PS-S1 Jurusan Biologi, FMIPA, UNEJ (2017) JARINGAN TULANG SYUBBANUL WATHON, S.SI., M.SI.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PS-S1 Jurusan Biologi, FMIPA, UNEJ (2017) JARINGAN TULANG SYUBBANUL WATHON, S.SI., M.SI."

Transkripsi

1 PS-S1 Jurusan Biologi, FMIPA, UNEJ (2017) JARINGAN TULANG SYUBBANUL WATHON, S.SI., M.SI.

2 Jaringan Tulang 1. Jaringan Tulang Rawan 2. Jaringan Tulang Keras / Sejati

3 1. Jaringan Tulang Rawan Fungsi jaringan tulang rawan a. Menyokong jaringan yang lunak b. Sebagai daerah pergeseran sendi c. Penting untuk pertumbuhan tulang panjang

4 1. Jaringan Tulang Rawan Komponen jaringan tulang rawan a. Sel (kondroblast dan kondrosit) b. Serabut (kolagen dan elastin) c. Substansi dasar (glukosaminoglikan yang terdiri dari asam hialuronat dan proteoglikan)

5 1. Jaringan Tulang Rawan Jenis jaringan tulang rawan a. Tulang rawan hialin 1. Mirip kaca, dalam keadaan segar berwarna putih kebiruan dan bening 2. Sel besar dengan inti bulat besar 3. Mengandung serabut kolagen halus tetapi dalam preparat awetan tidak tampak karena indeks bias sama dengan substansi dasar 4. Terdapat pada saluran pernafasan (hidung s/d bronkus), ujung ventral iga, tulang di dalam persendian (tidak mempunyai perikondrium) 5. Mempunyai perikondrium kecuali pada rawan sendi

6 1. Jaringan Tulang Rawan Jenis jaringan tulang rawan a. Tulang rawan hialin

7 1. Jaringan Tulang Rawan Jenis jaringan tulang rawan b. Tulang rawan elastik 1. Warna kuning, buram dan elastis 2. Serat elastik banyak, ada juga serat kolagen 3. Terdapat pada daun telinga, dinding kanalis auditorius eksternum, tulang rawan larinks 4. Mempunyai perikondrium

8 1. Jaringan Tulang Rawan Jenis jaringan tulang rawan b. Tulang eawan elastik

9 1. Jaringan Tulang Rawan Jenis jaringan tulang rawan c. Tulang rawan serabut/ fibrous 1. Warna buram, putih, kuat 2. Matrik mengandung serat kolagen kasar 3. Sel-sel tidak banyak, satu-satu atau mengelompok 4. Terdapat pada diskus intervertebralis dan simpisis pubis 5. Tidak mempunyai perikondrium

10 1. Jaringan Tulang Rawan Jenis jaringan tulang rawan c. Tulang rawan serabut/ fibrous

11 2. Jaringan Tulang Keras / Sejati Fungsi tulang keras / sejati a. Unsur utama kerangka tubuh b. Melindung organ organ vital c. Mengandung sum-sum tulang (tempat sel darah dibentuk)

12 2. Jaringan Tulang Keras / Sejati Komponen penyusun tulang keras/ sejati a. Sel (osteosit, osteoblast dan osteoklast) 1) Osteoblast : sel yang berfungsi mensintesis kolagen dan glikoprotein yang aktif berbentuk kubus, sedangkan yang tidak aktif berbentuk pipih 2) Osteosit : sel tulang yang matur dan terdapat di dalam lakuna, sitoplasmanya bercabang-cabang yang menjulur ke dalam canaliculi 3) Osteoklast : sel rangka yang berinti banyak, motil bercabang cabang, untuk resorpsi tulang dan perubahan bentuk jaringan tulang

13 2. Jaringan Tulang Keras / Sejati Komponen penyusun tulang keras/ sejati b. Matriks tulang sejati terdiri dari 1) Organik yaitu kolagen dan glikosaminoglikan (asam hialuronat, kondroitin sulfat, keratan sulfat) 2) Anorganik Kalsium, fosfor membentuk hidroksi apatit, kalsium karbonat, flour, sitrat, Mg dan Na

14 2. Jaringan Tulang Keras / Sejati Jenis jaringan tulang keras / sejati a. Tulang kompak 1. Tulang yang padat tanpa rongga 2. Bagian luar dilapisi oleh periosteum 3. Bagian dalam dilapisi oleh endosteum 4. Mempunyai sistem havers (osteon), terdapat saluran volkman

15 2. Jaringan Tulang Keras / Sejati Letak tulang kompak dan tulang bunga karang

16 2. Jaringan Tulang Keras / Sejati Letak tulang kompak dan tulang bunga karang

17 2. Jaringan Tulang Keras / Sejati Penampang melintang tulang kompak

18 2. Jaringan Tulang Keras / Sejati Jenis jaringan tulang keras / sejati a. Tulang bunga karang 1. Tulang dengan banyak rongga yang berhubungan 2. Tidak mempunyai sistem havers 3. Lamela tidak tersusun konsentris

19 Osifikasi 1. Osifikasi intramembran. a. sebagian besar terjadi pada tulang pipih (misalnya : tulang parientalis, ospital, temporalis, mandibula dan maksila). b. Disebut intramembran karena proses osifikasi terjadi di dalam membran jaringan ikat c. Selain itu osifikasi intramembran juga untuk membantu pertumbuhan tulang pendek dan penebalan tulang panjang d. Titik permulaan osifikasi disebut dengan pusat osifikasi primer

20 Osifikasi 1. Osifikasi intramembran Kelompok sel osteogenik (mesenkim) Osteoblas Mensintesis osteoid / bahan organik Dan proses kalsifikasi Osteosit Membentuk pulau pulau tulang (spikulum) Tulang spongiosa

21 Osifikasi 1. Osifikasi intramembran Tulang spongiosa Tulang spogiosa dengan jaringan ikat ditembus oleh pembuluh darah dan diisi oleh sel mesenkim yang belum berdiferensiasi Bergabung dengan sel membran jaringan ikat disekitarnya Membentuk tulang pipih dan berisi sel sel sumsum tulang

22 Osifikasi 2. Osifikasi endokondral a. Terjadi di dalam suatu potogan tulang rawan hialin yang bentuknya mirip dengan ukuran kecil tulang yang akan dibentuk b. Osifikasi endokondral bertanggung jawab untuk pembentukan tulang pendek dan tulang panjang c. Terdiri dari dua proses : 1) Hipertrofi dan destruksi kondrosit model potongan tulang rawan hialin sehingga menghasilkan lakuna lakuna yang meluas dan dipisahkan oleh septum matriks tulang rawan yang mengalami kalsifikasi 2) Tunas osteogenik yang terdiri dari prekursor osteogenik dan kapiler darah menembus ke dalam ruang ruang yang ditinggalkan oleh kondrosit yang mengalami degenerasi

23 Osifikasi 2. Osifikasi endokondral Terdiri dari dua proses a. Potongan tulang rawan hialin Kondrosit hipertrofi dan degenerasi Lakuna meluas

24 Osifikasi b. Tunas osteogenik dan kapiler darah masuk ke dalam lakuna Membentuk osteoblas Membentuk matrik tulang pada sisa sisa tulang rawan yang mengalami kalsifikasi Osteosit Osifikasi endokondral untuk pembentukan tulang panjang dan tulang pendek

25 Osifikasi pada tulang panjang 1. Terjadi proses osifikasi intramembran di dalam perikondrium mengelilingi diafisis sehingga terbentuk bone collar (tulang berongga). Perikondrium berubah menjadi periosteum. 2. Karena terbentuk tulang, maka difusi nutrien terhambat akibatnya kondrosit berdegenerasi, setelah sebelumnya meresorpsi matriks di sekitarnya sehingga terjadi perluasan lakuna (hipertrofikasi). Kondrosit berdegenerasi dan matrik mengalami kalsifikasi 3. Tunas osteogenik (sel mesenkim) dan pembuluh darah melalui lubang yang dibuat osteoklas menembus matrik tulang rawan yang mengalami kalsifikasi. Kemudian mesenkim mengalami proliferasi, kemudian sum sum tulang dibentuk, terjadi pertumbuhan longitudinal, sehingga seluruh diafisis ditempati

26 Osifikasi pada tulang panjang 4. Penulangan pada pusat osifikasi sekunder pada epifisis 5. Lempeng epifisial berfungsi untuk pertumbuhan memanjang, pada titik tersebut terdapat 5 daerah, yaitu : a) Daerah istirahat b) Daerah proliferasi c) Daerah tulang rawan hipertrofik d) Kartilago mengalami kalsifikasi e) Daerah osifikasi

27 Struktur tulang panjang

28 Osifikasi pada tulang panjang

29 Histofisiologi Tulang 1. Sebagai penyokong dan pelindung 2. Bersifat plastis artinya tulang bisa berubah strukturnya sesuai dengan stress yang dialami 3. Rangka bertindak sebagai cadangan kalsium 4. Fungsi kalsium : untuk kontraksi otot dan penghantaran impuls, reaksi enzimatis, untuk koagulasi dan perlekatan sel

30 Histofisiologi Tulang Kalsium dalam tubuh dimobilisasi dengan dua cara : 1. Cara cepat Pemindahan biasa ion kristal hidroksiapatit (molekul yang mengandung kalsium) ke cairan intersel 2. Cara lambat a) Hormon paratiroid : meningkatkan jumlah sel (osteoklas) yang melakukan resorpsi matrik tulang akibatnya kalsium dilepas b) Hormon kalsitonin yang dihasilkan oleh kelenjar tiroid meningkatkan pembentukan matriks dan pengendapan kalsium

31 Histofisiologi Tulang Selama pertumbuhan, tulang peka terhadap nutrisi 1. Protein dalam diet tidak cukup = defisiensi asam amino. Asam amino & vit.c diperlukan untuk sintesa kolagen oleh osteoblas 2. Kalsium tidak cukup = kalsifikasi matrik tidak sempurna, atau kekurangan vit.d mengakibatkan penyerapan kalsium terganggu 3. Kekurangan kalsium pada anak-anak menyebabkan ricket (kalsifikasi matrik tidak sempurna) tulang tumbuh lambat dan deformitas 4. Kekurangan kalsium pada orang tua menyebabkan osteomalasia yaitu kurangnya kalsifikasi pada tulang yang baru dibentuk dan terjadinya dekalsifikasi parsial

32 Histofisiologi Tulang 5. Vitamin A berhubungan dengan distribusi dan aktifitas osteoblast dan osteoklas 6. Kekurangan vitamin A, osteoblas tidak mensintesis matrik dengan normal 7. Kelebihan vitamin A, mempercepat osifikasi lempeng epifisial tanpa disertai efek pada pertumbuhan tulang rawan sehingga pertumbuhan badan terhenti 8. Vitamin C penting untuk sintesis kolagen oleh osteoblas dan osteosit

33 Histofisiologi Tulang Faktor hormonal 1. Hormon pertumbuhan yang dihasilkan oleh hipofisis merangsang pertumbuhan tulang rawan epifisial 2. Kekurangan hormon pertumbuhan menyebabkan pertumbuhan terganggu 3. Kelebihan hormon pertumbuhan akan menyebabkan gigantisme, kelebihan hormon ini pada orang dewasa akan menyebabkan akromegali (tulang-tulang panjang menjadi sangat menebal) 4. Hormon seks mempengaruhi waktu munculnya dan perkembangan pusat osifikasi

34 Penyembuhan patah tulang

35

Tulang Rawan. Struktur Dasar, Tipe dan Lokasi

Tulang Rawan. Struktur Dasar, Tipe dan Lokasi Tulang Rawan Struktur Dasar, Tipe dan Lokasi Suatu tulang rawan memiliki khondrosit yang tersimpan di dalam ruangan (lacunae) dalam matriks ekstraselular. Tulang rawan mengandung banyak air (menyebabkannya
