P U T U S A N. Nomor : 78/PID/2014/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N. Nomor : 78/PID/2014/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA"

Transkripsi

1 P U T U S A N Nomor : 78/PID/2014/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA PENGADILAN TINGGI MEDAN, yang memeriksa dan mengadili perkara pidana dalam Peradilan Tingkat Banding, telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara Terdakwa : Nama Lengkap : AGUS INDRAMAWAN Alias MEMBOL; Tempat Lahir : Medan; Umur/tanggal lahir : 40 Tahun / 13 Maret 1970; Jenis Kelamin : Laki-laki; Kebangsaan : Indonesia; Tempat tinggal : Jalan Seto No. 61-A Kelurahan Tegal Sari II Medan Area, Jalan Parkit Raya III No. 98 Perumnas Mandala Medan; Agama : Islam; Pekerjaan : Wiraswasta; Pendidikan : SMP; Terdakwa pernah ditahan oleh : - Penuntut Umum, tanggal 22 Nopember 2011 Nomor : PRINT- 635/N /Ep.1/11/2011, terdakwa ditanah dengan jenis penahanan Kota sejak tanggal 22 Nopember 2011 sampai dengan berkas dilimpahkan ke Pengadilan Negeri Lubuk Pakam; PENGADILAN TINGGI TERSEBUT; Telah membaca : I. Surat Dakwaan Jaksa Penuntut Umum tertanggal 22 Nopember 2011, No. Reg. Perkara : PDM-620/LPKAM.1/EP/11/2011, yang mendakwa Terdakwa dengan dakwaan sebagai berikut : PERTAMA.

2 2 PERTAMA : Bahwa dia terdakwa AGUS INDRAMAWAN Alias MEMBOL pada hari Kamis, tanggal 15 Oktober 2009 sekira pukul wib atau setidak-tidaknya pada suatu waktu dalam bulan Oktober tahun 2009, bertempat di Tanah Garapan Pasar III Datuk Kabu Tembung, Kecamatan Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang, atau setidak-tidaknya ditempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Lubuk Pakam yang bersidang di Labuhan Deli, dengan sengaja melakukan Penganiayaan terhadap saksi korban Wan Nazmi Barus Alias Ami Barus yang mengakibatkan korban mengalami luka berat, antara lain dengan cara sebagai berikut : Pada tanggal tersebut diatas saksi korban Wan Nazmi Barus Alias Ami Barus selaku Ketua PAC Pemuda Pancasila Kecamatan Medan Denai bersama Ketua MPC Pemuda Pancasila Kota Medan yaitu saksi Rudi Hartawan Tampubolon dan anggota lainnya datang ke Tanah Garapan yang berlokasi di Jalan Pasar III Datuk Kabu Tembung, Kecamatan Percut Sei Tuan guna menyambut kedatangan Kadis Pora Kantor Gubsu untuk melihat tanah garapan, setibanya di Pos Pemuda Pancasila yang dibuat dilokasi tanah garapan, saksi korban menemukan 5 (lima) orang laki-laki dimana dua orang diantaranya menggunakan pakaian atribut Komando Inti (Koti) Pemuda Pancasila yang salah satunya adalah terdakwa, melihat itu lalu saksi Rudi Tampubolon menanyakan mereka dengan ucapan Ada apa anggota Koti pakai atribut lengkap disini, yang dijawab terdakwa apakah kami tidak boleh duduk disini dan kami diperintahkan Ketua Wilayah kesini, setelah itu saksi korban bersama saksi Rudi Hartawan Tampubolon dan anggota lainnya duduk dalam pos sedangkan sebagian lagi berdiri didepan Pos, tidak berapa lama kemudian terdakwa menyuruh saksi M. Saeran alias Bogel untuk membeli air aqua bersama satu orang temannya, namun tiba-tiba ada suara ribut yang tidak jauh dari Pos sehingga terdakwapun menyuruh saksi Daniel Mawuntu Alias Daniel bersama satu orang temannya untuk melihat kejadian, sedangkan saksi Rudi Hartawan Tampubolon menelepon seseorang, begitu juga dengan terdakwa menelepon seseorang, setelah saksi Rudi Hartawan Tampubolon selesai bertelepon lalu menyuruh terdakwa untuk pulang namun, terdakwa tidak mau dengan ucapan Aku tidak mau balik (pulang) karena diperintahkan Ketua Wilayah ke sini, mendengar jawaban terdakwa lalu korbanpun.

3 3 korbanpun berdiri dari tempat duduknya menemui terdakwa sambil mengatakan Kau sudah diperintahkan pimpinan balik (pulang) kok tidak mau pulang kau, namun dijawab terdakwa kalau saya tidak mau balik/pulang mau apa kau sambil terdakwa mencabut parang dari balik bajunya dan langsung membacok saksi korban sebanyak 1 (satu) kali dengan cara mengayunkan parang yang dipegangnya kearah saksi korban yangmana bacokkan tersebut ditangkis saksi korban dengan tangan kirinya sehingga tangan kiri saksi korban terkena bacokan parang tersebut, dimana akibat perbuatan dari terdakwa tersebut mengakibatkan saksi korban mengalami patah tulang terbuka pada metacarpal IV, V kiri, Ruptur Extusor Tendon IV, V, Thorax Foto : t.a.k luka kelainan tersebut diatas karena beturan dengan benda tajam dan saksi korban dirawat selama 1 (satu) hari tanggal 15 Oktober 2009 s/d 16 Oktober 2009, sesuai dengan Visum et Repertum dari Rumah Sakit Umum Permata Bunda yang dibuat oleh dokter Husnul Fuad Albar, Sp.BOT yang terlampir dalam berkas perkara; Perbuatan terdakwa diatur dan diancam pidana melanggar pasal 351 ayat (2) KUHPidana; ATAU; KEDUA; Bahwa dia terdakwa AGUS INDRAMAWAN Alias MEMBOL pada hari Kamis, tanggal 15 Oktober 2009 sekira pukul wib atau setidak-tidaknya pada suatu waktu dalam bulan Oktober tahun 2009, bertempat di Tanah Garapan Pasar III Datuk Kabu Tembung, Kecamatan Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang, atau setidak-tidaknya ditempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Lubuk Pakam yang bersidang di Labuhan Deli, dengan sengaja melakukan Penganiayaan terhadap saksi korban Wan Nazmi Barus yang mengakibatkan sakit atau luka, perbuatan mana dilakukan terdakwa antara lain dengan cara sebagai berikut : Pada tanggal tersebut diatas saksi korban Wan Nazmi Barus Alias Ami Barus selaku Ketua PAC Pemuda Pancasila Kecamatan Medan Denai bersama Ketua MPC Pemuda Pancasila Kota Medan yaitu saksi Rudi Hartawan Tampubolon dan anggota lainnya datang ke Tanah Garapan yang berlokasi di Jalan Pasar III Datuk Kabu Tembung, Kecamatan Percut Sei Tuan guna menyambut kedatangan Kadis Pora Kantor Gubsu untuk melihat tanah garapan, setibanya.

4 4 setibanya di Pos Pemuda Pancasila yang dibuat dilokasi tanah garapan, saksi korban menemukan 5 (lima) orang laki-laki dimana dua orang diantaranya menggunakan pakaian atribut Komando Inti (Koti) Pemuda Pancasila yang salah satunya adalah terdakwa, melihat itu lalu saksi Rudi Tampubolon menanyakan mereka dengan ucapan Ada apa anggota Koti pakai atribut lengkap disini, yang dijawab terdakwa apakah kami tidak boleh duduk disini dan kami diperintahkan Ketua Wilayah kesini, setelah itu saksi korban bersama saksi Rudi Hartawan Tampubolon dan anggota lainnya duduk dalam pos sedangkan sebagian lagi berdiri didepan Pos, tidak berapa lama kemudian terdakwa menyuruh saksi M. Saeran alias Bogel untuk membeli air aqua bersama satu orang temannya, namun tiba-tiba ada suara ribut yang tidak jauh dari Pos sehingga terdakwapun menyuruh saksi Daniel Mawuntu Alias Daniel bersama satu orang temannya untuk melihat kejadian, sedangkan saksi Rudi Hartawan Tampubolon menelepon seseorang, begitu juga dengan terdakwa menelepon seseorang, setelah saksi Rudi Hartawan Tampubolon selesai bertelepon lalu menyuruh terdakwa untuk pulang namun, terdakwa tidak mau dengan ucapan Aku tidak mau balik (pulang) karena diperintahkan Ketua Wilayah ke sini, mendengar jawaban terdakwa lalu korbanpun berdiri dari tempat duduknya menemui terdakwa sambil mengatakan Kau sudah diperintahkan pimpinan balik (pulang) kok tidak mau pulang kau, namun dijawab terdakwa kalau saya tidak mau balik/pulang mau apa kau sambil terdakwa mencabut parang dari balik bajunya dan langsung membacok saksi korban sebanyak 1 (satu) kali dengan cara mengayunkan parang yang dipegangnya kearah saksi korban yangmana bacokkan tersebut ditangkis saksi korban dengan tangan kirinya sehingga tangan kiri saksi korban terkena bacokan parang tersebut, dimana akibat perbuatan dari terdakwa tersebut mengakibatkan saksi korban mengalami patah tulang terbuka pada metacarpal IV, V kiri, Ruptur Extusor Tendon IV, V, Thorax Foto : t.a.k luka kelainan tersebut diatas karena beturan dengan benda tajam dan saksi korban dirawat selama 1 (satu) hari tanggal 15 Oktober 2009 s/d 16 Oktober 2009, sesuai dengan Visum et Repertum dari Rumah Sakit Umum Permata Bunda yang dibuat oleh dokter Husnul Fuad Albar, Sp.BOT yang terlampir dalam berkas perkara; Perbuatan terdakwa diatur dan diancam pidana melanggar pasal 351 ayat (1) KUHPidana; II. Surat.

5 5 II. Surat Tuntutan Jaksa Penuntut Umum tertanggal 19 Maret 2013, No. Reg. Perkara : PDM-620/LPKAM.1/EP/11/2011, yang menuntut Terdakwa sebagai berikut : 1. Menyatakan terdakwa AGUS INDRAMAWAN Alias MEMBOL bersalah melakukan tindak pidana Penganiayaan sebagaimana diatur dan diancam pidana melanggar Pasal 351 ayat (2) KUHP, dalam surat dakwaan pertama; 2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa AGUS INDRAMAWAN Alias MEMBOL dengan pidana penjara selama 2 (dua) bulan; 3. Menyatakan barang bukti : NIHIL; 4. Menetapkan apabila terdakwa dipersalahkan dan dijatuhi hukuman supaya dibebankan untuk membayar biaya perkara sebesar Rp ,- (dua ribu rupiah); III. Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam tanggal 19 Maret 2013, Nomor : 1955/Pid.B/2011/PN.LP.LD, yang amarnya berbunyi sebagai berikut : 1. Menyatakan Terdakwa AGUS INDRAMAWAN Alias MEMBOL telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana PENGANIAYAAN YANG MENGAKIBATKAN LUKA BERAT ; 2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa AGUS INDRAMAWAN Alias MEMBOL tersebut, dengan pidana penjara selama 3 (tiga) bulan; 3. Menetapkan bahwa pidana penjara tersebut tidak akan dijalani oleh Terdakwa kecuali apabila dikemudian hari ada Putusan Hakim yang menyatakan Terdakwa terbukti melakukan tindak pidana sebelum lewat masa percobaan selama 6 (enam) bulan; 4. Membebani terdakwa untuk membayar biaya perkara sebesar Rp ,- (dua ribu rupiah); IV. Akta Permohonan Banding yang dibuat oleh ILHAM PURBA, SH. Panitera Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Nomor : 21/Akta Pid/2013/PN-LP, yang menerangkan bahwa pada hari Kamis tanggal 21 Maret 2013, Jaksa Penuntut Umum telah mengajukan permintaan banding atas Putusan Pengadilan Negeri tersebut; V. Memori.

6 6 V. Memori Banding yang diajukan oleh Jaksa Penuntut Umum tertanggal 08 April 2013, yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam pada hari Rabu tanggal 10 April 2013; VI. Surat Pemberitahuan Untuk Mempelajari Berkas Perkara yang dibuat oleh Panitera Pengadilan Negeri Lubuk Pakam tertanggal 01 April 2013, Nomor : W2.U4/1817/Pid.01.10/IV/2013, masing-masing kepada Jaksa Penuntut Umum dan Terdakwa, dimana terhitung 7 (tujuh) hari kerja sejak tanggal 02 April 2013 sampai dengan tanggal 10 April 2013, kedua belah pihak diberi kesempatan untuk mempelajari berkas perkara Nomor : 1955/Pid.B/2011/PN.LP.LD, sebelum berkas dikirim ke Pengadilan Tinggi Medan; Menimbang, bahwa permintaan akan pemeriksaan dalam tingkat banding oleh Jaksa Penuntut Umum telah diajukan dalam tenggang waktu dan dengan tata cara serta memenuhi syarat-syarat yang ditentukan oleh Undang-Undang, maka permintaan banding tersebut secara formal dapat diterima; Menimbang, bahwa Pengadilan Tinggi setelah membaca Memori Banding yang diajukan oleh Jaksa Penuntut Umum tertanggal 08 April 2013, pada prinsipnya tidak ada hal-hal baru yang dapat membatalkan putusan Pengadilan Tingkat Pertama, yang telah dipertimbangkan oleh Majelis Hakim Tingkat Pertama dalam putusannya, dan Pengadilan Tinggi menyetujui pertimbangan Pengadilan Tingkat Pertama dalam putusannya tersebut; Menimbang, bahwa Pengadilan Tinggi setelah memeriksa dan mempelajari secara seksama berkas perkara dan semua surat-surat yang berhubungan dengan perkara ini, berikut Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam tanggal 19 Maret 2013, Nomor : 1955/Pid.B/2011/PN.LP.LD, Memori Banding yang diajukan oleh Jaksa Penuntut Umum tertanggal 08 April 2013, Majelis Hakim Tingkat Banding sependapat dan dapat menerima alasan-alasan dan pertimbangan hukum Majelis Hakim Tingkat Pertama tentang telah terbuktinya dakwaan Jaksa Penuntut Umum seperti yang dipertimbangkan Majelis Hakim Tingkat Pertama dalam putusannya, karena semua alasan dan pertimbangan hukum Majelis Hakim Tingkat Pertama tersebut dipandang sudah tepat, benar dan cukup beralasan menurut hukum dan keyakinan, maka Majelis Hakim Tingkat Banding mengambil alih alasan dan pertimbangan.

7 7 pertimbangan hukum Majelis Hakim Tingkat Pertama yang dipandang sudah tepat, benar dan beralasan menurut hukum dan keyakinan tersebut dan menjadikannya sebagai alasan dan pertimbangannya sendiri dalam mengadili perkara ini ditingkat banding; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut diatas, maka putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam tanggal 19 Maret 2013, Nomor : 1955/Pid.B/2011/PN.LP.LD, yang dimintakan banding tersebut dapat dipertahankan dan haruslah dikuatkan; Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa tetap dinyatakan bersalah dan dipidana, maka dibebani pula untuk membayar biaya perkara yang timbul dikedua tingkat peradilan; Mengingat dan memperhatikan pasal 351 ayat (2) KUHP jo Pasal 14 huruf a KUHP dan Undang-Undang Republik Indonesia Nomor : 8 Tahun 1981 (KUHAP), serta peraturan lain yang bersangkutan dengan perkara ini; M E N G A D I L I : - Menerima permintaan banding dari Jaksa Penuntut Umum tersebut; - Menguatkan putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam tanggal 19 Maret 2013, Nomor : 1955/Pid.B/2011/PN.LP.LD, yang dimintakan banding tersebut; - Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa dalam kedua tingkat peradilan, yang ditingkat banding sebesar Rp 2.500,- (dua ribu lima ratus rupiah). Demikianlah diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Medan pada hari Senin tanggal 10 Maret 2014 oleh Kami : PANDARAMAN SIMANJUNTAK, SH.MH. Hakim Tinggi pada Pengadilan Tinggi Medan sebagai Hakim Ketua Majelis, LEXSY MAMONTO, SH.MH. dan RIDWAN RAMLI, SH.MH. masing-masing sebagai Hakim-Hakim Anggota, yang ditunjuk untuk memeriksa dan mengadili perkara tersebut dalam peradilan tingkat banding, berdasarkan Penetapan Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 13 Februari 2014, Nomor : 78/PID/2014/PT-MDN, putusan tersebut diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum pada hari Selasa tanggal 11 Maret 2014, oleh Hakim Ketua Majelis tersebut dengan didampingi Hakim-Hakim Anggota tersebut diatas serta dibantu oleh ZAINAL POHAN, SH.MH. sebagai Anggota.

8 8 Panitera Pengganti pada Pengadilan Tinggi Medan, tanpa dihadiri oleh Jaksa Penuntut Umum dan Terdakwa. Hakim - Hakim Anggota, Hakim Ketua Majelis, TTD. TTD. ttd ttd LEXSY MAMONTO, SH.MH. ttd TTD. RIDWAN RAMLI, SH.MH. PANDARAMAN SIMANJUNTAK, SH.MH. Panitera Pengganti, ttd TTD. ZAINAL POHAN, SH.MH.

P U T U S A N NOMOR : 529/PID/2012/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA.

P U T U S A N NOMOR : 529/PID/2012/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA. P U T U S A N NOMOR : 529/PID/2012/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA. ----- PENGADILAN TINGGI MEDAN, yang memeriksa dan mengadili perkara-perkara pidana dalam tingkat banding, telah
