Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia"

Transkripsi

1 Direktori Putusan M P U T U S A N Nomor 421 K/Pdt.Sus-Pailit/2013 DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA M A H K A M A H A G U N G memeriksa perkara perdata khusus permohonan PKPU atas pernyataan pailit pada tingkat kasasi telah memutuskan sebagai berikut dalam perkara: PURDI E. CHANDRA, bertempat tinggal di Jalan Abdul Majid Nomor RT. 006 RW. 005 Kelurahan Cipete Selatan, Kecamatan Cilandak, Jakarta Selatan (sebagai alamat surat menyurat) dan Jalan Asem II Kompleks BKI Nomor 8 RT. 004 RW. 004, Kelurahan Cipete Selatan, Kecamatan Cilandak, Jakarta Selatan, dalam hal ini memberi kuasa kepada Bambang Heriarto, S.H., dan kawan, Para Advokat/Konsultan Hukum, beralamat di Jalan Anggajaya 1/301 Condongcatur, Depok, Sleman, Yogyakarta, berdasarkan surat kuasa khusus tanggal 13 Juni 2013; Pemohon Kasasi dahulu Termohon PKPU/Debitor; t e r h a d a p PT. BANK BNI SYARIAH, berkedudukan di Jalan Jend. Sudirman Kav. 1, Jakarta, diwakili oleh Pemimpin Divisi Hukum, Kepatuhan dan Kesekretariatan PT. Bank BNI Syariah, Bayi Rohayati, S.H., berkedudukan di Jalan Jend. Sudirman Kav. 1, Jakarta, dalam hal ini memberi kuasa kepada Andi F. Simangunsong, dan kawankawan, Para Advokat dan Konsultan Hukum pada AFS Partnership, beralamat di Gedung Menara Thamrin Lt. 14 Nomor 1408 Jalan MH. Thamrin Kav. 3, Jakarta, berdasarkan surat kuasa khusus tanggal 27 Juni 2013; Termohon Kasasi dahulu Pemohon PKPU/Kreditur Separatis; d a n PARA KREDITOR KONKUREN dari Termohon PKPU dalam perkara Nomor 10/Pdt.Sus/PKPU/2013/PN.NIAGA.JKT.PST; Turut Termohon Kasasi dahulu Pihak Kedua; Mahkamah Agung tersebut; Hal. 1 dari 5 hal. Put. No. 421 K/Pdt.Sus-Pailit/2013 Kepaniteraan M berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N h Agung Republi Telp : (ext.318) Halaman 1

2 Direktori Putusan M Membaca surat-surat yang bersangkutan; Menimbang, bahwa dari surat-surat tersebut ternyata bahwa sekarang Pemohon Kasasi dahulu Termohon PKPU/Debitor telah mengajukan permohonan Pengesahan Perdamaian berdasarkan Putusan Nomor 10/Pdt.Sus/ PKPU/2013/PN.NIAGA.JKT.PST, terhadap Termohon Kasasi dahulu Pemohon PKPU/Kreditur Separatis dan Turut Termohon Kasasi dahulu sebagai Pihak Kedua di depan persidangan Pengadilan Niaga pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, pada pokoknya sebagai berikut: Bahwa telah diselenggarakan Rapat Kreditor Pertama tertanggal 23 April 2013, Rapat Verifikasi tanggal 8 Mei 2013 dan Rapat Pemungutan Suara atas usulan perdamaian tanggal 28 Mei 2013 yang diajukan oleh Debitor; 1) Tagihan Kreditor yang telah diakui secara tetap: a) Tagihan Kreditor Separatis sejumlah satu Kreditor Separatis; b) Tagihan Kreditor Konkuren sejumlah tiga Kreditor Konkuren; 2) Tagihan Kreditor yang diakui sementara satu Kreditor Konkuren; Bahwa Rapat Kreditor untuk pemungutan suara terhadap usulan perdamaian yang diajukan oleh Debitor/Termohon PKPU telah dihadiri oleh 4 Kreditor Konkuren dan satu Kreditor Separatis, dan telah disetujui oleh satu Kreditor Separatis dan 3 Kreditor Konkuren, akan tetapi tidak disetujui oleh satu Kreditor Konkuren; Bahwa setelah dilakukan penghitungan suara ternyata, untuk Kreditor Konkuren yang menyetujui usulan perdamaian a quo jumlah piutangnya tidak mewakili 2/3 dari jumlah keseluruhan tagihan Kreditor Konkuren; Bahwa oleh karena itu, Hakim Pengawas berpendapat Debitor Pailit demi hukum harus dinyatakan pailit; Bahwa terhadap permohonan pernyataan pailit tersebut Pengadilan Niaga pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat telah menjatuhkan putusan, yaitu Putusan Nomor 10/Pdt.Sus/PKPU/2013/PN.Niaga.Jkt.Pst. jo. Nomor 10/ Pdt.Sus/Pailit/2013/ PN.Niaga.Jkt.Pst. tanggal 12 Juni 2013 yang amarnya sebagai berikut: 1. Menetapkan usulan perdamaian yang diajukan Termohon PKPU tidak mencapai quorum; 2. Menyatakan Termohon PKPU berada dalam keadaan Pailit dengan segala akibat hukumnya; Hal. 2 dari 5 hal. Put. No. 421 K/Pdt.Sus-Pailit/2013 Kepaniteraan M berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N h Agung Republi Telp : (ext.318) Halaman 2

3 Direktori Putusan M 3. Menunjuk Amin Sutikno, S.H., M.H., Hakim Niaga pada Pengadilan Niaga Jakarta Pusat sebagai Hakim Pengawas dalam kepailitan ini; 4. Mengangkat sebagai Kurator dalam kepailitan ini Johan Bastian Sihite, S.H. yang terdaftar sebagai Kurator dan Pengurus dengan Surat Bukti Pendaftaran Nomor AHU.AH tertanggal 2 April 2012, yang berkantor di Cengkareng Indah GA/15 A Kapuk Cengkareng, Jakarta Barat; 5. Menetapkan Fee Pengurus dan Fee Kurator menjadi beban harta kepailitan; 6. Membebankan biaya perkara kepada Debitor/Termohon PKPU sebesar Rp ,00 (satu juta tiga ratus dua puluh tujuh ribu rupiah); Menimbang, bahwa sesudah putusan Pengadilan Niaga pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat tersebut diucapkan dengan dihadiri oleh para Kreditor dan Pengurus pada tanggal 12 Juni 2013, terhadap putusan tersebut Termohon PKPU melalui kuasanya berdasarkan surat kuasa khusus tanggal 13 Juni 2013 mengajukan permohonan kasasi pada tanggal 18 Juni 2013, sebagaimana ternyata dari Akta Permohonan Kasasi Nomor 28 Kas/Pailit/2013/PN.Niaga. Jkt.Pst. jo. Nomor 10/Pdt.Sus/PKPU/2013/PN.Niaga.Jkt.Pst. yang dibuat oleh Panitera Pengadilan Niaga pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, permohonan tersebut disertai dengan memori kasasi yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Niaga pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat pada tanggal 18 Juni 2013 itu juga; Bahwa memori kasasi tersebut telah disampaikan kepada Pemohon PKPU pada tanggal 20 Juni 2013, kemudian Pemohon PKPU mengajukan kontra memori kasasi yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri/Niaga Jakarta Pusat pada tanggal 28 Juni 2013; Menimbang, bahwa permohonan kasasi dari Pemohon Kasasi tersebut secara formil tidak dapat diterima dengan pertimbangan sebagai berikut: Bahwa Putusan Pengadilan Niaga pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat Nomor 10/Pdt.Sus/PKPU/2013/PN.Niaga.Jkt.Pst., tanggal 15 April 2013 yang mengabulkan permohonan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU) sementara dari Pemohon PKPU paling lama 45 (empat puluh lima) hari sejak putusan diucapkan; Bahwa oleh karena tidak tercapai perdamaian, berdasarkan Putusan Pengadilan Niaga pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat Nomor 10/Pdt.Sus/ PKPU/2013/ PN.Niaga.Jkt.Pst. jo. Nomor 10/Pdt.Sus/Pailit/2013/ Hal. 3 dari 5 hal. Put. No. 421 K/Pdt.Sus-Pailit/2013 Kepaniteraan M berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N h Agung Republi Telp : (ext.318) Halaman 3

4 Direktori Putusan M PN.Niaga.Jkt.Pst. tanggal 12 Juni 2013, Termohon PKPU dalam hal ini Purdi E. Chandra dinyatakan dalam keadaan Pailit; Bahwa oleh karena Pemohon Kasasi i.c Purdi E. Chandra dinyatakan Pailit setelah adanya putusan PKPU sebagaimana yang diatur Bab III Undang- Undang Nomor 37 Tahun 2004 tentang Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang dan berdasarkan Pasal 293 ayat (1) ditentukan bahwa terhadap Putusan Pengadilan berdasarkan ketentuan dalam Bab III ini tidak terbuka upaya hukum, maka permohonan kasasi dari Pemohon Kasasi Purdi E. Chandra tersebut harus dinyatakan tidak dapat diterima; Menimbang, bahwa oleh karena permohonan kasasi dari Pemohon Kasasi dinyatakan tidak dapat diterima, maka Pemohon Kasasi dihukum untuk membayar biaya perkara dalam tingkat kasasi; Memperhatikan Undang-Undang Nomor 37 Tahun 2004 tentang Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang, Undang-Undang Nomor 48 Tahun 2009 tentang Kekuasaan Kehakiman, Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1985 tentang Mahkamah Agung sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2004 dan Perubahan Kedua dengan Undang- Undang Nomor 3 Tahun 2009, serta peraturan perundang-undangan lain yang bersangkutan; M E N G A D I L I: 1. Menyatakan tidak dapat diterima permohonan kasasi dari Pemohon Kasasi PURDI E. CHANDRA tersebut; 2. Menghukum Pemohon Kasasi untuk membayar biaya perkara dalam tingkat kasasi ini sebesar Rp ,00 (lima juta rupiah); Demikianlah diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim pada Mahkamah Agung pada hari Rabu, tanggal 13 November 2013 oleh H. Suwardi, S.H., M.H., Hakim Agung yang ditetapkan oleh Ketua Mahkamah Agung sebagai Ketua Majelis, Soltoni Mohdally, S.H., M.H., dan Prof. Dr. Takdir Rahmadi, S.H., LL.M., Hakim-Hakim Agung, masing-masing sebagai Anggota, putusan tersebut diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum pada hari itu juga oleh Ketua dengan dihadiri oleh Anggota-Anggota tersebut dan oleh Reza Fauzi, S.H., C.N., Panitera Pengganti tanpa dihadiri oleh para pihak. Hal. 4 dari 5 hal. Put. No. 421 K/Pdt.Sus-Pailit/2013 Kepaniteraan M berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N h Agung Republi Telp : (ext.318) Halaman 4

5 Direktori Putusan M Anggota-Anggota, Ketua Majelis, ttd./ Soltoni Mohdally, S.H., M.H. ttd./ H. Suwardi, S.H., M.H. ttd./ Prof. Dr. Takdir Rahmadi, S.H., LL.M. Panitera Pengganti, Biaya-biaya Kasasi : 1. M e t e r a i.. Rp 6.000,00 ttd./ Reza Fauzi, S.H., C.N. 2. R e d a k s i.. Rp 5.000,00 3. Administrasi kasasi.. Rp ,00 Jumlah Rp ,00 UNTUK SALINAN MAHKAMAH AGUNG RI a/n. PANITERA PANITERA MUDA PERDATA KHUSUS (RAHMI MULYATI, SH., MH) Nip Hal. 5 dari 5 hal. Put. No. 421 K/Pdt.Sus-Pailit/2013 Kepaniteraan M berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N h Agung Republi Telp : (ext.318) Halaman 5

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia Direktori Putusan M P U T U S A N Nomor 2 K/Pdt.Sus-Pailit/2018 DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA M A H K A M A H A G U N G memeriksa perkara perdata khusus kepailitan prosedur renvoi pada
