BAB IV HASIL DAN ANALISIS PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV HASIL DAN ANALISIS PENELITIAN"

Transkripsi

1 BAB IV HASIL DAN ANALISIS PENELITIAN Dalam bab sebelumnya telah dikemukan teori-teori yang melatar belakangi pelaksanaan penelitian. Di samping itu diuraikan pula mengenai metode dan teknik yang digunakan dalam penelitian ini sebagai pertanggung jawaban metode dari penelitian yang dilaksanakan. Selanjutnya akan dikemukakan beberapa hal yang menyangkut pelaksanaan penelitian yaitu sebagai berikut : A. Gambaran Umum Responden Sampel dalam penelitian ini adalah warga Mrican RT 01/03 Candi Ampel Kabupaten Boyolaliberjumlah 45 orang. Setelah koesioner di bagikan maka yang kembali adalah 40 orang. Berdasarkan data dari 40 responden, melalui daftar pertanyaan didapat kondisi responden tentang umur, jenis kelamin dan pekerjaan. Penggolongan yang dilakukan kepada responden dalam penelitian ini bertujuan untuk mengetahui secara jelas dan akurat mengenai gambaran responden sebagaiobjek penelitian ini. Gambaran umum responden dalam penelitian ini dapat dijelaskan sebagai berikut : 1. Gambaran umum Responden berdasarkan Umur Dalam penelitian pengaruh harga dan iklan media di televisi terhadap keputusan pembelian kopi torabika di Mrican RT 01/03 Candi, Ampel, Kabupaten Boyolali,informasi mengenai umur secara khusus dapat dilihah pada tabel berikut ini Tabel.1 Katagori Umur Responden No Umur Jumlah Persentasi 1 < 20 5 orang 12.5 %

2 orang 25 % orang 32.5 % orang 17.5% 5 50 > 5 orang 12.5% Total 40 orang 100 % Sumbar : data yang telah diolah 2011 Berdasarkan tabel 1 dapat diketahui bahwa untuk umur responden yang terbanyak adalah yang berumur antara tahun sebanyak 13 orang atau (32.5%), diikuti dengan usia responden tahun sebanyak 10 orang (25%). Diikuti lagi dengan usia responden tahun sebanyak 7 orang (17.5%) sementara untuk usia di bawah 20 tahun dan di atas 50 tahun menunjukan komposisi yang sama yaitu sebanyak 5 orang (12.5%). proporsi demikian menunjukkan adanya orang dewasa lebih banyak atau dominan menyukai atau senang di banding pada orang yang yang masih muda dan sudah tua. 2. Gambaran umum Responden berdasarkan Jenis Kelamin Informasi mengenai jenis kelamin dalam penelitian pengaruh harga dan iklan di televisi terhadap keputusan pembelian kopi torabika di Mrican RT 01/03 Candi, Ampel, Kabupaten Boyolali dapat di lihat pada tabel berikut ini Tabel.2 Jenis Kelamin Responden No Jenis kelamin Jumlah Persentasi 1 Laki- laki 29 orang 72.5 % 2 Perempuan 11 orang 27.5% Sumbar : data yang telah diolah 2011 Berdasarkan tabel 2 dapat diketahui bahwa untuk jenis kelamin laki memiliki jumlah yang lebih banyak dibanding jenis kelamin perempuan yaitu 29 laki-laki (72.5%) dan 11 (27.5%) perempuan. Hal ini nampaknya menunjukkan bahwa sampel laki-laki lebih banyak dibanding perempuan.

3 3. Gambaran umum Responden berdasarkan Pekerjaan Salah satu informasi yang tidak ketinggalan dalam penelitian pengaruh harga dan iklan media di televisi terhadap keputusan pembelian kopi torabika di Mrican RT 01/03 Candi, Ampel, Kabupaten Boyolali adalah gambaran responden berdasarkan jenis pekerjaan yang dapat dilihat pada tabel sebagai berikut : Tabel.3 Jenis Pekerjaan Responden No Pekerjaan Jumlah Persentasi 1 Pegawai negeri /PNS 5 orang 12.5% 2 Pegawai swasta 7 orang 17.5% 3 Wirawsasta 20 orang 50% 4 Pelajar 5 orang 12.5% 5 Lain lain 3 orang 7.5% Sumbar : data yang telah diolah 2011 Berdasarkan tabel 3 dapat diketahui bahwa untuk pekerjaan responden yang terbanyak adalah wiraswasta sebanyak 20 orang atau (50%), diikuti dengan pegawai swasta /kariawan sebanyak 7 orang (17.5%). Di ikuti lagi dengan pegawai negeri dan pelajar yang masing masing sama sebanyak 5 orang (12.5%) sementara untuk lain- lain sebanyak 3 orang (7.5 %). proporsi demikian menunjukkan adanya sebagian besar penduduk mrican mempunyai pekerjaan sebagai wiraswasta. B. Deskripsi Data Variabel Penelitian Deskripsi data merupakan gambaran hasil pengumpulan data tiap-tiap variabel yang diteliti. Yang terdiri dari dua variabel bebas dan satu variabel terikat. Adapun variabel dalam penelitian ini adalah Harga sebagai variabel bebas pertama (X 1 ), Iklan media di televisi sebagai variabel bebas kedua (X 2 ) dan Keputusan pembelian sebagai variabel terikat (Y). Berdasarkan data hasil penyebaran angket kepada responden dapat diketahui hasil sebagai berikut.

4 1. Variabel harga (X 1 ) Harga merupakan variabel bebas pertama (X 1 ) pengumpulan datanya menggunakan angket yang disebarkan kepada 40 respondenada 6 pernyataan yang menjadi variabel harga setelah ada uji validitas dan reliabilitas 2 pernyataan di hilangkan. Gambaran data yang dikumpulkan dari responden dirangkum dalam tabel berikut ini : Tabel 4 Tanggapan Responden Mengenai Harga No Indikator Skor Jumlah Pertimbangan harga Harga faktor terpenting Kepuasan terhadap harga 4 Harga yang di tawarkan Sumber : Data Yang Diolah 2011 Keterangan skor : 5 :sangat setuju ;4: setuju ;3: netral ;2: tidak setuju ;1 : sangat tidak setuju Berdasarkan distribusi frekuensi tanggapan responden mengenai harga dapat di lihat pada tabel 4 yaitu pada pertimbangan harga sebagian besar setuju dengan skor 22 dari 40 sampel,pada harga faktor terpenting sebagian netral dengan skor 14 dari 40 sampel, pada keputusan terhadap harga sebagian besar netral dengan skor 15 dari 40 sampel, dan pada harga yang di tawarkan sebagian besar setuju dengan skor 14 dari 40 sampel, hal ini memperlihatkan bahwa harga yang di tawarkan torabika baik, yang di tunjukan dengan adanya harga di setuju. Distribusi frekuensi tentang harga dapat di lihat pada tabel di bawah ini. Tabel.5 Diskripsi harga N Range Minimum Maximum Mean Std. Deviation Harga Valid N (listwise) 40 Sumbar : data yang telah diolah 2011

5 Angket tentang harga (X 1 ). Pengukurannya dinilai dengan 5 alternatif jawaban yaitu sangat setuju, setuju, nihil, tidak setuju, sangat tidak setuju. Setelah melalui tabulasi data menunjukkan dari 45 objek penelitian dengan nilai terendah sebesar 10 sedangkan nilai tertinggi sebesar 20 dengan rata-rata jawaban untuk variabel harga (X 1 ) rata-rata serta untuk standar deviasi sebesar Variabel Iklan media televisi (X 2 ) Iklan media televisi merupakan variabel bebas kedua (X 2 ) di mana pengumpulan datanya menggunakan angket yang disebarkan kepada 40 respondenada 14 pernyataan yang menjadi variabel iklan media televisi setelah ada uji validitas dan reliabilitas 5 pernyataan di hilangkan. Gambaran data yang dikumpulkan dari responden dirangkum dalam tabel berikut ini Tabel 6 Tanggapan Responden Iklan Media Televisi Skor No Indikator Jumlah 1 Iklan kopi torabika mudah dipahami 2 Informasi tentang keunggulan Memadukan desain dan warna dengan tepat 4 Sesuai dengan kejadian seharihari Meyakinan untuk membeli Suara dan nada penyampaian jelas dan tegas 7 Ekspresi dan karakter modelsangat menjiwai 8 Bintang iklan yang ditampilkan menarik 9 Tayanganiklan mebuat tertarik Sumber : data yang di olah 2011 Keterangan skor : 5 :sangat setuju ;4: setuju ;3: netral ;2: tidak setuju ;1 : sangat tidak setuju Berdasarkan distribusi frekuensi hasil penghitungan iklan media televisi dapat di lihat pada tabel 6 yaitu pada, iklan kopi torabika mudah di pahami sebagian besar setuju dengan skor 31 dari 40

6 sampel,informasi tentang keunggulan sebagian besar setuju dengan skor 30 dari 40 sampel, memadukan desain dan warna sebagian besar setuju dengan skor 31 dari 40 sampel, sesuai dengan kejadian sehari-hari sebagian besar setuju dengan skor 18 dari 40 sampel,meyakinkan untuk membeli sebagian besar setuju dengan skor 15 dari 40 sampel, suara dan penyampaian jelas sebagian besar setuju dengan skor 17 dari 40 sampel,ekspresi model menjiwai sebagian besar setuju dengan skor 24 dari 40 sampel, bintang iklan menarik sebagian besar setuju dengan skor 28 dari 40 sampel dan tayangan iklan membuat tertarik juga di setujui dengan skor 21 dari 40 sampel. Hal ini memperlihatkan bahwa iklan media televisi yang di tawarkan torabika hampir keseluruhan di setujui. Distribusi frekuensi tentang iklan dapat di lihat pada tabel di bawah ini. Tabel 7 Diskriptif Iklan media televisi N Range Minimum Maximum Mean Std. Deviation iklan_televisi Valid N (listwise) 40 Sumbar : data primer yang telah diolah 2011 Angket tentang variabel iklan media televisi Pengukurannya dinilai dengan 5 alternatif jawaban yaitu sangat setuju, setuju, nihil, tidak setuju, sangat tidak setuju. Setelah melalui tabulasi data menunjukkan nilai terendah sebesar 28, sedangkan nilai tertinggi sebesar 43 dengan rata-rata jawaban untuk iklan media televisi (X 2 ) rata-rata35.27 serta untuk standar deviasi sebesar Variabel keputusan pembelian (Y) Keputusan pembelian merupakan variabel terikat (Y) di mana pengumpulan datanya menggunakan angket yang disebarkan kepada 40 responden Ada 5 pernyataan yang menjadi variabel keputusan pembelian setelah ada uji validitas dan reliabilitas 1 pernyataan di hilangkan. Gambaran data yang dikumpulkan dari responden dirangkum dalam tabel berikut ini : Tabel 8

7 Tanggapan Responden Mengenai keputusan pembelian No Indikator Skor Jumlah Pembelian ulang Sesuai keinginan dan kebutuhan 3 Selalu menggunakan Rekomendasi Sumber : data yang di olah 2011 Keterangan skor : 5 :sangat setuju ;4: setuju ;3: netral ;2: tidak setuju ;1 : sangat tidak setuju Berdasarkan distribusi hasil penghitungan keputusan pembelian dapat di lihat pada tabel 8 yaitu pada pembelian ulang sebagian besar setuju dengan skor 18 dari 40 sampel, sesuai dengan keinginan dan kebutuhan sebagian besar setuju dengan skor 20 dari 40 sampe, selalu mengunakan sebagian besar netral dengan skor 17 dari 40 sampel, rekomendasi sebagian besar setuju dengan skor 28 dari 40 sampel. Hal ini memperlihatkan bahwa keputusan pembelian TORABIKA dari 5 indikator yaitu Yakin, Pembelian ulang, Sesuai keinginan dan kebutuhan, Selalu menggunakan, dan Rekomendasi sebagian besar setuju.distribusi frekuensi tentangkeputusan pembelian dapat di lihat pada tabel di bawah ini. Tabel 9 Diskriptif Keputusan pembelian N Range Minimum Maximum Mean Std. Deviation keputusan_pembelia n Valid N (listwise) 40 Sumbar : dataprimer yang telah diolah 2011 Angket tentang variabel keputusan pembelian (y) berisi 5 pertanyaan mengungkap indikator Yakin,Sesuai keinginan dan kebutuhan, Pembelian ulang,rekomendasi dan Selalu menggunakan. Pengukurannya dinilai dengan 5 alternatif jawabanjawaban yaitu sangat setuju,setuju, nihil, tidak setuju, sangat tidak setuju. Setelah melalui tabulasi data menunjukkan nilai

8 terendah sebesar 11 sedangkan nilai tertinggi sebesar 19 dengan rata-rata jawaban untuk keputusan pembelian (Y) rata-rata 14.67serta untuk standar deviasi sebesar C. Pengujian Validitas dan Reliabilitas 1. Uji Validitas Uji validitas digunakan untuk menguji sejauh mana ketepatan alat pengukur dapat mengungkapkan konsep gejala/kejadian yang diukur. uji validitas dalam penelitian ini di lakukan dengan melihat kreteria penefsiran indek korelasi. Kreteria penafsiran indek korelasi yang menunjukan hubungan antara dua variabel atau lebih. Sugiyono (2010:188) bila koefisien korelasi sama dengan 0,3 atau lebih (paling kecil 0,3 ) maka butir instrumen di nyatakan valid dan butir dengan skor kurang dari 0,3 maka butir instrumen di nyatakan tidak valid. a) Variabel Harga Scale Mean if Item Deleted Tabel 10 Penghitungan validitas variabel harga Scale Variance if Corrected Item Item-Total Deleted Correlation Cronbach's Alpha if Item Deleted Keteranag VAR Tidak valid VAR Tidak valid VAR Valid VAR Valid VAR Valid VAR Valid Sumbar : data primer yang telah diolah 2011 Berdasarkan tabel diatas nampak bahwa enam pertanyaan mengungkap indikator yang terdiri dari Pertimbangan harga,harga yang di tawarkan,harga bersaing,harga terjangkau,harga faktor terpenting, dan Membandingkan harga dari beberapa merk dengan 4 item pertanyaan dinyatakan valid dan 2 item pernyataan dinyatakan tidak valid.untuk item no 1 dan 2 yang tidak valid di

9 hilangkan. karena di bawah 0,3 atau tidak valid. 4 item pernyataan yang valid di gunakan untuk mengukur variabel harga (X1) Karena di atas 0.3. b) Variabel iklan media televisi Tabel 11 Penghitungan validitas variabel iklan media televisi Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item-Total Correlation Cronbach's Alpha if Item Deleted Keterangan VAR Tidak valid VAR Tidak valid VAR Tidak valid VAR Valid VAR Valid VAR Tidak valid VAR Valid VAR Tidak valid VAR Valid VAR Valid VAR Valid VAR Valid VAR Valid VAR Valid Sumbar : data yang telah diolah 2011 Berdasarkan tabel diatas tersebut nampak bahwa empat belas pertanyaan mengungkap indikator isi pesan, struktur pesan, format pesan dan sumber pesan dengan sembilan item pernyataan valid. Karena di atas 0.3 untuk item pernyataan no 1,2,3,6 dan 8 di hilangkan karena di bawah 0,3 atau tidak valid. Data yang valid di gunakan untuk mengukur variabel iklan (X2)

10 Tabel 12 c) Variabel keputusan pembelian Penghitungan validitas variabel keputusan pembelian Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item-Total Correlation Cronbach's Alpha if Item Deleted Keterangan VAR Tidak valid VAR Valid VAR Valid VAR Valid VAR Valid Sumbar : data yang telah diolah 2011 Berdasarkan tabel diatas tersebut nampak bahwa empat item pernyataan valid Karena di atas 0,3 dan 1 item pernyataan no 1 di hilangkan karena tidak valid. Data yang valid di gunakan untuk mengukur variabel keputusan pembelian (Y). 2. Reliabilitas Uji reliabilitas digunakan untuk menguji sejauh mana keandalan suatu alat pengukur untuk dapat digunakan lagi untuk penelitian yang sama. Uji Reliabilitas di lakukan dengan menghitung Cronbach s Alpha dari masing masing variabel. Ronny kountur (2004:156) Instrumen yang di pakai dalam variabel di katakan reliabel apabila r hitung diwakili oleh nilai alpha sebagai berikut : a. 0,8001,000 : sangat reliabel b. 0,6000,799 : reliabel c. 0,4000,599 : cukup reliabel d. 0,2000,399 : tidak reliabel e. 0,0000,199 : sangat tidak reliabel Pengujian reliabilitas selengkapnya dapat dilihat pada tabel berikut ini.

11 Tabel 13 Penghitungan Reliabilitas Cronbach's Alpha N of Items Variabel Harga Iklan televisi Keputusan pembelian Sumbar : data yang telah diolah 2011 Berdasarkan tabel 13 di atas dapat di simpulkan bahwa empat item pernyataan harga yaitu harga bersaing,harga terjangkau, harga faktor terpenting, dan membandingkan harga dari beberapa merk dapat di kategorikan reliabel karena di atas Berdasarkan tabel di atas dapat disimpulkan bahwa 9 item pernyataan iklan telavisi yaitu iklan model Torabika mudah di pahami,informasi tentang keunggulan, memadukan desain dan warna dengan tepat, sesuai dengan kejadian sehari-hari, meyakinkan untuk membeli, suara dan nada penyampaian jelas dan tegas, ekspresi dan karakter menjiwai, bintang iklan yang di tampilkan menarik dan tayangan iklan membuat tertarik dapat dikategorikan reliabel karena di atas Berdasarkan tabel di atas dapat di simpulkan bahwa 5 item pernyataan keputusan pembelian yaitu yakin, pembelian ulang, sesuai keinginan dan kebutuhan, selalu menggunakan dan rekomendasi dapat di kategorikan reliabel karena di atas D. Uji Asumsi Klasik Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda. Suatu model regresi yang baik harus bebas dari masalah penyimpangan terhadap asumsi klasik. Berikut ini adalah pengujian terhadap asumsi klasik dalam model regresi.

12 1. Uji Normalitas Pengujian normalitas dilakukan dengan menggunakan pengujian terhadap nilai residual. Sedangkan pengujian dilakukan dengan menggunakan P-P Plot. Pada pengujian normalitas ini dapat dilihat dari gambar berikut ini: Gambar 1 Uji normalitas data Normal P-P Plot of Regression Standardized Residual Dependent Variable: keputusan pembelian 1.0 Expected Cum Prob Observed Cum Prob 1.0 Gambar tersebut menunjukkan bahwa data menyebar di sekitar garis-garis diagonal dan mengikuti arah garis diagonal atau grafik histogramnya menunjukkan distribusi normal, maka model regresi memenuhi asumsi normalitas. E. Analisis Regresi Linier Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier ganda untuk pembuktian hipotesis penelitian. Analisis ini akan menggunakan input berdasarkan data yang diperoleh dari kuesioner. Perhitungan statistik dalam analisis regresi linier berganda yang digunakan dalam penelitian ini

13 adalah dengan menggunakan bantuan program komputer SPSS for Windows versi Hasil pengolahan data selengkapnya ada pada lampiran dan selanjutnya diringkas sebagai berikut Model Coefficients a Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients B Std. Error Beta 1 (Constant) T Sig. Harga Iklan media televisi a. Dependent Variable: keputusan pembelian Persamaan regresi yang dapat dituliskan dari hasil tersebut dalam bentuk persamaan regresi bentuk standard adalah sebagai berikut : Y = X X 2 Persamaan regresi ini dapat di jelaskan sebagai berikut: 1. Koefisien regresi variabel X1 (harga ) diperoleh dengan tanda koefisien positif. Hal ini berarti bahwa harga yang lebih baik akan meningkatkan keputusan pembelian. Apabila terjadi peningkatan X 1 sebanyak satu unit maka akan meningkatkan Y sebanyak Koefisien regresi variabel X2 (iklan medi televisi ) diperoleh dengan tanda koefisien positif. Hal ini berarti bahwa kualitas produk yang lebih baik akan meningkatkan keputusan pembelian. Apabila terjadi peningkatan X 2 sebanyak satu unit maka akan meningkatkan Y sebanyak 0,232.

14 F. Uji F Kemaknaan pengaruh harga dan iklan televisi terhadap keputusan pembelian sebagaimana pada model tersebut selanjutnya dibuktikan dengan pengujian secara bersama-sama dengan uji F sebagai berikut: Model ANOVA b Sum of Squares Df Mean Square F Sig. 1 Regression a Residual Total a. Predictors: (Constant), iklan media televisi, harga b. Dependent Variable: keputusan pembelian Hasil pengujian diperoleh nilai F hitung sebesar dengan signifikansi Dengan menggunakan batas signifikansi 0.05, nilai signifikansi tersebut lebih kecil dari Dengan demikian diperoleh bahwa hipotesis yang menyatakan bahwa harga dan iklan televisi secara bersama-sama memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Keputusan pembelian. G. Koefisien Determinasi Koefisien determinasi digunakan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh variabel bebas memiliki pengaruh terhadap variabel terikatnya. Nilai koefisien determinasi ditentukan dengan nilai adjusted R square sebagaimana dapat dilihat pada tabel berikut ini

15 Model Summary b Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate a a. Predictors: (Constant), iklan media televisi, harga b. Dependent Variable: keputusan pembelian Hasil perhitungan regresi dapat koefisien determinasi (RSquare) yang diperoleh sebesar adalah pengkuadratan dari koefisien korelasi atau X Hal ini berarti 49 % keputusan pembelian (Y) dapat dipengaruhi oleh harga dan iklan televisi, dan sisanya 51% dipengaruhi oleh variabel-variabel lain yang tidak dijelaskan dalam model regresi ini. koefisien determinasi (RSquare) berkisaran antara 0 sampai dengan 1 dengan catatan semakin kecil angka (RSquare) maka semakin lamah pengaruh kedua atau lebih variabel tersebut. H. UJI HIPOTESIS 1. Hasil pengujian diperoleh nilai t hitung untuk variabel Harga terhadap Keputusan pembelian menunjukkan nilai t hitung = 3.332dengan signifikansi Dengan menggunakan batas signifikansi 0.05, nilai signifikansi tersebut lebih kecil dari Dengan arah koefisien positif, dengan demikian diperoleh bahwa hipotesis yang menyatakan bahwa Harga memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Keputusan pembelian. Hipotesis 1 diterima 2. Hasil pengujian diperoleh nilai t hitung untuk variabel iklan televisi terhadap Keputusan pembelian menunjukkan nilai t hitung = dengan signifikansi Dengan menggunakan batas signifikansi 0.05, nilai signifikansi tersebut lebih kecil dari 0.05.

16 Dengan arah koefisien positif, dengan demikian diperoleh bahwa hipotesis yang menyatakan bahwa iklan televisi memiliki pengaruh positif yang signifikan terhadap Keputusan pembelian. Hipotesis 2 diterima. 3. Hasil determinasi (RSquare) yang diperoleh sebesar adalah pengkuadratan dari koefisien korelasi atau X Hal ini berarti 49 % keputusan pembelian (Y) dapat dipengaruhi oleh harga dan iklan televisi, dengan demikian diperoleh bahwa hipotesis yang menyatakan bahwa harga dan iklan media televisi memiliki pengaruh positif yang signifikan terhadap Keputusan pembelian. Hipotesis 3 diterima. I. PEMBAHASAN Hasil analisis yang telah dilakukan mengenai pengaruh harga dan iklan media televisi terhadap keputusan pembelian kopi TORABIKA RT 01/03 Mrican Candi Ampel Boyolali menunjukan bahwa harga memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian dan iklan televisi juga memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Penelitian ini mendukung pendapat dari Schiffman,Kanuk dalam buku kusjadi (2001) yang mengatakan pemilihan dari dua atau lebih alternatif pilihan keputusan pembelian, artinya bahwa seseorang dapat membuat keputusan, haruslah tersedia beberapa alternatif pilihan yang ada di dalam bauran pemasaran (marketing mix). Keputusan pembelian suatu produk dipengaruhi berbagai faktor, diantaranya adalah harga dan didukung oleh ikan yang ditawarkan oleh perusahaan. Untuk itu suatu perusahaan harus dapat mempromosikan produknya dengan baik melalui media yang mudah ditemui oleh masyarakat umum.

17 Pada hasil perhitungan diketahui prediktor harga ( X1) memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian. Hasil analisis diperoleh bahwa variabel harga (X 1 ) memiliki koefisien regresi sebesar 0.15 (bertanda positif) terhadap keputusan pembelian (Y)dan nilai t hitung sebesar dengan nilai signifikansi 0.002pada taraf segnifikasi 0.05 sehingga < 0.05.Hal ini berarti bahwa harga (X 1 ) berpengaruh positif terhadap keputusanpembelian Hasil ini memberikan bukti empiris bahwa harga yang di tawarkan akan mempengaruhi keputusan pembelian. Mendukun teori (Yashinta Soelasih, 2005 : 64) Harga yang terjangkau dapat menjadi senjata ampuh dalam menghadapi persaingan dipasar, karena harga menjadi menfaat atribut yang paling diperhatikan ketika menghadapi pasar Indonesia yang sensitif terhadap harga. Hal ini ditunjukkan dengan adanya harga yang bersaing, harga yang terjangkau, pertimbangan terhadap harga, harga merupakan faktor terpenting, harga sesuai dengan yang di tawarkan, dan keputusan tehadap harga i tu sendiri akan mempengaruhi seseorang dalam mengambil keputusan pembelian. Selain harga, iklan juga berpengaruh pada keputusan pembelian suatu produk kopi. Hasil analisis diperoleh bahwa variabel iklan televisi (X 2 ) memiliki koefisien regresi sebesar (bertanda positif) terhadap keputusan pembelian (Y) dan nilai t hitung sebesar dengan nilai signifikansi 0.001pada taraf 0.05 sehingga 0.001< Hasil ini memberikan bukti empiris bahwa isi pesan,struktur pesan, format pesan, Dan sumber pesan yang di sampaikan akan mempengaruhi seseorang dalam mengambil keputusan pembelian. Dan hal ini mendukung teori Philip Kotler, merumuskan pesan membutuhkan pemecahan empat masalah : apa yang akan dikatakan (isi pesan), bagaimana mengatakannya secara logis (struktur pesan), bagaimana mengatakannya secara simbolis (format pesan), dan siapa yang harus mengatakannya (sumber pesan) Hal ini disebabkan karena dengan iklan, masyarakat dapat mengetahui keberadaan suatu

18 produk dan diharapkan masyarakat akan tertarik pada produk tersebut. Apalagi dengan adanya produk sejenis yang berlomba memperebutkan konsumen maka iklan berperan penting dalam keberhasilan suatu produk. Iklan yang dikemas secara menarik, mengena di pasaran membangkitkan perilaku positif terhadap suatu produk. Dari hasil penelitian maka kerangka pikir pada bab II dibuktikan bahwa ada pengaruh antara variabel harga dan iklan dengan keputusan pembelian sebagai berikut: X 1 Harga Y Keputusan Pembelian X 2 Iklan Media Televisi 0.442

PENGARUH HARGA DAN IKLAN MEDIA TELEVISI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN COFFE TORABIKA

PENGARUH HARGA DAN IKLAN MEDIA TELEVISI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN COFFE TORABIKA Lampiran PENGARUH HARGA DAN IKLAN MEDIA TELEVISI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN COFFE TORABIKA KOESIONER A. IDENTITAS RESPONDEN Nama : jeniskelamin : usia : pekerjaan : B. PETUNJUK PENGISIAN DAFTAR PERTANYAAN
