EVALUASI PENENTUAN HARGA POKOK PRODUKSI WALKER DENGAN JOB ORDER COST METHOD PADA RUMAH SAKIT ORTOPEDI. PROF. DR. R. SOEHARSO SURAKARTA TUGAS AKHIR

dokumen-dokumen yang mirip
EVALUASI KETEPATAN PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI DENGAN METODE JOB ORDER COSTING PADA ABADI ALUMINIUM, SAWIT

ANALISIS KREDIT BERMASALAH TERHADAP PROFITABILITAS PADA PT BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) TBK

EVALUASI SISTEM AKUNTANSI PENGADAAN LANGSUNG BARANG NON MEDIS PADA RUMAH SAKIT ORTOPEDI PROF. DR. R. SOEHARSO SURAKARTA

EVALUASI PENGGUNAAN FAKTOR FAKTOR PRODUKSI DALAM RANGKA PERKEMBANGAN LABA PADA PT. PRATAMA MITRA AKSARA

EVALUASI SISTEM AKUNTANSI PENGADAAN LANGSUNG BARANG MEDIS PADA RUMAH SAKIT ORTOPEDI. Prof. Dr. R. SOEHARSO SURAKARTA

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN BERBASIS KAS MENUJU BASIS AKRUAL PADA DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN KOTA SURAKARTA. Tugas Akhir

EVALUASI PENENTUAN HARGA POKOK PRODUKSI DENGAN METODE HARGA POKOK PROSES PADA CV. STARPLAS

OPTIMALISASI KEGIATAN EKSTENSIFIKASI WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DAN BADAN DALAM RANGKA PENINGKATAN PENERIMAAN PAJAK DI KPP PRATAMA SUKOHARJO

PERHITUNGAN BIAYA PRODUKSI ETANOL PADA PT MEDCO ETHANOL LAMPUNG

EVALUASI SISTEM PENJUALAN KREDIT PADA CV. AL-ABRAR DIVISI AMDK KAFUR TUGAS AKHIR. Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan

EVALUASI PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI MIE KERING AYAM 2 TELOR PADA PT TIGA PILAR SEJAHTERA (STUDI KASUS PADA PT TIGA PILAR SEJAHTERA SRAGEN)

Program Studi Diploma 3 Manajemen Perdagangan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret

EVALUASI PROSEDUR REKONSILIASI BARANG MILIK DAERAH OLEH DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET (DPPKA) SURAKARTA

EVALUASI SISTEM AKUNTANSI PEMBELIAN BAHAN BAKU PADA PT. DAN LIRIS

EVALUASI SISTEM AKUNTANSI PENGELUARAN KAS PADA YAYASAN LPTP SURAKARTA

ANALISIS KESESUAIAN PENERAPAN PSAP NO 07 TERHADAP PENGELOLAAN ASET TETAP PADA RS ORTOPEDI PROF. DR. R. SOEHARSO SURAKARTA

TUGAS AKHIR. Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Ahli Madya Program Studi Diploma III Akuntansi. Oleh: NIM F

PENGARUH PENGGUNAAN SISTEM E-NOFA TERHADAP PENINGKATAN PELAYANAN WAJIB PAJAK DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA SURAKARTA

ANALISIS KEBIJAKAN AKUNTANSI PENDAPATAN PADA PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM (PDAM) KOTA SURAKARTA

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PT. KERETA API INDONESIA (PERSERO) BERDASARKAN RASIO PROFITABILITAS DAN RASIO SOLVABILITAS PADA TAHUN

EVALUASI KETEPATAN PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI MESIN DYS PP 21 DENGAN METODE ANALISIS JOB ORDER COSTING STUDI KASUS PADA NAGA INDUSTRI

EVALUASI PENERAPAN SALURAN DISTRIBUSI PADA PT. USAHA DAGANG SUMBER REJEKI SURAKARTA

PENGARUH KEGIATAN EKSTENSIFIKASI WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI TERHADAP PENERIMAAN PPH ORANG PRIBADI DI KPP PRATAMA SURAKARTA

EVALUASI PROSEDUR PENGELOLAAN PERSEDIAAN BARANG PAKAI HABIS NON MEDIS PADA INSTALASI LOGISTIK OLEH RUMAH SAKIT ORTOPEDI PROF. DR. R.

ANALISIS EFEKTIVITAS DAN KONTRIBUSI PENERIMAAN PAJAK HOTEL DAN PAJAK RESTORAN TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN

ANALISIS PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI PESANAN PADA UPT. PENERBIT DAN PERCETAKAN UNIVERSITAS SRIWIJAYA PALEMBANG

EVALUASI PENGELOLAAN AKTIVA TETAP PADA RUMAH SAKIT KASIH IBU SURAKARTA

EVALUASI SISTEM PENAGIHAN PIUTANG SERVICE CHARGE PADA PT. BENGAWAN INTI KHARISMA

EVALUASI SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENUNJUKAN LANGSUNG PEMBELIAN BAHAN MEDIS PADA RUMAH SAKIT ORTOPEDI PROF. DR. R. SOEHARSO SURAKARTA

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PT. KERETA API INDONESIA (PERSERO) BERDASARKAN RASIO PROFITABILITAS DAN RASIO SOLVABILITAS PADA TAHUN

ANALISIS IMPLEMENTASI PELATIHAN KERJA DALAM RANGKA PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN PADA PT.SOLO MURNI

EVALUASI PENETAPAN TARIF INSTALASI FISIOTERAPI DENGAN MENGGUNAKAN ACTIVITY BASED COSTING SYSTEM PADA RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA TUGAS AKHIR

EFEKTIVITAS FUNGSI DAN PERANAN PENYELENGGARAAN KLIRING (SKNBI) DI KANTOR PERWAKILAN BANK INDONESIA SOLO. Tugas Akhir

EVALUASI SISTEM AKUNTANSI PEMBELIAN OBAT PADA RUMAH SAKIT KASIH IBU SURAKARTA

EVALUASI PELAKSANAAN PENGUJIAN PENGENDALIAN TERHADAP TRANSAKSI PEMBELIAN KLIEN DI KAP WARTONO

SISTEM PENGENDALIAN INTERN JASA PEMUNGUTAN RETRIBUSI PARKIR DI PERUSDA PPK PEDARINGAN SURAKARTA TUGAS AKHIR

EVALUASI PROSEDUR PENERIMAAN DAN PENGELUARAN BARANG PADA GUDANG MEDIS RUMAH SAKIT KASIH IBU SURAKARTA

RESTITUSI DAN KOMPENSASI PADA SPT MASA PPN LEBIH BAYAR

ANALISIS PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI PESANAN PADA CV CHAMPION FURNITURE PALEMBANG

ANALISIS KREDIT BERMASALAH PADA PD. BPR. BANK DAERAH KARANGANYAR PERIODE

ANALISIS HARGA POKOK PRODUKSI PADA CV SRIWIJAYA GRAFIKA MANDIRI PALEMBANG

EVALUASI PROSEDUR PENYALURAN DANA BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH PADA DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGA KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN ANGGARAN 2015

TUGAS AKHIR Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Ahli Madya Program Studi Diploma III Akuntansi

EVALUASI SISTEM AKUNTANSI PEMBELIAN BAHAN BAKU PADA PT. BATIK DANAR HADI SURAKARTA

EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL PENERIMAAN KAS PADA PT PURA BARUTAMA

TINJAUAN TENTANG REGISTRASI ULANG PENGUSAHA KENA PAJAK DI KPP PRATAMA KARANGANYAR

EVALUASI PENGELOLAAN ASET TETAP PADA PERUM BULOG SUBDIVRE III SURAKARTA

PEMBINAAN DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET (DPPKA) DALAM MENGOPTIMALKAN PENERIMAAN PAJAK PARKIR TERHADAP PAD KOTA SURAKARTA

ANALISIS KONTRIBUSI PAJAK HOTEL TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH DI KOTA SURAKARTA (TAHUN )

EVALUASI PENERAPAN SALURAN DISTRIBUSI PRODUK PADA PT. BATIK DANAR HADI SURAKARTA DIVISI EKSPOR

EVALUASI PROSEDUR PENGGAJIAN KARYAWAN PADA PT. KUSUMAHADI SANTOSA KARANGANYAR

ANALISIS PERSEDIAAN BAHAN BAKU LIMBAH KAYU SANGKAR BURUNG DENGAN METODE EOQ PADA UD. AMANAH SURAKARTA

ANALISIS SEGMENTASI, TARGETING, DAN POSITIONING PADA SURAT KABAR JOGLOSEMAR

SISTEM PENGENDALIAN INTERN PENGELUARAN KAS CV ROMIZ AISY SURAKARTA

EVALUASI SISTEM AKUNTANSI PENERIMAAN KAS DARI PIUTANG PASIEN RAWAT INAP JAMINAN ASURANSI SWASTA PADA RUMAH SAKIT KASIH IBU SURAKARTA

ANALISIS EFEKTIFITAS PENERIMAAN PAJAK RESTORAN DI KABUPATEN KARANGANYAR

SINKRONISASI KTP DENGAN NPWP DALAM MENSUKSESKAN PROGRAM SENSUS PAJAK NASIONAL (STUDI PADA KPP PRATAMA BOYOLALI)

PENGELOLAAN ASET TANAH PRODUKTIF PEMERINTAH KOTA SURAKARTA

Oleh : FEBRIANA INDRIANI NIM F

EVALUASI PELAKSANAAN PENGALIHAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PERDESAAN PERKOTAAN (PBB-P2) DI SURAKARTA

TARIF PAJAK PENGHASILAN BADAN : ANTARA INDONESIA DENGAN SINGAPURA

STRATEGI PENETAPAN HARGA PADA PT. USAHA DAGANG SUMBER REJEKI SURAKARTA

ANALISIS MANAJEMEN PERSEDIAAN BAHAN BAKU JAMBE DENGAN METODE EOQ (ECONOMIC ORDER QUANTITY) PERSPEKTIF ASUMSI DEMAND YANG STATIONER PADA PT.

KONTRIBUSI PENERIMAAN PAJAK HIBURAN TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN SUKOHARJO TAHUN

MINIMALISASI WAJIB PAJAK NON EFEKTIF UNTUK MENGEMBALIKAN POTENSI PAJAK YANG HILANG DI KPP PRATAMA SURAKARTA (TAHUN )

EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN MUTU DAN KUALITAS AUDIT PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK Dr. PAYAMTA, CPA SURAKARTA

EVALUASI PROSEDUR PENGELOLAAN PIUTANG PASIEN PERORANGAN RAWAT JALAN PADA RUMAH SAKIT ORTOPEDI PROF. DR. R. SOEHARSO SURAKARTA

EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL KREDIT PASAR DAN DESA PD. BPR BANK DAERAH KARANGANYAR

ANALISIS LAYOUT UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI DAN EFEKTIFITAS PROSES PRODUKSI PADA PT. RUMPUN SARI KEMUNING 1 KARANGANYAR TUGAS AKHIR

ANALISIS PENERAPAN E-FILING

EVALUASI PENJUALAN SPAREPART SECARA KREDIT DI DIVISI ENGINEERING BPU ROSALIA INDAH

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN DAN KINERJA NON KEUANGAN PT MAYORA INDAH TBK DAN PT INDOFOOD CBP SUKSES MAKMUR TBK PERIODE

TINJAUAN MINAT WAJIB PAJAK SURAKARTA ATAS PEMBAYARAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 DI PT POS INDONESIA SURAKARTA SELAMA TAHUN 2012

EVALUASI SISTEM AKUNTANSI PIUTANG DAN SISTEM PENAGIHAN PIUTANG DI PT.WARNA DUNIA

PROSEDUR PERENCANAN, PELAKSANAAN, DAN PELAPORAN PENERIMAAN NEGARA BUKAN PAJAK DI KANTOR PERTANAHAN KOTA SURAKARTA

EVALUASI PELAKSANAAN ANGGARAN BELANJA PADA BAGIAN PEREKONOMIAN SEKRETARIAT DAERAH (SETDA) KOTA SURAKARTA TAHUN

TUGAS AKHIR. Disusun Oleh : REVANI KASITA F PROGRAM STUDI DIPLOMA 3 KEUANGAN DAN PERBANKAN

PERENCANAAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 TUGAS AKHIR

ADMINISTRASI KEARSIPAN RUMAH SAKIT PANTI WALUYO SURAKARTA

Analisis Perencanaan Pajak Penghasilan Pasal 21 pada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kota Surakarta. Tahun 2016

ANALISIS STANDAR PENGENDALIAN MUTU PADA KAP WARTONO

STRATEGI TATA LETAK RUANG UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI ALUR BARANG DI PABRIK ADITEX BANGUN CIPTA KLATEN

ANALISIS EFEKTIVITAS PENERIMAAN PAJAK REKLAME TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) DI SURAKARTA

ANALISIS PENERIMAAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI DI KPPBC TIPE MADYA PABEAN B SURAKARTA TAHUN

PENENTUAN HARGA POKOK PRODUKSI BERDASARKAN PESANAN PADA CV JAYA PERKASA ABADI PALEMBANG

EVALUASI SISTEM PEMBUKAAN REKENING DEPOSITO SAMPAI DENGAN PENCAIRAN DEPOSITO SECARA TUNAI PADA PD. BPR. BANK DAERAH KARANGANYAR

DAMPAK PELAYANAN ACCOUNT REPRESENTATIVE TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK PADA KPP PRATAMA SURAKARTA

EVALUASI FUNGSI ANGGARAN DINAS TENAGA KERJA KABUPATEN WONOGIRI SEBAGAI ALAT PENGENDALIAN DALAM MENGATASI MASALAH KETENAGAKERJAAN

PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI BERDASARKAN PESANAN PADA CV MEDIA SOLUTION PALEMBANG

ANALISIS DAMPAK KENAIKAN PTKP PPH PASAL 21 DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA SURAKARTA TAHUN 2012 DAN 2013

ANALISIS PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI BARANG PESANAN PADA CV SERELOS PALEMBANG

ROSSINTA HARDIYANTI NIM F

PENGGALIAN POTENSI PERPAJAKAN MELALUI SENSUS PAJAK NASIONAL (SPN) DI KANTOR PELAYANAN PAJAK (KPP) PRATAMA SURAKARTA TAHUN

EVALUASI SISTEM PEMBERIAN KPR MELALUI KREDIT PLATINUM PADA PT BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) Tbk. KANTOR CABANG SURAKARTA TUGAS AKHIR.

METODE PERHITUNGAN SUKU BUNGA ANGSURAN PADA KREDIT SEPEDA MOTOR DI PT. BPR NGUTER SURAKARTA

STRATEGI PENYELESAIAN PEMBIAYAAN BERMASALAH PADA PRODUK BSM GADAI EMAS DI PT. BANK SYARIAH MANDIRI KANTOR CABANG PEMBANTU PALUR

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN DAN KINERJA NON KEUANGAN PT. SURYA CITRA MEDIA, TBK DENGAN PT. MEDIA NUSANTARA CITRA, TBK TAHUN

ANALISIS PENGARUH SERVICE QUALITY

ANALISIS RASIO LAPORAN KEUANGAN KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN

EVALUASI SISTEM PENJUALAN KREDIT PADA LAYANAN PENGIRIMAN SURAT EKSPRES KORPORAT DI PT POS INDONESIA SOLO TUGAS AKHIR

Transkripsi:

EVALUASI PENENTUAN HARGA POKOK PRODUKSI WALKER DENGAN JOB ORDER COST METHOD PADA RUMAH SAKIT ORTOPEDI. PROF. DR. R. SOEHARSO SURAKARTA TUGAS AKHIR Ditujukan untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Ahli Madya Program Studi Diploma III Akuntansi Oleh : CUCUK WIBOWO NIM F3311035 PROGRAM STUDI DIPLOMA III AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2014 i

ABSTRACT AN EVALUATION ON WALKER PRODUCTION BASIC COST DETERMINATION WITH JOB ORDER COST METHOD IN PROF. DR. R. SOEHARSO ORTHOPEDIC HOSPITAL OF SURAKARTA CUCUK WIBOWO F3311035 In conducting operating activity, the Prof. Dr. R. Soeharso Orthopedic Hospital of Surakarta operates not only in service but also in production areas in orthotic prosthese, one product of which is walker. The objective of research was to evaluate the estimation of walker production basic cost with job order cost method and cost classification used in production basic cost calculation. The result showed that in producing walker, Orthopedic Hospital has strength and weakness. Its strength was that in producing a product, it had taken into account the production basic cost and had calculated the raw material cost appropriately. Its weakness was that the classification of direct labor cost elements and factory overhead cost had not been conducted appropriately and there had no been quality control division when the product came in or after the product finished. The writer concluded that the Calculation of Walker Production Basic Cost in the Prof. Dr. R. Soeharso Orthopedic Hospital of Surakarta had run well, despite some weaknesses. The writer recommended classifying the cost by separating the direct labor cost from overhead factory cost consistent with the cost element and by carry out quality control. Keywords: Job Order Basic Cost, Production Basic Cost, Orthopedic Hospital. ii

iii

iv

v

MOTTO DAN PERSEMBAHAN Serahkanlah perbuatanmu kepada TUHAN, maka Terlaksanalah segala rencanamu. (Amsal 16: 3) Ia membuat segala sesuatu indah pada waktunya, bahkan Ia memberi kekekalan di dalam hati mereka. (Pengkhotbah 3: 11) Karena hikmat akan masuk ke dalam hatimu dan pengetahuan akan menyenangkan jiwamu. (Amsal 2: 10) Mundur satu langkah demi mendapatkan kedepannya yang lebih baik. (Penulis) Penulis persembahkan kepada: Tuhan Yesus Ayah dan Ibu tercintaku Kakak dan Adik-adiku tersayang Sahabat-sahabatku Teman-teman seperjuangan DIII Akuntansi Almamater tercinta vi

KATA PENGANTAR Salam sejahtera, Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas berkat, rahmat serta hidayah-nya sehingga penulis dapat melaksanakan penelitian Evaluasi Penentuan Harga Pokok Produksi Walker Dengan Job Order Cost Method pada Rumah Sakit Ortopedi Prof. DR. R. Soeharso Surakarta. Tugas akhir ini disusun untuk memenuhi syarat memperoleh gelar Ahli Madya pada Program Diploma III Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta. Dengan segala kerendahan hati penyusunan tugas akhir ini tidak lepas dari keterlibatan semua pihak yang telah membantu. Untuk itu dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Allah SWT yang senantiasa mendengar setiap doa, memberikan kemudahan dan kelancaran dalam segala hal kepada penulis. 2. Bapak Dr. Wisnu Untoro, MS. selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Bapak Drs. Budiatmanto, M.Si., Ak. selaku Ketua Program Studi Diploma III Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta. 4. Segenap Dosen Fakultas Ekonomi, khususnya dosen yang telah membekali ilmu pengetahuan pada penulis selama masa perkuliahan. 5. Ibu Putri Nugrahaningsih, S.E., M.Ak., Ak. selaku dosen pendamping selama kuliah magang kerja sekaligus dosen pembimbing yang telah vii

memberikan banyak bimbingan dan arahan dalam penyusunan Tugas Akhir ini. 6. Bapak Agus Budiarmanto, DRS., M.Si., Ak selaku dosen pembimbing akademik. 7. Ibu Sri Handayani (Ibunya Windy) yang telah banyak membantu selama mendaftar kuliah magang kerja di RS ortopedi. 8. Seluruh staff bagian akuntansi keungan dan manajemen verifikasi RS Ortopedi prof. DR. R. Soeharso yang telah banyak memberikan bimbingan dan pembelajaran selama kuliah magang kerja. 9. Seluruh staff Unit Bengkel Orthotic Prothese RS Ortopedi yang telah memberikan ijin kepada penulis dalam melengkapi data pendukung Tugas Akhir ini. 10. Ibu tercantik dan terhebatku Rubini yang selalu menyayangiku, mendoakan, memberi semangat, dorongan, menghabiskan waktu, uang, dan tenaga untuk kehidupanku. 11. Ayahku Tukiran yang selalu memberi nasehat dan doa untuk masa depanku dan telah berperan sebagai penyokong dana hingga selesainya penyusunan Tugas Akhir ini. 12. Kakakku Frenky Nugroho tercinta dan terbaik yang selalu memberiku bantuan dalam menyusun TA dan Adik-adikku tersayang Rindi Maria Marga Resti, Rika Ayu Novita Sari yang selalu memberikan kecerian dan hiburan. viii

13. Sahabat-sahabatku tercinta yang selalu ada dimanapun dan kapanpun Fajarudin, Dicky Eka P, Sandha SM, Dody W, yang telah banyak memberikan dukungan, bantuan, dan membawa keceriaan selama menempuh program Diploma III. 14. Seluruh teman-temanku yang telah berjuang dan belajar bersama selama tiga tahun dikelas B dan semua Diploma III Akuntansi angkatan 2011. 15. Teman-teman seperjuangan (dias, momo, astrid) yang selama 5 minggu telah menjalani kuliah magang kerja di RS ortopedi dengan penuh keceriaan. 16. Seluruh teman-temanku yang ada dirumah, yang setiap malam menemani dalam menyelesaikan TA. 17. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu oleh penulis. Penulis menyadari sepenuhnya atas kekurangan dalam penulisan Tugas Akhir ini. Untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun. Penulis berharap Tugas Akhir ini dapat memberi manfaat bagi kita semua dalam memahami mekanisme pelelangan umum. Surakarta, 05 Mei 2014 Penulis Cucuk Wibowo ix

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i ABSTRAKSI... ii HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... iii iv HALAMAN SURAT PERNYATAAN... v MOTTO DAN PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... vi vii... x DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... xii xiii xiv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 5 C. Tujuan Penelitian... 5 D. Manfaat Hasil Penelitian... 6 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Pengertian Biaya... 7 B. Penggolongan Biaya... 7 C. Pengertian Akuntansi Biaya... 10 x

D. Pengertian Harga Pokok Produksi... 10 E. Metode Pengumpulan Harga Pokok Produksi... 11 F. Unsur-unsur Biaya Produksi... 12 G. Perbedaan Metode Harga Pokok Pesanan dengan Harga Pokok Proses... 14 H. Penentuan Harga Pokok Produksi dengan Metode Harga Pokok Pesanan... 16 BAB III PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Perusahaan... 18 B. Analisis Pembahasan... 28 C. Temuan... 44 BAB IV PENUTUP A. Kesimpulan... 47 B. Saran... 48 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xi

DAFTAR TABEL TABEL Halaman III. 1. Perhitungan Biaya Bahan Baku... 29 III. 2. Perhitungan Biaya Tenaga Kerja Langsung... 30 III. 3. Perhitungan Biaya Bahan Pembantu... 31 III. 4. Perhitungan Biaya Overhead Pabrik... 31 III. 5. Biaya Administrasi dan Umum... 32 III. 6. Laporan Harga Pokok Produksi... 33 III. 7. Perhitungan Biaya Tenaga Kerja Langsung... 35 III. 8. Perhitungan Biaya Overhead Pabrik... 37 III. 9. Data Biaya Produksi per Departemen... 39 III.10. Laporan Harga Pokok Produksi... 40 III.11. Perbandingan Harga Pokok Produksi walker... 44 xii

DAFTAR GAMBAR GAMBAR Halaman 3. 1. Struktur Organisasi RS Ortopedi Prof. DR. R. Soeharso... 23 xiii

DAFTAR LAMPIRAN 1. Surat keterangan magang. 2. Gambar mesin cutting dan walker siap pakai. 3. Gambar Walker setengah jadi dan mesin Bender manual. 4. Rincian kebutuhan bahan habis pakai. xiv