BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Gambaran Umum Perusahaan A. Profil PT. XL Axiata, Tbk.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Gambaran Umum Perusahaan A. Profil PT. XL Axiata, Tbk."

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Perusahaan A. Profil PT. XL Axiata, Tbk. XL memulai usaha sebagai perusahaan dagang dan jasa umum pada tanggal 6 Oktober 1989 dengan nama PT Grahametropolitan Lestari. Pada tahun 1996, XL memasuki sektor telekomunikasi setelah mendapatkan izin operasi GSM 900 dan secara resmi meluncurkan layanan GSM. Dengan demikian, XL menjadi perusahaan swasta pertama di Indonesia yang menyediakan layanan telepon seluler. Di kemudian hari, melalui perjanjian kerjasama dengan Grup Rajawali dan tiga investor asing (NYNEX, AIF dan Mitsui), nama Perseroan diubah menjadi PT Excelcomindo Pratama. Pada September 2005, XL melakukan Penawaran Saham Perdana (IPO) dan mendaftarkan sahamnya di Bursa Efek Jakarta (BEJ) yang sekarang dikenal sebagai Bursa Efek Indonesia (BEI). Pada saat itu, XL merupakan anak perusahaan Indocel Holding Sdn. Bhd., yang sekarang dikenal sebagai Axiata Investments (Indonesia) Sdn. Bhd., yang seluruh sahamnya dimiliki oleh TM International Sdn. Bhd. (TMI) melalui TM International (L) Limited. Pada tahun 2009, TMI berganti nama menjadi Axiata Group Berhad (Axiata) dan di tahun yang sama PT Excelcomindo Pratama Tbk. berganti nama menjadi PT XL Axiata Tbk. untuk kepentingan sinergi. Saat ini, mayoritas saham XL dimiliki oleh Axiata melalui Axiata Investments (Indonesia) Sdn. Bhd (66,43%) dan sisanya dipegang oleh publik (33,57%). (Sumber: ) 1

2 1) Logo Perusahaan Gambar 1.1 Logo PT XL Axiata, Tbk. (Sumber: ) Pada tanggal 28 Oktober 2014, XL meluncurkan logo barunya dengan peluncuran layanan Real Mobile 4G LTE pada kartu XL. Logo ini pertama kali muncul di media cetak seperti koran. Logo baru XL mempersembahkan identitas baru dalam mewujudkan komitmen untuk berubah menjadi lebih baik. Sebuah logo adalah representasi identitas yang dapat menggambarkan berbagai visi dan misi untuk membantu lebih maju. 2) Filosofi Warna Tiga dimensi warna dalam logo baru XL memiliki makna yang saling berintegrasi. o Warna biru merupakan identitas prinsip dasar XL yang melambangkan kepercayaan dan tanggung jawab. o Warna hijau melambangkan sumber inspirasi pertumbuhan dan harmoni. o Warna kuning menggambarkan energi dan pemikiran terang yang dapat membawa kemajuan (sumber: ) 2

3 B. Visi dan Misi Perusahaan 1. Visi Menjadi yang terdepan dalam memberikan pengalaman menggunakan mobile internet yang mudah dengan harga yang lebih murah untuk masyarakat Indonesia dimana Brand XL memiliki daya Tarik yang kuat untuk anak muda. 2. Misi Membuat hidup yang lebih bermakna bagi masyarakat Indonesia melalui kemudahan koneksi digital. Budaya Korporat: Uncompromising Integrity Memiliki standar etika tinggi, tidak ada toleransi terhadap perilaku yang tidak etis Team Synergy Penuh semangat bekerja-sama, memastikan semua proses dilakukan demi mencapai tujuan bersama. Simplicity Melakukan yang terbaik untuk memberikan solusi yang mudah digunakan dan melebihi harapan pelanggan Exceptional Performance Selalu semangat dalam memberikan kinerja terbaik. (sumber: ) 3

4 C. Struktur Organisasi 1) Struktur Organisasi Graha XL Bandung VP CENTRAL REGION Sekretaris GM REGIONAL FMS MGR REGIONAL MARKETING GM SALES OPERATION CENTRAL 1 GM SALES OPERATION CENTRAL 2 Mgr XL Central MGR Regioanal FMS MGR tion Mgr Bdg 1 Mgr Semarang Specialist Regional Monitoring SPC Analyst Marketing Mgr Bdg 2 Mgr Cirebon Mgr Yogya 1 Mgr Yogya 2 Specialist C.O.R Mgr Tasikmalaya Mgr Solo Mgr Indramayu Mgr Pekalongan MGR Regional Finance Central Mgr Cianjur Mgr Purwokerto Analys GTM Mgr Tegal Gambar 1.2 Struktur Organisasi VP-GM-Mgr Graha XL Bandung Sumber: Data Graha XL Bandung 2) Struktur Organisasi Marketing (si) Regional Marketing Manager Specialist Marketing Marketing Manager Greater Semarang Jogja Greater Bandung Promco Cirebon Promco Tasikmalay a Promco Purwakarta Promco Purwokert o Promco Magelang Promco Surakarta Desain Grafis Desain Grafis Desain Grafis XL SOME Gambar 1.3 tion Organization Structure Sumber : Data Graha XL Bandung 4

5 D. Strategi Bisnis PT. XL Axiata, Tbk. menyadari dan mengidentifikasi bahwa di Indonesia gaya hidup sedang beralih ke gaya hidup digital. Karena berada pada ujung tombak perkembangan ini dan melalui kekuatan yang dimiliki dalam pelaksanaan, PT. XL Axiata Tbk, terus melangsungkan inisiatif transformasi yang fokus pada peralihan ke Data, peningkatan kualitas layanan, mengintensifkan program untuk meningkatkan retensi pelanggan, dan memperkuat brand positioning. Semua ini ditujukan untuk menyediakan suatu pengalaman digital yang lengkap, menyenangkan dan nyaman bagi para pelanggan. Dengan perubahan yang terus menerus dalam perilaku konsumen menuju gaya hidup digital dimana Data adalah bagian tak terpisahkan, PT. XL Axiata, Tbk, berada pada posisi yang sangat baik untuk memenuhi tuntutan tersebut. (sumber: ) 1) Produk dan Layanan XL Axiata menawarkan berbagai produk untuk memenuhi kebutuhan komunikasi korporat, mulai dari GSM Korporat, Layanan Data Korporat, Jaringan Domestik, Jaringan Internasional, Internet Of Things, M-Ads, XCloud, sampai Digital Merchant. a. GSM Korporat Layanan GSM untuk kebutuhan perusahaan. Dimana tersedia layanan didalamnya berupa CUG-GSM, Roaming Internasional, Integrasi PABX, VolP, dan SMS Broadcast. b. Layanan data Korporat Solusi untuk perencanaan data penyebaran, komunikasi nirkabel, serta dukungan bisnis merek. Ada dua jenis layanan didalam produk ini yaitu, Paket Data dan BlackBerry. 5

6 c. Jaringan Domestik Dukungan jaringan domestik untuk komunikasi di wilayah nasional. Terdapat beberapa layanan di dalam produk ini yaitu, Leased Line, IP/VPN-MPLS, NAP/ISP, Metro Ethernet, Collocation. d. Jaringan Internasional Komunikasi dengan cakupan internasional yang memberikan efisiensi biaya untuk pelanggan. Layanan didalam produk ini berupa IP/VPN MPLS Internasional dan Leased Line International. e. Internet of Things Aplikasi dengan perangkat telekomunikasi yang terkoneksi ke jaringan untuk memberikan layanan nontradisional. Layanan produk ini berupa Life style, Entertainment, Tracking, Telematics, Platform. f. M-Ads Media beriklan dengan basis pesan yang bisa menargetkan profil pelanggan di seluruh Indonesia. Produk ini memiliki layanan berupa SMS Channel, MMS Channel, Display Channel. g. XCloud Cara baru untuk memindahkan layanan sehari-hari ke internet dan mengatur sumber daya teknologi informasi. Layanannya berupa XCloud Server, XCloud Storage, Free 2 GB. h. Digital Merchant Kerjasama yang memberikan keuntungan, dimana pelanggan akan menerima informasi terbaru seputar produk anda lewat Digital Merchant. Layanan produk ini hanya sebatas Digital Merchant. Sumber: ( 6

7 2) Graha XL Bandung Graha XL Bandung yang berada di Jalan RE. Martadinata No.7 Taman Sari, Bandung Wetan, Bandung, Jawa Barat. Merupakan cabang dari PT XL Axiata, Tbk. sebagai pusat untuk wilayah Central Region, untuk wilayah besar khususnya Bandung dan daerah besar lainnya yaitu Jawa Barat 1 (Bandung, Purwakarta), Jawa Barat 2 (Cirebon, Tasikmalaya), Jawa Tengah ( Purwokerto, Semarang ), Daerah Istimewa Yogyakarta ( Yogyakarta, Magelang, Surakarta) dan daerah sekitar lainnya. E. Aspek Praktik Manajemen a) Aspek Produksi Aspek produksi dari PT XL Axiata, Tbk. yaitu menyediakan beberapa produk yang dimana setiap produk sendiri memiliki beberapa layanan masing-masing sesuai dengan jenis produknya tersebut. PT XL Axiata, Tbk. menawarkan berbagai produk untuk memenuhi kebutuhan komunikasi korporat, mulai dari GSM Korporat, Layanan Data Korporat, Jaringan Domestik, Jaringan Internasional, Internet of Things, M-Ads, XCloud, sampai Digital Merchant. Sedangkan aspek produksi di Graha XL Bandung sendiri hanya sekedar memperluas pangsa pasar di tiap regional yang berada pada tanggunga jawab Graha XL Bandung. Selain memperluas pangsa pasar, aspek produksi di Graha XL Bandung sendiri menekankan pada pemasaran produk dan layanan yang disediakan PT XL Axiata, Tbk. b) Aspek Keuangan Aspek keuang di Graha XL Bandung untuk memenuhi kebutuhan anggaran dalam pembiayaan beban operasionalnya, memiliki bagian Finance yang mengatur semua aspek keuangan 7

8 di bagian ini. Sebagian besar keungan yang dilakukan di Graha XL Bandung ini mencakup biaya Operasional yang dimana didalamnya mencakup biaya marketing (promosi), transport (Tol, Bensin), listrik, telepon, air, dan transaksi bank. Keuangan Graha XL Bandung ini juga mengelola keuangan cabang XL yang berada di cakupan Graha XL Bandung seperti daerah Tasikmalaya, Garut, Cimahi, Purwakarta, dan Cianjur. Sumber pendanaan lain juga bisa didapatkan melalui kerjasama Graha XL Bandung dengan badan atau pihak lain yang menjalin kerja sama untuk melakukan perencanaan maupun pengembangan terhadap produknya. c) Aspek Pemasaran Aktivitas pemasaran atas jasa-jasa yang dilakukan oleh Graha XL Bandung PT XL Axiata, Tbk. dilakukan melalui beberapa media. Selain memiliki beberapa media online seperti facebook, twitter, Instagram, dan path. Graha XL Bandung juga bekerja sama dengan beberapa pihak developer device lainnya, seperti Lava, Samsung, Huawei dan lainnya. Untuk meningkatkan penggunaan produk XL dipasar. Untuk proses pemasaran dari produk XL sendiri, Graha XL Bandung melakukan beberapa langkah, yang dimana salah satunya pihak graha XL Bandung melakukan penjualan langsung dengan mendistribusikan ke counter-counter di daerah-daerah yang berada dibawah tanggung jawab pihak Graha XL Bandung. Selain itu juga graha XL Bandung juga memasarkan produk di kantor sekaligus memberikan pelayanan customer service untuk mewakili pelayanan XL Center untuk wilayah kota Bandung. Selain itu juga, pihak graha XL Bandung melakukan cara menjalin hubungan kerjasama dengan pihak platform salah satunya Samsung, dimana untuk produk 8

9 Samsung tertentu dijual di Graha XL Bandung ataupun tempat lainnya dan mendapatkan Starter Pack XL. d) Aspek Sumber Daya Manusia Untuk aspek Sumber Daya Manusia di PT XL Axiata, Tbk. mencakup seperti hal SDM pada umumnya, dimana perusahan melakukan Rekrutmen dan penempatan pegawai, Pelatihan dan Pengembangan, Kesejahteraan Karyawan, Program Pensiun. Semua langkah yang dilakukan sesuai dengan kebanyakan langkah yang dilakukan perusahaan lain pada umumnya, namun untuk pelatihan dan pengembangan sendiri untuk tahun 2013, XL menyelenggarkan 314 pelatihan yang dilakukan sendiri (in-house training) dengan rata-rata waktu pelatihan per karyawan adalah 32,3 jam. Untuk kesejahteraan diluar gaji PT XL Axiata, Tbk. memberikan tunjangan lain sebagai bagian dari remunerasi kepada karyawan, yaitu Tunjangan Hari Raya, Tunjangan Kesejahteraan, Uang Cuti Tahunan, Uang Cuti Panjang, Uang pakaian Dinas, dan bonus (Jasa produksi). Selain itu juga, XL memberikan fasilitas seperti pengobatan (rawat jalan dan rawat inap) dan semua keteraturan tersebut diatur dalam Peraturan Perusahaan Bab 7 K3 Pasal (sumber: Annual Report PT. XL Axiata, Tbk. 2014) 9

10 Untuk SDM di Graha XL Bandung sendiri bisa dilihat dari bagan VP-GM-MGR Organization Structure dibawah ini: VP CENTRAL REGION Sekretaris GM REGIONAL FMS MGR REGIONAL MARKETING GM SALES OPERATION CENTRAL 1 GM SALES OPERATION CENTRAL 2 Mgr XL Central MGR Regioanal FMS MGR tion Mgr Bdg 1 Mgr Semarang Specialist Regional Monitoring SPC Analyst Marketing Mgr Bdg 2 Mgr Cirebon Mgr Yogya 1 Mgr Yogya 2 Specialist C.O.R Mgr Tasikmalaya Mgr Solo Mgr Indramayu Mgr Pekalongan MGR Regional Finance Central Mgr Cianjur Mgr Purwokerto Analys GTM Mgr Tegal Gambar 1.4 Struktur Organisasi VP-GM-MGR Graha XL Bandung Sumber: Data Graha XL Bandung 1.2 Lingkup Unit Kerja A. Lokasi Unit Kerja Praktek (Magang) PT XL Axiata, Tbk (Graha XL Bandung). Jalan RE Martadinata No. 7, Taman Sari, Bandung Wetan, Bandung, Jawa Barat. B. Lingkup Penugasan Lingkup penugasan selama kegiatan magang yang berlangusng mulai 23 Mei-1 Juli 2016 dilakukan pada bagian Marketing, dimana ditempatkan di bagian Admin Marketing selanjutnya dipindahkan membantu si. Pada lingkup penugasan ini, kegiatan yang dilakukan berupa menyortir arsip proposal yang masuk selama tahun 2015 sesuai dengan regional dan 10

11 quartil, serta membantu survei lapangan sekaligus membuat konten untuk mengambil dayatarik dari konsumen. C. Rencana dan Penjadwalan Kerja Kegiatan magang dilaksanakan mulai 23 Mei 2016 sampai dengan 1 Juli 2016 sesuai dengan periode pelaksanaan magang yang dipersyaratkan dalam pedoman pelaksanaan magang yaitu minimal 30 hari kerja. Dengan waktu pelaksanaan sebagai berikut: Tabel 1.1 Waktu Pelaksanaan Magang Hari Jam Masuk Jam Keluar Senin Jumat D. Unit Magang Tempat Kerja 1) Divisi Selama pelaksanaan kegiatan magang, penulis ditempatkan di Divisi Marketing yang memiliki tanggung jawab memperkenalkan dan memasarkan produk dari perusahaan PT XL Axiata, Tbk. dalam divisi ini ada beberapa bagian yaitu admin marketing, sales, dan promotion. 2) Bagian Penulis ditempatkan pada Divisi Marketing tepatnya untuk pertama kali ditempatkan di bagian admin Marketing, dimana pada bagian ini bertanggung jawab atas keluar masuknya kegiatan pemasaran, salah satunya proposal dari setiap event-event yang akan diselenggarakan atau pengajuan proposal dari instasi atau organisasi lain. Dalam bagian ini, penulis diberikan tugas untuk mengurutkan dan mengelompokan file proposal yang sudah masuk selama satu tahun (2015), dengan pengelompokan sesuai daerah (region), 11

12 serta menurut waktu pelaksanaan sesuai nomer surat saat masuk pendataan (kwartil). Setelah menyelesaikan tugas penyortiran tersebut, penulis dipindahkan ke bagian promotion dimana pada bagian ini, penulis diberikan penugasan pertama untuk mencari informasi penjualan Starter Pack (SP) namun secara umum, penulis diberikan tugas untuk membuat konten minimal 4 konten untuk di post di akun media sosial milik Graha XL Bandung diluar konten campaign dengan tujuan untuk melihat respon dari followers terhadap konten diluar campaign. Konten tersebut seperti tentang informasi seputar kota Bandung, mulai dari program harian kota Bandung, sampai makanan dan tempat khas di Kota Bandung. 12

Jielly Senewe

Jielly Senewe Jielly Senewe 080213007 XL XL adalah salah satu penyedia layanan seluler terdepan di Indonesia yang sebagian besar sahamnya dimiliki TM International Berhad, melalui Indocel Holding Sdn Bhd, Emirates Telecommunications
