ANALISIS DETERMINAN PENERIMAAN PAJAK DI INDONESIA TESIS. Oleh: HERU KUSMONO / EP

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS DETERMINAN PENERIMAAN PAJAK DI INDONESIA TESIS. Oleh: HERU KUSMONO / EP"

Transkripsi

1 ANALISIS DETERMINAN PENERIMAAN PAJAK DI INDONESIA TESIS Oleh: HERU KUSMONO / EP SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

2 ANALISIS DETERMINAN PENERIMAAN PAJAK DI INDONESIA TESIS Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Magister Sains dalam Program Studi Ekonomi Pembangunan pada Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara Oleh HERU KUSMONO / EP SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

3 Judul Tesis : ANALISIS DETERMINAN PENERIMAAN PAJAK DI INDONESIA Nama Mahasiswa : Heru Kusmono Nomor Pokok : Program Studi : Ekonomi Pembangunan Menyetujui: Komisi Pembimbing (Prof. Dr. Lic. Rer. Reg. Sirojuzilam, S.E) Ketua (Dr.H.B.Tarmizi,SU) Anggota Ketua Program Studi Direktur, (Prof. Dr. Sya ad Afifuddin, S.E., M.Ec) (Prof. Dr. Ir. A.Rahim Matondang, MSIE) Tanggal lulus : 24 Nopember 2011

4 Telah diuji pada Tanggal : 22 Nopember 2011 PANITIA PENGUJI TESIS Ketua : Prof. Dr. Lic. Rer. Reg. Sirojuzilam, S.E. Anggota : 1. Dr. H.B.Tarmizi,SU 2. Prof. Dr. Sya ad Afifuddin, S.E., M.Ec 3. Dr. Rahmanta,M.Si. 4. Drs.Rahmat Sumanjaya,M.Si.

5 PERNYATAAN Saya yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Heru Kusmono NIM : menyatakan Tesis yang berjudul : ANALISIS DETERMINAN PENERIMAAN PAJAK DI INDONESIA. Adalah benar hasil kerja saya sendiri dan belum dipublikasikan oleh siapapun sebelumnya. Sumber-sumber data dan informasi yang digunakan telah dinyatakan secara benar dan jelas. Medan, Nopember 2011 Yang membuat pernyataan (Heru Kusmono)

6 ANALISIS DETERMINAN PENERIMAAN PAJAK DI INDONESIA Heru Kusmono, Prof.Dr.Lic.Rer.Reg.Sirojuzilam,S.E. dan Dr.H.B.tarmizi,SU ABSTRAK Dalam struktur penerimaan Negara perpajakan masih merupakan primadona dan komponen terbesar dalam negeri untuk menopang pembiayaan operasional pemerintahan dan pembangunan. Disamping mampu menyediakan sumber dana bagi pembiayaan berbagai proyek penanggulangan dampak krisis ekonomi, penerimaan perpajakan juga dapat mencegah terjadinya pembengkakan defisit anggaran. Pajak tidak hanya dinikmati oleh pembayar pajak saja tapi untuk kepentingan negara demi tercapainya kesejahteraan di Indonesia. Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk menganalisis determinan penerimaan pajak di Indonesia. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu PDB, Inflasi, suku bunga SBI dan deltawp. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data time series dari 1981 sampai dengan 2010 menggunakan regresi linear berganda dengan metode Ordinary Least Square (OLS). Hasil estimasi menunjukkan bahwa variabel PDB, Inflasi, suku bunga SBI dan deltawp secara bersama-sama mampu mempengaruhi penerimaan pajak Indonesia. PDB dan pertambahan wajib pajak mempunyai pengaruh yang positif terhadap penerimaan pajak, sedangkan inflasi dan suku bunga SBI mempunyai pengaruh yang negatif terhadap penerimaan pajak Indonesia. Semua variabel bebas signifikan secara statistik dan sesuai hipotesis. Kata kunci: PDB, Inflasi, Suku bunga SBI, Wajib Pajak

7 TAX REVENUE ANALYSIS DETERMINANTS IN INDONESIA Heru Kusmono, Prof.Dr.Lic.Rer.Reg.Sirojuzilam,S.E. dan Dr.H.B.tarmizi,SU ABSTRACT In the structure of the State tax revenue is still the favorite and the largest component in the country to support the operational funding, governance and development. Besides able to provide a source of funds for financing various projects overcoming the economic crisis, tax receipts can also prevent the occurrence of swelling budget deficit. Taxes are not only enjoyed by the taxpayer alone but for the sake of the welfare state for the achievement in Indonesia The main objective of this study was to analyze the determinants of tax revenue in Indonesia. Variables used in this study namely GDP, inflation, interest rates and deltawp SBI. The data used in this study is time series data from 1981 to 2010 using multiple linear regression with the method of Ordinary Least Square (OLS). Estimation results indicate that the variable GDP, inflation, interest rates and deltawp SBI jointly able to affect tax revenues Indonesia. GDP and increase taxpayers have a positive influence on tax revenue, while inflation and interest rates SBI has a negative effect on tax revenues Indonesia. All independent variables are statistically significant and the corresponding hypothesis Keywords:GDP, Inflation, SBI rate and Tax payer.

8 KATA PENGANTAR Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kepada Allah SWT karena dengan rahmat dan karuni-nya, penulis dapat menyelesaikan penyusunan tesis ini yang berjudul Analisis Determinan Penerimaan pajak di Indonesia. Selama mengikuti pendidikan dan penyelesaian penyusunan tesis ini, penulis banyak mendapatkan bantuan dan dukungan dari berbagai pihak berupa materi maupun dorongan moril baik secara langsung maupun tidak langsung. Oleh karena itu pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan kepada : 1. Bapak Prof. Dr. dr. Syahril Pasaribu, DTM&H, M.Sc (CTM), SpA(K)., selaku Rektor Universitas Sumatera Utara. 2. Bapak Prof. Dr. Ir. A. Rahim Matondang, MSIE., selaku Direktur Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara. 3. Bapak Prof. Dr. Sya ad Afifuddin, S.E., M.Ec., selaku Ketua Program Studi Ekonomi Pembangunan Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara. 4. Bapak Prof.Dr.Ramli,S.E.,M.S., selaku Sekretaris Program Studi Ekonomi Pembangunan Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara. 5. Bapak Prof. Dr. Lic. Rer. Reg. Sirojuzilam, S.E., selaku Ketua Pembimbing yang telah banyak membantu dalam mengarahkan, membimbing dan memberikan saran kepada penulis dalam penulisan tesis ini.

9 6. Bapak Dr.H.B. Tarmizi,SU., selaku Pembimbing yang telah banyak membantu dalam mengarahkan, membimbing dan memberikan saran kepada penulis dalam penulisan tesis ini. 7. Bapak Prof. Dr. Sya ad Afifuddin, S.E., M.Ec., Dr. Rahmanta, M.Si., Drs. Rahmat Sumanjaya, M.Si., selaku dosen Pembanding yang telah banyak memberikan saran dan masukan atas penyempurnaan tesis ini. 8. Bapak dan Ibu dosen Program Studi Magister Ekonomi Pembangunan Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara. 9. Bapak dan Ibu Staf Administrasi Program Studi Magister Ekonomi Pembangunan Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara 10. Penghargaan tertinggi penulis sampaikan kepada orang tua, Bapak Tugimin dan Ibu Sawini yang telah mendidik dan memberikan kasih sayang yang tulus serta Bapak mertua Raskita Aliman Pinem dan Hj.Nangani Sembiring yang selalu memberi dorongan moril. 11. Khusus bagi istri tercinta Yuni Estrin Br.Pinem,Amd yang selalu memberikan dukungan dan doa, dan kepada anak-anakku tersayang Rifqi Ahmad Faris dan Nadine Sabitah. 12. Rekan-rekan mahasisiwa Pascasarjana (S-2) Magister Ekonomi Pembangunan (MEP) Universitas Sumatera Utara khususnya Angkatan XVIII terutama Mohammad Ismail Yusuf dan seluruh alumni serta semua pihak yang tidak dapat

10 penulis sebutkan satu persatu yang telah banyak membantu dan memberikan saran, pendapat serta pandangannya sehingga tesis ini dapat diselesaikan. Semoga Allah SWT memberikan balasan yang lebih baik atas segala bantuan yang diberikan dan tesis ini dapat memberikan manfaat bagi kita semua. Amin. Medan, Nopember 2011 Penulis, ( Heru Kusmono )

11 RIWAYAT HIDUP Nama Agama : Heru Kusmono : Islam Tempat/Tanggal Lahir : Sukamulia / 08 Januari 1977 Jenis Kelamin Warga Negara Alamat Status Perkawinan Nama Istri Nama Anak Pendidikan : Laki-laki : Indonesia : Jl. Pasar I Komp.Puri 3 Tj.Sari Blok.B.10 Medan : Heru.kusmono@gmail.com : Menikah : Yuni Estrin Br Pinem, Amd : Rifqi Ahmad Faris, Nadine Sabitah : 1. SD Negeri No Sukamulia 2. SMP Swasta Gunung Bayu 3. SMA Negeri 1 Perdagangan 4. STAN Prodip I Keuangan 5. S1 Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara 6. S2 Magister Ekonomi Pembangunan Sekolah Pasca Sarjana Universitas Sumatera Utara

12 DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK... i ABSTRACT... ii KATA PENGANTAR... iii RIWAYAT HIDUP... v DAFTAR ISI... vi DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR LAMPIRAN... xii DAFTAR SINGKATAN... xiii BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 6 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Landasan Teoritis Keuangan Negara Penerimaan Pajak Produk Domestik Bruto Inflasi Tingkat Suku Bunga SBI Pertambahan Wajib Pajak... 27

13 2.2. Penelitian Sebelumnya Kerangka Konseptual Penelitian Hipotesis BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Lokasi Penelitian dan Waktu Penelitian Jenis dan Sumber Data Metode dan Teknik Pengumpulan Data Model Analisis Data Metode Analisis Definisi Operasional Test of Goodness of Fit (Uji Kesesuaian) Koefisien Determinasi (R 2 ) Uji t-statistik Uji F-statistik Uji Asumsi Klasik Multikolinearitas Autokorelasi Normalitas BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil Penerimaan Pajak Perkembangan Produk Domestik Bruto Perkembangan Inflasi Perkembangan Suku Bunga SBI Perkembangan Jumlah Wajib Pajak Pembahasan Uji Statistik Hasil Estimasi Model... 51

14 4.1.7 Uji Kesesuaian Uji Asumsi Klasik Multikolinearitas Autokorelasi Normalitas Pembahasan Produk Domestik Bruto Inflasi Tingkat suku bunga SBI Pertambahan wajib pajak BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA... 61

15 DAFTAR TABEL Tabel Judul Halaman 1.1 Perbandingan Tax Ratio Penerimaan pajak Penyederhanaan Pajak dalam reformasi perpajakan Hasil Estimasi Model Penelitian Nilai Koefisien Determinasi (R 2 ) Hasil Uji LM-Test... 54

16 DAFTAR GAMBAR Gambar Judul Halaman 2.3 Kerangka Konseptual Penelitian Perkembangan Penerimaan Pajak Perkembangan Produk Domestik Bruto Perkembangan Inflasi Perkembangan suku bunga SBI Perkembangan pertambahan wajib pajak... 50

17 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Judul Halaman 1 Hasil Estimasi OLS Hasil Estimasi Uji Multikolinearitas Hasil Estimasi Uji Autokorelasi dengan LM Test Hasil Estimasi Uji Normalitas dengan Jarque Berra Test... 68

18 DAFTAR SINGKATAN APBN BI : Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara : Bank Indonesia BPHTB : Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan KUP PBB PPh PPN : Ketentuan Umum dan tata cara Perpajakan : Pajak Bumi dan Bangunan : Pajak Penghasilan : Pajak Pertambahan Nilai PPn BM : pajak Penjualan atas Barang Mewah SBI WP : Sertifikat Bank Indonesia : Wajib Pajak

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENERBITAN OBLIGASI PEMERINTAH DI INDONESIA TESIS. Oleh: AHMADI SARIP / EP

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENERBITAN OBLIGASI PEMERINTAH DI INDONESIA TESIS. Oleh: AHMADI SARIP / EP ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENERBITAN OBLIGASI PEMERINTAH DI INDONESIA TESIS Oleh: AHMADI SARIP 097018015 / EP SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011 ANALISIS FAKTOR-FAKTOR
