BAB III METODE PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODE PENELITIAN"

Transkripsi

1 BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Jenis dan Lokasi Penelitian Jenis Penelitian Penelitian ini menggunakan penelitian eksperimen sungguhan (True Experiment) yaitu penelitian yang dilakukan untuk menyelidiki kemungkinan hubungan sebab-akibat dengan desain dimana secara nyata ada kelompok perlakukan dengan kontrol secara ketat. Dengan membandingkan antara kelas eksperimen, yaitu kelas yang menggunakan metode Pembelajaran Aktif tipe Quiz team dengan kelas kontrol yang menggunakan pendekatan pembelajaran konvensional. Selanjutnya kedua kelas dievaluasi untuk melihat perubahan/peningkatan yang terjadi terhadap hasil belajar IPA pada kelas IV setelah mendapat perlakuan metode Pembelajaran Aktif tipe Quiz team dengan yang belum mendapat perlakuan. Model eksperimen melalui 3 proses yaitu: 1. Memberikan pretest untuk mengukur variabel sebelum perlakuan atau perlakuan dilakukan. 2. Memberikan perlakuan eksperimen kepada para subyek yaitu berupa metode Pembelajaran Aktif tipe Quiz team pada mata pelajaran IPA kelas IV SD Negeri 1 Kecamatan Ngadirejo Kabupaten Temanggung. 3. Memberikan posttest untuk mengukur variabel terikat setelah perlakuan Tempat dan Waktu Penelitian Tempat Penelitian Penelitian ini akan dilaksanakan di SD Negeri 1 Ngadirejo Kecamatan Ngadirejo Kabupaten Temanggung pada kelas IV semester II tahun pelajaran 2011/ Waktu Penelitian Waktu pelaksanaan penelitian ini dari bulan Februari April 2012 dan dilakukan secara bertahap. Adapun tahapannya adalah: 19

2 20 1. Tahap persiapan Tahap ini mencakup judul, pembuatan proposal, pembuatan instrumen, permohonan izin serta survey di sekolah yang direncanakan sebagai tempat penelitian. 2. Tahap pelaksanaan Tahap ini mencakup kegiatan-kegiatan yang dilakukan di sekolah yang meliputi uji coba instrument dan pengambilan data. 3. Tahap penyusunan Yaitu tahap pengelolaan data dan konsultasi yang diikuti penyusunan laporan serta persiapan ujian dan penyusunan skripsi serta persiapan ujian. 3.2 Variabel yang akan diteliti Sugiyono (2010:2) mengemukakan variabel penelitian adalah suatu atribut atau sifat atau aspek dari orang maupun obyek yang mempunyai variasi tertentu. Suharsimi Arikunto (2010:161) berpendapat bahwa variabel penelitian ini adalah objek penelitian atau apa yang menjadi titik perhatian suatu penelitian. Dalam penelitian ini menggunakan dua variabel yaitu variabel bebas dan variabel terikat. Variabel bebas adalah variabel yang mempengaruhi variabel lain yang sifatnya berdiri sendiri. Variabel bebas dilambangkan dengan huruf X adalah metode pembelajaran aktif tipe quiz team. Tipe quiz team merupakan model pembelajaran aktif yang dikembangkan oleh Melvin L Silberman, berikut prosedur pembelajarannya : 1. Siswa dibagi ke dalam tiga kelompok besar. 2. Guru menjelaskan skenario pembelajaran. 3. Guru menyajikan materi pelajaran. 4. Guru meminta tim A untuk menyiapkan kuis jawaban singkat, sementara tim B dan tim C menggunakan waktu untuk memeriksa catatan mereka. 5. Tim A memberikan kuis kepada tim B. jika tim B tidak dapat menjawab pertanyaan, tim C segera menjawabnya. 6. Tim A mengarahkan pertanyaan berikutnya kepada anggota tim B atau tim C, dan mengulang proses tersebut.

3 21 7. Ketika kuisnya selesai, lanjutkan segmen kedua dari pelajaran dan mintalah tim B sebagai pemandu kuis. 8. Setelah tim B menyelesaikan kuisnya, lanjutkan dengan segmen ketiga. Variabel terikat adalah variabel yang dipengaruhi oleh variabel lain yang sifatnya berdiri sendiri. Variabel terikat dilambangkan dengan huruf Y yaitu hasil belajar. Hasil belajar adalah kemampuan yang dimiliki siswa setelah menerima pengalaman belajarnya dalam jangka waktu tertentu dan perubahan relative tetap dan dapat diukur kedalam tiga ranah yakni ranah kognitif, ranah afektif dan ranah psikomotoris. 3.3 Populasi dan Sampel Penelitian Populasi Populasi menurut Sugiyono (2010 : 117) adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas obyek atau subyek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya atau dengan kata lain sekumpulan orang atau subyek yang diamati. Jadi populasi bukan hanya orang, tetapi juga obyek dan benda-benda alam yang lain. Populasi juga bukan sekedar jumlah yang ada pada obyek/subyek yang dipelajari, tetapi meliputi seluruh karakteristik/sifat yang dimiliki oleh subyek/obyek itu. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV SD Negeri 1 Ngadirejo Kecamatan Ngadirejo Kabupaten Temanggung dengan jumlah populasi sebanyak 62 siswa Sampel Sampel menurut Sugiyono (2010 : 118) adalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi. Secara operasional merupakan bagian dari populasi untuk diteliti. Sampel dalam penelitian ini adalah semua populasi kelas IV SD Negeri 1 Ngadirejo, Kecamatan Ngadirejo Kabupaten Temanggung yaitu siswa kelas IVA sebagai kelas kontrol dan kelas IVB sebagai kelas eksperimen. Pengambilan sampel atas dasar ciri-ciri atau sifat-sifat tertentu. Yaitu

4 22 memilih kelas yang memiliki nilai rata-rata yang seimbang pada mata pelajaran IPA dengan cara uji homogenitas dan uji kesamaan rata-rata populasi. a. Uji Homogenitas Populasi Uji homogenitas bertujuan untuk mengetahui apakah sampel-sampel penelitian merupakan kelas sampel yang homogen. Hal ini sangat penting dilakukan, karena penelitian ini menggunakan penelitian sampel. Hasil penelitian sampel akan digeneralisasikan pada populasi penelitian. Maka sebelum memilih kelas eksperimen dilakukan dulu uji homogenitas. Data yang digunakan untuk menguji homogenitas sampel penelitian ini adalah nilah pretest mata pelajaran IPA dari kedua kelas. Uji kesamaan dua varians digunakan untuk menguji kesamaan (homogenitas) beberapa bagian sampel, yakni seragam tidaknya variansi sampelsampel yang diambil dari populasi yang sama. Homogenitas mensyaratkan kedua data harus berdistribusi normal. Karena kedua data dalam penelitian ini sudah memenuhi syarat yaitu berdistribusi normal maka dapat dilakukan uji homogenitas. Hipotesis dalam uji homogenitas ini adalah H O kedua varians populasi adalah sama, sementara H i kedua varians populasi adalah tidak sama. Sebagai dasar pengambilan keputusan hasil uji homogenitas adalah jika probabilitas > 0,05 maka H o diterima, sedangkan jika probabilitas < 0,05 maka H i yang diterima. b. Uji Kesamaan Rata-rata Sampel Untuk menentukan kelas yang akan dijadikan sampel, selain homogen juga harus mempunyai kesamaan rata-rata populasi. Kesamaan rata-rata populasi diuji dengan rumus Analis Varians.

5 23 Tabel 3.1 Data Siswa Kelas IV SD Negeri 1 Ngadirejo Kecamatan Ngadirejo Kabupaten Temanggung Tahun 2011/2012 Kelas Laki-laki Perempuan Jumlah Kelas Kontrol Kelas IV A Kelas Eksperimen lv B Jumlah keseluruhan siswa 3.4 Teknik dan Pengumpulan Data Penelitian ini menggunakan teknik tes. Teknik ini digunakan peneliti untuk mengetahui hasil belajar kognitif siswa pokok bahasan perubahan lingkungan fisik dan pengaruhnya terhadap daratan. Jenis tes yang digunakan tes obyektif berupa pilihan ganda. Penelitian ini juga menggunakan teknik dan alat pengumpulan data menggunakan dokumentasi Instrument Pengumpulan Data Instrumen pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah soal pilihan ganda.. Metode yang digunakan adalah metode achievement test atau tes hasil belajar/prestasi. Jenis tes yang digunakan tes sumatif berupa pilihan ganda yang terdiri dari pretest dan posttest. Berikut adalah kisi-kisi soal tes untuk mengukur hasil belajar :

6 24 Tabel Kisi-kisi Soal Tes IPA No. Standar Kompetensi (SK) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Item Soal 8. Memahami perubahan lingkungan fisik dan pengaruhnya terhadap daratan. 8.1 Menjelaskan pengaruh perubahan lingkungan fisik terhadap daratan ( erosi, abrasi, banjir dan longsor) Mendeskripsikan berbagai penyebab perubahan lingkungan fisik Mengidentifikasi berbagai bencana alam yang menyebabkan terjadinya perubahan lingkungan fisik daratan. 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8 9, 10, 11, 12, 13, 14, 15, 16, 17, 18, menyebutkan cara pencegahan kerusakan lingkungan. 20, 21, 22, 23, 24, Uji Coba Instrumen Penilaian Uji Validitas Soal Tes Validitas menurut Suharsimi Arikunto (2010 : 211) adalah suatu ukuran yang menunjukkan tingkat-tingkat kevalidan suatu instrumen. Suatu Instrumen yang valid mempunyai validitas tinggi.sebuah instrumen dinyatakan valid apabila mampu mengukur apa yang diinginkan dan dapat mengungkap data dari variabel yang diteliti secara tepat. Uji validitas dilakukan oleh bantuan SPSS 16,0. Dasar pengambilan keputusan item yang valid berdasarkan kriteria Sugiyono (2010) mengemukakan bahwa suatu item instrument penelitian dianggap valid

7 25 jika memiliki koefisien corrected item to total correlation 0,3. Katagori inilah yang digunakan untuk menentukan apakah item valid atau tidak. Berdasarkan uji validitas, ternyata tidak semua item instrumen dinyatakan valid, dari 25 soal ada 5 yang tidak valid yaitu soal no (1,6, 14, 17, 22) dan ada 20 soal yang dinyatakan validyaitu soal no (2, 3, 4, 5, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13, 15, 16, 18, 19, 20, 21, 23, 24, 25). Hal ini terlihat tidak semua item instrumen mempunyai koefisien corrected item to total correlation 0,3. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat dilampiran Uji Reliabilitas Soal Tes Reliabilitas adalah ukuran konsistensi internal dari indikator-indikator sebuah variabel bentukkan yang menunjukkan derajad sampai dimana masing-masing indikator itu mengindikasikan sebuah variabel bentukan yang umum. Uji reliabilitas dimaksudkan untuk melihat konsistensi instrumen. Uji reliabilitas dilakukan oleh bantuan SPSS 16,0. Reliabilitas dapat diartikan sejauh mana instrumen dapat dipercaya untuk digunakan sebagai alat pengumpul data karena instrument sudah baik, Suharsimi (2010 : 221). Uji reliabilitas penelitian dilakukan dengan menggunakan uji statistik cronbach alpha. Suatu konstruk dikatakan reliabel jika memberikan nilai cronbach alpha > 0,7 yang dikemukakan oleh Sekaran dalam Tony Wijaya (2009 :110). Tabel 3.4 Hasil Analisis Uji Reliabilitas Kelas Eksperimen Dan Kelas Kontrol Reliability Statistics Cronbach's Alpha N of Items

8 26 Uji reliabilitas dilakukan terhadap instrument yang digunakan dalam penelitian. Berdasarkan uji statistik cronbach alpha, nilai reliabilitas yang dapat diterima harus lebih dari 0,7. Uji reliabilitas yang sudah dilakukan, nilai reliabilitasnya sebesar 0,935 > 0,7 ini berarti instrument reliabel. 3.5 Analisis Data Data yang terkumpul dari hasil pretes dan posttes pada kelompok kontrol dan kelompok eksperimen dilakukan pengujian perbedaan rata-rata. Untuk menguji perbedaan rata-rata dipakai Uji-t ragam sama yang dilakukan dengan bantuan SPSS. Uji-t ragam sama untuk mengetahui sejauh mana keberhasilan metode pembelajaran aktif tipe quiz team untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Untuk menguji signifikasi perbedaan mean antar kelompok eksperimen dan kelompok kontrol analisis data yang digunakan adalah uji-t. Uji-t digunakan untuk menguji signifikasi perbedaan mean antara kelas eksperimen dan kelas kontrol. Agar kesimpulan yang diambil tidak menyimpang maka syarat dari uji-t adalah uji normalitas. Uji normalitas digunakan untuk mengetahui distribusi data yang didapat dari peneliti. Jika distribusi normal maka digunakan statistik parametik. Uji normalitas dalam penelitian ini menggunakan SPSS 16,0 (Statistic Product and Service Solution). Data normal jika harga signifikasi > 0,05 (5%).

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Jenis dan Desain Penelitian 3.1.1 Jenis Penelitian Penelitian ini menggunakan penelitian eksperimen kuasi yang berfungsi untuk mengetahui ada tidaknya hubungan sebab akibat
