(Principles of Information System) 07 Business Information System. Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "(Principles of Information System) 07 Business Information System. Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia"

Transkripsi

1 Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia IKI Prinsip Prinsip Sistem Informasi (Principles of Information System) 3 SKS 07 Business Information System

2 Pengertian Bisnis (Business( Business) ) : Webster dictionary : refers generally to the buying and selling of commodities and services and connotes a profit motive commerce and trade both refer to the distribution or exchange of commodities industry refers chiefly to the large-scale manufacture of commodities A business is an enterprise that provides products or services desired by customers [Jeff Madura] Individuals or Organizations who try to earn a profit by providing products and services that satisfy people s needs [Sandie Ferriter]

3 The Nature of Business To provide products goods and services for its customers Money,, or value,, received from customers for its products is revenue To provide its products, the business incurs expenses Most business are for profit,, some businesses are not-for-profit The business environment includes economic, legal, cultural,, and competitive factors

4 Business Environment (1 dari 2) Government Suppliers Financial Community The Firm Global Community Customers Invested Devidends Supplies Payments for Supplies Purchases Products or Services Loans Labor Unions Competitors Repayments of Loans Stockholders/ Owners Key External Stakeholders

5 Business Environment (2 dari 2) Government Suppliers Financial Community Labor Unions The Firm Global Community Competitors Customers Informasi Uang Tenaga Material Stockholders/ Owners

6 A business process is IKI Prinsip Prinsip Sistem Informasi Business Processes (1 dari 4) a set of activities cutting across the major functional boundaries of organization by which organizations accomplish their missions,, particularly the key one of delivering value to the customer A related group of steps (subprocesses) and/or activities that use resources (including information) to create value for internal or external customers [Alter]

7 Business Processes (2 dari 4) SUPPLIER Orders to supplier Purchased parts Finished goods THE FIRM Product design Product design Production Actual and Sales Delivery Service forecasted orders Orders Finished goods Service requests Preferences CUSTOMER Product information Supplier Firm Distributors Cutomers [Alter, Information System 4 th Ed, 2002 ]

8 Business Processes Organizational Infrastructure (3 dari 4) Support Activities Value Chain [Porter] Human Resources Management Technology Development Procurement Margin Products Services CUSTOMER Inbound Logistic Operations Outbound Logistic Marketing and Sales Margin Primary Activities Supplier Firm Distributors Cutomers [Beynon, page 248 Laudon, page 93]

9 Business Processes (4 dari 4) Supplier s Value Chain Develop product Produce Sell Deliver Service Firm s Value Chain Develop product Produce Sell Deliver Service Customer Experience Requirements Aquisition Usage Maintenance Retirement [Alter, Information System 4 th Ed, 2002 ]

10 Business Processes (4 dari 4) buy make move store sell Value Chain Management or Customer Relationship Management (CRM) Supply Chain Management (SCM)

11 Mind Mapping (1 dari 3) [Beynon, page 244] Supply Indirect Suppliers Organisational analysis Value chains Business process redesign Organisation processes Logicallly Enablement related Core competencies Activities Cross-organisational Definition Customer value Performance measures Design Customer Internal Process modelling Additional notation Flows Physical flow Direct Suppliers Stores Document flow Export Customers Human Resource Management Corporate Infrastructure Technology Development Procurement Physical store Distributor Inbound Logistics Operations Outbound Logistics Marketing and Sales After Sales Service Document store Local Customers

12 Business IS (1 dari 2) Sebagian besar Computer-Based Information System digunakan pada organisasi bisnis (business organization) Business Information Systems Business Information Systems (BIS) is the application of information technology (IT) to organizational and managerial needs to provide business solutions [Petkov]

13 Business IS (2 dari 2) Fungsi bisnis organisasi dibagi menjadi 2 : Main functions (fungsi/bisnis utama) Supporting functions (fungsi pendukung), seperti : Human resources function Finance function Inventory function Infrastructure function Information services function, etc

14 Elemen Business IS (1 dari 2) ORGANIZATIONS TECHNOLOGY INFORMATION SYSTEMS MANAGEMENT [Laudon]

15 Electronic Commerce Business-to to-business Business-to to-consumer Business-to to-government IKI Prinsip Prinsip Sistem Informasi Elemen Business IS (2 dari 2) Transaction Processing Systems Management Information Systems Decision Support Systems

16 Electronic Commerce Electronic Commerce (e-commerce) adalah transaksi bisnis yang dilakukan secara elektronik Business-to to-business (B2B) Transaksi bisnis antar perusahaan Business-to to-consumer (B2C) Transaksi bisnis antara perusahaan dng konsumen Business-to to-government (B2G) (1 dari 3) Transaksi bisnis antara perusahaan dng instansi pemerintah e-commerce dilakukan dengan menggunakan teknologi internet

17 Electronic Commerce Transaksi secara tradisional (2 dari 3) Prepare Requisition Approval of Requisition Purchasing Department Internet Transaksi dengan e-commerce [Ralph, page 21]

18 e-commerce IKI Prinsip Prinsip Sistem Informasi Electronic Commerce (3 dari 3) memberikan peluang bagi pengusaha kecil menengah untuk menjual produknya secara global dengan biaya yang ringan meningkatnya high-tech crime Perkembangan e-commerce ditentukan oleh : Internet Access User confidence Better payment systems Internet & Web security

19 Transaksi IKI Prinsip Prinsip Sistem Informasi Transaction Processing Systems (1 dari 4) any business-related exchange (setiap pertukaran yang terkait dengan bisnis) Transaction Processing Systems suatu sistem yg terdiri dari orang, prosedur, software, database & peralatan yg digunakan untuk mencatat transaksi tsb beberapa ahli menyebutkan sebagai Accounting Information System (AIS) Umumnya, merupakan aplikasi pertama yg dikembangkan oleh perusahaan

20 Workflow System IKI Prinsip Prinsip Sistem Informasi Transaction Processing Systems (2 dari 4) Perangkat lunak rule-based management yg berfungsi mengarahkan, melakukan koordinasi dan memonitor pelaksanaan tugas 2 pengaturan proses bisnis Sistem dirancang sedemikian rupa sesuai dengan alur kerja/proses dari proses bisnis,, sehingga status proses dapat diketahui dengan baik Sistem ini membantu, diantaranya, dalam hal : Tracking process Routing process Document imaging,, etc.

21 Transaction Processing Systems Enterprise Resource Planning (3 dari 4) Suatu sistem perangkat lunak yang terintegrasi untuk mengelola fungsi vital proses bisnis berbagai jenis perusahaan Perangkat lunak ini sangat kompleks, mahal dan pada awal perkembangannya sifatnya masih proprietary system,, sehingga untuk dapat mengimplementasikan perangkat lunak : diperlukan penyesuaian lagi (customization( customization) tailor made diperlukan konsultan untuk melaukan customization Untuk menghindari masalah tsb diatas web based

22 Transaction Model Processing Systems (4 dari 4) Process Data entry and input Documents and reports [Ralph, page 371] Database

23 Management Information Systems Management Information Systems (1 dari 3) suatu sistem yg terdiri dari orang, prosedur, software, database & peralatan yg digunakan untuk menghasilkan informasi rutin bagi para Manager dan Pengambilan keputusan Focus on operational efficiency MIS didukung oleh TPS semua proses bisnis yg ada di area fungsional dan menggunakan common database MIS menghasilkan laporan 2 standar (standard reports) berdasarkan data dan informasi dari TPS Selain standard reports,, ada beberapa laporan yang dibutuhkan pada kondisi 2 tertentu exception reports

24 Terdiri dari IKI Prinsip Prinsip Sistem Informasi Management Information Systems Main-function Subsystem,, e.g. : Manufacturing IS Marketing IS Supporting-functions Subsystem,, e.g : Human-resource IS Financial Financial IS Information-resources resources IS (2 dari 3)

25 Management Model Information Systems Input and error lits Corporate internal databases (3 dari 3) MIS Business transaction Transaction Processing Systems Databases of valid transactions - Scheduled reports - Key-indicators reports - Demand reports - Exception reports - Drill-down reports Databases of external data Application databases [Ralph, page 416] Operational databases

26 Pengertian IKI Prinsip Prinsip Sistem Informasi Decision Making Penyelesaian masalah (problem solving) (1 dari 8) tindakan memberi respon/reaksi terhadap permasalahan dengan meminimalkan dampak buruknya dan memaksimalkan dampak baiknya Masalah (problem) suatu kondisi yang memiliki potensi untuk menimbulkan kerugian atau keuntungan yang diluar kebiasaan

27 Pengertian (lanjutan) Pengertian Keputusan (decision) IKI Prinsip Prinsip Sistem Informasi Decision Making suatu aksi atau strategi yang dipilih Pengambilan Keputusan (decision making) tindakan menentukan aksi atau strategi yang dipilih dan diyakini akan memberikan solusi terbaik terhadap masalah yang dihadapi (2 dari 8)

28 Types of decision [Herbert A. Simon] Programmed decisions IKI Prinsip Prinsip Sistem Informasi Decision Making Keputusan yang berulang dan sifatnya rutin Keputusan yang diambil berdasarkan prosedur yang baku Nonprogrammed decisions (3 dari 8) Keputusan yang tidak terstruktur dan umumnya dalam bentuk skenario Untuk menyelesaikan masalah 2 yang sebelumnya belum pernah ada [Mcleod]

29 Decision Making (4 dari 8) Decision-making process Information [Herbert A. Simon] [McLeod & Beynon, page 90] Intelligence Design Choice Implementation Decision Intelligence Analisa data & informasi spesifi-kasi problems Indentifikasi oppor- tunities Design Formulasi problems & solusinya Tested feasibility dari design (solusi) Choice Pemilihan alternatif Implementation

30 Model Information Standard Problem Problem solver (manager) Solution IKI Prinsip Prinsip Sistem Informasi Decision Making Alternatif solution Constraint (5 dari 8) Elemen 2 proses penyelesaian masalah Manager sebagai penyelesai masalah Informasi, menggambar- kan keadaan saat ini Standard, menggambar- kan keadaan yg diharapkan Alternavite solution, di identifikasi manajer dng mengandalkan penga- laman, informasi & masukan semua pihak Contraints (kendala), internal & eksternal

31 Pengertian (lanjutan) Pengertian Kriteria solusi (solution criterion) IKI Prinsip Prinsip Sistem Informasi Decision Making perbedaan antara keadaan saat ini dengan keadaan yang diharapkan Gejala (symptoms, phenomena) kondisi yang dihasilkan oleh masalah mengambarkan masalah secara partial mengikuti kaidah gunung es (iceberg( iceberg) Struktur masalah (problem structure) (6 dari 8) Masalah yang terstruktur,, penyelesaiannya dapat dibantu oleh komputer (DSS) Masalah yang tidak terstruktur Masalah yang semi-terstruktur

32 Decision Making Langkah-langkah penyelesaian masalah : Pahami permasalahan tersebut dengan baik (7 dari 8) bedakan antara gejala dan masalah, dengan : menganggap semua kondisi sebagai suatu gejala mencari akar permasalahan sebenarnya dari gejala2 yang timbul Identifikasi solusi se-banyak2 banyak2-nya (alternatif solusi) Evaluasi semua solusi yang telah di identifikasi uji segi kelayakan dan dampak yang ditimbulkannya dengan memperhitungkan semua kendala yang ada Putuskan, solusi yang dipilih untuk menyelesaikan masalah

33 Decision Making Permasalahan dalam decision process Limited time (8 dari 8) Banyak keputusan yang harus diambil dalam waktu singkat Limited information Data & informasi yang tersedia umumnya terbatas Umumnya waktu yang disediakan untuk mengumpulkan data & informasi, terbatas Limited information-processing capability Adanya keterbatasan kemampuan manusia untuk melakukan information-processing processing,, yang disebabkan oleh kemampuan interpretasi informasi, kemampuan mengingat, dsb Seringkali non-rational emotive berpengaruh besar dalam decision process

34 Mind Mapping Tactical management Strategic management Operational management (2 dari 3) Levels Management Data limitations Satisficing Limited time Rationality Decision-making Limited information processing Stages Implementation [Beynon, page 88] Intelligence Design Choice

35 Decision Support Systems IKI Prinsip Prinsip Sistem Informasi Decision Support Systems (1 dari 3) suatu sistem yg terdiri dari orang, prosedur, software, database & peralatan yg digunakan mendukung pengambilan keputusan untuk masalah yg spesifik (problem-specific) Focus on decision-making effectiveness Umumnya digunakan untuk masalah 2 yang cukup kompleks dan membutuhkan banyak informasi Keputusan akhir tetap pada managerial judgment Dalam pengembangan dan implementasinya, keterlibatan para managers cukup banyak & harus aktif

36 Decision Support Systems (2 dari 3) Pengembangan DSS harus dilakukan didasarkan atas managerial perspective dan mengakomodir berbagai managerial styles dan decision types Elemen yang penting dalam DSS adalah : Koleksi model 2 decision model base Fakta dan informasi database Sistem dan prosedur user interface Elemen lainnya yang diperlukan untuk user interaction antara DSS appliaction dengan pengguna

37 Decision Model DSS Support Systems (3 dari 3) Database Model base Access to the internet corporate intranets, extranets, networks and other computer systems DBMS MMS Dialog manager External database access [Ralph, page 25] External database

38 Mind Mapping (3 dari 3) Human activity system Supports Business IS Supports Information technology Levels Sales order processing DSS/EIS Core MIS TPS Customer facing Supplier facing Employee facing Procurement HRM Production Purchase order processing Payroll Sales Accounting Distribution Marketing CRM [Beynon, page 72] IS architecture

Sistem Informasi

Sistem Informasi Sistem informasi bisnis diintegrasikan dalam satu produk dan dapat disajikan dalam software packet yang sama. Systems from a functional perspective Sales and marketing systems Manufacturing and production
