AKUNTANSI DANA KAS KECIL PADA PT. AGRONAS MANDIRI. SYEFTIARINI/ Pembimbing: Dr. Sri Supadmini

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "AKUNTANSI DANA KAS KECIL PADA PT. AGRONAS MANDIRI. SYEFTIARINI/ Pembimbing: Dr. Sri Supadmini"

Transkripsi

1 AKUNTANSI DANA KAS KECIL PADA PT. AGRONAS MANDIRI SYEFTIARINI/ Pembimbing: Dr. Sri Supadmini

2 Latar Belakang Masalah Dalam suatu perusahaan yang bergerak dibidang jasa, perdagangan maupun manufaktur kas kecil memiliki peranan penting dalam kegiatan operasional. Salah satunya, dalam pengelolaan harta perusahaan yang berbentuk kas. Setiap perusahaan membutuhkan kas untuk membiayai kegiatan yang berhubungan dengan kegiatan operasionalnya.

3 Latar Belakang Masalah Kas sendiri mempunyai sifat yang sangat mudah untuk dipindahtangankan dan tidak dapat dibuktikan pemiliknya, maka kas mudah untuk digelapkan. Oleh sebab itu PT. AGRONAS MANDIRI perlu membentuk dana kas kecil, yaitu uang kas yang dikeluarkan untuk membayar pengeluaran-pengeluaran yang jumlahnya relatif kecil dan tidak ekonomis bila dibayar dengan cek.

4 Tujuan Penelitian 1. Untuk mengetahui kebijakan dalam pembentukan dana kas kecil oleh PT. AGRONAS MANDIRI 2. Untuk mengetahui metode apa yang digunakan oleh PT.AGRONAS MANDIRI terhadap pencatatan dana kas kecil. 3. Untuk mengetahui pencatatan akuntansi dana kas kecil pada PT. AGRONAS MANDIRI

5 HASIL DAN PEMBAHASAN Dalam aktifitas perusahaan, kas merupakan harta yang paling siap untuk digunakan sebagai alat pembayaran dalam arti istilah kas sehari-hari dapat disamakan dengan uang tunai yang dapat dijadikan sebagai alat pembayaran yang sah, serta merupakan dasar pengukuran dalam akuntansi dan pencatatan semua data transaksi. Soemarso ( 2004 ) mendefinisikan dana kas kecil sebagai berikut : sejumlah uang tunai tertentu yang disisihkan dalam perusahaan dan digunakan untuk melayani pengeluaranpengeluaran tertentu. Biasanya pengeluaran-pengeluran yang dilakukan melalui dana kas kecil adalah pengeluaranpengeluaran yang jumlahnya tidak besar, pengeluaranpengeluaran lain dilakukan dengan bank ( dengan cek )

6 Karakteristik Kas Kecil Jumlahnya dibatasi sehingga tidak melebihi atau tidak dikurangi dari suatu jumlah tertentu yang telah ditentukan. Digunakan untuk mendanai transaksi kecil yang bersifat rutin setiap hari. Disimpan ditempat khusus, misalnya adalah petty cash box. Ditangani atau dipegang oleh petugas keuangan.

7 HASIL DAN PEMBAHASAN Perbedaan Antara Metode Imprest dan Metode Fluktuasi Metode Imprest Pengeluaran yang dilakukan oleh kasir kas kecil tidak dibuat jurnal Besarnya penggantian sebesar pengeluaran yang telah dilakukan sehingga saldo kas kecil selalu tetap seperti semula Saldo kas kecil tetap (seperti semula) Metode Fluktuasi Pengeluaran yang dilakukan oleh kasir kas kecil dibuat jurnal Pengisian kembali tidak harus sebesar pengeluaran yang dilakukan Saldo kas kecil berubah-ubah (tidak tetap)

8 Hasil Penelitian 1. Pembentukan Kas Kecil Dana kas kecil dibentuk berdasarkan surat keputusan Direktur. Dalam perusahaan yang memliki standar operasional, semua jenis pengeluaran kas melibatkan bagian kasir. Berikut ini merupakan jurnal pembentukan dana kas kecil pada PT. AGRONAS MANDIRI yang dibuat pada tanggal 1 Agustus 2013 sebesar Rp Tanggal Nama Perkiraan Debet Kredit September Kas Kecil Rp Kas dibank Rp

9 Hasil Penelitian 1. Pengeluaran Kas Kecil Formulir yang digunakan dalam pengeluaran dana kas kecil terdiri atas formulir surat permintaan pengeluaran dana kas kecil dan bukti pengeluaran kas kecil. Pihak yang terlibat dalam pengeluaran atau penggunaan dana kas kecil adalah pengguna dana kas kecil dan pemegang dana kas kecil. Berikut ini merupakan pengeluaran dana kas kecil yang dilakukan oleh PT.AGRONAS MANDIRI selama satu bulan dalam bulan Agustus Tanggal Nama Perkiraan Jumlah 03/08/13 Biaya 20lbr Rp /08/13 Biaya transportasi Dinas ke Rp lampung 13/08/13 Biaya alat tulis kantor Rp /08/13 Biaya photocopy Rp /08/13 Biaya konsumsi rapat karyawan Rp /08/13 Biaya telkom speedy Rp /08/13 Biaya listrik & air Rp /08/13 Biaya perlengkapan kantor Rp scanner CANON Lide 120) 30/08/13 Biaya reparasi AC Rp Jumlah Rp

10 Hasil Penelitian Jurnal Penggunaan Dana Kas Kecil Tanggal Keterangan Debet Kredit 03/08/13 Biaya materai Rp Kas kecil - Rp /08/13 Biaya transportasi dinas Rp Kas kecil - Rp /08/13 Biaya alat tulis kantor Rp Kas kecil - Rp /08/13 Biaya photocopy Rp Kas kecil - Rp /08/13 Biaya konsumsi rapatmn Rp Kas kecil - Rp /08/13 Biaya telkom speedy Rp Kas kecil - Rp /08/13 Biaya listrik & air Rp Kas kecil - Rp /08/13 Biaya perlengkapan kantor Rp Kas kecil - Rp /08/13 Biaya reparasi AC Rp Kas kecil - Rp

11 Hasil Penelitian 1. Pengisian Kembali Kas Kecil Pengisian kembali dana kas kecil dilakukan apabila sisa dana kas kecil dipandang tidak akan cukup untuk memenuhi permintaan bagian pemakai dana kas kecil. Formulir dan dokumen yang diperlukan dalam pengisian kembali dana kas kecil terdiri atas formulir permintaan pengisian kembali dana kas kecil, formulir bukti pengeluaran kas. Pihak-pihak yang terlibat dalam pengisian kembali dana kas kecil adalah bagian kasir serta direktur perusahaan. Berikut ini merupakan jurnal pengisian kembali dana kas kecil pada PT. AGRONAS MANDIRI yang dibuat pada tanggal 01 september 2013 sebesar Rp , Tanggal Keterangan Debet Kredit 01/09/13 Kas kecil Rp Kas - Rp Jurnal Pengisian Kembali Kas Kecil

12 Hasil Penelitian Buku Kas Kecil ( Metode Fluktuasi ) Tanggal Keterangan Debet Kredit Saldo 01/08/13 Pembentukan kas kecil Rp Rp /08/13 Biaya materai - Rp Rp /08/13 Biaya transportasi dinas - Rp Rp /08/13 Biaya alat tulis kantor - Rp Rp /08/13 Biaya photocopy - Rp Rp /08/13 Biaya konsumsi rapat - Rp Rp /08/13 Biaya telkom speedy - Rp Rp /08/13 Biaya listrik & air - Rp Rp /08/13 Biaya perlengkapan - Rp Rp /08/13 Biaya reparasi AC - Rp Rp /09/13 Pengisian kembali kas kecil Rp Rp Setelah pengisian kembali, saldo kas kecil sebesar Rp ( tidak seperti semula ) yaitu Rp , jadi berfluktuasi lebih kecil.

13 Analisis Berdasarkan dari hasil pembahasan dapat dibuat analisis bahwa akuntansi dana kas kecil pada PT. AGRONAS MANDIRI telah sesuai dengan standar akuntansi dimana dalam standar akuntansi keuangan terdapat 2 metode, metode imprest dan metode fluktuasi. Metode yang digunakan oleh perusahaan dalam pencatatan kas yaitu metode fluktuasi. Beberapa keuntungan menggunakan metode fluktuasi : Perusahaan dapat mengetahui saldo kas setiap saat karena adanya pencatatan disetiap terjadinya pengeluaran kas. Mempermudah dalam pengendalian kas karena perusahaan langsung mencatat dan membuat laporan kas harian, kasir kas kecil selalu melakukan penghitungan fisik dan dicocokan dengan catatan kas kecil agar mengetahui apakah ada perbedaan antara fisik dana kas kecil dengan catatan yang ada.

14 Kesimpulan Berdasarkan uraian dari bab-bab sebelumnya yang telah dibahas, penulis dapat menyimpulkan bahwa : 1. Pembentukan saldo kas kecil sebesar Rp , diambil dari saldo kas perusahaan di bank BCA dan pengisian kembali sesuai dengan keperluan yang dilakukan setiap awal bulan. 2. Metode yang digunakan perusahaan dalam pencatatan dana kas kecil adalah metode fluktuasi. Metode ini sudah sesuai dengan standar akuntansi keuangan karena dalam metode fluktuasi, setiap terjadinya pengeluaran uang dari kas kecil langsung dicatat.

15 Saran PT. AGRONAS MANDIRI tetap mempergunakan metode fluktuasi yang sudah dilakukan selama ini dalam pengelolaan dana kas kecil.

PETTY CASH KAS KECIL

PETTY CASH KAS KECIL PETTY CASH KAS KECIL CREATED BY SYAFERI ANWAR KAS KECIL? Uang tunai yang disediakan perusahaan untuk membayar pengeluaran pengeluaran yang jumlahnya (relatif) kecil dan tidak ekonomis bila dibayar dengan
