KATA PENGANTAR. Jakarta, November Penulis

dokumen-dokumen yang mirip
Kata Kunci : Information Economics, Teknologi Informasi, Sistem Informasi Pemasaran, Domain Bisnis, Domain Teknologi. DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR. Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan rahmat-

BAB I PENDAHULUAN. melakukan investasi sistem informasi, banyak hal-hal yang harus

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistem Informasi Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap 2007/2008

ANALISIS INVESTASI IMPLEMENTASI APLIKASI SAP MODUL SALES DISTRIBUTION DENGAN PENDEKATAN INFORMATION ECONOMIC STUDI KASUS PT EXCELCOMINDO PRATAMA

BAB IV EVALUASI DAN PEMBAHASAN. 4.1 Langkah-langkah Evaluasi Investasi Sistem dan Teknologi Informasi. dengan menggunakan Metode Information Economics

ANALISIS SISTEM APLIKASI SAP-CRM DENGAN METODE INFORMATION ECONOMICS PADA PT XL AXIATA TBK

ANALISIS INVESTASI TEKNOLOGI INFORMASI PADA PT. SATYA DJAYA RAYA TRADING DENGAN MENGGUNAKAN METODE INFORMATION ECONOMICS

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA EVALUASI INVESTASI TEKNOLOGI INFORMASI PADA PT. FEMALINDO MEDIA SEJAHTERA DENGAN MENGGUNAKAN METODE INFORMATION ECONOMICS

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Abstrak

Jakarta, 1 Maret Tim GFP

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

ANALISIS SISTEM INFORMASI RUMAH SAKIT MENGGUNAKAN METODE INFORMATION ECONOMICS

ANALISIS INVESTASI SISTEM INFORMASI PADA PT. RIAP INDO NESIA DENGAN METODE INFORMATION ECONOMICS SKRIPSI. Oleh: Yassavati

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB IV ANALISA RETURN ON INVESTMENT

Model Group Advanced Information Economic (G AIE) Financial Approach Non Financial Approach

ANALISIS INVESTASI MODUL FINANCE PADA SISTEM MULTIFINANCE PT SUZUKI FINANCE INDONESIA DENGAN MENGGUNAKAN METODE INFORMATION ECONOMICS SKRIPSI.

BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN I.1. LATAR BELAKANG MASALAH

BAB 4 ANALISA DAN PEMBAHASAN. 4.1 Langkah Langkah Evaluasi Investasi SI / TI dengan Metode IE

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 4 METODOLOGI PENELITIAN

2.1 Konsep Sistem Informasi dan Teknologi Informasi.

BAB 4. Helpdesk, dimana investasi ini meliputi pembeliaan hardware dan software yang

KONTRADIKSI PRODUKTIVITAS TEKNOLOGI INFORMASI: SEBUAH ANALISIS EKSISTENSI MOBILE BRANCH PADA BANK MUAMALAT KOTA SURABAYA

BAB II LANDASAN TEORI

PENERAPAN INFORMATION ECONOMICS (IE) UNTUK PENGKAJIAN INVESTASI SI/TI STUDI KASUS: PROYEK SIM PT ABCD

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 4 ANALISIS DAN PEMBAHASAN

PENERAPAN METODOLOGI INFORMATION ECONOMICS DALAM IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI FRS (Form Registrasi Studi) DI UNIVERSITAS XYZ SURABAYA

BAB III METODOLOGI PENGEMBANGAN

Bab 1. Pendahuluan. Dengan semakin berkembangnya kondisi perekonomian saat ini, semakin

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2005/2006

MENGUKUR MANFAAT EKONOMIS SISTEM APLIKASI MONITORING ATM DENGAN METODE INFORMATION ECONOMICS: STUDI KASUS PT BANK XYZ TBK.

Panduan Non-Financial Cost Benefit Analysis

BAB 1 PENDAHULUAN. antar perusahaan. Untuk dapat bertahan dalam persaingan, maka perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. dalam persaingan (memiliki keunggulan bersaing/competitive advantage). Untuk

BAB I PENDAHULUAN. Revolusi dunia bisnis dari Abad Industri menuju Abad Informasi telah menggeser

BAB 1 PENDAHULUAN. (TI) sebagai sebuah investasi untuk mendukung tujuan perusahaan.

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2005/2006

BAB 4 ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB II LANDASAN TEORI

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

ANALISIS INVESTASI SISTEM INFORMASI DENGAN MENGGUNAKAN METODE INFORMATION ECONOMICS (STUDI KASUS : PT. MEGA CIPTA MANDIRI)

KAJIAN KELAYAKAN INVESTASI PROYEK TEKNOLOGI INFORMASI DENGAN MENGGUNAKAN METODE INFORMATION ECONOMICS

BAB 4 ANALISIS DAN PEMBAHASAN. mencakup pengadaan peralatan teknologi informasi seperti hardware dan software yang

ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI APLIKASI SISTEM INFORMASI FINANSIAL MENGGUNAKAN METODE INFORMATION ECONOMICS (IE) PADA CV. RINJANI AGRO SENTOSA

BAB 1 PENDAHULUAN. kehidupan sehari hari. Teknologi Informasi (TI) menjadi sangat penting dalam

BAB II LANDASAN TEORI

ANALISA BIAYA DAN MANFAAT PENGADAAN PROGRAM ASTRA DAIHATSU PRODUCTION PLANNING SYSTEM (ADPPS) DI PT.ASTRA DAIHATSU MOTOR

Piranti Bantu Pendukung Pengambilan Keputusan Kelayakan Investasi e-government

BAB 2 LANDASAN TEORI Pengertian Sistem Informasi dan Teknologi Informasi

ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI APLIKASI NAVISION BAGIAN PRODUKSI MENGGUNAKAN METODE INFORMATION ECONOMICS PADA PT. FRINA LESTARI NUSANTARA

BAB 6 SIMPULAN DAN SARAN

Muhammad Bagir, S.E.,M.T.I. Manajemen Investasi SI/TI

Universitas Bina Nusantara

Kajian Manajemen Investasi Proyek E-Learning Dengan Pendekatan Generic Is/It Business Values (Studi Kasus : Sekolah Tinggi ABC)

BAB 4 ANALISIS DAN PEMBAHASAN. Analisis investasi TI dengan menggunakan metode Information Economics

EVALUASI KELAYAKAN INVESTASI TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPUTER DENGAN METODE INFORMATION ECONOMICS PADA BALAI STANDARDISASI METROLOGI LEGAL REGIONAL II

LAMPIRAN. LAMPIRAN - Kuesioner Domain Keuangan. informasi. Investasi teknologi informasi termasuk jaringan LAN dan komputer core 2

Kuisioner Domain Bisnis

BAB 1 PENDAHULUAN. Di era globalisasi perusahaan-perusahaan asing dapat melakukan kegiatan

IDENTIFIKASI NILAI BISNIS INVESTASI JARINGAN KOMPUTER (STUDI KASUS UNIVERSITAS XYZ JAKARTA) ABSTRAK

ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI DSLAM PADA TELKOM MSC (MAINTENANCE SERVICE CENTER)

Jakarta, November Penulis

BAB I PENDAHULUAN. manusia tidak akan lepas dari kegiatan tersebut. Sejak dulu alat transportasi

Kata Kunci : BUMN, collateral, physical goods, tangible services, psychological service, Strategic Planning, competitive advantage, corporate

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap Tahun 2010/2011

ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI APLIKASI SISTEM INFORMASI FINANSIAL MENGGUNAKAN METODE INFORMATION ECONOMICS (IE)PADA CV. RINJANI AGRO SENTOSA

Analisa Biaya Manfaat Penerapan Power Management System Pada PT Petrokimia Gresik. Awang Djohan Bachtiar

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil Tahun 2010/2011

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi memiliki dampak penting bagi dunia bisnis. bergantung pada dukungan dan kemampuan sistem TI.

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

IMPLEMENTASI SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK PENILAIAN RENCANA INVESTASI TEKNOLOGI INFORMASI DENGAN METODE INFORMATION ECONOMICS

EVALUASI NILAI EKONOMIS SISTEM INFORMASI DENGAN METODE INFORMATION ECONOMICS STUDI KASUS APLIKASI FCS DI PT XYZ SKRIPSI

ABSTRAK Kata kunci: metode information economics, domain (manusia), dan evaluator.

LAMPIRAN 1. Kuesioner Portfolio Domain Bisnis

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

LAMPIRAN KUESIONER PEMBOBOTAN KORPORASI PT TOYOTA ASTRA MOTOR

ANALISIS INVESTASI SISTEM INFORMASI E-KETENAGAKERJAAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE INFORMATION ECONOMICS PADA PT. MAHAKAM KENCANA INTAN PADI

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap Tahun 2010/2011

BAB 2 LANDASAN TEORI Pengertian Sistem Informasi. mentah. Informasi dapat juga dianggap suatu data yang diolah lagi dan

LAMPIRAN 1. Kuesioner. Domain Bisnis. untuk penyusunan skripsi dengan judul Analisis Investasi Sistem Informasi dengan

LAMPIRAN 1 LEMBAR KUESIONER PEMBOBOTAN SWOT. Kuesioner ini digunakan untuk mendapatkan nilai yang nantinya berpengaruh terhadap

MENGIDENTIFIKASI DAN MENILAI NILAI TANGIBLE DAN INTANGIBLE DARI INFORMASI TEKNOLOGI DALAM PT. PUTRABANGUN BERSAMA

Kata Kunci: BMS, PID, IE, ROI, Technology Domain, Business Domain.

Daftar Pertanyaan Wawancara. 2. Bagaimana struktur organisasi instansi, beserta tugas dan tanggung jawab tiap

ANALISA DAMPAK EKONOMIS RENCANA PEMBANGUNAN JARINGAN VOIP PADA PERUSAHAAN JASA INTERNET

2. TEKNOLOGI INFORMASI DAN

REKAYASA ULANG PROSES BISNIS PADA DEPARTEMEN PENJUALAN, LOGISTIK, DAN AKUNTING (STUDI KASUS: PT GRAMA BAZITA)

Prosiding Seminar Nasional Manajemen Teknologi XIV Program Studi MMT-ITS, Surabaya 23 Juli 2011

BAB I PENDAHULUAN. berbagai organisasi. Namun masih banyak manager bisnis yang belum yakin akan

BAB 2 LANDASAN TEORI. 2.1 Konsep Investasi Sisten Informasi dan Teknologi Informasi Pengertian Sistem Informasi dan Teknologi Informasi

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam dunia bisnis saat ini, banyak sekali terjadi persaingan yang sangat ketat

ANALISIS INVESTASI SISTEM INFORMASI DENGAN MENGGUNAKAN DOMAIN TEKNOLOGI - METODE INFORMATION ECONOMICS

Transkripsi:

KATA PENGANTAR Penulis panjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT atas karunia, berkat, rahmat, bimbingan, kekuatan dan kenikmatan yang telah diberikan, sehingga penulis dapat menyelesaikan thesis. Thesis ini digunakan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister Manajemen Sistem Informasi program Pascasarjana studi Manajemen Informasi, Universitas Bina Nusantara. Sehubungan dengan selesainya thesis ini, penulis ingin mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya atas bimbingan, bantuan pengarahan serta dukungan dari : 1. Bapak Richard Kumaradjaja, Ph.D. Sebagai dosen pembimbing MM BINUS. 2. Bapak DR. Andreas Raharso sebagai direktur program MM BINUS. 3. Bapak Winno W. Adipranoto sebagai kepala departemen IT TRANSTV. 4. Bapak Tri Darmadi dan Agung Nugroho Dwi Wibowo, dan rekan-rekan IT TRANSTV. 5. Seluruh keluarga besar Triswantono, keluarga besar Pramudji, dan Keluarga Besar Alm Ali Alaydroes. 6. Seluruh teman-teman MM BINUS. Akhir kata, penulis menyadari tidak ada segala sesuatu yang sempurna. Oleh karena itu saran dan kritik yang membangun akan selalu diharapkan sebagai masukan untuk perbaikan dan semoga bermanfaat bagi PT. Televisi Transformasi Indonesia maupun Universitas Bina Nusantara. Jakarta, November 2007 Penulis iv

ABSTRAK Peran Teknologi Informasi (TI) dalam meningkatkan kinerja perusahaan untuk mencapai tujuannya sudah menjadi kebutuhan mengingat tingkat persaingan usaha yang sudah begitu luas. Oleh sebab itu diperlukan suatu investasi SI/TI yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan. Information Economics (IE) adalah salah satu metodologi yang digunakan untuk menganalisa biaya dan manfaat suatu rencana investasi SI/TI. Penerapan IT membutuhkan biaya investasi yang sangat besar baik dalam saat pengadaan maupun dalam pengoperasiannya. Karena itu perlu dilakukan perhitungan yang didasarkan pada azas manfaat agar penerapan TI menjadi layak. IE memiliki kelebihan dalam menggabungkan pengukuran secara kualitatif dan kuantitatif. Penelitian ini membahas pendekatan financial dan non financial metodologi IE yang diperkenalkan dalam bentuk value linking, value acceleration, analisis dampak ekonomi, serta ROI sebagai alat untuk menyatakan manfaat tambahan IT. Untuk mengetahui manfaat dari suatu sistem maka perlu dilakukan suatu pengkajian dan evaluasi terhadap nilai-nilai manfaat yang ada. Dengan teori Information Economics ini penulis bermaksud untuk mengevaluasi beberapa manfaat pada pengembangan proyek INSOSYS. Karena dengan INSOSYS ini maka diaharapkan efisiensi dan efektifitas kinerja perusahaan meningkat yang akan berdampak pada peningkatan produksi dan Penjualan PT. Televisi Transformasi Indonesia. Kata kunci : Information Economics,Enterprise Resource Planning, INSOSYS v

DAFTAR ISI Halaman Judul...i Halaman Pernyataan...ii Persetujuan Pembimbing...iii KATA PENGANTAR...iv ABSTRAK...v DAFTAR ISI...vi DAFTAR TABEL...vii DAFTAR GAMBAR...viii BAB I PENDAHULUAN...1 1.1 Latar Belakang...1 1.2 Perumusan Masalah...3 1.3 Tujuan dan Manfaat...4 1.3.1 Tujuan Proyek...4 1.3.2 Manfaat Proyek...4 1.4 Ruang Lingkup...5 1.5 Sistematika Penulisan...6 BAB II LANDASAN TEORI...8 2.1. Broadcast...8 2.2. ERP( Enterprise Resource Planning)...11 2.2.1. Definisi ERP...11 2.2.2. Implementasi ERP...15 2.3. IE (Information Economics)...18 2.3.1. Justifikasi dari sisi keuangan...20 2.3.2. Cost Benefit Analysis (CBA)...22 2.3.3. Value Linking and Value Acceleration (VL dan VA)...24 2.3.4. Value Restructuring (VR)...25 2.3.5. Innovation Valuation (IV)...26 2.3.6. Faktor Domain Bisnis...26 vi

2.3.7. Faktor Domain Teknologi...28 BAB III METODOLOGI...30 3.1. Profil Perusahaan...30 3.2. Analisis Bisnis Model...31 3.2.1. Bisnis Proses TRANS TV...31 3.2.2. Sistem yang berjalan saat ini...34 3.2.3. Identifikasi Permasalahan...35 3.2.4. INSOSYS( Integrated Solution System)...37 3.3. Teknik Analisis...40 3.3.1. VL...41 3.3.2. VA...42 3.3.3. ROI...42 3.4. Pembobotan Faktor-Faktor...43 3.5. Penilaian Faktor-Faktor Domain Bisnis...48 3.5.1. Strategic Match...48 3.5.2. Competitive Advantage...49 3.5.3. Management Information Support...50 3.5.4. Competitive Response...51 3.5.5. Organizational Risk...51 3.6. Penilaian Faktor-Faktor Domain Teknologi...53 3.6.1. Strategic IS Architecture...53 3.6.2. Definition Uncertainty...54 3.6.3. IS Infrastructure Risk...55 3.6.4. Technical Uncertainty...56 3.7. Information Economics Scorecard...59 BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN...60 4.1. Biaya Pembangunan Sistem...60 4.1.1. Biaya Pembangunan INSOSYS...61 4.2. Hasil Enhancement ROI...63 4.2.1. Analisis Dampak Ekonomi Langsung...63 vii

4.2.2. Value Linking...65 4.2.3. Value Acceleration...69 4.3. Penentuan Nilai Korporasi...72 4.4. Kriteria Evaluasi Proyek dan Pembobotan Proyek...73 4.5. Bobot Penilaian Proyek...74 BAB V PENUTUP...80 5.1. Kesimpulan...80 5.2. Saran...81 DAFTAR ACUAN...83 DAFTAR PUSTAKA...84 LAMPIRAN... L-1 RIWAYAT HIDUP viii

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Perhitungan Simple ROI... 20 Tabel 2.2 Contoh Lembar Kerja Biaya Pengembangan... 21 Tabel 2.3 Contoh Lembar Kerja Biaya Berjalan... 21 Tabel 2.4 Contoh Lembar Kerja Dampak Ekonomis... 22 Tabel 3.1 Lembar Dampak Ekonomis... 41 Tabel 3.2 Nilai Korporat... 43 Tabel 3.3 Kuadran Investasi Nilai Korporat... 44 Tabel 3.4 Kuadran Strategik Nilai Korporat... 45 Tabel 3.5 Kuadran Infrastruktur Nilai Korporat... 46 Tabel 3.6 Kuadran Breakthrough Management Nilai Korporat... 47 Tabel 3.7 Kuesioner Strategic Match... 49 Tabel 3.8 Kuesioner Competitive Advantage... 50 Tabel 3.9 Kuesioner Management Information Support... 50 Tabel 3.10 Kuesioner Competitive Response... 51 Tabel 3.11 Kuesioner Organizational Risk... 52 Tabel 3.12 Kuesioner Strategic IS Architecture... 54 Tabel 3.13 Kuesioner Definitional Uncertainty... 55 Tabel 3.14 Kuesioner IS Infrastructure Risk... 56 Tabel 3.15 Kuesioner Technical Uncertainty... 57 Tabel 3.16 Information Economics Scorecard... 59 Tabel 4.1 Biaya Pengembangan... 64 Tabel 4.2 Pengeluaran Dalam Perjalanan... 64 Tabel 4.3 Dampak Ekonomis VL... 69 Tabel 4.4 Dampak Ekonomis VA... 73 Tabel 4.5 Bobot Kuadran... 74 Tabel 4.6 Batasan Nilai dan Bobot Maksimal... 75 Tabel 4.7 Nilai INSOSYS... 79 ix

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Organisasi Industri Media Televisi di Indonesia... 10 Gambar 2.2 Proses ERP... 13 Gambar 2.3 ERP... 14 Gambar 2.4 Model Konseptual ERP Pada Level Lokal... 17 Gambar 3.1 Business Process Mapping TRANSTV... 31 Gambar 3.2 Sistem Yang Berjalan Saat Ini... 34 Gambar 3.3 Sistem Yang Dirancang (INSOSYS)... 37 Gambar 3.4 Sistem Flow Yang Dirancang (INSOSYS)... 38 x