Pemodelan Komunitas Belajar dengan Prinsip Psikologis Learner-Centered dengan Pendekatan Pemodelan Task

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Pemodelan Komunitas Belajar dengan Prinsip Psikologis Learner-Centered dengan Pendekatan Pemodelan Task"

Transkripsi

1 Pemodelan Komunitas Belajar dengan Prinsip Psikologis Learner-Centered dengan Pendekatan Pemodelan Task Studi Kasus : Forum Tugas Akhir LAPORAN TUGAS AKHIR Disusun sebagai syarat kelulusan tingkat sarjana oleh : Nama : Amahl AbdalKarim Salim / NIM PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA SEKOLAH TEKNIK ELEKTRO INFORMATIKA INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG 2009

2 Lembar Pengesahan Program Studi Sarjana Informatika Pemodelan Komunitas Belajar dengan Prinsip Psikologis Learner-Centered dengan Pendekatan Pemodelan Task Studi Kasus : Forum Tugas Akhir Tugas Akhir Program Studi Sarjana Informatika ITB Oleh Nama : Amahl AbdalKarim Salim / NIM Telah disetujui dan disahkan sebagai laporan tugas akhir di Bandung, pada tanggal 1 Oktober 2009 Pembimbing Dr. Ir. Husni Setiawan Sastramihardja, M.T. NIP i

3 ABSTRAK Komunitas belajar sebagai bentuk belajar baru merupakan proses belajar yang dilakukan secara bersamaan dalam suatu komunitas. Namun komunitas belajar telah menjadi suatu wacana yang sering digunakan dengan variasi makna dan penerapannya. Seiring perkembangan teknologi informasi, komunitas belajar juga berkembang dengan teknologi pendukungnya. Prinsip psikologis learner-centered lahir dari kesadaran kurangnya pengaruh dari perkembangan teori belajar, perkembangan pembelajar, dan motivasi pembelajar terhadap restrukturisasi badan pendidikan. Prinsip ini menunjukkan aspek-aspek yang perlu ditekankan dan diterapkan secara sistematis pada suatu proses belajar. Pada Tugas Akhir ini, dilakukan pemodelan komunitas belajar dengan prinsip psikologis learner-centered untuk menunjukkan pengembangan komunitas belajar dengan teknologi pendukung yang memenuhi kebutuhannya. Sebagai pendekatan kajian Tugas Akhir ini, digunakan pemodelan task untuk menguraikan aktivitas dari komunitas belajar dalam task sehingga dapat diperoleh interaktivitas perangkat lunak sebagai teknologi pendukung. Perancangan model dievaluasi dengan studi kasus forum TA sebagai salah satu bentuk komunitas belajar. Studi kasus didukung dengan simulasi yang menunjukkan aktivitas dalam forum TA setelah diterapkannya model komunitas belajar learner-centered. Model komunitas belajar learner-centered dihasilkan dengan sistematisasi empat pandangan media dan pemodelan task yang menunjukkan elemen-elemen komunitas belajar dengan prinsip psikologis learner-centered. Model ini menunjukkan interaktivitas perangkat lunak yang digunakan pada komunitas belajar learnercentered. Model ini dapat digunakan untuk mengembangkan komunitas belajar learner-centered melalui perolehan kebutuhan interaksi dan teknologi pendukungnya. kata kunci: komunitas belajar, prinsip psikologis learner-centered, pemodelan task, pemodelan komunitas belajar learner-centered. ii

4 KATA PENGANTAR Assalaamu'alaikum Warahmatullaahi Wabarakaatuh Puji dan syukur kehadirat Allah SWT karena atas rahmat dan karunia-nya Tugas Akhir ini dapat terselesaikan dan membuahkan hasil. Terima kasih yang sebesar-besarnya Penulis ucapkan kepada Bapak Dr. Ir. Husni S. Sastramihardja, M.T., selaku pembimbing Tugas Akhir ini. Terima kasih atas segala dukungan, bimbingan, saran, kritik, dan waktu yang telah diluangkan selama pengerjaan Tugas Akhir ini. Selain ini, Penulis ucapkan terima kasih kepada pihak-pihak lain yang telah membantu terlaksananya Tugas Akhir ini, yang antara lain adalah: 1. Ibu Masayu Leylia Khodra, S.T., M.T., yang telah berkenan memberikan banyak saran untuk perbaikan Tugas Akhir ini pada saat seminar dan prasidang. 2. Bapak Dr. Ing. M. Sukrisno Mardiyanto, atas kesediaannya untuk memberikan waktu luang serta saran dan kritik untuk perbaikan Tugas Akhir ini pada saat sidang. 3. Ibu Dr. Ayu Purwarianti S.T., M.T., atas kesediaannya untuk memberikan waktu luang serta saran dan kritik untuk perbaikan Tugas Akhir ini pada saat sidang. 4. Ibu Yani S.T., M.T., atas kesediaannya untuk memberikan waktu luang serta berbagai masukan pada saat proposal. 5. Ibu Dr. Ir. G.A. Putri Saptawati M. Comm, selaku Ketua Program Studi Teknik Informatika ITB.. 6. Ibu Dra. Christine Suryadi M.T., selaku dosen wali akademik Penulis yang telah memberikan arahan, bimbingan, dan segenap perhatian selama masa perkuliahan. 7. Bapak Rasidi, Bapak Ade Taryat, Ibu Nurhayati, Ibu Titi Ratri yang sering direpotkan, namun selalu dengan sabar menanggapi dan memberikan dukungan pada Penulis untuk menyelesaikan kuliah. Terima kasih. iii

5 8. Seluruh dosen Teknik Informatika ITB dan stafnya. Terima kasih atas didikan dan bimbingan yang diberikan selama masa perkuliahan. 9. Papa, Mama, Cita, dan Dindi, yang memiliki peranan yang sangat besar dalam kehidupan Penulis. Terima kasih atas kesabaran, doa, dukungan, dan semangat yang selalu diberikan dalam setiap langkah yang ditempuh. 10. Paramyta Nisai yang selalu mendampingi, menyemangati, dan membantu dalam pelaksanaan Tugas Akhir ini. Terima kasih atas seluruh kesabaran dan perhatian yang telah diberikan. 11. Dede, Yovan, Fitra, Ebhe, Aji, Echa, Laris, Made, Syva, Yoel, serta seluruh rekan-rekan Forum TA. Terima kasih telah memberikan dorongan, masukan, dan bantuan selama pelaksanaan Tugas Akhir. 12. Yudha, Ditto, Eka, Ade dan seluruh teman-teman Teknik Informatika angkatan 2004 yang telah menyemangati dan menempuh studi bersama-sama Penulis. 13. Oom Rico, Tante Ninuk, Saras, dan Mutia yang telah banyak membantu, menyemangati, dan menemani hari-hari Penulis selama kuliah di Bandung. 14. Brigas, Aji, Satrio, Kurip, Melos, Bewe, Mas Arno, Ikun, Damar, dan Davin yang telah menghadirkan keceriaan dan menemani hari-hari Penulis selama kuliah di Bandung. 15. Seluruh pihak lain yang tidak dapat disebutkan satu per satu. Akhir kata, begitu banyak kekurangan yang ada pada setiap hasil karya manusia, begitu pula pada TA ini. Segala saran, harapan, dan kritik yang membangun selalu Penulis harapkan sebagai bekal perbaikan di masa yang akan datang. Wassalaamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Bandung, 1 Oktober 2009 iv Penulis

6 DAFTAR ISI Lembar Pengesahan Program Studi Sarjana Informatika... i ABSTRAK ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI v DAFTAR GAMBAR... vii DAFTAR TABEL... viii DAFTAR ISTILAH... ix BAB I PENDAHULUAN...I-1 I.1 Latar Belakang...I-1 I.2 Rumusan Masalah...I-2 I.3 Tujuan...I-3 I.4 Batasan Masalah...I-3 I.5 Metodologi...I-3 I.6 Sistematika Pembahasan...I-4 BAB II DASAR TEORI... II-1 II.1 Model dan Pemodelan... II-1 II.2 Komunitas Belajar... II-2 II.2.1 Lima Model Komunitas Belajar... II-2 II.2.2 Komunitas Belajar sebagai Model Pembelajaran... II-3 II.2.3 Kerangka Kerja Pengembangan Komunitas Belajar... II-6 II.2.4 Model Referensi Komunitas Belajar Online... II-8 II.3 Pembelajaran Learner-Centered... II-9 II.4 Rekayasa Interaksi... II-12 BAB III ANALISIS... III-1 III.1 Analisis Komunitas Belajar... III-1 III.1.1 Definisi Komunitas Belajar... III-1 III.1.2 Pembahasan Tujuan dan Pendekatan Komunitas Belajar... III-4 III.1.3 Identifikasi Fungsi Komunitas Belajar... III-5 III.1.4 Identifikasi Elemen Komunitas Belajar... III-6 III.1.5 Identifikasi Proses Komunitas Belajar... III-8 III.2 Analisis Penerapan Prinsip Psikologis Learner-Centered pada Komunitas Belajar... III-9 III.2.1 Fungsi Prinsip Psikologis Learner-Centered... III-9 III.2.2 Penjelasan Prinsip Psikologis Learner-Centered... III-10 III.2.3 Pemetaan Prinsip Psikologis Learner-Centered pada Komunitas Belajar... III-15 III.3 Analisis Pemodelan Komunitas Belajar Learner-Centered... III-21 III.3.1 Identifikasi Persoalan dan Prospek Komunitas Belajar Learner- Centered... III-21 III.3.2 Analisis Organisasi Komunitas Belajar Learner-Centered... III-22 III.3.3 Pendefinisian Model Komunitas Belajar Learner-Centered... III-24 BAB IV PERANCANGAN... IV-1 IV.1 Deskripsi Model Komunitas Belajar Learner-Centered... IV-1 IV.2 Perancangan Model Komunitas Belajar Learner-Centered... IV-1 IV.2.1 Perancangan Organisasi... IV-1 IV.2.2 Perancangan Interaksi... IV-6 IV.2.3 Perancangan Saluran... IV-15 v

7 IV.2.4 Perancangan Teknologi... IV-16 IV.3 Model Komunitas Belajar Learner-Centered... IV-20 BAB V STUDI KASUS... V-1 V.1 Deskripsi Umum Studi Kasus... V-1 V.2 Penerapan Model Komunitas Belajar Learner-Centered pada Studi Kasus..... V-1 V.2.1 Identifikasi Peran Forum TA... V-2 V.2.2 Identifikasi Aktivitas Forum TA... V-2 V.2.3 Pemetaan Model Komunitas Belajar Learner-Centered... V-3 V.2.4 Identifikasi Fokus Penerapan Komunitas Belajar Learner-Centered Forum TA... V-7 V.3 Perancangan Forum TA Learner-Centered... V-8 V.3.1 Perancangan Organisasi Forum TA Learner-Centered... V-8 V.3.2 Perancangan Interaksi Forum TA Learner-Centered... V-9 V.3.3 Perancangan Saluran Forum TA Learner-Centered... V-13 V.3.4 Perancangan Teknologi Forum TA Learner-Centered... V-13 V.4 Pemodelan Task Course Management System Forum TA... V-14 V.4.1 Analisis Task... V-15 V.4.2 Perancangan Task... V-16 V.5 Simulasi... V-17 V.6 Evaluasi Studi Kasus... V-18 BAB VI PENUTUP... VI-1 VI.1 Kesimpulan... VI-1 VI.2 Saran... VI-2 DAFTAR REFERENSI... x DAFTAR PUSTAKA... xii LAMPIRAN A. MODEL REFERENSI KOMUNITAS BELAJAR ONLINE...A-1 A.1. Pembahasan Tujuan Didaktik dan Landasan Belajar... A-1 A.2. Penggunaan Kerangka Kerja Teoritis Komunikasi dan Media... A-2 A.3. Pembahasan Konsep dari Komunitas Belajar Online... A-3 A.4. Pembuatan Model Referensi Komunitas Belajar Online... A-4 A.4.1. Pandangan Komunitas... A-5 A.4.2. Pandangan Implementasi... A-9 A.4.3. Pandangan Layanan... A-10 A.4.4. Pandangan Infrastruktur... A-13 A.4.5. Kesimpulan Model Referensi Komunitas Belajar Online... A-13 LAMPIRAN B. PRINSIP PSIKOLOGIS LEARNER-CENTERED...B-1 LAMPIRAN C. IDENTIFIKASI ELEMEN KOMUNITAS BELAJAR...C-1 LAMPIRAN D. JENIS BELAJAR KOLABORASI...D-1 LAMPIRAN E. PREFERENSI BELAJAR...E-1 LAMPIRAN F. KLASIFIKASI KOMUNITAS BELAJAR...F-1 LAMPIRAN G. WAWANCARA PESERTA FORUM TA...G-1 LAMPIRAN H. ANALISIS TASK...H-1 LAMPIRAN I. TASK SYNTHESIS...I-1 LAMPIRAN J. SIMULASI FORUM TA LEARNER-CENTERED...J-1 LAMPIRAN K. PEMETAAN MODEL KOMUNITAS BELAJAR LEARNER- CENTERED PADA KELAS...K-1 vi

8 DAFTAR GAMBAR Gambar II-1 Model Referensi Komunitas Belajar Online... II-9 Gambar II-2 Proses Perancangan Interaksi... II-12 Gambar II-3 Pemodelan Task... II-13 Gambar II-5 User's Tasks dan System's Tasks... II-15 Gambar III-1 Hubungan Antar Elemen Komunitas Belajar... III-8 Gambar III-2 Keterkaitan Elemen Komunitas Belajar Learner-Centered... III-21 Gambar IV-1 Perancangan Organisasi Komunitas Belajar Learner-Centered... IV-5 Gambar IV-2 Model Konseptual CMS... IV-19 Gambar IV-3 Model Komunitas Belajar Learner-Centered... IV-21 Gambar V-1 Pemetaan Model KBLC pada Forum TA... V-6 Gambar V-2 Pemetaan Model KBLC pada Forum TA Learner-Centered... V-14 Gambar A-1 Model Referensi Media... A-2 Gambar A-2 Komunitas Belajar Online... A-4 Gambar A-3 Model Referensi Komunitas Belajar Online... A-5 Gambar A-4 Kerangka Kerja Metode Belajar... A-7 Gambar A-5 Pandangan Implementasi dari Proses Belajar Berdasarkan Lapisan Layanan... A-10 Gambar A-6 Komponen Kampus dan Ruang Kelas... A-13 Gambar E-1 Indeks Gaya Belajar... E-1 Gambar K-1 Pemetaan Model KBLC pada Kelas...K-1 Gambar K-2 Pemetaan Model KBLC pada Kelas Learner-Centered...K-2 vii

9 DAFTAR TABEL Tabel II-1 Kelebihan dan Kekurangan Komunitas Belajar... II-5 Tabel III-1 Keterkaitan Komunitas Belajar dengan Penerapan Prinsip Psikologis Learner-Centered... III-16 Tabel IV-1 Peran dalam Komunitas Belajar Learner-Centered... IV-4 Tabel V-1 Peran dalam Forum TA... V-4 Tabel V-2 Peran dalam Forum TA Learner-Centered... V-9 Tabel A-1 Kategori Belajar... A-6 Tabel A-2 Peran pada Komunitas Kampus... A-8 Tabel A-3 Peran pada Komunitas Ruang Kelas... A-9 Tabel A-4 Layanan untuk Komunitas Kampus... A-12 Tabel A-5 Layanan untuk Komunitas Ruang Kelas... A-12 Tabel C-1 Identifiksi Elemen Komunitas Belajar... C-1 Tabel D-1 Format Belajar Kolaborasi pada Jenis Belajar Kolaborasi... D-2 Tabel F-1 Klasifikasi Komunitas Belajar... F-1 Tabel I-1 Task Sysnthesis untuk task<mengubah, data profil>...i-1 Tabel I-2 Task Sysnthesis untuk task<manipulai, data blog>...i-3 Tabel I-3 Task Sysnthesis untuk task<berinteraksi, data forum>...i-7 Tabel I-4 Task Synthesis untuk task<berinteraksi, data pesan>...i-11 Tabel I-5 Task Sysnthesis untuk task<manipulasi, data TA>... I-13 Tabel I-6 Task Sysnthesis untuk task<manipulasi, data presentasi>... I-17 Tabel I-7 Task Sysnthesis untuk task<manipulasi, data peta konsep>... I-21 Tabel I-8 Task Sysnthesis untuk task<mengisi, data pengajuan presentasi>... I-26 Tabel I-9 Task Sysnthesis untuk task<membuka, data presentasi>... I-28 Tabel I-10 Task Sysnthesis untuk task<membuka, data jadwal>... I-29 Tabel I-11 Task Sysnthesis untuk task<manipulasi, data pengguna>... I-31 Tabel I-12 Task Sysnthesis untuk task<manipulasi, data konten>... I-34 Tabel I-13 Task Sysnthesis untuk task<manipulasi, data jadwal>... I-38 Tabel I-14 Task Sysnthesis untuk task<mengisi, data diskusi>... I-41 Tabel J-1 Simulasi Mengisi Forum TA... J-1 Tabel J-2 Simulasi Refleksi Forum TA... J-3 Tabel J-3 Simulasi Mempersiapkan Forum TA... J-4 Tabel J-4 Simulasi Evaluasi Forum TA... J-5 Tabel J-5 Simulasi Buka Topik Forum yang Ada... J-6 Tabel J-6 Simulasi Buat Topik Forum Baru... J-6 Tabel J-7 Simulasi Buka Kotak Pesan... J-7 Tabel J-8 Simulasi Kirim Pesan... J-7 viii

10 DAFTAR ISTILAH No Istilah Keterangan Mulai Halaman 1 Model Suatu representasi dalam bahasa tertentu dari II-1 suatu sistem nyata [SIM95] 2 Pemodelan Proses membangun model dari sistem nyata II-1 dalam bahasa formal tertentu [SIM95] 3 Belajar Mendapatkan pengetahuan atau ketrampilan dengan pengalaman [DIL99] II-2 4 Pembelajaran Proses interaksi peserta didik dengan II-3 pendidik dan sumber belajar pada suatu lingkungan belajar [DIL99] 5 Pembelajaran Pembelajaran dengan pembelajar sebagai II-9 Learner-Centered pusatnya, jadi kebutuhan pembelajar diutamakan dalam pembelajaran [MCC05] 6 Proses belajar Situasi dimana suatu bentuk interaksi antar II-2 kolaborasi individu diharapkan terjadi dan mendorong mekanisme belajar [DIL99] 7 Komunitas Belajar Model pembelajaran dengan melakukan II-2 belajar kolaborasi dengan pendekatan bawah ke atas [BUF03] ix

BAB V STUDI KASUS. Pada bab ini dilakukan studi kasus untuk menerapkan model komunitas belajar learnercentered hasil perancangan pada bab IV.

BAB V STUDI KASUS. Pada bab ini dilakukan studi kasus untuk menerapkan model komunitas belajar learnercentered hasil perancangan pada bab IV. BAB V STUDI KASUS Pada bab ini dilakukan studi kasus untuk menerapkan model komunitas belajar learnercentered hasil perancangan pada bab IV. V.1 Deskripsi Umum Studi Kasus Studi kasus dipilih adalah forum
