STRATEGI PEMASARAN PRODUK JUS JAMBU MERAH JJM KELOMPOK WANITA TANI TURI, KELURAHAN SUKARESMI, KECAMATAN TANAH SAREAL, KOTA BOGOR

dokumen-dokumen yang mirip
STRATEGI PEMASARAN PRODUK OLAHAN WORTEL (Studi Kasus Kelompok Wanita Tani Kartini Di Kawasan Rintisan Agropolitan Kecamatan Cipanas Kabupaten Cianjur)

STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA PADA CV DUTA TEKNIK SAMPIT KALIMANTAN TENGAH

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN PERUSAHAAN AIR MINUM DALAM KEMASAN (AMDK) MEREK CITRABAS DELUXE (Studi Kasus di PT. Buana Tirta Abadi Jakarta)

STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA RESTORAN LASAGNA GULUNG BOGOR, JAWA BARAT

FORMULASI STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA BUNGA POTONG KRISAN PADA LOKA FARM CILEMBER BOGOR. Oleh: JEFFRI KURNIAWAN A

ANALISIS STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA INDUSTRI KECIL OLAHAN CARICA

FORMULASI STRATEGI PENGEMBANGAN BISNIS KENTANG (Solanum tuberosum L.) PADA PT. DAFA TEKNOAGRO MANDIRI KECAMATAN CIAMPEA KABUPATEN BOGOR JAWA BARAT

II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Jus Buah 2.2. Pineapple Soft Candy

ANALISIS STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA BIOETANOL BERBAHAN BAKU UBI KAYU (Manihot esculenta Crantz) PADA PT PANCA JAYA RAHARJA, SUKABUMI, JAWA BARAT

USAHA SUSU KEDELAI. Oleh : A

ANALISIS KEUNTUNGAN DAN STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA AYAM GORENG WARALABA DAN NON WARALABA

STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA MINUMAN INSTAN JAHE MERAH (Zingiber officinale Linn.Var.rubrum) CV.HANABIO - BOGOR. Disusun Oleh :

PERANCANGAN STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA MELALUI PENDEKATAN ARSITEKTUR STRATEGIK (Studi Kasus BANISI, Kecamatan Soreang, Kabupaten Bandung, Jawa Barat)

PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN TERHADAP KEAMANAN PANGAN SUSU FORMULA DENGAN ADANYA ISU BAKTERI Enterobacter sakazakii DI KECAMATAN TANAH SAREAL BOGOR

STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA PETERNAKAN DOMBA AGRIFARM DESA CIHIDEUNG UDIK KECAMATAN CIAMPEA KABUPATEN BOGOR JAWA BARAT

ANALISIS STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA KECIL KERIPIK PISANG KONDANG JAYA BINAAN KOPERASI BMT AL-IKHLAASH KOTA BOGOR

STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA KECIL PADA EMPAT PERUSAHAAN NATA DE COCO DI KECAMATAN CIANJUR, KABUPATEN CIANJUR

STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA BAWANG MERAH GORENG PO MEKAR WANGI DESA TARAJU, KECAMATAN SINDANG AGUNG KABUPATEN KUNINGAN. Oleh UUM SUMIATI H

ANALISIS STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA ROTI PADA BAGAS BAKERY, KABUPATEN KENDAL

ANALISIS MANAJEMEN STRATEGIS PT. ANGGREK PERSADA INDAH DALAM MENGHADAPI PERSAINGAN BISNIS ANGGREK DENDROBIUM. Oleh. MASTA HERAWATI br SINULINGGA

STRATEGI PEMASARAN RESTORAN PONDOK MAKAN MIRAH, JAKARTA SELATAN SARI ERLIANINGSIH A

Oleh : THOMSON BERUTU A

STRATEGI PEMASARAN EKSPOR BUAH-BUAHAN PADA PT. AGROINDO USAHA JAYA. Oleh : YAYAN MUHAMAD AHYANI A

STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA PRODUK SAYURAN ORGANIK PADA PT. AMANI MASTRA, JAKARTA

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN PRODUK SEPATU PADA CV. MULIA CIOMAS, BOGOR. Oleh : Arief Widiatmoko A

FORMULASI STRATEGI PEMASARAN OBAT TRADISIONAL PADA TAMAN SYIFA DI KOTA BOGOR, JAWA BARAT. Oleh : FANNY SEFTA ADITYA PUTRI A

ANALISIS STRATEGI PENGEMBANGAN KEBUN RAYA BOGOR SEBAGAI OBJEK WISATA

ANALISIS FORMULASI STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GALERI TANAMAN HIAS KEBUN RAYA CIBODAS. Oleh TUTUT RETNO LESTARI A

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN BAWANG GORENG di UD Cahaya Tani, Banjaratma, Kecamatan Bulakamba, Kabupaten Brebes. Oleh : ARWANI AMIN A

STRATEGI PENGEMBANGAN AGRIBISNIS KOPI DI KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN SUMATERA UTARA

ANALISIS STRATEGI BAURAN PEMASARAN (Studi Kasus : Liefde Cafe&Restaurant, Bogor)

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN DOMESTIK PT. CIPTA TERAS ADI BUSANA, JAKARTA UTARA. Oleh EKO SUGENG HARAFI H

STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA PETERNAKAN AYAM RAS PETELUR PADA PERUSAHAAN AAPS KECAMATAN GUGUAK, KABUPATEN 50 KOTA, SUMATERA BARAT

ANALISIS USAHATANI JAMUR TIRAM PUTIH (Kasus : Kelompok Wanita Tani Hanjuang, Kecamatan Tamansari, Kabupaten Bogor, Provinsi Jawa Barat)

PENGARUH PROGRAM PEMBERDAYAAN EKONOMI MASYARAKAT PESISIR (PEMP) TERHADAP PENDAPATAN MASYARAKAT PESISIR KABUPATEN SUKABUMI, PROVINSI JAWA BARAT

STRATEGI PEMASARAN PRODUK JUS JAMBU MERAH JJM KELOMPOK WANITA TANI TURI, KELURAHAN SUKARESMI, KECAMATAN TANAH SAREAL, KOTA BOGOR

ANALISIS LOYALITAS KONSUMEN TERHADAP ROKOK KRETEK DI KECAMATAN BOGOR BARAT. Oleh : Muser Hijrah Fery Andi A

STRATEGI BAURAN PEMASARAN DENGAN PENERAPAN METODE PROSES HIERARKI ANALITIK DI AGROWISATA LITTLE FARMERS LEMBANG, BANDUNG

ANALISIS MODERNITAS SIKAP KEWIRAUSAHAAN DAN HUBUNGANNYA DENGAN KEBERHASILAN UNIT USAHA KECIL TAHU SERASI BANDUNGAN

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN PADA RESTORAN BAKMI JAPOS CABANG BOGOR SKRIPSI MARLIA PRATIWI

ANALISIS STRATEGI PENGEMBANGAN USAHATANI BERAS ORGANIK KELOMPOK TANI CIBEUREUM JEMPOL

ANALISIS EKUITAS MEREK KECAP SERTA IMPLIKASINYA TERHADAP STRATEGI BAURAN PEMASARAN DI KOTA TANGERANG (Studi Kasus: Kecap Merek ABC dan Bango)

MANAJEMEN RISIKO OPERASIONAL CV BIMANDIRI DI LEMBANG, KABUPATEN BANDUNG PROPINSI JAWA BARAT. Oleh : WUKIR TRANGJIWANI A

OPTIMALISASI PRODUKSI KAIN TENUN SUTERA PADA CV BATU GEDE DI KECAMATAN TAMANSARI KABUPATEN BOGOR

ANALISIS STRATEGI PENGEMBANGAN PANTAI LOMBANG DI KABUPATEN SUMENEP

ANALISIS STRATEGI PENGEMBANGAN KUD (KOPERASI UNIT DESA) GIRI TANI (Kec. Cisarua, Kab. Bogor, Jawa Barat)

KEPUTUSAN PEMBELIAN DAN PENILAIAN KONSUMEN TERHADAP RESTORAN VEGETARIAN KARUNIA BARU BOGOR. Oleh DESMAN MANURUNG A

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN CINCAU DRINK (Kasus pada CV. Citra Pangan Mandiri, Bogor) OLEH : CAHYADI ZULKHADI KHIROM A

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMBELIAN KONSUMEN KOPI BUBUK INSTAN (KASUS DI GIANT BOTANI SQUARE, BOGOR) Oleh: NURRAYYAN ARMADA A

ANALISIS SIKAP, PERSEPSI KONSUMEN DAN RENTANG HARGA PADA BERAS ORGANIK SAE (SEHAT AMAN ENAK)

ANALISIS STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA BUDIDAYA UDANG GALAH PADA KELOMPOK TANI HURANG GALUNGGUNG KECAMATAN SUKARATU TASIKMALAYA

ANALISIS BAURAN PEMASARAN PERUSAHAAN TAS PADA PT. GRAHAMANDIRI SEJATI JAKARTA. Oleh RIKA HERASTUTI H

STRATEGI MEMPERTAHANKAN POSISI SEBAGAI PEMIMPIN PASAR ( Kasus Produk Extra Joss Kemasan Sachet )

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DALAM PEMBELIAN MINYAK GORENG BERMEREK DAN TIDAK BERMEREK

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN DEPO PEMASARAN IKAN (DPI) AIR TAWAR SINDANGWANGI Kabupaten Majalengka, Jawa Barat. Oleh : WIDYA ANJUNG PERTIWI A

ANALISIS LOYALITAS KONSUMEN TERHADAP SUSU FORMULA LAKTOGEN (Studi Kasus di Ramayana Bogor Trade Mall, Kota Bogor)

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN PARIWISATA PANTAI PARANGTRITIS PASCA GEMPA BUMI DAN TSUNAMI DI KABUPATEN BANTUL DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

EVALUASI PENERAPAN BUDAYA PERUSAHAAN (CORPORATE CULTURE) OLEH KARYAWAN PT. KIMIA TIRTA UTAMA. Oleh: Zakiah Arifin A

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN DEBITUR TERHADAP PELAYANAN KREDIT SISTEM REFERRAL BANK CIMB NIAGA CABANG CIBINONG KABUPATEN BOGOR

STRATEGI PENGEMBANGAN AGROWISATA OBAT TRADISIONAL TAMAN SRINGANIS, BOGOR. Oleh : LUTHER MASANG A

ANALISIS PERMINTAAN DAN PENAWARAN INDUSTRI KECAP DI INDONESIA OLEH RINA MARYANI H

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN INDUSTRI BAN MOBIL PADA PT. INTIRUB

ANALISIS SIKAP KONSUMEN DAN KINERJA ATRIBUT TEH HIJAU SIAP MINUM MEREK NU GREEN TEA ORIGINAL DI KOTA JAKARTA. Dhita Aditya Ayuningtyas H

PILIHAN JENIS TELUR YANG DIKONSUMSI RUMAH TANGGA PASCA KASUS FLU BURUNG (Kasus di Hero Supermarket Padjajaran Bogor) Oleh : RIKA AMELIA A

STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA ABON IKAN DI KUB HURIP MANDIRI KECAMATAN CISOLOK KABUPATEN SUKABUMI. Oleh: RINI ARIANI AMIR A

RUMUSAN STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA APOTEK CIBULUH BOGOR. Oleh AFIFAH SURUR H

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMILIHAN MEREK TEH DALAM BOTOL OLEH PEDAGANG KAKI LIMA (Kasus Di Kota Bogor)

4.1.2 Struktur Organisasi Milkfood Barokah

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN HARIAN PAKUAN RAYA, BOGOR. Oleh SHIERA RELITA HANDOKO H

ANALISIS PREFERENSI DAN KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP BERAS DI KECAMATAN MULYOREJO SURABAYA JAWA TIMUR. Oleh : Endang Pudji Astuti A

ANALISIS BENCHMARKING BISNIS KOMPETITIF STEAK (Studi Kasus Obonk Steak and Ribs di Bogor, Jawa Barat) Oleh : ZULKA AFIFFEY A

STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA SAYURAN ORGANIK (Studi Kasus : Kelompok Tani Putera Alam Desa Sukagalih, Kecamatan Megamendung, Kabuaten Bogor)

ANALISIS PENGARUH KEBIJAKAN MONETER TERHADAP VOLATILITAS RETURN DI PASAR SAHAM BURSA EFEK INDONESIA OLEH : MARIO DWI PUTRA H

PERTUMBUHAN EKONOMI WILAYAH KABUPATEN KARAWANG PERIODE Penerapan Analisis Shift-Share. Oleh MAHILA H

RINGKASAN ISVENTINA. DJONI HARTONO

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN PERUMAHAN PERMATA DEPOK REGENCY. Oleh FITRIANI H

ANALISIS KELAYAKAN FINANSIAL USAHATANI JAMBU BIJI MELALUI PENERAPAN IRIGASI TETES DI DESA RAGAJAYA KEC. BOJONG GEDE, KAB. BOGOR

ANALISIS KEBIJAKAN PERUSAHAAN DALAM PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU DI PT X. Oleh : ENY PUJIHASTUTI A

ANALISIS STRUKTUR, PERILAKU DAN KINERJA INDUSTRI AIR MINUM DALAM KEMASAN (AMDK) DI INDONESIA OLEH SARIFAH H

ANALISIS SRATEGI PENGEMBANGAN USAHA TELUR PUYUH (KASUS: PETERNAKAN PUYUH BINTANG TIGA/PPBT, KECAMATAN CIBUNGBULANG, KABUPATEN BOGOR)

RINGKASAN DWITA MEGA SARI. Analisis Daya Saing dan Strategi Ekspor Kelapa Sawit (CPO) Indonesia di Pasar Internasional (dibimbing oleh HENNY REINHARDT

PERAMALAN PRODUKSI DAN KONSUMSI KEDELAI NASIONAL SERTA IMPLIKASINYA TERHADAP STRATEGI PENCAPAIAN SWASEMBADA KEDELAI NASIONAL.

ANALISIS STRATEGI PENGEMBANGAN INDUSTRI KECIL TAPIOKA DI DESA KARANG TENGAH KABUPATEN BOGOR. Oleh KEMAS BUYUNG FIKRY WARDHANA H

SKRIPSI ARDIANSYAH H

HUBUNGAN PENGUASAAN LAHAN SAWAH DENGAN PENDAPATAN USAHATANI PADI

ANALISIS DAN STRATEGI PEMANFAATAN RUANG DI KABUPATEN CIAMIS, JAWA BARAT SANUDIN

ANALISIS PERAN SEKTOR INDUSTRI PENGOLAHAN TERHADAP PEREKONOMIAN PROVINSI SUMATERA UTARA OLEH OKTAVIANITA BR BANGUN H

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENAWARAN EKSPOR BIJI KAKAO INDONESIA OLEH IRMA KOMALASARI H

ANALISIS FAKTOR YANG DIPERTIMBANGKAN DALAM PEMBELIAN KRIM YOGHURT ACTIVIA (KASUS DI GIANT BOTANI SQUARE, BOGOR) Oleh: SURURUN MASRURAH H

PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN DAN KOTA DI PROPINSI JAWA BARAT PERIODE SEBELUM DAN SESUDAH PEMEKARAN WILAYAH OLEH ANGGI MAHARDINI H

ANALISIS NILAI TAMBAH DAN PEMASARAN KAYU SENGON GERGAJIAN (Studi Kasus di Kecamatan Cigudeg Kabupaten Bogor)

ANALISIS DAMPAK KENAIKAN HARGA MINYAK GORENG TERHADAP USAHA PENGGORENGAN KERUPUK DI KOTA BEKASI. Oleh : ANGGUN WAHYUNINGSIH A

ANALISIS PERAN DAN STRATEGI PENGEMBANGAN SUBSEKTOR PETERNAKAN DALAM PEMBANGUNAN KABUPATEN CIANJUR

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN BUKU-BUKU ISLAM PADA CV. GEMA INSANI PRESS. Oleh DEDI SULAIMAN RAMBE H

STRATEGI PEMBANGUNAN DAERAH TERTINGGAL (Studi Kasus Kabupaten Garut, Propinsi Jawa Barat) Oleh : ABDUL WAHID A

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan bukanlah menjadi hal yang baru di dalam dunia usaha.

ANALISIS PERANAN DAN DAMPAK INVESTASI INFRASTRUKTUR TERHADAP PEREKONOMIAN INDONESIA: ANALISIS INPUT-OUTPUT OLEH CHANDRA DARMA PERMANA H

STRATEGI PEMASARAN JAMUR TIRAM PUTIH (Pleurotus sp) DI KOTA MEDAN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI HARGA DOMESTIK MINYAK SAWIT (CPO) DI INDONESIA TAHUN Oleh HARIYANTO H

ANALISIS KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP RESTORAN ETNIK KHAS TIMUR TENGAH RESTORAN ALI BABA, KOTA BOGOR. Titik Hidayati A

Transkripsi:

STRATEGI PEMASARAN PRODUK JUS JAMBU MERAH JJM KELOMPOK WANITA TANI TURI, KELURAHAN SUKARESMI, KECAMATAN TANAH SAREAL, KOTA BOGOR Oleh PITRI YULIAN SARI H 34066100 PROGRAM SARJANA AGRIBISNIS PENYELENGGARAAN KHUSUS DEPARTEMEN AGRIBISNIS FAKULTAS EKONOMI DAN MANAJEMEN INSTITUT PERTANIAN BOGOR

2008 RINGKASAN PITRI YULIAN SARI. Strategi Pemasaran Produk Jus Jambu Merah JJM Kelompok Wanita Tani Turi, Kelurahan Sukaresmi, Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor (Dibawah Bimbingan YUSALINA). Indonesia merupakan negara agraris yang menghasilkan berbagai macam komoditi pertanian, salah satunya adalah buah-buahan. Buah-buahan sebagai salah satu tanaman hortikultura memegang peran penting untuk meningkatkan mutu gizi dalam makanan sehari-hari yang dibutuhkan oleh setiap orang. Buah jambu biji memiliki kelebihan seperti rasanya manis, aromanya harum, serta mengandung vitamin C paling tinggi dibanding buah-buahan lainnya seperti jeruk manis. Kandungan vitamin C buah jeruk adalah 49 mg/100 gram bahan, sedangkan kandungan vitamin C jambu biji dua kali lipatnya. Jambu biji terdiri dari berbagai jenis, salah satunya adalah jambu biji getas merah. Jambu biji getas merah dapat dijual secara langsung dalam bentuk buah segar atau diolah menjadi produk olahan seperti minuman jus. Adanya kebijakan dan program dari Pemerintah Kota Bogor yang tercantum dalam Rencana Strategis (Renstra) Kota Bogor yang terkait dengan program pengembangan industri rumah tangga, kecil dan menengah, memberikan peluang bagi berkembangnya usaha rumah tangga, kecil dan menengah yang potensial. Adapun bentuk bantuan dan dukungan dari dinas atau instansi terkait yaitu melalui penyediaan sarana dan prasarana serta memberikan penyuluhanpenyuluhan, baik yang berhubungan dengan proses produksi maupun cara memasarkan produk kepada konsumen. Kelompok Wanita Tani (KWT) Turi merupakan salah satu produsen yang mengolah buah jambu biji getas merah menjadi minuman jus. Minuman jus jambu getas merah dijual di pasar dengan merek JJM yang merupakan kepanjangan dari Jus Jambu Merah. Produk ini sudah dikemas dalam kemasan botol plastik dengan berat netto 300 ml serta dikemas juga dalam gelas plastik (cup) dengan berat netto 100 ml. Akan tetapi, banyaknya produk minuman olahan dari buahbuahan atau jus yang tersedia di pasar membuat para produsen harus berusaha keras untuk mengenalkan produknya dan berupaya mendapatkan pelanggan. Permasalahan yang dihadapi oleh KWT Turi adalah KWT Turi belum melakukan perencanaan pemasaran, karena keterbatasan sumber daya manusia yang dimiliki oleh KWT Turi. Akibat tidak adanya perencanaan pemasaran menyebabkan kegiatan pemasaran produk menjadi kurang efektif yang berdampak pada rendahnya volume penjualan sehingga keuntungan yang diperoleh KWT Turi pun menjadi kecil. Penelitian ini bertujuan untuk : (1) Mengidentifikasi faktor internal dan eksternal yang mempengaruhi pemasaran pada jus JJM KWT Turi, (2) Mengidentifikasi penerapan bauran pemasaran jus JJM pada KWT Turi, (3) Merumuskan alternatif strategi pemasaran yang tepat dan efektif pada KWT Turi. Kegunaan penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi bagi pelaksanaan kegiatan usaha di KWT Turi. Penelitian ini dilaksanakan pada usaha milik KWT Turi yang berlokasi di Rt 2 Rw 5 Kelurahan Sukaresmi, Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor. Kegiatan pengumpulan data penelitian dimulai pada

bulan Agustus September 2008. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Metode perumusan dan pemilihan strategi dilakukan berdasarkan analisis lingkungan internal dan eksternal, matriks IE, matriks SWOT, dan QSPM. Berdasarkan analisis terhadap lingkungan internal, maka diperoleh variabel kekuatan dan kelemahan yang terkait pada setiap aktivitas usaha. Kualitas dan mutu produk yang baik dan memiliki sertifikat halal merupakan kekuatan utama yang dimiliki usaha KWT Turi. Sedangkan kelemahan utama pada usaha jus jambu KWT Turi adalah permodalan usaha yang terbatas. Hasil analisis internal dan matriks IFE menunjukkan bahwa KWT Turi saat ini berada pada posisi rata-rata dalam memanfaatkan kekuatan yang dimilikinya untuk menghadapi kelemahan internal perusahaan. Berdasarkan analisis terhadap lingkungan eksternal, diperoleh sejumlah peluang dan ancaman yang terkait dengan situasi persaingan serta kondisi eksternal usaha saat ini. Memiliki pelanggan yang loyal, adanya trend mengkonsumsi minuman sari buah, dan dukungan pemerintah terhadap usaha UMKM merupakan peluang yang paling mungkin dimanfaatkan oleh perusahaan untuk dapat bersaing dengan para produsen minuman jus lainnya. Adapun ancaman utama yang dihadapi KWT Turi adalah terbatasnya akses modal. Hasil analisis matrik EFE menunjukkan bahwa kemampuan usaha untuk memanfaatkan peluang yang ada dan mengatasi ancaman-ancaman yang dihadapi oleh KWT Turi berada pada kondisi sedang. Berdasarkan hasil analisis matriks IFE didapat total skor sebesar 2,238 dan hasil analisis matriks EFE didapatkan total skor sebesar 2,661. Hasil analisis matriks IE menempatkan KWT Turi berada pada kuadran V, yaitu strategi Hold and Maintain (pertahankan dan pelihara). Strategi yang dapat diterapkan pada posisi ini adalah strategi penetrasi pasar dan pengembangan produk. Hasil analisis SWOT menghasilkan enam alternatif strategi yang dapat dijalankan KWT Turi, yaitu : 1) pempertahankan kualitas dan keunggulan produk untuk menarik pelanggan; 2) meningkatkan kegiatan promosi untuk meningkatkan penjualan; 3) peningkatan kapasitas produksi dengan pemanfaatan bantuan modal; 4) mempertahankan hubungan kerjasama dan pelayanan untuk membentuk citra positif bagi usaha KWT Turi; 5) melakukan diversifikasi Produk; 6) melakukan perencanaan pemasaran serta pengelolaan manajemen usaha yang profesional. Proses pengambilan keputusan dalam penentuan alternatif strategi terbaik dilakukan melalui analisis QSPM. Hasil analisis matriks QSPM menunjukkan bahwa strategi terbaik yang harus dilakukan saat ini adalah mempertahankan kualitas dan keunggulan produk untuk menarik pelanggan. KWT Turi dapat mengimplementasikan strategi yang direkomendasikan dengan terlebih dahulu melakukan penyesuaian terhadap kondisi internalnya, meliputi perbaikan sistem manajemen dan kemampuan usaha dalam pencarian sumber pendanaan usaha. Selain itu KWT Turi disarankan untuk membuat pernyataan tertulis tentang visi, misi dan tujuan usaha, serta meningkatkan peran dari pihak-pihak yang terkait dengan pengembangan industri minuman jus buah, seperti pihak pemerintah dan akademisi.

STRATEGI PEMASARAN PRODUK JUS JAMBU MERAH JJM KELOMPOK WANITA TANI TURI, KELURAHAN SUKARESMI, KECAMATAN TANAH SAREAL, KOTA BOGOR Skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Fakultas Ekonomi dan Manajemen Institut Pertanian Bogor Oleh : PITRI YULIAN SARI H 34066100 PROGRAM SARJANA AGRIBISNIS PENYELENGGARAAN KHUSUS DEPARTEMEN AGRIBISNIS FAKULTAS EKONOMI DAN MANAJEMEN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2008

INSTITUT PERTANIAN BOGOR FAKULTAS EKONOMI DAN MANAJEMEN DEPARTEMEN AGRIBISNIS Dengan ini menyatakan bahwa skripsi yang disusun oleh, Nama Mahasiswa : Pitri Yulian Sari Nomor Registrasi Pokok : H 34066100 Program Mayor : Agribisnis Judul : Strategi Pemasaran Produk Jus Jambu Merah JJM Kelompok Wanita Tani Turi, Kelurahan Sukaresmi, Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor dapat diterima sebagai syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Departemen Agribisnis, Fakultas Ekonomi dan Manajemen, Institut Pertanian Bogor. Menyetujui, Dosen Pembimbing Dra. Yusalina, MSi NIP. 131 914 523 Mengetahui, Ketua Departemen Agribisnis Dr. Ir. Nunung Kusnadi, MS NIP. 131 415 082 Tanggal Kelulusan : 28 Oktober 2008

PERNYATAAN DENGAN INI SAYA MENYATAKAN BAHWA SKRIPSI YANG BERJUDUL STRATEGI PEMASARAN PRODUK JUS JAMBU MERAH JJM KELOMPOK WANITA TANI TURI, KELURAHAN SUKARESMI, KECAMATAN TANAH SAREAL, KOTA BOGOR INI ADALAH BENAR- BENAR HASIL KARYA SAYA SENDIRI BELUM PERNAH DIGUNAKAN SEBAGAI KARYA ILMIAH PADA SUATU PERGURUAN TINGGI ATAU LEMBAGA MANAPUN, DAN TIDAK MENGANDUNG BAHAN-BAHAN YANG PERNAH DITULIS ATAU DITERBITKAN OLEH PIHAK LAIN KECUALI SEBAGAI BAHAN RUJUKAN YANG DINYATAKAN DALAM NASKAH Bogor, Oktober 2008 Pitri Yulian Sari H34066100

RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Panyabungan, Kabupaten Mandailing Natal, Provinsi Sumatera Utara pada tanggal 17 Juli 1985 dari pasangan Bapak Syariful AB dan Ibu Farida Hanum. Penulis adalah anak keenam dari delapan bersaudara. Penulis mengawali jenjang pendidikan pada SDN No.142686 Kabupaten Mandailing Natal pada tahun 1991 dan lulus pada tahun 1997. Kemudian, penulis melanjutkan pendidikan pada SLTPN 1 Panyabungan dan lulus tahun 2000. Pada tahun yang sama penulis melanjutkan pendidikan pada SMUN 1 Panyabungan dan lulus pada tahun 2003. Penulis diterima di Institut Pertanian Bogor (IPB) pada Program Studi Manajemen Bisnis dan Koperasi melalui jalur Undangan Seleksi Masuk IPB (USMI) Pada tahun 2003, dan lulus pada tahun 2006. Penulis kemudian melanjutkan kegiatan perkuliahan ke Program Sarjana Agribisnis Penyelenggaraan Khusus, Departemen Agribisnis, Institut Pertanian Bogor. Semasa kuliah penulis aktif di berbagai organisasi kemahasiswaan serta organisasi daerah. Penulis juga pernah bekerja sebagai tenaga pengajar pada salah satu lembaga bimbingan belajar yang ada di Kota Bogor.

KATA PENGANTAR Alhamdulillahi robbil alamin, Puji dan syukur ke hadirat Allah SWT atas segala kasih sayang, rahmat, serta karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Strategi Pemasaran Produk Jus Jambu Merah JJM Kelompok Wanita Tani Turi, Kelurahan Sukaresmi, Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor. Skripsi ini menganalisis faktor internal dan eksternal yang mempengaruhi kegiatan usaha untuk merumuskan strategi pemasaran yang tepat dan menentukan prioritas strategi bagi kegiatan usaha. Penulisan skripsi ini merupakan hasil penelitian yang dilaksanakan pada usaha Kelompok Wanita Tani (KWT) Turi, Kelurahan Sukaresmi, Kecamatan Tanah sareal, Kota Bogor. Akhir kata dengan segala kerendahan hati penulis berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi penulis khususnya dan semua pihak yang membutuhkan. Semoga ALLAH memberikan rahmat dan hidayah-nya kepada kita semua, Amin. Bogor, Oktober 2008 Pitri Yulian Sari H34066100

UCAPAN TERIMA KASIH Penulis mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang sebesarbesarnya kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan dan penulisan skripsi ini, yaitu kepada : 1. Allah SWT atas segala karunia dan kebesaran-nya yang telah diberikan kepada penulis. 2. Umak, Babak dan keluarga besar yang selalu kucintai. Terima kasih banyak atas segala dorongan, kasih sayang, perhatian, semangat dan doa yang terus mengalir tanpa batas ruang dan waktu. 3. Dra. Yusalina, M.Si selaku dosen pembimbing skripsi yang telah banyak memberikan bimbingan dan masukan kepada penulis, serta atas segala dorongan dan kesabarannya dalam membimbing penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini. 4. Ir. Popong Nurhayati, MS selaku dosen penguji yang telah banyak memberikan masukan untuk penyempurnaan skripsi ini. 5. Arif Karyadi, SP selaku dosen penguji dari komisi pendidikan yang telah memberikan masukan untuk penulisan yang lebih baik. 6. Keluarga besar KWT Turi yang telah membantu dan mengizinkan penulis melakukan penelitian pada usaha KWT Turi. 7. Kepada seluruh staf pengajar dan tata usaha Program Sarjana Agribisnis Penyelenggaraan Khusus. 8. Rekan-rekan mahasiswa AGB serta seluruh pihak yang tidak dapat disebutkan satu per satu yang telah banyak membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

DAFTAR ISI Halaman DAFTAR ISI... i DAFTAR TABEL... iii DAFTAR GAMBAR... iv DAFTAR LAMPIRAN... v I. PENDAHULUAN... 1 1.1. Latar Belakang... 1 1.2. Perumusan Masalah... 5 1.3. Tujuan Penelitian... 9 1.4. Kegunaan Penelitian... 9 II. TINJAUAN PUSTAKA... 10 2.1. Jambu Biji... 10 2.1.1. Deskripsi Jambu Biji... 10 2.1.2. Jenis Jambu Biji... 13 2.1.3. Manfaat Jambu Biji... 17 2.1.4. Jus Buah... 20 2.1.5. Minuman Sari Buah (jus) Kemasan... 21 2.2. Penelitian Terdahulu... 21 III. KERANGKA PEMIKIRAN... 26 3.1. Kerangka Pemikiran Teoritis... 26 3.1.1. Pemasaran... 26 3.1.2. Strategi Pemasaran... 34 3.1.3. Analisis Strategi Pemasaran... 37 3.1.4. Analisis Faktor Lingkungan Internal... 38 3.1.5. Analisis Faktor Lingkungan Eksternal... 40 3.1.5.1. Lingkungan Mikro... 41 3.1.5.2. Lingkungan Makro... 43 3.1.6. Analisis SWOT Sebagai Alat Formulasi Strategi... 44 3.1.7. Tahapan Perencanaan Strategis... 45 3.2. Kerangka Operasional Penelitian... 47 IV. METODE PENELITIAN... 50 4.1. Lokasi dan Waktu Penelitian... 50 4.2. Jenis dan Sumber Data... 50 4.3. Metode Pengumpulan Data... 51 4.4. Metode Analisis Data... 51 4.4.1 Analisis Matrik IFE dan EFE... 51 4.4.2 Analisis Matrik IE (Internal-Eksternal)... 55 4.4.3 Matriks SWOT... 57 4.4.4 Analisis Matriks QSPM... 58