ANALISIS KUALITAS PROSES PRODUKSI FILTER ROKOK SUPER SLIM JENIS DUAL DI PT. FILTRONA INDONESIA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS KUALITAS PROSES PRODUKSI FILTER ROKOK SUPER SLIM JENIS DUAL DI PT. FILTRONA INDONESIA"

Transkripsi

1 TUGAS AKHIR - ST 1325 ANALISIS KUALITAS PROSES PRODUKSI FILTER ROKOK SUPER SLIM JENIS DUAL DI PT. FILTRONA INDONESIA DWI PUSPITA RAHAYU NRP Dosen Pembimbing Drs. Slamet Mulyono, M.Sc. Ph.D JURUSAN STATISTIKA Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya 2009

2 FINAL PROJECT - ST 1325 THE ANALYSIS OF THE SUPER SLIM CIGARETTE FILTER PRODUCTION PROCESS QUALITY IN DUAL TYPE AT PT. FILTRONA INDONESIA DWI PUSPITA RAHAYU NRP Supervisor Drs. Slamet Mulyono, M.Sc. Ph.D DEPARTMENT of STATISTICS Faculty of Mathematics And Natural Science Sepuluh Nopember Institute of Technology Surabaya 2009

3 TUGAS AKHIR - ST 1325 ANALISIS KUALITAS PROSES PRODUKSI FILTER ROKOK SUPER SLIM JENIS DUAL DI PT. FILTRONA INDONESIA DWI PUSPITA RAHAYU NRP Dosen Pembimbing Drs. Slamet Mulyono, M.Sc. Ph.D JURUSAN STATISTIKA Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya 2009

4 ANALISIS KUALITAS PROSES PRODUKSI FILTER ROKOK SUPER SLIM JENIS DUAL DI PT.FILTRONA INDONESIA Nama Mahasiswa : Dwi Puspita Rahayu NRP : Jurusan : Statistika FMIPA - ITS Dosen Pembimbing : Drs. Slamet Mulyono, M.Sc., Ph.D ABSTRAK Filter rokok merupakan salah satu komponen penting dalam pembuatan rokok, digunakan sebagai alat hisap dan berada dibagian pangkal rokok. Oleh karena itu dalam membuat filter rokok yang berkualitas diperlukan banyak teknik dan praktik mengenai jaminan kualitas, agar produk sesuai dengan spesifikasi yang diharapkan. Salah satu cara untuk mengontrol kualitas produk adalah melakukan pengendalian kualitas dan menjaga kapabilitas prosesnya. Berkaitan dengan filter rokok, PT. FILTRONA merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang pembuatan filter rokok dengan produk terbarunya adalah filter super slim jenis dual. Filter tersebut mempunyai tiga karakteristik kualitas yaitu circumference (keliling), roudness (tingkat kebulatan), presure drop (daya hisap). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas filter super slim jenis dual dalam keadaan terkendali atau tidak dan seberapa besar kapabilitas prosesnya. Sesuai analisis diketahui bahwa proses produksi filter super slim jenis dual sudah terkendali dalam ratarata dan varian, kapabilitas prosesnya sebesar yang berarti bahwa proses produksi berjalan dengan baik dan sebaran data berada didalam batas spesifikasi perusahaan. Kata Kunci : filter super slim, pengendalian kualitas,kapabilitas. iv

5 THE ANALYSIS OF THE SUPER SLIM CIGARETTE FILTER PRODUCTION PROCESS QUALITY IN DUAL TYPE AT PT. FILTRONA INDONESIA Name : Dwi Puspita Rahayu NRP : Department : Statistics Science Faculty ITS Supervisor : Drs. Slamet Mulyono, M.Sc., Ph.D ABSTRACT The cigarette filter is one of the important component in the making of cigarette, used as the sucking mean and present at the base point of cigarette. Therefore in the making of quality cigarette filter is it needed many techniques and practice regarding to quality guarantee, so that the product is appropriate with the specification desired. One of the ways to control the product quality is to do the quality control and maintain the process capability. Related to the cigarette filter, PT. FILTRONA is a company that practice in the making of cigarette filter sector with the newest product is super slim filter in dual type. The filter has three quality characteristics that are circumference, roundness, and pressure drop. This research aims to know the quality of super slim filter in dual type in the controlled condition or not and how bid the process capability is. Based on the analysis it is known that the production process of the super slim filter in dual type has been controlled well in the average and variant, value of capability process is that mean production process is good and the spread of the data is in the company specification limit. Keywords: super slim filter, quality control, capability. v

6 vi

7 LEMBAR PENGESAHAN ANALISIS KUALITAS PROSES PRODUKSI FILTER ROKOK SUPER SLIM JENIS DUAL DI PT.FILTRONA INDONESIA TUGAS AKHIR Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Kelulusan di Program Studi S-1 Jurusan Statistika Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya Oleh : DWI PUSPITA RAHAYU NRP Disetujui oleh Pembimbing Tugas Akhir : Drs. Slamet Mulyono, M.Sc. Ph.D NIP Mengetahui Ketua Jurusan Statistika FMIPA-ITS Dr. Sonny Sunaryo, M.Si NIP SURABAYA, JULI 2009 iii

8 KATA PENGANTAR Assalamualaikum Wr.Wb. Hanya kepada kehadirat Allah SWT semata, Dzat yang harus disembah dan diminta pertolongan, puji syukur dipanjatkan atas terselesaikannya Tugas Akhir ini, dengan judul: ANALISIS KUALITAS PROSES PRODUKSI FILTER ROKOK SUPER SLIM JENIS DUAL DI PT.FILTRONA INDONESIA Tujuan dari penulisan laporan Tugas Akhir ini adalah agar mahasiswa dapat mengetahui secara langsung penerapan dari disiplin ilmu yang dipelajari serta membuka wawasan mahasiswa untuk dapat lebih mengembangkan apa yang diperoleh dibangku kuliah yang nantinya dapat memberikan kontribusi pemikiran tentang aplikasi statistika pada lembaga/masyarakat yang bersangkutan. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa pembuatan Tugas Akhir ini tidak akan teselesaikan dengan baik tanpa adanya bantuan, bimbingan, petunjuk-petunjuk dan juga saran dari berbagai pihak. Dalam pembuatan Tugas Akhir ini dengan segala kerendahan hati, disampaikan ucapan terima kasih pada pihakpihak yang telah membantu antara lain : 1. Bapak Dr. Sonny Sunaryo, M.Si, selaku Ketua Jurusan Statistika FMIPA ITS. 2. Bapak Drs. Slamet Mulyono, M.Sc. Ph.D, selaku dosen pembimbing yang telah meluangkan waktu untuk memberikan nasehat, dorongan dan bimbingan hingga selesainya Tugas Akhir ini. 3. Seluruh staf dosen dan karyawan Jurusan Statistika yang telah banyak membantu dalam penyelesaian Tugas Akhir ini. 4. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, khususnya yang berada pada departemen Quality Control yang telah memberikan kepercayaannya untuk melaksanakan Tugas Akhir di PT. Filtrona Indonesia. vi

9 5. Teman-teman seperjuangan khususnya S1-LJ 07 yang telah memberikan pemikiran, masukan tentang materi yang dibahas dan warna disetiap hariku. 6. Orang Tua dan keluargaku yang selalu mendukungku, memberiku doa disetiap saat, memberi kepercayaan yang sangat besar hingga aku bisa seperti ini dan memberi nasehat-nasehat yang berguna. Dengan segala kerendahan hati, penulis berharap apa yang tersurat dan tersirat dalam Tugas Akhir ini dapat bermanfaat dan di terima sebagai sumbangan pikiran bagi kita semua dalam berprestasi turut mengisi pembangunan Bangsa dan Negara. Dan penulis sadar akan ketidaksempurnaan dalam penyusunan Tugas Akhir ini, oleh karena itu penulis bersedia menerima kritik dan saran yang bersifat membangun. Teirma Kasih Wassalamualaikum Wr.Wb Surabaya, Juli 2009 Penulis vii

10 DAFTAR ISI Halaman JUDUL... i LEMBAR PENGESAHAN... iii ABSTRAK... iv KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI... viii DAFTAR GAMBAR... x DAFTAR TABEL... xi DAFTAR LAMPIRAN... xii BAB I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang 1.2. Perumusan Masalah 1.3. Batasan Masalah Tujuan Penelitian 1.5. Manfaat Penelitian BAB II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Tinjauan Statistik Statistik Deskriptif AnalisisMultivariat Pengendalian Kualitas Statistik... A. Peta Kendali Multivariat... B. Peta Kendali Dispersi C. Pengujian Keacakan (Run Test) D. Analisa Kemampuan Proses Multivariat Tinjauan Non Statistik Material Filter Jenis Dual Proses Produksi Filter Super Slim Pemeriksaan Hasil Proses Produksi viii

11 BAB III. METODE PENELITIAN 3.1. Sumber Data Variabel Penelitian Pengambilan Sampel Langkah Penelitian Langkah Penelitian... BAB IV. ANALISA DAN PEMBAHASAN 4.1. Statistik Dskriptif Pengujian Kemultinormalan Data Pengendalian Kualitas Multivariat Kemampuan Proses... BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN 5.1. Kesimpulan Saran... DAFTAR PUSTAKA ix

12 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Filter Jenis Dual Gambar 2.2 Proses Produksi Filter Jenis Dual Gambar 2.3 Peta Proses Pemeriksaan Hasil Produksi.. 21 Gambar 3.1 Diagram Alir Penelitian Gambar 4.1 Box Plot Variabel Circumference fase Gambar 4.2 Box Plot Variabel Circumference fase Gambar 4.3 Box Plot Variabel Roudness fase Gambar 4.4 Box Plot Variabel Roudness fase Gambar 4.5 Box Plot Variabel Presure Drop fase Gambar 4.6 Box Plot Variabel Presure Drop fase Gambar 4.7 Peta Kendali T 2 Hotteling fase Gambar 4.8 Peta Kendali T 2 Hotteling fase Gambar 4.9 Peta Kendali Dispersi fase Gambar 4.10 Peta Kendali Dispersi fase x

13 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 3.1 Ketentuan Standar Perusahaan Tabel 4.1 Statistik Deskriptif Variabel Kualitas fase Tabel 4.2 Statistik Deskriptif Variabel Kualitas fase xi

14 DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran A Data Kualitas Filter Super Slim Jenis Dual fase Lampiran A2 Data Kualitas Filter Super Slim Jenis Dual fase Lampiran B Statistik Deskriptif Variabel Kualitas Lampiran C1 Macro Minitab Pengujian Kemultinormalan Data Lampiran C2 Hasil Pengujian Kemultinormalan Data Lampiran C3 fase Hasil Pengujian Kemultinormalan Data fase Lampiran D1 Peta Kendali T 2 Hotelling Lampiran D2 Peta Kendali Dispersi Lampiran E Uji Keacakan Data Lampiran F1 Macro Minitab Indeks Kapabilitas Proses Lampiran F2 Hasil Macro Indeks Kapabilitas Proses xii

PENGONTROLAN KUALITAS PROSES PRODUKSI KERTAS CIGARETTE DI PT. SURYA ZIG ZAG KEDIRI DENGAN DIAGRAM KONTROL MULTIVARIAT INDIVIDUAL

PENGONTROLAN KUALITAS PROSES PRODUKSI KERTAS CIGARETTE DI PT. SURYA ZIG ZAG KEDIRI DENGAN DIAGRAM KONTROL MULTIVARIAT INDIVIDUAL TUGAS AKHIR - ST 1325 PENGONTROLAN KUALITAS PROSES PRODUKSI KERTAS CIGARETTE DI PT. SURYA ZIG ZAG KEDIRI DENGAN DIAGRAM KONTROL MULTIVARIAT INDIVIDUAL RR. PURI PUSPITA SULISTYANINGRUM NRP 1305 100 026
