Tabel 1.3 Pertumbuhan Ekonomi Sisi Penawaran

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Tabel 1.3 Pertumbuhan Ekonomi Sisi Penawaran"

Transkripsi

1 1.2 SISI PENAWARAN Dinamika perkembangan sektoral pada triwulan II-2012 menunjukkan pertumbuhan yang stabil dibandingkan triwulan sebelumnya. Peningkatan terjadi pada sektor keuanganpersewaan-jasa perusahaan dan sektor listrik-gas-air bersih, sementara sektor utama lainnya seperti perdagangan-hotel-restoran dan sektor bangunan menurun. Sumber : BPS. Prov. Gorontalo Tabel 1.3 Pertumbuhan Ekonomi Sisi Penawaran SEKTOR I II III IV I II 1. PERTANIAN , , , , , ,95 2. PERTAMBANGAN & PENGGALIAN 8.257, , , , , ,54 3. INDUSTRI PENGOLAHAN , , , , , ,00 4. LISTRIK, GAS & AIR BERSIH 4.384, , , , , ,38 5. BANGUNAN , , , , , ,74 6. PERDAGANGAN, HOTEL & RESTORAN , , , , , ,62 7. PENGANGKUTAN & KOMUNIKASI , , , , , ,57 8. KEUANGAN, PERSEWAAN, & JS. PRSH , , , , , ,39 9. JASA-JASA , , , , , ,45 PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO , , , , , ,63 SEKTOR I II III IV I II 1. PERTANIAN 10,84 3,02 2,52 8,87 5,76 5,67 2. PERTAMBANGAN & PENGGALIAN 3,72 6,66 7,20 9,31 11,57 9,74 3. INDUSTRI PENGOLAHAN 5,02 7,01 7,37 10,53 13,31 13,24 4. LISTRIK, GAS & AIR BERSIH 10,86 9,17 9,06 7,31 6,66 8,02 5. BANGUNAN 8,06 11,34 10,60 8,29 11,56 9,61 6. PERDAGANGAN, HOTEL & RESTORAN 12,07 12,71 11,27 12,43 11,35 9,53 7. PENGANGKUTAN & KOMUNIKASI 9,42 9,26 8,65 8,96 7,15 7,62 8. KEUANGAN, PERSEWAAN, & JS. PRSH. 11,04 9,15 6,98 8,14 8,07 10,97 9. JASA-JASA 3,98 3,79 4,44 6,29 7,00 7,76 PERTUMBUHAN EKONOMI KESELURUHAN 8,75 6,81 6,33 8,91 8,29 8, SEKTOR PERTANIAN Kinerja sektor pertanian relatif stabil, pada triwulan laporan tumbuh 5,67% (y.o.y) sementara pada triwulan sebelumnya tumbuh 5,76% (y.o.y). Perkiraan menurunnya produksi pertanian sesuai ARAM I-2012 mendorong Pemerintah Daerah menerapkan beberapa kebijakan konstruktif untuk mempertahankan produksi pertanian. Beberapa langkah telah diterapkan pemerintah daerah untuk mempertahankan produksi pertanian jagung yaitu : - Memberikan bantuan benih jagung dan saprodi kepada masyarakat. - Memperbarui SK Gubernur tentang harga dasar Jagung Sebesar Rp 1.800/kg di tingkat gudang dengan kadar air 17%. Hal ini untuk mendorong petani tetap melakukan produksi jagung di lahan pertanian produktif. - Membuka peluang kerjasama dengan importir luar negeri, dimana pada bulan Mei 2012 telah berhasil dikirimkan 4000 ton Jagung Gorontalo ke Vietnam melalui PT Mitramandiri Agrimakmur Gorontalo dengan pembeli Hiep Quang. Ekspor tersebut bernilai USD atau setara 10,678 M. Vietnam menjadi target pasar jagung Gorontalo setelah Malaysia, Filipina dan Korea. BANK INDONESIA KAJIAN EKONOMI REGIONAL PROV. GORONTALO TRIWULAN II

2 Grafik 1.17 Grafik 1.18 Survei Kegiatan Dunia Usaha Pertanian Realisasi Panen Pertanian Tabama Grafik 1.19 Grafik 1.20 Perkembangan Luas Panen Jagung Perkembangan Luas Panen Padi Tabel 1.4 ARAM I Pertanian Padi Tabel 1.5 ARAM I Pertanian Jagung 8 KAJIAN EKONOMI REGIONAL PROV. GORONTALO TRIWULAN II-2012 BANK INDONESIA

3 1.2.2 SEKTOR PENGANGKUTAN DAN KOMUNIKASI Perkembangan sektor pengangkutan pada triwulan II-2012 menunjukkan kondisi yang stabil. Pada triwulan II-2012 sektor ini tumbuh 7,62% (y.o.y) sementara pada triwulan I sebesar 7,15% (y.o.y). Pertumbuhan cukup tinggi terjadi pada sub sektor angkutan udara, sementara sub sektor angkutan darat dan air relatif stabil. Upaya Pemerintah Daerah, Pertamina dan Pihak Keamanan untuk menjaga stabilitas pasokan BBM memberikan pengaruh yang cukup baik bagi pertumbuhan sub sektor angkutan darat. Antrian BBM yang mulai reda serta penindakan aparat terhadap upaya-upaya penimbunan BBM tampak nyata di triwulan II Hal tersebut menjadikan pasokan BBM untuk kepentingan transportasi darat berjalan lancar. Grafik 1.21 Grafik 1.22 Perkembangan Pajak Kendaraan Realisasi Penjualan BBM Transportasi Kinerja sub sektor angkutan laut dan ferry pada triwulan II-2012 juga menunjukkan perbaikan. Selama triwulan laporan, jumlah penumpang ferry tumbuh 16,98% (y.o.y) lebih baik dibandingkan kondisi triwulan sebelumnya yang terkontraksi 0,76% (y.o.y). Sementara arus penumpang kapal laut juga menunjukkan kondisi yang serupa. Penumpang kapal laut tumbuh 193% (y.o.y) meningkat dibandingkan tahun sebelumnya yang tumbuh sebesar 157% (y.o.y). Peningkatan jumlah penumpang ini seiring dengan masa liburan sekolah selama bulan Juni Demikian halnya dengan perkembangan penggunaan kargo laut baik untuk pengiriman dari/menuju Gorontalo yang menunjukkan peningkatan. PT Meratus Line pada triwulan II-2012 memulai jalur pelayanan kargo untuk rute Jakarta-Surabaya-Gorontalo pp melalui pelabuhan internasional Anggrek di Kwandang. Kapal Meratus Mamiri berbobot GT dengan daya tampung 900 kontainer diestimasikan mampu mempersingkat waktu pengiriman kargo sehingga akan mendorong penggunaan moda transportasi ini meningkat di masa depan. Peningkatan lalu lintas pengiriman barang juga dikonfirmasi oleh PT. JNE yang mencatat bahwa jumlah paket pengirimannya meningkat hingga 60% menjelang bulan puasa. Namun di sisi lain, distribusi pengiriman barang terkendala dari BANK INDONESIA KAJIAN EKONOMI REGIONAL PROV. GORONTALO TRIWULAN II

4 kapasitas angkut pesawat yang dibatasi. Dengan pertimbangan keselamatan, pihak otoritas Bandara Jalaluddin masih menerapkan pembatasan beban angkut maksimum sebesar 63,500 Kgs terkait kondisi runway yang masih dalam tahap perbaikan. Grafik 1.23 Grafik 1.24 Perkembangan Penumpang Ferry dan Kapal Laut Perkembangan Kargo Laut Sementara itu kinerja sub sektor angkutan udara menunjukkan pertumbuhan yang cukup baik selama liburan sekolah. Hal tersebut dikonfirmasi oleh jumlah penumpang pesawat yang tumbuh 16,33% (y.o.y) lebih baik dibandingkan pertumbuhan triwulan sebelumnya sebesar 11,19% (y.o.y). Beberapa maskapai penerbangan yang beroperasi di Gorontalo menyatakan bahwa lonjakan penumpang selama Juli 2012 mencapai 95% dari load factor penerbangan. Grafik 1.25 Grafik 1.26 Perkembangan Penumpang Pesawat Perkembangan Bagasi Pesawat 10 KAJIAN EKONOMI REGIONAL PROV. GORONTALO TRIWULAN II-2012 BANK INDONESIA

5 1.2.3 SEKTOR PERDAGANGAN, HOTEL DAN RESTORAN Perkembangan sektor Perdagangan-Hotel-Restoran (PHR) di Gorontalo menunjukkan perlambatan dibandingkan dengan triwulan sebelumnya. Sektor PHR pada triwulan II-2012 tumbuh 9,53% (y.o.y) lebih rendah dibandingkan pertumbuhan triwulan I sebesar 11,35% (y.o.y). Menurunnya kinerja PHR nampak dari menurunnya volume bongkar pelabuhan dan stagnasi kredit perdagangan. Menurunnya kinerja sektor ini terutama didorong oleh menurunnya kinerja sub sektor hotel dan restoran. Hal ini nampak dari tingkat penghunian hotel yang stagnan, beberapa hotel saat ini fokus pada perbaikan dan renovasi fasilitas untuk menyambut kegiatan World Maize Conference yang akan dilaksanakan pada November Grafik 1.27 Grafik 1.28 SKDU Perdagangan Tingkat Penghunian Hotel Sementara kegiatan perdagangan masih optimis dibandingkan triwulan sebelumnya. Beberapa faktor menjadi penunjang kinerja sub sektor ini yaitu realisasi gaji ke-13, peningkatan penyerapan belanja barang dan jasa pemerintah, dan masa liburan sekolah. Peningkatan kegiatan pada sub sektor ini dikonfirmasi oleh realisasi survei kegiatan dunia usaha, pertumbuhan kredit perdagangan dan volume penggunaan listrik kelompok bisnis. Grafik 1.29 Grafik 1.30 Kredit Perdagangan Listrik Kelompok Bisnis BANK INDONESIA KAJIAN EKONOMI REGIONAL PROV. GORONTALO TRIWULAN II

6 1.2.4 SEKTOR BANGUNAN Perkembangan kinerja sektor bangunan menunjukkan perlambatan, pada triwulan II kinerja sektor ini tumbuh sebesar 9,61% (y.o.y), lebih rendah dibandingkan triwulan sebelumnya yang tumbuh sebesar 11,56 % (y.o.y) Grafik 1.31 Grafik 1.32 Belanja Modal Kredit Konstruksi Melambatnya kegiatan konstruksi tersebut dikonfirmasi oleh prompt indikator angka kredit konstruksi dan penyerapan belanja modal. Sampai dengan Juni 2012 kredit konstruksi tumbuh 33,36% (y.o.y) lebih rendah dibandingkan triwulan sebelumnya yang tumbuh 48,73% (y.o.y). Sejalan dengan hal tersebut, pembiayaan konstruksi yang berasal dari belanja APBD pemerintah daerah terkontraksi hingga 46% SEKTOR KEUANGAN, PERSEWAAN DAN JASA PERUSAHAAN Kinerja sektor keuangan tumbuh 10,97% (y.o.y), lebih tinggi dibandingkan pertumbuhan triwulan sebelumnya sebesar 8,07% (y.o.y). Peningkatan terbesar didorong oleh kinerja sektor keuangan yang cukup baik. Net Interet Margin (NIM) perbankan Gorontalo menunjukkan arah yang meningkat Sampai dengan bulan Juni 2012, NIM perbankan mencapai Rp 274 Miliar atau tumbuh 9,46% (y.o.y), lebih tinggi dibandingkan NIM periode Maret 2012 yang terkontraksi 37,66% (y.o.y). Kondisi ini didorong oleh menurunnya beban bunga perbankan seiring dengan bertahannya BI Rate pada level yang stabil. Grafik 1.33 Grafik 1.34 NIM Perbankan Perkembangan Pendapatan/Beban 12 KAJIAN EKONOMI REGIONAL PROV. GORONTALO TRIWULAN II-2012 BANK INDONESIA

7 1.2.6 SEKTOR INDUSTRI PENGOLAHAN Perkembangan sektor industri di Gorontalo menunjukkan pertumbuhan yang sedikit melambat. Sektor industri pada triwulan II-2012 tumbuh 13,24% (y.o.y) sementara pada triwulan sebelumnya tumbuh 13,31% (y.o.y). Perkembangan kinerja sektor ini ditunjukkan oleh beberapa prompt indicators yaitu realisasi SKDU industri pengolahan, penjualan BBM industri, penjualan listrik industri, dan survei industri pengolahan besar-sedang. Berdasarkan survei industri pengolahan besar-sedang, melambatnya kinerja industri tampak pada industri tekstil dan kayu/barang dari kayu. Permintaan masyarakat yang menurun diperkirakan menjadi penyebab penurunan produksi di sektor ini. Penurunan ini turut dikonfirmasi pula oleh konsumsi listrik industri yang relatif melambat dibandingkan triwulan sebelumnya. Grafik 1.35 Grafik 1.36 Konsumsi Listrik Industri Survei Pengolahan Besar & Sedang SEKTOR LAINNYA Kinerja sektor listrik, gas dan air bersih pada triwulan II-2012 tumbuh 8,02% (y.o.y) meningkat dibandingkan triwulan sebelumnya 6,66% (y.o.y). Daya tersambung sampai dengan Juni 2012 mencapai KVA atau meningkat dibandingkan posisi Maret 2012 yang mencapai KVA. Beberapa proyek investasi listrik swasta yang saat ini terus dipacu penyelesaiannya. PLN telah mengoperasikan mesin pembangkit berbahan bakar MFO (Marine Fuel Oil) sebesar 7MW di Gardu Induk Isimu, sementara pembangunan fisik PLTU Molotabu sudah mencapai 83%. BANK INDONESIA KAJIAN EKONOMI REGIONAL PROV. GORONTALO TRIWULAN II

8 Grafik 1.37 Grafik 1.38 Daya Listrik Tersambung PLN Realisasi Kredit Jasa-jasa. Kinerja sektor pertambangan dan penggalian pada triwulan II-2012 meningkat dibandingkan triwulan I Sektor ini tumbuh 9,74% (y.o.y) lebih rendah dibandingkan triwulan sebelumnya yang mencapai 11,57% (y.o.y). Hal ini seiring dengan perkembangan kinerja sektor bangunan di Gorontalo yang melambat. Kinerja sektor jasa-jasa pada triwulan II-2012 tumbuh 7,76% (y.o.y) relatif stabil dibandingkan pertumbuhan pada triwulan I-2012 yang tercatat sebesar 7% (y.o.y). 14 KAJIAN EKONOMI REGIONAL PROV. GORONTALO TRIWULAN II-2012 BANK INDONESIA

9 BOKS 1 : KONSUMSI RUMAH TANGGA di GORONTALO DAN FAKTOR YANG MEMPENGARUHINYA. Dalam kurun waktu duabelas tahun membangun, pertumbuhan ekonomi regional secara persisten ditopang oleh kegiatan konsumsi dibandingkan kegiatan investasi maupun ekspor-impor. Tren meningkatnya konsumsi pemerintah seiring dengan penambahan alokasi belanja daerah yang ditetapkan oleh pemerintah pusat sementara konsumsi swasta lebih dipengaruhi oleh kondisi ekonomi regional dan perilaku konsumen sendiri. Hal menarik apabila kita simak kondisi konsumsi swasta, sesuai teori ekonomi klasik tingkat konsumsi akan berbanding lurus dengan penambahan pendapatan yang diterima masyarakat. Di Gorontalo, komposisi tenaga kerja terbesar berprofesi sebagai petani dan jasa kemasyarakatan (pegawai) yang mempunyai karakteristik pendapatan yang berbeda. Seringkali dalam menganalisis perkembangan makro regional, peneliti dihadapkan pada fenomena dimana terjadi kenaikan pada sisi pendapatan kelompok petani namun disisi lain terjadi penurunan pendapatan pada kelompok pegawai atau terjadi sebaliknya. Pemahaman tentang seberapa besar elastisitas setiap komponen pendapatan dalam mempengaruhi magnitude pertumbuhan konsumsi swasta menjadi penting untuk menghindarkan miss leading dalam proyeksi. Paparan singkat ini akan mencoba menganalisis hal dimaksud dengan menggunakan pendekatan ekonometrika yang diperkuat dengan hasil survei. Keynes dalam teorinya menyatakan bahwa tingkat konsumsi masyarakat akan dipengaruhi oleh tingkat pendapatan yang diterima oleh masyarakat C Y Z d...(1) Keterangan: Yd = Pendapatan disposable C = Konsumsi Z = Variabel lain/karakteristik daerah = Konstanta, dimana nilainya lebih besar dari 0 Mengacu pada teori dimaksud, akan coba disusun suatu model regresi sederhana untuk mengetahui tingkat elastisitas dari masing-masing pendapatan kelompok masyarakat dalam meleverage pertumbuhan konsumsi di Gorontalo. Untuk mendapatkan hasil dimaksud digunakan pendekatan OLS (Ordinary Least Square) dengan mempertimbangkan prinsip BLUE (Best Linear Unbiased Estimator) yang terdiri atas serangkaian pengujian nonautokorelasi, non-heterokedastisitas, dan non-multikorelasi. BANK INDONESIA KAJIAN EKONOMI REGIONAL PROV. GORONTALO TRIWULAN II

10 Model OLS yang dipergunakan adalah sbb: logcons = a 0 + a 1 log NTP + a 2 log BP + a 3 log KK + e dimana : - CONS : PDRB konsumsi swasta - NTP : nilai tukar petani - BP : belanja pegawai - KK : kredit konsumsi - a 1,a 2,a 3 : konstanta - e : error term Dependent Variable: LOG(ADHK) Method: Least Squares Date: 07/31/12 Time: 13:02 Sample (adjusted): 2007Q1 2010Q1 Included observations: 13 after adjustments Convergence achieved after 45 iterations MA Backcast: 2006Q3 2006Q4 Variable Coefficient Std. Error t-statistic Prob. C LOG(NTP) LOG(BTL) LOG(KK) MA(2) R-squared Mean dependent var Adjusted R-squared S.D. dependent var S.E. of regression Akaike info criterion Sum squared resid Schwarz criterion Log likelihood Hannan-Quinn criter F-statistic Durbin-Watson stat Prob(F-statistic) Intrepretasi atas hasil model tersebut adalah sebagai berikut : - Setiap kenaikan 1 satuan nilai tukar petani akan mendorong meningkatnya konsumsi swasta sebesar 0,44 satuan - Setiap kenaikan 1 satuan belanja pegawai akan mendorong meningkatnya konsumsi swasta sebesar 0,01 satuan - Setiap kenaikan 1 satuan realisasi kredit konsumsi akan mendorong peningkatan konsumsi swasta sebesar 0,32 satuan Terlihat bahwa NTP memberikan elastisitas lebih tinggi dalam mempengaruhi konsumsi dibandingkan belanja pegawai dan kredit konsumsi. Hal ini disadari mengingat sedikit kenaikan pendapatan pada kelompok petani akan mendorong agregat konsumsi PDRB Gorontalo secara signifikan karena komposisi angkatan kerja di sektor pertanian cukup dominan di Gorontalo (42% menurut survei BPS). 16 KAJIAN EKONOMI REGIONAL PROV. GORONTALO TRIWULAN II-2012 BANK INDONESIA

11 Tingginya nilai konsumsi kelompok pegawai mendorong fungsi pembiayaan kredit konsumsi menjadi alternatif pembiayaan. Apabila disimulasikan dalam Granger Causality Test antara Kredit Konsumsi dan Belanja Pegawai (dengan menggunakan data bulanan), belanja pegawai (dalam hal ini realisasi APBD) memberikan pengaruh signifikan pada perubahan baki debet kredit konsumsi dan tidak berlangsung sebaliknya. Pairwise Granger Causality Tests Date: 07/31/12 Time: 17:52 Sample: 2008: :01 Lags: 2 Null Hypothesis: Obs F-Statistic Probability KK does not Granger Cause BP BP does not Granger Cause KK Berdasarkan pengujian hasil estimasi model dan didukung oleh hasil survei dapat ditarik suatu kesimpulan : - Perubahan NTP akan memberikan elastisitas lebih tinggi pada perubahan tingkat konsumsi dibandingkan elastisitas belanja pegawai dan kredit konsumsi. Ini lebih disebabkan karena kelompok petani menduduki komposisi terbesar dalam keseluruhan lapangan kerja di Gorontalo. - Berdasarkan hasil survei persepsi masyarakat terhadap bank menyatakan bahwa nilai konsumsi kelompok petani secara individu lebih rendah dibandingkan nilai konsumsi individu kelompok pegawai. Tingginya nilai konsumsi kelompok pegawai menjadikan kredit konsumsi sebagai salah satu alternatif pembiayaan dalam memenuhi kegiatan konsumsinya. Hal ini sejalan dengan hasil analisis Granger Causality Test dimana realisasi gaji pegawai (APBD) memberikan pengaruh signifikan pada perubahan baki debet kredit konsumsi perbankan. BANK INDONESIA KAJIAN EKONOMI REGIONAL PROV. GORONTALO TRIWULAN II

12 Halaman ini sengaja dikosongkan 18 KAJIAN EKONOMI REGIONAL PROV. GORONTALO TRIWULAN II-2012 BANK INDONESIA

PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO

PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO 1.2 SISI PENAWARAN Di sisi penawaran, hampir keseluruhan sektor mengalami perlambatan. Dua sektor utama yang menekan pertumbuhan ekonomi triwulan III-2012 adalah sektor pertanian dan sektor jasa-jasa mengingat
