GARIS BESAR RENCANA PEMBELAJARAN (GBRP)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "GARIS BESAR RENCANA PEMBELAJARAN (GBRP)"

Transkripsi

1 1 GARIS BESAR RENCANA PEMBELAJARAN (GBRP) Matakuliah : BIOLOGI GULMA 208 H4103 Dr. Elis Tambaru, M.Si Jurusan Biologi Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Hasanuddin Makassar 2013

2 HALAMAN PENGESAHAN 2

3 2 KOMPETENSI LULUSAN KURIKULUM BERDASARKAN KEPMEN 232/U/2000 PRODI BIOLOGI FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS HASANUDDIN KELOMPOK KOMPETENSI NO RUMUSAN KOMPETENSI ELEMEN KOMPETENSI a b c d E 1. Kemampuan dalam menerapkan pengetahuan dasar Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam 2. Kemampuan dalam menerapkan pengetahuan ilmu-ilmu dasar KOMPETENSI UTAMA 3. Kemampuan dalam mengidentifikasi, membedakan dan memberikan nama suatu organisma 4. Kemampuan dalam memecahkan persoalan-persoalan yang berkaitan dengan aktivitas kegiatan organisma tingkat rendah 5. Kemampuan dalam membedakan dan mengenal jenis, aktivitas, dan habitatnya 6. Kemampuan dalam mengenal dan menelaah aktivitas tiap organisma dalam filumnya 7. Kemampuan dalam mengukur, menganalisis dan menginterpretasikan data 8. Kemampuan dalam memberikan solusi terhadap suatu masalah yang berkaitan dengan taksonomi

4 3 9. Kemampuan dalam penguasaan bahasa Inggeris KOMPETENSI PENDUKUNG 10. Kemampuan dalam penguasaan software 11. Kemampuan bekerjasama, baik sebagai pimpiman maupun anggota dari sebuah tim kerja 12. Kemampuan dalam berkomunikasi dan beradaptasi dalam lingkungan kerja KOMPETENSI LAINNYA 13. Kemampuan untuk terlibat dalam kehidupan sosial bermasyarakat berdasarkan budaya bahari 14. Kemampuan mengembangkan diri berdasarkan wawasan budaya bahari ELEMEN KOMPETENSI a. Landasan kepribadian; b. Penguasaan ilmu dan ketrampilan; c. Kemampuan berkarya; d. Sikap dan perilaku dalam berkarya menurut tingkat keahlian berdasarkan ilmu dan ketrampilan yang dikuasai; e. Pemahaman kaidah berkehidupan bermasyarakat sesuai dengan pilihan keahlian dalam berkarya.

5 4 GARIS BESAR RENCANA PEMBELAJARAN (GBRP) Nama Mata Kuliah : Biologi Gulma Kode Mata Kuliah : 208 H4103 Semester : Ganjil Kompetensi Utama : Kemampuan dalam menerapkan dasar Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (1) Kompetensi Pendukung : Kemampuan bekerjasama, baik sebagai pimpinan maupun anggota dari sebuah tim kerja (11) Kemampuan berkomunikasi dan beradaptasi dalam lingkungan kerja (12) Kompetensi Lainnya : Kemampuan untuk terlibat dalam kehidupan sosial bermasyarakat berdasarkan budaya bahari (13) Sasaran Belajar : Kemampuan dalam menganalisis dan mengidentifikasi gulma, potensi serta pengendalian gulma yang ramah lingkungan. Pertemuan ke Sasaran Pembelajaran Materi Pembelajaran/Topik Kajian Strategi/Metode Pembelajaran 1 1. Kontrak pembelajaran 1. Kuliah interaktif 2. Pembentukan kelompok 2. Standing position diskusi 2-3 Mahasiswa mampu : 1. Mendefenisikan dan membedakan gulma secara umum, subjektif dan ekologis 2. Menguraikan pengaruh gulma secara positif dan negatif 3. Menjelaskan pengaruh gulma pada lingkungan hidup Kriteria (Indikator) Penilaian (%) Bobot penilaian (%) Ceramah 1. Gulma dan pengaruhnya 2. Colaborative 2. Kategori gulma - Komunikatif (12) 1,5 learning 3. Diskusi - Respon (1) 2,5 5 - Empati (13) 1 4 Mahasiswa mampu : Menjelaskan perkembangbiakan gulma vegetatif dan generatif Perkembangbiakan gulma 1. Ceramah 2. Colaborative Learning 1. Relevansi (1) 2 2. Kreatifitas (13) 1 3. Kedalaman materi 2 (1) 5

6 5 5 Mahasiswa mampu menjelaskan dan mengidentifikasi gulma Identifikasi gulma berdasarkan morfologi dan anatomi 1. Ceramah 2. Colaborative Learning 3. Praktek 1. Relevansi (1) 2,5 2. Komunikatif (12) 1,5 3. Empati (13) 0,9 4. Partisipasi 2,2 5. Kerjasama Tim (11) 1,5 6. Kreatifitas 0,7 7. Respon (13) 0, Mahasiswa mampu : 1. Menjelaskan dan menguraikan gulma air, darat dan epifit 2. Membedakan gulma dan bukan gulma Klasifikasi gulma 1. Ceramah 2. Colaborative learning 3. Diskusi 1. Respon (1) 1 2. Komunikatif (12) 1,5 3. Empati (13) 1 4. Partisipasi (1) 1,5 5 8 UTS Mahasiswa mampu: Menjelaskan dan menguraikan ekologi gulma Ekologi gulma 1. PBL 2. Cooperative learning 1. Komunikatif (12) 1,5 2. Empati (13) 2,5 3. Respon (1) 1 4. Relevansi (1) 1,5 5. Kreatifitas (13) 1,5 6. Kerjasama Tim (11) Mahasiswa mampu : Membedakan beberapa teknik pengendalian gulma Teknik pengendalian gulma 1. Ceramah 2. Colaborative learning 3. Diskusi 1. Komunikatif (12) 2,5 2. Empati (13) 2,5 3. Respon (1) 1,5 4. Relevansi (1) 2, Kreatifitas (13) 1,5 6. Kerjasama Tim (11) 2,5 7. Partisipasi (1) 2

7 Mahasiswa mampu : 1. Fisiologi tumbuhan dan 1. Ceramah 1. Komunikatif (12) 2,5 1. Menjelaskan dan herbisida 2. Colaborative 2. Empati (13) 1,5 menunjukkan pengaruh fisiologis dari herbisida pada 2. Pengendalian gulma pada tanaman budidaya learning 3. Small group 3. Kedalaman materi (1) 3,5 tumbuhan discussion 4. Relevansi (1) 2, Melakukan pengendalian 4. Praktek 5. Partisipasi (1) 2 gulma pada tanaman 5. Presentasi 6. Respon (1) 2,5 budidaya 7. Kerjasama tim (1) 3 8. Kreatifitas (13) 2,5 16 U A S 20 J U M L A H 100

8 7 Nama/Kode Mata Kuliah Pembelajar/Dosen Semester Jususan Hari Pertemuan/Jam : Tempat Pertemuan : PB. : Biologi Gulma / 208 H4103 : 1. Dr. Elis Tambaru, M.Si (AET) 2. Dr. Eva Johannes, M.Si (AEV) 3. Dr. A. Masniawati, S.Si., M.Si (AAM) : Ganjil : Biologi FMIPA - UNHAS KONTRAK PEMBELAJARAN 1. DESKRIPSI MATA KULIAH Biologi gulma merupakan matakuliah pilihan pada semester ganjil, yang dapat memberi dan menunjang pengetahuan serta wawasan mahasiswa di dalam lingkup kerja dan bermasyarakat. Matakuliah Biologi Gulma akan membahas mengenai dasar ciri-ciri tumbuhan dan fisiologinya terhadap lingkungan sekitarnya yaitu : gulma dan pengaruhnya, kategori gulma, perkembangbiakan gulma, identifikasi dan klasifikasi, ekologi gulma, teknik pengendalian gulma, fisiologi tumbuhan/herbisida dan pengendalian gulma pada tanaman budidaya. 2. TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah menyelesaikan mata kuliah Biologi Gulma, mahasiswa dapat menjelaskan dan menganalisis berbagai jenis tumbuhan yang termasuk kelompok gulma dan teknik pengendalian gulma yang ramah lingkungan. 3. MANFAAT MATA KULIAH Matakuliah Biologi Gulma merupakan mata kuliah pilihan yang memberikan kemampuan kepada mahasiswa dalam memanfaatkan tumbuhan yang dikategorikan sebagai gulma untuk kehidupan antara lain untuk pengobatan, bahan makanan, tanaman hias, media tanam dan herbisida.

9 8 4. ORGANISASI MATERI PEMBELAJARAN PRINSIP DASAR MENGANALISIS KELOMPOK TUMBUHAN GULMA TEKNIK PENGENDALIAN GULMA FISIOLOGI TUMBUHAN DAN HERBISIDA PENGENDALIAN GULMA PADA TANAMAN BUDIDAYA GULMA DAN KATEGORI GULMA PERKEMBANGBIAKAN GULMA IDENTIFIKASI GULMA KLASIFIKASI GULMA EKOLOGI GULMA PENDAHULUAN

10 9 5. STRATEGI PEMBELAJARAN Matakuliah Biologi Gulma menggunakan metode kuliah interaktif untuk meliputi metode Teaching Centre Learning (TCL), Cooperative Base Learning (CoBL). Pada topik yang menuntut keterampilan bekerja tim dan portofolio hasil pembelajaran. Untuk tugas-tugas yang bersifat kerja individu dan kelompok digunakan metode colaborative learning, case study/presentation dan small group discussion. Perkembangan kemajuan peserta dipantau melalui presentasi kelompok dan aktivitas individu dalam tim dan antar kelompok diskusi. Hasil pengalaman dan kerja praktek pembelajaran mahasiswa dibuat dalam dokumen herbarium basah atau kering dan laporan makalah. 6. KEPUSTAKAAN/BAHAN BACAAN 1. Sukman, Y dan Yakub, Gulma dan Teknik Pengendaliannya. Fakultas Pertanian Unsri, Palembang. 2. Tjitrosoedirdjo, H. Utomo dan J. Wiroatmodjo, Pengelolaan Gulma di Perkebunan. Gramedia. Jakarta. 3. Soerjani, M., A.J.G.H. Kostermans dan G. Tjitrosoepomo, Weeds of Rice in Indonesia. Balai Pustaka, Jakarta. 4. Moenandir, J., Fisiologi Herbisida. HIGI. Rajawali Press. Jakarta. 5. Salisbuary, F.B. and C.W. Ross, Plant Physiology. Wordsworth Publishing Company Belmont California. 6. Rukmana, H.R dan U.S. Saputra, Gulma dan Pengendalian. Kanisius. Yokyakarta. 7. TUGAS-TUGAS 1. Buku bacaan materi kuliah dan diskusi telah dibaca oleh mahasiswa sebelum mengikuti kuliah atau diskusi. 2. Mahasiswa diwajibkan menyelesaikan tugas-tugas yang diberikan dan dikumpul sesuai dengan waktu yang telah ditentukan. 3. Setiap mahasiswa dianjurkan mencari referensi lain selain buku materi bacaan di atas melalui internet. 4. Pada materi yang memakai metode diskusi kelompok, maka mahasiswa akan dibagi perkelompok dan masing-masing kelompok menyerahkan tugas kelompoknya sebelum mengikuti perkuliahan.

11 10 8. KRITERIA PENILAIAN Kriteria yang dinilai pada mata kuliah Biologi Gulma adalah sebagai berikut : No Kriteria Persentase (%) 1 Ujian Tulis (Tengah Semester/Akhir Semester) 30% 2 Tugas Makalah 15% 3 Presentasi 30% 4 Kuis 5% 5 Praktikum 20% Ujian Tengah Semester (UTS) dan Ujian Akhir Semester (UAS) Untuk mengetahui pemahaman dan penguasaan mahasiswa akan materi-materi perkuliahan lebih lanjut, maka akan dilaksanakan UTS dengan materi berasal dari pertemuan 1 7, dan UAS yang materinya berasal dari materi pertemuan Setiap mahasiswa yang belum memenuhi syarat minimal kelulusan diberikan kesempatan Remedial (berkelompok). Evaluasi Ujian Tengah Semester (UTS) akan diadakan tanggal 2013 & Evaluasi Ujian Akhir Semester (UAS) akan diadakan tanggal Bentuk soal evaluasi (UTS dan UAS) berupa pilihan ganda, semi-essai dan essai. Evaluasi untuk tugas-tugas akan diatur kemudian. Penentuan nilai akhir (A, B, C, D dan E) berdasarkan PAP : Kategori (Huruf) Kategori (Angka) A 85 B C D E 50 Jumlah Total 100%

12 11 9. NORMA AKADEMIK Norma Akademik yang Harus Ditaati Mahasiswa : 1. Mahasiswa harus berpakaian rapih dan memakai sepatu 2. Mahasiswa wajib memiliki minimal satu buku teks biologi sebagai acuan dasar yang relevan 3. Mahasiswa TIDAK DIPERKENANKAN mengikuti aktivitas perkuliahan, tes, ataupun ujian jika : Terlambat hadir 15 menit atau lebih dari waktu yang telah ditentukan (Jadual pertemuan / kuliah). Terlambat hadir lebih dari 30 menit untuk ujian UTS dan UAS. Tidak berpakaian sebagaimana ketentuan perkuliahan yang berlaku di Universitas Hasanuddin Tidak diperkenankan mengaktifkan nada dering handphone di dalam ruang kuliah (NADA GETAR DAPAT DIAKTIFKAN) dan untuk hal tertentu dapat menerima panggilan telopon diluar ruang kuliah maksimum 2 menit) 4. Mahasiswa TIDAK DIPERKENANKAN mengikuti UAS jika kehadiran kurang dari 80% pertemuan matakuliah. 5. Kecurangan dalam bentuk apa pun ketika mengerjakan tugas laporan dan ujian, akan menyebabkan tugas laporan dan ujian mahasiswa bersangkutan tidak akan diproses lebih lanjut. 6. Mengingat materi perkuliahan yang berkesinambungan dan membutuhkan partisipasi aktif para peserta baik individual maupun kelompok, maka kehadiran mahasiswa dalam setiap pertemuan sangatlah penting, dan sangat menentukan nilai kelulusan (Lihat Kriteria Penilaian). Norma Akademik yang Harus Ditaati Dosen : 1. Dosen diharuskan hadir tepat waktu, lewat 15 menit dianggap tidak masuk perkuliahan (kecuali ada pemberitahuan sebelummnya) 2. Dosen berpakaian rapi 3. Dosen tidak diperkenankan mengaktifkan nada dering handphone di dalam ruang kuliah (NADA GETAR DAPAT DIAKTIFKAN) dan untuk hal tertentu dapat menerima panggilan telopon diluar ruang kuliah) 4. Dosen bertindak sebagai fasilitor (facilitating) dalam proses pembelajaran.

13 12 Matakuliah : Biologi Gulma Semester : Ganjil 2013/2014 SKS : 3 BENTUK TUGAS : 1 (Kategori Gulma) 1. Tujuan Tugas : Untuk memberikan pemahaman kepada mahasiswa bagaimana membedakan tumbuhan gulma dan bukan gulma. 2. Uraian Tugas : a. Objek garapan : Berbagai jenis tumbuhan b. Yang harus dikerjakan dan batasan : Mengidentifikasi gulma rumput, teki dan berdaun lebar Mengelompokkan tumbuhan gulma alami, gulma ruderal dan gulma buatan Bagaimana perbanyakana vegetatif atau generatif Manfaat/peranan gulma c. Metode/cara pengerjaan dan acuan yang digunakan : Tugas individu Acuan : Soerjani, dkk dan bahan dari rujukan internet d. Deskripsi luaran tugas yang dihasilkan/dikerjakan : Buat makalah (minimal 15 halaman) Ukuran kertas A-4 Diketik : Font Arial 11 Terdapat gambar 3. Kriteria Penilaian a. Kedalaman materi : 50% b. Relevansi topik dan pembahasan : 30% c. Kreativitas penyusunan : 20%

14 13 BENTUK TUGAS : 2 (Pengendalian Gulma) 1. Tujuan Tugas : Untuk memberikan pemahaman kepada mahasiswa, bagaimana teknik pengendalian gulma yang sesuai pada tanaman budidaya. 2. Uraian Tugas : a. Objek garapan : Pengendalian gulma b. Berbagai jenis tumbuhan Pengendalian secara : preventif, mekanis, hayati, kultur teknis dan kimia Perancangan percobaan kompetisi Melihat pengaruh herbisida pada tumbuhan (secara morfologi dan anatomi) d. Metode/cara pengerjaan dan acuan yang digunakan : Tugas individu Acuan : salisburry & Ross; Moenandir dan rujukan dari internet e. Deskripsi luaran tugas yang dihasilkan/dikerjakan : Buatlah makalah (minimal 10 halaman) Ukuran kertas A-4 Diketik : Font Arial 11 Terdapat gambar/skema 3. Kriteria Penilaian a. Kedalaman materi : 50% b. Relevansi topik dan pembahasan : 30% c. Kreativitas penyusunan : 20%

GARIS BESAR RENCANA PEMBELAJARAN (GBRP) MATA KULIAH: BOTANI PERTAMANAN 408H4103. Dr. Sri Suhadiyah, M.Agr. Dr. Elis Tambaru, M.Si.

GARIS BESAR RENCANA PEMBELAJARAN (GBRP) MATA KULIAH: BOTANI PERTAMANAN 408H4103. Dr. Sri Suhadiyah, M.Agr. Dr. Elis Tambaru, M.Si. 1 GARIS BESAR RENCANA PEMBELAJARAN (GBRP) MATA KULIAH: BOTANI PERTAMANAN 408H4103 Dr. Sri Suhadiyah, M.Agr. Dr. Elis Tambaru, M.Si. JURUSAN BIOLOGI FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS
