INSTRUMEN KASUS PENELITIAN. Tujuan penelitian ini adalah untuk lebih mengetahui mengenai Pengaruh

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Lampiran 1. Instruksi dan Kasus Instruksi Pengerjaan Kasus

LAMPIRAN 1 Angket Penelitian

Lampiran 1. Surat Permohonan Ijin Penelitian di Laboratorium Mikrobiologi FK UKM

Lampiran 1. Data Eksperimen

Lampiran 1. Hasil TPC pada media selektif dari tiap mikroba

LAMPIRAN. Lampiran 1. Gambar lokasi pengambilan sampel daun singkong di desa Sumampir

PENGARUH PENERAPAN REWARD AND PUNISHMENT DAN JOB ROTATION TERHADAP FRAUD: SEBUAH STUDI EKSPERIMEN

BAB IV HASIL PENELITIAN. A. Deskripsi Umum Obyek Penelitian. 1. Profil Pasar Tradisional Prajurit Kulon Kota Mojokerto

PENGANTAR. (Permohonan Pengisian Kuesioner) Kepada Yth. Bapak/Ibu/Sdr/i responden Di tempat

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

LEMBAR KUESINOER. Responden yang terhormat,

Kuesioner Penelitian. Pendidikan : a. SLTA b. Diploma c. S1 d. S2 e. S3. 1. Berapa lama Anda sudah menggunakan produk smartphone Samsung?

LAMPIRAN 3 OUTPUT SPSS. Frequency Table (X 1 ) pernyataan 1

LAMPIRAN. Lampiran 1 : Kuesioner Penelitian DATA RESPONDEN. Sebelum menjawab pertanyaan dalam kuesioner ini,mohon Saudara mengisi data

BAB IV HASIL PENELITIAN

Lampiran 1. Hasil Uji Compare Means antara Jenis Kelamin dan Umur terhadap Reward, Knowledge sharing dan Kinerja Inovasi

Lampiran 1. Data Sampel Perusahaan

LAMPIRAN. Lampiran 1. Lokasi pengambilan sampel daun singkong daerah sekitar Purwokerto

BAB IV HASIL PENELITIAN

KUESIONER. PENGARUH KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BANK NEGARA INDONESIA Tbk CABANG UTAMA MEDAN

LAMPIRAN 1 Petunjuk Pengisian Kuesioer 1) Mohon terlebih dahulu partisipan membaca pertanyaan dengan cermat sebelum mengisinya.

KUESIONER PENELITIAN ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN PEDAGANG PAKAIAN WANITA DI PASAR KOTA TANJUNG MORAWA

DAFTAR LAMPIRAN. Data Variabel Pertumbuhan Ekonomi Atas Dasar Harga Berlaku. Kabupaten/Kota Provinsi Jawa Barat Tahun

LAMPIRAN A. Skala Penelitian A-1 Skala Uji Coba Penelitian A-2 Skala Penelitian

KUESIONER. Vina Octavia Sari

Lampiran 1. Kuesioner Penelitian KUESIONER A. Identitas Responden B. Petunjuk Pengisian Kuesioner PARTISIPASI ANGGARAN No Keterangan

Fakultas Farmasi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya

Perlakuan Lama Waktu 2 minggu. 4 Minggu. Ket: (I). Inti, (S).Sinusoid. Ket: (I). Inti, (L).Lemak. Ket: (I). Inti, (S).Sinusoid

LAMPIRAN A. Kuesioner. 1. Gaya kepemimpinan (Multifactor Leadership Questionnaire)

BAB IV HASIL PENELITIAN

DAFTAR PERTANYAAN KUESIONER KREATIVITAS, INOVASI DAN PENGETAHUAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP KEBERHASILAN USAHA PADA WIRAUSAHA MUDA PAJAK USU PADANG BULAN

SURAT PERNYATAAN Kesediaan Berpartisipasi Sebagai Responden

LAMPIRAN. Tabel 4.1 Item-Total Statistics

ADLN Perpustakaan Universitas Airlangga. Lampiran : Uji ANAVA jumlah tubuh buah dalam satu rumpun jamur tiram. One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test

KUESIONER. Pengaruh Etos Kerja dan Penilaian Kinerja Terhadap Motivasi Karyawan. PT. Bank Rakyat Indonesia Cabang Iskandar Muda Medan

LAMPIRAN. 1. Data Bank Umum Syariah. Sukuk Ritel (dalam jutaan) Ukuran Perusahaan DPK. Bagi Hasil (dalam jutaan) Suku Bunga.

KUESIONER PENELITIAN

Lampiran I Hasil Data Responden & Validitas Total Quality Management (Fokus Pelanggan)

PENGESAHAN. KineJja Karyawan PT Sport Glove Indonesia", yang disusun oleh Putranto Tn

LAMPIRAN. Jurusan Pendidikan : Akuntansi Manajemen Lainnya

Lampiran 1. Struktur organisasi PT. Sinar Sosro kantor penjualan Bogor

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

DAFTAR PERTANYAAN. 2. Bapak/Ibu harus mengisi seluruh pertanyaan yang diberikan. 3. Jenis Kelamin : 1. Laki-Laki 2. Perempuan

KUESIONER PENGARUH MOTIVASI DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI PDAM TIRTANADI MEDAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

LAMPIRAN A SKALA KEMATANGAN EMOSI DAN PENYESUAIAN AKADEMIK

KUISIONER PENELITIAN. Disusun oleh: Evi seviani

Lampiran 1. Petunjuk Pengisian:

BAB IV PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. GAMBARAN UMUM OBYEK/SUBYEK PENELITIAN

Lampiran 1. Surat Keterangan Selesai Melaksanakan Revisi Desk Evaluasi

LAMPIRAN 1 KUESIONER PENELITIAN

Tahun Masuk : a b Jenis Kelamin : a. Laki-Laki b. Perempuan. Umur : a Tahun b Tahun

KUESIONER PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN DAN INSENTIF TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BIRO HUKUM SEKRETARIAT DAERAH PROVINSI SUMATERA UTARA

LAMPIRAN A. Data Try Out A-1 DATA TRY OUT KEKERASAN DALAM PACARAN A-2 DATA TRY OUT SECURE ATTACHMENT

LAMPIRAN 1 KUESIONER

KEPERCAYAAN DIRI. Corrected Item-Total Correlation

1. Nama : 2. Alamat : Agama : 6. Mengetahui Bank Syariah Mandiri dari : a. Teman b. Keluarga c. Perusahaan Kantor d.

KUESIONER PRA SURVEY. untuk data pra survey dalam rangka penyusunan skripsi pada Program Sarjana

3. Pengalaman kerjasebagai internal auditor Tahun Bulan

LAMPIRAN-LAMPIRAN. Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4. Kuisioner Penelitian Uji Normalitas Uji Reliabilitas Uji Hipotesa

STATISTIK DESKRIPTIF. Statistics. Strategi Membaca

b. Identitas Responden Nama : Umur : Stambuk : Jenis Kelamin : a. Laki laki

INSTRUMEN PENELITIAN

Skenario Payoff Magnitude terhadap Kecenderungan Pengambilan Risiko. Skenario Pengambilan Keputusan Investasi (Baird et al., 2008)

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN PENGETAHUAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP KEBERHASILAN USAHA (STUDI KASUS PADA USAHA UKM DI JL. DR. MANSYUR)

DAFTAR PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL (SOSIAL DISCLOSURE) 1. Dukungan pada kegiatan seni dan budaya

BAB IV HASIL PENELITIAN

KUESIONER PENELITIAN. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Membeli Konsumen pada Usaha Pakaian Tauko Medan

LAMPIRAN 1 KUESIONER

KUESIONER PENELITIAN. saya melakukan penelitian dengan judul Faktor-faktor yang Mempengaruhi

PENGANTAR. : Bapak/Ibu di PT Perkebunan Nusantara III (Persero) Medan

KUESIONER PENELITIAN SKRIPSI ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERSEPSI PENERAPAN AKUNTANSI PADA PARA PEMILIK UKM (USAHA KECIL

LAMPIRAN 1 : KUESIONER

LAMPIRAN 1 HASIL FREKUENSI KARAKTERISTIK RESPONDEN.

ADLN Perpustakaan Universitas Airlangga. No. formula waktu inkubasi hasil SPC. 1 K 0 7 x K 0 1,1 x K 0 5,5 x 10 6.

BAB IV HASIL ANALISIS DAN PEMBAHASAN Gambaran Umum Responden. bekerja di Kantor Akuntan Publik (KAP) di Semarang dan bersedia mengisi

Lampiran 1 KUESIONER PENELITIAN PENGARUH KOMPETENSI TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT BANK MUAMALAT INDONESIA, TBK CABANG MEDAN

KUESIONER PENGARUH REWARD DAN PUNISHMENT TERHADAP DISIPLIN KERJA KARYAWAN PT. TELKOM DIVISI REGIONAL I MEDAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

7. LAMPIRAN Analisa SPSS Lampiran 1. Uji T. One-Sample Statistics

LAMPIRAN KUESIONER PENELITIAN

LAMPIRAN A RELIABILITAS TRY OUT SKALA SEMANGAT KERJA

Kuisioner Penelitian

TERHADAP KEPUASAN DAN KOMITMEN PADA NASABAH PT. BANK. NEGARA INDONESIA (PERSERO) Tbk. CABANG USU MEDAN

KUESIONER PENGARUH KUALITAS LAYANAN, KEPERCAYAAN, IMAGE TERHADAP KEPUASAN NASABAH YANG MEMINJAM DANA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

A SKALA PENELITIAN. A 1 Skala Intensi Turnover A 2 Skala Kepuasan terhadap Kepemimpinan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEBAHASAN. terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode Berikut ini disajikan

DAFTAR LAMPIRAN. Data Variabel Pertumbuhan Ekonomi Atas Dasar Harga Berlaku. Kabupaten/Kota Provinsi Jawa Tengah Tahun

PENGARUH ATRIBUT PERUSAHAAN DAN FAKTOR AUDIT TERHADAP AUDIT KETERLAMBATAN (AUDIT DELAY) PADA INDUSTRI OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

FORMULIR DAYA TERIMA (UJI KESUKAAN) MIE BASAH JAMUR TIRAM

1 LAMPIRAN 1 KUESIONER PENELITIAN

PENGARUH PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN DAN LATAR BELAKANG KELUARGA TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA SISWA SMK IT MARINAH AL-HIDAYAH MEDAN

KUESIONER PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA TOKO BUKU GRAMEDIA SANTIKA DYANDRA MEDAN

LAMPIRAN 1 Lembar Persetujuan Responden LEMBAR PERSETUJUAN RESPONDEN. Yang bertandatangan dibawah ini, saya: Nama : (Inisial) Umur :

INSTRUMEN PENELITIAN

Transkripsi:

LAMPIRAN

LAMPIRAN 1 INSTRUMEN KASUS PENELITIAN Tujuan penelitian ini adalah untuk lebih mengetahui mengenai Pengaruh Penerapan Reward and Punishment dan Job Rotation Terhadap Fraud: Sebuah Studi Eksperimen. Adapun hal-hal yang perlu diperhatikan selama eksperimen, antara lain: Isi data responden di bawah ini. Semua informasi yang ada akan dirahasiakan. Isilah dengan jujur dan benar mengenai informasi tentang Anda. Bacalah ilustrasi kasus di halaman berikutnya dengan cermat, teliti dan hatihati. Mohon Anda mempersiapkan diri sebagaimana yang tertera dalam ilustrasi kasus. Umpamakan diri Anda sebagai auditor internal dalam kasus tersebut, dan buatlah keputusan sesuai dengan keinginan anda. Lakukan sebagaimana permintaan dalam kasus. Tidak ada jawaban yang salah. Data Responden 1. Nama* :... 2. Usia : 20 24 th 25 29 th 30 34 th 35 39 th > 40 th 3. Jenis kelamin : Laki-laki Perempuan 4. Pendidikan : D3 S1 Sebutkan... 5. Pengalaman kerja : 1 4 th 5 9 th >10 th *boleh tidak diisi

KASUS A (Baca dengan cermat dan anggaplah Anda sebagai auditor internal dalam kasus ini) Anda adalah seorang auditor internal yang bekerja pada sebuah bank terkenal. Indikator keberhasilan kerja Anda sebagai auditor internal dilihat dari kualitas penilaian, objektivitas penilaian serta kualitas konsultasi yang dilakukan terhadap proses pengendalian internal perusahaan. Sebagai auditor internal, Anda bertanggungjawab memeriksa semua aspek finansial dari kantor cabang sampai kantor pusat serta dari semua divisi. Pada saat Anda sedang menganalisa finansial perusahaan, Anda menemukan adanya pengeluaran biaya yang tidak wajar senilai Rp 60.000.000,00 (enam puluh juta rupiah) yang digunakan untuk pembelian peralatan kantor. Setelah melakukan penyelidikan terhadap pengeluaran tersebut, Anda menemukan bahwa uang tersebut sebenarnya digunakan oleh John (divisi logistik) untuk keperluan pribadinya. Saat John merasa tindakannya telah diketahui Anda, ia lalu memberikan uang senilai Rp 10.000.000,00 (sepuluh juta rupiah) pada Anda agar tidak melaporkannya ke kantor inspeksi internal tembusan ke pemimpin cabang. Berikut hal-hal yang terkait dengan kebijakan perusahaan yang perlu Anda ketahui: 1. Bank mendorong seluruh karyawannya untuk ikut mendukung kebijakan perusahaan dalam memerangi tindakan curang (fraud);

Bagi yang membantu memerangi fraud akan diberikan reward berupa cash yang cukup besar senilai 5% dari nilai fraud. Bagi yang melakukan maupun membantu tindakan fraud akan diberikan punishment berupa penurunan jabatan sampai pemutusan hubungan kerja. 2. Bank memiliki kebijakan job rotation setelah jangka waktu ±3 tahun bekerja; Kemungkinan orang lain yang menggantikan posisi Anda akan mengetahui perbuatan Anda serta melaporkan perbuatan Anda dan John. Berdasarkan informasi di atas, Anda diminta untuk mengambil keputusan terkait pemberian uang senilai Rp 10.000.000,00 oleh John sebagai berikut: A. Menerima dan Tidak Melaporkan Anda akan menerima uang dari John sebesar Rp 10.000.000,00 dan tidak melaporkan John kepada pemimpin cabang. Tapi bank memiliki kebijakan memerangi fraud, maka apabila ketahuan Anda dan John bisa saja diberhentikan dan uang hasil fraud akan disita. Kebijakan job rotation juga memungkinkan bahwa tindakan Anda akan diketahui orang lain yang menggantikan posisi Anda. B. Menolak dan Melaporkan Anda menolak uang pemberian John sebesar Rp 10.000.000,00 dan melaporkan John ke kantor inspeksi internal tembusan ke pemimpin cabang. Karena bank memiliki kebijakan memerangi fraud, perusahaan

akan memberikan reward berupa cash senilai Rp 3.000.000,00 (tiga juta rupiah) kepada Anda karena telah melaporkan kasus fraud tersebut. Selain itu, orang lain yang menggantikan posisi Anda akan memandang Anda sebagai seseorang yang mendukung kebijakan bank dalam memerangi fraud. Tindakan: Lingkari salah satu angka yang paling sesuai dengan keputusan yang Anda ambil pada kolom di bawah ini, pilihan A diwakili angka 1,2,3 sedangkan B diwakili angka 4,5,6. 1 2 3 4 5 6 Tinggi Sedang Rendah Rendah Sedang Tinggi A. Menerima dan Tidak Melaporkan B. Menolak dan Melaporkan

KASUS B (Baca dengan cermat dan anggaplah Anda sebagai auditor internal dalam kasus ini) Anda adalah seorang auditor internal yang bekerja pada sebuah bank terkenal. Indikator keberhasilan kerja Anda sebagai auditor internal dilihat dari kualitas penilaian, objektivitas penilaian serta kualitas konsultasi yang dilakukan terhadap proses pengendalian internal perusahaan. Sebagai auditor internal, Anda bertanggungjawab memeriksa semua aspek finansial dari kantor cabang sampai kantor pusat serta dari semua divisi. Pada saat Anda sedang menganalisa finansial perusahaan, Anda menemukan adanya pengeluaran biaya yang tidak wajar senilai Rp 60.000.000,00 (enam puluh juta rupiah) yang digunakan untuk pembelian peralatan kantor. Setelah melakukan penyelidikan terhadap pengeluaran tersebut, Anda menemukan bahwa uang tersebut sebenarnya digunakan oleh John (divisi logistik) untuk keperluan pribadinya. Saat John merasa tindakannya telah diketahui Anda, ia lalu memberikan uang senilai Rp 10.000.000,00 (sepuluh juta rupiah) pada Anda agar tidak melaporkannya ke kantor inspeksi internal tembusan ke pemimpin cabang. Berikut ini adalah hal-hal yang terkait dengan kebijakan perusahaan yang perlu Anda ketahui: Bank mendorong seluruh karyawannya untuk ikut mendukung kebijakan perusahaan dalam memerangi tindakan curang (fraud);

1. Bagi yang membantu memerangi fraud akan diberikan reward berupa cash yang cukup besar senilai 5% dari nilai fraud. 2. Bagi yang melakukan maupun membantu tindakan fraud akan diberikan punishment berupa penurunan jabatan sampai pemutusan hubungan kerja, serta menyita uang hasil fraud. Berdasarkan informasi di atas, Anda diminta untuk mengambil keputusan terkait pemberian uang senilai Rp 10.000.000,00 oleh John sebagai berikut: A. Menerima dan Tidak Melaporkan Anda akan menerima uang dari John sebesar Rp 10.000.000,00 dan tidak melaporkan tindakan John kepada pemimpin cabang. Tetapi bank memiliki kebijakan memerangi fraud, apabila perusahaan mengetahui perbuatan tersebut maka kemungkinan besar Anda dan John bisa saja diberhentikan dan uang hasil fraud akan disita. B. Menolak dan Melaporkan Anda menolak uang pemberian John sebesar Rp 10.000.000,00 dan melaporkan John ke kantor inspeksi internal tembusan ke pemimpin cabang. Karena bank memiliki kebijakan memerangi fraud, perusahaan akan memberikan reward berupa cash senilai Rp 3.000.000,00 (tiga juta rupiah) kepada Anda karena telah melaporkan kasus fraud tersebut. Selain itu, karyawan lain akan memandang Anda sebagai seseorang yang anti fraud dan mendukung kebijakan bank dalam memerangi fraud.

Tindakan: Lingkari salah satu angka yang paling sesuai dengan keputusan yang Anda ambil pada kolom di bawah ini, pilihan A diwakili angka 1,2,3 sedangkan B diwakili angka 4,5,6. 1 2 3 4 5 6 Tinggi Sedang Rendah Rendah Sedang Tinggi A. Menerima dan Tidak Melaporkan B. Menolak dan Melaporkan

KASUS C (Baca dengan cermat dan anggaplah Anda sebagai auditor internal dalam kasus ini) Anda adalah seorang auditor internal yang bekerja pada sebuah bank terkenal. Indikator keberhasilan kerja Anda sebagai auditor internal dilihat dari kualitas penilaian, objektivitas penilaian serta kualitas konsultasi yang dilakukan terhadap proses pengendalian internal perusahaan. Sebagai auditor internal, Anda bertanggungjawab memeriksa semua aspek finansial dari kantor pusat sampai kantor cabang serta dari semua divisi. Pada saat Anda sedang menganalisa finansial perusahaan, Anda menemukan adanya pengeluaran biaya yang tidak wajar senilai Rp 60.000.000,00 (enam puluh juta rupiah) yang digunakan untuk pembelian peralatan kantor. Setelah melakukan penyelidikan terhadap pengeluaran tersebut, Anda menemukan bahwa uang tersebut sebenarnya digunakan oleh John (divisi logistik) untuk keperluan pribadinya. Saat John merasa tindakannya telah diketahui Anda, ia lalu memberikan uang senilai Rp 10.000.000,00 (sepuluh juta rupiah) pada Anda agar tidak melaporkannya ke kantor inspeksi internal tembusan ke pemimpin cabang. Berikut hal terkait dengan kebijakan perusahaan yang perlu Anda ketahui: Bank memiliki kebijakan dalam memerangi tindakan curang (fraud) berupa job rotation setelah jangka waktu ±3 tahun bekerja. Kemungkinan orang lain yang menggantikan posisi Anda akan mengetahui perbuatan Anda serta melaporkan perbuatan Anda dan John.

Berdasarkan informasi di atas, Anda diminta untuk mengambil keputusan terkait pemberian uang senilai Rp 10.000.000,00 oleh John sebagai berikut: A. Menerima dan Tidak Melaporkan Anda akan menerima uang dari John sebesar Rp 10.000.000,00 (sepuluh juta rupiah) dan tidak melaporkan John kepada pemimpin cabang. Akan tetapi, karena bank memiliki kebijakan job rotation maka posisi Anda akan digantikan oleh orang lain. Karyawan yang menggantikan posisi Anda memiliki kemungkinkan akan mengetahui tindakan Anda dan John serta melaporkannya ke pemimpin cabang. B. Menolak dan Melaporkan Anda menolak uang pemberian John sebesar Rp 10.000.000,00 dan melaporkan John ke kantor inspeksi internal tembusan ke pemimpin cabang. Dengan Anda menolak uang pemberian John, orang lain yang menggantikan posisi Anda akan memandang Anda sebagai seseorang yang mendukung kebijakan bank dalam memerangi fraud. Tindakan: Lingkari salah satu angka yang sesuai dengan keputusan yang Anda ambil pada kolom di bawah ini, pilihan A diwakili angka 1,2,3 dan B diwakili angka 4,5,6. 1 2 3 4 5 6 Tinggi Sedang Rendah Rendah Sedang Tinggi A. Menerima dan Tidak Melaporkan B. Menolak dan Melaporkan

KASUS D (Baca dengan cermat dan anggaplah Anda sebagai auditor internal dalam kasus ini) Anda adalah seorang auditor internal yang bekerja pada sebuah bank terkenal. Indikator keberhasilan kerja Anda sebagai auditor internal dilihat dari kualitas penilaian, objektivitas penilaian serta kualitas konsultasi yang dilakukan terhadap proses pengendalian internal perusahaan. Sebagai auditor internal, Anda bertanggungjawab memeriksa semua aspek finansial dari kantor cabang sampai kantor pusat serta dari semua divisi. Pada saat Anda sedang menganalisa finansial perusahaan, Anda menemukan adanya pengeluaran biaya yang tidak wajar senilai Rp 60.000.000,00 (enam puluh juta rupiah) yang digunakan untuk pembelian peralatan kantor. Setelah melakukan penyelidikan terhadap pengeluaran tersebut, Anda menemukan bahwa uang tersebut sebenarnya digunakan oleh John (divisi logistik) untuk keperluan pribadinya. Saat John merasa tindakannya telah diketahui Anda, ia lalu memberikan uang senilai Rp 10.000.000,00 (sepuluh juta rupiah) pada Anda agar tidak melaporkannya ke kantor inspeksi internal tembusan ke pemimpin cabang. Berikut hal-hal yang terkait dengan kebijakan perusahaan yang perlu Anda ketahui: 1. Bank tidak memiliki kebijakan yang jelas terhadap tindakan curang (fraud), baik berupa reward untuk pekerja yang memerangi fraud maupun punishment untuk pelaku atau pihak-pihak yang membantu tindakan fraud.

2. Bank juga tidak memiliki kebijakan mengenai job rotation. Jabatan pada bank tidak akan digantikan oleh karyawan lain kecuali karyawan yang bersangkutan mendapatkan promosi jabatan maupun keluar dari pekerjaan. Hal ini akan meminimalkan kemungkinan tindakan Anda di ketahui oleh karyawan lain. Berdasarkan informasi di atas, Anda diminta untuk mengambil keputusan terkait pemberian uang senilai Rp 10.000.000,00 oleh John sebagai berikut: A. Menerima dan Tidak Melaporkan Anda akan menerima uang dari John sebesar Rp 10.000.000,00 dan tidak melaporkan perbuatan John kepada pemimpin cabang. Bank tidak memiliki kebijakan yang jelas terkait tindakan curang (fraud). Bank cenderung mengabaikan tindakan fraud sehingga perbuatan Anda tidak akan memberikan efek apapun terhadap pekerjaan Anda. Selain itu, posisi Anda tidak akan digantikan oleh orang lain karena perusahaan tidak memiliki kebijakan job rotation B. Menolak dan Melaporkan Anda menolak uang pemberian John sebesar Rp 10.000.000,00 dan melaporkan John ke kantor inspeksi internal tembusan ke pemimpin cabang. Karena bank cenderung mengabaikan tindakan fraud tersebut, maka tidak ada kepastian mengenai kapan laporan Anda akan diproses. Akan tetapi, karyawan lain akan memandang Anda sebagai seseorang yang jujur dan anti fraud.

Tindakan: Lingkari salah satu angka yang paling sesuai dengan keputusan yang Anda ambil pada kolom di bawah ini, pilihan A diwakili angka 1,2,3 sedangkan B diwakili angka 4,5,6. 1 2 3 4 5 6 Tinggi Sedang Rendah Rendah Sedang Tinggi A. Menerima dan Tidak Melaporkan B. Menolak dan Melaporkan

LAMPIRAN 2 Tabel Data Perolehan Sampel No. Usia Pengalaman Kerja Gender Pendidikan 20-24th 25-29th 30-34th 35-39th > 40 th 1-4th 5-9th >10th Kasus Nilai 1 P S1 A 6 2 L S1 A 6 3 P S1 A 6 4 P S1 A 5 5 L D3 A 6 6 L SMU A 6 7 L S1 A 6 8 L S1 A 6 9 L S1 A 6 10 L S1 A 5 11 P S1 A 5 12 L S2 A 6 13 P S1 A 6 14 L S1 A 5 15 P D3 A 6 16 P S1 A 4

Lanjutan tabel data perolehan sampel 17 P D3 A 6 18 L S1 A 6 19 L S1 B 6 20 P S1 B 5 21 L S1 B 6 22 L S1 B 6 23 L S1 B 6 24 L S1 B 6 25 L S1 B 4 26 L S2 B 6 27 L S1 B 5 28 P S1 B 4 29 P S1 B 6 30 P S1 B 6 31 L S1 B 5 32 P S1 B 6 33 P D3 B 6 34 P S1 C 5 35 P S1 C 6

Lanjutan tabel data perolehan sampel 36 P SLTA C 5 37 L SLTA C 6 38 P S1 C 4 39 P S2 C 5 40 P S1 C 5 41 L S1 C 6 42 P S1 C 6 43 L S1 C 4 44 P S1 C 4 45 L S1 C 6 46 L S1 C 4 47 P S1 C 6 48 P D3 C 5 49 P D3 C 5 50 P S1 D 3 51 L D3 D 3 52 L S1 D 2 53 P D3 D 1 54 P S2 D 3

Lanjutan tabel data perolehan sampel 55 L S1 D 2 56 P D3 D 3 57 P S1 D 5 58 P D3 D 3 59 L S1 D 3 60 L S1 D 1 61 L D3 D 1 62 P S1 D 3 63 P S1 D 3 64 P D3 D 3 65 L S1 D 4 66 L D3 D 1

LAMPIRAN 3 Hasil Analisis Data 1. Uji Normalitas Data One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test N Normal Parameters a,b Most Extreme Dif f erences Kolmogorov-Smirnov Z Asy mp. Sig. (2-tailed) Mean Std. Dev iation Absolute Positiv e Negativ e a. Test distribution is Normal. b. Calculated f rom data. Unstandardiz ed Residual 66,0000000 1,01768398,159,157 -,159 1,290,072 2. Statistik Deskriptif Descriptive Statistics Dependent Variable: Fraud Reward_and_ Job_Rotation Punishment 0 0 1 Total 1 Total 0 1 Total 0 1 Total Mean Std. Dev iation N 2,59 1,121 17 5,13,806 16 3,82 1,610 33 5,53,743 15 5,67,594 18 5,61,659 33 3,97 1,769 32 5,41,743 34 4,71 1,517 66 3. Uji Homogenitas Levene's Test of Equality of Error Variances a Dependent Variable: Fraud F df 1 df 2 Sig. 2,257 3 62,091 Tests the null hypothesis that the error v ariance of the dependent v ariable is equal across groups. a. Design: Intercept+Reward_and_Punishment+Job_ Rotation+Reward_and_Punishment * Job_Rotation

Estimated Marginal Means 4. Uji Hipotesis Dependent Variable: Fraud Source Corrected Model Intercept Reward_and_ Punishment Job_Rotation Reward_and_ Punishment * Job_Rotation Error Total Corrected Total Tests of Between-Subjects Effects Type III Sum of Squares df Mean Square F Sig. 105,929 a 3 35,310 50,210,000 1468,761 1 1468,761 2088,558,000 49,919 1 49,919 70,984,000 29,273 1 29,273 41,626,000 23,718 1 23,718 33,727,000 43,601 62,703 1615,000 66 149,530 65 a. R Squared =,708 (Adjusted R Squared =,694) Estimated Marginal Means of Fraud 6 Job_Rotation 0 1 5 4 3 2 0 Reward_and_Punishment 1