PENGARUH PEMBERDAYAAN KARYAWAN TERHADAP TURNOVER INTENTION DI RESTAURANT THE BELLY CLAN JAKARTA

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODE PENELITIAN

Pembahasan. 4.1 Uji Validitas

BAB V ANALISA. Pada penelitian yang dilakukan di restoran Nasi Uduk Kebon Kacang Hj.

BAB III METODE PENELITIAN. sampel tertentu, teknik pengambilan sampel biasanya dilakukan dengan cara random,

Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Tingkat Harga Terhadap Peningkatan Penjualan Mie Ayam Keriting Permana di Perumahan Harapan Baru 1

PENGARUH BUDAYA, SOSIAL DAN PRIBADI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MOBIL TOYOTA AVANZA

BAB IV ANALISIS PENGARUH PERHATIAN ORANG TUA TERHADAP PEMBENTUKAN KEPRIBADIAN ANAK DI DESA PROTO KEDUNGWUNI PEKALONGAN

BAB 4 ANALISA DATA. PT. Lodges Ekologika berlokasi dikawasan hijau pegunungan Salak

BAB 4 ANALISIS DAN BAHASAN. Untuk memperoleh data dalam pengujian ini, penulis telah membagikan

BAB IV ANALISIS DATA

Pengaruh Pelatihan dan Motivasi kerja Terhadap Kinerja Karyawan ( Studi kasus PT. Hanurata, Jl Kebon Sirih 67-69, Jakarta Pusat )

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4. Analisis Data dan Penyajian. korelasional, dimana penelitian yang dilakukan untuk menguji hubungan antara

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

Bab 3 METODE PENELITIAN

PENGARUH HARGA DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (Studi Kasus pada McDonald s Kelapa Dua Depok)

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. diperoleh dari penyebaran kuesioner pada konsumen.

BAB IV DESKRIPSI DAN ANALISIS DATA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. dilakukan oleh peneliti yaitu sebagai berikut: suatu keputusan pembelian.

Jumlah Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

Andry Wirawan Analisis Pengaruh Produk dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Warung Ayam Monyet.

BAB 4 HASIL PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Dalam rangka penulisan skripsi ini penulis mengambil lokasi pada Hotel

PENGARUH GAJI DAN TUNJANGAN TERHADAP KINERJA GURU SDIT AL IKHLAS 86

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. website, uji validitas dan reabilitas, uji asumsi, analisis regresi linear berganda.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN. Karakteristik responden digunakan untuk menggambarkan keadaan atau

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

KUESIONER PRA SURVEY. untuk data pra survey dalam rangka penyusunan skripsi pada Program Sarjana

KUESIONER PENELITIAN. 4. Pendidikan Formal : SMU/SLTA D-3 S-1 S-2

BAB III METODE PENELITIAN. Salatiga Tahun Ajaran 2013/2014 adalah penelitian inferensial. Analisis

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN. A. Penyajian Statistik Deskripsi Hasil Penelitian. kecenderungan jawaban responden dari tiap-tiap variabel, baik mengenai

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

Pengaruh Media Iklan, Kepercayaan, Kesesuaian Harga dan Kualitas Pelayanan terhadap Keputusan Pembelian Toko Online Zalora

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN ALAM WISATA RESTO. Ahmad Mustakim

Sena Aradea Manajemen Ekonomi 2013

ANGKET PENELITIAN. Judul : PENGARUH BEBAN KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN BAGIAN PELAYANAN PADA PT POS INDONESIA (PERSERO) MEDAN

III. METODE PENELITIAN. Metode penelitian ini adalah penelitian asosiatif yaitu bentuk penelitian dengan

BAB III PENYAJIAN DATA. Penelitian ini meneliti tentang pengaruh yang signifikan antara variabel

KUESIONER. Data Responden : 1. Nama Responden *) : Jenis Kelamin : Pendidikan Terakhir : Usia : Bekerja pada bagian :...

BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN. dilakukan pada PNS BLUPPB mengenai pengaruh stres kerja terhadap

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV ANALISIS DATA

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. 5.1 Karakteristik Responden Penelitian ini dilakukan dengan maksud untuk melihat kuat pengaruh

LAMPIRAN 1 KUESIONER PENELITIAN. Pertanyaan di bawah ini hanya semata-mata digunakan untuk data

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV ANALISIS DATA. dengan menggunakan bantuan program SPSS, sebagaimana telah diketahui

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Subyek yang dipilih adalah remaja panti asuhan Akhiruz zaman Bekasi dengan kriteria

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. disebarkan sebanyak 45 kuesioner dan yang dapat diolah sebanyak 40 kuisioner. Grafik 4.1.

KUESIONER PENGARUH STRES KERJA DAN KONFLIK KERJA TERHADAP SEMANGAT KERJA KARYAWAN PADA PT PERKEBUNAN NUSANTARA II KEBUN KLUMPANG

BAB IV HASIL PENELITIAN. Dalam penelitian ini data yang dianaisis adalah Fasilitas belajar (X 1 ),

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN. dilakukannya penelitian adalah di Kota Semarang.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Perusahaan didirikan pada tanggal 20 Maret 1958 di Jakarta. Ruang lingkup

BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN` Tabel 4.1 Uji Reliability Variabel X. Sumber : Data diolah dengan SPSS Tabel 4.2 Uji Reliability Variabel Y

BAB II METODE PENELITIAN. karyawan. Data yang digunakan berupa jawaban responden yang pada dasarnya

DAFTAR LAMPIRAN. Wanita. Diploma (D1 dan D3) Sarjana (S1) Belum Menikah

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. berkembang dari tahun ke tahun, dan pada tahun 2004 PT. Bank Danamon

BAB V ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. pada saat penelitian berlangsung. Terdapat 3 karakteristik responden yang. Tabel 5.1

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN. dibutuhkan untuk mengetahui latar belakang dari responden. Dalam penelitian ini

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. sejak Maret 2017 sampai dengan Agustus Semesta Jl. Kemanggisan raya no 19 Jakarta Barat.

BAB 4 HASIL dan ANALISIS PENELITIAN. Sebelum membagikan kuesioner kepada 100 responden, dilakukan uji validitas dan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. menjadi sampel dalam penelitian mengenai pengaruh harga, kualitas produk, citra merek

BAB III METODE PENELITIAN. beralamat di Jalan Balam No. 13 Sukajadi Pekanbaru. Wika Pekanbaru, data-data tersebut menyangkut : 1.

KUESIONER PENGARUH STRES KERJA TERHADAP MOTIVASI KERJA DAN KINERJA KARYAWAN PT ASURANSI JIWASRAYA (PERSERO) MEDAN BAGIAN UMUM

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Dalam bab ini akan dijelaskan hasil penelitian dan pembahasan data yang

BAB IV ANALISIS HASIL PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. penelitian yang terdiri dari variabel terikat (dependen) yaitu tingkat

BAB III METODE PENELITIAN. A. Identifikasi Variabel dan Definisi Operasional. 1 Identifikasi Variabel. variabel yang diteliti (Azwar, 2004).

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Novotel Jakarta Mangga Dua Square, hotel bintang 4 yang didirikan pada

KUESIONER PRA SURVEY

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. yang telah dilakukan. Hasil dan pembahasan ini terdiri dari kualitas website, uji

BAB IV HASIL PENELITIAN. A. Deskripsi Data Penelitian ini dilakukan terhadap siswa di MAN se Kabupaten Blitar

BAB III METODE PENELITIAN. bertujuan memberikan gambaran tentang detail-detail sebuah situasi, lingkungan

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. responden disetiap rangkap kuesioner yang terdiri dari :

KUESIONER. 1. Jawablah pertanyaan ini dengan jujur dan benar.

PENULISAN ILMIAH. Pengaruh Peranan Pimpinan dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan PT. Katra Yatra (Radio Suara Bekasi 855 AM)

PENGARUH ETIKA KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT JASA MARGA (PERSERO) CABANG BELMERA MEDAN

BAB 4 HASIL PENELITIAN. Dari sejumlah kuesioner yang telah disebarkan sebanyak 63, diambil dan diolah,

BAB III METODE PENELITIAN

KUESIONER PENELITIAN PENGARUH PENEMPATAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA III (PERSERO) KEBUN GUNUNG PAMELA

BAB IV ANALISIS DATA

Pengaruh Sikap, Norma Subyektif, dan Gaya Hidup terhadap Keputusan Pembelian Iphone di ITC Depok. Monica Arum Kusumaningtyas EA13

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Online shop atau Toko online adalah sebuah toko yang menjual barang-barang

Berikut ini akan dijelaskan batasan variabel penelitian dan indikatornya, seperti dalam Tabel. 1, berikut ini:

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN. Sebagaimana telah dijelaskan sebelumnya, responden yang diambil dalam

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

Transkripsi:

PENGARUH PEMBERDAYAAN KARYAWAN TERHADAP TURNOVER INTENTION DI RESTAURANT THE BELLY CLAN JAKARTA Noventius Halim Jurusan Hotel Management Fakultas Ekonomi dan Bisnis BINUS University Jl. Kebon Jeruk Raya No. 27, Jakarta Barat 11530, Indonesia Tel: (+62-21) 53 69 69 69 Fax: (+62-21) 530-0655 Email Penulis: Noventiushalim@Gmail.com Dosen Pembimbing: Aditya Pratomo,S.ST.,M.M. ABSTRAK Tujuan penelitian, Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh pemberdayaan karyawan yang sudah dilakukan oleh perusahaan kepada karyawan terhadap keinginan karyawan untuk keluar dari perusahaan. Restaurant The Belly clan merupakan salah satu restaurant semi formal di Sudirman, Jakarta yang memiliki masalah turnover karyawan. Meskipun upaya pemberdayaan sudah diupayakan, namun tingkat turnovernya masih cukup rendah. Berdasarkan analisis diketahui bahwa factor-faktor pemberdayaan karyawan berpengaruh terhadap penurunan turnover intention. Jika secara penelitian yang dilakukan pemberdayaan karyawan di restaurant The Belly Clan masih tergolong rendah, namum memiliki pengaruh yang kuat antara pemberdayaan karyawan dengan penurunan turnover intention. Noventius Halim Kata kunci : Pemberdayaan karyawan, Penurunan Turnover intention, Turnover. Pendahuluan Dunia usaha dan organisasi yang semakin berkembang dengan pesat di Indonesia saat ini membutuhkan berbagai macam factor yang mendukung berjalannya kegiatan produksi antara lain sumber daya manusia, material, metod, pengukuran, mesin dan lingkungan Tabel 1.1 Perkembangan restaurant Tabel 1.1 di atas menunjukan perkembangan restoran yang ada di Indonesia, perkembangan food and beverage terus berkembang dan bertambah.

Rumusan Masalah - Deskriptif X : Bagaimana proses pemberdayaan karyawan di Restaurant The Belly Clan Sudirman Jakarta Pusat? - Deskriptif Y : Faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi Turnover intention di Restaurant The Belly Clan? - Asosiatif (X-Y) : Apakah terdapat pengaruh antara pemberdayaan karyawan dengan turnover Intention di Restaurant The Belly Clan? Metode Penelitian Metode Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif (Prof.Dr. Sugiyono:2009) ) mengungkapkan, Prosedur pemecahan masalah pada metode deskriptif adalah dengan cara menggambarkan objek penelitian pada saat keadaan sekarang berdasarkan fakta-fakta sebagaimana adanya, kemudian dianalisis dan diinterpretasikan, bentuknya berupa survey dan studi perkembangan. Pendekatan kuantitatif dilakukan dengan menggunakan instrumen kuesioner dengan Skala Likert yang dibagikan ke 30 sample tamu yang pernah datang ke Restaurant The Belly Clan Jakarta, dan hasilnya dianalisa dan diinterpretasikan secara deskriptif. Selain menggunakan instrumen kuesioner, peneliti juga melakukan wawancara secara tidak terstruktur untuk mengetahui permasalahan yang ada yang berfungsi juga sebagai pendahuluan dan juga observasi non-partisipan dimana peneliti tidak ikut serta dalam kegiatan operasional restoran. Dalam penelitian ini, peneneliti menggunakan Teknik Sampling Jenuh dalam menentukan ukuran sampel Teknik pengambilan Sampling jenuh yang digunakan, adalah metode dari Prof.Dr. Sugiyono(2009:122) yang mengatakan teknik penentuan sampling bila semua anggota populasi digunakan sebagai sampel. Hal ini sering dilakukan bila jumlah populasi relatif kecil, kurang dari 30 orang, atau penelitian yang ingin membuat generalisasi dengan kelasahan yang sangat kecil. Istilah lain sampel jenuh adalah sensus, dimana semua anggota populasi dijadikan sampel. Teknik Analisa Data Uji Reliabilitas Uji reliabilitas berhubungan dengan konsistensi dan stabilitas dari alat ukur yang berarti alat ukur tersebut diuji kehandalannya. Anderson (2009) berpendapat bahwa reablity extent to which a variables is consistent in what it is intended to measure Dalam penelitian ini teknik yang dipakai adalah alpha cronbach. Jika nilai alpha cronbach-nya r > 0,6 berarti reliable (Prof.Dr.Sugiyono:2009) Rumus yang digunakan adalah : Tabel : 3.7 Rumus hitung uji reabilitas Keterangan : r k = Koefisien reliabilitas yang dicari = Jumlah butir pertanyaan

= Varians butir-butir pertanyaan = Varians skor tes = Jumlah varian butir Regresi linear sederhana Adapun pendekatan analisa data yang digunakan dalam penelitian kuantitatif yang menggunakan statistik dengan memperhatikan macam data dan bentuk hipotesis yang diajukan. Dalam penelitian ini akan mendapatkan data interval dari penggunaan skala Likert dan untuk menjawab hipotesis asosiatif yang telah diajukan. Maka penulis menggunakan analisa data regresi linier sederhana dalam pengujian hipotesisnya. Menurut Prof.Dr.Sugiyono (2009), persamaan umum regresi linier sederhana adalah sebagai berikut: Dimana: Y = subyek dalam variabel dependen yang diprediksikan a = harga Y bila X=0 (harga konstan) b = angka arah atau koefisien regresi, yang menunjukkan angka peningkatan ataupun penurunan variabel dependen yang didasarkan pada variabel independen. Bila b (+) maka naik, bila b (-) maka terjadi penurunan. X = subyek variabel independen yang mempunyai nilai tertentu. Uji T Pengujian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh signifikan dari masing-masing variabel bebas secara parsial atau terpisah terhadap variabel terikat : Hipotesis yang diuji dengan T test adalah : Rumusan hipotesis kerjanya sebagai berikut : H1 = Jika t Hitung>t Tabel Maka diterima H0 = Jika t Hitung<t Tabel Maka ditolak Keterangan dari buku Metode penelitian bisnis (Prof.Dr.Sugiyono,2009:523) sampel jenuh 30-2 = 28 Uji Hipotesis Hipotesis yang diuji dalam penelitian ini adalah : Langkah-langkah pengujian : a. H1= 0, maka tidak ada pengaruh secara parsial variabel bebas (X) terhadap variabel terikat (Y). b. H0 = 0, maka terdapat pengaruh secara parsial variabel bebas (X) terhadap variabel terikat (Y) / Tidak signifikan berpengaruh.

c. > maka ditolak,dan H1 diterima, artinya secara parsial variabel bebas mempengaruhi variabel terikat. Jika < maka diterima dan H1 ditolak, artinya secara parsial variabel bebas tidak mepengaruhi variabel terikat. Tabel 4.1 : Uji Validitas X Item-Total Statistics Pernyataan Corrected item- Total Correlation Keterangan D1 D2 D3 Anda Mendapatkan Informasi pengenalan perusahaan & struktur Organisasi telah di lakukan dengan baik Anda selalu mendapatkan informasi pengenalan produk makanan dan minuman Anda mendapatkan arahan mengenai informasi keamanan kerja dan pelatihan fisik di restaurant,640 Valid,747 Valid,718 Valid D4 Anda selalu mendapatkan Pelatihan penataan inventory dan kebersihan di tempat kerja,730 Valid D5 Komunikasi dengan rekan kerja sangat baik,711 Valid D6 D7 Anda selalu mendapatkan feedback dari atasan mengenai kinerja anda Anda selalu mengerjakan sesuai yang telah di sepakati oleh atasan,571 Valid,774 Valid D8 D9 D10 Gaji yang di terapkan sesuai dengan yang di harapkan Anda selalu mendapatkan pelatihan untuk mengembangkan potensi diri anda Anda mendapatkan kesempatan yang sama untuk mendapatkan promosi kerja yang sama,837 Valid,714 Valid,675 Valid

D11 Anda mendapatkan pujian apabila melakukan pekerjaan yang anda lakukan dengan baik,675 Valid D12 Lingkungan kerja sangat nyaman,711 Valid Sumber : Hasil olahan SPSS V.20 For windows Tingkat validitas diperoleh dengan membandingakan probabilitas nilai r Hitung (p) dengan alpha-nya. Bila probabilitas <0,31 maka alat ukur tersebut dikatakan valid. Berdasarkan table di atas, maka dapat di buat pernyataan,dari semua pertanyaan dalam variabel Y yang memiliki r Hit > r Tabel, r Tabel = 0,31 r Hitung = Dalam tabel correlation. Maka dari semua data dapat di lihat = VALID ALL Uji Validitas Y Tabel 4.2 :Uji Validitas Variabel Y Item-Total Statistics D6 Anda Sering Absen dalam masuk bekerja,546 Valid D7 Pekerjaan yang anda lakukan tidak rapih dan lambat,811 Valid D8 Anda sering mendapatkan warning dari atasan,422 Valid D9 Anda menolak mengerjakan apa yang di arahkan oleh atasan,811 Valid Sumber : Hasil olahan SPSS V.20 For windows Tingkat validitas diperoleh dengan membandingakan probabilitas nilai r Hitung (p) dengan alphanya. Bila probabilitas <0,31 maka alat ukur tersebut dikatakan valid. Berdasarkan table di atas, maka dapat di buat pernyataan,dari semua pertanyaan dalam variabel Y yang memiliki r Hit > r Tabel r Tabel = 0.31 r Hit = Dalam tabel correlation. Maka dari semua data dapat di lihat = VALID ALL

Uji Reabilitas Uji Reabilitas X dan Y Sumber Malhotra (2008:293) Tabel : 4.3 Hasil dari hitung uji reabilitas Reliabilitas X Jika Cronbach Alpha > r tabel = reliabel Reliability Statistics Cronbach's Alpha N of Items,885 12 Reliabilitas Y Jika Cronbach Alpha > r tabel = reliabel Reliability Statistics Cronbach's Alpha N of Items,815 4 Keterangan dari buku Statistik Parametrik sampel jenuh 30-2 = 28 Maka apabila 28 orang maka t Tabel = 2,048 t Hitung = -,746

Uji Hipotesis : Kesimpulan Untuk mengetahui Uji Hipotesis, H1 yaitu di terima / terikat a. H1= 0, maka tidak ada pengaruh secara parsial variabel bebas (X) terhadap variabel terikat (Y). H0 = 0, maka terdapat pengaruh secara parsial variabel bebas (X) terhadap variabel terikat (Y). Tabel 4.8 Bobot responden NO Pernyataan 1. Anda Mendapatkan Informasi pengenalan perusahaan & struktur Organisasi telah di lakukan dengan baik Jawaban STS TS N S SS Bobot KET 0 1 4 21 4 116 Setuju 2. Anda selalu mendapatkan informasi pengenalan produk makanan dan minuman 3. Anda mendapatkan arahan mengenai informasi keamanan kerja dan pelatihan fisik di restaurant 4. Anda selalu mendapatkan Pelatihan penataan inventory dan kebersihan di tempat kerja 5. Komunikasi dengan rekan kerja sangat baik 6. Anda selalu mendapatkan feedback dari atasan mengenai kinerja anda 7. Anda selalu mengerjakan sesuai yang telah di sepakati oleh atasan 8. Gaji yang di terapkan sesuai dengan yang di harapkan 0 0 11 13 6 115 Setuju 0 1 5 18 6 119 Setuju 0 0 10 14 6 116 Setuju 0 1 1 15 13 130 Setuju 0 1 14 15 0 108 Setuju 0 4 10 15 1 103 Setuju 0 5 13 10 2 99 Netral 9. Anda selalu mendapatkan pelatihan untuk mengembangkan potensi diri anda 10. Anda mendapatkan kesempatan yang sama untuk mendapatkan promosi kerja yang sama 11. Anda mendapatkan reward untuk pekerjaan yang anda lakukan 0 1 2 16 10 122 Setuju 0 2 9 18 1 108 Setuju 0 2 9 18 1 108 Setuju 12. Lingkungan kerja sangat 0 1 1 15 13 130 Setuju

nyaman Sumber : Data peneliti,2013 Keterangan dari tabel di atas adalah Nilai tertinggi : Perasaan yang nyaman dan menyenangkan saat bekerja Nilai Terendah : Perlu waktu untuk briefing di dalam Restaurant tersebut Uji Deskrftif (Y) Tabel 5.0 Tabel bobot responden (Y) NO Jawaban Pernyataan STS TS N S SS Bobot KET 1 Anda Sering Absen dalam masuk bekerja 2 Pekerjaan yang anda lakukan tidak rapih dan lambat 3 Anda sering mendapatkan warning dari atasan 4 Anda menolak mengerjakan apa yang di arahkan oleh atasan 4 14 10 2 0 70 Tidak Setuju 3 11 16 0 0 73 Netral 1 9 17 1 0 74 Netral 3 11 16 0 0 73 Netral Sumber : Data peneliti,2013 a. Ringkasan model (koefisien determinasi) Tabel dibawah ini menunjukan besarnya koefisien determinasi yang berfungsi untuk mengetahui besarnya persentase variabel terikat (turnover intention) yang dapat dijelaskan dengan menggunakan variabel bebas (Pemberdayaan karyawan). Koefisien determinasi digunakan untuk menghitung besarnya peranan atau pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat. Tabel 5.1 Pengaruh x dan y Model R R Square 1,140,020 Sumber : Data peneliti,2013 Predicators : (constant), pemberdayaan karyawan Dependent variabel : Turnover intention Menurut Ir.Syofian Siregar,M.M. (2013) pedoman untuk memberikan interpretasi koefisien korelasi sebagai berikut: 0,00-0,199 = sangat rendah 0,20-0,399 = rendah 0,40-0,599 = sedang 0,60-0,799 = kuat 0,80-1,000 = sangat kuat

Menunjukan bahwahubungan korelasi antara pemberdayaan karyawan dan turnover intention sangat kuat / positif,apabila R mendekati 1, maka kedua variabel memiliki hubungan yang kuat. Maka semakin baik pemberdayaan karyawan maka semakin kecil tingkat turnover intention. b. Tabel 5.2 Hasil descriptive statistics Descriptive Statistics Mean Std. Deviation N Employee turnover 2,30,750 30 Pemberdayaan karyawan 3,87,434 30 Sumber : Data peneliti,2013 Rata turnover sebesar 3,47 dengan standar devisiasi Pemberdayaan karyawan 3,3 dengan standar devisiasi c. Tabel 5.3 Hasil coefficients Coefficients a=-216.0475144 b=16.2606339 c=-0.002388645 d=-0.00113732 e=7.01863e-06 f=-1.291e-08 Coefficients a=594.31747775582 b=-27.23842536447 c=0.82112226871 d=-0.00930733913 e=0.00004731582 f=-0.00000009054 Sumber www.wikipedia.org/coefficients Dengan bantuan program SPSS.V20 Coefficients a Model Unstandardized Standardized t Sig. Coefficients Coefficients B Beta (Constant) 4,610 3,627,001 1 Pemberdayaan karyawan -,244 -,140 -,746,462 Sumber : Data peneliti,2013 a. Dependent Variable: employee turnover

Menunjukan model persamaan regresi untuk memperikirakan tingkat pemberdayaan yang dipengaruhi oleh turnover intention adalah 4,610 + -,244. X t Hitung = -,746 t Tabel = 2,048 Y = a + b.x Y = 4,610 + -,244. X Kesimpulan Berdasarkan pembahasan yang telah di paparkan, maka kesimpulan dari penelitian ini dapat di deskripsikan sebagai berikut : 1. Proses-proses pemberdayaan karyawan yang di lakukan secara Training,coaching, dan motivation, Dilihat dari tabel deskriptif paling besar maka yang berpengaruh adalah coaching dan motivation, dan pemberdayaan karyawan yang dilakukan sebesar 3,87 2. Faktor-faktor Turnover intention dari Absensi yang meningkat, mulai malas bekerja, peningkatan terhadap pelanggaran tata tertib kerja, peningkatan protes terhadap atasan dan hasil yang paling berpengaruh adalah peningkatan terhadap tata tertib kerja di lihat dari hasil tabel deskriptif paling besar, dan rata-rata turnover intention sbesar 2,30 3. Berdasarkan koefisien korelasi sebesar R= 0,140. Hal ini berarti terdapat hubungan yang sangat rendah antara factor-faktor pemberdayaan karyawan dengan turnover intention. 4. Dapat di simpulkan berdasarkan Kuisioner tertinggi dari variabel X tentang pertanyaan Komunikasi dengan rekan kerja sangat baik dan Lingkungan kerja sangat nyaman, Memiliki pengaruh yang paling besar di antara indikator lainnya, dengan bobot point 130. 5. Dapat disimpulkan berdasarkan Kuisioner terendah dari Variabel X tentang pertanyaan : Gaji yang di terapkan sesuai dengan yang di harapkan, nilai terkecil dalam uji desktriptif dilakukan,dengan bobot point 99 6. Dapat disimpulkan berdasarkan kuisioner terendah dari variabel Y tentang pertanyaan : Anda Sering Absen dalam masuk bekerja = Netral skor bobot = 70 7. Dapat disimpulkan berdasarkan kuisioner tertinggi dari variabel Y tentang pertanyaan : Anda sering mendapatkan warning dari atasan = Setuju,bobot nilai 74 8. Dapat di simpulkan bahwa variabel x dan y memiliki hubungan namun tidak signifikan berpengaruh besar di antara keduanya. Saran Pemberdayaan karyawan bila dilakukan dengan baik oleh sebuah perusahaan akan mengurangi keinginan karyawan untuk keluar dari perusahaan tersebut. Berdasarkan hal ini saran yang dianjurkan sebagai berikut : 1. Tetap mempertahankan suasa ruang kerja yang nyaman bagi para pegawai, Dengan memberikan fasilitas recreation room, smoking area yang di lihat dari penilaian Observasi peneliti sebelumnya. 2. Memberikan coaching tentang harus tetap menjaga hubungan yang baik antara para karyawan. 3. Memberikan pemberdayaan seperti pelatihan-pelatihan (TCM) agar bisa berkurangnya warning dari atasan. 4. Management restaurant The Belly Clan harus mempererat hubungan antara karyawankaryawannya agar bisa terus berkomunikasi dengan baik, dengan cara memberikan waktu briefing untuk mengeluarkan ide-ide dan permasalahan yang ada di restaurant dan memberikan feedback outing dari atasan dari hasil pekerjaan yang di lakukan karyawannya. 5. Perusahaan terus memperhatikan insentive bonus gaji/reward yang sesuai bagi para karyawan nya, Seperti (jalan-jalan untuk karyawan/bonus gaji) kepada karyawan yang bekerja dengan kontribusi yang besar. 6. Terus memberikan motivasi dari segi gaji (pembayaran), dan pekerjaan yang dilakukan seperti (menaikan jabatan,pujian, briefing untuk menukar pikiran agar para karyawan bisa bekerja lebih giat dan mengurangi tingkat absensinya. 7. Memberikan training-training lagi mengenai informasi restaurant agar tidak terjadi kesalahan kepada karyawan untuk menghindari mendapatkan warning dari atasan.

8. Mengoptimalkan informasi-informasi kepada karyawan untuk mendapatkan feedback yang baik dari pada customersnya. 9. Memberikan reward berupa pujian kecil kepada karyawan sebagai salah satu motivasi. 10. Mengadakan briefing agar bisa menjadi masukan antara karyawan dengan karyawan lainnya, agar tercipta komunikasi yang baik dengan rekan kerja