BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam satu sekolah ada ratusan bahkan lebih siswa yang masing-masing mempunyai

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam satu sekolah ada ratusan bahkan lebih siswa yang masing-masing mempunyai"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kebutuhan akan informasi yang akurat dan tepat untuk penyajian data sangat diperlukan oleh suatu organisasi atau perusahaan. Sekolah merupakan salah satu organisasi yang bergerak dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat dalam bidang pendidikan. Salah satu unsur terpenting dari suatu sekolah adalah siswa. Dalam satu sekolah ada ratusan bahkan lebih siswa yang masing-masing mempunyai data yang berbeda dan tidak jarang data tersebut tersimpan secara manual sehingga memakan waktu yang banyak dalam pencarian suatu data siswa jika dibutuhkan. Dengan kemajuan teknologi komputer, pengolahan data dan informasi dapat dilakukan dengan cepat dan akurat. Komputer merupakan suatu alat yang banyak

2 digunakan untuk membantu permasalahan yang sering dihadapi oleh suatu organisasi atau perusahaan. Cara kerja komputer yang cepat dan praktis dalam pengolahan data membuat komputer banyak digunakan oleh organisasi atau perusahaan. Oleh karena itu alangkah bagusnya jika sekolah juga menggunakan teknologi komputer dalam pengolahan data maupun informasi. Dengan pertimbangan tersebut penulis memilih judul Sistem Informasi Akademik Berbasis Web Pada SMA AL-ULUM Medan. Dalam perancangan sistem informasi berbasis Web pada SMA AL-ULUM Medan ini penulis menggunakan bahasa pemograman PHP dan MySQL dan beberapa software pendukung seperti Apache dan Dreamweaver Identifikasi Masalah Pengolahan data siswa dengan menggunakan komputer akan dapat menghemat waktu dan dapat mengefisienkan pengerjaan pengolahan data pada SMA AL-ULUM Medan. Dengan demikian dapat diidentifikasi masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana membentuk sebuah pemograman berbasis web untuk mengolah data pada sekolah tersebut dengan efektif dan efisien sehingga dapat terorganisasi dengan baik.

3 1.3 Batasan Masalah Agar masalah yang akan dibahas tidak menyimpang dan tidak meluas dikarenakan keterbatasan waktu dan tenaga. Dalam hal ini penulis membatasi permasalahan yang akan dibahas yaitu mengenai data guru, siswa dan nilai siswa. 1.4 Metodologi Penelitian Metode penelitian yang digunakan dalam tulisan ini, antara lain : 1. Penelitian Lapangan (Field Research) Metode penelitian ini dilakukan langsung pada objek penelitian, hal ini dilakukan dengan cara : a. Wawancara (interview)

4 Dalam hal ini penulis mengadakan tanya jawab dengan staf dan guru yang berhubungan dengan masalah yang akan dibahas. b. Pengamatan (observasi) Dalam metode ini penulis melakukan observasi untuk mendapatkan data secara umum dengan melihat langsung, mengamati dan mencatat kegiatan yang ada pada SMA AL-ULUM Medan. 2. Penelitian Kepustakaan (Library Research) Penelitian ini dimaksudkan untuk mendapatkan landasan teori yang memadai dalam menyusun tugas akhir, dalam hal ini penulis melakukannya dengan membaca serta mengkaji buku-buku yang berkaitan dengan masalah yang ditinjau. 1.5 Maksud dan Tujuan Maksud penulis mengadakan penelitian pada SMA AL-ULUM Medan adalah untuk mensosialisasikan Sistem Informasi Akademik Berbasis Web pada SMA AL-ULUM Medan tersebut sehingga sistem informasi yang akan dirancang sesuai dengan kebutuhan dan permasalahan yang ada.

5 Adapun tujuan dari penelitian yang diakukan penulis adalah untuk merancang sistem informasi pada SMA AL-ULUM Medan dengan menggunakan bahasa pemograman HTML, PHP, dan MySQL 1.6 Kegunaan Penelitian Kegunaan penelitian yang dilakukan penulis adalah sebagai berikut : 1. Bagi SMA AL-ULUM Medan mendapat suatu aplikasi komputerisasi yang memudahkan dalam mencari informasi tentang data guru, siswa dan nilai siswa. Sedangkan bagi pegawai SMA AL-ULUM Medan mendapatkan kemudahan pekerjaan dalam menangani pengolahan data secara efektif dan efisien. 2. Bagi penulis untuk memenuhi syarat bagi Mahasiswa Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Program Studi D3 Ilmu Komputer dalam menyelesaikan perkuliahan. 3. Merupakan kesempatan yang baik bagi penulis untuk menerapkan dan mengaplikasikan ilmu yang didapat selama perkuliahan.

6 1.7 Sistematika Penulisan Dalam penulisan tugas akhir ini, penulis membentuk suatu sistematika penulisan yang bertujuan untuk menggambarkan secara ringkas bab-bab yang mencakup hal-hal sebagai berikut : BAB 1 : PENDAHULUAN Bab ini berisikan latar belakang penulisan, identifikasi masalah, pembatasan masalah, metodelogi penelitian, maksud dan tujuan, dan sistematika penulisan. BAB 2 : LANDASAN TEORI Bab ini menjelaskan landasan teori yang meliputi pengertian data, informasi, sistem informasi, uraian singkat tentang bahasa pemograman HTML, PHP dan MySQL. BAB 3 : TINJAUAN SMA AL-ULUM Medan Bab ini berisi tentang sejarah, struktur organisasi pada SMA AL- ULUM Medan, kurikulum, visi dan misi serta fungsi dan tugas komponen sekolah. BAB 4 : PERANCANGAN SISTEM Bab ini menjelaskan tentang perancangan sistem yang diusulkan

7 meliputi data flow diagram, struktur database, sertifikasi input, sertifikasi output dan flowchart. BAB 5 : IMPLEMENTASI Pada bab ini dibahas tentang implementasi sistem yang dirancang. BAB 6 : KESIMPULAN DAN SARAN Bab ini merupakan bab terakhir yang mencakup kesimpulan dan saran.

BAB 1 PENDAHULUAN. Kebutuhan akan informasi yang akurat dan tepat untuk penyajian data sangat

BAB 1 PENDAHULUAN. Kebutuhan akan informasi yang akurat dan tepat untuk penyajian data sangat BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kebutuhan akan informasi yang akurat dan tepat untuk penyajian data sangat diperlukan oleh suatu organisasi atau perusahaan. Koperasi merupakan salah satu organisasi
