TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN TERHADAP KESEJAHTERAAN KARYAWAN SKRIPSI. Diajukan Oleh : KRISMA MUNTHE

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN TERHADAP KESEJAHTERAAN KARYAWAN SKRIPSI. Diajukan Oleh : KRISMA MUNTHE"

Transkripsi

1 UNIVERSITAS SUMATRA UTARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLItik DEPARTEMEN SOSIOLOGI TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN TERHADAP KESEJAHTERAAN KARYAWAN (Studi Kasus di PT. Perkebunan Nusantara IV Persero Medan SKRIPSI Diajukan Oleh : KRISMA MUNTHE Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik 2008 i

2 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yesus Kristus atas berkat dan kasih setianya yang senantiasa menyertai dan memberkati penulis dalam menyelesaikan perkuliahan dan juga pada saat penyusunan skripsi ini yang berjudul : TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN TERHADAP KESEJAHTERAAN KARYAWAN Studi Kasus di PT. Perkebunan Nusantara IV Persero Medan. Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana dari departemen Sosiologi, Fakultas Ilmu Sosial Ilmu Politik, Universitas Sumatra Utara. Dalam penulisan skripsi ini penulis banyak menghadapi berbagai hambatan. Hal ini disebabkan oleh keterbatasan pengetahuan, pengalaman, kepustakaan dan materi penulisan. Namun berkat pertolongan Yesus Kristus yang memberikan ketabahan, kesabaran dan kekuatan kepada penulis dan juga teman-teman yang selalu memberikan motivasi, dukungan pada saat-saat penulis menghadapi kesulitan. Selama penulisan skripsi ini, penulis banyak menerima bantuan, kritikan, saran-saran dan dukungan doa dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis menyampaikan banyak tarima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dan memberikan motivasi kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Dalam kesempatan ini penulis mengucapkan tarima kasih kepada yang terhormat : 1. Bapak Prof. Dr. Arif Nasution, MA selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial Ilmu Politik,. 2. Bapak Dr. Badaruddin, M.Si sebagai Ketua Departemen Sosiologi Fakultas Ilmu Sosial Ilmu Politik,. ii

3 3. Ibu Dra. Rosmiani, M.Si sebagai sekretaris Departemen Sosiologi Fakultas Ilmu Sosial Ilmu Politik,. 4. Bapak Henri F. Sitorus, S.Sos.,M.Sc selaku dosen pembingbing yang telah banyak mencurahkan waktu, tenaga, ide-ide, pemikiran dan bimbingan kepada penulis dalam menyelesaikan penulisan skripsi ini. 5. Ibu Dra.Marhaeni Munthe, Msi, Selaku dosen wali penulis, terimakasih atas semua ilmu dan nasehat yang telah diberikan kepada penulis 6. Segenap dosen dan staf pengajar Fakultas Ilmu Sosial Ilmu Politik, Universitas Sumatera Utara. Terutama dasen-dosen Departemen Sosiologi yang telah memberikan bekal pengetahuan dan pendidikan. 7. Terima kasih kepada kak Feni, S.Sos.,M.Si sebagai staf Departemen Sosiologi yang telah banyak membantu penulis secara moril. 8. Ibu Ir. Hj. Deriati, MM. Sebagai Kabag SDM PTPN- IV 9. Seluruh Stap pegawai kantor PT. Perkebunan Nusantara IV Persero Medan khususnya bagian SDM 10. Secara khusus dan teristimewa kepada kedua orang tua saya yang tercinta, Ayahanda Raden Munthe dan Ibunda Ruky M. Silalahi yang telah melahirkan dan membesarkan penulis dengan penuh cinta dan kasih sayang, serta memberikan bantuan, dorongan serta doa restu kepada penulis hingga skripsi ini dapat selesai. 11. Teman-teman mahasiswa Departemen Sosiologo 03 Asri, Nelli, Ilham, Ferdinan, Henra, Sebastian, Ismail, Helen, Eka, Rosa, Ratna, Grace, Rimayana, oci, Lena, Sarah, Ayu, Wildan, Zayuna, Trienda, Kiki, Dewi, Rinda, Mansur, Madan, Eva, iii

4 Nidia, Sari, Ruhmini, Riza, Sidik, Herman, Marganti, Hardí, Vorta, Dikky, David, Veri dan teman-teman lain yang tidak dapat disebutkan satu persatu namanya, terimakasih atas perhatian dan dukungannya selama ini. Semoga sukses dalam meraih cita-cita. 12. Dan kepada semua pihak, teman-teman yang tidak dapat penulis sebutkan satupersatu, yang telah banyak memberikan dukungan, semangat serta doa kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Penulis telah mencurahkan segala kemampuan tenaga, pikiran begitu juga waktu dalam menyelesaikan skripsi ini. Namun demikian penulis menyadari skripsi ini masih banyak kekurangan. Untuk itu dengan segala kerendahan hati penulis mengharapkan saran dan masukan yang membangun dari para pembaca. Besar harapan penulis kiranya skripsi ini dapat bermamfaat bagi pembaca. Medan, Maret 2008 Penulis Krisma Munthe iv

5 DAFTAR ISI Halaman Abstraksi...ix Kata Pengantar...i Daftar Isi...iv Daftar Gambar...viii Daftar Tabel...vi BAB I. PENDAHULUAN Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Definisi Konsep...8 BAB II. KAJIAN PUSTAKA Corporate Sosial Responsibility (CSR) di Indonesia CSR dan kesejahteraan Pekerja di Indonesia..15 BAB III. METODE PENELITIAN Jenis Penelitian Lokasi Penelitian Unit Analisis dan Informan Teknik Pengumpulan Data Interpretasi Data Jadwal Penelitian Keterbatasan Penelitian...28 BAB IV. DESKRIPSI DAN INTERPRETASI DATA PENELITIAN Deskripsi Lokasi Penelitian Sejarah Perusahaan Visi dan Misi Perusahaan Struktur Organisasi Perusahaan Gambaran ketenagakerjaan di PT.Perkebunan Nusantara IV Interpretasi Data Penelitian Karakteristik responden Karakteristik responden berdasarkan jenis kelamin Karakteristik responden berdasarkan pendidikan Karakteristik responden berdasarkan Usia Karakteristik responden berdasarkan Status Perkawinan...43 v

6 Karakteristik responden berdasarkan Agama Karakteristik responden berdasarkan Latar belakang suku Karakteristik responden berdasarkan Masa bekerja Karakteristik responden berdasarkan Posisi kerja Corporate Social Responsibility (CSR) pada PT. Perkebunan Nusantara IV Kebijakan Pengupahan/penggajian karyawan Jaminan sosial tenaga kerja Jamsostek PT. Perkebunan Nusantara IV Keselamatan dan kesehatan kerja PT. Perkebunan Nusantara IV Diskriminasi terhadap karyawan 68 BAB V. PENUTUP Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN vi

7 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1. Hak-hak pekerja menurut perundangan Indonesia...15 Tabel 2. Jadwal kegiatan penelitian...28 Tabel 3. Karakteristik responden berdasarkan jenis kelamin 41 Tabel 4. Karakteristik responden berdasarkan Pendidikan 42 Tabel 5. Karakteristik responden berdasarkan Usia..42 Tabel 6. Karakteristik responden berdasarkan ststus perkawinan.43 Tabel 7. Karakteristik responden berdasarkan agama...44 Tabel 8. Karakteristik responden berdasarkan latar belakang etnis..44 Tabel 9. Karakteristik responden berdasarkan masa bekerja...45 Tabel 10. Karakteristik responden berdasarkan posisi...46 Tabel 11. Tanggapan responden tentang CSR di PTPN IV...47 Tabel 12. Tanggapan responden tentang pelaksanaan CSR...48 Tabel 13. Tanggapan responden tentang hubungan yang baik antara karyawan dan manajemen.48 Tabel 14. Tanggapan respoden tentang program pelatihan kerja Tabel 15. Tanggapan responden tentang karyawan penyandang cacat 49 Tabel 16. Tanggapan responden tentang partisipasi pekerja dalam pengambilakeputusan 50 Tabel 17. Tanggapan responden tentang tunjangan selain gaji pokok 51 Tabel 18. Tanggapan respoden tentang program jaminan sosial tenaga kerja..51 Tabel 19. Tanggapan respoden tentang fasilitas kesehatan...52 Tabel 20. Jenis-jenis tunjangan yang diperoleh karyawan...54 Tabel 21. Tunjagan Jabatan karyawan golongan IIIA s/d IVD.55 Tabel 22. Tanggapan responden tentang kecukupan penghasilan.56 Tabel 23. Tanggapan responden tentang penerimaan bonus.56 Tabel 24. Respon karyawan atas bonus yang diterima 57 Tabel 25. Tanggapan responden tentang tabungan dari penghasilan 57 Tabel 26. Tanggapan responden tentang kenaikan gaji karyawan 58 Tabel 27. Tanggapan responden tentang program jaminan sosial tenagakerja 60 Tabel 28. Tanggapan responden tentang jamsostek yang diberikan perusahaan kepada karyawan...60 Tabel 29. Tanggapan responden tentang perlindungan kerja oleh perusahaan terhadap karyawan...61 Tabel 30. Tanggapan responden tentang fasilitas kesehatan dan program-program kesehatan dari perusahaan 61 Tabel 31. Tanggapan responden tentang tempat berobat..62 Tabel 32. Tanggapan responden tentang biaya pengobatan 62 Tabel 33.Tanggapan responden tentang keselamatan dan kesehatan kerja...63 Tabel 34. Tanggapan responden tentang jaminan kecelakaan kerja.64 Tabel 35. Tanggapan responden tentang jaminan kematian..65 Tabel 36. Tanggapan responden tentang jaminan hari tua...65 Tabel 37. Tanggapan responden tentang perumahan karyawan 66 vii

8 Tabel 38. Tanggapan responden dalam melamar pekerjaan di PTPT IV..69 Tabel 39. Tanggapan responden tentang perlakuan yang diterima dalam bekerja sehari-hari..70 Tabel 40. Tanggapan responden tentang peningkatan karir karyawan..71 Tabel 41. Tanggapan responden tentang ikut serta dalam program pendidikan dan pelatihan kerja 72 Tabel 42. Tanggapan responden tentang pelatihan yang mengacu pada standar kompetensi kerja karyawan...73 Tabel 43. Tanggapan responden dalam memilih, melaksanakan pekerjaan.74 Tabel 44. Tanggapan responden tentang serikat pekerja...74 viii

9 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 1. Triple Bottom Lines dalam CSR..11 Gambar 2. Stuktur organisasi PT.Perkebunan Nusantara IV.33 ix

10 ABSTRAKSI Dewasa ini tanggung jawab sosial perusahaan atau biasa juga disebut dengan Corporate Social Responsibility (CSR) merupakan suatu program yang wajib dijalankan oleh perusahaan-perusahaan. CSR adalah peningkatan partisipasi dan posisi dalam dalam sebuah komunitas melalui berbagai upaya kemaslahatan bersama bagi organisasi dan komunitas. Kesadaran terhadap pentingnya CSR telah menjadi kecenderungan global seiring dengan kian maraknya kepedulian perusahaan mengutamakan stakeholder. Selain merupakan wujud penerapan prinsip Good Corporate Govermance ( CGC) Pada tingkat Perusahaan, baik skala besar maupun kecil, tenaga kerja selain merupakan salah satu modal dalam proses produksi, juga merupakan sumber daya yang layak di kembangkan untuk meningkatkan produktifitas kerja. Oleh sebab itu out put yang dihasilkan perusahaan tidak lepas dari faktor-faktor yang mempengaruhi seperti tingkat pendidikan, keterampilan, sikap, terhadap kerja, besarnya upah dan kesejahteraan yang di terima tenaga kerja, sistem manajemen serta sistem jaminan sosial yang di khususkan bagi tenaga kerja. Realisasi dari hal tersebut adalah berada pada kinerja manajemen perusahaan dalam memenuhi tugasnya melalui penerapan tanggung jawab sosial perusahaan. PT Perkebunan IV (Persero) Medan merupakan salah satu dari 14 (empat belas) Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak dalam bidang usaha perkebunan, pengolahan dan pemasaran hasil perkebunan, yang banyak merekrut karyawan sehingga penulis tertarik untuk melihat bagaimana tanggung jawab sosial perusahaan tersebut terhadap kesejahteraan karyawan. Jenis penelitian ini dilakukan dengan penelitian studi kasus dengan menggunakan metode penelitian kualitatif. penelitian ini berlokasi di kantor pusat PT.Perkebunan Nusantara IV Medan. yang menjadi unit analisis dalam penelitian ini adalah karyawan PT. Perkebunan Nusantara IV baik karyawan pimpinan dan karyawan pelaksana. Dari hasil penelitian di PT.Perkebunan Nusantara IV dapat diketahui bahwa tanggung jawab sosial perusahaan terhadap kesejahteraan karyawan atau biasa juga disebut dengan Corporate Social Responsibility CSR internal sudah baik dilaksanakan di perusahaan ini. Hal ini terlihat dari interaksi dan komunikasi baik antara karyawan dan pihak manajemen terjalin harmonis dimana karyawan sebagai mitra kerja yang baik. Pihak manajemen juga memperhatikan kesejahteraan karyawan seperti adanya peningkatan upah berdasarkan golongan, adanya jamsostek dimana seluruh karyawan masuk dalam program jamsostek, Fasilitas kesehatan dan keselamatan kerja, PT.Perkebunan Nusantara IV mempunyai Klinik sendiri yang sudah cukup memadai dan kantor SP-BUN, dan memberikan berbagai Tunjangan dan bonus bagi karyawan. PT.Perkebunan Nusantara IV telah memenuhi hak-hak yang dibutuhkan oleh karyawan sesuai dengan perundangan ketenagakerjaan Indonesia. x

INTERAKSI SOSIAL DALAM KELUARGAYANG BERPOLIGAMI (Studi kasus : Pada Sepuluh Keluarga Poligami di Kota Medan) Oleh: RIZKI ZULAIKHA PARLINA

INTERAKSI SOSIAL DALAM KELUARGAYANG BERPOLIGAMI (Studi kasus : Pada Sepuluh Keluarga Poligami di Kota Medan) Oleh: RIZKI ZULAIKHA PARLINA INTERAKSI SOSIAL DALAM KELUARGAYANG BERPOLIGAMI (Studi kasus : Pada Sepuluh Keluarga Poligami di Kota Medan) Oleh: RIZKI ZULAIKHA PARLINA 030901030 Dosen Pembimbing Dosen Pembaca : Drs. P. Anthonius Sitepu
