SURVEI PASAR PRODUK BAN DI YUNANI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SURVEI PASAR PRODUK BAN DI YUNANI"

Transkripsi

1 SURVEI PASAR PRODUK BAN DI YUNANI A. KONDISI UMUM PASAR OTOMOTIF YUNANI B. PANGSA PASAR PRODUK BAN YUNANI C. KETENTUAN IMPOR D. PELUANG PRODUK BAN INDONESIA E. DAFTAR IMPORTIR BAN YUNANI KEDUTAAN BESAR REPUBLIK INDONESIA ATHENA FUNGSI EKONOMI 2015

2 SURVEI PASAR PRODUK BAN DI YUNANI A. KONDISI UMUM PASAR OTOMOTIF YUNANI 1. Jumlah penduduk Yunani adalah jiwa (Sensus Penduduk 2011). Dari jumlah tersebut, 35,4% diantaranya menetap di wilayah prefecture Attiki, yang meliputi Athena, Pireaus, Attiki Timur dan Attiki Barat. 2. Berdasarkan Household Budget Survey 2013, terjadi penurunan average household consumption expenditure sebesar 7,8% atau 127,71 Euro dibandingkan dengan tahun sebelumnya. Pengeluaran untuk transportasi 1 merupakan pengeluaran rumah tangga ketiga terbesar setelah makanan dan perumahan, sebesar 12,5% dari total pengeluaran rumah tangga. 64,6% rumah tangga di Yunani setidaknya memiliki 1 buah mobil pribadi. Jumlah tersebut meningkat sebanyak 1,3% dari Sejak terjadinya krisis pada 2010, pasar produk otomotif di Yunani relatif mengalami penurunan. Namun demikian terhitung mulai 2013, kondisi pasar produk otomotif Yunani mulai membaik. Kondisi ini terefleksikan dalam Grafik 1, Grafik 2 dan Grafik 3 2, dimana jumlah registrasi kendaraan bermotor terus meningkat. Khusus untuk mobil pribadi dan taksi, peningkatan bahkan terjadi sejak Data AMVIR yang diolah KBRI Athena 1 Pengeluaran transportasi meliputi kepemilikan kendaraan bermotor, perawatan kendaraan bermotor, biaya bensin maupun biaya transportasi umum. 2 Registrasi kendaraan bermotor di Yunani merupakan indikator pasar mobil baru dan bekas di Yunani. Data diperoleh dari Association of Motor Vehicle Importers Representatives (AMVIR), asosiasi resmi importir kendaraan bermotor di Yunani P a g e 2 12

3 Data AMVIR yang diolah KBRI Athena *Berat di bawah Kg Data AMVIR yang diolah KBRI Athena P a g e 3 12

4 4. Prospek pasar otomotif (kendaraan pribadi dan taksi, Light Commercial Vehicle dan sepeda motor) di Yunani ke depan sangat menjanjikan, hal ini tergambar dari data annual growth sebagaimana dimuat dalam Tabel 1. Kondisi positif tersebut berpengaruh signifikan terhadap potensi pasar produk perlengkapan kendaraan bermotor, khususnya produk ban. Tabel 1. Data Registrasi Kendaraan Bermotor di Yunani Periode Annual Jumlah Registrasi Growth No. Jenis Kendaraan Kendaraan Pribadi ,59% dan Taksi 2. Light Commercial ,81% Vehicle (Berat kurang dari Kg) 3. Sepeda Motor ,49% Data AMVIR yang diolah KBRI Athena B. PANGSA PASAR PRODUK BAN YUNANI 1. Yunani bukan merupakan negara produsen ban, baik untuk mobil maupun sepeda motor. Dengan demikian kebutuhan produk ban dalam negeri Yunani mengandalkan impor dari negara lain. Pada 2014, International Trade Center (ITC) 3 mencatat bahwa new pneumatic tires, of rubber menduduki peringkat ke-21 dari produk impor terbesar Yunani. 2. Pemasok ban 4 terbesar ke Yunani di 2014 adalah Inggris (18%), China (12%) dan Belgia (11%). Indonesia menduduki peringkat 30, dengan pangsa pasar 0,20%. 3 International Trade Center (ITC) adalah organisasi di bawah World Trade Organization (WTO) dan United Nations Conference on Trade and Development (UNCTAD) yang memiliki fungsi utama menyediakan asistensi mengenai perdagangan, baik dari sisi aturan perdagangan internasional maupun penelitian. 4 Produk ban dalam data ITC antara lain meliputi produk ban untuk passenger car, Light Commercial Vehicle, bus dan truk, sepeda motor, sepeda, alat pertanian, alat berat dan pesawat terbang. P a g e 4 12

5 Grafik 4. Pangsa Pasar Impor Ban di Yunani 2014 Data ITC yang diolah KBRI Athena No. Negara Eksportir Tabel 2. Pangsa Pasar Impor Produk Ban Yunani Import (Dalam Ribuan USD) Peringkat Pangsa Pasar Tahun 2014 (%) Annual Growth Inggris ,63% -9,88% 2 China ,06% 28,59% 3 Belgia ,32% -10,25% 4 Jerman ,91% -10,29% 5 Polandia ,63% -4,91% 6 Turki ,62% -8,47% 7 Spanyol ,74% -2,73% 8 Italia ,94% -6,34% 9 Jepang ,91% 2,40% 10 Hongaria ,88% -21,30% 30 Indonesia ,20% -40,97% Lain-lain ,16% 4,52% Total ,10% Data ITC yang diolah KBRI Athena P a g e 5 12

6 3. Produk ban dari China merupakan primadona baru di pasar Yunani khususnya dalam 3 tahun terakhir. Sebagaimana dimuat dalam Tabel 2, saat ini produk ban China menguasai 12,06% dari pangsa pasar di Yunani (ke-2 terbanyak setelah Inggris), dengan annual growth periode mencapai 28,59%. 4. Dalam periode yang sama, rata-rata negara pemasok ban ke Yunani justru mengalami annual growth negatif, terkecuali China dan Jepang. Itupun annual growth produk ban Jepang sebesar 2,40%, kalah jauh dibanding China. 5. Kondisi tersebut terjadi akibat krisis ekonomi berkepanjangan yang dihadapi Yunani sejak Meskipun daya beli konsumen Yunani berkurang, namun kebutuhan ban sebagai kelengkapan kendaraan bermotor, khususnya untuk keperluan pribadi, masih cukup tinggi. Untuk itu konsumen mencari alternatif produk ban dengan harga yang lebih murah. C. KETENTUAN IMPOR 1. Menurut website ITC, untuk impor produk HS (New pneumatic tyres, of rubber, of a kind used for motor cars, incl. station wagons and racing cars) maupun produk HS (New pneumatic tyres, of rubber, of a kind used for motorcycle) dari Indonesia ke Yunani dikenakan MFN Duties sebesar 4,50% dengan GSP Preferential Tariff sebesar 0,00%. 2. Berikut adalah ringkasan tahapan, waktu dan biaya untuk pengurusan impor di Yunani: Tahapan Impor Waktu (Hari) Biaya (USD) Custom Clearance and Inspection Documents Preparation Inland Transportation and Handling Ports and Terminals Handling Total Data World Bank Doing Business 2015 Greece 5 5 Doing Business merupakan proyek tahunan World Bank berupa reviu ketentuan perdagangan dan implementasinya di 189 negara, P a g e 6 12

7 D. PELUANG PRODUK BAN INDONESIA 1. Khusus untuk produk impor ban passenger car, pangsa pasar di Yunani masih dikuasai oleh Inggris (20,20%) dan Belgia (16,82%). Produk impor dari Indonesia pada 2014 menduduki peringkat 26 dengan pangsa pasar 0,19%. Hal ini tergambar dalam Grafik 5 berdasarkan data biro statistik nasional Yunani, ELSTAT. Data ELSTAT yang diolah KBRI Athena No. Negara Eksportir 2. Data dalam Tabel 3 memperlihatkan bahwa mayoritas produk impor ban mengalami annual growth negatif pada 2014, terkecuali produk ban China (13,66%) dan Spanyol (8,51%). Keduanya merupakan pesaing utama produk Indonesia untuk pasar ban passenger car. Tabel 3. Pangsa Pasar Produk Impor Ban Passenger Car Yunani Import (Dalam Euro) Pangsa Pasar Tahun 2014 (%) Annual Growth Inggris ,30% -7,81% 2 Belgia ,82% -9,98% 3 Jerman ,55% -8,67% 4 Polandia ,31% -2,63% 5 Turki ,34% -6,55% 6 China ,46% 13,66% 7 Spanyol ,71% 8,51% 8 Perancis ,21% -23,40% 9 Belanda ,63% N/A P a g e 7 12

8 10 Hongaria ,67% -14,32% 26 Indonesia ,19% -2,78% Lain-lain ,84% 8,17% Total ,67% Data ELSTAT yang diolah KBRI Athena 3. Pangsa pasar ban sepeda motor impor Yunani untuk 2014 dikuasai oleh Jerman (26,49%), Inggris (24,69%), Serbia (13,12%) dan Brazil (12,98%) sebagaimana dimuat dalam Grafik 6. Produk ban sepeda motor Indonesia menduduki peringkat 9 dengan pangsa pasar 1,65%. GRAFIK 6. PANGSA PASAR BAN SEPEDA MOTOR IMPOR YUNANI 2014 Data ELSTAT yang diolah KBRI Athena 4. Pasar ban sepeda motor impor Yunani pada 2014 relatif lesu, dengan annual growth -1,45%. Produk Indonesia mengalami growth negatif cukup tinggi, yakni -74,15%. Produk asal China dan Turki berhasil merebut pangsa pasar, dimana growth produk China mencapai 36,55%, sementara produk Turki yang mulai masuk pasar Yunani di 2013, mengalami lonjakan luar biasa dengan growth sebesar 97,73%. Kondisi ini terlihat dalam Tabel 4 berikut. P a g e 8 12

9 No. Negara Eksportir Tabel 4. Pangsa Pasar Produk Impor Ban Sepeda Motor Yunani Import (Dalam Euro) Pangsa Pasar Tahun 2014 (%) Annual Growth Jerman ,49% -7,12% 2 Inggris ,69% -7,44% 3 Serbia ,12% -5,04% 4 Brazil ,98% -2,34% 5 China ,12% 36,55% 6 Thailand ,40% -33,28% 7 Slovenia ,52% N/A 8 Turki ,74% 97,73% 9 Indonesia ,65% -74,15% 10 Vietnam ,60% -31,87% Lain-lain ,68% 6,00% Total ,45% Data ELSTAT yang diolah KBRI Athena 5. Data pangsa pasar produk impor ban passenger car dan sepeda motor, memperlihatkan bahwa pemain kuat di pasar Yunani adalah produk asal China. Beberapa merk produk ban passenger car dan sepeda motor China yang masuk ke pasar Yunani antara lain adalah Advance Tyre, CST, Double Coin, Federal (Taiwan), Good Tire (Taiwan), Hong Fortune (Hong Kong), Kenda Tires (Taiwan), Linglong Tyres, dan Triangle. 6. Berdasarkan pembicaraan KBRI Athena dengan beberapa importir ban di Athena, terungkap kriteria yang menentukan keberhasilan penetrasi produk ban impor di pasar Yunani, antara lain spesifikasi produk memenuhi standar Eropa, memiliki banyak varian atau tipe, memiliki harga kompetitif dan/atau mempunyai brand name popular. 7. Salah satu importir, Patmanidi Maria S.A., menyatakan minatnya untuk mengimpor produk Indonesia, khususnya ban sepeda motor. Produk ban sepeda motor yang diminati adalah ban ukuran 250/17, 275/17, 120/12 dan 130/70/12 (untuk skuter). Mayoritas produk ban yang diimpor Patmanidi Maria berasal dari China dan Slovenia. Selain itu, Patmanidi Maria telah mengimpor produk ban dari eksportir Indonesia, namun tipe ban yang ditawarkan relatif terbatas. P a g e 9 12

10 E. DAFTAR IMPORTIR BAN Berikut adalah daftar importir ban di Yunani yang terdaftar dalam Athens Chamber of Commerce: No. Importir Alamat 1. Agripan Address: 111 Orfeos, Athens Tel: , Fax: Arambatzidis, CH., & A., O.E. Address: 85 Sismanoglou, Komotini Tel: Fax: EL.V.E. Sakizlis S.A. Address: 3 Pontou, Menemeni, Thessaloniki Tel: , Fax: website: info@elve.gr 4. Elastika Pirelli C.S.A. Address: 196 Syngrou Ave & 2 Harokopou, Kallithea Tel: , Fax: Website: georgios.giannoukakos@pirelli.com 5. Elastrak S.A. Address: 15 Thivaidos, Kifissia Tel: , Fax: Website: info@elastrak.gr 6. Elma Elastika Makedonias S.A. Address: 2 Karaoli & Dimitriou, Evosmos, Thessaloniki Tel: Fax: URL: info@elma-sa.gr 7. Ema S.A. Address: Athinon - Lamias National Rd (17th km) & 17 Galinis, Kifissia Tel: Fax: Website: info@ema.gr P a g e 10 12

11 No. Importir Alamat 8. Gommex Zioga Bros - A. Kourtis O.E. Address: Ioanninon - Artas Rd (5th km), Ioannina Tel: Fax: Kariofyllis, J., - G. Poppis O.E. gommex@otenet.gr Address: 25 Koletti, Thessaloniki Tel: , Fax: Website: info@tyresautomoto.gr 10. Lambropoulos Basil Address: 189 Athinon Ave, Athens Tel: , Fax: Website: Maxim Kaltsidis Elastika S.A. Address: Thessalonikis - Kilkis Rd (7th km - palaia), P.O. Box 545, Ionia, Thessaloniki Tel: Fax: Website: info@maxim-kaltsidis.gr 12. Papadiamantis, George P., S.A. 13. Patmanidi, Maria, S.A. 14. Perifereiaki - G I Afentoulis S.A. 15. Roda - Elastika Sole Shareholder Co. Ltd 16. Sotiriou, Ang., & Co. O.E. 17. Super Tire Service S.A."S.T.S." Address: 3 Mar. Antypa, Kalochori, Thessaloniki Tel: Fax: Website: papadiam@otenet.gr Address: 15 Dimitros, Athens Tel: Fax: Website: gpatman@live.com Address: Ipeirou, Kalochori, Thessaloniki Tel: , Fax: Website: periferiaki@the.forthnet.gr Address: Kalyves, Polygyros Tel: , Fax: Website: rodadiavata@yahoo.gr Address: 41 Boumboulinas, Haidari Tel: , Fax: Address: Bozaitika (ex ATE store), Patra Tel: , Fax: Website: varis_stathis@sts.ondsl.gr P a g e 11 12

12 No. Importir Alamat 18. Theocarakis S.A. Address: 169 Athinon Ave, Athens Tel: Fax: Website: Theodoridis, J., & Co. O.E. "Trochotechniki" Address: Nea Bafra, Proti Tel: , Fax: Trakas, D., & Co. Ltd Address: Ionias Aerogefyra, Kalochori, Thessaloniki Tel: Fax: Tsetis Paschalis Address: Thessalonikis - Veroias National Rd (11th km), P.O.X. 108, Ionia, Thessaloniki Tel: , Fax: tsetisp@otenet.gr P a g e 12 12

Tabel 1. Data Registrasi Kendaraan Bermotor di Yunani Periode Jumlah Registrasi (Unit)

Tabel 1. Data Registrasi Kendaraan Bermotor di Yunani Periode Jumlah Registrasi (Unit) A. KONDISI UMUM PASAR OTOMOTIF No. 1. Jumlah penduduk Yunani adalah 10.816.286 jiwa (Sensus Penduduk 2011). Dari jumlah tersebut, 35,4% diantaranya menetap di wilayah prefecture Attiki, yang meliputi Athena,
