POTRET HULU MIGAS INDONESIA: TITIK NADIR INVESTASI?

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "POTRET HULU MIGAS INDONESIA: TITIK NADIR INVESTASI?"

Transkripsi

1 POTRET HULU MIGAS INDONESIA: TITIK NADIR INVESTASI?

2 HARGA MINYAK DUNIA JATUH Jatuhnya harga minyak dunia menjadi pukulan bagi negara-negara produsen migas, termasuk Indonesia. Hampir seluruh kontraktor migas di Tanah Air memangkas modal dan kegiatan mereka.

3 HARGA MINYAK RENDAH LABA GLOBAL TERJUN BEBAS Laporan keuangan sejumlah perusahaan migas menggambarkan sulitnya bisnis sektor itu sepanjang Sebagian besar mengalami penurunan keuntungan akibat merosotnya harga minyak dunia. 271% 164% 87% 76% 68% 50% 32,5 22% 14% Laba Bersih 3,8 (2014) -6,5 (2015) US$ miliar 6,9-4,4 US$ miliar 14,9 1,9 US$ miliar 16,9 4,7 US$ miliar 3,5 1,1 US$ miliar 16,2 US$ miliar 4,1 3,2 US$ miliar 8,1 7 US$ miliar SEKTOR ENERGI TERBURUK Kerugian yang dialami perusahaan migas sepanjang 2015 membuat sektor energi mencatatkan penurunan laba terburuk dibanding sektor lainnya. Kebutuhan Sekunder -3% Telekomunikasi -52% Lain-lain -33% Energi -67% Material -39% SUMBER: LAPORAN PERUSAHAAN, BLOOMBERG INDEX

4 PENERIMAAN MIGAS MEROSOT TAJAM Penurunan harga minyak menyebabkan anjloknya pendapatan negara. Pada 2015, pemerintah hanya memperoleh US$ 12,9 miliar atau 43% dari total pendapatan kotor migas. Ini pertama kalinya di bawah nilai cost recovery sebesar US$ 13,9 miliar. 70 Pendapatan Kotor Migas (US$ miliar) 50 HARGA MINYAK (2015) Bagi Hasil Kontraktor 64% 30 Bagi Hasil Pemerintah DAMPAK PENURUNAN Pendapatan Kotor Migas 44% Cost recovery 11% 10 Cost Recovery Bagi Hasil Pemerintah 55% Bagi Hasil Kontraktor 64% Tahun Harga minyak (US$/barel) Penurunan PEMICU PENERIMAAN NEGARA ANJLOK Harga minyak dunia terjun bebas. produksi rata-rata 28 persen. Proyek strategis mundur (Banyu Urip, Ridho, Bukit Tua dan North Duri). Penghentian mendadak beberapa fasilitas produksi. SUMBER: SKK MIGAS

5 KKKS PANGKAS ANGGARAN INVESTASI 2015 Turunnya harga minyak dunia memaksa kontraktor migas melakukan efisiensi dan memotong investasi. Tak hanya itu, untuk mengurangi risiko, perusahaan kembalikan blok-blok eksplorasi yang dinilai kurang ekonomis. JENIS PENGHEMATAN ANGGARAN BLOK MIGAS DIKEMBALIKAN Menurut survei Wood Mackenzie, sebagian besar perusahaan migas menghemat dengan memotong anggaran berikut: Pengeluaran tambahan Komitmen eksplorasi : US$354,14 juta Alasan dikembalikan : Tidak ekonomis US$166,5 juta Tidak ekonomis US$157 juta Tidak ekonomis dan kesulitan izin Investasi pre-fid (pre-final Investment Decisions) Anggaran proyek modal besar, seperti EOR (Enhanced Oil Recovery) 15% 17% 14% 30% 24% Anggaran kontraktor Kegiatan eksplorasi US$65 juta Eksplorasi sumur lain US$50 juta Fokus di Blok Palangkaraya US$18,5 juta Tidak menemukan cadangan komersial US$8 juta Berisiko besar - (Tidak ada data) Tidak ekonomis - Eksplorasi sumur lain SUMBER: WOOD MACKENZIE, BLOOMBERG, STANDARD CHARTERED, MORGAN STANLEY, SKK MIGAS, ESDM

6 INVESTASI MIGAS MENURUN Nilai investasi hulu migas di Indonesia terus menurun. Bukan hanya karena jatuhnya harga minyak dunia namun akibat sejumlah faktor lain, seperti iklim investasi yang tak menarik.

7 INVESTASI MENURUN, CADANGAN MIGAS SUSUT Turunnya harga minyak mentah dunia yang terjadi sejak pertengahan 2014 menyebabkan kontraktor migas melakukan efisiensi, termasuk mengurangi belanja investasi. Akibatnya, cadangan migas nasional menurun lantaran minimnya kegiatan eksplorasi. WILAYAH EKSPLORASI DAN CADANGAN BERKURANG Wilayah Eksplorasi Cadangan Minyak (juta barel) Cadangan Gas (TSCF) * 3.741,3 103, ,5 101, ,5 100, ,5 98, ,9 101,2 110 Wilayah kerja (WK) migas aktif 52 WK migas non-konvensional 37 WK proses terminasi 2012 Investasi Eksplorasi Turun (US$ Miliar) 1,3 1,4 1,1 0,5 0, * *) Data sampai November 2016 SUMBER: SKK MIGAS, KEMENTERIAN ESDM Faktor Penyebab Turunnya Investasi Penurunan harga minyak Periode penemuan hingga produksi butuh waktu 15 tahun Kendala pembebasan lahan dan birokrasi perizinan panjang 2016 Return yang diberikan rendah Kendala perpanjangan WK dan kepastian hukum Rasio penggantian cadangan dan keberhasilan eksplorasi rendah

8 INSENTIF FISKAL INDONESIA KURANG KOMPETITIF Wilayah eksplorasi minyak dan gas bumi (migas) telah mengalami pergeseran dari daratan ke laut dalam. Ini menyebabkan biaya investasi yang dikeluarkan menjadi lebih mahal. Alhasil, negaranegara penghasil migas berlomba memberikan insentif fiskal untuk menarik investasi. Dibandingkan negara lain, wilayah laut dalam Indonesia kurang menarik di mata investor migas dunia. INDONESIA KURANG MENARIK Tingkat pengembalian investor (IRR) setelah keputusan final investasi (FID) 45% % Bagian pemerintah sebelum pajak NPV SUMBER: WOOD MACKENZIE PSC Gross Split Negara Inggris Irlandia Papua Nugini Kanada Mauritania Mozambik Australia Indonesia PSC Indonesia gross split PSC IRR (%) 41,5 40,3 38,2 33,9 32,8 31,0 30,4 24,8 22,3 Bagian pemerintah (%) 40,1 43,2 37,7 58,9 58,7 63,9 64,7 73,9 78,7 10 BESAR DESTINASI LAUT DALAM* Negara Luas Areal Laut Dalam (km 2 ) Kanada Papua Nugini Siprus Pantai Gading Irlandia Australia Norwegia Mozambik Mauritania Inggris Indonesia 0 * Sejak 2016 hanya BP, Chevron, Eni, ExxonMobil, Shell, Statoil & Total

9 PORSI MIGAS PEMERINTAH INDONESIA TERBESAR KEDUA DI DUNIA Selama ini, ada anggapan kekayaan migas Indonesia dikuras kontraktor asing. Namun, data menunjukkan porsi pendapatan migas (government take) yang diterima Indonesia jauh lebih tinggi dibandingkan negara-negara lain. Pendapatan tersebut mencakup bagi hasil, pajak dan lainnya. 10 PENERIMA PORSI MIGAS TERBESAR Peringkat 1 Aljazair 2 Indonesia 3 Malaysia 4 Norwegia 5 Libya Porsi Pemerintah 88% 81% 80% 76% 76% Cina 74% 7 Venezuela 72% 8 Kazakhstan 71% 9 India 70% 10 Amerika Serikat 67% SUMBER: RYSTAD ENERGY, WOOD MACKENZIE

10 IKLIM INVESTASI MIGAS ASEAN PERINGKAT INDONESIA TERENDAH Survei Policy Perception Index 2016 yang dirilis Fraser Institute menunjukkan iklim investasi minyak dan gas bumi (migas) di Tanah Air kalah bersaing dibandingkan negara tetangga. Kurang menariknya investasi terlihat dari sepinya peminat lelang wilayah kerja (WK) migas dua tahun terakhir. Myanmar Peringkat* RRR** ( ) Thailand Malaysia Kamboja 67 51% Filipina 72 Tidak ada penemuan dan produksi sejak 2005 Vietnam Indonesia *) D ari 96 yurisdiksi **) R eserve Replacement Ratio: Temuan cadangan terhadap produksi katadatanews katadatanews n Total yang ditawarkan n Total pemenang *) WK konvensional dan non-konvensional Faktor penilaian di antaranya meliputi tingginya pajak; beban dari kewajiban regulasi; ketidakpastian regulasi lingkungan dan peraturan industri hulu migas; hingga kekhawatiran terkait stabilitas politik dan keamanan. SUMBER: KEMENTERIAN ESDM, WOOD MACKENZIE, FRASER INSTITUTE, SKK MIGAS, PEMBERITAAN 17 Brunei Darussalam Lelang WK Sepi Peminat*

11 PERMASALAHAN PERIZINAN HAMBAT INVESTASI MIGAS Izin adalah salah satu penghambat investasi di sektor hulu migas. Selain jumlahnya banyak, alurnya pun panjang. Berdasarkan data Kementerian Koordinator Perekonomian, terdapat 373 jenis perizinan yang tersebar di 19 kementerian/ lembaga (K/L). Bahkan di beberapa K/L jenis perizinan justru bertambah. KERUMITAN PERIZINAN 137 Pengembangan dan Konstruksi 373 JENIS IZIN Bertambah dari 341 (2015) TERSEBAR DI KEMENTERIAN/LEMBAGA Bertambah ESDM Perhubungan Keuangan Nakertrans TNI AL Pertahanan PU KKP 76 (58) 16 (14) 9 (2) 4 (3) 2 (-) 2 (-) 74 (52) 16 (14) Ket: () izin 2015 Tetap Polri 19 Berkurang Kominfo 11 Hukham 4 ATR/BPN 3 Perindustrian 3 BAPETEN 3 Swasta Pemilik 2 Pemkab/kota Pemprov LHK Perdagangan 53 (66) Ket: () izin (35) 36 (40) 11 (12) 117 Survei dan Eksplorasi 10 Pasca-Operasi SUMBER: KEMENTERIAN KOORDINATOR BIDANG PEREKONOMIAN, SKK MIGAS 109 Produksi Dampak Izin yang Rumit Biaya produksi menjadi mahal Cost recovery membengkak Kegiatan produksi molor

12 11 KONTRAKTOR MIGAS, TERSANGKUT KASUS LAHAN Masalah ini terjadi karena kurangnya koordinasi antara pemerintah daerah dengan pemerintah pusat. Sebab, lahan menjadi faktor yang krusial yang diperhitungkan oleh para investor. Sebagai tindak lanjut, kini pemerintah pusat menaruh perhatian lebih dalam penyelesaian masalah lahan. Manhattan Kalimantan Investment Ltd Tarakan Offshore, Kaltim S M elat ak as sa r Pembebasan lahan terhambat Operator Blok Masalah ConocoPhillips Corridor, Sumbar Penutupan jalan oleh penggarap lahan Petrochina International Jabung Ltd Jabung, Riau Hitungan penggantian nilai harapan keuntungan pada Hutan Tanaman Industri Maluku Papua Barat Salamander Energy Bangkanai Ltd Bangkanai, Kalteng Tumpang tindih dengan IUPHHK Gangguan keamanan oleh oknum penggarap lahan kehutanan Laut Jawa PT Chevron Pacific Indonesia Siak, Riau Pengadaan Lahan untuk 12 sumur pengembangan di Rantau Bais EMP Bentu Ltd Bentu, Riau Pengadaan tanah tertunda sebab adanya kasus penyalahgunaan pajak oleh pengguna lahan Mobil Cepu Ltd Cepu, Jatim Tukar guling lahan kas Desa Gayam Sewa lahan EPF terkait kenaikan NJOP JOB Pertamina Petrochina East Java Tuban, Jatim Perpanjangan sewa lahan lokasi 2 sumur Lapindo Brantas Inc Brantas, Jatim Perpanjangan sewa lahan lokasi pipa Pertamina Hulu Energi WMO West Madura Offshore, Laut utara Jatim Sertifikasi tanah pada obyek sita jaminan Harvest Budongbudong Budong-budong, Sulbar Tumpang tindih dengan HGU Kelapa Sawit SUMBER: SKK katadatanews katadatanews

13 PERTUMBUHAN EKONOMI TERANCAM Turunnya minat investasi migas di Indonesia berdampak pada pertumbuhan ekonomi nasional. Kondisi ini dirasakan oleh daerah-daerah yang mengandalkan keberadaan industri migas.

14 INVESTASI MIGAS TURUN EKONOMI DAERAH MELAMBAT Berkurangnya aktivitas investasi di sektor minyak dan gas bumi (migas) menyebabkan perlambatan ekonomi di sejumlah daerah penghasil. Padahal sektor ini merupakan kontributor utama pertumbuhan ekonomi di daerah. Rokan Hilir, Riau 2015:1,0 % 2014: 4,1% Bengkalis, Riau Kampar, Riau 2015:-2,7 2015:1,1 2014: -3,9 2014: 3,4 Siak, Riau 2015:-0,2 2014: -1,0 Tanjung Jabung Timur, Jambi 2015:1,9 2014: 5,8 Musi Banyuasin, Sumatera Selatan 2015:2,3 2014: 4,7 Natuna, Kep. Riau 2015:3,3 2014: 3,5 Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur 2015:-7,6 2014: -1,5 Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur 2015:0,2 2014: 4,4 Sorong, Papua Barat 2015:2,3 2014: 3,1 Pertumbuhan ekonomi SUMBER: BPS, KEMENTERIAN KEUANGAN

15 HARGA MINYAK RONTOK, DANA DAERAH ANJLOK Dampak penurunan harga minyak dunia mulai dirasakan pemerintah daerah. Transfer dana bagi hasil (DBH) yang menjadi tulang punggung anggaran daerah penghasil migas menyusut, bahkan hingga 98 persen. BENGKALIS NATUNA BULUNGAN TARAKAN KUTAI KARTANEGARA DBH* Rp2,6 triliun Rp 1,0 triliun 62% Rp 0,6 triliun Rp 0,1 triliun 77% Rp 0,5 triliun Rp 0,01 triliun 97% Rp 0,5 triliun Rp 0,01 triliun 98% Rp 3,2 triliun Rp 0,7 triliun 78% ROKAN HILIR Rp 1,5 triliun Rp 0,5 triliun SIAK 68% PENAJAM PASER UTARA Rp 0,5 triliun Rp 0,2 triliun 78% Rp 1,4 triliun Rp 0,4 triliun 69% KAMPAR Rp 1,2 triliun Rp 0,4 triliun 68% MUSI BANYUASIN PORSI BAGI HASIL MIGAS Rp 1,7 triliun Rp 0,7 triliun 58% *DBH (Dana Bagi Hasil) Pusat 84,5% Minyak 3,1% 6,2% 6,2% Provinsi Khusus kab/kota penghasil Dibagi rata ke kab/kota lain di provinsi yang sama 6,1% 12,2% 12,2% Gas Pusat 69,5% SUMBER: KEMENTERIAN KEUANGAN

16 EFEK BERGANDA BAGI INDUSTRI PENDUKUNG DAN EKONOMI DAERAH Pertumbuhan ekonomi nasional kian tertekan oleh melemahnya daya saing akibat minat kontraktor migas berinvestasi di Indonesia rendah. Organisasi perusahaan dirampingkan, penerimaan tenaga kerja baru makin terbatas, begitupula pemanfaatan local content yang harus di evaluasi ulang.

17 2015, KALTIM PHK TERTINGGI Jatuhnya harga minyak dan perekonomian yang lesu turut berdampak pada pemutusan hubungan kerja (PHK) di berbagai daerah. Provinsi kaya migas seperti Kalimantan Timur dan yang memiliki kawasan industri menjadi daerah yang paling terpukul. 10 PROVINSI DENGAN PHK TERTINGGI Karyawan Karyawan 500 karyawan 537 Karyawan PHK Nasional Karyawan KEPULAUAN RIAU KALIMANTAN TIMUR SUMATERA UTARA Karyawan BANTEN Karyawan Karyawan Karyawan Karyawan 383 Karyawan JAKARTA SUMBER: KEMENTERIAN TENAGA KERJA JAWA BARAT JAWA TENGAH JAWA TIMUR BALI

18 PELUANG KERJA SEKTOR MIGAS MAKIN TERBATAS Turunnya minat investasi migas di Indonesia berdampak pada berkurangnya penerimaan tenaga kerja baru di sektor ini. Akibatnya, sarjana dengan kualifikasi teknis di bidang migas terancam tidak bekerja sesuai kapasitasnya. Situasi yang sama juga terjadi di luar negeri seiring efisiensi yang dilakukan oleh banyak perusahaan migas dunia. MAHASISWA PERTAMBANGAN DI INDONESIA 2016 Teknik Perminyakan Teknik Geofisika Teknik Geologi Teknik Pertambangan Investasi Berkurang, Lapangan Kerja Terbatas 20,4 15,6 10, ? Mahasiswa mahasiswa di 9 universitas AKTIVITAS PENGEBORAN GLOBAL MEROSOT mahasiswa di 16 universitas mahasiswa di 31 universitas mahasiswa di 37 universitas n Investasi (US$ miliar) n Tenaga Kerja Penyebab Perusahaan Mengurangi Investasi 3.657rig (Oktober 2014) SUMBER: KEMENTERIAN RISTEKDIKTI, SKK MIGAS, BAKER HUGHES 1.620rig (Oktober 2016) Efisiensi Harga minyak rendah Iklim investasi kurang menarik Selektif berinvestasi

19 EFEK BERGANDA INDUSTRI MIGAS Sektor hulu minyak dan gas bumi (migas) memiliki efek berganda bagi pertumbuhan perekonomian nasional, mulai dari pemanfaatan produk lokal hingga transaksi melalui perbankan nasional. Sektor ini merupakan salah satu kontributor utama pertumbuhan ekonomi nasional mencapai US$ 23,7 miliar pada KONTRIBUSI PDB SEKTOR HULU MIGAS Pengadaan Barang dan Jasa Lokal (US$ Miliar) 5,1 11,5 4,6 9,3 5,5 11,8 2,6 5,3 2,5 3,1 Setiap investasi US$1 JUTA 60% 57% 54% 68% 48% menciptakan nilai tambah US$ 1,6 JUTA n Barang Jasa Rasio kandungan lokal terhadap pengeluaran PDB hulu migas 2016 US$23,7MILIAR Berkontribusi 3,3% terhadap PDB SUMBER: SKK MIGAS, BANK INDONESIA tambahan PDB sebesar US$ 0,7 JUTA penciptaan lapangan kerja ± 100 ORANG Transaksi di Perbankan Nasional (US$ Miliar) 9,3 8,2 12,4 3 9,

20 INDONESIA S OIL AND GAS PRODUCTION Maintaining oil and gas productivity at 2015 level can boost accumulated impact by US$ 120 billion over the next 10 years.

21 CEGAH KRISIS ENERGI, INDONESIA BUTUH INVESTASI BESAR DAN MENDESAK Minat investor untuk menanamkan modalnya di industri hulu migas Indonesia saat ini rendah. Padahal, Indonesia sangat membutuhkan investasi besar-besaran untuk mencegah krisis energi yang mengancam perekonomian nasional.

22 LIFTING MIGAS TERANCAM TERUS MENURUN Dalam lima tahun ke depan sebanyak 25 blok migas akan berakhir masa kontraknya. Jika tidak dipersiapkan proses alih kelolanya dari sekarang, situasi ini berpotensi menurunkan lifting harian migas nasional. POTENSI PENURUNAN LIFTING MINYAK & GAS PORSI LIFTING 25 BLOK MIGAS TERMINASI blok migas 4 blok migas 3 blok migas Offshore North West Java Mahakam Lematang Attaka Jambi-Merang Pendopo & Raja Bula Seram-Non Bula Bentu Segat Rokan Selat Panjang blok migas 6 blok migas Tuban Ogan Komering Sanga-Sanga South East Sumatra B Block Tengah NSO/NSO Ext East Kalimantan Makassar Strait Offshore Area A South Jambi Block B Brantas Salawati Kepala Burung Malacca Strait Ket: Minyak (ribu barel per hari) Gas (juta kaki kubik per hari) SUMBER: KEMENTERIAN ESDM, SKK MIGAS

23 INDONESIA TERANCAM KRISIS ENERGI Pemerintah masih mengandalkan produksi dalam negeri untuk memenuhi kebutuhan migas hingga Salah satu yang diharapkan adalah adanya penambahan produksi dari kegiatan eksplorasi. Persoalannya, rendahnya kegiatan eksplorasi saat ini menyulitkan pemenuhan target tersebut, mengingat butuh waktu lama bagi sebuah lapangan minyak untuk dapat berproduksi. CADANGAN MIGAS RENDAH ADA POTENSI, TAPI BUTUH EKSPLORASI Terbukti 3,3 miliar stb* Minyak Gas 101,2 TSCF Periode produksi Minyak 11 tahun Gas 37 tahun Potensial 3,9 miliar stb 42,8 TSCF Total 7,3 miliar stb 144 TSCF Discovery 5,2 miliar bsm* Eksplorasi awal 16,6 miliar bsm 2,7 miliar barel 14 TCF Ket: *stb (stock tank barrel) *bsm (barel setara minyak) TANTANGAN EKSPLORASI * Ket: n Ditemukan Cadangan n Sumur Kering *) Data November 2016: 10 sumur masih dalam pengeboran UPAYA MEMPERCEPAT EKSPLORASI Pemberian insentif Riset dasar eksplorasi migas Peningkatan eksplorasi 3 kali lipat Pendanaan negara SUMBER: CHEVRON, SKK MIGAS, SKK KOMITE MIGAS, EKSPLORASI PERTAMINA NASIONAL, EP KEMENTERIAN ESDM

24 ANCAMAN EKONOMI DALAM RUEN Pemerintah memproyeksikan pasokan minyak dan gas bumi akan mengandalkan impor besar-besaran dalam beberapa dekade ke depan. Dalam jangka panjang, ketergantungan impor dapat mengancam ketahanan energi dan membebani keuangan negara. PORSI IMPOR MINYAK & GAS BUMI (%) Terhadap target kebutuhan dalam RUEN Minyak 48 Gas DAMPAK IMPOR MIGAS RATA-RATA NILAI IMPOR HARIAN ( ) Minyak mentah & hasil minyak US$ 82 juta per hari Rp 862,7 miliar per hari Gas Melemahkan nilai tukar rupiah / cadangan devisa Kestabilan pasokan tak terjamin Membebani neraca pembayaran dan perdagangan Mengancam ketahanan energi US$ 17,5 juta per hari Rp 183,5 miliar per hari Rata-rata kurs BI Rp10.494/dolar AS ( ) SUMBER: BANK INDONESIA, BPS, PERPRES 22/2017

25 TARGET PASOKAN ENERGI DIPATOK TINGGI Target produksi minyak dan gas bumi (migas) dalam Rencana Umum Energi Nasional (RUEN) akan sulit tercapai. Tingginya target pasokan tidak didukung oleh produksi yang diproyeksi terus menurun. SELISIH PRODUKSI MIGAS (%) Produksi eksisting dengan target RUEN Surplus/Defisit Minyak 6 1 BERHARAP DARI EOR ± 228 ribu bph tambahan produksi sejak 2020 (Asumsi) Kondisi Riil EOR lapangan fase uji coba lapangan siap produksi (berhenti sementara) lapangan fase rencana pilot project Surplus/Defisit Gas INVESTASI EKSPLORASI MENURUN (US$/MILIAR) 1,3 1,4 1,1 0,5 0, SUMBER: DITJEN MIGAS ESDM, PERPRES 22/2017, SKK MIGAS *data per November 2016

26 BUTUH DANA BESAR UNTUK MENJAGA PRODUKSI Kementerian ESDM menyerahkan pengelolaan delapan blok migas yang masa kontraknya berakhir pada kepada Pertamina. Delapan blok migas ini membutuhkan dana yang tidak sedikit. Sampai 2021 masih ada 17 blok lain yang akan terminasi. 7. North Sumatra Offshore PHE NSO 15 Oktober ,1 ribu bph 20,2 mmscfd 2. Ogan Komering JOB Pertamina - Talisman Ogan Komering 28 Februari ,1 ribu bph 6,3 mmscfd 8. East Kalimantan Chevron Indonesia Company 25 Oktober ,1 ribu bph 68,1 mmscfd Kebutuhan Dana (US$ JUTA) blok Terminasi 412,3 8 blok US$ 13,26 juta bph : barel per hari mmscfd : juta kaki kubik per hari 5. South East Sumatra CNOOC SES Ltd 5 September ,9 ribu bph 70,9 mmscfd US$ 229,5 juta US$ 1,1 juta 3. Tuban JOB Pertamina- Petrochina East Java Ltd US$ 56,4 juta 4. Sanga-Sanga Virginia Indonesia Company (VICO) 1. Attaka INPEX Corporation 31 Maret ,6 ribu bph n/a US$ 4,9 juta 6. Tengah Total E&P Indonesie Ket: Operator Akhir kontrak Minyak Gas Perkiraan biaya operasi setahun 28 Februari ,4 ribu bph 2,3 mmscfd 7 Agustus ,9 ribu bph 200,2 mmscfd 4 Oktober 2018 n/a n/a SUMBER: KEMENTERIAN ESDM, WOOD MACKENZIE, KATADATA US$ 1,7 juta US$ 105,4 juta n/a

27 ANDALKAN EOR UNTUK PRODUKSI MINYAK Pemerintah mengandalkan penambahan produksi minyak bumi dari kegiatan Enhanced Oil Recovery (EOR) dalam RUEN Upaya ini dilakukan karena minimnya produksi dari lapangan baru. Namun EOR butuh waktu dan biaya yang tidak sedikit untuk sampai tahap full scale. TARGET PRODUKSI EOR RRR* meningkat: 60% 100% Total (ribu bph) Potensi penambahan produksi dari eksplorasi 699 2,5 miliar barel cadangan yang bisa dipulihkan (2050) *) Reserve Replacement Ratio: Temuan cadangan terhadap produksi UPAYA PEMERINTAH committed produksi Kegiatan EOR 2020 dimulainya kegiatan EOR Menyiapkan 32 lapangan pilot project EOR Menerapkan skema PSC khusus Tahap uji coba Lapangan Kaji 4 ribu bph Lapangan Widuri Lapangan Minas 100 ribu bph Lapangan Tanjung Lapangan Limau ket: bph produksi puncak KONDISI RIIL 85% lapangan berumur tua Butuh 10 tahun untuk sampai puncak produksi US$ 225 juta US$ 500 juta biaya investasi (Lapangan Minas & Duri) SUMBER: CHEVRON, SKK MIGAS, PERTAMINA EP

28 EKSPLORASI MIGAS BERGESER KE LAUT DALAM Aktivitas hulu minyak dan gas bumi (migas) di Indonesia mulai bergeser dari lapangan onshore yang sudah berumur tua ke daerah lepas pantai dan laut dalam. Sebagian besar potensi cadangan migas tersebut belum tereksplorasi, meski selama tiga tahun terakhir wilayah kerja (WK) migas offshore selalu mendominasi lelang pemerintah. POTENSI HIDROKARBON INDONESIA 70% Cadangan migas di wilayah perairan WK Konvensional yang Ditawarkan n Onshore Onshore-Offshore n Offshore Tantangan Eksplorasi Laut Dalam Biaya investasi mahal Pengeboran 1 sumur senilai US$ juta Cekungan sudah berproduksi (16 wilayah) Cekungan telah ditemukan hidrokarbon, belum berproduksi (7) Cekungan belum dieksplorasi (22) Cekungan telah dibor, belum ditemukan hidrokarbon (15) SUMBER: KEMENTERIAN ESDM, WOOD MACKENZIE, REUTERS, KATADATA Tingkat pengembalian investasi (IRR) rendah IRR proyek di Indonesia lebih rendah dari rerata IRR 30 proyek gas laut dalam global sebesar 55% Periode eksplorasi pendek 10 tahun

29

Indonesia Negeri Kaya Minyak dan Gas?

Indonesia Negeri Kaya Minyak dan Gas? MIKHAEL GEWATI Indonesia Negeri Kaya Minyak dan Gas? Kompas.com - 30/05/2017, 15:17 WIB Aktivitas hulu migas di lepas pantai (Dok SKK Migas ) KOMPAS.com Indonesia adalah negeri yang kaya akan sumber daya
