ILMU PRODUKSI TERNAK PERAH PENDAHULUAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ILMU PRODUKSI TERNAK PERAH PENDAHULUAN"

Transkripsi

1 ILMU PRODUKSI TERNAK PERAH PENDAHULUAN

2 Domestikasi sapi dan penggunaan susu sapi untuk konsumsi manusia di Asia dan Afrika sudah dimulai pd SM. Sebelum sapi dijinakkan, daging dan susunya diperoleh dari hasil perburuan. Orang India menternakkan sapi mulai SM; menteganya digunakan sbg makanan dan persembahan bagi Tuhan.

3 Di Mesir, susu, mentega dan keju telah digunakan secara meluas tahun 300 SM. Perkembangan besar pada peternakan sapi perah dimulai pada awal tahun Masehi sampai pertengahan tahun 1850-an, terjadi di Eropa Bangsa-bangsa sapi perah penting di Amerika Serikat, Eropa, dan Australia berasal dari Eropa.

4 Peternakan sapi perah di Indonesia dimulai pada jaman penjajahan Belanda; diawali dari adanya kebutuhan orang-orang Eropa yang menjadi pegawai pemerintah Hindia Belanda akan susu segar. Belanda yg memiliki populasi sapi FH yang tinggi, mendatangkan sapi-sapi tersebut ke Indonesia. Karena atas dasar kebutuhan orang Belanda saja, sehingga tidak merakyat, maka perkembangannya lambat dan terbatas.

5 Pemuliabiakan sapi perah di Indonesia dimulai oleh kontrolir van Andel di Kawedanan Tengger dan Pasuruhan tahun Hasil persilangan sapi impor pada tahun itu dengan sapi lokal merupakan landasan tebentuknya sapi Grati Grading-up telah dilakukan oleh kontrolir Shipper dan drh. Penning pada sapi lokal dengan mendatangkan 7 ekor sapi FH dari Belanda Sejak tahun 1990 di Lembang dan Cisarua telah ada peternakan sapi perah yang memelihara sapi FH murni

6 Di Klaten, Jateng terdapat pembibitan sapi FH, yang merupakan sumber bibit sapi jantan FH untuk perbaikan sapi lokal di Kedu Utara, Banyumas Utara dan Pasuruan. Tahun 1939 diimpor sapi FH sebanyak 22 ekor ke Grati, sehingga sapi Grati merupakan peranakan FH berderajat tinggi. Karena tidak diikuti dengan seleksi, maka sapi Grati produksi susu rendah yaitu liter/ ekor/laktasi.

7 Pada jaman pendudukan Jepang, usaha ternak perah yg dikelola Belanda terbengkalai dan akhirnya dipelihara oleh rakyat Pada tahun 1949 tumbuh organisasi yang membina peternak yaitu Gabungan Petani Peternak Sapi Perah Pengalengan (GAPPSIP). Sekarang dalam wadah GKSI. Tahun 1957 diimpor sapi Red Danish dari Denmark untuk disilangkan dgn sapi Madura namun hasilnya tidak memuaskan. Sisa-sisa peranakan sapi Red Danish kemungkinan masih terdapat di Madura sampai sekarang

8 Dukungan pemerintah dalam agribisnis persusuan : (1) gerakan minum susu mulai thn 1970-an; (2) gerakan Koperasi Susu dlm wadah GKSI (Gabungan Koperasi Susu Indonesia) thn 1979; dan (3) memberi kesempatan investasi industri pengolahan susu dan tahun 1979 tercatat 7 pabrik besar yg mengolah susu segar. Titik awal perkembangan pemasaran susu dimulai dengan terbitnya Surat Keputusan Bersama tiga menteri tahun 1982 yang sekaligus menjadi entry point dalam pengembangan koperasi persusuan di Indonesia: mewajibkan semua Industri Pengolah Susu (IPS) untuk menyerap susu dari peternak rakyat.

9 Pada dekade-dekade berikutnya, perkembangan persusuan di Indonesia sangat lambat. Hal ini terutama terjadi karena kurang mendukungnya kebijakan pemerintah yang berpihak pada petani. Pasca dicabutnya kebijakan wajib serap susu lokal oleh IPS membuat terjadinya kehancuran persusuan nasional akibat pemerintah menandatangi LOI dengan IMF, sehingga IPS bebas menggunakan bahan baku melalui impor susu (bea masuk bahan susu 0%). Harga susu impor lebih murah (2009: Rp.2300/ltr vs Rp.2500/liter)

10 KONDISI SAAT INI PROD. SUSU DI IND MASIH KURANG. Permintaan susu < dari ketersediaan/ produksi susu dalam negeri. Susu konsumsi lebih banyak berupa susu olahan; belum terbiasa minum susu segar. Susu segar dari peternak sebagian besar dijual ke IPS sbg bahan baku susu olahan

11 Produksi susu segar baru memenuhi kebutuhan dalam negeri (sbg bahan baku susu olahan) ± 32%, sisanya (68%) harus impor. Konsumsi susu Indonesia baru 5 kg/kap/th < dibanding negara Asean lain yg capai 20 kg/kap/th perlu program peningkatan u/ tingkatkan kualitas SDM Peluang pengembangan besar

12 Dengan jlh penduduk Indonesia sekarang sekitar 240 juta orang, dgn laju pertumbuhan 1,5% per thn, maka total konsumsi susu nasional ditaksir mencapai ton/thn. Laju pertumbuhan sapi perah di Ind saat ini adalah 10% per tahun dan hanya mampu menghasilkan susu ton/thn. Jadi, untuk mencapai Indonesia sebagi Kolam Susu (White Revolution) harus diproduksi bibit sapi perah sebanyak 100 ribu ekor, sehingga diperoleh angka ideal populasi sapi perah sebanyak Orang Indonesia, rata-rata mengkonsumsi susu hanya 4 kilogram/ perkapita/ tahun Target tingkat konsumsi susu mencapai 12,5 kg/tahun, atau setara konsumsi gizi 1,0 gram per kapita/hari.

13 Perkembangan populasi sapi perah dan produktivitas lambat (rataan produksi lt vs lt dinegara asalnya), terdapat banyak kendala

14 Harga susu berfluktuasi

15 Kendala (Lanjutan): > Lack of information untuk mempelajari kondisi peternakan sapi perah di Indonesia. > Kurangnya dukungan pemerintah. > Kurangnya penilaian/penghargaan atas fungsi-fungsi ternak perah dalam masyarakat. > Pemasaran susu segar sangat bergantung kepada Industri Pengolahan Susu (IPS). Kemampuan peternak dan koperasi dalam pemasaran susu segar kepada konsumen lain masih sangat lemah. Upaya pengolahan susu murni menjadi produk susu tahan simpan melalui proses UHT masih sangat terbatas. > Prilaku konsumen yg masih mengutamakan susu bubuk vs susu murni. Kondisi ini sangat kontras dengan masyarakat ynegara maju yang umumnya lebih menyukai susu pasteurisasi.

16 Food security Poverty alleviation Pemenuhan kebutuhan domestik Meningkatkan income peternak dan Pemeliharaan kelestarian lingkungan. Dengan memajukan integrasi fungsi ekonomi, sosio-kultural dan sustainabilitas serta kelestarian lingkungan, diharapkan usaha ternak perah lebih mendapat tempat dalam prioritas pembangunan nasional.

17 No. Indikator Nilai Indikator 1. Persentase ternak laktasi, % 70-80% 2. Populasi, ST/peternak > 10 ST/peternak 3. Produksi susu, l/ekor/hari > 14 l/ekor/hari 4. S/C Ratio < 2 5. Periode laktasi 300 hari 6. Kandungan Protein 3,2% 7. Total Solid > 12% 8. Rasio harga susu/konsentrat > 2 9. Replacement stock Dilaksanakan secara mandiri 10. Suplai konsentrat berkualitas tinggi Kontinyu dengan kualitas prima 11. Pengontrolan harga susu, sapi, anak, pakan, Harga dapat meminimisasi biaya 12. TPC, komposisi susu, dan higienis susu Memenuhi standar/normal

DEPARTEMEN PETERNAKAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 1. SEJARAH PETERNAKAN SAPI PERAH DAN PERSUSUAN

DEPARTEMEN PETERNAKAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 1. SEJARAH PETERNAKAN SAPI PERAH DAN PERSUSUAN DEPARTEMEN PETERNAKAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2006 I. SEJARAH BANGSA-BANGSA TERNAK PERAH 1. SEJARAH PETERNAKAN SAPI PERAH DAN PERSUSUAN Domestikasi sapi dan penggunaan susunya
