MODUL SISTEM SIMPEG BKPSDM KAB.BADUNG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MODUL SISTEM SIMPEG BKPSDM KAB.BADUNG"

Transkripsi

1 MODUL SISTEM SIMPEG BKPSDM KAB.BADUNG 1. TAMPILAN AWAL SISTEM Tampilan awal sistem akan ditampilkan beberapa icon yang menjadi short cut untuk ketahap selanjutnya. Klik icon Login Operator OPD untuk ke tahap selanjutnya bagi operator OPD. Icon Login Pegawai PNS merupakan fasilitas untuk Login Per PNS. 2. LIST PEGAWAI (OPERATOR) Tampilan list pegawai adalah menampilkan nama nama pegawai yang ada di OPD bersangkutan atau OPD masing-masing. Adapaun rincian tampilan diatas hal pertama ada list pegawai (menampilkan nama nama pegawai. Kedua Laporan DSP (mengeluarkan laporan DSP), Ketiga Laporan DUK Modul operator simpeg

2 (mengeluarkan laporan DUK),Keempat Laporan Penjagaan merupakan melihat laporan penjagaan yang akan naik pangkat, gaji berkala dan yang akan pensiun di OPD masing masing, Terakhir ada proses gaji berkala untuk yang akan gaji berkala bisa dilaksanakan lewat OPD. Paling atas ada Ubah Pasword jika operator mengginkan perubahan pasword Disamping List pegawai ada tombol Cek Profil dan Status Update, merupakan untuk melihat Data Pegawai secara Detail. 3. TAMPILAN DETAIL DATA PEGAWAI Setelah Operator mengklik Cek Profil Pegawai akan ditampilkan data seperti diatas. Jenis menu diatas merupakn jenis TAB jadi tinggal klik data apa yang mau di tampilkan atau di remajakan datanya. Seperti BIODATA, CPNS, STTPL, PNS, Tanda Indentitas Pegawai dan seterusnya. Operator tinggal Klik saja. Ada beberapa yang perlu diperhatikan khusus yaitu pada menu Pendidikan, Pangkat, SKPD dan Diklat ada berisi tanda silang (X) hal ini merupakan data tersebut belum update, apabila ingin mengupdate silahkan di remajakan datanya nanti akan berubah menjadi centang hijau. 4. MENU BIODATA PEGAWAI Menu Biodata Pegawai merupakan form pengisian biodata PNS isikan sesuai form yang ditampilkan. Modul operator simpeg

3 5. MENU CPNS PEGAWAI Form untuk mengisi data CPNS Pegawai, untuk SKPD dan Jabatan bisa diketik saja, Pada penetapan keputusan klik icon pencarian lalu ketikan nama pejabat yang menetapkan. Apabila CPNS nya di luar otonomi klungkung untuk penetap keputusan cari pejabat luar otonom. 6. MENU STTPL PEGAWAI Form STTPL merupakan pengisian form pada prajabatan PNS isikan sesuai form. Pada penetap STTPL, Jabatan Penetap dan Pangkat Penetap Diketikan saja. 7. MENU KEPUTUSAN PNS PEGAWAI Modul operator simpeg

4 Pada Form PNS pengisian hampir sama dengan CPNS hanya ada tambahan No Sumpah PNS dan Tgl Tes Kesehatan, apabila belum punya data tersebut bisa di kosongkan. 8. MENU TANDA IDENTITAS PNS 9. Form pengisian tanda identitas pegawai tampilan awalnya seperti di atas, diperlihatkan dulu list data yang sudah ada. Apabila masih ada data yang kurang maka operator cukup klik add di samping list. Setelah itu nanti akan menampilkan data seperti dibawah ini. Modul operator simpeg

5 Pada form diatas operator bisa menambahkan data no identitas dengan memilih Jenis Identitas Pegawai dulu. 10. MENU KELUARGA PNS Pada Menu Keluarga Opertor bisa menambahkan data keluarga PNS dengan catatan memlih jumlah keluarga terlebih dahulu di atas table. Untuk Edit data keluarga agar lebih lancar di rekomendasikan di hapus terlebih dahulu. Untuk memilih Hubungan Keluarga agar diperhatikan untuk hati hati saat memilih anak, pilihlah anak yang paling bawah. Hal ini dikarenakan ada sub Contoh : Pasangan (istri,suami), OrangTua dan Saudara (Bapak,Ibu,Adik,Kakak) dan Anak (anak). Rekomendasi : Cukup Mengisi data pasangan dan anak saja cukup. 11. MENU PENDIDIKAN PEGAWAI. Pada Form Pendidikan Operator bisa menambahkan data Pendidikan Pegawai. Pilih Jenjang Pendidikan dahulu apakah SD,SMP,SMA,S1 dan S2, setelah memilih jenjang cari jenis pendidikan yang sesuai perlu di ingat ini dicari bukan diketik. Langkah selanjutnya pilih Kelompok Pendidikanya lalu isikan data selengkapnya. Modul operator simpeg

6 Pada peremajaan Pendidikan ada chek list status update, klik status update apabila data sudah benar. Setelah klik update itu maka tanda silang di atas tab pendidikan akan berubah menjadi centang. Maka dengan berubahnya menjadi centang maka data pendidikan PNS menjadi Update. 12. FORM KENAIKAN PANGKAT Pada Form Kenaikan PAngkat Operator akan ditampilkan data seperti diatas data tersebut yang sudah di input oleh PNS. Diperhatikan pada tombol Pangkat Aktif merupakan status pangkat yang aktif atau Pangkat Terakhir. Status Pangkat yang terkahir di action tidak ada fasilitas delete dan edit karena hanya admin tertinggi yang punya fasilitas menghapus data pangkat terakhir. Apabila data pangkat anda kurang harap klik add. Setelah Klik add maka akan tampil sepeti dibawah ini. Setelah itu isikan data sesuai SK dan Form. Perlu Di ingatkan pada saat memlih pangkat akan ada batasan Batasan tersebut adalah apabila pangkat pegawai yang terakhir adalah IIIb maka operator hanya bisa menginputkan Modul operator simpeg

7 data pangkat dibawah IIIb,diatas IIIb seperti IIIc tidak akan bisa,hal ini hanya admin tertinggi yang bisa melakukan. 13. FORM JABATAN SKPD PEGAWAI Form Jabatan SKPD ini adalah tempat mengisi data PNS tentang di SKPD mana saja selema dia menjadi PNS, walapun dia menjabat atau tidak. Penjelasan Form diatas hampir sama dengan From Pangkat ada status update untuk meastikan data yang di inputkan benar, dan data yang aktif (posisi SKPD saat ini) akan tidak ada action edit delete, hal ini dikarenakan hanya admin BKD yang bisa merubah data yang aktif. Apabila operator inggin menambahkan data Jabatan SKPD ini dengan cara klik ADD, akan muncul tampilan dibawah ini. Tampilan di atas merupakan Form pengisian data Jabatan SKPD, Operator isikan data sesuai Form, dengan SK pendukung. Modul operator simpeg

8 14. FORM DIKLAT PNS Form diklat PNS adalah tempat menambahkan data Diklat PNS, Data Prajab (STTPL) akan tampil di sini karena Prajab juga dikategorikan dengan Diklat. Penjelasan Form diatas hampir sama dengan From Pangkat ada status update untuk memastikan data yang di inputkan benar, Apabila operator inggin menambahkan data Diklat PNS ini dengan cara klik ADD, akan muncul tampilan dibawah ini. Pada From Diatas Operator bisa menambahkan data diklat dengan memilih jenis diklat setelah memilih jenis diklat maka akan otomatis memilih Nama diklat. Perlu di perhatikan data diklat yang perlu di inputkan untuk structural cukup data diklat kepemimpinya, Fungsional data yang mendukung jabatan fungsional pegawai. Diklat yang lain jangan di inputkan. Modul operator simpeg

9 15. FORM PENGHARGAAN PEGAWAI Form Penghargaan Pegawai merupakan pengisian penghargaan Pegawai seperti satya lencana 16. FORM GAJI BERKALA Form gaji berkala merupakan pengisian gaji berkala pegawai, isikan sesuai SK gaji berkala PNS. 17. MENU RESUME PEGAWAI Menu resume pegawai untuk mencetak laporan profil pegawai bersangkutan. Modul operator simpeg

MODUL APLIKASI SISTEM PEGAWAIA KAB.BADUNG

MODUL APLIKASI SISTEM PEGAWAIA KAB.BADUNG MODUL APLIKASI SISTEM PEGAWAIA KAB.BADUNG PEREMAJAAN PEGAWAI: Untuk meremajakan data pegawai hal pertama yang perlu dilakukan adalah mencari menu Proses/Riwayat dan menuju Peremajaan Data seperti gambar
