BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Penerapan Model Pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind mapping dalam

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Penerapan Model Pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind mapping dalam"

Transkripsi

1 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN Pada bab ini akan dikemukakan secara rinci hasil penelitian tentang Penerapan Model Pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind mapping dalam Pembelajaran Fisika Siswa Kelas VIII MTsN 04 Kota Padang, yang meliputi deskripsi data, analisis data, pembahasan dan keterbatasan penelitian. A. Deskripsi Data Penelitian yang telah dilakukan di MTsN 04 Kota Padang melalui dua kelas sampel (kelas VIII), satu kelas sebagai kelas eksperimen VIII 1 dan satu lagi sebagai kelas kontrol VIII 3 yang ditinjau dari segi ranah kognitif, afektif psikomotor sebagaimana yang tertera dibawah ini. 1. Pembelajaran di Kelas Eksperimen Pelaksanaan pembelajaran dikelas eksperimen, tahap awal guru mengkondisikan siswa, mengabsen siswa, menyampaikan tujuan pembelajaran dan memberi apersepsi dan motivasi, selanjutnya memperkenalkan cara dan langkah-langkah pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind mapping serta menyampaikan pembagian kelompok, Langkah-langkah proses pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind mapping yang dilakukan oleh guru adalah, guru mengarahkan siswa dalam menggali konsep awal siswa dengan menghadapkan siswa pada 70

2 71 fenomena alam yang sering dijumpai, kemudian guru membagi siswa beberapa kelompok, guru mengajak siswa berkelompok untuk melakukan percobaan, dan mengarahkan siswa melakukan percobaan yang dalam LKPD, guru membimbing dan memperhatikan kegiatan siswa, kemudian guru mengungkapkan salah satu konsep awal dan membandingkan dengan percobaan yang dilakukan, kemudian dengan bimbingan guru, siswa mendiskusikan hasil percobaan. Pada kelas eksperimen siswa duduk berkelompok, masing-masing kelompok berjumlah empat dan ada yang lima orang. Kegiatan siswa dalam pembelajaran di kelas eksperimen mengalami peningkatan baik dari segi aktivitas maupun dari segi keterlibatan sosial. mereka secara langsung terlibat dalam proses pembelajaran. 2. Pembelajaran di Kelas Kontrol Pelaksanaan pembelajaran dikelas kontrol, guru mengajar dengan pembelajaran konvensional. Kegiatan pembelajaran pada kelas ini diawali dengan mengkondisikan siswa, menyampaikan tujuan pembelajaran, mencek absensi siswa, kemudian memberikan apersepsi dan motivasi. selanjutnya pada kegiatan inti guru menyampaikan materi dengan cara menerangkan suatu konsep, dan sesekali memberikan contoh soal aplikasi konsep. Kemudian guru meminta siswa mengerjakan latihan soal yang ada dari buku paket. Suasana kelas pada saat guru memberikan latihan cukup tenang dan ada juga siswa yang berjalan untuk melihat pekerjaan temannya yang lain. Namun tidak sedikit siswa yang tidak mampu

3 72 menjawab soal yang telah diberikan walaupun itu hanya menggunakan rumus yang telah disampaikan. Ada sebagian siswa yang menjawab dengan benar, namun ketika ditanya dengan soal berbeda mereka bingung dan tidak mampu menjawab. Langkah-langkah ini juga diterapkan pada pertemuan selanjutnya sampai pertemuan terakhir. Jadi dapat disimpulkan bahwa pembelajaran pada kelas kontrol hanya berpusat pada guru (teacher centre) sehingga siswa sedikit melakukan aktivitas belajar. Hal ini yang menyebabkan suasana kelas menjadi fakum dan pembelajaran tidak berkesan sehingga cepat terlupakan oleh siswa. Pada kelas kontrol terlihat banyak siswa yang gelisah menyelesaikan soal tes tersebut. Hasil belajar yang diperoleh pada kelas eksperimen jauh lebih tinggi dibandingkan hasil belajar yang diperoleh pada kelas kontrol. Berdasarkan penelitian yang telah dilaksanakan pada kelas sampel, maka diperoleh data hasil belajar fisika siswa. Data pada penelitian ini hanya dibatasi pada aspek kognitif, afektif dan psikomotor yakni berupa data hasil belajar fisika siswa yang diperoleh dari tes akhir pada pokok bahasan getaran dan gelombang. Sedangkan afektif dan psikomotor adalah menilai bagaimana sikap siswa selama pembelajaran, apakah siswa tersebut berperan aktif atau tidak melalui lembar observasi. Masingmasing sikap siswa tersebut diberikan skor. Jumlah soal pada tes akhir

4 73 sebanyak 10 buah soal essay. Rancangan penelitian yang digunakan memakai pola randomized control group only design yakni dengan memberi perlakukan kepada kelas eksperimen berupa model pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind mapping, sementara pada kelas kontrol tanpa diberi perlakukan, dalam artian pada kelas kontrol pembelajaran bersifat konvensional (seperti yang selama ini dilakukan oleh guru). a. Kompetensi Pengetahuan Tes pemahaman konsep peserta didik pada kelas eksperimen diikuti oleh 32 orang peserta didik dan kelas kontrol 34 orang peserta didik. Deskripsi data tes akhir yang diberikan pada kedua kelas sampel disajikan dalam bentuk nilai peserta didik dengan rentang nilai Hasil yang diperoleh dapat dilihat pada Tabel 4.1 berikut : Tabel. 4.1 Data Hasil tes akhir kelas Eksperimen dan Kontrol Kelas Eksperimen (VIII 1 ) Kelas Kontrol (VIII 3 ) No Nilai Jumlah Siswa Nilai Jumlah Siswa Yang tidak 19 orang Yang tidak tuntas 8 Orang tuntas 24 Yang tuntas Orang Yang tuntas 15 orang KKM 80 KKM 80

5 74 Tabel 4.1 menyajikan informasi lengkap yang dapat membedakan pemahaman konsep peserta didik pada kelas eksperimen dan kelas kontrol berdasarkan statistik deskriptif. Tabel di atas menyajikan informasi bahwa pada kelas eksperimen yang terdiri atas 32 peserta didik dalam satu kelas, nilai terendah yang diperoleh peserta didik adalah 65, sedangkan nilai tertinggi yang dicapai peserta didik adalah 98, dengan rata-rata hasil belajar 82,78. Peserta didik yang memperoleh nilai di bawah Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) yang telah ditentukan yaitu pada kelas eksperimen sebanyak 24 orang, sedangkan peserta didik yang memperoleh nilai 80 sebanyak 8 orang. Berarti pada kelas eksperimen 24 orang peserta didik sudah mencapai Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM). Dilihat pada kelas kontrol, juga menyajikan informasi statistik deskriptif yang lengkap. Kelas kontrol terdiri dari 34 peserta didik dalam satu kelas. hasil belajar peserta didik memiliki rata-rata 78,72 dengan nilai tertinggi 94 dan nilai terendahnya adalah 60. Tabel 4.2 juga memberikan informasi bahwa peserta didik yang memperoleh nilai rata-rata di bawah Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) yang telah ditentukan yaitu 80 sebanyak sebanyak 15 orang, sedangkan peserta didik yang memperoleh nilai 80 sebanyak 19 orang. Berarti pada kelas kontrol hanya 15 orang yang sudah mencapai Kriteria Ketuntasan Minimal.

6 75 Berdasarkan Tabel 4.1 dapat dibuat Tabel perbandingan seperti pada Tabel 4.2 berikut: Tabel 4.2 Hasil Tes Akhir Kedua Kelas Sampel No Statistik Kelas eksperimen Kelas kontrol 1 N X 82,78 78,72 3 Max Min S 8,06 9,88 6 S 2 64,99 97,74 Berdasarkan Tabel 4.2 terlihat hasil belajar fisika peserta didik kelas eksperimen yang diajar dengan metode inkuiri terbimbing disertai mind mapping memiliki nilai rata-rata 82,78 dengan nilai tertinggi yang diperoleh peserta didik adalah 98 dan nilai terendahnya adalah 65. Sementara pada kelas kontrol hasil belajar peserta didik memiliki rata-rata 78,72 dengan nilai tertinggi 94 dan nilai terendahnya adalah 60 dan simpangan baku/standar deviasi (S) kelas eksperimen adalah 8,06 beserta ragamnya (S 2 ) 64,99 dan pada kelas kontrol simpangan baku/standar deviasi (S) adalah 9,88 beserta ragamnya (S 2 ) 97,74. Dari nilai rata-rata hasil belajar fisika kedua kelas sampel, terlihat kelas eksperimen memiliki rata-rata lebih tinggi daripada kelas kontrol. b. Kompetensi Sikap Data hasil belajar kompetensi sikap selama penelitian dapat dilihat pada 4.3 dan 4.4 berikut:

7 76 Tabel 4.3 Data Penelitian Kompetensi Sikap Siswa Kelas Eksperimen Tabel 4.4 Data Penelitian Kompetensi Sikap Siswa Kelas Kontrol Mau Pertemuan Mau Mau Mau melibatkan Ratarata menerima menanggapi menghargai diri dalam sistem 1 86,80 72,22 70,13 72,92 75, ,58 75,69 71,52 79,86 79, ,36 76,39 77,78 81,94 82, ,75 77,78 78,47 88,19 84, ,44 83,33 84,72 91,67 88,54 Rata-rata 91, ,52 82,92 81,97 (Sumber: Lampiran XI) Mau Pertemuan Mau Mau Mau melibatkan Ratarata menerima menanggapi menghargai diri dalam sistem 1 75,73 60,29 64,70 51,47 63, ,47 61,76 65,44 52,21 63, ,90 63,24 66,17 52,94 65, ,30 63,39 67,65 54,41 66, ,56 64,70 69,12 55,15 68,38 Rata rata 79,99 62,67 66,61 53,24 65,53 (Sumber: Lampiran XII) Tabel 4.3 dan 4.4 di atas dapat dilihat proporsi penilaian siswa aspek afektif pada kelas eksperimen lebih tinggi dari pada kelas kontrol. Hal ini menunjukan bahwa penilaian afektif siswa di kelas eksperimen lebih tinggi dari pada kelas kontrol (Lampiran XI dan XII).

8 77 c. Kompetensi Keterampilan Data hasil belajar aspek psikomotor selama penelitian dapat dilihat pada tabel 4.5 dan tabel 4.6 berikut : Tabel 4.5 Data Penelitian Kompetensi Keterampilan Kelas Eksperimen Pertemuan I II III IV V Rata- Rata 1 87,5 84,37 90,63 81,25 84,37 85, ,25 68,75 78,12 78,12 87,5 78, ,62 71, ,37 84,37 81, ,13 81,25 84,37 68,75 77,5 5 90,62 71, ,37 84,37 81,22 Rata-rata 84,99 74,99 80,00 82,49 81,87 80,86 (Sumber Lampiran XVI ) Tabel 4.6 Data Penelitian Kompetensi Keterampilan Kelas Kontrol Pertemuan I II III IV V Rata- Rata 1 79,41 55,88 52,94 52, , ,42 71,42 47,05 47,05 47,05 56, ,35 73,52 44,11 44,11 47,05 58, ,52 73,52 70,58 67,64 73,52 71, ,35 73,52 44,11 44,11 47,05 56,79 Rata-rata 77,81 69,57 51,75 51,17 52,93 60,35 (Sumber Lampiran XVII) Tabel 4.5 dan 4.6 di atas dapat dilihat proporsi penilaian siswa aspek psikomotor pada kelas eksperimen lebih tinggi dari pada kelas kontrol. Hal ini menunjukan bahwa penilaian aktivitas siswa di kelas eksperimen lebih tinggi dari pada kelas kontrol (Lampiran XVI dan Lampiran XVII).

9 78 B. Analisis Data 1. Kompetensi Pengetahuan Untuk menguji hipotesis terlebih dahulu dilakukan uji normalitas dan uji homogenitas variasi terhadap hasil belajar fisika kelas sampel. a. Uji Normalitas Tes Akhir Untuk meguji apakah data berdistribusi normal atau tidak digunakan uji Lilliefors terhadap tes hasil belajar kedua kelas sampel. Setelah dilakukan perhitungan pada kedua kelas sampel diperoleh hasil yang dilihat pada Tabel 4.7. Tabel 4.7. Hasil Uji Normalitas Tes Akhir Kelas Sampel Kelas N L0 Ltabel Kesimpulan Keterangan L0 Ltabel Eksperimen 32 0,0917 0,1542 Data normal L0 Ltabel Kontrol 34 0,1384 0,1477 Data normal Data di atas menunjukkan bahwa L0 Ltabel, baik untuk kelas eksperimen maupun kelas kontrol. Ini berarti kelas sampel berasal dari populasi yang berdistribusi normal. Untuk lebih jelasnya lihat (Lampiran XIV dan XV). b. Uji Homogenitas Tes Akhir Uji homogenitas ini bertujuan untuk melihat apakah kedua kelas sampel mempunyai varians yang homogen atau tidak. Kriteria

10 79 pengujian, jika F hitung <F tabel, maka kedua sampel mempunyai varians yang homogen. Setelah melakukan uji normalitas maka dilakukan uji homogenitas pada kelas sampel diperoleh Fhitung 0,81 pada 0,05, dk 33,36. Diperoleh F 1,78 dari daftar pembilang tabel distribusi F, dengan demikian F F. Hal ini menunjukkan hitung tabel bahwa kedua kelas sampel memiliki varians yang homogen. Perhitungan lebih jelas dapat dilihat pada (Lampiran X). c. Uji Hipotesis Data diketahui berdistribusi normal dan homogen, maka langkah selanjutnya adalah melakukan pengujian hipotesis melalui uji-t (lihat lampiran XXI). Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini adalah keterampilan proses fisika siswa kelas VIII MTsN 04 Kota Padang lebih baik dengan model pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind mapping dibandingkan dengan pembelajaran konvensional. Berdasarkan analisis uji-t pada tes akhir diatas diperoleh t 6,27 hitung sedangkan dari tabel nilai t (0,95)(67) =1,67 pada taraf nyata 0,05 pada taraf kepercayaan 95%. Berdasarkan data diatas t t dimana hitung tabel harga t hitung berada diluar daerah penerimaan. Berarti hasil belajar fisika siswa kelas VIII MTsN 04 Kota Padang lebih baik dengan model pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind mapping dibandingkan dengan pembelajaran konvensional.

11 80 2. Kompetensi Sikap Data hasil belajar siswa kompetensi sikap yang diperoleh melalui pengamatan pada setiap pertemuan. Penilaian kompetensi sikap siswa dicatat oleh peneliti untuk kelas eksperimen dan kelas kontrol, seperti yang terlampir pada lampiran XI, terlihat bahwa rata-rata nilai untuk indikator mau menerima kelas eksperimen 91,39 dan kelas kontrol 79,99. Berarti nilai kelas eksperimen lebih tinggi dibandingkan kelas kontrol. Kemudian pada indikator menanggapi rata-rata kelas eksperimen 77,08 sedangkan kelas kontrol 62,67. Ini juga menunjukkan rata-rata kelas eksperimen lebih tinggi dari pada kelas kontrol. Berikutnya pada indikator menghargai rata-rata pada kelas eksperimen 76,52 dan kelas kontrol 66,61 juga menunjukkan rata-rata kelas eksperimen lebih tinggi dari kelas kontrol. Selanjutnya pada indikator mau melibatkan diri dalam sistem (bekerja sama) rata-rata kelas eksperimen 82,92 sedangkan kelas kontrol 53,24. Juga menunjukkan rata-rata kelas eksperimen lebih tinggi dibandingkan kelas kontrol. Secara keseluruhan dari keempat indikator dapat dikatakan bahwa kelas eksperimen memiliki nilai rata-rata yang lebih tinggi dibandingkan kelas kontrol. Sehingga dapat dinyatakan bahwa terdapat peningkatan, dimana hasil belajar fisika siswa kelas VIII lebih baik dengan model pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind mapping dibandingkan menggunakan pembelajaran konvensional.

12 Nilai rata-rata 88,8 75,73 75,47 80,9 89,58 82,3 84,56 92,36 93,75 94,44 81 Secara grafik, perbedaan kelas eksperimen dan kontrol akan dapat terlihat seperti yag ditampilkan pada grafik-grafik dibawah ini: a. Aspek Mau Menerima Penilaian aspek afektif siswa dalam hal menerima yang pada penelitian dikhususkan pada kategori, mau menghadiri, mau mendengarkan dan tidak mau mengganggu pada kelas eksprimen lebih baik dari kelas kontrol. Hal ini terlihat dari hasil observasi sejak pertemuan pertama dan selanjutnya. Capaian kelas eksperimen jauh lebih besar dari pada kelas kontrol, dapat dilihat pada gambar 4.2 berikut ini: Kelas Eksperimen Kelas kontrol Pertemuan Gambar 4.2 Grafik aspek afektif siswa aspek mau menerima b. Aspek Mau Menanggapi Penilaian aspek afektif siswa dalam hal mau menanggapi yang pada penelitian dikhususkan pada kategori, mau memberikan pendapat, ikut mengusulkan, dan mau menjawab pertanyaan. Aspek mau

13 Nilai rata-rata 72,22 60,29 61,76 75,69 63,24 63,39 64,7 76,39 77,78 83,33 82 menanggapi pada kelas ekperimen lebih baik dari kelas kontrol, dapat dilihat pada gambar 4.3 berikut ini: Kelas Eksperimen Kelas kontrol Pertemuan Gambar 4.3 Grafik aspek afektif siswa aspek mau menanggapi c. Aspek Mau Menghargai Penilaian aspek afektif siswa dalam hal mau menghargai yang pada penelitian ini penulis dikhususkan pada tiga kategori yaitu, mau menunjukkan perhatian yang mendalam tentang suatu topik/masalah, mempelajari dengan sungguh-sungguh, dan mau berkerja sama. Pada Aspek ini juga kelas eksperimen lebih baik dari kelas kontrol, dapat dilihat pada gambar 4.4 berikut ini:

14 Nilai rata-rata 72,92 51,47 52,21 79,86 52,94 54,41 55,15 81,94 88,19 91,67 Nilai rata-rata 70,13 64,7 65,44 71,52 66,17 67,65 69,12 77,78 78,47 84,72 83 Kelas Eksperimen Kelas kontrol Pertemuan Gambar 4.4 Grafik aspek afektif siswa aspek smau menghargai d. Aspek Melibatkan Diri Dalam Sistem Penilaian aspek afektif dalam hal melibatkan diri dalam sistem yang pada penelitian ini dikhususkan pada kategori, mau melibatkan diri secara efektif dalam kelompok, mau menerima tanggung jawab dan mau mengorbankan waktu, tenaga, pikiran untuk sesuatu yang diyakini. Pada aspek ini juga kelas eksperimen labih baik dari kelas kontrol, dapat dilihat pada gambar 4.4 berikut ini: Kelas Eksperimen Kelas kontrol Pertemuan Gambar 4.5 Grafik aspek afektif siswa mau melibatkan diri dalam sistem.

15 84 Berdasarkan grafik aspek-aspek afektif siswa pada aspek mau menerima, mau menanggapi, mau menghargai, dan mau melibatkan diri dalam sistem kelas eksperimen lebih baik dari kelas kontrol. 3. Kompetensi Keterampilan Data yang diperoleh melalui lembar observasi untuk melihat aktivitas siswa, akan dihitung persentase aktivitas belajar siswa dalam setiap kali pertemuan. Persentase aktivitas dihitung dengan rumus (Sudjana, 2006:131). Masing-masing persentase aktifitas pada setiap indikator dimasukkan ke tabel dengan membandingkan antara kelas eksperimen dan kelas kontrol. Analisis data aspek psikomotor dengan beberapa indikator siswa ini dideskripsikan dalam diagram batang untuk setiap aspek penilaian. Bentuk diagram batang aspek psikomotor siswa dalam pembelajaran fisika siswa adalah sebagai berikut : a. Siswa yang terampil dalam mempersiapkan alat. Persentase siswa yang melakukan aspek psikomotor dengan indikator siswa yang terampil dalam mempersiapkan alat pada kegiatan ini disajikan dalam grafik berikut :

16 Nilai rata-rata 87,5 79,41 71,42 81,25 82,35 73,52 82,35 90, ,62 85 Gambar 4.5: Grafik Siswa Yang Terampil Dalam Mempersiapkan Alat Kelas Eksperimen Kelas kontrol Pertemuan Grafik diatas, dapat dilihat pada setiap pertemuan aspek psikomotor dengan indikator siswa siswa yang terampil dalam mempersiapkan alat, pada kelas eksperimen lebih tinggi dari pada kelas kontrol. Pada kelas eksperimen persentase rata-rata pada kegiatan ini adalah = 84,99 sedangkan kelas kontrol = 77,81. b. Siswa dapat melaksanakan percobaan sesuai prosedur. Persentase siswa yang melakukan aspek psikomotor dengan indikator siswa dapat melakukan percobaan sesuai prosedur pada kegiatann ini disajikan dalam gambar berikut :

17 Nilai rata-rata 84,37 55,88 71,42 68,75 73,52 73,52 73,52 71,87 78,13 71,87 86 Gambar 4.6 : Grafik Siswa dapat melaksanakan percobaan sesuai prosedur Kelas Eksperimen Kelas kontrol Pertemuan Grafik diatas, dapat dilihat pada setiap pertemuan aspek psikomotor siswa dengan indikator siswa dapat melaksanakan percobaan sesuai prosedur, pada kelas eksperimen lebih tinggi dari pada kelas kontrol. Pada kelas eksperimen persentase rata-rata pada kegiatan ini adalah = 74,99 sedangkan kelas kontrol = 69,57. c. Kerja sama dalam kelompok. Persentase siswa yang melakukan aspek psikomotor dengan indikator kerja sama dalam kelompok pada kegiatan ini disajikan dalam gambar berikut:

18 Nilai rata-rata 90,63 52,94 47,05 78,12 44,11 70,58 44, , Gambar 4.7 : Grafik Kerja sama dalam kelompok. Kelas Eksperimen Kelas kontrol Pertemuan Grafik diatas, dapat dilihat pada setiap pertemuan aspek psikomotor siswa dengan indikator kerja sama dalam kelompok, pada kelas eksperimen lebih tinggi dari pada kelas kontrol. Pada kelas eksperimen persentase rata-rata pada kegiatan ini adalah = 80,00, sedangkan kelas kontrol = 51,75. d. Siswa mampu merapikan alat. Persentase siswa yang melakukan aspek psikomotor dengan indikator siswa mampu merapikan alat pada kegiatan ini disajikan dalam gambar berikut :

19 Nilai rata-rata 81,25 52,94 47,05 78,12 44,11 67,64 44,11 84,37 84,37 84,37 88 Gambar 4.8: Grafik Siswa Mampu Merapikan Alat. Kelas Eksperimen Kelas kontrol Pertemuan Grafik diatas, dapat dilihat pada setiap pertemuan aspek psikomotor siswa dengan indikator siswa mampu merapikan alat, pada kelas eksperimen lebih tinggi dari pada kelas kontrol. Pada kelas eksperimen persentase rata-rata pada kegiatan ini adalah = 82,49 sedangkan kelas kontrol = 51,75. e. Membuat kesimpulan dari materi pelajaran dengan baik. Persentase siswa yang melakukan aspek psikomotor dengan indikator membuat kesimpulan dari materi pelajaran dengan baik pada kegiatan ini disajikan dalam gambar berikut :

20 Nilai rata-rata 50 47,05 84,37 87,5 47,05 73,52 47,05 84,37 68,75 84,37 89 Gambar 4.9: Membuat Kesimpulan Dari Materi Pelajaran Dengan Baik. Kelas Eksperimen Kelas kontrol Pertemuan Grafik diatas, dapat dilihat pada setiap pertemuan aspek psikomotor siswa dengan indikator siswa mampu membuat kesimpulan pelajaran dengan baik, pada kelas eksperimen lebih tinggi dari pada kelas kontrol. Pada kelas eksperimen persentase rata-rata pada kegiatan ini adalah = 81,87 sedangkan kelas kontrol = 52,93. Dapat disimpulkan bahwa aspek psikomotor pada kelas eksperimen dengan menggunakan dengan pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind mapping lebih baik dari pada yang menggunakan pembelajaran konvensional. (Lampiran XVI dan Lampiran XVII)

21 90 Tabel 4.8 Rata-Rata Penilaian Kompetensi Keterampilan Nilai ratarata Ket Indikator kelas eksperimen 1 84,99 Sangat Berhasil Nilai rata-rata kelas kontrol Ket 77,81 Berhasil 2 74,99 Berhasil 69,57 Berhasil 3 80,00 Berhasil 51,75 Berhasil 4 82,49 Sangat 51,75 Berhasil Berhasil 5 81,87 Berhasil 52,93 Berhasil Rata-rata 80,66 50,37 Lihat tabel 4.5 dan 4.6 Tabel 4.8 diatas terlihat bahwa kelas eksperimen pada aspek Psikomotor lebih tinggi nilainya dibandingkan dengan kelas kontrol, dimana kelas eksperimen mendapat 2 kriteria sangat berhasil sedangkan kelas kontrol mendapat kiteria berhasil. C. Pembahasan Pembelajaran yang menerapkan Pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind mapping merupakan suatu model pembelajaran yang dapat meningkatkan hasil dan aktivitas belajar siswa, sehingga pembelajaran yang berlangsung tidak terkesan kaku. Pada pembelajaran ini siswa dituntut lebih banyak melakukan optimalisasi aktivitas belajar. Ketika penulis menerapkan pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind mapping, siswa lebih aktif, lebih banyak melakukan diskusi dengan teman sekelompoknya, sehingga apabila siswa mempelajari teori akan lebih mudah mengingat dan pembelajaran terkesan lebih menarik sebab pelakunya sendiri

22 91 adalah siswa itu sendiri, dan hasil observasi yang penulis lakukan di kelas VIII 1 MTsN 04 Kota Padang, penulis melakukan wawancara kepada beberapa siswa dan didapatkan hasil bahwa pembelajaran itu akan lebih menarik apabila dalampembelajaran diikut sertakan siswa, sehingga siswa menganggap pembelajaran yang dilakukan terkesan menyenangkan. tentulah akan berdampak buruk pada hasil belajar. Sementara pada kelas kontrol siswa mengalami beberapa kendala misalnya bimbingan yang diberikan sedikit dan kerja sama antar siswa kurang, sehingga siswa untuk beberapa kalangan siswa yang lemah mengalami kesulitan dalam mengikuti proses pembelajaran dan memahami materi pembelajaran. Dengan beberapa kendala tersebut, maka pembelajaran Hasil penelitian yang telah penulis lakukan di kelas VIII MTsN 04 Kota Padang, hal ini dapat dilihat dari capaian kelas sampel dan ketiga aspek kompetensi sikap (afektif), kompetensi keterampilan (psikomotor). Kompetensi pengetahuan (kognitif), dimana kelas eksperimen lebih baik dari kelas kontrol. Ditinjau dari kompetensi sikap (afektif), sikap mau menerima, mau menanggapi, mau menghargai, serta mau melibatkan diri dalam sistem terlihat bahwa selama proses pembelajaran kelas eksperimen lebih aktif dari pada kelas kontrol. Kelas eksperimen mendapatkan kriteria sangat baik (A) dengan ratarata (91,39) untuk aspek mau menerima, mau menanggapi (77,08), mau menggargai (76,52), mau melibatkan diri dalam sistem (82,92), sedangkan kelas kontrol mendapatkan kriteria baik (B) dengsn rata-rata (79,99) untuk

23 92 aspek mau menerima, mau menaggapi (62,67), mau menghargai (66,61), mau melibatkan diri dalam sistem (53,24). Ini menunjukkan selama proses pembelajaran sikap sosial siswa meningkat, sehingga sangat mendukung hhasil belajar pada aspek kompetensi sikap. Penilain aspek psikomotor ditunjukkan dengan tingginya rata-rata aspek keterampilan siswa dikelas eksperimen dari pada kelas kontrol. Kelas eksperimen mendapat kriteria sangat baik (A) dengan rata-rata (80,66) untuk mempersiapkan alat dan bahan (rata-rata 84,99), melakukan pengukuran (rata rata 74,99), mengambil data (rata-rata 80,00), menyelesaikan percobaan (ratarata 82,49), dan membuat kesimpulan (rata-rata 81,87), sedangkan kelas kontrol mendapatkan kriteria baik (B) dengan rata-rata (60,76), untuk mempersiapkan alat dan bahan (77,81), melakukan pengukuran (rata-rata 69,57), mengambil data (rata-rata 51,75), menyelesaikan percobaan (rata-rata 51,75), dan membuat kesimpulan (rata-rata 52,93). Ini menunjukkan bahwa rata-rata kelas eksperimen lebih tinggi dari kelas kontrol, sehingga sangat mendukung hasil belajar pada aspek psikomotor. Penilaian aspek kognitif ditunjukkan dengan tingginya rata-rata aspek kognitif siswa dikelas eksperimen dari pada rata-rata nilai siswa dikelas kontrol untuk setiap aspek yang dinilai (82,78 > 78,72). Berdasarkan analisis data dengan uji-t diperoleh, t hitung = 6,27 > t taabel = 1,67 pada taraf nyata 0,05. Hasil perhitungan tersebut menunjukkan bahwa t hitung dan t tabel, sehingga H 0 ditolak dan H 1 diterima. Artinya hasil belajar fisika siswa yang diajarkan dengan menggunakan metode pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind map lebih

24 93 tinggi dibandingkan dengan hasil belajar fisika siswa yang diajarkan secara konvensional pada kelas VIII MTsN 04 Kota Padang. Dengan nilai rata-rata kelas eksperimen 80,66 dan pada kelas kontrol memiliki rata-rata 50,37, terlihat bahwa keterampilan proses fisika siswa lebih baik pada kelas eksperimen yang menggunakan pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind mapping dengan kelas kontrol yang menggunakan model pembelajaran konvensioanal. Apabila dibandingkan dengan penelitian relevan yang sebelumnya ternyata sama-sama dapat meningkatkan hasil belajar siswa, dimana peneliti sebelumnya untuk meningkatkan hasil belajar fisika siswa di SMPN 3 Kota Bemgkulu, sementara penulis membandingkan pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind mapping antara pembelajaran dengan pembelajaran konvensional. Setelah penulis melakukan penelitian dengan menerapkan pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind mapping sebagai model pembelajaran yang berorientasi pada keterampilan proses sains dan mengungkapkan gagasan siswa dibentuk oleh enam unsur yang diawali oleh orientasi, merumuskan masalah, merumuskan hipotesis, mengumpulkan data, menguji hipotesis dan merumuskan kesimpulan. Pada setiap tahap perhatian dipusatkan pada sebagian besar siswa (Marlinasari:2008). Keuntungan dari inkuiri terbimbing disertai mind mapping ini adalah dapat membiasakan siswa belajar mandiri dalam memecahkan masalah, menciptakan aktifitas dan kreatifitas siswa, membiasakan siswa berfikir dan bertindak

25 94 ilmiah, menciptakan suasana belajar lebih bermakna, memperlihatkan adanya keterkaitan fisika dengan lingkungan, menjadikan fisika sebagai pelajaran yang disenangi dan dinantikan siswa, tidak lagi sebagai pelajaran yang menakutkan. Inkuiri terbimbing disertai mind mapping memiliki ciri-ciri sebagai berikut: dilandasi oleh pandangan konstruktivisme, pembelajaran berpusat pada siswa, melakukan aktivitas hands on dan menggunakan lingkungan sebagai sumber belajar Dalam pembelajaran fisika aktivitas siswa sangat diperlukan. Karena dengan adanya aktivitas siswa dalam pembelajaran maka suasana kelas tidak kaku dan berpusat pada siswa itu sendiri, sehingga pengetahuan itu adalah hasil konstruksi dari siswa sendiri berdasarkan pengalamannya masingmasing. Sebagaimana yang dikemukakan oleh Sanjaya (2008 : 107) Pembelajaran adalah proses berpikir. Berpikir menekankan kepada proses mencari dan menemukan pengetahuan melalui interaksi antara individu dengan lingkungan. Dalam pembelajaran proses pendidikan di sekolah tidak hanya menekankan kepada akumulasi pengetahuan materi pelajaran, tetapi yang diutamakan adalah kemampuan siswa untuk bisa melakukan percobaan. Adanya aktivitas siswa dalam pembelajaran ini maka akan berdampak pada hasil belajarnya, yang merupakan tujuan akhir dari suatu pembelajaran Hasil belajar menurut Sudjana (2009:22) adalah kemampuan yang dimiliki siswa setelah ia menerima pengalaman belajar. Siswa yang berhasil dalam belajar adalah siswa yang dapat mencapai tujuan dari pembelajaran

26 95 Demikian dapat disimpulkan bahwa : keterampilan proses fisika siswa yang menggunakan Pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind mapping lebih baik dibandingkan dengan Pembelajaran konvensional pada kelas VIII MTsN 04 Kota Padang. Kondisi ini menyatakan bahwa pembelajaran dengan penerapan pembelajaran inkuiri terbimbing disertai mind mapping mampu meningkatkan hasil belajar fisika siswa aspek kognitif, afektif dan psikomotor. D. Keterbatasan Penelitian Dalam melakukan penelitian penulis menyadari banyak terdapat kekurangan dan kelemahan, hal tersebut antara lain : 1. Waktu yang dipakai untuk diskusi kelompok terbatas sehingga terkadang tidak semua kelompok memiliki kesempatan untuk presentasi hasil diskusinya dan memberikan tanggapan. 2. Tingginya antusias dengan banyaknya siswa yang ingin tampil kedepan membuat suasana kelas menjadi kurang tenang pada saat presentase hasil diskusi kelompok. 3. Adanya siswa yang kurang serius dalam mengerjakan tugas yang diberikan, sehingga dapat mengganggu semangat temannya yang lain. 4. Masih kurangnya alat-alat yang digunakan untuk melakukan percobaan.

BAB IV HASIL PENELITIAN. Hasil penelitian dengan judul Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif

BAB IV HASIL PENELITIAN. Hasil penelitian dengan judul Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif BAB IV HASIL PENELITIAN Hasil penelitian dengan judul Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Examples Non Examples pada Pembelajaran Fisika Siswa Kelas X MAN Sumpur Kecamatan Batipuh Selatan akan
