OUTLINE BAGIAN I Statistik Deskriptif

dokumen-dokumen yang mirip
Ukuran Simpangan/Penyebaran

Ukuran Penyebaran Suatu ukuran baik parameter atau statistik untuk mengetahui seberapa besar penyimpangan data dengan nilai rata-rata hitungnya.

Ilmu Komunikasi Marketing Communication & Advertising

UKURAN PEMUSATAN DATA STATISTIK

Statistika untuk Ekonomi dan Keuangan Modern Edisi 3, Buku 1 SUHARYADI PURWANTO S.K

DISPERSI DATA. - Jangkauan (Range) - Simpangan/deviasi Rata-rata (Mean Deviation) - Variansi (Variance) - Standar Deviasi (Standart Deviation)

Penyajian Data Bab 2 PENGANTAR. Tujuan:

Statistika Materi 5. Ukuran Penyebaran. (Lanjutan) Hugo Aprilianto, M.Kom

MODUL 2 penyajian data

SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) Mata Kuliah : Statistika Dasar/PAMA 3226 SKS : 3 SKS Tutorial : ke-1 Nama Tutor : Adi Nur Cahyono, S.Pd., M.Pd.

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKIAN UNIVERSITAS SWADAYA GUNUNG JATI CIREBON

Modul ke: STATISTIKA BISNIS PENYEJIAN DATA. Tri Wahyono, SE. MM. Fakultas EKONOMI DAN BISNIS. Program Studi AKUNTANSI S1.

BAB 2 LANDASAN TEORI. 2.1 Risiko, Manajemen Risiko, dan Manajemen Risiko Finansial

TATAP MUKA IV UKURAN PENYIMPANGAN SKEWNESS DAN KURTOSIS. Fitri Yulianti, SP. MSi.

PENYAJIAN DATA. Cara Penyajian Data meliputi :

PENS. Probability and Random Process. Topik 2. Statistik Deskriptif. Prima Kristalina Maret 2016

RANCANGAN AKTIVITAS TUTORIAL (RAT)

Pengukuran Deskriptif

PENGUKURAN DESKRIPTIF

UKURAN PENYEBARAN DATA

SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) Tutorial ke : 1 Kode/ Nama Mata Kuliah : PAMA 3225 / Statistika Dasar

LABORATORIUM STATISTIK DAN OPTIMASI INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN JAWA TIMUR

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

Pengukuran Kesehatan

By : Hanung N. Prasetyo

Statistika & Probabilitas

Statistika Bisnis. Penyajian Data. Retno Puji Astuti, SE, M.Ak. Modul ke: Fakultas Ekonomi & Bisnis. Program Studi Akuntansi.

Pengertian Statistika (1) Statistika: Ilmu mengumpulkan, menata, menyajikan, menganalisis, dan menginterprestasikan data menjadi informasi untuk

Statistik Deskriptif: Central Tendency & Variation

Pengukuran Deskriptif. Debrina Puspita Andriani /

PENGELOLAAN STATISTIK YANG MENYENANGKAN, oleh Muhammad Rusli Hak Cipta 2014 pada penulis

UKURAN TENGAH DAN UKURAN DISPERSI

UKURAN NILAI SENTRAL&UKURAN PENYEBARAN. Tita Talitha, MT

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH : STATISTIKA DASAR (3 SKS) KODE : MT308

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

LEMBAR AKTIVITAS SISWA STATISTIKA 2 B. PENYAJIAN DATA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

DISTRIBUSI PROBABILITAS NORMAL

Kenapa Data Harus Diringkas?

BAB III UKURAN TENGAH DAN DISPERSI

Minggu-4-a UKURAN PEMUSATAN

Statistik Deskriptif Ukuran Dispersi

UKURAN PENYEBARAN DATA

Statistik Deskriptif dengan Microsoft Office Excel

Gejala Pusat - Statistika

PERTEMUAN 2 STATISTIKA DASAR MAT 130

BAB 3: NILAI RINGKASAN DATA

Distribusi Frekuensi dan Statistik Deskriptif Lainnya

Setelah mempelajari bahan ajar ini diharapkan Anda dapat:

STATISTIKA DESKRIPTIF. Tendensi Sentral & Ukuran Dispersi

Pengumpulan & Penyajian Data

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

DESKRIPSI PERKULIAHAN

STATISTIK. Rahma Faelasofi

Pertemuan 8 UKURAN PENYEBARAN. A. Ukuran Penyebaran untuk Data yang tidak Dikelompokkan. Terdapat empat ukuran penyebaran absolut yang utama, yaitu:

Statistika Materi 3 UKURAN PEMUSATAN. Nilai Tunggal yang mewakili Karakteristik Sekumpulan data. Hugo Aprilianto, M.Kom

REVIEW BIOSTATISTIK DESKRIPTIF

SILABUS. Kegiatan Pembelajaran Teknik. Memahami cara memperoleh data yang baik, menentukan jenis dan ukuran data, serta memeriksa, dan menyusun data.

By Syarifah Hikmah JS. MK Statistika (MAM 4137)

OUTLINE. BAGIAN I Statistik Deskriptif. Pengertian Statistika. Penyajian Data. Ukuran Pemusatan. Ukuran Penyebaran. Angka Indeks

CIRI-CIRI DISTRIBUSI NORMAL

BAB I PENDAHULUAN. TNR 12 SPACE 2.0 BEFORE AFTER 0 MARGIN 3,4,3,3 KERTAS A4 TULISAN INGGRIS ITALIC 1.2 Rumusan Masalah

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH : STATISTIKA DASAR (3 SKS) KODE MATA KULIAH : MT308

DERET BERKALA DAN PERAMALAN

STATISTIKA 3 UKURAN PENYEBARAN

Pengantar Statistik. Nanang Erma Gunawan

STATISTIKA II (BAGIAN

Satatistik dan Probabilitas. Ir. I Nyoman Setiawan, MT. NIP HP

STATISTIK DESKRIPTIF. Penyajian Data, ukuran Pemusatan Data, Ukuran Penyebaran Data

dapat digunakan formulasi sebagai berikut : Letak Letak Letak

UNIVERSITAS NEGERI MALANG FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN JURUSAN ILMU KESEHATAN MASYARAKAT

UKURAN LOKASI DAN VARIANSI MEAN:

MAKALAH. Mata Kuliah STATISTIKA KHADEEJAH ASWI AKBAR PUTRI DESSY VIVIT L IGA ANDRIANITA

King s Learning Be Smart Without Limits NAMA : KELAS :

Distribusi Normal, Skewness dan Qurtosis

HARISON,S.Pd,M.Kom JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI INSTITUT TEKNOLOGI PADANG

BESARAN STATISTIK (UKURAN TENGAH DAN UKURAN

Macam ukuran penyimpangan. Range/Rentang/Jangkauan Standar Deviasi/simpangan baku Varians Ukuran penyimpangan lain

PENGUKURAN VARIASI. Mampu menjelaskan dan menganalisis hal-hal yang berkaitan dengan pengukuran variasi

MATERI STATISTIK. Genrawan Hoendarto

STATISTIKA DESKRIPTIF Dosen:

BAB 8 ANALISIS STUDI DESKRIPTIF DAN DATA DASAR. Bab ini menjelaskan secara lebih mendalam jenis studi deskriptif

MENGHITUNG NILAI RATA-RATA SUATU DISTRIBUSI DATA

Probabilitas dan Statistika Analisis Data dan Ukuran Pemusatan. Adam Hendra Brata

Statistika Deskriptif & Distribusi Frekuensi

05Ilmu. UKURAN PEMUSATAN Ukuran pemusatan tentang median dan modus data yang tidak terdistribusi maupun yang terdistribusi, dan aplikasinya

SATUAN ACARA PERKULIAHAN. Kode Mata Kuliah : TI 003

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

UKURAN PENYEBARAN DATA

1.0 Distribusi Frekuensi dan Tabel Silang

BAB I DISTRIBUSI FREKUENSI

BAB IV DESKRIPSI HASIL PENELITIAN

5. STATISTIKA PENYELESAIAN. a b c d e Jawab : b

UKURAN PEMUSATAN DATA

Pengukuran Statistik Deskriptif UKURAN PUSAT, UKURAN VARIASI DAN UKURAN POSISI

Statistik Deskriptif. Statistik Farmasi 2015

UKURAN PEMUSATAN MK. STATISTIK (MAM 4137) 3 SKS (3-0) Ledhyane Ika Harlyan

2. Hasil pengukuran panjang suatu benda 50,23 m. Salah mutlaknya adalah. a. 0,1 m b. 0,05 m c. 0,01 m d. 0,005 m e. 0,001 m

Penyimpulan data numerik & kategorik. Elsa Roselina Dewi Gayatri

Transkripsi:

UKURAN PENYEBARAN 1

OUTLINE BAGIAN I Statistik Deskriptif Pengertian Statistika Penyajian Data Ukuran Pemusatan Ukuran Penyebaran Angka Indeks Deret Berkala dan Peramalan Range, Deviasi Rata-rata, Varians dan Deviasi Standar untuk Data Tiidak Berkelompok dan Berkelompok Karakteristik, Kelebihan, dan Kekurangan Ukuran Penyebaran Ukuran Penyebaran Lain (Range Inter-Kuartil, Deviasi Kuartil) Ukuran Kecondongan dan Keruncingan (Skewness dan Kurtosis) Pengolahan Data Ukuran Penyebaran dengan MS Excel 2

PENGANTAR Ukuran Penyebaran Suatu ukuran baik parameter atau statistik untuk mengetahui seberapa besar penyimpangan data dengan nilai rata-rata hitungnya. Ukuran penyebaran membantu mengetahui sejauh mana suatu nilai menyebar dari nilai tengahnya, semakin kecil semakin besar. 3

PENGGUNAAN UKURAN PENYEBARAN Rata-rata bunga bank 11,43% per tahun, namun kisaran bunga antar bank dari 7,5% - 12,75% Rata-rata inflasi Indonesia 1995-2001 sebesar 18,2% dengan kisaran antara 6% - 78% Harga rata-rata saham Rp 470 per lembar, namun kisaran saham sangat besar dari Rp 50 - Rp 62.500 per lembar 4

BEBERAPA BENTUK UKURAN PENYEBARAN 1. Rata-rata sama, penyebaran berbeda 10 8 6 4 2 0 2 3 4.6 5 6 Kinerja Karyawan Bogor Kinerja Karyawan Tangerang 5

BEBERAPA BENTUK UKURAN PENYEBARAN 2. Rata-rata berbeda dengan penyebaran berbeda 3. Rata-rata berbeda dengan penyebaran sama 10 9 10 8 7 6 8 6 5 4 4 3 2 2 1 0 2 3 4.6 5 6 0 2 3 4 5 6 7 Kinerja Karyawan Bogor Kinerja Karyawan Tangerang Kinerja Karyawan Bogor Kinerja Karyawan Tangerang 6

RANGE Definisi: Nilai terbesar dikurang nilai terkecil. Contoh: Nilai Negara Maju Negara Industri Baru Negara Asean Indonesia Tertinggi 3,2 7,6 7,1 8,2 Terendah 2,0-1,5-9,4-13,7 Range/Jarak Keterangan Range/Jarak 7

DEVIASI RATA-RATA Definisi: Rata-rata hitung dari nilai mutlak deviasi antara nilai data pengamatan dengan rata-rata hitungnya. Rumus: MD = ( X X )/n 8

DEVIASI RATA-RATA MD = ( X X )/n X X Tahun X 1994 7,5 4,2 Nilai Mutlak 4,2 1995 8,2 4,9 1996 7,8 4,5 1997 4,9 1,6 1998-13,7-17,0 1999 4,8 1,5 2000 3,5 0,2 2001 3,2-0,1 Jumlah Rata-rata 4,9 4,5 1,6 17,0 1,5 0,2 0,5 9

VARIANS Definisi: Rata-rata hitung dari deviasi kuadrat setiap data terhadap rata-rata hitungnya. Rumus: 2 = (X )2/n 10

VARIANS 2 = (X )2/n Tahun X X (X ) 2 1994 7,5 4,2 17,64 1995 8,2 4,9 24,01 1996 7,8 4,5 20,25 1997 4,9 1,6 2,56 1998-13,7-17,0 289,00 1999 4,8 1,5 2,25 2000 3,5 0,2 0,04 2001 3,2-0,1 0,01 Jumlah Rata-rata 11

STANDAR DEVIASI Definisi: Akar kuadrat dari varians dan menunjukkan standar penyimpangan data terhadap nilai rata-ratanya. Rumus: = ( X - ) 2 N Contoh: Jika varians = 44,47, maka standar deviasinya adalah: 12

UKURAN PENYEBARAN DATA BERKELOMPOK Definisi Range: Selisih antara batas atas dari kelas tertinggi dengan batas bawah dari kelas terendah. Contoh: Range =? Kelas ke- Interval Jumlah Frekuensi (F) 1 160-303 2 2 304-447 5 3 448-591 9 4 592-735 3 5 736-878 1 13

DEVIASI RATA-RATA Interval Titik Tengah (X) f f.x X X f X X 160-303 231,5 2 463,0-259,2 518,4 RUMUS MD = f X X N 304-447 375,5 5 1.877,5-115,2 576,0 448-591 519,5 9 4.675,5 28,8 259,2 592-735 663,5 3 1.990,0 172,8 518,4 736-878 807,0 1 807,0 316,3 316,3 14

VARIANS DAN STANDAR DEVIASI DATA BERKELOMPOK Varians Rata-rata hitung deviasi kuadrat setiap data terhadap rata-rata hitungnya RUMUS: 2 = ( X - ) 2 N Standar Deviasi Akar kuadrat dari varians dan menunjukkan standar penyimpangan data terhadap nilai rata-ratanya. RUMUS: = ( X - ) 2 N 15

CONTOH Varians : S 2 = (X ) 2 n-1 Standar Deviasi: S = (X ) 2 = S 2 n-1 X (X ) (X )2 8,2 2,9 8,41 4,9-0,4 0,16 4,8-0,5 0,25 3,2-2,1 4,41 16

UKURAN PENYEBARAN RELATIF a. Koefisien Range RUMUS: [(La Lb)/(La+Lb)] x 100 Contoh: Range Harga Saham = [(878-160)/(878+160)]x100 = 69,17% Jadi jarak nilai terendah dan tertinggi harga saham adalah 69,17%. b. Koefisien Deviasi Rata-rata RUMUS: (MD/X) x 100 Contoh: Pertumbuhan ekonomi negara maju=(0,56/2,6) x 100 = 19,23% Jadi penyebaran pertumbuhan ekonomi dari nilai tengahnya sebesar 19,23%, bandingkan dengan Indonesia yang sebesar 130,30%. 17

UKURAN PENYEBARAN RELATIF c. Koefisien Standar Deviasi RUMUS: KSD = (S/X) X 100 Contoh: Pertumbuhan ekonomi negara maju=(0,55/2,5)x100=22% Jadi koefisien standar deviasi pertumbuhan ekonomi negara maju sebesar 22%, bandingkan dengan Indonesia yang sebesar 42%. 18

THEOREMA CHEBYSHEV Untuk suatu kelompok data dari sampel atau populasi, minimum proporsi nilai-nilai yang terletak dalam k standar deviasi dari rata-rata hitungnya adalah sekurang-kurangnya 1-1/k 2 k merupakan konstanta yang nilainya lebih dari 1. 19

HUKUM EMPIRIK Untuk distribusi simetris, dengan distribusi frekuensi berbentuk lonceng diperkirakan: 68% data berada pada kisaran rata-rata hitung + satu kali standar deviasi, (X 1s) 95% data berada pada kisaran rata-rata hitung + dua kali standar deviasi, (X 2s) semua data atau 99,7% akan berada pada kisaran rata-rata hitung + tiga kali standar deviasi, (X 3s) 20

DIAGRAM POLIGON HUKUM EMPIRIK 68% 95% 99,7% -3s -2s 1s X 1s 2s 3s 21

OUTLINE BAGIAN I Statistik Deskriptif Pengertian Statistika Penyajian Data Ukuran Pemusatan Ukuran Penyebaran Angka Indeks Deret Berkala dan Peramalan Range, Deviasi Rata-rata, Varians dan Deviasi Standar untuk Data Tiidak Berkelompok dan Berkelompok Karakteristik, Kelebihan, dan Kekurangan Ukuran Penyebaran Ukuran Penyebaran Lain (Range Inter-Kuartil, Deviasi Kuartil) Ukuran Kecondongan dan Keruncingan (Skewness dan Kurtosis) Pengolahan Data Ukuran Penyebaran dengan MS Excel 22

UKURAN PENYEBARAN LAINNYA a. Range Inter Kuartil RUMUS= Kuartil ke-3 Kuartil ke-1 atau K3 K1 b. Deviasi Kuartil RUMUS = (K3-K1)/2 b. Jarak Persentil RUMUS = P90 P10 23

OUTLINE BAGIAN I Statistik Deskriptif Pengertian Statistika Penyajian Data Ukuran Pemusatan Ukuran Penyebaran Angka Indeks Deret Berkala dan Peramalan Range, Deviasi Rata-rata, Varians dan Deviasi Standar untuk Data Tiidak Berkelompok dan Berkelompok Karakteristik, Kelebihan, dan Kekurangan Ukuran Penyebaran Ukuran Penyebaran Lain (Range Inter-Kuartil, Deviasi Kuartil) Ukuran Kecondongan dan Keruncingan (Skewness dan Kurtosis) Pengolahan Data Ukuran Penyebaran dengan MS Excel 24

UKURAN KECONDONGAN Kurva Simetris Rumus Kecondongan: Sk = - Mo atau Sk = 3( - Md) 25

CONTOH SOAL UKURAN KECONDONGAN Contoh untuk data tentang 20 harga saham pilihan pada bulan Maret 2003 di BEJ. Dari contoh pada soal 3-9 diketahui mediannya= 497,17, modus pada contoh 3-11=504,7, Standar deviasi dan nilai rata-rata pada contoh soal 4-8 diketahui 144,7 dan 490,7. Cobalah hitung koefisien kecondongannya! Penyelesaian: 26

UKURAN KERUNCINGAN BENTUK KERUNCINGAN Keruncingan Kurva Platy kurtic Leptokurtic Mesokurtic Rumus Keruncingan: 4 = 1/n (x - ) 4 4 27

CONTOH SOAL UKURAN KERUNCINGAN Berikut ini adalah pertumbuhan ekonomi beberapa negara Asia tahun 2002. Hitunglah koefisien keruncingannya. Negara 2002 Negara 2002 Cina 7,4 Korea Selatan 6,0 Pilipina 4,0 Malaysia 4,5 Hongkong 1,4 Singapura 3,9 Indonesia 3,2 Thailand 3,8 Kamboja 5,0 Vietnam 5,7 28

CONTOH SOAL UKURAN KERUNCINGAN X (X- ) (X- ) 2 (X- ) 4 7,4 2,9 8,4 70,7 4,0-0,5 0,3 0,1 1,4-3,1 9,6 92,4 3,2-1,3 1,7 2,9 5,0 0,5 0,3 0,1 6,0 1,5 2.3 5,1 4,5 0,0 0.0 0,0 3,9-0,6 0.4 0,1 3,8-0,7 0.5 0,2 5,7 1,2 1,4 2,1 29

OUTLINE BAGIAN I Statistik Deskriptif Pengertian Statistika Penyajian Data Ukuran Pemusatan Ukuran Penyebaran Angka Indeks Deret Berkala dan Peramalan Range, Deviasi Rata-rata, Varians dan Deviasi Standar untuk Data Tiidak Berkelompok dan Berkelompok Karakteristik, Kelebihan, dan Kekurangan Ukuran Penyebaran Ukuran Penyebaran Lain (Range Inter-Kuartil, Deviasi Kuartil) Ukuran Kecondongan dan Keruncingan (Skewness dan Kurtosis) Pengolahan Data Ukuran Penyebaran dengan MS Excel 30

MENGGUNAKAN MS EXCEL Langkah- langkah: A. Masukkan data ke dalam sheet MS Excel, misalnya di kolom A baris 2 sampai 9. B. Lakukan operasi dengan formula @stdev(a2:a9) di kolom a baris ke-10, dan tekan enter. Hasil standar deviasi akan muncul pada sel tersebut. 31

32