KAJIAN TERHADAP REFERENSI ORASI ILMIAH PROFESOR RISET BIDANG ZOOLOGI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KAJIAN TERHADAP REFERENSI ORASI ILMIAH PROFESOR RISET BIDANG ZOOLOGI"

Transkripsi

1 KAJIAN TERHADAP REFERENSI ORASI ILMIAH PROFESOR RISET BIDANG ZOOLOGI Muthia Nurhayati Pustakawan Pertama Bidang Zoologi, Pusat Penelitian Biologi-LIPI, Bogor Abstrak Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui : (1). referensi yang digunakan sebagai referensi orasi ilmiah Profesor Riset, (2). bahasa yang digunakan sebagai referensi orasi ilmiah, dan (3). Ketersediaan referensi yang dipakai oleh Profesor Riset di. Pengumpulan data diambil dari orasi ilmiah Profesor Riset bidang Zoologi, Pusat Penelitian Biologi-LIPI sampai dengan tahun 2013, yakni sebanyak 6 orasi ilmiah. Hasil penelitian menunjukkan : (1). Referensi yang lebih banyak digunakan adalah jurnal, (2). Untuk jenis bahasa, 5 orasi ilmiah menggunakan jenis referensi berbahasa asing (terutama bahasa Inggris) lebih dari 50% sebagai referensi orasi ilmiah, hanya 1 orasi ilmiah mengunakan referensi berbahasa Indonesia sedikit lebih banyak dari referensi yang berbahasa asing (bahasa Indonesia : bahasa Asing = 16 : 13), (3). Dari 5 orasi ilmiah, lebih dari 50 % referensi untuk orasi ilmiahnya tidak tersedia di, dan hanya satu orasi ilmiah yang persentase referensinya tersedia di lebih sedikit dari ketidaktersediaannya (tersedia: tidak tersedia = 24 : 15). Kata kunci : Orasi Ilmiah; Profesor Riset; Zoologi; Referensi; Kajian Abstract This study was conducted to determine : (1). Reference type that was used as a reference of scientific papers Research Professor, (2). The type of language that was used as a reference of scientific papers, and (3). Availability of reference that was used by Research Professor at the library. The collection of data taken from scientific papers Research Professor in Zoology Division, Research Center for Biology-LIPI until 2013, which is as much as 6 scientific papers. The results showed : (1). The more widely used reference is a journal (2). For the type of language, 5 scientific papers used reference with foreign language (mainly English) more than 50 % as a reference scientific paper, only one scientific paper used reference with Indonesian language more than foreign languange, eventhough the comparison between Indonesian languange and foreign language was not significant (Indonesian : Foreign = 16 : 13), (3). Five of scientific papers reference showed that more than 50 % of references to scientific papers was not available in the library, only one scientific paper reference showed that the availability of the reference in library more than the unavailability, eventough the comparison also was not significant (available : not available = 24 : 15). Keywords: Scientific Papers; Professor Research; Zoology; References; Studies PENDAHULUAN Pusat Penelitian Biologi-LIPI merupakan salah satu Pusat Penelitian di bawah koordinasi Kedeputian Bidang Ilmu Pengetahuan Hayati, LIPI. Semula Pusat Penelitian Biologi dikenal dengan nama Lembaga Biologi Nasional (LBN). LBN yang dibentuk pada tahun 1962, pada awalnya merupakan bagian dari Lembaga Pusat Penyelidikan Alam (LPPA) yang berada di bawah naungan Majelis Ilmu Pengetahuan Indonesai (MIPI). Seiring dengan perubahan waktu dan kondisi di Indonesia, MIPI berubah menjadi LIPI, kemudian pada tahun 1986, LBN berubah menjadi Pusat Penelitian dan Pengembangan Biologi, dan sejak tahun 2000 diubah menjadi Pusat Penelitian Biologi. Selain tugas dan pokoknya, berdasarkan SK Kepala LIPI. 1973/2002, Pusat Penelitian Biologi-LIPI ditunjuk sebagai pelaksana harian otoritas keilmuan (Scientific Authority) dalam rangka konservasi tumbuhan dan satwa liar serta dalam rangka pelaksanaan CITES (Convention on International Trade in Endangerd Species of Wild Fauna and Flora) di Indonesia. Tugasnya adalah melaksanakan tugastugas harian yang berkaitan dengan kewenangan LIPI sebagai Otoritas Keilmuan berdasarkan Peraturan Pemerintah. 7 dan 8 Tahun VISI PUSTAKA Vol April 2014

2 Perpustakaan Pusat Penelitian Biologi- LIPI mempunyai tujuan mendukung tercapainya visi dan misi Pusat Penelitian Biologi-LIPI. Salah satu dari visi dan misi tersebut adalah Perpustakaan Pusat Penelitian Biologi-LIPI diharapkan menjadi terbesar dalam bidang biologi, menajdi rujukan literatur terbesar di Indonesia serta memberikan pelayanan informasi bidang biologi yang maksimal, cepat, dan memuaskan. Pengguna terutama adalah para peneliti di Pusat Penelitian Biologi-LIPI tentu menginginkan koleksi yang mendukung kegiatan penelitiannya. Gelar Profesor Riset merupakan pengakuan, kepercayaan dan penghormatan yang diberikan atas keberhasilan seorang PNS dalam mengemban tugasnya di bidang litbang. Profesor Riset merupakan jenjang tertinggi pada jabatan peneliti di antara jenjang jabatan yang ada, untuk dapat mencapai jabatan tersebut diperlukan perjuangan dan usaha yang tidak mudah. Oleh karena itu pencapaian jenjang jabatan Profesor Riset merupakan prestasi kerja yang membanggakan. Guna mempertanggungjawabkan kompetensi jabatan yang dicapai itu, perlu ada kesempatan khusus yang dapat digunakan para Profesor Riset untuk menyampaikan pandangan dan pemikiran mereka terhadap pengembangan bidang ilmunya. Kesempatan itu terjadi pada saat saat yang bersangkutan dikukuhkan sebagai Profesor Riset. Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) sebagai instansi pembina jabatan peneliti memfasilitasi penyelenggaraan acara pengukuhan Profesor Riset. Pengukuhan pada dasarnya merupakan bentuk pengakuan dan kepercayaan terhadap keberhasilan seseorang dalam mengemban tugas peneliti sekaligus merupakan suatu penghormatan bagi PNS yang diangkat menjadi Profesor Riset. Maka sebelum pengukuhan dilaksanakan mereka perlu memaparkan orasi ilmiah. Sampai dengan tahun 2013, bidang Zoologi Pusat Penelitian Biologi-LIPI telah melahirkan 6 orang Profesor Riset. PERUMUSAN MASALAH Berdasarkan latar belakang di atas, maka menurut pengamatan penulis yang menjadi permasalahan dalam kajian ini adalah belum adanya kajian terhadap referensi dalam naskah orasi ilmiah Profesor Riset bidang Zoologi. Sehingga belum diketahui sejauhmana para Profesot Riset memanfaatkan sumber-sumber informasi ilmiah di dalam mendukung pembuatan orasi ilmiah yang mereka hasilkan. Penelitian ini meliputi setiap naskah orasi ilmiah dari 6 profesor riset bidang zoologi. Dari setiap naskah orasi dikaji data referensi yang bersumber dari daftar pustaka, kemudian dijadikan tabel yang meliputi jenis dokumen yang dijadikan referensi, jenis bahasa yang digunakan, dan ketersediaan referensi tersebut di. TINJAUAN PUSTAKA Profesor Riset Berdasarkan Peraturan Kepala LIPI mor 07/E/2009 tentang Tata Cara Pengukuhan Peneliti Utama untuk Mendapatkan Gelar Profesor Riset, di dalam Bab I, Pasal 1, Ayat 2 : Kandidat Profesor Riset adalah Peneliti Utama yang telah memenuhi persyaratan dan akan melakukan orasi pengukuhan Profesor Riset Ayat 4 : Orasi Ilmiah adalah pidato resmi atau komunikasi formal yang disampaikan kepada hadirin sebagai pengejawantahan karya dan karsa ilmuwan dalam mengabdikan iptek sesuai dengan kepakarannya untuk kemajuan umat manusia serta pembangunan nusa dan bangsa, dan/atau pernyataan diri atas bidang kepakaran yang merupakan refleksi tersurat dari bidang penelitian yang ditekuninya selama ini. Ayat 5 : Naskah orasi ilmiah adalah karya tulis ilmiah (KTI) Kandidat Profesor Riset disampaikan dalam bahasa yang komunikatif, sehingga dapat dipahami oleh pendengar atau orang yang tidak sebidang dengan kepakaran atau keilmuannya. Pasal 2 Gelar Profesor Riset merupakan pengakuan, kepercayaan dan penghormatan yang diberikan atas keberhasilan seorang PNS dalam mengemban tugasnya di bidang litbang. BAB II, Pasal 3 Gelar Profesor Riset sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 diberikan kepada Peneliti Utama yang sudah menyampaikan orasi ilmiah dalam suatu prosesi upacara pengukuhan. Analisis Sitiran Pada kajian bibliometrika banyak digunakan analisis sitiran sebagai cara untuk menentukan berbagai kepentingan atau kebijakan seperti : evaluasi program riset; VISI PUSTAKA Vol April

3 pemetaan ilmu pengetahuan; visualisasi suatu disiplin ilmu; indikator iptek; faktor dampak dari suatu majalah (journal impact factor); kualitas suatu majalah; pengembangan koleksi majalah, dll. Penelitian pertama kali dilakukan Gros and Gros pada tahun 1927 yaitu menganalisis sitiran terhadap majalah bidang kimia untuk pengembangan koleksi di bidangnya. Selanjutnya diikuti penelitian-penelitian lainnya yaitu Eugene Garfield yang selalu menganalisis setiap bidang untuk mengevaluasi majalah/jurnal maupun penulis yang paling banyak disitir oleh jurnal atau penulis lain. Garfield juga mengatakan bahwa analisis sitiran banyak digunakan dalam kajian bibliometrika karena menurutnya tepat. Jelas mewakili subjek yang diperlukan, tidak memerlukan interpretasi,valid dan reliable. METODOLOGI PENELITIAN Penelitian ini menggunakan kajian biliometrik yaitu penerapan metode statistika untuk mengkaji publikasi kumpulan naskah orasi ilmiah pengukuhan Profesor Riset bidang Zoologi. Kajian bibliometrik dalam penelitian ini tergolong pada bibliometrik evaluatif yaitu menghitung penggunaan literatur dan hitungan sitiran (Sulistyo-Basuki,2001) a. Indikator Penelitian Indikator yang ingin diketahui adalah : 1. Referensi yang berupa buku teks, jurnal, internet, prosiding atau referensi lainnya yang disitir dalam kumpulan naskah orasi ilmiah pengukuhan Profesor Riset bidang Zoologi 2. Referensi tersebut berdasarkan bahasa yang digunakan 3. Ketersediaan referensi tersebut di b. Pengumpulan Data Data dikumpulkan dengan cara menginventarisasi orasi ilmiah Profesir Riset bidang zoologi, kemudian daftar pustaka naskah dianalisis sesuai dengan indikator yang ingin diketahui. c. Pengolahan dan Analisis Data Analisis data yang dilakukan meliputi: frekuensi jenis dokumen referensi dan tahun terbit; jenis bahasa dari referensi yang digunakan dan ketersediaan jurnal tersebut di. Selanjutnya hasil analisis disajikan dalam bentuk tabel. HASIL DAN PEMBAHASAN Berdasarkan pengolahan dan analisis data setiap judul naskah orasi diperoleh hasil sbb : 1. Judul : Perikehidupan Kumbang sebagai Landasan Pengungkapan Potensi dan Pengembangan Ekologi, Oleh : Woro Anggraitoningsih erdjito Waktu Pengukuhan : Desember 2006 Tabel 1. 1 Buku 12 27,27% 2 Jurnal 18 40,91% 3 Internet 0 0,00% 5 Lain ,82% Jumlah ,00% orasi ilmiah adalah jurnal (40,91%). Tabel 2. Bahasa yang digunakan Bahasa 1 Indonesia 14 31,82% 2 Asing 30 68,18% Jumlah ,00% persentase ilmiah adalah bahasa asing (68,18%). 1 Ada 11 25,00% 2 Tidak Ada 33 75,00% Jumlah ,00% persentase jenis dokumen yang digunakan maka dapat terlihat pada Tabel 3., dokumen yang dijadikan referensi untuk membuat orasi yang tersedia di hanya 11 buah (25,00%). 64 VISI PUSTAKA Vol April 2014

4 2. Judul : Collembola : Secercah Harapan untuk Nusantara Oleh : Yayuk Rahayuningsih Waktu Pengukuhan : Juni 2007 Tabel 1. 1 Buku 7 13,46% 2 Jurnal 36 69,23% 3 Internet 0 0,00% 5 Lain2 9 17,31% Jumlah ,00% orasi ilmiah adalah jurnal (69,23%). Tabel 2. Bahasa Bahasa 1 Indonesia 11 21,15% 2 Asing 41 78,85% Jumlah ,00% persentase ilmiah adalah bahasa asing (78,85%). 1 Ada 14 26,92% 2 Tidak Ada 38 73,08% Jumlah ,00% dijadikan referensi untuk membuat orasi yang tersedia di hanya 14 buah (26,92%). 3. Judul : Analisis Morfometri untuk Kajian Taksonomi, Ekologi, dan Zoogeografi Tikus dan Kelelawar Indonesia Oleh : Ibnu Maryanto Waktu Pengukuhan : Desember 2009 Tabel 1. 1 Buku 10 25,64% 2 Jurnal 22 56,41% 3 Internet 1 2,56% 5 Lain2 6 15,38% Jumlah ,00% orasi ilmiah adalah jurnal (56,41%). Tabel 2. Bahasa Bahasa 1 Indonesia 10 25,64% 2 Asing 29 74,36% Jumlah ,00% persentase ilmiah adalah bahasa asing (74,36%). Tabel 4. Ketersediaan dokumen di 1 Ada 24 61,54% 2 Tidak Ada 15 38,46% Jumlah ,00% persentase jenis dokumen yang digunakan maka dapat terlihat pada Tabel 3., dokumen yang dijadikan referensi untuk membuat orasi yang tersedia di adalah 24 buah (61,54%). 4. Judul : Keanekaragaman dan Sebaran Kopepoda di Perairan Indonesia Oleh : Mulyadi Waktu Pengukuhan : Mei 2010 Tabel 1. 1 Buku 4 16,00% 2 Jurnal 20 80,00% VISI PUSTAKA Vol April

5 3 Internet 0 0,00% 5 Lain2 1 4,00% Jumlah ,00% orasi ilmiah adalah jurnal (80,00%). Tabel 2. Bahasa 1 Indonesia 0 0,00% 2 Asing ,00% Jumlah ,00% persentase jenis bahasa yang digunakan maka dapat terlihat pada Tabel 2., jenis bahasa dokumen yang dijadikan sumber untuk membuat orasi ilmiah adalah bahasa asing (100 %). 1 Ada 9 36,00% 2 Tidak Ada 16 64,00% Jumlah ,00% dijadikan referensi untuk membuat orasi dan tersedia di hanya 9 buah (36,00%). 5. Judul : Pengelolaan dan Satwa Liar untuk Pemanfaatan dan Konservasi Oleh : Gono Semiadi Waktu Pengukuhan : Mei 2010 Tabel 1. Koleksi 1 Buku 2 6,90% 2 Jurnal 13 44,83% 3 Internet 1 3,45% 5 Lain ,83% Jumlah ,00% orasi ilmiah adalah jurnal dan lain-lain 13 (44,83%). Lain-lain disini meliputi : Prosiding, lokakarya, disertasi, laporan akhir, laporan penelitian, dan tesis. Tabel 2. Bahasa Bahasa 1 Indonesia 16 55,17% 2 Asing 13 44,83% Jumlah ,00% persentase jenis bahasa yang digunakan maka dapat terlihat pada Tabel 2., jenis bahasa dokumen yang paling banyak dijadikan sumber untuk membuat orasi ilmiah adalah bahasa Indonesia (55,17%). 1 Ada 5 17,24% 2 Tidak Ada 24 82,76% Jumlah ,00% dijadikan referensi untuk membuat orasi dan tersedia di hanya 5 buah (17,24%). 6. Judul : Taksonomi dan Sistematika Tawon Parasitoid Eulophinae (Insecta: Hymenoptera): Dasar Pengembangan Agen Hayati untuk Pengendalian Hama Pertanian Oleh : Rosichon Ubaidillah Waktu Pengukuhan : Desember 2011 Tabel 1. 1 Buku 7 14,29% 2 Jurnal 35 71,43% 3 Internet 2 4,08% 5 Lain2 5 10,20% Jumlah ,00% 66 VISI PUSTAKA Vol April 2014

6 orasi ilmiah adalah jurnal (71,43%). Tabel 2. Bahasa Bahasa 1 Indonesia 4 8,16% 2 Asing 45 91,84% Jumlah ,00% persentase ilmiah adalah bahasa asing (91,84%). Tabel 3. Ketersediaan dokumen di 1 Ada 11 22,45% 2 Tidak Ada 38 77,55% Jumlah ,00% dijadikan referensi untuk membuat orasi dan tersedia di hanya 11 buah (22,45%). KESIMPULAN 1. persentase jenis dokumen yang digunakan maka dapat terlihat pada Tabel 1. semua orasi ilmiah, jenis dokumen yang paling banyak dijadikan sumber untuk membuat orasi ilmiah adalah jurnal. Jurnal menjadi referensi yang paling utama, dikarenakan selalu up to date nya informasi yang terdapat di jurnal yang merupakan hasil penelitian terkini. Buku sebagai referensi kedua yang paling banyak disitir karena memang buku merupakan sumber informasi primer bagi setiap kegiatan penelitian, apalagi dalam bidang taksonomi buku-buku yang relatif sudah lama tahun terbitnya, akan tetap dijadikan sumber acuan. 2. persentase jenis bahasa yang digunakan pada dokumen yang digunakan sebagai referensi orasi ilmiah maka dapat terlihat, 5 orasi ilmiah VISI PUSTAKA Vol April 2014 pada Tabel 2. nya menunjukkan jenis referensi berbahasa asing (terutama bahasa Inggris) lebih dari 50% sebagai referensi orasi ilmiah, hanya 1 orasi ilmiah (Gono Semiadi) mengunakan referensi berbahasa Indonesia sedikit lebih banyak dari referensi yang berbahasa asing (bahasa Indonesia : bahasa Asing = 16 : 13), 3. persentase jenis bahasa yang digunakan pada dokumen yang digunakan sebagai referensi orasi ilmiah maka dapat terlihat, 5 orasi ilmiah pada Tabel 2. nya menunjukkan lebih dari 50 % referensi untuk orasi ilmiahnya tidak tersedia di, dan hanya satu orasi ilmiah (Ibnu Maryanto) yang persentase referensinya tersedia di lebih sedikit dari ketidaktersediaannya (tersedia : tidak tersedia = 24 : 15). 4. Kesimpulan utama yang dapat ditarik adalah bahwa koleksi yang terdapat di Pusat Penelitian Biologi-LIPI belum maksimal dalam mendukung kegiatan penelitian, hal ini terbukti dari analisis yang telah dilakukan, karenanya perlu upaya yang sinergis antar semua pihak terkait untuk mewujudkan koleksi sebagai referensi mengenai biodiversitas yang dimiliki Indonesia. 5. Perlu adanya kesadaran dari peneliti untuk melaksanakan serah simpan karya tulisnya ke DAFTAR PUSTAKA Booklet Perpustakaan Pusat Penelitian Biologi-LIPI. Gono, Semiadi Pengelolaan Satwa Liar untuk Pemanfaatan dan Konservasi. Jakarta : LIPI Press Ibnu, Maryanto Analisis Morfometri untuk Kajian Taksonomi, Ekologi, dan Zoogeografi Tikus dan Kelelawar Indonesia. Jakarta : LIPI Press Mulyadi Keragaman dan Sebaran Kopepoda di Perairan Indonesia. Jakarta : LIPI Press Peraturan Kepala LIPI. 07/E/2009 tentang Tata Cara Pengukuhan Peneliti Utama untuk Mendapatkan Gelar Profesor Riset. Pusat Penelitian Biologi-LIPI Cibinong : Pusat 67

7 Penelitian Biologi-LIPI. Rochani, Nani Rahayu dan Tupan Analisis Keterpakaian Referensi : Studi Kasus Kumpulan Orasi Ilmiah Pengukuhan Pustakawan Utama Visi Pustaka. 14 (2) : Rosichon, Ubaidillah Taksonomi dan Sistematika Tawon Parasitoid Eulophinae (Insecta: Hymenoptera) : Dasar Pengembangan Agen Hayati untuk Pengendalian Hama Pertanian. Jakarta : LIPI Press Woro, Anggraitoningsih erdjito Perikehidupan Kumbang sebagai Landasan Pengungkapan Potensi dan Pengembangan Ekologi. Jakarta : LIPI Press Yayuk, Rahayuningsih Soehardjono Collembola : Secercah Harapan untuk Nusantara. Jakarta : LIPI Press 68 VISI PUSTAKA Vol April 2014

PERAN PENELITI PUSLIT BIOLOGI-LIPI DALAM JEJARING RAPTOR INDONESIA (RAIN)

PERAN PENELITI PUSLIT BIOLOGI-LIPI DALAM JEJARING RAPTOR INDONESIA (RAIN) PERAN PENELITI PUSLIT BIOLOGI-LIPI DALAM JEJARING RAPTOR INDONESIA (RAIN) Dewi M. Prawiradilaga Bidang Zoologi, Puslit Biologi-LIPI, Cibinong Science Centre Email: dewi005 @lipi.go.id STRUKTUR ORGANISASI
