KONTRAK PERKULIAHAN 1. Tujuan/Manfaat Mata Kuliah 2. Deskripsi Perkuliahan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KONTRAK PERKULIAHAN 1. Tujuan/Manfaat Mata Kuliah 2. Deskripsi Perkuliahan"

Transkripsi

1 KONTRAK PERKULIAHAN Mata Kuliah : Statistik Aplikasi Kode Mata Kuliah : Dosen : Dr. R. Gunawan S., S.Pd., S.E., M.M. Program Studi : Pendidikan IPS Semester/Tahun : Genap 2012/2013 Hari Pertemuan : Jumat, pukul Tempat Kuliah : Pascasarjana FKIP Unila 1. Tujuan/Manfaat Mata Kuliah Penyajian mata kuliah Statistik Aplikasi dalam Penelitian Pendidikan ini bertujuan memberikan bekal kepada mahasiswa untuk memiliki kemampuan mengevaluasi penerapan statistik deskriptif dan inferensial yang meliputi konsep statistik parametrik dan non-parametrik dalam penelitian pendidikan. Karena itu setelah menempuh mata kuliah ini diharapkan mahasiswa mampu berpikir secara kuantitatif dan mampu mengaplikasikan metodemetode statistik yang diperlukan berkaitan dengan bidang keilmuannya dan menggunakan statistik sebagai alat bantu dalam pelaksanaan penelitian terutama dalam penulisan thesis. 2. Deskripsi Perkuliahan Mata kuliah statistik terapan dalam penelitian pendidikan merupakan mata kuliah wajib yang harus ditempuh oleh mahasiswa program studi Manajemen Pendidikan. Mata kuliah ini membahas tentang teknik-teknik analisis statistik yang banyak diaplikasikan pada laporan-laporan penelitian pendidikan. Topik-topik yang dibahas pada mata kuliah ini berupa (1) Konsep dasar statistik, (2) Statistik Deskriptif, (3) Populasi dan sampel, (4) Variabel dan Skala pengukuran, (5) Pengujian normalitas dan homoginitas, (6) Konsep-konsep pengujian hipotesis (hipotesis deskriptif, hipotesis komparatif, dan hipotesis asosiatif), (7) Analisis varian (Anava), (8) Analisis korelasi ganda, (9) Uji persyaratan regresi linear ganda (Linearitas, multikolinearitas, heteroskedastisitas, autokorelasi), (10) Analisis regresi linear ganda, (11) Analisis jalur, (12) Uji validitas dan reliabilitas instrumen, dan (13) Penelitian eksperimen dalam pendidikan. Guna memberikan pemahaman yang menyeluruh tentang bagaimana aplikasi statistik tersebut maka pada mata kuliah ini banyak diberikan latihan-latihan mengerjakan soal-soal di Laboratorium Komputer dengan menggunakan paket-paket program yang tersedia khususnya SPSS. Materi bahasan bersumber pada literatur-literatur tentang statistik terapan, program bantu yang berupa SPSS, dan kasus-kasus sebagai bahan latihan untuk meningkatkan kompetensi mahasiswa. Proses pembelajaran dilakukan dengan menggunakan metode kuliah mimbar yang didukung dengan media pengajaran yang tersedia, pemberian tugas, praktik, dan presentasi mahasiswa.

2 Untuk melihat hasil proses pembelajaran, mahasiswa dievaluasi melalui beberapa unsur penilaian yang berupa partisipasi mahasiswa, ujian kompetensi (1 4), kemampuan presentasi, dan hasil tugas/praktik. Dalam menentukan tingkat keberhasilan mahasiswa digunakan pendekatan penilaian acuan patokan (PAP). Konversi nilai angka ke nilai huruf mendasarkan pada Surat Keputusan Rektor Nomor 159/H26/PP/ Tujuan Instruksional Umum Setelah selesai mengikuti perkuliahan ini kepada mahasiswa diharapkan dapat: 1. Menganalisis penerapan statistik untuk pengujian hipotesis deskriptif dalam penelitian pendidikan 2. Menganalisis penerapan statistik untuk pengujian hipotesis komparatif dalam penelitian pendidikan. 3. Menganalisis penerapan statistik untuk pengujian hipotesis asosiatif dalam penelitian pendidikan. 4. Tujuan Instruksional Khusus Setelah menyelesaikan perkuliahan ini diharapkan mahasiswa dapat: 1. Menganalisis Konsep dasar penelitian dan statistik. 2. Menerapkan Statistik Deskriptif dalam penelitian pendidikan. 3. Menganalisis Populasi dan sampel. 4. Menganalisis Skala pengukuran Variabel dan alat analisisnya. 5. Menerapkan statistik untuk pengujian normalitas dan homoginitas. 6. Menganalisis Konsep dasar pengujian hipotesis deskriptif. 7. Menganalisis Konsep dasar pengujian hipotesis komparatif. 8. Menganalisis Konsep dasar pengujian hipotesis asosiatif. 9. Menerapkan statistik parametrik untuk analisis varian (Anava). 10. Menerapkan statistik parametrik untuk analisis korelasi ganda. 11. Menerapkan statistik untuk uji persyaratan regresi linear ganda (Linearitas, multikolinearitas, heteroskedastisitas, autokorelasi). 12. Menerapkan statistik parametrik untuk analisis regresi linear ganda. 13. Menerapkan statistik parametrik untuk analisis jalur. 14. Menerapkan statistik untuk uji validitas dan reliabilitas instrumen. 15. Membuat rancangan penelitian eksperimen dalam penelitian pendidikan.

3 5. Strategi Perkuliahan Strategi yang diterapkan untuk mencapai tujuan pembelajaran yaitu diskusi, kuliah mimbar, pemberian tugas, presentasi, dan praktik. 6. Materi Perkuliahan Materi atau pokok bahasan yang akan disampaikan dalam perkuliahan Statistik Terapan dalam Penelitian Pendidikan ini terdiri atas beberapa pembahasan berikut ini. 1. Konsep dasar statistik 2. Statistik Deskriptif 3. Populasi dan sampel 4. Variabel dan Skala pengukuran 5. Pengujian normalitas dan homoginitas 6. Konsep dasar pengujian hipotesis deskriptif 7. Konsep dasar pengujian hipotesis komparatif 8. Konsep dasar pengujian hipotesis asosiatif 9. Analisis varian (Anava) 10. Analisis korelasi ganda 11. Uji persyaratan regresi linear ganda (Linearitas, multikolinearitas, heteroskedastisitas, autokorelasi) 12. Analisis regresi linear ganda 13. Analisis jalur 14. Uji validitas dan reliabilitas instrumen 15. Penelitian eksperimen dalam pendidikan 7. Aturan Perkuliahan 1. Setiap mahasiswa yang akan mempresentasikan makalah dengan topik yang telah ditetapkan wajib menyerahkan 1 eksemplar makalah kepada dosen pengampu. 2. Mahasiswa yang tidak mempresentasikan makalah wajib mengirimkan softcopy makalah yang akan diperhitungkan sebagai tugas, ke dosen pengampu; rgunawan_sudarmanto@yahoo.com. 3. Mahasiswa yang menyerahkan hardcopy makalah untuk dipresentasikan harus mengirimkan softcopy makalah tersebut. 4. Pengiriman softcopy ke dosen pengampu tidak boleh dititipkan, karenanya masing-masing mahasiswa harus memiliki alamat sendiri. Pengiriman dengan cara menitipkan hanya dianggap sebagai satu kiriman. 5. Pengiriman hanya diperkenankan menggunakan satu file untuk setiap tugas. Pengiriman satu tugas yang terdiri dari beberapa file

4 (misalnya cover, Bab 1, Bab 2, Bab 3, Daftar Isi, Daftar Pustaka) tidak akan diperiksa. 6. Batas waktu pengiriman softcopy melalui setiap hari Kamis pukul Pengiriman setelah batas waktu tersebut dianggap tidak mengirimkan (kiriman dinyatakan tidak sampai). 7. Informasi yang berkaitan dengan perkuliahan dapat diakses pada blog dosen pengampu; ketua kelas, atau mahasiswa yang dihubungi oleh dosen pengampu. 8. Hal-hal yang dianggap kurang jelas dapat ditanyakan secara langsung kepada dosen pengampu. 8. Komponen dan Bobot Penilaian Beberapa unsur atau komponen dan bobot yang akan diperhitungkan dalam penilaian atas keberhasilan belajar mahasiswa dirinci sbb. No. Komponen Bobot (%) 1. Makalah presentasi 12,5 2. Presentasi 12,5 3. Partisipasi 12,5 4. Kehadiran 12,5 5. Kompetensi 1 12,5 6. Kompetensi 2 12,5 7. Tugas 1 12,5 8. Tugas 2 12,5 Total Nilai 100,00 Penentuan atau konversi nilai angka ke nilai huruf mengikuti Peraturan Rektor Universitas Lampung Nomor 3187/H26/DT/2010 Tentang Peraturan Akademik Pasal Sumber Bacaan Adapun sumber bacaan dalam perkuliahan ini antara lain berupa. Ardhana, Wayan Beberapa Metode Statistik untuk Penelitian Pendidikan. Penerbit Usaha Nasional, Surabaya. Ary, Donald; Jacobs, Lucy Cheser; and Razavieh, Asghar. Introduction to Research in Education. Sixth Edition. Wadsworth Thomson Learning. Singapore. Azwar, S Reliabilitas dan Validitas, Interpretasi dan komputasi. Seri Pengukuran Psikologi. Penerbit Liberty, Yogyakarta. Azwar, S Penyusunan Skala Psikologi. Penerbit Pustaka Pelajar, Yogyakarta. Balian, edward S How To Design, Analyze, and Write Doctoral Research. The Practical Guidebook. University Press of America. Lanham. New York.

5 Cooper, Donald R. Dan Emory C. William Metode Penelitian Bisnis. Jilid 1. Edisi Kelima. Penerbit Erlangga. Jakarta. Cooper, Donald R. Dan Emory C. William Metode Penelitian Bisnis. Jilid 2. Edisi Kelima. Penerbit Erlangga. Jakarta. Creswell, John W Research Design Qualitative and Quantitative Approaches. Sage Publications. International Education and Professional Publisher. London. Dajan, Anto Pengantar Metode Statistik. Jilid 1. Penerbit Lembaga Penelitian, Pendidikan dan Penerangan Ekonomi dan Sosial. Jakarta. Daniel, Wayne W Statistik Nonparametrik Terapan. Penerbit PT Gramedia. Jakarta. Furchan, Arief Pengantar Penelitian dalam Pendidikan. Penerbit Usaha Nasional. Surabaya. Gaspersz, Vincent Teknik Analisis dalam Penelitian Percobaan. Penerbit Tarsito. Bandung. Gujarati, D Ekonometrika Dasar. Alih Bahasa Sumarno Zain. Penerbit Erlangga, Jakarta. Hadi, S Analisis Regresi. Penerbit Yayasan Pener-bitan Fakultas Psikologi Universitas Gajah Mada, Yogyakarta. Hair, Joseph F.; Black, William C; at al Multivariate Data Analysis. Sixth edition. Prentice Hall Pearson Education International. Singapore. Kerlinger, Fred N Asas-asas Penelitian Behavioral. Edisi ketiga. Gajah Mada University Press. Yogyakarta. Kustituanto, Bambang Statistik Analisis Runtut Waktu dan Regresi Korelasi. Penerbit BPFE UGM bekerja sama dengan LMP2 AMP YKPN. Yogyakarta. Long, Thomas J., Convey,John J. dan Chwalek, Adele R Completing Dissertations In The Behavioral Sciences and Education. A Systematic Guide for Graduate Students. Jossey-Bass publichers. London. McMillan, James H. And schumacher, Sally Research in Education. A Conceptual Introduction. Fifth Edition. Addison wesley Longman, Inc. Singapore. Moore, Gary W Developing and Evaluating Educational Research. Little, Brown and Company. Boston. Mustafa, Zainal Pengantar Statistik deskriptif. Edisi 2. Bagian Penerbitan Fakultas Ekonomi Universitas Islam Indonesia. Yogyakarta.

6 Nasution, Andi Hakim dan Barizi Metode Statistika untuk Penarikan Kesimpulan. Edisi yang Disempurnakan. Penerbit PT. Gramedia. Jakarta. Nazir Metode Penelitian. Penerbit Ghalia Indonesia. Jakarta. Putrawan, I Made Pengujian Hipotesis dalam Penelitian-penelitian Sosial. Penerbit Rineka Cipta. Jakarta. Rakhmat, J Metode Penelitian Komunikasi. Dilengkapi contoh analisis statistik. Penerbit PT Remaja Rosdakarya, Bandung. Riduwan dan Kuncoro, Engkos Achmad Cara Menggunakan dan Memaknai anaslisis Jalur (path Analysis). Penerbit Alfabeta. Bandung. Riduwan Skala Pengukuran Variabel-variabel Penelitian. Penerbit Alfabeta. Bandung. Rietveld, P. dan Sunaryanto, Lasmono Tri Masalah Pokok dalam Regresi Berganda. Penerbit Andi Offset, Yogyakarta. Sarwono, Jonathan Analisis Jalur untuk Riset Bisnis dengan SPSS. Aplikasi dalam riset pemasaran, Aplikasi dalam keuangan, Aplikasi dalam manajemen sumber daya manusia, Aplikasi dalam kewirausahaan. Penerbit Andi. Yogyakarta. Snedecor, George W. dan Cochran, William G Statistical Methods. Seventh Edition. The Iowa State University Press. United State of America. Sudarmanto, R. Gunawan Analisis Regresi Linear Ganda dengan SPSS. Penerbit Graha Ilmu. Yogyakarta. Sudijono, Anas Pengantar Statistik Pendidikan. Penerbit Rajawali Press. Jakarta. Sudjana Teknik Analisis Regresi dan Korelasi Bagi Para Peneliti. Penerbit Tarsito, Bandung. Sudjana Metoda Statistika. Untuk bidang biologi, farmasi, geologi, industri, kedokteran, pendidikan, psikologi, sosiologi, teknik, dll. Edisi ke 3. Penerbit Tarsito, Bandung. Sugiarto Analisis Regresi: Tahap awal + aplikasi. Penerbit Andi Offset, Yogyakarta. Sugiyono Statistika untuk Penelitian. Penerbit Alfabeta. Bandung. Suparman Statistik Sosial. Penerbit CV Rajawali. Jakarta. Surapranata, Sumarna Analisis, Validitas, Reliabilitas dan Interpretasi Hasil Tes. Penerbit PT Remaja Rosdakarya. Bandung. 10. Tugas 1. Setiap mahasiswa harus mengerjakan tugas yang diberikan.

7 2. Tugas diberikan secara individu, karenanya setiap mahasiswa harus mengumpulkan tugas yang diberikan (tatacara penulisan mengikuti pedoman penulisan yang berlaku di Unila) 3. Setiap mahasiswa mempresentasikan tugas dengan topik yang telah ditetapkan sebelumnya. 4. Rerata nilai tugas 1 s/d 8 digunakan untuk mengisi nilai Tugas 1 sedangkan rerata nilai tugas 9 s/d 15 sebagai pengisi nilai Tugas Selain tugas setiap minggu kepada mahasiswa diberikan kesempatan untuk mengerjakan kompetensi 1 dan kompetensi Tidak ada ujian tengah semester dan ujian akhir semester. Ujian tengah semester digantikan dengan Kompetensi 1 dan ujian akhir semester digantikan dengan Kompetensi Jadwal Perkuliahan Jumat, pukul s/d selesai Bandar Lampung, 8 Jan uari Dosen Penanggungjawab Mata Kuliah, ttd Dr. R. Gunawan S., S.Pd, S.E., M.M.

KONTRAK PERKULIAHAN 1. Tujuan/Manfaat Mata Kuliah 2. Deskripsi Perkuliahan

KONTRAK PERKULIAHAN 1. Tujuan/Manfaat Mata Kuliah 2. Deskripsi Perkuliahan KONTRAK PERKULIAHAN Mata Kuliah : Statistik Terapan dalam Penelitian Pendidikan Kode Mata Kuliah : Dosen : Dr. R. Gunawan S., S.Pd., S.E., M.M. : Dr. Basrowi, S.Pd, M.Pd Program Studi : Manajemen Pendidikan
