SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan. Disusun oleh: Yeusy Vitasari

dokumen-dokumen yang mirip
LEMBAR PENJELASAN MENJADI RESPONDEN PENELITIAN

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN ISPA PADA BALITA USIA 1-4 TAHUN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS GETASAN KABUPATEN SEMARANG SKRIPSI

PENGARUH SINDROM PRAMENSTRUASI TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR SISWI KELAS XI DI SMK KRISTEN SALATIGA SKRIPSI

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU SUNTIK KEMBALI BAGI AKSEPTOR KB SUNTIK 3 BULAN DI PUSKESMAS SIDOREJO LOR SALATIGA SKRIPSI

HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN PENCEGAHAN PENULARAN DI DALAM ANGGOTA KELUARGA PASIEN TB PARU DI BALAI KESEHATAN PARU MASYARAKAT WILAYAH AMBARAWA SKRIPSI

PENGARUH SENAM HAMIL TERHADAP KUALITAS TIDUR PADA IBU HAMIL DI DUA RUMAH SAKIT SWASTA KOTA SALATIGA SKRIPSI

SKRIPSI. Disusun Oleh: Stefanus Oka Mahendra

Gambaran Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kejadian Balita Gizi Kurang di Wilayah Kerja Puskesmas Jetak SKRIPSI

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PEMILIHAN ALAT KONTRASEPSI PADA AKSEPTOR KB DI PUSKESMAS TEGALREJO SALATIGA SKRIPSI

PERSEPSI PASANGAN USIA MUDA DALAM PENGGUNAAN ALAT KONTRASEPSI DI DUSUN KRAJAN, DESA REGUNUNG, KEC.TENGARAN, KAB.SEMARANG SKRIPSI

SKRIPSI. Disusun Oleh : Marsyel Werluka

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DAN SIKAP MENGENAI VULVA HYGIENE

HUBUNGAN ANTARA POLA KONSUMSI PANGAN LANSIA DENGAN HIPERTENSI DI DESA TAJUK KECAMATAN GETASAN KABUPATEN SEMARANG SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN PERAWAT TENTANG PEMASANGAN TERAPI INTRAVENA DENGAN ANGKA KEJADIAN FLEBITIS DI RUMAH SAKIT PANTI WILASA CITARUM SEMARANG

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN POLA TIDUR PASIEN RAWAT INAP TUBERCULOSIS PARU DI RUMAH SAKIT PARU dr. ARIO WIRAWAN SALATIGA SKRIPSI

SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi sebagian Persyaratan Dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER TERHADAP KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA SEKOLAH DASAR

PENINGKATKAN PERENCANAAN KARIR MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK PADA SISWA KELAS XII-BUSANA BUTIK SMKN 1 BANCAK TAHUN PELAJARAN

Hubungan Antara Self Esteem Dengan Frekuensi Merokok Pada Remaja Putri Perokok Di Lingkungan UKSW

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan. Disusun Oleh: Jein Sulastri

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Supriadi

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA MACROMEDIA FLASH 8

HUBUNGAN KEMANDIRIAN BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS XI SMA NEGERI 3 SALATIGA TAHUN AJARAN 2012/2013 SKRIPSI

SKRIPSI. untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Imanuel Nugroho Puji Hartono

GAMBARAN PHBS RUMAH TANGGA WARGA DUSUN DERES YANG BEKERJA SEBAGAI PEMULUNG DI TPA BLONDO DENGAN KEJADIAN ISPA SKRIPSI

UPAYA MENINGKATAN HASIL BELAJAR MENGGUNAKAN MODEL DISCOVERY DALAM PEMBELAJARAN IPA KELAS IV SD KRISTEN 03 EBEN HAEZER TAHUN AJARAN 2015/2016 SKRIPSI

GAMBARAN PELAKSANAAN METODE KEPERAWATAN TIM DI RUANG DAHLIA RUMAH SAKIT PARU DR. ARIO WIRAWAN SALATIGA. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan

Studi Epidemiologi Penderita Hipertensi di Dusun Gesing Desa Gesing. Kecamatan Kandangan Kabupaten Temanggung SKRIPSI

PENGARUH PEMBERIAN AIR REBUSAN DAUN SALAM (Syzgium polyanthum) TERHADAP PENURUNAN KADAR ASAM URAT PADA LANSIA DI TEGALSARI SALATIGA

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU, POLA PEMBERIAN MAKAN, DAN PENDAPATAN KELUARGA TERHADAP STATUS GIZI BALITA DI DESA PAJERUKAN KECAMATAN KALIBAGOR

PENGARUH BRAND IMAGE DAN DIFERENSIASI PRODUK ROKOK DJARUM BLACK TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN DI WILAYAH KOTA SOLO. Oleh : NOVIANTO ADRI NUGROHO

HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL ORANGTUA DENGAN KECENDERUNGAN KENAKALAN REMAJA TENGAH SMA THERESIANA SALATIGA SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA TRAUMA KONFLIK ETNORELIGIUS TAHUN DENGAN MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA HALMAHERA UTARA SKRIPSI

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH

PERBEDAAN BURNOUT PADA PERAWAT UNIT RAWAT INAP DAN PERAWAT UNIT RAWAT JALAN DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SALATIGA SKRIPSI

SKRIPSI Diajukan dalam rangka menyelesaikan studi Strata 1 untuk mencapai gelar Sarjana Psikologi. Oleh: APRITYASTUTI

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

PENINGKATAN KEDISIPLINAN BELAJAR ANAK USIA 6-12 TAHUN DI PUSAT PENGEMBANGAN ANAK IO-970 ABRAHAM MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK SKRIPSI

IDENTIFIKASI HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V SD NEGERI KESONGO 01 TUNTANG DITINJAU DARI DUKUNGAN SOSIAL ORANG TUA

PENGARUH KEBIJAKAN SUNSET POLICY TERHADAP FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAUAN MEMBAYAR PAJAK

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU MENYUSUI TENTANG ASI EKSKLUSIF DENGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI DESA TAJUK KECAMATAN GETASAN KABUPATEN SEMARANG SKRIPSI

SKRIPSI. OLEH: Angelina Radegundis Rahun NRP:

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG KONTRASEPSIDENGAN PEMILIHAN METODE KONTRASEPSI SUNTIKDI DUKUH GENTAN DESA TUKANG KECAMATAN PABELAN

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA VCD PEMBELAJARAN TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SD NEGERI SIDOREJO LOR 07 SEMESTER II TAHUN PELAJARAN 2011/ 2012

GAMBARAN PERILAKU PERSONAL HYGIENE PEMULUNG TPA (TEMPAT PEMBUANGAN AKHIR) NGRONGGO KOTA SALATIGA

ARDIANI WIDYA ANGGRAENI

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Samuel Desada

HUBUNGAN ANTARA KOMUNIKASI INTERPERSONAL DENGAN PENYESUAIAN SOSIAL SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 GETASAN TAHUN AJARAN 2012/2013 SKRIPSI

ARAH HUBUNGAN ANTARA KEPERCAYAAN DIRI DAN GEJALA KECEMASAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL PADA SISWA KELAS VIII MTs NU SALATIGA TAHUN AJARAN 2011/2012

HUBUNGAN ANTARA POLA ASUH DENGAN STATUS GIZI ANAK USIA 1-5 TAHUN DI PAUD TEGAR DINOYO SURABAYA

PENGARUH PENGETAHUAN DAN SIKAP KONSUMEN AKAN NUTRITION LABELING TERHADAP MINAT BELI KERTAS KERJA

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Andi Susanto NIM

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan Di Universitas Kristen Satya Wacana.

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE MAKE A MATCH

GAMBARAN KUALITAS HIDUP LANSIA PASCA STROKE DI PANTI SOSIAL MENARA KASIH (PSMK) SALATIGA SKRIPSI

GAMBARAN ASPEK SPIRITUAL KLIEN PASCA AMPUTASI SALAH SATU ANGGOTA TUBUH SKRIPSI

HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL YANG DIPEROLEH DARI PENGASUH PANTI ASUHAN DENGAN KEPERCAYAAN DIRI PADA REMAJA PUTRA DI PANTI ASUHAN SALIB PUTIH SALATIGA

PENGARUH PENERAPAN METODE TEAMS GAMES TOURNAMENT BERBANTUAN PERMAINAN DADU TERHADAP HASIL BELAJAR IPA KELAS 3 SDN LEMAHIRENG 02 BAWEN

PERBEDAAN GAYA BELAJAR ANTARA SISWA LAKI-LAKI DAN PEREMPUAN DALAM BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS VIII SMP KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Yuli Astutik

POLA PEMENUHAN GIZI ANAK PADA ORANG TUA SINGLE PARENT DI CABEAN MANGUNSARI SALATIGA SKRIPSI

PERAN WANITA SINGLE PARENT DALAM PERKEMBANGAN KOMPETENSI EMOSI PADA REMAJA DI SALATIGA SKRIPSI

SKRIPSI untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Elisabet

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL i. HALAMAN PENGESAHAN.. ii. KATA PENGANTAR. iii. HALAMAN PERSYATAAN PUBLIKASI.. iv. ABSTRAK v. DAFTAR ISI...

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana.

DAFTAR ISI... HALAMAN JUDUL... SURAT PERNYATAAN.. PENGESAHAN SKRIPSI... PERNYATAAN PERSETUJUAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN.

HUBUNGAN ANTARA KEAKTIFAN MAHASISWA DALAM LEMBAGA KEMAHASISWAAN DENGAN PROKRASTINASI AKADEMIK FBS UKSW SALATIGA SKRIPSI

PERBEDAAN COPING STRESS PFC DAN EFC PADA MAHASISWA PROGDI BIMBINGAN DAN KONSELING YANG STRES DALAM MENYUSUN SKRIPSI SKRIPSI

PENGARUH BAURAN PENJUALAN ECERAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN KERTAS KERJA : EKONOMIKA DAN BISNIS PROGRAM STUDI : MANAJEMEN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG TERKAIT DENGAN USER DALAM MEMPENGARUHI KINERJA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERKOMPUTERISASI SKRIPSI

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Yahya Jaka Supriyatno

SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai Gelar Sarjana. Pendidikan Program Studi S1 Pendidikan Matematika. Oleh RIDWAN PRIHANTONO

PERBEDAAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING

HUBUNGAN ANTARA DISIPLIN DAN MOTIVASI DENGAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS X SMK TARUNATAMA GETASAN SEMESTER II TAHUN AJARAN 2012/2013

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan. Oleh : Maria Dyah Kurniasari

HARGA DIRI PADA KLIEN PASCA GAGAL GINJAL KRONIK SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan

TINGKAT KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP KUALITAS PELAYANAN WAROENG STEAK & SHAKE SAMPANGAN SEMARANG

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA MELALUI BIMBINGAN KELOMPOK PADA SISWA KELAS VIII C SMP NEGERI 2 PABELAN KABUPATEN SEMARANG TAHUN AJARAN 2011/2012

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN METODE PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT

IDENTIFIKASI PENEMPATAN POSISI TERHADAP SATURASI OKSIGEN PADA PASIEN PENYAKIT PARU OBSTRUKSI KRONIS DI RUANG DAHLIA RUMAH SAKIT PARU

PENGARUH CUSTOMER SERVICE DAN CUSTOMER VALUE PADA TERBENTUKNYA BRAND RELATIONSHIP KERTAS KERJA

KORELASI PENGETAHUAN KELUARGA TERHADAP RELAPS PASIEN GANGGUAN JIWA DI RSJD DR.AMINO GONDOHUTOMO SEMARANG SKRIPSI

FAKTOR-FAKTOR DETERMINAN KETIDAKLENGKAPAN PEMBERIAN IMUNISASI KEPADA BAYI DI NEGERI OMA, KECAMATAN PULAU HARUKU, MALUKU TENGAH SKRIPSI

DISUSUN OLEH LUCIA PRISCA MARINA PRADIPTASARI

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2012

PERAWATAN MASA NIFAS ETNIS TIONGHUA: STUDI NARATIF DI KECAMATAN TUMBANG TITI KABUPATEN KETAPANG KALIMANTAN BARAT SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA DETERMINASI DIRI DAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL PADA MAHASISWA BIMBINGAN DAN KONSELING ANGKATAN 2009 FKIP UKSW TAHUN AKADEMIK 2011/2012

HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN PERILAKU MEMBOLOS PADA SISWA KELAS X DAN XI MULTIMEDIA SMK KRISTEN SALATIGA TAHUN AJARAN 2013/2014

S K R I P S I. Diajukan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar di Universitas Kristen Satya Wacana

PERBEDAAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IIIANTARA YANG MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN SAVI DAN MODEL PEMBELAJARAN KONVENSIONAL

PERBEDAAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF THINK PAIR SHARE

HUBUNGAN ANTARA KESEJAHTERAAN GURU DENGAN KINERJA GURU BK DI SMP SE-KOTA SALATIGA SKRIPSI

SKRIPSI untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana. oleh.

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi salah satu Syarat guna memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh

SKRIPSI. OLEH : Elisabeth Buku Kumanireng NRP :

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU BK DI SMP NEGERI DAN SWASTA SUB RAYON O4 KABUPATEN SEMARANG

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER

Transkripsi:

HUBUNGAN POLA ASUH IBU BEKERJA DAN TIDAK BEKERJA DALAM PEMENUHAN KEBUTUHAN NUTRISI DENGAN STATUS GIZI ANAK USIA 1 5 TAHUN DI DUSUN RANDUARES KELURAHAN KUMPULREJO KECAMATAN ARGOMULYO SALATIGA SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan Disusun oleh: Yeusy Vitasari 462012011 PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2016 i

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS TUGAS AKHIR Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Yeusy Vitasari NIM : 462012011 Program Studi Fakultas : Ilmu Keperawatan : Ilmu Kesehatan - UKSW menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi, dengan judul: HUBUNGAN POLA ASUH IBU BEKERJA DAN TIDAK BEKERJA DALAM PEMENUHAN KEBUTUHAN NUTRISI DENGAN STATUS GIZI ANAK USIA 1 5 TAHUN DI DUSUN RANDUARES KELURAHAN KUMPULREJO KECAMATAN ARGOMULYO SALATIGA yang dibimbing oleh: 1. Treesia Sujana, MN 2. Kristiawan P.A.N., M.Si adalah benar-benar hasil karya saya. Di dalam skripsi ini tidak terdapat keseluruhan atau sebagian tulisan atau gagasan orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru dalam bentuk rangakian kalimat atau gambar serta simbol yang saya aku seolah-olah sebagai karya saya sendiri tanpa memberikan pengakuan pada Peneliti atau sumber aslinya. Salatiga, 17 Juni 2016 Yang memberi pernyataan, Yeusy Vitasari ii

iii

iv

v

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yesus Kristus yang telah melimpahkan kasih dan anugerahnya sehingga penulis diberi kesempatan untuk dapat menyelesaikan tugas akhir penulisan skripsi yang berjudul Hubungan Pola Asuh Ibu Bekerja Dan Tidak Bekerja Dalam Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi Terhadap Status Gizi Anak Usia 1 5 Tahun Di Dusun Randuares Kelurahan Kumpulrejo Kecamatan Argomulyo Salatiga. Penulisan skripsi ini adalah merupakan salah satu syarat untuk mendapatkan gelar Sarjana Keperawatan pada Fakultas Ilmu Kesehatan. Dalam penulisan skripsi ini tidak lepas dari hambatan dan rintangan. Penulis dengan tulus hati mengucapkan terima kasih atas bantuan, bimbingan, saran dan motivasi serta support/semangat dari berbagai pihak, diantaranya: 1. Ibu Treesia Sujana, MN selaku pembimbing I yang telah memberikan arahan, bimbingan, dan motivasi dalam menyeselaikan penyusunan skripsi ini. 2. Bapak Kristiawan P.A.N, M.Si selaku pembimbing II dan wali studi yang selalu memberikan arahan, bimbingan, dan motivasi dalam menyeselaikan penyusunan skripsi ini. 3. Bapak Ir. Ferry F.Karwur,M.Sc.,Ph.D selaku Dekan Fakultas serta seluruh dosen Fakultas Ilmu Kesehatan- UKSW 4. Semua warga Dusun Randuares, Kel. Kumpulrejo, Kec. Argomulyo, Salatiga yang telah menerima serta memberikan ijin kepada penulis untuk melakukan vi

penelitian di tempat tersebut, serta membantu proses penelitian penulis dari awal hingga penelitian ini selesai. 5. Paud KB Cahaya Hati, Tetep Wates, Kumpulrejo, Argomulyo, Salatiga yang telah memberikan ijin kepada penulis untuk melakukan uji validitas dan reliabilitas. 6. Orang tua dan keluargaku yang selalu memberikan pengertian, dukungan, motivasi dan doa selama awal perkuliahan hingga akhir penyusunan skripsi ini. 7. Mas Ponco yang selalu mengingatkanku untuk cepat menyelesaikan skripsi dan memberikan semangat serta dukungan. 8. Sahabat dan teman terbaikku (Rini dan Louis) serta teman-teman angkatan 2012 yang selalu memberikan semangat, dukungan, motivasi, dan bantuan dalam menyelesaikan tugas akhir skripsi. Penulis menyadari bahwa dalam penyelesaian tugas akhir ini, masih terdapat banyak kekurangan, sehingga kritik dan saran yang membangun dari pembaca sangat penulis harapkan. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak pada umumnya dan bagi pembaca pada khususnya. Tuhan memberkati kita semua. Salatiga, 17 Juni 2016 Penulis Yeusy Vitasari vii

MOTTO DAN PERSEMBAHAN Tuhan Allahmu ada di antaramu sebagai pahlawan yang memberi kemenangan --Zef 3: 17a-- Apapun keadaanmu, tetaplah bersyukur dan selalu setia serta andalkan Tuhan dalam langkah hidupmu Ma Beci If you want to make your dreams come true, the first thing you have to do is wake up < J.M. Power > Karya tulis ini saya persembahkan untuk kemuliaan nama Tuhan Yesus yang senantiasa menyertai & melindungi. Untuk Bapak, Ibu, serta sahabat-sahabat terbaikku yang selalu mendukung dan mendoakanku viii

ABSTRAK Yeusy Vitasari, 462012011, Hubungan Pola Asuh Ibu Bekerja Dan Tidak Bekerja Dalam Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi Dengan Status Gizi Anak Usia 1 5 Tahun Di Dusun Randuares Kumpulrejo Argomulyo Salatiga, Skripsi, Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga xiv + 62 halaman, 12 lampiran Kekurangan gizi pada balita akan berakibat buruk bagi pertumbuhan dan perkembangannya. Peran keluarga terutama ibu sangatlah penting dalam proses pemenuhan kebutuhan nutrisi pada anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pola asuh ibu bekerja dan ibu tidak bekerja dalam pemenuhan kebutuhan nutrisi terhadap status gizi anak usia 1 5 tahun di Dusun Randuares Kumpulrejo Argomulyo Salatiga. Metode penelitian yang digunakan adalah metode analisis korelasional dengan desain cross-sectional. Populasi adalah sampel (sampling jenuh), maka dalam penelitian ini jumlah sampel sebanyak 56 ibuibu yang mempunyai balita usia 1 5 tahun. Data dikumpulkan dengan cara memberikan kuesioner pada responden. Uji statistik yang digunakan adalah Chi-square dengan bantuan program SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak ada hubungan antara pola asuh ibu bekerja dan ibu tidak bekerja dalam pemenuhan kebutuhan nutrisi (persiapan dan penyimpanan makanan, peran keluarga dalam mempertahankan pemenuhan kebutuhan nutrisi anak, dan kemampuan ibu dalam memilih makanan yang sehat) dengan status gizi anak usia 1 5 tahun di Di Dusun Randuares, Kelurahan Kumpulrejo, Kecamatan Argomulyo, Salatiga. Kata kunci : pola asuh, ibu bekerja, ibu tidak bekerja nutrisi, status gizi, balita Daftar pustaka 41 (1985 2015) ix

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... LEMBAR KEASLIAN KARYA TULIS AKHIR... LEMBAR PERSETUJUAN PUBLIKASI ILMIAH... LEMBAR PERSETUJUAN... LEMBAR PENGESAHAN... KATA PENGANTAR... MOTTO DAN PERSEMBAHAN... ABSTRAK... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... i ii iii iv v vi viii ix x xii xiii xiv 1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah... 1 1.2 Rumusan Masalah... 7 1.3 Tujuan Penelitian... 7 1.4 Manfaat Penelitian... 8 2. TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pola Asuh... 10 2.1.1 Definisi Pola Asuh... 10 2.1.2 Peran Ibu dan Dukungan Keluarga dalam Pemenuhan Nutrisi Anak... 12 2.2 Nutrisi Anak... 13 2.2.1 Kebutuhan Nutrisi Anak Usia 1 5 Tahun... 13 2.2.2 Dampak Nutrisi Pada Tumbuh-Kembang Anak... 21 2.3 Status Gizi Anak... 23 2.3.1 Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Status Gizi Anak... 24 2.3.2 Penilaian Status Gizi... 25 2.4 Kerangka Konseptual... 29 x

2.5 Hipotesis... 30 3. METODE PENELITIAN 3.1 Tipe Penelitian... 31 3.2 Indentifikasi Variabel Penelitian... 31 3.3 Definisi Operasiaonal Variabel Penelitian... 31 3.4 Partisipasi Penelitian... 33 3.4.1 Populasi dan Sampel Penelitian... 33 3.5 Teknik Pengumpulan Data... 33 3.6 Uji Validitas dan Reliabilitas... 34 3.6.1 Uji Validitas... 34 3.6.2 Uji Reliabilitas... 35 3.7 Uji Normalitas dan Homogenitas... 35 3.7.1 Uji Normalitas... 35 3.7.2 Uji Homogenitas... 36 3.8 Pengolahan Data... 36 3.9 Analisa Data... 37 3.9.1 Analisa Univariat... 37 3.9.2 Analisa Bivariat... 37 3.10 Etika Penelitian... 38 4. HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Parisipasi Penelitian... 39 4.2 Pelaksanaan Penelitian... 40 4.3 Hasil Penelitian... 41 4.3.1 Analisa Univariat... 41 4.3.2 Analisa Bivariat... 45 4.4 Pembahasan... 49 4.4.1 Hubungan Pola Asuh Ibu Bekerja dan Tidak Bekerja Dengan Status Gizi Anak Usia 1 5 Tahun di Dusun Randuares, Kelurahan Kumpulrejo, Kecamatan Argomulyo, Salatiga... 49 5. SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan... 57 5.2 Saran... 57 DAFTAR PUSTAKA... 59 xi

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Kebutuhan Energi per hari... 15 Tabel 2.2 Kebutuhan Protein per hari (per Kg BB)... 16 Tabel 2.3 Kebutuhan Cairan Bayi dan Anak... 17 Tabel 2.4 Kebutuhan Vitamin per hari... 20 Tabel 2.5 Penilaian Status Gizi Berdasarkan Indeks BB/U, TB/U, BB/TB Standar Buku Antropometri WHO-NCHS... 29 Tabel 4.1 Distribusi Pendidikan Ibu, Pekerjaan Ibu dan Penghasilan Keluarga di Dusun Randuares, Kelurahan Kumpulrejo, Kecamatan Argomulyo, Salatiga... 41 Tabel 4.2 Distribusi Persiapan dan Penyimpanan Makanan, Peran Keluarga Dalam Mempertahankan Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi, Kemampuan Ibu Memilih Makanan Yang Sehat Pada Ibu Bekerja dan Tidak Bekerja... 43 Tabel 4.3 Distribusi Status Gizi Anak Usia 1 5 Tahun Pada Ibu Bekerja dan Tidak Bekerja... 44 Tabel 4.4 Analisa Hubungan Persiapan dan dan Penyimpanan Makanan Ibu Bekerja dan Tidak Bekerja Dengan Status Gizi Anak Usia 1 5 Tahun... 46 Tabel 4.5 Analisa Hubungan Peran KeIuarga Ibu Bekerja dan Tidak Bekerja Dalam Mempertahankan Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi Dengan Status Gizi Anak Usia 1 5 Tahun... 47 Tabel 4.6 Analisa Kemampua Ibu Bekerja dan Tidak Bekerja Dalam Mempertahankan Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi Dengan Status Gizi Anak Usia 1 5 Tahun... 48 xii

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kerangka Konseptual... 30 Gambar 4.1 Peta Kelurahan Kumpulrejo... 39 xiii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lembar Penjelasan Menjadi Responden Penelitian... 64 Lampiran 2 Lembar Persetujuan Menjadi Responden Penelitian... 65 Lampiran 3 Kuesioner Penelitian... 66 Lampiran 4 Surat Ijin Uji Validitas Dan Reliabilitas... 73 Lampiran 5 Hasil Uji Validitas Dan Uji Reliabilitas... 74 Lampiran 6 Hasil Uji Normalitas dan Homogenitas... 77 Lampiran 7 Surat Ijin Penelitian dari Fakultas... 78 Lampiran 8 Surat Ijin Penelitian dari Kesbangpol... 79 Lampiran 9 Surat Ijin Penelitian dari Kelurahan Kumpulrejo... 80 Lampiran 10 Hasil Uji Chi-square... 81 Lampiran 11 Power Point Ujian Skripsi... 84 Lampiran 12 Poster Seminar Hasil... 90 xiv