BAB IV HASIL DAN ANALISIS. digunakan adalah metode Rapid Application Development (RAD). Pengembangan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV HASIL DAN ANALISIS. digunakan adalah metode Rapid Application Development (RAD). Pengembangan"

Transkripsi

1 BAB IV HASIL DAN ANALISIS Pada penelitian ini, pengembangan sistem informasi akuntansi yang digunakan adalah metode Rapid Application Development (RAD). Pengembangan sistem dengan metode RAD dilakukan dengan menggunakan prototype yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan pemakai sistem tersebut. Tahap tahap pengembangan sistem informasi dengan menggunakan metode Rapid Application Development (RAD) yaitu: IV.1 TAHAP INVESTIGASI AWAL Tahap ini untuk mengidentifikasi masalah-masalah yang ada, seperti untuk menjelaskan kelemahan dalam menggunakan sistem manual dibandingkan menggunakan sistem komputerisasi. Tahap investigasi awal dilakukan dengan melakukan wawancara dan observasi langsung kepada pemilik Eathon Network. Hasil yang didapat dalam wawancara dan observasi langsung yaitu: 1. Prosedur Penjualan dan Pengerjaan Merupakan proses pencatatan jenis produk yang dibeli, hari dan tanggal yang akan penjualan, nama client, harga jual, alamat client untuk pengiriman barang / pemasangan produk, dan pengarsipan datanya. 32

2 33 2. Prosedur Pembelian Merupakan proses pencatatan barang yang dibeli, hari dan tanggal pembelian, nama supplier, harga beli, alamat supplier, dan pengarsipan datanya. 3. Prosedur Pembayaran Merupakan pencatatan pada nomor faktur, tanggal pembayaran, jenis produk yang terjual, jumlah barang, harga barang / jasa, harga total dan pengarsipan datanya. IV.2 TAHAP ANALISIS MASALAH Pada tahap ini dilakukan analisa terhadap masalah dari sistem yang telah ada. Tahap ini memberikan pemahaman yang lebih dalam mengenai permasalahan yang dihadapi. Berikut ini kelemahan kelemahan sistem informasi yang ada pada Eathon Network: Masalah Akar Masalah Usulan Perbaikan Dengan memakai sistem Sering terjadi kesalahan dalam penagihan, salah pembebanan ke customer Perusahaan tidak dapat mengetahui kinerja Proses pencatatan transaksi penjualan kurang lengkap Pencatatan yang dilakukan belum dapat informasi akuntansi, tidak terjadi kesalahan dalam pembebanan piutang ke customer Diharapkan laporan keuangan dapat dihasilkan

3 34 keuangannya menghasilkan laporan keuangan sehingga perusahaan dapat mengetahui kinerja keuangannya. IV.3 TAHAP ANALISIS KEBUTUHAN SISTEM IV.3.1 Identifikasi Kebutuhan Informasi Tahap ini dilakukan dengan tujuan mengetahui apa saja laporan yang diperoleh, lalu menentukan data apa saja yang akan diinput, proses dan output yang dihasilkan. Data yang diperoleh diinput ke dalam proses sistem komputerisasi dan output yang keluar merupakan hasil dari pengembangan sistem komputerisasi. Laporan tersebut antara lain: No Laporan atau Informasi Laporan pembelian Laporan penjualan Laporan persediaan Data Nomor nota, tanggal pembelian, nama supplier, nama barang, harga beli, jumlah barang Nomor, tanggal penjualan, nama customer, nama barang / paket, harga jual, jumlah barang Periode, kode barang, nama barang, jenis, harga pokok, stock awal, nilai awal, jumlah

4 35 4. Laporan laba rugi masuk, nilai masuk, jumlah keluar, nilai keluar, stock akhir, nilai akhir. Periode, total penjualan, HPP, laba kotor, biaya, laba bersih. 5. Laporan neraca Periode, aset, hutang dan modal. Tabel IV.1 Output Laporan Keuangan IV.3.2 Identifikasi Kebutuhan Sistem yang Diusulkan Sistem pendukung yang baru harus memenuhi tahap berikut: 1. Identifikasi kebutuhan perangkat keras (Hardware). Kebutuhan perangkat keras (hardware) yang digunakan untuk Eathon Network yaitu 2 set komputer. 2. Identifikasi kebutuhan perangkat lunak (Software). Kebutuhan perangkat lunak (software) yang digunakan yaitu aplikasi berupa bahasa pemrogaman menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0 dan database menggunakan Microsoft Access. 3. Identifikasi kebutuhan sumber daya manusia (Human Resources). Agar sistem informasi akuntansi berjalan dengan baik, maka seharusnya ada user yang mengoperasikan sistem yang baru tersebut. User tersebut adalah pemilik dari Eathon Network itu sendiri.

5 36 IV.4 TAHAP ANALISIS COST BENEFIT Tahap ini dilakukan dengan tujuan mengetahui berapa biaya yang dikeluarkan dan berapa keuntungan yang akan didapat dengan menerapkan sistem baru. Rincian biaya yang dibutuhkan untuk pengembangan sistem informasi akuntansi yang baru yaitu: 1. Investasi 2 set komputer Rp ,00 1 printer Rp ,00 1 buah laptop Rp ,00 Total biaya investasi Rp ,00 2. Biaya operasional tiap bulan 1 rim kertas & tinta printer Rp ,00 Beban Transportasi Rp ,00 Total biaya operasional Rp ,00 Total biaya Rp ,00 Manfaat menggunakan sistem informasi akuntansi: 1. Proses pencatatan transaksi lebih mudah, cepat dan akurat. 2. Dengan pencatatan yang akurat, akan mengurangi terjadinya kesalahan penagihan atau salah pembebanan ke customer 3. Pemilik dapat mengetahui kinerja keuangan perusahan dengan melihat laporan keuangan yang dihasilkan.

6 37 4. Dapat mengetahui persediaan barang. 5. Memudahkan dalam pencarian data IV.5 TAHAP PEMBUATAN DATABASE DAN PROTOTYPE IV.5.1 DFD (Data Flow Diagram) IV Diagram Konteks Gambar IV.1 Diagram Konteks

7 38 IV DFD (Data Flow Diagram) Level 0 Gambar IV.2 DFD Level 0

8 39 DFD (Data Flow Diagram) Mendaftarkan Master Gambar IV.3 DFD Mendaftarkan Master

9 40 DFD (Data Flow Diagram) Penjualan Gambar IV.4 DFD Penjualan

10 41 DFD (Data Flow Diagram) Pembelian Gambar IV.5 DFD Pembelian

11 42 DFD (Data Flow Diagram) Pembayaran Gambar IV.6 DFD Pembayaran

12 43 IV.5.2 Perancangan Database IV Tabel Menu Akses No Field Tipe Panjang 1 Username varchar 50 2 Password varchar 50 Tabel IV.2 Tabel Menu Akses IV Tabel Data Barang No Field Tipe Panjang 1 Id_Barang varchar 50 2 Nama_Barang varchar Stock double 15 4 Harga_Pokok double 15 5 Harga_Jual double 15 6 HargaBeli_Terakhir double 15 Tabel IV.3 Tabel Data Barang IV Tabel Data Customer No Field Tipe Panjang 1 Id_Customer varchar 50 2 Nama_Customer varchar Alamat_Customer varchar 300

13 44 4 Telepon_Customer varchar No_Rekening varchar 5 6 No_Index double 15 Tabel IV.4 Tabel Data Customer IV Tabel Data Jasa No Field Tipe Panjang 1 Id_Jasa varchar 50 2 Nama_Jasa varchar Keterangan_Jasa varchar 50 4 Harga_Pokok double 15 5 Harga_Jasa double 15 6 No_Index double 15 Tabel IV.5 Tabel Data Jasa IV Tabel Data Paket No Field Tipe Panjang 1 Id_Paket varchar 50 2 Nama_Paket varchar Harga_Paket double 50 4 No_Index double 15 Tabel IV.6 Tabel Data Paket

14 45 IV Tabel Data Supplier No Field Tipe Panjang 1 Id_Supplier varchar 50 2 Nama_Supplier varchar ContactPerson_Supplier varchar Alamat_Supplier varchar Telepon_Supplier varchar _Supplier varchar No_Index int 11 Tabel IV.7 Tabel Data Supplier IV Tabel Pembelian No Field Tipe Panjang 1 No_Nota varchar Tanggal date - 3 Tipe_Pembayaran varchar 50 4 Tanggal_JatuhTempo date - 5 Id_Supplier varchar 50 6 SubTotal double 15 7 Discount double 15 8 GrandTotal double 15 9 Status_Nota varchar 50 Tabel IV.8 Tabel Pembelian

15 46 IV Tabel Pembelian Detail No Field Tipe Panjang 1 No_Nota varchar Id_Barang varchar 50 3 Harga double 15 4 Jumlah double 15 Tabel IV.9 Tabel Pembelian Detail IV Tabel Pembelian Pelunasan No Field Tipe Panjang 1 No_Pelunasan varchar 50 2 Tgl_Pelunasan date - 3 Id_Supplier varchar 50 4 Nilai_Pelunasan double 15 5 Keterangan varchar No_Index double 15 Tabel IV.10 Tabel Pembelian Pelunasan IV Tabel Penjualan No Field Tipe Panjang 1 No_Proyek varchar 50 2 Tanggal date -

16 47 3 Nama_Proyek varchar Id_Customer varchar 50 5 Nilai_Pokok double 15 6 Nilai_Proyek double 15 7 Keuntungan_Kotor double 15 8 Status_Proyek varchar 50 Tabel IV.11 Tabel Penjualan IV Tabel Penjualan Barang No Field Tipe Panjang 1 No_Proyek varchar 50 2 Id_Barang varchar 50 3 Harga_Pokok double 15 4 Harga_Barang double 15 5 Qty_Barang double 15 Tabel IV.12 Tabel Penjualan Barang IV Tabel Penjualan Jasa No Field Tipe Panjang 1 No_Proyek varchar 50 2 Id_Jasa varchar 50 3 Harga_Jasa double 15

17 48 4 Qty_Jasa double 15 Tabel IV.13 Tabel Penjualan Jasa IV Tabel Penjualan Paket No Field Tipe Panjang 1 No_Proyek varchar 50 2 Id_Paket varchar 50 3 Harga_Pokok double 15 4 Harga_Paket double 15 5 Qty_Paket double 15 Tabel IV.14 Tabel Penjualan Paket IV Tabel Penjualan Pembayaran No Field Tipe Panjang 1 No_Proyek varchar 50 2 Tanggal date - 3 Nilai_Pembayaran double 15 Tabel IV.15 Tabel Penjualan Pembayaran

18 49 IV Tabel Jurnal Umum No Field Tipe Panjang 1 No_Jurnal double 15 2 Tanggal date - 3 No_Rekening varchar 5 4 Nama_Rekening varchar Debit double 15 6 Kredit double 15 7 Keterangan varchar No_Index double 15 Tabel IV.16 Tabel Jurnal Umum IV Tabel Siklus Laba Rugi No Field Tipe Panjang 1 Periode_Sistem date - 2 No_Rekening varchar 5 3 Saldo double 15 4 Nilai_LabaRugi double 15 Tabel IV.17 Tabel Siklus Laba Rugi

19 50 IV Tabel Siklus Neraca Saldo No Field Tipe Panjang 1 Periode_Sistem date - 2 No_Rekening varchar 5 3 Saldo double 15 4 Total double 15 Tabel IV.18 Tabel Siklus Neraca Saldo IV Tabel Setting Jenis Rekening No Field Tipe Panjang 1 Id_Jenis int 11 2 Jenis_Rekening varchar Golongan_Rekening varchar Posisi_Rekening varchar 20 5 Jenis_Laporan varchar 20 Tabel IV.19 Tabel Setting Jenis Rekening IV Tabel Sistem Rekening No Field Tipe Panjang 1 No_Rekening varchar 5 2 Nama_Rekening varchar Id_Jenis int 11

20 51 4 Status_Rekening int 11 Tabel IV.20 Tabel Sistem Rekening IV.5.3 Desain Interface IV Desain Form Log In Gambar IV.7 Form Log In Langkah untuk mengakses form log in ini yaitu : 1. Masukkan username dan password pada kolom yang ada. 2. Jika username dan password yang dimasukkan salah, maka akan muncul kotak bertuliskan Akses Anda Tidak Dikenali.

21 52 IV Desain Form Menu Utama Gambar IV.8 Form Menu Utama Form menu utama ini adalah form yang berisi menu menu utama dalam sistem informasi akuntansi Eathon Network. Form menu utama ini berisi: 1. FILE. Terdiri dari :

22 53 Gambar IV.9 Sub Menu FILE a. Neraca Awal, digunakan untuk memasukkan saldo awal rekening. b. Rekening, digunakan untuk melihat rekening yang sudah ada dan menambahkan rekening yang belum ada. c. User, digunakan untuk menambahkan username dan password untuk mengakses ke menu utama.

23 54 2. DATA. Terdiri dari : Gambar IV.10 Sub Menu DATA a. Supplier, digunakan untuk memasukkan dan menyimpan data data supplier Eathon Network. b. Customer, digunakan untuk memasukkan dan menyimpan data data customer Eathon Network. c. Barang, digunakan untuk memasukkan dan menyimpan data data barang. d. Jasa, digunakan untuk memasukkan dan menyimpan data data jasa. e. Paket, digunakan untuk memasukkan dan menyimpan daftar paket penjualan.

24 55 3. TRANSAKSI. Terdiri dari : Gambar IV.11 Sub Menu TRANSAKSI a. Pembelian, digunakan untuk memasukkan transaksi pembelian barang. b. Pelunasan Hutang, digunakan untuk memasukkan transaksi pelunasan hutang kepada supplier. c. Penjualan, digunakan untuk memasukkan transaksi penjualan ke customer.

25 56 4. KEUANGAN. Terdiri dari: Gambar IV.12 Sub Menu KEUANGAN a. Pencatatan Keuangan Lain, digunakan untuk mencatat dan menyimpan transaksi pendapatan dan pengeluaran.

26 57 Gambar IV.13 Sub Menu LAPORAN 5. LAPORAN. Terdiri dari : a. Laporan Persediaan Barang. b. Laporan Pembelian. c. Laporan Penjualan. d. Laba Kotor Proyek. e. Hutang Gaji Karyawan. f. Laporan Jurnal Umum. g. Laporan Keuangan.

27 58 IV Desain Form Neraca Awal Gambar IV.14 Form Neraca Awal Form ini digunakan untuk memasukan saldo awal rekening. Langkah langkah untuk memasukan saldo awal rekening: 1. Pilih periode neraca yang akan dimasukkan 2. Pilih nama rekening yang akan dimasukkan saldo awalnya dengan cara menekan tombol 3. Tuliskan pada bagian Saldo jumlah saldo awal rekening yang sudah dipilih diatas 4. Tekan Simpan Neraca Awal untuk menyimpan data yang sudah diisi. 5. Tekan batalkan untuk membatalkan penyimpanan

28 59 6. Apabila ingin kembali ke Menu Utama, tekan X pada pojok kanan atas IV Desain Form Rekening Gambar IV.15 Form Rekening Form ini digunakan untuk menambahkan Rekening (No. Rekening, Nama Rekening, Jenis Rekening). Langkah langkah untuk memasukkan rekening: 1. Isi No. Rekening, Nama Rekening, dan pilih Jenis Rekening dengan cara menekan tombol pada baris Jenis Rekening. 2. Tekan tombol simpan untuk menyimpan data yang sudah diisi.

29 60 3. Untuk menghapus rekening yang sudah ada, klik kanan tombol atau double click di baris Rekening yang akan dihapus. 4. Data yang sudah tersimpan, tidak dapat diubah / diedit. 5. Apabila ingin kembali ke Menu Utama, tekan X pada pojok kanan atas. IV Desain Form Akses User Gambar IV.16 Form Akses User Form ini digunakan untuk menambahkan dan menghapus data untuk mengakses sistem informasi pada Eathon Network. Langkah langkahnya sebagai berikut: 1. Isikan Username dan Password, lalu tekan simpan untuk menyimpan data. Apabila

30 61 sudah tersimpan, maka data tersebut akan muncul dibawah tombol Simpan Data. 2. Double click atau klik kanan tombol untuk menghapus data username dan password yang tersimpan. 3. Untuk kembali ke menu utama, tekan tombol X di pojok kanan atas. IV Desain Form List dan Data Baru Supplier Form ini digunakan untuk menambahkan, mengedit, dan menghapus data supplier. Gambar IV.17 Form List Supplier

31 62 Gambar IV.18 Form Data Baru Supplier Form ini digunakan untuk menambahkan data supplier baru. Berikut adalah cara untuk menambahkan, mengedit, dan menghapus data supplier: 1. Untuk menambahkan data supplier baru, pilih menu Data Baru. Tuliskan Nama Supplier, Contact Person, Alamat, Telepon, dan . Di baris ID Supplier tidak usah diisikan karena ID Supplier sudah otomatis terisi. Tekan tombol Simpan untuk menyimpan data yang sudah diisi. 2. Untuk mengedit data supplier, tekan tombol Edit di Form List Supplier, lalu pilih data mana yang akan diedit. Lalu edit sesuai

32 63 dengan kebutuhan. Tekan tombol Simpan Data untuk menyimpan data yang sudah selesai diedit. 3. Untuk menghapus data, tekan tombol Hapus, lalu pilih data yang akan dihapus. IV Desain Form List dan Data Baru Customer Form ini digunakan untuk menambahkan, mengedit, dan menghapus data customer. Gambar IV.19 Form List Customer

33 64 Gambar IV.20 Form Data Baru Customer Form ini digunakan untuk menambahkan data customer baru. Berikut adalah cara untuk menambahkan, mengedit, dan menghapus data customer: 1. Untuk menambahkan data customer baru, pilih menu Data Baru. Tuliskan Nama Customer, Contact Person, Alamat, Telepon, dan . Di baris ID Customer tidak usah diisikan karena ID Customer sudah otomatis terisi. Tekan tombol Simpan untuk menyimpan data yang sudah diisi. 2. Untuk mengedit data customer, tekan tombol Edit di Form List Customer, lalu

34 65 pilih data mana yang akan diedit. Lalu edit sesuai dengan kebutuhan. Tekan tombol Simpan Data untuk menyimpan data yang sudah selesai diedit. 3. Untuk menghapus data, tekan tombol Hapus, lalu pilih data yang akan dihapus. IV Desain Form List Barang dan Data Baru Barang Form ini digunakan untuk menambahkan, mengedit, dan menghapus data barang. Gambar IV.21 Form List Barang

35 66 Gambar IV.22 Form Data Baru Barang Form ini digunakan untuk menambahkan data barang baru. Berikut adalah cara untuk menambahkan, mengedit, dan menghapus data barang: 1. Untuk menambahkan data barang baru, pilih menu Data Baru. Tuliskan ID Barang (ditentukan sendiri), Nama Barang dan Harga Jual. Tekan tombol Simpan untuk menyimpan data yang sudah diisi. 2. Untuk mengedit data barang, tekan tombol Edit di Form List Barang, lalu pilih data mana yang akan diedit. Lalu edit sesuai dengan kebutuhan. Tekan

36 67 tombol Simpan Data untuk menyimpan data yang sudah selesai diedit. 3. Untuk menghapus data, tekan tombol Hapus, lalu pilih data yang akan dihapus. IV Desain Form List Jasa dan Data Baru Jasa Gambar IV.23 Form List Jasa Form ini digunakan untuk menambahkan, mengedit, dan menghapus data jasa.

37 68 Gambar IV.24 Form Data Baru Jasa Form ini digunakan untuk menambahkan data jasa baru. Berikut adalah cara untuk menambahkan, mengedit, dan menghapus data jasa 1. Untuk menambahkan data jasa baru, pilih menu Data Baru. Tuliskan Nama Jasa, Keterangan, Biaya Tenaga Kerja dan Harga Jasa. Di baris ID Jasa tidak usah diisi, karena ID Jasa sudah otomatis terisi. Tekan tombol Simpan untuk menyimpan data yang sudah diisi. 2. Untuk mengedit data jasa, tekan tombol Edit di Form List Jasa, lalu pilih data mana yang akan diedit. Lalu edit sesuai

38 69 dengan kebutuhan. Tekan tombol Simpan Data untuk menyimpan data yang sudah selesai diedit. 3. Untuk menghapus data, tekan tombol Hapus, lalu pilih data yang akan dihapus. IV Desain Form List Paket dan Data Baru Paket Gambar IV.25 Form List Paket Form ini digunakan untuk menambahkan, mengedit, dan menghapus data paket.

39 70 Gambar IV.26 Form Data Baru Paket Dalam Eathon Network, terdapat paket yang didalamnya termasuk barang dan jasa. Form List Paket dan Data Baru Paket ini digunakan untuk menambahkan data paket baru. Berikut adalah cara untuk menambahkan, mengedit, dan menghapus data paket. 1. Untuk menambahkan data paket baru, pilih menu Data Baru, lalu isikan Nama Paket dan Harga. 2. Dibawah Nama dan Harga, tentukan nama, qty barang dan jasa yang akan dimasukkan ke dalam paket tersebut. 3. Tekan Proses Barang untuk menyimpan barang dan jasa yang sudah ditentukan

40 71 sebelumnya. Apabila sudah tersimpan, data akan muncul di tabel sebelah kanan. 4. Tekan tombol Simpan Data untuk menyimpan data yang sudah diisi. 5. Untuk mengedit data paket, tekan tombol Edit di Form List Paket, lalu pilih data mana yang akan diedit. Lalu edit sesuai dengan kebutuhan. Tekan tombol Simpan Data untuk menyimpan data yang sudah selesai diedit. 6. Untuk menghapus data, tekan tombol Hapus, lalu pilih data yang akan dihapus. IV Desain Form Transaksi Pembelian Gambar IV.27 Form Transaksi Pembelian

41 72 Form Transaksi Pembelian ini digunakan untuk menambahkan dan membatalkan nota transaksi pembelian barang. Langkah langkah untuk menambahkan dan membatalkan transaksi pembelian sebagai berikut: 1. Tuliskan No. Nota, pilih tanggal transaksi, tentukan tipe pembayaran (Tunai / Kredit), tanggal jatuh tempo nota, dan Nama Supplier di baris baris yang sudah disediakan. 2. Isikan Detail Barang yang dibeli. Seperti nama barang, harga dan jumlah barang yang dibeli. Tekan Proses Barang untuk menyimpan data detail barang yang sudah diisi. 3. Setelah data data diatas terisi, lalu total harga akan muncul di bagian bawah form 4. Tekan Simpan Data untuk menyimpan data yang sudah diisi sebelumnya. 5. Atau tekan Batalkan Nota disebelah kolom No. Nota untuk membatalkan penambahan data transaksi pembelian yang sudah diisi.

42 73 IV Desain Form Transaksi Pelunasan Hutang Form Transaksi Pelunasan Hutang ini digunakan untuk memasukkan pelunasan untuk hutang pada supplier. Langkah langkah untuk memasukkan pelunasan hutang adalah sebagai berikut: 1. Pilih Nama Supplier, klik tombol Tampilkan Data. Lalu akan muncul form sebagai berikut: Gambar IV.28 Form List Hutang 2. Geser kursor pada kotak disamping kolom No. Nota sampai muncul simbol klik 2x, lalu muncul form sebagai berikut:

43 74 Gambar IV.29 Form Transaksi Pelunasan Hutang 3. Tuliskan keterangan untuk pelunasan pada kolom keterangan, nantinya kolom keterangan ini akan muncul di keterangan jurnal umum. Tekan tombol Simpan Data untuk menyimpan inputan pelunasan hutang.

44 75 IV Desain Form Pendaftaran Proyek Gambar IV.30 Form Pendaftaran Proyek Form Pendaftaran Proyek ini berfungsi untuk mencatat proyek yang akan dikerjakan. Langkah langkah untuk menampilkan form ini adalah: 1. Klik menu Transaksi, pilih Proyek 2. Tuliskan Nama Customer dan Nama Proyek yang akan dikerjakan 3. Tekan Simpan. 4. Untuk melihat proyek apa saja yang akan dikerjakan dan sedang dikerjakan, klik List Proyek lalu akan muncul seperti gambar berikut:

45 76 Gambar IV.31 Form List Proyek 5. Apabila proyek belum dikerjakan, pada kolom status proyek bertuliskan Belum Proses. Apabila proyek sedang dikerjakan dan belum dibayar sampai pelunasannya, pada kolom status proyek bertuliskan Proses. 6. Untuk menambahkan rincian pekerjaan pada proyek, klik 2x pada samping kiri No. Proyek yang akan ditambahkan rincian pekerjaannya.

46 77 Gambar IV.32 Form Input Barang / Jasa / Paket 7. Pilih menu Barang, Jasa, atau Paket yang dimasukkan ke dalam proyek tersebut. Tuliskan Nama Barang / Jasa / Paket, Harga dan Qtynya, tekan Enter untuk menyimpan. 8. Proyek yang belum selesai (belum lunas) dapat kita edit untuk penambahan barang / jasa lainnya dan input pembayaran. Untuk mengedit caranya adalah dengan klik 2x disamping kiri baris No. Proyek pada Form List, lalu pilih menu Input Pembayaran atau Input Barang /

47 78 Jasa / Paket. Form Input Pembayaran seperti gambar berikut: Gambar IV.33 Form Input Pembayaran 9. Tuliskan Nilai Pembayaran pada kolom yang tersedia, tekan tombol Proses Pembayaran untuk menyimpan pembayaran yang dimasukan.

48 79 IV Desain Form Pencatatan Keuangan Lainnya Gambar IV.34 Form Pencatatan Keuangan Lainnya Form ini digunakan untuk mencatat transaksi pendapatan dan pengeluaran. Langkah langkah untuk menambahkan dan membatalkan pencatatan keuangan lainnya sebagai berikut: 1. Tanggal akan terisi otomatis dengan tanggal saat menginput pencatatan keuangan tersebut. 2. Tuliskan keterangan transaksi pada kolom Keterangan Pencatatan 3. Tentukan posisi rekening, Debit (D) atau Kredit (K), dan tentukan nama rekening yang akan dicatat.

49 80 4. Masukkan nominal transaksi yang akan dicatat, tekan Enter Lalu tekan tombol Simpan Pencatatan apabila D & K sudah terisi dengan nominal yang seimbang. IV Desain Form Laporan Persediaan Barang Gambar IV.35 Form Laporan Persediaan Barang Form ini fungsinya untuk menampilkan data persediaan barang yang meliputi ID Barang, Nama Barang, Jumlah Stock, Harga Pokok, dan Harga Jual. Form Laporan Persediaan Barang ini bisa dicetak dengan cara tekan tombol Cetak Laporan. Berikut adalah preview Cetak Laporan Persediaan Barang:

50 81 Gambar IV.36 Preview Cetak Laporan Persediaan Barang IV Desain Form Laporan Pembelian Gambar IV.37 Form Laporan Pembelian

51 82 Form ini digunakan untuk mencari detail pembelian atau nota nota yang sudah lunas maupun yang belum lunas pada supplier dalam periode tertentu. Berikut adalah langkah langkah untuk melihat nota / pembelian : 1. Di menu List Pencarian, tuliskan periode transaksi dari tanggal bulan dan tahun sampai dengan tanggal bulan dan tahun tertentu. 2. Pilih Nama Supplier dari nota yang akan dicari. Kosongi Nama Supplier apabila ingin melihat transaksi pembelian dari semua supplier. 3. Tentukan Status Nota, lunas atau belum lunas. Kosongi Status Nota apabila ingin melihat semua transaksi pembelian yang sudah lunas atau belum lunas. 4. Tekan Tampilkan untuk menampilkan hasil pencarian nota pembelian. Lalu pencarian tersebut akan muncul disisi kanan form isian seperti gambar berikut:

52 83 Gambar IV.38 Form Pencarian Pembelian / Nota 5. Klik 2x pada tombol di sebelah kolom no. nota untuk menampilkan detail nota yang berisi nama barang, harga, dan jumlah barang yang dibeli pada nomor nota yang dipilih. Form tampilan detail nota seperti gambar berikut:

53 84 Gambar IV.39 Form Tampilan Detail Nota 6. Klik Cetak untuk mencetak Laporan Pembelian sesuai dengan pencarian sebelumnya. Form tampilan Cetak Laporan Pembelian seperti gambar berikut:

54 85 Gambar IV.40 Cetak Laporan Pembelian IV Desain Form Laporan Penjualan Gambar IV.41 Form Laporan Penjualan

55 86 Form ini digunakan untuk mencari dan melihat detail penjualan dalam periode tertentu. Berikut adalah langkah langkah untuk melihat laporan penjualan : 1. Di menu List Pencarian, tuliskan periode transaksi dari tanggal bulan dan tahun sampai dengan tanggal bulan dan tahun tertentu. 2. Pilih Nama Customer yang akan dicari detailnya. Kosongi Nama Customer apabila apabila ingin melihat transaksi penjualan dari semua customer. 3. Pilih Nama Proyek dan pilih Status Proyek sudah selesai atau sedang dalam proses. Kosongi status proyek apabila ingin melihat semua proyek dengan status selesai atau masih proses. 4. Tekan Tampilkan untuk menampilkan hasil pencarian penjualan tersebut. Lalu pencarian tersebut akan muncul disisi kanan form isian seperti gambar berikut:

56 87 Gambar IV.42 Form Tampilan Detail Penjualan 5. Klik Cetak untuk mencetak Laporan Penjualan sesuai dengan pencarian sebelumnya. Dalam cetak laporan penjualan ini, kita dapat melihat laba kotor per proyeknya. Form tampilan Cetak Laporan Penjualan seperti gambar berikut:

57 88 Gambar IV.43 Cetak Laporan Penjualan IV Desain Form Laporan Laba Kotor Proyek Gambar IV.44 Desain Form Laporan Laba Kotor Proyek

58 89 Form Laporan Laba Kotor Proyek ini fungsinya untuk melihat rincian Laba Kotor dalam pengerjaan suatu proyek. Langkah langkah untuk membuka form ini adalah: 1. Klik menu Laporan, pilih Laba Kotor Proyek. 2. Lalu akan muncul seperti gambar diatas, pilih Nama Proyek yang akan dilihat laba kotornya dengan cara klik 2x pada di sebelah kiri nama proyek yang akan dipilih. Lalu akan muncul preview laporan seperti gambar berikut: Gambar IV.45 Preview Laporan Laba Kotor Proyek

59 90 IV Desain Form Laporan Hutang Gaji Karyawan Gambar IV.46 Preview Laporan Hutang Gaji Karyawan Form Laporan Hutang Gaji Karyawan ini fungsinya untuk melihat total gaji yang harus dibayarkan berdasarkan banyaknya proyek yang telah dikerjakan oleh karyawan. Langkah langkah untuk membuka form ini adalah: 1. Klik menu Laporan, pilih Hutang Gaji Karyawan. 2. Tuliskan periode hutang gaji yang akan dilihat (bulan tahun). Tekan enter lalu akan muncul detail nama proyek, tanggal, biaya karyawan, dan jumlah seperti gambar diatas.

60 91 3. Untuk melihat nominal gaji yang harus dibayarkan pada periode yang sudah ditentukan, dapat dilihat pada kolom paling bawah yaitu Nilai Hutang Gaji. IV Desain Form Laporan Jurnal Umum Form ini digunakan untuk mencari dan melihat catatan keuangan atau jurnal umum dalam periode tertentu. Langkah langkah untuk menampilkan laporan jurnal umum sebagai berikut: 1. Pilih Bulan dengan cara klik dan tuliskan Tahun pada kolom yang sudah disediakan. 2. Tekan tombol Tampilkan untuk menampilkan jurnal umum dari periode transaksi yang dipilih sebelumnya. Lalu akan muncul tampilan laporan jurnal umum seperti gambar dibawah ini:

61 92 Gambar IV.47 Form Tampilan Laporan Jurnal Umum IV Desain Form Laporan Keuangan Laba Rugi Form ini digunakan untuk melihat laporan Laba / Rugi pada Eathon Network dalam periode tertentu. Gambar IV.48 Form Laporan Keuangan Laba Rugi

62 93 IV Desain Form Laporan Keuangan Neraca Gambar IV.49 Form Tampilan Laporan Keuangan Neraca Form ini digunakan untuk melihat laporan Neraca pada Eathon Network dalam periode tertentu.

63 94 IV Desain Form Laporan Neraca yang Diperbandingkan Form ini digunakan untuk membandingkan laporan neraca periode saat ini dengan periode sebelumnya. Gambar IV.50 Form Tampilan Laporan Neraca yang Diperbandingkan

Bab IV Hasil Analisis Data

Bab IV Hasil Analisis Data Bab IV Hasil Analisis Data A. Tahap Investigasi Awal Dalam tahap ini, peneliti melakukan wawancara kepada pemilik Bengkel Wijaya Motor. Dari hasil wawancara yang kami lakukan, diketahui bahwa sistem yang
