BAB I PENDAHULUAN. berkembang. Pemasaran yang ada dalam perusahaan sangatlah penting melihat

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. berkembang. Pemasaran yang ada dalam perusahaan sangatlah penting melihat"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG Pemasaran merupakan salah satu dari kegiatan kegiatan pokok yang dilakukan oleh perusahaan dalam usahanya untuk mempertahankan kelangsungan hidupnya untuk berkembang. Pemasaran yang ada dalam perusahaan sangatlah penting melihat perkembangan jaman yang semakin maju ini dan persaingan bisnis yang begitu pesat, pemasaran yang dilakukan harus dengan konsep yang tepat. Semakin meningkatnya persaingan, perusahaan harus meningkatkan mutu dan daya saingnya agar dapat bersaing dengan kompetitor lainnya dan juga dapat meningkatkan kinerja pemasarannya untuk mencapai keunggulan bersaing. Femina Group berdiri pada tahun 1972 dengan meluncurkan majalah pertamanya yaitu Femina, dimana majalah tersebut adalah majalah wanita pertama di Indonesia. Femina group terus berkembang menjadi group media cetak konten yang sesuai dengan budaya masyarakat. Femina juga terus mengembangkan inovasi baru dengan menyediakan berbagai merek dan produk majalah yang diterima oleh masyarakat Indonesia. Femina Group menjadi penerbit terkemuka berbagai majalah gaya hidup pria dan wanita diantaranya 14 majalah yaitu, Femina adalah majalah wanita yang berisi tentang gaya hidup modern para wanita Indonesia. Majalah Femina menjadi panduan dan inspirasi bagi para pembaca khususnya wanita yang saat ini memerlukan informasi tren global tentang gaya hidup maupun fashion. Gadis adalah majalah remaja putri yang cukup laris di Indonesia. Gadis sudah berdiri selama 35 tahun dan menjadi sahabat bagi 1

2 2 para remaja putri. Majalah ini berisi tentang berbagai macam informasi seputar gaya hidup remaja, fashion, serta ilmu pengetahuan. Pesona adalah majalah panduan wanita berusia 35 tahun yang berisi tentang gaya hidup, kecantikan, kesehatan dan semua informasi yang relevan untuk wanita dewasa yang cerdas. Serta memberikan inspirasi bagi para pembacanya. AyahBunda adalah majalah terbaik bagi para orang tua muda untuk mendapatkan informasi tentang membangun sebuah keluarga yang sehat dan bahagia. Kelahiran, kehamilan, kesehatan anak adalah berbagai aspek yang ada di majalah ini. Majalah ini terbit sejak tahun Readers Digest adalah majalah yang menginformasikan tentang aspek kehidupan, kesehatan, karier bisnis dan keuangan, teknologi dan perjalan keluarga. Majalah ini adalah majalah yang memiliki pembaca cukup banyak. Parenting, sebagai sumber, referensi dan inspirasi bagi ibu di usia tahun, memiliki anak usia 0-12 tahun, modern, percaya diri, aktif yang bertujuan untuk membuat hidup ibu lebih mudah dan lebih menyenangkan. Cleo adalah majalah panduan wanita usia tahun yamg memiliki inspirasi yang tinggi khususnya di dunia fashion modern yang menjadi sumber inspirasi bagi para pembacanya untuk menjadi wanita modern dan mandiri. Best Life adalah majalah bagi para pria modern yang tinggal dalam kehidupan mewah yang memiliki kesadaran akan dunia kerja dan bisnis, olahraga, fashion tanpa meninggalkan jati dirinya sebagai pria sejati. Men s Health Indonesia, majalah pria dengan konten otoritatif pada kebugaran, kesehatan, seks, life style, tekhnologi dan segala informasi tentang gaya hidup modern pria masa kini. Dewi adalah majalah fashion dan gaya hidup wanita yang menampilkan

3 3 tren terbaru tentang semua hal yang relevan dengan gaya hidup premium, budaya populer serta berita terhangat tentang kehidupan sosial. Estetica, majalah kecantikan untuk memenuhi kebutuhan profesional di bidang industri kecantikan baik tatanan rambut, make up serta berbagai tekhnologi terbaru seputar kecantikan. Fit adalah majalah untuk wanita yang berisi tentang seputar aktifitas wanita khususnya yang berhubungan dengan olahraga, kebugaran, serta kesehatan jasmani. Grazia merupakan majalah wanita yang berisikan seputar fashion, kecantikan, kehidupan selebriti serta hiburan hiburan lainnya yang menarik seputar wanita. Femina group juga menyajikan media online publishing yang dapat diakses semua kalangan. Dengan jaringan majalah dan komunitas online ini publik dapat menjalin komunitas yang solid, serta dapat berpartisipasi malalui diskusi forum dan newslatter serta mendapatkan informasi secara cepat dan praktis. Femina Online, Ayahbunda Online, CitaCinta Online, Gadis Online, Parenting Online merupakan media online publishing. PT Femina Group merupakan perusahaan media cetak yang mendukung industri gaya hidup serta fashion remaja putri khususnya pada majalah GADIS yaitu majalah remaja putri yang berdiri sejak tahun 1973 yang di pelopori oleh Ibu Pia Alisjahbana. Majalah remaja putri ini berisi tentang gaya hidup remaja, fashion, yang dapat meningkatkan wawasan, menghibur, sekaligus trendy. Majalah GADIS terus melakukan inovasi baru untuk menarik para pembaca, salah satunya adalah dengan mengadakan pemilihan GADIS sampul. GADIS sampul adalah salah satu kegiatan rutin tahunan yang diselenggarakan oleh majalah GADIS, dimana kegiatan ini adalah ajang kompetisi pencarian bakat di bidang modeling yang pesertanya adalah para remaja putri berusia 13 tahun 17 tahun.

4 4 Untuk melaksanakan event tersebut dibutuhkan strategi promosi yang tepat. Salah satu strategi promosi yang telah dilakukan pada event GADIS sampul ini adalah melakukan Road Show GADIS sampul ke berbagai kota besar di Indonesia. Dimana dalam kegiatan Road Show ini bertujuan untuk mencari dan menarik para remaja putri untuk mengikuti ajang GADIS Sampul ini. Dalam event tersebut tim promosi GADIS berusaha melakukan strategi promosi untuk menarik para pembaca setia GADIS agar ikut serta dalam ajang tersebut. Mengundang beberapa artis ternama dan menyajikan berbagai marchandise dari sponsor sponsor yang mendukung event dan dapat mendaftarkan diri langsung untuk mengikuti GADIS Sampul, merupakan beberapa strategi promosi tim promosi GADIS untuk menarik para peserta GADIS Sampul. Citra ( image ) merupakan salah satu aset terpenting dari suatu perusahaan, karena citra mempunyai suatu dampak pada persepsi konsumen dari komunikasi dan operasi organisasi dalam berbagai hal. Untuk membentuk citra tersebut maka diperlukan strategi kehumasan yang dapat memberikan manfaat penting dalam mempengaruhi masyarakat. Untuk membentuk citra yang positif salah satu cara yakni adalah melalui bantuan divisi marketing promosi. Divisi marketing promosi memiliki tanggung jawab untuk membuat suatu program yang bertujuan untuk mempromosikan serta membentuk dan melindungi citra perusahaan beserta kegiatannya. Promosi yang dilakukan secara efektif dapat melancarkan komunikasi terhadap masyarakat. Promosi bertujuan untuk menginformasikan, mempengaruhi dan membujuk serta meningkatkan pelanggan sasaran tentang perusahaan dan bauran pemasarannya. Serta membujuk masyarakat sehingga mempengaruhi pandangan yang mengarah pada pencitraan ( image ). Bauran promosi seperti iklan, promosi penjualan, penjualan personal, hubungan masyarakat

5 5 serta pemasaran langsung juga berperan penting dalam memberikan informasi dan juga memperkenalkan suatu kegiatan pada masyarakat luas. Sebagaimana kegiatan yang di Maka yang menjadi latar belakang penulis untuk mengangkat topik ini sebagai bahan penelitian, karena penulis merasa bahwa saat ini pemahaman strategi pemasaran melalui bauran promosi yang digunakan oleh perusahaan menjadi tolak ukur suatu perusahaan untuk mencapai tujuan yang telah ditentukan hingga mencapai tujuan pencitraan yang baik dimata masyarakat. Maka melalui penelitian ini penulis berusaha memaparkan strategi pemanfaatan tenaga kerja serta penggunaan sistem bauran promosi yang baik serta pembentukan citra masyarakat terhadap suatu event. Berdasarkan alasan latar belakang dan aspek aspek hubungan yang sudah dijelaskan, maka penulis bermaksud melakukan penelitian dengan judul: Analisis Strategi Promosi Citra Majalah GADIS ( studi kasus ) PT. Femina Group 1.2 RUANG LINGKUP Ruang lingkup dari penelitian ini mencakup analisa serta pengaplikasian promotion mix pada PT. Femina Group ( Majalah GADIS ) dengan tujuan membangun image majalah GADIS terhadap event Road Show Gadis Sampul Dimana peneliti akan menganalisa tentang strategi promosi apa saja yang dijalankan tim promosi GADIS pada event Road Show Gadis Sampul. Saya beserta tim marketing promosi Majalah GADIS memilih untuk megaplikasikan teorii promotion mix. Dengan bauran pemasaran yang tepat serta kerja sama tim yang solid kegiatan promosi event Road Show Gadis Sampul 2011 dapat berjalan dengan efektif sehingga menimbulkan dampak citra (image) positif terhadap event tersebut ( majalah GADIS ).

6 6 1.3 TUJUAN MANFAAT TUJUAN Adapun tujuan dari penelitian ini adalah sebagai syarat kelulusan bagi penulis untuk mendapatkan gelar sarjana di Universitas BINa Nusantara. Tujuan lainnya dari penelitian ini adalah umtuk memahami strategi promosi dan pengaplikasian strategi promotion mix yang dilakukan tim marketing promosi Majalah GADIS dalam event Road Show Gadis Sampul Serta mengetahui pengaruh event Road Show Gadis Sampul 2011 terhadap citra (image) Majalah GADIS MANFAAT Kegunaan yang akan diperoleh dari hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan beberapa manfaat bagi berbagai pihak, manfaat tersebut antara lain manfaat akademis yaitu untuk berbagi informasi dengan mahasiswa lain di dalam studi komunikasi khususnya mengenai kajian-kajian yang berhubungan dengan strategi pemasaran khususnya marketing mix. Manfaat penulis yaitu mendapat kesempatan untuk mempraktekkan teori, konsep serta ilmu yang telah dipelajari pada mata perkuliahan di Universitas Bina NUSantara Jakarta, serta mampu menerapkan pengetahuan dan melakukan penulisan seputar ilmu pemasaran khususnya strategi promosi dan marketing mix. Manfaat pembaca yaitu diharapkan penelitian ini akan menambah pengetahuan baru bagi pembaca mengenai strategi promosi serta penelitian ini

7 7 diharapkan dapat dijadikan sebagai acuan untuk penelitian lebih lanjut serta menambah wawasan pembaca. 1.4 METODOLOGI PENELITIAN Metode penelitian yang digunakan penulis adalah metode penelitian kualitatif, yang didefinisikan sebagai suatu proses yang mencoba untuk mendapatkan pemahaman yang lebih baik mengenai kompleksitas yang ada dalam interaksi manusia ( Sarwono, 2006 : 193 ). Proses dalam melakukan penelitian merupakan penekanan dalam riset kualitatif karena hasil. Penulis menggunakan metode kualitatif karena ingin melakukan analisis dan mengidentifikasikan masalah yang ada dimana penelitian beserta analisanya diuraikan dalam suatu tulisan ilmiah yang berbentuk narasi, kemudian dari analisis yang telah dilakukan diambil suatu kesimpulan. Dengan mengunakan metode ini tepat unutk menganalisis, menjawab dan menggali lebih dalam dari variabel variabel penelitian METODE PENGUMPULAN DATA Penulis melakukan pengumpulan data dengan beberapa cara, diantaranya adalah menggunakan deskriptif yaitu pengumpulan data melalui teknik penyebaran kuisioner atau survei yang dilakukan kepada sejumlah responden dengan menjawab pertanyaan yang sama tentang pengetahuan serta perilaku masing masing untuk mendapatkan fakta. Selanjutnya penulis melakukan observasi yaitu pengumpulan data dengan melakukan penelitian secara langsungkepada objek penelitian. Serta melakukan wawancara yaitu cara menghimpun bahan bahan keterangan yang dilakukan

8 8 dengan tanya jawab secara lisan, sepihak, berhadapan muka dan dengan arah tujuan yang telah ditentukan. Penulis juga melakukan pengumpulan data dengan kepustakaan yaitu pengumpulan data teoritis dengan cara membaca buku buku yang berkaitan dengan topik penulisan yang diperlukan untuk landasan teori dalam laporan penelitian ini dan dengan menggunakan sarana internet untuk lebih menambha informasi. 1.5 SISTEMATIKA PENULISAN Sistematika penulisan dalam skripsi ini adalah sebagai berikut dimana terdapat Pendahuluan, pada bagian pertama ini berisi mengenai latar belakang masalah, ruang lingkup masalah, tujuan dan manfaat strategi promosi tim marketing promosi Majalah GADIS dan metodologi pembuatan skripsi. Selanjutnya terdapat Landasan Teori, dimana penulis akan menguraikan dan menjelaskan mengenai kerangka teoretis yang menjadi landasan teori bagi penulis untuk melakukan penelitian. Selanjutnya terdapat Perumusan Obyek Penelitian,dimana bagian ini berisi tentang profile Majalah GADIS, menganalisa strategi yang sudah berjalan, keefektifitasan strategi promosi yang akan diterapkan pada Majalah GADIS, dan solusi pemecahan masalah. Selanjutnya terdapat Hasil Penelitian, yang berisi tentang analisis strategi marketing yang ada di Majalah GADIS dalam menjalankan event Road Show Gadis Sampul 2011 dan dampak tersebut bagi citra ( image ) Majalah GADIS.

9 9 Dan selanjutnya pada bagian terakhir terdapat Simpulan dan Saran, yang berisi tentang kesimpulan akhir dari penelitian dengan memberikan hasil akhir secara keseluruhan.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Perkembangan media massa sangat pesat telah memberikan perubahan dalam segala sendi kehidupan masyarakat. Di Indonesia perkembangan industri media cetak termasuk
