PEMBANGUNAN APLIKASI KNOWLEDGE MANAGEMENT SYSTEM KLUB SEPAKBOLA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEMBANGUNAN APLIKASI KNOWLEDGE MANAGEMENT SYSTEM KLUB SEPAKBOLA"

Transkripsi

1 PEMBANGUNAN APLIKASI KNOWLEDGE MANAGEMENT SYSTEM KLUB SEPAKBOLA LAPORAN TUGAS AKHIR Disusun sebagai syarat kelulusan tingkat sarjana oleh : Twindania Namiesyva / PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA SEKOLAH TEKNIK ELEKTRO DAN INFORMATIKA INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG 2009

2 LEMBAR PENGESAHAN Program Studi Sarjana Informatika PEMBANGUNAN APLIKASI KNOWLEDGE MANAGEMENT SYSTEM KLUB SEPAKBOLA Tugas Akhir Program Studi Sarjana Informatika ITB oleh: Twindania Namiesyva/ Telah disetujui dan disahkan sebagai laporan tugas akhir di Bandung, pada tanggal 1 Oktober 2009 Pembimbing Dr.Ir.Husni S. Sastramihardja, M.T. NIP

3 ABSTRAK Knowledge Management System (KMS) merupakan sistem terintegrasi berbasis teknologi informasi yang mendukung berjalannya Knowledge Management (KM) dalam suatu perusahaan atau organisasi. Implementasi KMS pada suatu perusahaan atau organisasi dapat memfasilitasi pelaksanaan KM secara efektif dan efisien dalam perusahaan atau organisasi tersebut. Seperti halnya perusahaan dan organisasi pada umumnya, sebuah klub sepakbola juga membutuhkan pengelolaan pengetahuan yang dimilikinya untuk dapat bersaing dengan klub-klub lainnya demi kemajuan dari klub itu sendiri. Pengelolaan pengetahuan tersebut dapat diwujudkan melalui KM dalam sebuah KMS Klub Sepakbola. Dilatarbelakangi permasalahan di atas, melalui tugas akhir ini didefinisikan sebuah KMS Klub Sepakbola yang dapat diterapkan untuk menyokong pengelolaan pengetahuan yang ada di dalam sebuah klub sepakbola. Pendefinisian KMS yang dilakukan merupakan fase kedua dari 4 fase implementasi KMS berdasarkan 10 Tahap KM Roadmap, yakni Fase Analisis, Perancangan dan Pembangunan KMS. Pendefinisian juga dilakukan dengan menggunakan KMS Framework Fokus pada Manusia pada Organisasi Pembelajar. Sebagai salah satu bentuk penerapan dari KMS Klub Sepakbola yang telah didefinisikan tersebut, pada tugas akhir ini dibangun sebuah aplikasi KMS Klub Sepakbola fokus pada pengelolaan pengetahuan persepakbolaan pemain, pelatih dan official team yang merepresentasikan implementasi KMS Klub Sepakbola untuk komponen teknologi. Kata kunci : pengetahuan, knowledge management, knowledge management system, klub sepakbola iii

4 KATA PENGANTAR Assalaamu alaikum Warahmatullaahi Wabarakaatuh Alhamdulillaah, segala puji hanya bagi Allah SWT, yang telah memberikan rahmat, nikmat, karunia dan kepercayaan-nya sehingga Penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini. Shalawat dan salam tak lupa Penulis sampaikan kepada Rasulullah Muhammad SAW beserta keluarga. Terima kasih yang tak terkira Penulis ucapkan kepada berbagai pihak yang telah membantu Penulis selama masa perkuliahan dan pengerjaan tugas akhir ini, yang antara lain adalah: 1. Bapak Dr. Ir. Husni S. Sastramihardja, M.T., selaku dosen pembimbing Tugas Akhir ini atas segala bimbingan, pelajaran, dukungan, kritik, saran dan waktu yang telah diberikan kepada Penulis. 2. Ibu Dra. Harlili S., M.Sc., Ibu Masayu Leylia Khodra, S.T., M.T., Bapak Dr. Ing. M. Sukrisno Mardiyanto, dan Ibu Dr. Eng. Ayu Purwarianti S.T., M.T., atas kesediaannya memberikan waktu luang serta berbagai masukan untuk perbaikan Tugas Akhir Penulis baik pada saat presentasi proposal, seminar, prasidang, maupun sidang. 3. Bapak Edi Djukaerdi, Bapak Asep, Bapak Syarief Hidayatullah, seluruh pemain dan official tim senior Persib dan tim amatir U-18 Persib yang telah bersedia menjadi nara sumber dan membantu kelancaran pengerjaan Tugas Akhir ini. 4. Ibu Yani Widyani S.T, M.T., selaku dosen wali akademik Penulis yang telah memberikan bimbingan, dukungan dan perhatian selama masa perkuliahan. 5. Seluruh staf akademik dan non akademik Teknik Informatika ITB atas didikan, bimbingan dan bantuan yang diberikan selama masa perkuliahan. 6. Papa, Mama, Kakak dan Siena atas segala kasih sayang, perhatian, dukungan dan doa yang senantiasa tercurah tanpa henti. Kelulusan ini Penulis persembahkan untuk Papa, Mama dan kedua saudariku tercinta. 7. Keluarga besar Moch Yunus(Alm) dan keluarga besar Susanto Gunoprawiro, khususnya Ua Ubuy sekeluarga yang selalu terbuka atas kehadiran Penulis di rumah kedua. iv

5 8. Nishita Lalitya, untuk semua pengertian, kesabaran dan doa yang telah diberikan. 9. Seluruh keluarga Pandhawa tersayang: Anggi, Putri, Adhi, Yoel dan Estrada, atas persahabatan, dukungan, semangat dan bantuan yang senantiasa diberikan khususnya selama 3 tahun terakhir masa perkuliahan. 10. Sahabat-sahabat yang telah mewarnai hari-hari perkuliahan Penulis: Vinta, Inay, Anis I dan Raka, serta seluruh teman mentoring dan teteh mentor: Reisha, Tina, Indah, Mita, Gia, Anis K, Teh Novi, Teh Shanti, Teh Ulya, Teh Helda, Teh Dewi, yang telah memberikan kepercayaan sangat besar kepada Penulis selama 4 tahun terakhir. 11. Teman-teman seperjuangan Tugas Akhir Lab SI: Made, Laris, Desi, Amahl, Ebhe, alumni Lab SI khususnya Kak Esty dan Kak Ira, serta Bayu IC selaku admin SI, atas segala bantuan, kritik, saran dan semangat yang diberikan selama pengerjaan Tugas Akhir ini. 12. Keluarga besar Pacifist yang telah memberikan keceriaan dan mengajarkan indahnya kebersamaan selama 4 tahun terakhir. Ucapan terima kasih khusus Penulis berikan untuk Dimas, Depe, Alfa, Hikam, Geri, Coyo, Alsa, Glen, dan Mira, teman sekelas yang selalu menemani Penulis sejak TPB; untuk Ume, Rindang dan Iqbal yang selalu berbaik hati memberikan tumpangan pulang; serta Joel dan Oon untuk semua tawa yang tak ternilai. 13. Sahabat-sahabat SMA Penulis (Dita, Lia, Ayu, Okete, Tya) atas semua dukungan dan semangat yang diberikan. 14. Dan seluruh pihak yang telah membantu, yang tidak dapat Penulis sebutkan satu per satu. Akhir kata, Penulis menyadari Tugas Akhir ini bukanlah tanpa kekurangan. Segala saran, harapan, dan kritik yang membangun selalu Penulis harapkan sebagai bekal perbaikan di masa yang akan datang. Wassalaamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Bandung, 1 Oktober 2009 v Penulis

6 DAFTAR ISI LEMBAR PENGESAHAN... ii ABSTRAK... iii KATA PENGANTAR... iv DAFTAR ISI... vi DAFTAR GAMBAR... ix DAFTAR TABEL... x DAFTAR ISTILAH... xi BAB I PENDAHULUAN... I Latar Belakang... I Rumusan Masalah... I Tujuan... I Batasan Masalah... I Metodologi... I Sistematika Pembahasan... I-6 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... II Hierarki Data, Informasi dan Pengetahuan [BEL08]... II Knowledge... II Tacit Knowledge dan Explicit Knowledge... II Aliran Pengetahuan... II Knowledge Management... II Tujuan KM... II Model SECI... II Tahap KM Road Map [TIW00]... II Knowledge Management System... II Framework KMS... II Knowledge Management System Framework Fokus pada Manusia pada Organisasi Pembelajar... II Penerapan Teknologi pada KMS... II Arsitektur KMS... II Sistem Human Computer Interaction (HCI)... II Pengetahuan Persepakbolaan Pemain... II-16 BAB III ANALISIS... III Analisis KMS... III Knowledge dalam KMS... III Transformasi Pengetahuan Individu menjadi Pengetahuan Komunitas... III Realisasi KMS Melalui Tim KM... III Arsitektur KMS... III Klub Sepakbola di Indonesia... III Proses Bisnis... III Pengetahuan di Klub Sepakbola... III Pengetahuan dan Karakteristik Pemain Sepakbola... III Pengetahuan Pemain Sepakbola... III Karakteristik Pemain Sepakbola... III KMS untuk Klub Sepakbola... III Analisis KM pada Klub Sepakbola... III Kebutuhan Klub Sepakbola akan KM... III Analisis KMS untuk Klub Sepakbola... III-19 vi

7 3.4.2 Analisis Kebutuhan Umum Aplikasi KMS untuk Klub Sepakbola... III Analisis Kerja... III-28 BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN APLIKASI KMS klub SEPAKBOLA. IV Analisis Aplikasi KMS untuk Klub Sepakbola... IV Deskripsi Umum Aplikasi KMS untuk Klub Sepakbola... IV Spesifikasi Kebutuhan Aplikasi KMS untuk Klub Sepakbola... IV Kebutuhan Fungsional... IV Pengguna Aplikasi... IV Analisis Fungsional Aplikasi KMS untuk Klub Sepakbola... IV Context Diagram... IV Data Flow Diagram Level 1... IV Data Flow Diagram Level2... IV Kamus Data... IV Entity Relationship Diagram... IV Analisis Modul... IV Perancangan Aplikasi KMS Klub Sepakbola... IV Perancangan Arsitektur KMS Klub Sepakbola... IV Perancangan Kerja... IV Perancangan Modul... IV Perancangan Data... IV Perancangan Antarmuka... IV-24 BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN... V Implementasi KMS Klub Sepakbola... V Implementasi Komponen Manusia... V Implementasi Komponen Teknologi... V Implementasi Komponen Proses Pengetahuan... V Implementasi Komponen Artefak... V Implementasi Komponen Lingkungan Pembelajaran... V Implementasi Aplikasi KMS Klub Sepakbola... V Lingkungan Implementasi... V Batasan Implementasi... V Optimasi Kerja... V Implementasi Data... V Implementasi Modul... V Implementasi Antarmuka Aplikasi... V Pengujian Aplikasi KMS Klub Sepakbola... V Rencana Pengujian... V Lingkungan Pengujian... V Pelaksanaan Pengujian... V Kesimpulan Pengujian... V Perbandingan FCKMS dengan KM Tools Lain... V-13 BAB VI PENUTUP... VI Kesimpulan... VI Saran... VI-2 DAFTAR REFERENSI... xii DAFTAR PUSTAKA... xv LAMPIRAN A... A-1 LAMPIRAN B... B-1 LAMPIRAN C... C-1 LAMPIRAN D... D-1 vii

8 LAMPIRAN E... E-1 LAMPIRAN F... F-1 LAMPIRAN G... G-1 LAMPIRAN H... H-1 viii

9 DAFTAR GAMBAR Gambar II-1 Hierarki DIKW [BEL08]... II-1 Gambar II-2 Perbedaan Konsep Informasi dan Pengetahuan [STE02]... II-3 Gambar II-3 General Model Knowledge [NEW99]... II-3 Gambar II-4 Diagram SECI Nonaka [GRA06].... II-6 Gambar II-5 Knowledge Management System framework [SAM08]... II-9 Gambar II-6 Arsitektur KMS [TIW00]... II-12 Gambar II-7 Sistem HCI [SAS99]... II-14 Gambar II-8 Pemodelan Task [SAS99]... II-15 Gambar III-1 Siklus Pengetahuan Berdasarkan Model SECI [TIW00]... III-4 Gambar III-2 Tim KM... III-6 Gambar III-3 Proses Bisnis Pengelolaan Tim Amatir Klub Sepakbola... III-11 Gambar III-4 Struktur Pengetahuan Persepakbolaan Pemain... III-16 Gambar III-5 Proses Penambahan Nilai Pengetahuan... III-22 Gambar III-6 Model Aliran Pengelolaan Pengetahuan KMS Klub Sepakbola... III-23 Gambar III-7 Task Tree... III-31 Gambar IV-1 Deskripsi Umum Aplikasi... IV-2 Gambar IV-2 Context Diagram... IV-8 Gambar IV-3 DFD Level 1... IV-9 Gambar IV-4 DFD Level 2 Mengelola Data... IV-11 Gambar IV-5 DFD Level 2 Mengelola Pengetahuan... IV-12 Gambar IV-6 DFD Level 2 Menggali Pengetahuan... IV-14 Gambar IV-7 Entity Relationship Diagram... IV-16 Gambar IV-8 KMS Repositories... IV-20 Gambar IV-9 Physical Data Model... IV-23 Gambar IV-10 Perancangan Halaman Antarmuka Mengelola Dokumen... IV-25 Gambar V-1 Model Konfigurasi Implementasi KMS Klub Sepakbola... V-2 Gambar V-2 Screenshot Halaman Login... V-9 ix

10 DAFTAR TABEL Tabel II-1 Deskripsi Layer pada Arsitektur KMS... II-13 Tabel III-1 Peran Anggota Tim KM... III-7 Tabel III-2 Pengelolaan Pengetahuan Klub... III-20 Tabel III-3 Pemegang Peranan Tim KM Klub Sepakbola... III-21 Tabel III-4 KebutuhanUmum Aplikasi KMS untuk Klub Sepakbola... III-27 Tabel IV-1 Kebutuhan Fungsional Aplikasi KMS... IV-3 Tabel IV-2 Kebutuhan Fungsional Aplikasi KMS (lanjutan)... IV-4 Tabel IV-3 Kebutuhan Fungsional Aplikasi KMS (lanjutan)... IV-5 Tabel IV-4 Kebutuhan Non-Fungsional Aplikasi KMS... IV-6 Tabel IV-5 Pemetaan kebutuhan fungsional... IV-6 Tabel IV-6 Tabel Spesifikasi Pengguna... IV-8 Tabel IV-7 Kamus Data... IV-15 Tabel IV-8 Deskripsi Relationship... IV-16 Tabel IV-9 Prioritas implementasi tujuh layer arsitektur KMS... IV-18 Tabel IV-10 Task Mengelola Pengguna... IV-21 Tabel V-1 Pengujian Modul Login... V-11 Tabel V-2 Pemetaan Hasil Pengujian... V-11 Tabel V-3 Pemetaan Hasil Pengujian (lanjutan)... V-12 Tabel V-4 Perbandingan FCKMS dengan KM Tools lain... V-13 Tabel V-5 Perbandingan FCKMS dengan KM Tools lain (lanjutan)... V-14 x

11 DAFTAR ISTILAH No Istilah/Singkatan Penjelasan Halaman Acuan Pertama 1. CKO Chief Knowledge Officer III-4 2. FCKMS Football Club Knowledge Management IV-1 System 3. GKM General Knowledge Model, II-3 model mengenai aliran pengetahuan 4. KM Knowledge Management II-5 5. KMS Knowledge Management System II-7 6. KO Knowledge Officer III-4 7. Pengcab Pengurus Cabang III-9 8. Pemkot Pemerintah Kota III-9 9. Pilot Project Proyek uji coba, percontohan, dalam III-21 lingkup yang lebih kecil 10. PS Persatuan Sepakbola III SECI Socialization,Externalization, Combination, Internalization, model yang digunakan untuk melakukan pengelolaan suatu pengetahuan II-6 xi

Pemodelan Komunitas Belajar dengan Prinsip Psikologis Learner-Centered dengan Pendekatan Pemodelan Task

Pemodelan Komunitas Belajar dengan Prinsip Psikologis Learner-Centered dengan Pendekatan Pemodelan Task Pemodelan Komunitas Belajar dengan Prinsip Psikologis Learner-Centered dengan Pendekatan Pemodelan Task Studi Kasus : Forum Tugas Akhir LAPORAN TUGAS AKHIR Disusun sebagai syarat kelulusan tingkat sarjana
