BAB I PENDAHULUAN. penyebab rusak nya mutu sekolah adalah hasil tes masuk yang tidak akurat

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. penyebab rusak nya mutu sekolah adalah hasil tes masuk yang tidak akurat"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN Pendahuluan menjelaskan Latar Belakang Masalah, Identifikasi Masalah, Maksud dan Tujuan, Batasan Masalah, Waktu dan Tempat pelaksanaan,penjadwalan kerja, Metodologi Penelitian, dan Sistematika Penulisan 1.1 Latar Belakang Masalah Salah satu hal terpenting untuk meningkatkan mutu sekolah adalah dengan melakukan tes masuk sekolah, di mana tes masuk sekolah adalah hal terpenting dari meningkatkan mutu siswa dan mutu sekolah. Sebab salah satu penyebab rusak nya mutu sekolah adalah hasil tes masuk yang tidak akurat dan jujur, Oleh karena itu tes masuk bisa mengukur kemampuan suatu siswa dan siswi dalam menjawab soal-soal yang diberikan. SMK Negeri 3 Tanjungpinang adalah salah satu sekolah smk yang mengarahkan dan memberikan pembelajaran tentang siswa tentang dunia kerja, dan menciptakan skill yang dimiliki oleh siswa dan siswi, dari tes masuk itu lah kita dapat melihat, menilai dan memberikan pembelajaran sesuai dengan minat siswa. Dengan begitu kita dapat meningkat kan mutu sekolah dan juga mutu dari siswa. Oleh karena itu perlu dikembangkan metoda baru yaitu sebuah aplikasi terkomputerisasi pengolah data tes masuk yang mampu mendorong 1

2 2 meningkatkan efektifitas dan kualitas kerja petugas tes masuk siswa dalam melakukan pengetesan dan penyaringan siswa masuk sekolah agar lebih akurat dan juga lebih efisien dalam proses pemeriksaan. Berdasarkan latar belakang masalah diatas, maka penulis tertarik untuk membuat judul Laporan Kerja Praktek ini adalah Aplikasi Tes Masuk Smk Negeri 3 Tanjungpinang. 1.2 Identifikasi Masalah Berdasarkan uraian singkat yang dipaparkan pada latar belakang masalah, maka dapat diidentifikasi permasalahannya sebagai berikut : 1. Pengolahan tes masuk yang masih dilakukan secara manual sehingga terjadi kurang akurasi hasil tes. 2. Pengolahan data siswa tes masuk yang masih dilakukan secara manual seperti memberikan soal kepada siswa, memberikan lembaran kertas untuk jawaban serta pengarsipan hasil tes masih dilakukan dengan manual. 3. Penghitungan hasil tes masuk yang masih manual mengakibatkan kurang akuratnya hasil tes dan tidak efisien dalam waktu pemeriksaan. 4. Pembuatan laporan data hasil tes yang masih manual.

3 3 1.3 Batasan Masalah Batasan masalah yang ditetapkan adalah sebagai berikut : 1. Proses pengolahan data tes masuk yang terdiri dari masuk soal, tipe soal. 2. Proses pengolahan hasil tes. 3. Proses pengolahan tes masuk siswa dan siswi. 4. Proses pembuatan laporan data hasil tes masuk sekolah siswa. 1.4 Tujuan Adapun Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membangun sebuah Aplikasi Tes Masuk SMK Negeri 3 Tanjungpinang. 1. Bagi SMK Negeri 3 Tanjungpinang a. Membantu memudahkan petugas tes dalam melakukan pengolahan data soal soal tes dengan lebih efisien. b. Membantu memudahkan petugas tes dalam melakukan pengolahan data siswa yang akan melakukan tes c. Membantu memudahkan petugas tes dalam melakukan hasil tes. d. Memudahkan siswa dalam pelakukan ujian tes masuk sekolah. e. Membantu memudahkan petugas dalam proses pembuatan laporan hasil tes masuk dan tes kemampuan. f. Meningkatkan akurasi hasil tes dan juga lebih efisien dalam proses pemeriksaan.

4 4 2. Bagi Penulis a. Untuk melengkapi laporan dan sebagai syarat-syarat kelulusan pada Jurusan Teknik informatika di Sekolah Tinggi Teknologi Indonesia(STTI). b. Sebagai pertanggungjawaban atas pelaksanaan kerja praktek pada SMK Negeri 3 Tanjungpinang. c. Menambah wawasan dan pengetahuan khusunya dalam hal menilai kemampuan seorang siswa dan siswi. Dapat dijadikan sebagai bahan untuk meningkatkan mutu sekolah dan juga sebagai landasan dalam mencari bakat bakat dan kemampuan siswa dan siswi yang terpendam. 3. Bagi STT INDONESIA a. Memberikan informasi yang berhubungan dengan mutu sekolah, kemampuan, bakat siswa dan siswi yang ada di sekolah SMK Negeri 3 Tanjungpinang. b. Menambah pembendaharaan Literature bagi perpustakaan Sekolah Tinggi Teknologi Indonesia (STTI). 1.5 Waktu dan Tempat Pelaksanaan Lokasi kerja praktek ini dilaksanakan di SMK Negeri 3 Tanjungpinang beralamat di jalan Sultan Sulaiman Kampung Bulang Tanjungpinang Timur. Target pengerjaan kerja praktek kami perkirakan siap dalam waktu 4 bulan, dari bulan Oktober sampai dengan bulan Januari 2012.

5 5 1.6 Metodologi Penelitian Merupakan suatu teknik atau cara untuk mengumpulkan data atau fakta yang nantinya akan dipelajari dan akhirnya sebagai bahan untuk di analisa serta digunakan untuk memudahkan pencarian dan pemecahan suatu masalah Metodologi Pengumpulan Data Metode yang digunakan dalam pengumpulan daa untuk membuat laporan kerja praktek ini antara lain: 1. Observasi Melakukan observasi atau Peninjauan tempat sebelum pelaksanaan kegiatan pengumpulan data dengan mengadakan pengenalan terhadap objek kerja praktek, aktivitas kerja dan bahan kajian. 2. Wawancara Melakukan wawancara secara langsung dengan pihak-pihak yang terlibat dalam sistem. Kepala SMK N 3 Tanjungpinang sebagai penanggung jawab. Admi sebagai petugas tes masuk. Siswa dan siswi yang melakukan proses tes masuk. 3. Studi Kepustakaan Melakukan pengumpulan data secara tidak langsung dengan melakukan studi kepustakaan, yaitu dengan mengumpulkan data-data dan teori-teori yang berhubungan dengan penulisan laporan kerja praktek ini.

6 Metode Pengembangan Perangkat Lunak Dahulu, rancangan fisik merupakan proses yang menggunakan kertas dan pinsil. Seorang analis mengambarkan tata letak atau struktur dari output, input, basis data, dan aliran hubungan dan prosedur. Ini merupakan proses yang memakan waktu yang memiliki kemungkinan terjadinya kesalahan. Biasanya hasil dari rancangan kertas ini adalah tidak lengkap dan tidak akurat. Sekarang, banyak analis dan perancang memilih Prototyping, sebuah pendekatan berbasis rekayasa (engineering) untuk merancang. Pendekatan Prototyping adalah proses iterative yang melibatkan hubunan kerja yang dekat antara perancang dan pengguna. Pressman (2001) menyatakan bahwa seringkali seorang pelanggan mendefinisikan serangkaian sasaran umum bagi perangkat lunak, tetapi tidak mengidentifikasi kebutuhan input, pemrosesan, ataupun output detail. Pada kasus yang lain, pengembang mungkin tidak memiliki kepastian terhadap efisiensi algoritme, kemapuan penyesuaian dari sistem operasi, atau bentuk-bentuk yang harus dilakukan oleh interaksi manusia dan mesin. Dalam situasi seperti ini salah satu model yang cocok digunakan adalah model prototype (Prototyping paradigma). Model Prototype dapat dilihat pada gambar dibawah ini.

7 7 Gambar 1.1 Prototype Paradigma(Rogers. Pressmen.Ph.D) Tahapan-tahapan Prototyping Pendekatan Prototyping melewati tiga proses, yaitu pengumpulan kebutuhan pelanggan, perancangan, dan evaluasi Prototype. Prosesproses tersebut dapat dijelaskan sebagai berikut: 1. Pengumpulan kebutuhan pelanggan: developer dan klien bertemu dan menentukan tujuan umum, kebutuhan yang diketahui dan gambaran bagian-bagian yang akan dibutuhkan berikutnya; 2. Perancangan,membangun dan perbaikan : perancangan dilakukan cepat dan rancangan mewakili semua aspek software yang diketahui, dan rancangan ini menjadi dasar pembuatan prototype.

8 8 3. Evaluasi dan menguji Prototype: klien mengevaluasi serta menguji prototype yang dibuat dan digunakan untuk memperjelas kebutuhan software. 1.7 WAKTU PENGERJAAN PENJADWALAN KERJA PRAKTEK Untuk membuat kerja praktek kami membuat Aplikasi Tes Masuk di SMK Negeri 3 Tanjungpinang kurang lebih memerlukan waktu 3 bulan dengan pengaturan wakturti berikut ini : Table 1.1 waktu pengerjaan kerja praktek No Kegiatan Oktober 2011 November 2011 Desember 2011 Januari Studi Kelayakan 2 Desain Fungsi 3 Pemograman 4 Pengujian 5 Pelatihan 6 Dokumentasi

9 9 1.8 SISTEMATIKA PENULISAN LAPORAN Dalam penyusunan tugas akhir ini berdasarkan suatu laporan yang telah ditentukan. untuk lebih memahami pembahasan pada tugas akhir ini, maka setiap bab terdiri dari beberapa bagian dengan urutan sebagai berikut: Bab I PENDAHULUAN Bab ini menjelaskan Latar Belakang Masalah, Identifikasi Masalah, Maksud dan Tujuan, Batasan Masalah, Waktu dan Tempat pelaksanaan,penjadwalan kerja, Metodologi Penelitian, dan Sistematika Penulisan. Bab II LANDASAN TEORI Bab ini menjelaskan teori teori mengenai pengembangan aplikasi berbasis computer, sertamenjelaskan tentang teori- teori yang berhubugan dengan aplikasi tes masuk di sekolah.landasan teori dipakai pada tahap analisa aplikasi. Bab III ANALISIS SISTEM Bab ini menjelaskan Tujuan Analisis Sistem, Deskripsi Pekerjaan (Job Description), Analisis Prosedur, Flow Map yang sedang berjalan, Analisis Dokumen, Analisis Perangkat Keras (Hardware), Analisis Perangkat Lunak (Software), Analisis Brainware, Tinjauan Temuan Masalah. Bab IV PERANCANGAN SISTEM Bab ini menjelaskan tentang Tujuan Perancangan Aplikasi, Sistem yang Diusulkan, Prosedur yang Diusulkan, Perancangan Sistem antara lain yaitu : Flow Map yang Diusulkan, Class Diagram, Sequense Diagram, Use Case, Activity

10 10 Diagram, Kamus Data, Struktur File. Dan Rancangan Antar Muka (Desain Interface Bab V IMPLEMENTASI SISTEM Bab ini menjelaskan tentang alasan mengapa memilih bahasa pemrograman yang telah diaplikasikan, Hardware dan Software yang Digunakan, dan Operasionalisasi Sistem Informasi. Bab VI KESIMPULAN DAN SARAN Bab ini menjelaskan tentang kesimpulan hasil analisis, impelemtasi pembagunan aplikasi serta dan saran-saran pemakain aplikasi, Daftar pustaka Daftar ini berisikan tentang sumber sumber informasi, data digunakan dan diambil. LAMPIRAN A Lampiran A menampilkan tampilan,hasil tes program dan laporan hasil tes program tes masuk Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 3 Tanjungpinang. LAMPIRAN B Berisikan semua listing program tes masuk Sekolah Menengah kejuruan Negeri 3 Tanjungpinang.

BAB I PENDAHULUAN. Dalam pendahuluan ini akan menerangkan beberapa acuan dalam melakukan

BAB I PENDAHULUAN. Dalam pendahuluan ini akan menerangkan beberapa acuan dalam melakukan 1 BAB I PENDAHULUAN Dalam pendahuluan ini akan menerangkan beberapa acuan dalam melakukan Kerja Praktek di suatu instansi perusahaan yakni latar belakang masalah, identifikasi masalah, rumusan masalah,
