TRADISI DAN MITOS MASYARAKAT JAWA DALAM KUMPULAN CERPEN NYANYIAN KESETIAAN KARYA MIFTAH FADHLI DKK (KAJIAN ANTROPOLOGI SASTRA)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TRADISI DAN MITOS MASYARAKAT JAWA DALAM KUMPULAN CERPEN NYANYIAN KESETIAAN KARYA MIFTAH FADHLI DKK (KAJIAN ANTROPOLOGI SASTRA)"

Transkripsi

1 1 TRADISI DAN MITOS MASYARAKAT JAWA DALAM KUMPULAN CERPEN NYANYIAN KESETIAAN KARYA MIFTAH FADHLI DKK (KAJIAN ANTROPOLOGI SASTRA) SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Menempuh Gelar Sarjana Strata Satu (S-1) oleh PUJI RAHAYU PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2015

2 2 ii

3 3 iii

4 4 iv

5 5 MOTTO Sebaik-baiknya manusia diantaramu adalah yang paling banyak manfaatnya bagi orang lain. (Terjemahan HR. Bukhari) v

6 6 PERSEMBAHAN Syukur senantiasa penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan kenikmatan pada setiap jengkal perjalanan hidup. Penulis dapat menyelesaikan skripsi ini tak lepas dari ridho Allah SWT yang disertai dengan usaha dan doa. Oleh sebab itu, skripsi ini penulis persembahkan kepada: 1. Ayahanda Sastro Priyanto dan Ibunda Sarningsih yang merupakan sosok motivator terbesar dalam hidup penulis. 2. Kedua kakak tersayang yaitu Agus Purwanto dan Deni Setiyowati yang tak mengenal lelah untuk memberi asupan nasehat. 3. Rekan-rekan Komunitas Penyair Institut yang telah memberikan pemahaman tentang membaca dan menulis menjadi dua hal yang selalu berdampingan. 4. Rekan-rekan di kantor Radar Banyumas yang telah bekerja sama dengan baik dalam menyelesaikan pekerjaan. 5. Sahabat UKM Bhaskara yang telah memberi wadah, memberi ruang pada penulis untuk berproses dalam dunia jurnalistik. 6. Teman-teman PBSI 11 khususnya kelas A yang telah menjadi teman diskusi terbaik. 7. Peggy Hermanto, yang telah memberikan pemahaman kepada penulis bahwa kebahagiaan sejati tidak terdapat dalam kelebihan lahiriah. vi

7 7 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT atas segala limpahan rahmat, dan hidyah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul Tradisi dan Mitos Masyarakat Jawa dalam Kumpulan Cerpen Nyanyian Kesetiaan Karya Miftah Fadhlidkk (Kajian Antropologi Sastra). Dalam penyusunan skripsi ini, banyak pihak yang telah memberikan masukannya. Oleh sebab itu penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada: 1. Pembimbing I, Dra. Eko Sri Israhayu, M. Hum. yang selalu memberikan masukan dan bimbingan dalam proses penyusunan skripsi hingga selesai. 2. Pembimbing II, Heru Kurniawan, S. Pd., M. A, yang senantiasa memberikan masukan dan bimbingan dalam proses penyusunan skripsi hingga selesai. 3. Segenap pihak yang telah membantu dalam proses penyusunan skripsi, yang tidak dapat disebutkan satu persatu. Semoga Allah SWT melimpahkan rahmat kepada mereka. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca dan para penikmat sastra. Purwokerto, Agustus2015 Penulis vii

8 8 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i PERSETUJUAN... ii PENGESAHAN... iii SURAT PERNYATAAN... iv MOTTO... v PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABULASI DATA... xi DAFTAR LAMPIRAN... xii ABSTRAK... xiii ABSTRACT... xiv BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 5 C. Tujuan Penelitian... 6 D. Manfaat Penelitian... 6 BAB II LANDASAN TEORI... 8 A. Penelitian yang Relevan... 8 B. Landasan Teori Cerpen Tradisi Masyarakat Jawa a. Pengertian Tradisi b. Macam-Macam Tradisi Masyarakat Jawa ) Ziarah ) Tradisi Upacara Pernikahan Adat Jawa ) Tradisi Upacara Slametan ) Tradisi Puasa Jawa ) Tradisi Bersih Desa Mitos Masyarakat Jawa a. Pengertian Mitos b. Kepercayaan Terhadap Mitos di Jawa c. Macam-Macam Mitos Masyarakat Jawa ) MitosKasekten ) Mitos Roh Dhanyang Desa ) Mitos Kekuatan Sesajen ) Mitosantara Tabu Nikah Masyarakat Desa Cipaku dengan Masyarakat Desa Onje Konstruksi Tradisi dan Mitos Masyarakat Jawa a. Pengertian Konstruksi b. Jenis Konstruksi Tradisi Masyarakat Jawa c. Jenis Konstruksi Mitos Masyarakat Jawa Antropologi Sastra viii

9 9 BAB III METODE PENELITIAN A. Objek Penelitian B. Data dan Sumber Data C. Metode Penelitian D. Pendekatan Penelitian E. Teknik Pengumpulan Data F. Teknik Analisis Data G. Tahap Penelitian BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Tradisi Masyarakat Jawa dalam Kumpulan Cerpen Nyayian Kesetiaan Karya Miftah Fadhli dkk Tradisi Ziarah Tradisi Upacara Pernikahan Adat Jawa a. Tradisi Menghitung Weton b. Tradisi Tuwuhan c. Tradisi Menghitung Posisi Anak d. TradisiMidodareni Tradisi Upacara Slametan Tradisi Puasa Jawa Tradisi Bersih Desa B. Mitos Masyarakat Jawa dalam Kumpulan Cerpen Nyayian Kesetiaan Karya Miftah Fadhli dkk Mitos Kasekten a. Mitos Kasekten Mata b. Mitos Kasekten Pusaka c. Mitos Kasekten Jimat Mitos RohDhanyang Desa a. Mitos Roh Ki Moko b. Mitos Roh Hyang Tjakraningrat c. Mitos Roh Bangaseppo d. Mitos Roh Ki Slamet e. Mitos RohNyi Lurik f. Mitos Roh Leluhur g. Mitos Roh Moyang Desa Mitos KekuatanSesajen a. Mitos Kekuatan SesajenAir b. Mitos Kekuatan Sesajen Bunga Mitos Tabu Nikah antara MasyarakatDesa Cipaku dengan Masyarakat Desa Onje C. Konstruksi Tradisi Masyarakat Jawa dalam Kumpulan Cerpen Nyayian Kesetiaan Karya Miftah Fadhli dkk Konstruksi Kebudayaan Jawa Masa Hindu-Budha Konstruksi Sistem Keyakinan Agami Jawi Konstruksi Kebudayaan Jawa Pra Hindu-Budha ix

10 10 D. Konstruksi Mitos Masyarakat Jawa dalam Kumpulan Cerpen Nyanyian Kesetiaan Karya Miftah Fadhli dkk Konstruksi Sistem Keyakinan Agami Jawi Konstruksi Kebudayaan Jawa Pra Hindu-Budha Konstruksi Babad Purbalingga BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN x

11 11 DAFTAR TABEL TABULASI DATA Tabel 1. Tahap Upacara Pernikahan Adat Jawa Tabel 2. Mitos Kasekten Tabel 3. Mitos RohDhanyang Desa xi

12 12 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1.Sinopsis Cerpen Lampiran2.Tabel Klasifikasi Data Tradisi dan Mitos Masyarakat Jawa Lampiran3.Tabel Klasifikasi Hasil Penelitian xii

13 13 ABSTRAK Penelitian ini berjudul Tradisi dan Mitos Masyarakat Jawa dalam Kumpulan Cerpen Nyanyian Kesetiaan Karya Miftah Fadhli dkk (Kajian Antropologi Sastra).Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan secara tekstual tradisi dan mitos masyarakat Jawa dalam kumpulan cerpen Nyanyian Kesetiaan karya Miftah Fadhli dkk serta mendeskripsikan konstruksi tradisi dan mitos masyarakat Jawa dalam kumpulan cerpen tersebut. Objek penelitian ini adalah tradisi dan mitos masyarakat Jawa dalam kumpulan cerpen Nyanyian Kesetiaan karya Miftah Fadhli dkk. Data dalam penelitian ini adalah teks cerpen yang mengandung tradisi dan mitos masyarakat Jawa dalam kumpulan cerpen Nyanyian Kesetiaan karya Miftah Fadhli dkk. Metode yang digunakan untuk analisis adalah metode deskriptif analitis. Penelitian ini menggunakan pendekatan antropologi sastra yang terpusat pada antropologi teks. Fokus penelitian antropologi teks adalah persoalan pemikiran, gagasan, adat-istiadat, tradisi, danmitos yang terpantul dalam karya sastra. Hasil penelitian ini berupa tradisi masyarakat Jawa dalam kumpulan cerpen Nyanyian Kesetiaan karya Miftah Fadhli dkk antara lain: (1) Tradisi Ziarah, (2) Tradisi Upacara Pernikahan Adat Jawa meliputi (a) Tradisi Menghitung Weton, (b)tradisi Tuwuhan, (c) Tradisi Menghitung Posisi Anak, dan (d) Tradisi Midodareni.(3) Tradisi Upacara Slametan, (4) Tradisi Puasa Jawa, dan (5) Tradisi Bersih Desa. Di sisi lain, dalam kumpulan cerpen tersebut juga ditemukan mitos masyarakat Jawa meliputi: (1) Mitos Kasekten meliputi (a) Mitos Kasekten Mata, (b) Mitos Kasekten Pusaka, dan (c) Mitos Kasekten Jimat.(2) Mitos Roh Dhanyang Desa meliputi (a) Mitos Roh Ki Moko, (b) Mitos Roh Hyang Tjakraningrat, (c) Mitos Roh Bangaseppo, (d) Mitos Roh Ki Slamet, (e) Mitos Roh Nyi Lurik, (f) Mitos Roh Leluhur, dan (g) Mitos Roh Moyang Desa.(3) Mitos Kekuatan Sesajen meliputi (a) Mitos Kekuatan Sesajen Air, dan (b) Mitos Kekuatan Sesajen Bunga.(4) Mitos Tabu Nikah antara Masyarakat Desa Cipaku dengan masyarakat desa Onje. Sementara itu, konstruksi tradisi masyarakat Jawa dalam kumpulan cerpen Nyanyian Kesetiaan karya Miftah Fadhli dkk, antara lain: (1) Konstruksi Kebudayaan Jawa Masa Hindu-Budha ditemukan dalam tradisi ziarah, (2) Konstruksi Sistem Keyakinan Agami Jawi dan(3) Konstruksi Kebudayaan Jawa Pra Hindu-Budha. Di sisi lain, konstruksi mitos masyarakat Jawa dalam kumpulan cerpen Nyanyian Kesetiaan karya Miftah Fadhli dkk meliputi: (1) Konstruksi Sistem Keyakinan Agami,(2) Konstruksi Kebudayaan Jawa Pra Hindu-Budha dan (3) Konstruksi Babad Purbalingga. xiii

14 14 ABSTRACT The research endtitled The Tradition and Myth of Javanese in Short Stories Nyanyian Kesetiaan by Miftah Fadhli and Friends (A Study on Literature Anthropologyy). It aims to describe textually and myth in Javanese to the short stories Nyanyian Kesetiaan by Miftah Fadhli and Friends as well as to describe the tradition construction and myth of Javanese in short stories. The object was tradition and myths to Javanese in Nyanyian Kesetiaan short stories by Miftah Fadhli and Friends. The data were short stories consisted with tradition and myths. The method to analyse the data was analytic descriptive. The research used literature antrhropology approach centre in text anthropology. It focused in the thoughts, idea, cultures, traditions dan myths reflected in literature works. The research showed that the tradition of Javanese in the short stories were: (1) Devotional visit to secred place (Ziarah)tradition, (2) Javenese wedding such as; (a) Counting Javanese date (Weton), (b) Cattle of coconut leaves tradition (Tuwuhan), (c) Tradition of predicting child position, (d) Tradition of special ceremony in the night before the wedding (Midodareni), (3) Ceremonial meal (Slametan), (4) Javanese vasting tradition, and (5) Cleaning the village tradition. On the other hand, the myths were: (1) Self energy includes; (a) Eye self energy, (b) Heirloom self energy, and (c) Amulet self energy. (2) Ancestor spirit (Dhanyang) in village, covered; (a) Ki Moko spirit, (b) Hyang Tjakraningrat spirit, (c) Bangaseppo spirit, (d) Ki Slamet spirit, (e) Nyi Lurik spirit, (f) Ancestor spirit, and (g)moyang spirit in the village. (3) Sesajen (food offering to spirits) covered; (a) The power of water sesajen, (b) The power of flower sesajen. (4) The taboo to have married between Cipaku and Onje villages. Mean while, the tradition construction in the short stories were; (1) The culture of Hidhuis and Budhis was in the Ziarah, (2) The Javanese religion was in the two traditions; (a) Javanese wedding and (b) Javanese vasting. (3) The construction of pra Hindhuis and Budhis was in the; (a) Slametan and (b) Cleaning the village. The myths of the short stories were (a) Kasekten myths, (b) Dhanyang in the villages. (2) The construction of pra Hidhuis and Budhis was on the Sesajen. (3) The construction of Babad Purbalingga was found in the wedding taboo myth between Cipaku and Onje villages. xiv

BENTUK EMPATI DALAM NOVEL CINTA DI UJUNG SAJADAH KARYA ASMA NADIA DAN SARAN IMPLEMENTASINYA SEBAGAI BAHAN PEMBELAJARAN SASTRA DI SMA

BENTUK EMPATI DALAM NOVEL CINTA DI UJUNG SAJADAH KARYA ASMA NADIA DAN SARAN IMPLEMENTASINYA SEBAGAI BAHAN PEMBELAJARAN SASTRA DI SMA BENTUK EMPATI DALAM NOVEL CINTA DI UJUNG SAJADAH KARYA ASMA NADIA DAN SARAN IMPLEMENTASINYA SEBAGAI BAHAN PEMBELAJARAN SASTRA DI SMA SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Gelar Sarjana
