BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM Spesifikasi Perangkat Keras dan Piranti Lunak

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM Spesifikasi Perangkat Keras dan Piranti Lunak"

Transkripsi

1 BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM 4.1 Implementasi Kios Informasi Spesifikasi Perangkat Keras dan Piranti Lunak Untuk mengimplementasikannya, aplikasi kios informasi ini memerlukan perangkat pendukung berupa perangkat keras (hardware) dan piranti lunak (software). Berikut ini adalah spesifikasi hardware dan software untuk menjalankan aplikasi ini : 1. Perangkat keras (hardware) Perangkat keras yang digunakan untuk menjalankan aplikasi ini, yaitu : a. Monitor b. Processor setara Pentium IV c. Memory minimal 512 MB d. VGA Card minimal 64 MB e. Harddisk dengan kapasitas sesuai yang dibutuhkan f. Mouse dan keyboard g. CD ROM 2. Piranti lunak (software) Piranti lunak yang dibutuhkan untuk menjalankan aplikasi ini, yaitu : a. Sistem Operasi : Windows XP Professional b. Flash Player 8 (minimal) 94

2 Penerapan dan Cara Pengoperasian Aplikasi Implementasi dari aplikasi ini akan berbentuk kios informasi dengan menggunakan monitor, mouse, keyboard, dan perangkat lunak Flash Player minimal versi 8 dengan menggunakan sistem operasi Windows XP Professional. Adapun kios informasi ini sebaiknya ditempatkan minimal 1 buah untuk setiap halte transit dalam TransJakarta Busway, dimana halte halte transit tersebut seperti Harmoni, Halimun, Dukuh Atas 1, Dukuh Atas 2, Matraman 1, Matraman 2, Senen, Senen Sentral, Kampung Melayu, dan Indosiar. Namun tidak menutup kemungkinan jika aplikasi ini diletakkan di halte lain sesuai keinginan pihak TransJakarta. Berikut ini penulis akan menjelaskan cara mengoperasikan aplikasi Kios Informasi Pencarian Jalur Tercepat dalam TransJakarta Busway. Adapun langkah langkah pengoperasiannya adalah sebagai berikut : 1. Petugas halte memasukkan nama halte asal. Gambar 4.1 Tampilan Layar Halte Asal

3 96 Gambar 4.2 Petugas halte memilih halte asal Tampilan layar yang paling pertama muncul adalah layar Petugas Halte (Gambar 4.1). Pada layar inilah petugas halte di masing masing halte transit memasukkan nama halte asal (Gambar 4.2). Nama halte asal ini hanya dimasukkan 1 kali saja setiap harinya, yaitu pada saat aplikasi ini dinyalakan. Setelah dimasukkan nama halte asal dan menekan tombol OK maka layar akan berganti menjadi Menu Utama. 2. Penumpang memasukkan nama halte tujuan. Gambar 4.3 Tampilan Layar Menu Utama

4 97 Gambar 4.4 Penumpang memasukkan halte tujuan Tampilan layar selanjutnya adalah Menu Utama (Gambar 4.3). Pada layar ini penumpang memasukkan nama halte tujuan, seperti pada Gambar 4.4. Setelah memasukkan nama halte tujuan dan menekan tombol Cari, maka layar akan berganti menjadi halaman Hasil Pencarian. 3. Penumpang dapat melihat peta jalur Busway. Gambar 4.5 Penumpang dapat melihat peta jalur Busway

5 98 Pada layar Menu Utama, penumpang juga dapat melihat peta jalur Busway dengan cara menekan tombol Map (Gambar 4.5). Map ini dapat digeser dengan cara melakukan drag pada peta. Selain itu, map ini juga dapat diperbesar dengan cara melakukan klik kanan pada mouse dan memilih pilihan zoom. Layar akan kembali ke Menu Utama dengan menekan tombol Map lagi. 4. Penumpang melihat hasil pencarian jalur terpendeknya. Gambar 4.6 Penumpang melihat hasil pencarian jalur tercepatnya Layar terakhir adalah layar Hasil Pencarian (Gambar 4.6). Di sisi sebelah kiri layar, penumpang dapat melihat animasi hasil jalur tercepatnya. Sedangkan pada sisi sebelah kanan layar, penumpang dapat melihat halte halte transit dimana penumpang akan berpindah koridor serta penumpang dapat melihat perkiraan waktu yang dapat ditempuhnya untuk sampai ke halte tujuan.

6 Evaluasi Kios Informasi Evaluasi dari Pengujian Aplikasi Penulis melakukan pengujian aplikasi kios informasi ini dengan cara menjalankan aplikasi pada saat jam sibuk (pukul 17.00) dan jam tidak sibuk (pukul 11.00) dengan asal dari semua halte transit dan tujuan dari semua halte akhir. Pengujian ini dilakukan untuk memperlihatkan perbedaan hasil di antara kedua jam tersebut. Berikut ini adalah tabel pengujiannya : Tabel 4.1 Evaluasi Jam Tidak Sibuk Bagian 1 Blok M Kota Pulogadung Kalideres Dukuh Atas 1 14m 52d 20m 52d 33m 7d 44m 19d Dukuh Atas 2 15m 2d 21m 2d 32m 57d 44m 29d Matraman 1 30m 41d 32m 4d 20m 33d 55m 31d Matraman 2 30m 31d 32m 14d 20m 23d 55m 41d Halimun 20m 55d 26m 55d 29m 59d 50m 22d Harmoni 25m 8d 8m 40d 29m 56d 32m 7d Senen 37m 46d 21m 18d 20m 43d 44m 45d Senen Sentral 37m 56d 21m 28d 20m 53d 44m 55d Indosiar 39m 40d 23m 12d 44m 28d 20m 54d Kp.Melayu 39m 19d 40m 42d 29m 11d 64m 9d

7 100 Tabel 4.2 Evaluasi Jam Tidak Sibuk Bagian 2 Ancol Ragunan Kp.Rambutan Lebak bulus Dukuh Atas 1 38m 5d 32m 16d 45m 56d 69m 46d Dukuh Atas 2 38m 15d 32m 6d 45m 46d 69m 56d Matraman 1 27m 6d 38m 54d 33m 2d 80m 58d Matraman 2 27m 16d 38m 44d 33m 12d 81m 8d Halimun 36m 52d 29m 8d 42m 48d 75m 49d Harmoni 25m 53d 42m 32d 53m 1d 57m 34d Senen 16m 40d 49m 40d 43m 48d 70m 12d Senen Sentral 16m 30d 49m 30d 43m 38d 70m 22d Indosiar 40m 25d 57m 4d 67m 33d 46m 21d Kp.Melayu 35m 44d 47m 32d 24m 23d 89m 36d Tabel 4.3 Evaluasi Jam Sibuk Bagian 1 Blok M Kota Pulogadung Kalideres Dukuh Atas 1 19m 18d 26m 39d 44m 1d 56m 28d Dukuh Atas 2 19m 28d 26m 49d 44m 11d 56m 38d Matraman 1 38m 1d 33m 20d 27m 13d 63m 9d Matraman 2 37m 51d 33m 30d 27m 3d 63m 19d Halimun 23m 53d 31m 14d 41m 1d 61m 3d Harmoni 31m 18d 10m 47d 28m 9d 40m 36d Senen 38m 51d 18m 20d 17m 17d 48m 9d Senen Sentral 39m 1d 18m 30d 17m 27d 48m 19d Indosiar 51m 11d 30m 40d 48m 2d 27m 1d Kp.Melayu 49m 21d 44m 40d 38m 33d 74m 29d

8 101 Tabel 4.4 Evaluasi Jam Sibuk Bagian 2 Ancol Ragunan Kp.Rambutan Lebak bulus Dukuh Atas 1 48m 24d 39m 50d 54m 26d 80m 18d Dukuh Atas 2 48m 34d 39m 40d 54m 16d 80m 28d Matraman 1 36m 20d 49m 23d 35m 43d 86m 59d Matraman 2 36m 30d 49m 13d 35m 53d 87m 9d Halimun 50m 28d 35m 15d 49m 51d 84m 53d Harmoni 32m 32d 51m 50d 61m 35d 64m 26d Senen 21m 40d 59m 23d 50m 43d 71m 59d Senen Sentral 21m 30d 59m 33d 50m 33d 72m 9d Indosiar 52m 25d 71m 43d 81m 28d 50m 51d Kp.Melayu 47m 40d 60m 43d 24m 21d 98m 19d Berikut ini adalah salah satu contoh printscreen dari hasil pengujian di atas : 1. Jam tidak sibuk (pukul 11.00) dengan halte asal Kampung Melayu dan halte tujuan Lebak Bulus. Gambar 4.7 Hasil Pencarian Jam Tidak Sibuk Kampung Melayu Lebak Bulus

9 Jam sibuk (pukul 17.00) dengan halte asal Kampung Melayu dan halte tujuan Lebak Bulus. Gambar 4.8 Hasil Pencarian Jam Sibuk Kampung Melayu Lebak Bulus Evaluasi dari Hasil Post Kuesioner Penulis membagikan post kuesioner ini kepada 60 orang yang sudah menggunakan aplikasi Kios Informasi Pencarian Jalur Tercepat dalam TransJakarta Busway. Adapun analisa dari hasil post kuesioner yang dihasilkan adalah sebagai berikut :

10 103 Tabel 4.5 Post Kuesioner No. 1 Pertanyaan 1. Apakah aplikasi Kios Informasi Pencarian Jalur Tercepat pada TransJakarta Busway ini menarik bagi Anda? Tujuan Untuk mengetahui tanggapan pengguna terhadap aplikasi ini. Pilihan Jawaban Koresponden Presentase a. Sangat menarik 16 orang 27 % b. Cukup menarik 33 orang 55 % c. Kurang menarik 7 orang 11 % d. Tidak menarik 4 orang 7 % Total 60 orang 100 % 1. Apakah aplikasi Kios Informasi Pencarian Jalur Tercepat pad TransJakarta Busway ini menarik bagi Anda? 11% 55% 7% 27% Sangat menarik Cukup menarik Kurang menarik Tidak menarik Gambar 4.9 Diagram Post Kuesioner No. 1

11 104 Tabel 4.6 Post Kuesioner No. 2 Pertanyaan 2. Kesulitan apakah yang Anda temui dalam menjalankan aplikasi ini? (Jawaban boleh lebih dari satu) Tujuan Untuk mengetahui kesulitan apa saja yang ditemui oleh pengguna aplikasi. Pilihan Jawaban Koresponden Presentase a. Cara pengoperasian % b. Navigasi menu tidak jelas % c. Animasi hasil pencarian kurang terlihat % d. Lain lain, yaitu 5 7 % e. Tidak ada % Total 60 orang 100 % 2. Kesulitan apakah yang Anda temui dalam menjalankan aplikasi (Jawaban boleh lebih dari satu) 29% 7% 20% 18% 26% Cara pengoperasian Navigasi menu tidak jelas Animasi hasil pencarian kuran Lain lain, yaitu Tidak ada Gambar 4.10 Diagram Post Kuesioner No. 2

12 105 Tabel 4.7 Post Kuesioner No. 3 Pertanyaan 3. Apakah aplikasi ini membantu dalam mencari informasi yang Anda inginkan? Tujuan Untuk mengetahui kegunaan aplikasi ini bagi penggunanya. Pilihan Jawaban Koresponden Presentase a. Sangat membantu 20 orang 34 % b. Cukup membantu 33 orang 55 % c. Kurang membantu 5 orang 8 % d. Tidak membantu 2 orang 3 % Total 60 orang 100 % 3. Apakah aplikasi ini membantu dalam mencari informasi yan Anda inginkan? 3% 55% 8% 34% Sangat membantu Cukup membantu Kurang membantu Tidak membantu Gambar 4.11 Diagram Post Kuesioner No. 3

13 106 Tabel 4.8 Post Kuesioner No. 4 Pertanyaan 4. Menurut Anda, apakah yang menjadi kelebihan dari aplikasi ini? (Jawaban boleh lebih dari satu) Tujuan Untuk mengetahui kelebihan dari aplikasi ini. Pilihan Jawaban Koresponden Presentase a. Tampilan yang menarik % b. Informasi yang lengkap % c. Kemudahan penggunaan % d. Lain lain, yaitu 1 1 % Total 60 orang 100 % 4. Menurut Anda, apakah yang menjadi kelebihan dari aplikasi (Jawaban boleh lebih dari satu) 1% 50% 16% 33% Tampilan yang menarik Informasi yang lengkap Kemudahan penggunaa Lain lain, yaitu Gambar 4.12 Diagram Post Kuesioner No. 4

14 107 Tabel 4.9 Post Kuesioner No. 5 Pertanyaan 5. Menurut Anda, apakah yang menjadi kekurangan dari aplikasi ini? (Jawaban boleh lebih dari satu) Tujuan Untuk mengetahui kekurangan dari aplikasi ini. Pilihan Jawaban Koresponden Presentase a. Cara pengoperasian yang membingungkan % b. Tampilan kurang menarik % c. Warna / tulisan tidak serasi % d. Tidak konsisten 7 10 % e. Lain lain, yaitu % Total 60 orang 100 % 5. Menurut Anda, apakah yang menjadi kekurangan dari aplikasi i (Jawaban boleh lebih dari satu) 10% 26% 17% 15% 32% Cara pengoperasian yang membing Tampilan kurang menarik Warna / tulisan tidak serasi Tidak konsisten Lain lain, yaitu Gambar 4.13 Diagram Post Kuesioner No. 5

15 108 Tabel 4.10 Post Kuesioner No. 6 Pertanyaan 6. Bagaimana penilaian Anda terhadap aplikasi ini secara keseluruhan? Tujuan Untuk mengetahui penilaian pengguna secara keseluruhan terhadap aplikasi ini. Pilihan Jawaban Koresponden Presentase a. Sangat baik 19 orang 32 % b. Baik 31 orang 51 % c. Cukup 10 orang 17 % d. Tidak baik 0 orang 0 % Total 60 orang 100 % 6. Bagaimana penilaian Anda terhadap aplikasi ini secara keseluruhan? 0% 17% 51% 32% Sangat baik Baik Cukup Tidak baik Gambar 4.14 Diagram Post Kuesioner No. 6

16 Kesimpulan Hasil Post Kuesioner Sesuai pertanyaan post kuesioner dengan koresponden sebanyak 60 orang, maka penulis menyimpulkan bahwa : 1. Jumlah presentase yang menyatakan bahwa aplikasi ini cukup menarik sebesar 55 % (33 orang). Presentase ini menyimpulkan bahwa aplikasi pencarian jalur tercepat ini cukup menarik. 2. Jumlah presentase yang menyatakan bahwa tidak ada kesulitan dalam menggunakan aplikasi ini sebesar 29 % (20 orang). Presentase ini menyimpulkan bahwa aplikasi ini mudah digunakan (user friendly). 3. Jumlah presentase yang menyatakan bahwa aplikasi ini cukup membantu sebesar 55 % (33 orang). Presentase ini menyimpulkan bahwa aplikasi ini cukup membantu para penumpang yang ingin mencari jalur tercepat. 4. Jumlah presentase yang menyatakan bahwa kelebihan dari aplikasi ini adalah kemudahan penggunaannya yaitu sebesar 50 % (37 orang). Presentase ini menyimpulkan bahwa aplikasi pencarian jalur tercepat ini mudah digunakan (user friendly). 5. Jumlah presentase yang menyatakan bahwa kekurangan dari aplikasi ini adalah tampilannya yang kurang menarik yaitu sebesar 32 % (21 orang). Presentase ini menyimpulkan bahwa aplikasi ini kurang menarik dari segi tampilan. 6. Jumlah presentase yang menyatakan bahwa penilaian secara keseluruhan dari aplikasi ini adalah baik yaitu sebesar 51 % (31 orang). Presentase ini menyimpulkan bahwa aplikasi ini sudah baik secara keseluruhan.

17 Kelebihan dan Kekurangan Aplikasi Kelebihan Aplikasi Adapun kelebihan dari aplikasi Kios Informasi Pencarian Jalur Tercepat ini adalah sebagai berikut : 1. Tempat yang dijadikan sebagai asal adalah halte halte transit. 2. Hasil pencarian dibuat dalam bentuk animasi bus pada peta jalur Busway. 3. Penumpang dapat melihat peta jalur Busway jika penumpang ingin melihat nama halte yang akan ditujunya. 4. Aplikasi ini menghitung waktu tercepat berdasarkan pada 2 jenis pembagian jam yaitu jam sibuk (antara jam dan jam ) dan jam tidak sibuk (jam dan jam ). 5. Berdasarkan post kuesioner nomor 4, sebanyak 37 koresponden (50 %) menyatakan bahwa kelebihan dari aplikasi ini adalah kemudahan penggunaannya. 6. Di dalam peta dilengkapi dengan nama nama tempat umum seperti mal, monumen, hotel, universitas, rumah sakit, stasiun kereta api, dan lain lain Kekurangan Aplikasi Adapun kekurangan dari aplikasi Kios Informasi Pencarian Jalur Tercepat ini adalah sebagai berikut : 1. Tidak dilengkapi dengan database sehingga sulit untuk mengubah data yang sudah ada.

18 Berdasarkan post kuesioner nomor 5, sebanyak 21 koresponden (32 %) menyatakan bahwa kekurangan dari aplikasi ini adalah tampilan yang kurang menarik. 3. Berdasarkan post kuesioner nomor 5, sebanyak 17 koresponden (26 %) menyatakan bahwa kekurangan dari aplikasi ini adalah lain lain yaitu seperti tulisan yang kurang jelas, detail informasi masih kurang, kesulitan dalam mencari halte, dan sebagainya. 4. Aplikasi ini tidak dihubungkan secara online.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI 4.1 Spesifikasi Perangkat Ajar BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI 4.1.1 Perangkat Keras (Hardware) Agar perangkat ajar ini dapat diimplementasikan dengan baik, diperlukan konfigurasi perangkat keras sebagai
