawo, jambu biji, jambu air, nangka, semangka, nanas, rambutan, sirsak, sukun, salak, alpukat, belimbing.. Subsektor perkebunan meliputi bentul, kelapa, melinjo, tembakau, jambu mente, kapuk randu, siwalan, kopi, wijen, asem jawa, cengkeh, cabe jamu, pinang. 3. Subsektor kehutanan meliputi akasia, bangkal, bintaos, mahoni, mimba dan jati. 4. Subsektor perikanan meliputi perikanan laut, perikanan tawar. 5. Subsektor peternakan meliputi sapi, kuda, kerbau, kambing, ayam, domba dan itik. 1

13 METODOLOGI PENELITIAN Sumber Data Data Sekunder Yang Diperoleh dari Buku Publikasi BPS Yang Berjudul Kabupaten Dalam Angka 009 dan 011 Variabel Penelitian Variabel Keterangan Satuan X 1 produksi padi Ton X produksi jagung Ton X 3 produksi kedelai Ton X 4 produksi kacang tanah Ton X 5 produksi kacang hijau Ton X 6 produksi ubi kayu Ton X 7 produksi ubi jalar Ton X 8 produksi cabe rawit Ton X 9 produksi bawang merah Ton X 10 produksi tomat Ton X 11 produksi ketimun Ton X 1 produksi pisang Kwintal X 13 produksi mangga Kwintal Variabel Keterangan Satuan X 14 produksi nangka Kwintal X 15 produksi pepaya Kwintal X 16 produksi jambu air Kwintal X 17 produksi jambu biji Kwintal X 18 produksi alpukat Kwintal X 19 produksi nanas Kwintal X 0 produksi rambutan Kwintal X 1 produksi salak Kwintal X produksi sirsak Kwintal X 3 produksi sawo Kwintal X 4 produksi sukun Kwintal X 5 produksi semangka Kwintal X 6 produksi belimbing Kwintal X 7 produksi bentul Ton X 8 produksi kelapa Ton X 9 Produksi melinjo Ton 13

14 METODOLOGI PENELITIAN Variabel Penelitian Variabel Keterangan Satuan X 30 produksi tembakau Ton X 31 produksi kapuk randu Ton X 3 produksi cabe jamu Ton X 33 produksi pinang Ton X 34 produksi jambu mente Ton X 35 produksi siwalan Ton X 36 produksi asem jawa Ton X 37 produksi cengkeh Ton X 38 produksi wijen Ton X 39 produksi kopi Ton X 40 populasi ayam Ekor X 41 populasi sapi Ekor X 4 populasi kerbau Ekor Variabel Keterangan Satuan X 43 populasi domba Ekor X 44 populasi kuda Ekor X 45 populasi kambing Ekor X 46 populasi itik Ekor X 47 perikanan laut Ton X 48 perikanan tawar Ton X 49 produksi akasia M 3 X 50 produksi bangkal M 3 X 51 produksi bintaos M 3 X 5 produksi mahoni M 3 X 53 produksi mimba M 3 X 54 produksi jati M 3 14

15 METODOLOGI PENELITIAN Terdapat 7 Kecamatan Di Pulau Madura 1. Kabupaten bangkalan kamal, labang, kwanyar, modung, blega, konang, galis, tanah merah, tragah, socah, bangkalan, burneh, arosbaya, geger, kokop, tanjung bumi, sepulu, klampis.. Kabupaten sampang sreseh, torjun, pangarengan, sampang, camplong, omben, kedungdung, jrengik, tambelangan, banyuates, robatal, karang penang, ketapang, sokobanah. 3. Kabupaten pamekasan tlanakan, pademawu, galis, larangan, pamekasan, proppo, palengaan, pegantenan, kadur, pakong, waru, batumarmar, pasean. 4. Kabupaten sumenep pragaan, bluto, saronggi, giligenting, talango, kalianget, kota sumenep, batuan, lenteng, ganding, guluk-guluk, pasongsongan, ambunten, rubaru, dasuk, manding, batuputih, gapura, batang-batang, dungkek, nonggunong, gayam, raas, sapeken, arjasa, kangayan, masalembu. 15

16 Metodologi Penelitian Mendeskripsikan secara statistik tentang komoditas sektor pertanian kecamatan Madura Langkah Analisis apakah terdapat korelasi antar variabel melalui tes Barlett? Melakukan uji kecukupan KMO Membandingkan semua metode dengan Pseudo F Mendapatkan banyak kelompok optimum Analisis Faktor Mendapatkan kelompok kecamatan dengan metode terbaik Pseudo F Mendeskripsikan kelompok kecamatan berdasarkan hasil pengelompokan terbaik 16

17 Analisis dan Pembahasan Deskripsi Statistik 17

18 Analisis dan Pembahasan Deskripsi Statistik 18

19 Uji Kelayakan Analisis Faktor Sebelum Berdiri Jembatan Suramadu Analisis dan Pembahasan Analisis Faktor (008) H 0 : ρ = I H 1 : ρ I Keputusan tolak H 0 bilamana p-value < α ( α=5%). Banyaknya Faktor 008 Nilai Eigen Persentase kumulatif Keterangan Nilai KMO measure of Sampling Adequacy 0,64 Barlett's Test of Sphericity Chi-Square 18,17x10 p-value 0,000 19

20 Analisis dan Pembahasan Analisis Faktor (010) H 0 : ρ = I H 1 : ρ I Keputusan tolak H 0 bilamana p-value < α ( α=5%). Banyaknya Faktor 010 Nilai Eigen Persentase kumulatif Keterangan Nilai KMO measure of Sampling Adequacy 0,695 Barlett's Test of Chi-Square 16,94x10 Sphericity p-value 0,000 0

21 Analisis dan Pembahasan Analisis Faktor Faktor 008 (Hasil loading factor) Faktor 1 : Pisang, Mangga, Rambutan, Sirsak, Cengkeh Faktor : Nangka, Pepaya, Jambu Air, Alpukat, Nanas, Kelapa Faktor 3 : Padi, Ubi Kayu, Kerbau, Kuda Faktor 4 : Mahoni, Jati Faktor 5 : Bentul, Asem Jawa, Jambu Mente Faktor 6 : Jagung, Kacang Hijau, Tembakau Faktor 7 : Sapi, Domba, Kambing Faktor 8 : Ayam, Itik Faktor 9 : Kapuk Randu Faktor 10 : Wijen Faktor 010 (Hasil loading factor) Faktor 1 Faktor Faktor 3 Faktor 4 Faktor 5 Faktor 6 Faktor 7 Faktor 8 Faktor 9 Faktor 10 Faktor 11 Faktor 1 Faktor 13 : Mangga, Belimbing, Jambu Biji, Nanas, Sawo, Kapuk Randu : Cabe rawit, Bentul, Tomat, Semangka : Kelapa, Pinang, Siwalan, Asem Jawa, Kopi : Jagung, Kacang Tanah, Kacang Hijau : Alpukat, Rambutan, Sirsak, Jambu Mente : Nangka, Pepaya : Akasia, Jati : Padi, Ubi Kayu : Ayam, Mimba : Perikanan Laut : Domba : Tembakau : Jambu Biji 1

22 Analisis dan Pembahasan Metode Hirarki Nilai Pseudo F Single Linkage, Complete Linkage, Average Linkage, Centroid dan Ward pada Simulasi -15 Kelompok 6, ,967 Variable Single Complete Average Centroid Ward Variable Single Complete Average Centroid Ward Pseudo F Pseudo F Banyaknya Cluster Banyaknya Cluster Metode Pengelompokkkan Sebelum Berdiri Jembatan Suramadu Metode Pengelompokkkan Setelah Berdiri Jembatan Suramadu

23 Analisis dan Pembahasan Metode Pengelompokkan Terbaik Dendrogram Ward Linkage, Euclidean Distance Dendrogram Ward Linkage, Euclidean Distance Jarak Jarak Kecamatan Kecamatan Metode Ward adalah Metode Pengelompokkkan Terbaik Sebelum dan Setelah Berdiri Jembatan Suramadu 3

24 Analisis dan Pembahasan Pengelompokkan Secara Visual Sebelum Suramadu 4

25 Analisis dan Pembahasan Kelompok 008 Kelompok 1 Kamal, Labang, Modung, Blega, Konang, Arosbaya, Kokop,Tanjung Bumi, Sepulu, Klampis, Torjun, Pangarengan, Omben, Kedungdung, Jrengik, Robatal, Karang Penang, Sokobanah, Giligenting, Kalianget, Kota Sumenep, Batuan, Ambunten, Dasuk, Manding, Gapura, Batang- Batang, Raas, Sapeken, Kangayan, Masalembu. Kelompok Kwanyar, Galis (Kab Bangkalan), Tanah Merah Kelompok 3 Tragah, Burneh, Sreseh, Sampang, Camplong, Pademawu, Galis (Kab Pamekasan), Larangan, Pamekasan, Kadur, Pakong, Waru, Batumarmar, Lenteng. Produk Pertanian Wijen, Padi, Ubi Kayu, Kerbau, Kuda, Bentul, Asem Jawa, Jambu Mente, Jagung, Kacang Hijau, Tembakau Nangka, Pepaya, Jambu Air, alpukat, Nanas, Kelapa, Kapuk Randu Ayam, Itik, Mahoni, Jati 5

26 Analisis dan Pembahasan Kelompok 4 Socah, Bangkalan. Kelompok 5 Geger, Tambelangan. Kelompok 6 Banyuates, Ketapang. Kelompok 7 Tlanakan, Proppo, Palengaan, Pegantenan. Kelompok 8 Pasean, Pragaan, Bluto, Saronggi,Talango, Ganding, Gulukguluk, Pasongsongan, Rubaru, Batuputih, Dungkek, Nonggunung, Gayam. Kelompok 9 Arjasa Nangka, Pepaya, Jambu Air, alpukat, Nanas, Kelapa, Kapuk Randu Pisang, Mangga, Rambutan, Sirsak, Cengkeh, Wijen Bentul, Asem Jawa, Jambu Mente, Ayam, Itik Mahoni, Jati Jagung, Kacang Hijau, Tembakau, Sapi, Domba, Kambing Padi, Ubi Kayu, Kerbau, Kuda 6

27 Analisis dan Pembahasan Pengelompokkan Secara Visual Setelah Suramadu 7

28 Analisis dan Pembahasan Jumlah Kelompok 010 Kelompok 1 Kamal, Blega, Konang, Tragah, Burneh, Torjun, Pangarengan, Sampang, Omben, Kedungdung, Jrengik, Tambelangan, Robatal, Karang Penang, Galis (Kab. Pamekasan), Pamekasan, Palengaan, Batumarmar, Pragaan, Bluto, Giligenting, Talango, Kalianget, Kota Sumenep, Batuan, Ganding, Manding, Raas. Kelompok Labang, Galis (Kab Bangkalan), Socah, Pegantenan. Kelompok 3 Kwanyar, Bangkalan, Arosbaya, Tanjung Bumi, Sepulu, Klampis, Camplong, Ketapang, Sokobanah, Dungkek, Sapeken, Masalembu. Produk Pertanian Cabe Rawit, Bentul, Tomat, Semangka, Jagung, Kacang Tanah, Kacang Hijau Nangka, Pepaya, Jambu Biji, Kelapa, Pinang, siwalan, Asem Jawa, Kopi Perikanan Laut, Padi, Ubi Kayu 8

29 Analisis dan Pembahasan Kelompok 4 Modung, Sreseh, Tlanakan, Lenteng, Nonggunung, Gayam. Kelompok 5 Tanah Merah, Larangan. Kelompok 6 Geger, Kokop. Kelompok 7 Banyuates. Kelompok 8 Pademawu, Kadur, Waru, Pasean, Gulukguluk. Kelompok 9 Proppo, Pakong Kelompok 10 Saronggi, Pasongsongan, Ambunten, Rubaru, Dasuk, Batuputih, Gapura, Batang-Batang. Kelompok 11 Arjasa, Kangayan Domba, Akasia, Jati, Padi, Ubi Kayu Ayam, mimba, Mangga, Belimbing, Jambu Biji, Nanas, Sawo, Kapuk randu, Nangka, Pepaya Alpukat, Rambutan, Sirsak, jambu Mente, Jambu Biji Cabe Rawit, Bentul, Tomat, Semangka Tembakau, Padi, Ubi Kayu Akasia, Jati, Ayam, mimba, Tembakau Jagung, Kacang Tanah, Kacang Hijau, Padi, Ubi Kayu, Perikanan Laut Padi, Ubi Kayu, Jagung, Kacang Tanah, Kacang Hijau 9

30 Kesimpulan Dan Saran Kesimpulan Secara deskripsi kontribusi PDRB sektor pertanian Madura tiga tahun terakhir (tahun 008, 009, dan 010) mengalami penurunan, mulanya sebesar 45,3% di tahun 008 menurun di tahun 009 menjadi 44,7% hingga pada tahun 010 nilai PDRB sektor pertanian Madura menjadi 43,66%. Hal ini ditunjukkan dengan proporsi lima subsektornya yang berkisar 5% untuk subsektor tanaman pangan (termasuk tanaman holtikultura, jenis sayur dan buahan), subsektor perikanan sebesar 9%, perkebunan 5-6%, peternakan sekitar 4% sedangkan subsektor kehutanan tidak lebih dari 1%. Hasil pengelompokkan kecamatan terbaik berdasarkan sektor pertanian Madura dilakukan oleh metode Ward s baik sebelum dan setelah berdiri Jembatan Suramadu dengan kelompok optimum sebanyak 9 kelompok untuk pengelompokkan sebelum berdiri Jembatan Suramadu dan 11 kelompok setelah berdiri Jembatan Suramadu Secara visual hasil pengelompokkan kecamatan di Madura sebelum dan setelah berdiri Jembatan Suramadu terdapat pergeseran pengelompokkan 30

31 Kesimpulan Dan Saran Saran Pemerintah daerah sebaiknya perlu melakukan pendataan jumlah produksi atau semua komoditas sektor pertanian secara rutin dan update untuk mengetahui potensi sesungguhnya yang ada di wilayah Madura. Selain itu penamaan kelompok sebaiknya perlu dibicarakan dengan pihak yang berkompeten atau dinas terkait supaya lebih tepat. 31

32 DAFTAR PUSTAKA Affandi, hendrik. (010). Penentuan sektor unggulan dalam pengembangan wilayah madura dengan pendekatan analisa input-output. Laporan tugas akhir S1 perencanaan wilayah dan kota, fakultas teknik sipil dan perencanaan. Surabaya: institut teknologi sepuluh nopember. Hair, joseph F., Et al. (010). Multivariate data analysis seventh edition. Johnson, richard A, & dean W wichern. (00). Applied multivariate statistical analysis.fifth edition. USA: prentice-hall, inc. Mariani. (01). Hybrid Hierarchical Clustering Melalui Mutual Cluster Dalam Pengelompokan Kabupaten di Jawa Timur Berdasarkan Variabel Sektor Pertanian. Laporan Tugas Akhir S1 Fakultas MIPA. Surabaya: Institut Teknologi Sepuluh Nopember. Milligan, G. W. & Cooper, M. C. (1985). An examination of procedures for determining the number of cluster in a data set. Psychometrika 50, : Orpin, A.R. & Kostylev, V.E. (006). Towards a statistically valid method of textural sea floor characterization of benthic habitats. Marine geology 5 : 09-

33 TERIMA KASIH 33

Sidang Akhir Tugas Akhir

Sidang Akhir Tugas Akhir Sidang Akhir Tugas Akhir Aji Muda Casaka Laboratorium E-Bisnis Jurusan Sistem Informasi Fakultas Teknologi Informasi Institut Teknologi Sepuluh Nopember Dosen Pembimbing: Faizal Johan Atletiko, S.Kom,
