BAB I PENDAHULUAN. Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian (Balitbangtan) merupakan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian (Balitbangtan) merupakan"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian (Balitbangtan) merupakan salah satu Eselon I (satu) di Kementerian Pertanian yang mempunyai tugas melaksanakan penelitian, pengembangan dan inovasi di bidang pertanian. Sejak didirikan pada tahun 1974, Balitbangtan telah mengalami banyak perubahan, baik dari sisi organisasi maupun kepemimpinan. Penambahan maupun pengurangan Unit Kerja (UK) maupun Unit Pelaksana Teknis (UPT) beberapa kali dilakukan. Pimpinan Balitbangtan juga sudah beberapa kali berganti, begitu pula program dan kebijakan strategisnya sebagai tuntutan dari dinamika lingkungan strategis sektor pertanian. Saat ini Balitbangtan terdiri dari 65 UK/UPT salah satunya eselon II (dua) adalah Pusat Penelitian dan Pengembangan Peternakan (Puslitbang Peternakan). Melalui UK/UPT yang tersebar di seluruh Indonesia melaksanakan penelitian dan pengembangan sesuai dengan program penelitian yang sudah ditetapkan sesuai visi dan misi masing-masing UK/UPT. Jurnal ilmiah tidak hanya diperlukan dalam sosialisasi hasil penelitian, tetapi juga menentukan profesionalisme karena peneliti dituntut membuat karya tulis ilmiah (KTI) sebagai salah satu persyaratan bagi jabatan fungsionalnya. Sekilas jurnal ilmiah mirip dengan majalah profesional, namun tidak berarti sama karena jurnal ilmiah berisi artikel ilmiah hasil penelitian yang telah melewati proses 1

2 penelaahan (peer review) dalam upaya untuk memastikan bahwa artikel tersebut memenuhi standar kualitas jurnal dan validitas ilmiah. Jurnal ilmiah merupakan media informasi yang penting dalam perkembangan ilmu pengetahuan. Ini dikarenakan jurnal ilmiah memuat informasi yang terbaru. Jurnal ilmiah pada dasarnya media publikasi karya tulis ilmiah baik dalam bentuk elektronik (termasuk online) maupun tercetak. Jurnal mengalami perkembangan yang cukup pesat karena jika dibandingkan dengan buku, informasi dalam jurnal merupakan informasi yang terbaru dan mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Dengan banyaknya jumlah jurnal saat ini muncul pertanyaan, sejauh mana jurnal disitir dalam penulisan karya ilmiah. Wartazoa: Indonesian Bulletin of Animal and Veterinary Sciences adalah peer-review, buletin yang diterbitkan oleh Puslitbang Peternakan Balitbangtan. Buletin ini pertama kali diterbitkan pada tahun 1983 dan telah terdaftar di sistem CrossRef dengan Digital Object Identifier (DOI) awalan 10,14334 dengan ISSN: dan E-ISSN: Buletin tersebut diterbitkan 4 (empat) kali dalam setahun (Maret, Juni, September dan Desember). Tujuan dari Wartazoa adalah untuk mempublikasikan artikel berkualitas tinggi yang didedikasikan untuk semua aspek perkembangan terbaru yang beredar di bidang peternakan dan ilmu kedokteran hewan. Berdasarkan pengamatan penulis dengan mengamati beberapa jurnal dan prosiding yang diterbitkan pada Balitbangtan bahwa Peneliti pada lingkup Puslitbang Peternakan banyak memanfaatkan ataupun menyitir bulletin Wartazoa tersebut. 2

3 Setiap UK/UPT di bawah Balitbangtan memiliki staf sebagai peneliti. Peneliti melakukan penelitian sesuai tupoksi dan progam masing-masing UK/UPT baik penelitian lanjutan maupun penelitian yang baru. Peneliti pada Puslitbang Peternakan sebagian besar merupakan peneliti yang cenderung komoditas penelitiannya adalah peternakan. Oleh sebab itu hasil penelitian tersebut sebagian besar dimuat pada Wartazoa. Sedangkan hasil penelitian yang lainnya juga dimuat pada jurnal lain baik primer maupun sekunder, baik dalam negeri maupun luar negeri. Peneliti dituntut untuk mempubliksikan KTI, peneliti yang tidak mempublikasikan KTI akan mengalami pemutusan jabatan fungsional terutama yang bernaung di bawah lembaga penelitian pemerintah, dituntut menulis dan mempublikasikan hasil penelitiannya sebagai bentuk pertanggungjawaban atas penggunaan dana dan fasilitas penelitian agar masyarakat mengetahui dan memanfaatkan hasil penelitian tersebut. Dalam menyelesaikan penelitiannya peneliti membutuhkan literatur yang lengkap dan akurat baik dari sumber monograf (buku) maupun serial (jurnal, majalah, dan lainnya) baik terbitan dalam negeri maupun luar negeri untuk dijadikan rujukan serta mengkaji teori yang berkaitan. Ketersediaan setiap literatur yang digunakan dalam penelitian maka peneliti harus mencantumkan sebagai rujukan. Balitbangtan melanggan beberapa jurnal online yang dapat menjadi bahan rujukan untuk peneliti Balitbangtan diantaranya : a). sejak tahun 2003 melanggan terbitan Elsevier (sciencedirect); b). springer; Analisis sitiran dapat digunakan untuk menilai ketersediaan koleksi perpustakaan. Tujuan ketersediaan koleksi tersebut yaitu mengumpulkan, 3

4 menyediakan, dan menghimpun bahan pustaka untuk disajikan kepada civitas akademika. Selain itu, tujuan lain dari ketersediaan koleksi UK/UPT yaitu memiliki koleksi yang mutakhir dari berbagai disiplin ilmu pengetahuan, kebudayaan, hasil penelitian dan lain lain yang erat hubungannya dengan program UK/UPT yang menaunginya. Jadi tujuan ketersediaan koleksi yaitu untuk mengumpulkan koleksi yang mutakhir sesuai dengan kebutuhan pengguna. Selain itu, analisis sitiran juga dapat dilakukan untuk mengevaluasi penggunaan jurnal dalam sebuah karya ilmiah. Penelitian tentang analisis sitiran telah banyak dilakukan di Indonesia dan di luar negeri. Meho melakukan penelitian analisis sitiran pada tahun 2007 dengan judul The Rise and Rise of Citation Analysis. Penelitian Meho tersebut diterbitkan pada jurnal Physics World. Hasil yang ditemukan pada penelitian tersebut adalah fakta yang menyedihkan bahwa sekitar 90% dari makalah yang telah dipublikasikan dalam jurnal akademik tidak pernah dikutip. Juga sebuah ironi bahwa sebanyak 50% dari makalah tidak pernah dibaca oleh orang lain selain penulis, referees dan editor jurnal. Hal ini diketahui dari analisis sitiran yang mengkaji bagaimana suatu artikel ilmiah diakses dan direferensikan oleh orang lain. Penelitian yang relevan dengan penelitian ini telah dilakukan juga oleh Muhajan pada tahun 2001 dengan judul Analisis Sitiran Jurnal pada Artikel Peneliti BBalitvet (Balai Besar Penelitian Veteriner) dalam Jurnal Ilmu Ternak dan Veteriner. Penelitian tersebut diterbitkan pada Jurnal Perpustakaan Pertanian. Penelitian yang dilakukan oleh Muhajan hanya mengkhususkan pada 4

5 artikel peneliti BBalitvet saja yang dipublikasikan pada Jurnal Ilmu Ternak dan Veteriner. Selain itu Pinem juga melakukan penelitian terhadap sitiran pada tahun 2015 yang mengkhususkan artikel peneliti pada Lolitkambing (Loka Penelitian Kambing Potong) yang dipublikasikan pada Jurnal Ilmu Ternak dan Veteriner. Berdasarkan penelitian Wilis tahun 2013 dengan judul penelitiannya Pola Rujukan Sumber Acuan pada Jurnal Penelitian Pertanian Terakreditasi. Penelitian Wilis tersebut diterbitkan pada Jurnal Perpustakaan Pertanian tahun Hasil yang ditemukan pada penelitian tersebut adalah Proporsi rujukan jurnal penelitian pertanian dari majalah ilmiah primer berkisar antara 11-77% dan dari nonmajalah 23-89%. Beberapa jurnal penelitian pertanian mengalami peningkatan proporsi rujukan dari majalah ilmiah primer, tetapi belum mendapat predikat baik sesuai persyaratan LIPI. Juga diteliti tentang keusangan literatur dan hasil dari penelitian tersebut adalah tingkat kebaruan sumber acuan pada jurnal penelitian pertanian rata-rata 56% dari sumber acuan yang terbit 10 tahun terakhir. Apabila tingkat kebaruan sumber acuan dibatasi pada 5 tahun terakhir, maka semua jurnal penelitian pertanian lingkup Badan Litbang Pertanian belum memenuhi persyaratan, hanya berkisar antara 12,4-40%. Wartazoa merupakan salah satu bulletin yang diterbitkan dibawah Balitbangtan yaitu Puslitbang Peternakan. Hal inilah yang menjadi alasan peneliti memilih Wartazoa sebagai objek penelitian yang akan dilakukan. Selain dari masalah di atas peneliti juga melakukan observasi awal terhadap Wartazoa tersebut. Ada 4 (empat) artikel yang diamati dan artikel tersebut diambil 5

6 secara acak dengan tahun terbit pada tahun Berdasarkan pengamatan awal penulis bahwa ditemukan 155 judul literatur dan terdiri dari 20 judul literatur yang dilanggan oleh balitbangtan pada database online sciencedirect dengan demikian hanya 12,9% literatur pada online sciencedirect yang dimanfaatkan oleh peneliti Puslitbang Peternakan tersebut. Jika dilihat dari lamanya Balitbangtan melanggan jurnal online pada database sciencedirect, yakni mulai tahun 2003 maka jurnal online tersebut kurang maksimal dimanfaatkan oleh peneliti. Selain dari itu peneliti juga menemukan tahun terbit pada artikel Wartazoa tersebut dengan tahun terbit 1932 dan dianggap tidak mutakhir. Akibat dari kurangnya pemanfaatan literatur yang dilanggan Balitbangtan khususnya pada database online sciencedirect maka database yang dilanggan tidak akan dimanfaatakan secara maksimal dan penggunaan APBN Balitbangtan tidak efisien dimanfaatkan dalam melanggan literatur online tersebut. Dengan alasan tersebut penulis tertarik meneliti apakah jurnal online tersebut dimanfaatkan oleh peneliti semaksimal mungkin. Oleh karena suatu ukuran jurnal yang mempunyai pengaruh kuat dapat dilakukan dengan analisis sitiran ukuran ini dapat menghasilkan daftar jurnal inti, yang akan menentukan pengembangan koleksi jurnal di perpustakaan lingkup Balitbangtan yaitu menentukan jurnal yang akan dilanggan. Sesuai dengan hal tersebut maka judul penelitian ini adalah: Analisis Sitiran Jurnal pada Wartazoa: Buletin Ilmu Peternakan dan Kesehatan Hewan Indonesia. 6

7 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah dijabarkan di atas, maka yang menjadi permasalahan dalam penelitian ini adalah: 1. Berapa persentase literatur terbitan luar negeri yang dimanfaatkan dalam artikel Wartazoa tahun 2015 dan 2016? 2. Berapakah persentase pemanfaatan literatur luar negeri yang dilanggan oleh Balitbangtan (khusus database online sciencedirect), yang ditemukan pada Wartazoa tahun 2015 dan 2016? 3. Bagaimana perbandingan pemanfaatan literatur luar negeri dan literatur dalam negeri pada Wartazoa tahun 2015 dan 2016? 4. Berapa lamakah tingkat keusangan literatur yang disitir pada artikel Wartazoa tahun 2015 dan 2016? 5. Siapakah pengarang yang paling sering disitir pada Wartazoa tahun 2015 dan 2016? 1.3 Tujuan Penelitian Tujuan penelitian ini adalah untuk: 1. Mengetahui persentase literatur terbitan luar negeri yang disitir pada Wartazoa tahun 2015 dan Mengetahui persentase penggunaan literatur terbitan luar negeri yang dilanggan oleh Balitbangtan (khusus database online sciencedirect), yang ditemukan pada Wartazoa tahun 2015 dan

8 3. Mengetahui perbandingan literatur terbitan luar negeri dan dalam negeri yang sering disitir pada Wartazoa tahun 2015 dan Mengetahui tingkat keusangan literatur yang disitir pada artikel Wartazoa tahun 2015 dan Mengetahui pengarang yang paling sering disitir pada Wartazoa tahun 2015 dan Manfaat Penelitian Manfaat yang diharapkan dari penelitian ini adalah: 1. Balitbangtan, hasil penelitian ini dapat menjadi salah satu bahan pertimbangan dalam melanggan jurnal online sciencedirect sebagai salah satu bahan evaluasi jurnal online yang sering digunakan peneliti. 2. Bagi pengembangan Ilmu Perpustakaan dan Informasi, hasil penelitian ini dapat dijadikan sebagai rujukan dalam bidang bibliometrika khususnya dalam kajian analisis sitiran. 3. Sebagai sumber informasi bagi para pengarang di bidang ilmu peternakan sehubungan dengan kontribusinya dalam memajukan pengetahuan. 4. Bagi penelitian lanjutan, sebagai rujukan atau tambahan literatur untuk melakukan penelitian yang sama pada objek yang berbeda. 5. Penulis, hasil penelitian ini dapat menambah pengetahuan dan wawasan tentang kajian dalam bibliometrika khususnya bidang sitir menyitir dokumen. 8

9 1.5 Ruang Lingkup Penelitian Penelitian ini merupakan kajian dari ilmu bidang bibliometrika yang dikhususkan pada analisis sitiran. Penelitian tentang analisis sitiran yang difokuskan pada literatur yang terbitnya secara berkala yaitu jurnal, majalah dan buletin. Dengan demikian yang menjadi objek dalam penelitian ini berbasis dokumen yaitu daftar pustaka dari setiap artikel pada Wartazoa yang diterbitkan tahun 2015 dan

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Teknologi Informasi (TI) mengalami perkembangan yang sangat pesat. Perkembangan itu memberikan dampak, baik dampak positif maupun dampak negatif. Dampak perkembangan
