KABUPATEN PASAMAN BARAT

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KABUPATEN PASAMAN BARAT"

Transkripsi

1 KABUPATEN PASAMAN BARAT RENSTRA-SKPD (RENCANA STRATEGIS-SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH) BADAN KEPEGAWAIAN DAN DIKLAT PERIODE SIMPANG EMPAT, BULAN DESEMBER TAHUN 2011

2 DAFTAR ISI KATA PENGANTAR DAFTAR ISI BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Maksud dan Tujuan C. Landasan Hukum D. Hubungan Renstra-SKPD dengan dokumen perencanaan lainnya E. Sistematika Penulisan BAB II TUGAS DAN FUNGSI SKPD A. Struktur Organisasi B. Susunan Kepegawaian dan Perlengkapan C. Tugas dan Fungsi BAB III GAMBARAN UMUM KONDISI DAERAH A. Kondisi Umum Daerah Masa Kini B. Kondisi Yang Diinginkan dan Proyeksi ke Depan BAB IV VISI, MISI, TUJUAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN A. Visi dan Misi SKPD B. Tujuan C. Strategi D. Kebijakan E. Sasaran dan Indikator BAB V PROGRAM DAN KEGIATAN A. Program dan Kegiatan Lokalitas Kewenangan SKPD B. Program dan Kegiatan Lintas SKPD C. Program dan Kegiatan Kewilayahan BAB VI PENUTUP LAMPIRAN

3

4 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Organisasi Badan Kepegawaian dan Diklat Kabupaten Pasaman Barat berdiri pada tanggal 30 September 2011 beralamat Jln. Soekarno Hatta, Simpang Ampek Pasaman Barat, dibentuk berdasarkan Peraturan Daerah Nomor 14 Tahun 2011 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah Kabupaten Pasaman Barat yang dalam ketentuan itu bernama Badan Kepegawaian dan Diklat. Berdasarkan Peraturan Daerah tersebut di atas Badan Kepegawaian dan Diklat Kabupaten Pasaman Barat adalah merupakan unsur pendukung tugas kepala daerah dalam penyelenggaraan urusan pemerintahan daerah di bidang kepegawaian dan diklat dipimpin oleh seorang Kepala Badan, dalam melaksanakan tugasnya berada di bawah dan bertanggungjawab kepada Bupati melalui Sekretaris Daerah. B. Maksud dan Tujuan Maksud dan tujuan disusunnya rencana strategis ini adalah sebagai pedoman untuk menentukan tindakan masa depan 5 (lima) tahun secara tepat, melalui urutan pilihan dengan memperhitungkan sumber daya yang tersedia. C. Landasan Hukum 1. Undang - undang Nomor 38 tahun 2003 tentang Pembentukan Kabupaten Dharmasraya, Kabupaten Solok Selatan dan Kabupaten Pasaman Barat (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 153 dan Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4348); 2. Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah diubah terakhir dengan Undang-undang Nomor 12 Tahun 2008 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59 dan Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844); 3. Peraturan Daerah Kabupaten Pasaman Barat Nomor 14 tahun 2011 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah Kabupaten Pasaman Barat.

5 D. Hubungan Renstra SKPD dengan Dokumen Perencanaan Lainnya Renstra SKPD merupakan pedoman yang akan dilaksanakan untuk 5 (lima) tahun ke depan yang merupakan acuan dalam pembuatan Renja SKPD yang dibuat setiap tahun anggaran. E. Sistematika Penulisan Adapun dalam penyusunan Renstra ini terdiri dari 6 (enam) Bab, antara lain : BAB I PENDAHULUAN, terdiri dari Latar Belakang, Maksud dan Tujuan, Landasan Hukum, Hubungan Renstra-SKPD dengan dokumen perencanaan lainnya, Sistematika Penulisan. BAB II TUGAS DAN FUNGSI SKPD, terdiri dari Struktur Organisasi, Susunan Kepegawaian dan Perlengkapan, Tugas dan Fungsi. BAB III GAMBARAN UMUM KONDISI DAERAH, terdiri dari Kondisi Umum Daerah Masa Kini, Kondisi Yang Diinginkan dan Proyeksi ke Depan. BAB IV VISI, MISI, TUJUAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN, terdiri dari Visi dan Misi SKPD, Tujuan, Strategi, Kebijakan, Sasaran dan Indikator. BAB V PROGRAM DAN KEGIATAN, terdiri dari Program dan Kegiatan Lokalitas Kewenangan SKPD, Program dan Kegiatan Lintas SKPD, Program dan Kegiatan Kewilayahan BAB VI PENUTUP

6 BAB II TUGAS DAN FUNGSI SKPD A. Struktur Organisasi Struktur organisasi Badan Kepegawaian dan Diklat Kabupaten Pasaman Barat ditetapkan dengan Peraturan Daerah Nomor 12 tahun 2011, dengan susunan organisasi sebagai berikut : Susunan Organisasi Badan Kepegawaian dan Diklat Kabupaten Pasaman Barat KEPALA BADAN KELOMPOK JABATAN FUNSIONAL SEKRETARIS KASUBAG UMUM KASUBAG KEUANGAN KASUBAG PROGRAM, EVALUASI DAN PELAPORAN BIDANG PENGEMBANGAN DAN PEMBINAAN PEGAWAI BIDANG MUTASI PEGAWAI BIDANG DOKUMENTASI DAN KESEJAHTERAAN PEGAWAI BIDANG PENDIDIKAN DAN LATIHAN SUB BIDANG PERENCANAAN DAN PENGEMBANGAN KARIR SUB BIDANG PENGADAAN DAN PENSIUN SUB BIDANG PENGOLAHAN DATA DAN DOKUMENTASI SUB BIDANG PENDDIKAN DAN LATIHAN STRUKTURAL DAN TINGKAT DASAR SUB BIDANG PEMBINAAN DISIPLIN PEGAWAI SUB BIDANG MUTASI DAN KEPANGKATAN SUB BIDANG KESEJAHTERAAN PEGAWAI SUB BIDANG PENDIDIKAN DAN LATIHAN TEKNIS FUNGSIONAL Adapun uraian sebagai berikut : 1. Kepala Badan Kepegawaian dan Diklat Kabupaten Pasaman Barat 2. Sekretariat Badan dipimpin oleh Sekretaris Badan Terdiri dari : 1. Kasubag Umum 2. Kasubag Keuangan 3. Kasubag Program, evaluasi dan pelaporan 3. Kepala Bidang Pengembangan dan Pembinaan Pegawai Terdiri dari : 1. Sub Bidang Perencanaan dan Pengembangan Karir 2. Sub Bidang Pembinaan Disiplin Pegawai

7 4. Kepala Bidang Dokumentasi dan Kesejahteraan Pegawai Terdiri dari : 1. Sub Bidang Pengolahan Data dan Dokumentasi 2. Sub Bidang Kesejahteraan Pegawai 5. Kepala Bidang Pendidikan dan Latihan Terdiri dari : 1. Sub Bidang Pendidikan dan Latihan Struktural dan Tingkat Dasar 2. Sub Bidang Pendidikan dan Latihan Teknis Fungsional B. Susunan Kepegawaian dan Perlengkapan 1. Jumlah seluruh pegawai sebanyak 37 orang sedangkan Pejabat pada Badan Kepegawaian dan Diklat antara lain : Kepala Badan : Drs. Syahnan, M.Si Sekretaris : Saifuddin Zuhri, S.Pd, MM Kabid Pengembangan dan Pembinaan Pegawai : - Kabid Mutasi Pegawai : Yusva Yetti, SH Kabid Dokumentasi dan Kesejahteraan Pegawai : Ariza Kabid Pendidikan dan Latihan : Yusril N., S.Pd Kasubag Umum : Haljeki Aulia, S.IP Kasubag Keuangan : Efrina, SE Kasubag Program, Evaluasi dan Pelaporan : Oftafinna, SH Kasubid Pengembangan dan Pembinaan Karir : Irwan Kasubid Pembinaan dan Disiplin Pegawai : Eksa Rahmayanti, SE Kasubid Pengadaan dan Pensiun : Harinal, SE Kasubid Mutasi Pegawai : Hasma Wiwi,S.STP, MM Kasubid Pengolahan Data dan Dokumentasi : Desi Delvia, S.Kom Kasubid Kesejahteraan Pegawai : Emnita Nadirua, SE Kasubid Diklat Struktural dan Tingkat Dasar : Sri Nanda, S.Sos Kasubid Diklat Teknis Fungsional : Imelda, SH 2. Perlengkapan pada Badan kepegawaian dan Diklat Kantor Badan Kepegawaian dan Diklat Kabupaten Pasaman Barat bertempat di Lantai III Kantor Bupati Kabupaten Pasaman Barat. Adapun sarana pendukung dan penunjang terdiri dari 2 unit kendaraan roda empat, 12 kendaraan roda dua, serta peralatan kantor yang terdiri dari komputer, laptop, infokus, dan lainnya.

8 C. Tugas Pokok dan Fungsi Berdasarkan Peraturan Daerah Nomor 14 Tahun 2011, tugas pokok Badan Kepegawaian dan Diklat Kabupaten Pasaman Barat yaitu melaksanakan penyusunan dan pelaksanaan kebijakan daerah yang bersifat spesifik di bidang kepegawaian dan diklat berdasarkan azas otonomi dan tugas pembantuan. Sedangkan fungsi Badan Kepegawaian dan Diklat adalah : 1. Perumusan kebijakan teknis di bidang kepegawaian dan diklat; 2. Pemberian dukungan atas penyelenggaraan pemerintahan daerah di bidang kepegawaian dan diklat; 3. Pembinaan pelaksanaan tugas di bidang kepegawaian dan diklat; 4. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan Bupati sesuai dengan tugas dan fungsinya.

9 BAB III GAMBARAN UMUM KONDISI DAERAH A. Kondisi Umum Daerah Masa Kini Kabupaten Pasaman Barat yang dibentuk berdasarkan Undang-undang Nomor 38 Tahun 2003 merupakan salah satu di antara 19 Kabupaten Kota di Propinsi Sumatera Barat. A.1. Aspek Geografis dan Administratif Kabupaten Pasaman Barat mempunyai wilayah daratan seluas kurang lebih 3.887,77 Km² atau setara dengan 9,21 % luas total Sumatera Barat. Kabupaten Pasaman Barat terletak antara 0º03 LU dan 0º11 LS serta 99º10 BT sampai dengan 100º041 BB dengan topografi yang datar dan landai serta beriklim panas. Secara administratif, Kabupaten Pasaman Barat dengan daerah dan batas wilayah sebagai berikut: Bagian Utara : Kabupaten Mandailing Natal, Propinsi Sumatera Utara. Bagian Timur : Kabupaten Pasaman Bagian Selatan : Kabupaten Agam. Bagian Barat : Samudera Indonesia. Berdasarkan administrasi pemerintahan, Kabupaten Pasaman Barat mempunyai 11 Kecamatan, 19 Kenagarian dan 202 Kejorongan. Tabel 1. Kecamatan, Ibu Kota Kecamatan, Kenagarian dan Kejorongan Serta Luas Wilayah No Kecamatan Ibukota Kecamatan Kenagarian Kejorongan 1 Pasaman Simpang Empat Talamau Talu Kinali Kinali Luhak Nan Duo Simpang Tiga Sasak Ranah Pasisia Sasak Gunung Tuleh Paraman Ampalu Sungai Aur Sungai Aur Sungai Beremas Air Bangis Lembah Melintang Ujung Gading Koto Balingka Parit Ranah Batahan Silaping 2 30 Kabupaten Pasaman Barat

10 Tujuan pembangunan di bidang Kepegawaian dan Diklat adalah terciptanya sumber daya aparatur yang profesional, beriman, bertaqwa melalui penerapan manajemen kepegawaian daerah. Sumber daya aparatur merupakan hal yang sangat penting guna mewujudkan Pasaman Barat yang dibangun diatas tadah agama demi mewujudkan kesejahteraan umat dunia dan akhirat. Pembangunan kepegawaian dan diklat telah dilaksanakan melalui program-program pelayanan administrasi kepegawaian, peningkatan disiplin aparatur, peningkatan sarana dan prasarana aparatur, fasilitasi pindah/purna tugas PNS, pendidikan kedinasan, peningkatan kapasitas sumber daya aparatur serta pembinaan dan pengembangan aparatur. Untuk menunjang pelayanan dibidang kepegawaian dan diklat telah ada pelayanan satu pintu yang dapat melayani semua urusan kepegawaian mulai dari pengurusan SK CPNS dan PNS, kepangkatan, mutasi, pensiun, kartu-kartu pegawai, penghargaan PNS, rekomendasi kawin/cerai, rekomendasi pindah, taspen, konversi NIP, izin belajar, SK pelantikan, sertifikat diklat, sumpah PNS. Permasalahan dalam bidang kepegawaian dan diklat yang masih dihadapi adalah : 1. Sumber daya aparatur masih kurang. 2. Sarana dan prasarana masih kurang memadai. 3. Masih perlu peningkatan dan pengembangan sistem karir dan disiplin aparatur. B. Kondisi Kepegawaian Daerah dan Proyeksi ke depan Pembangunan kualitas sumber daya aparatur harus dilakukan secara komprehensif sehingga ada suatu sinergi antara ilmu yang diterima melalui pelatihan-pelatihan dengan kondisi yang ada di SKPD tempat aparatur bekerja yang tersebar di semua SKPD se- Kabupaten Pasaman Barat. Berdasarkan pendataan jumlah PNSD di Kabupaten Pasaman Barat tahun 2010 adalah sebanyak orang yang tersebar di 3 sekretariat, 15 dinas, 6 badan, 5 kantor dan 11 kecamatan. Proyeksi pegawai adalah perhitungan kal kulasi dari jumlah penerimaan CPNSD setiap tahunnya, sehingga dengan mengacu pada tahun sebelumnya, formasi yang dibutuhkan untuk penerimaan CPNSD berjumlah 240.

11 Dengan demikian kita memperkirakan pertambahan pegawai setiap tahunnya 240 orang dari CPNSD tersebut. Selain adanya penambahan PNS ada juga pengurangan dari PNS yang pensiun, PNS mutasi keluar kabupaten, PNS tewas/wafat, sehingga diperkirakan setiap tahunnya terjadi pengurangan PNS sekitar 150 orang.

12 BAB IV VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN A. Visi dan Misi SKPD Visi Kabupaten Pasaman Barat dalam RPJMD : Membangun Pasaman Barat diatas Tadah Agama untuk Kesejahteraan Umat Dunia dan Akhirat Visi Badan Kepegawaian dan Diklat ( ) Terciptanya sumber daya aparatur yang profesional, beriman dan taqwa melalui penerapan Manajemen Kepegawaian Daerah Misi Badan Kepegawaian dan Diklat Kabupaten Pasaman Barat yaitu melaksanakan pembinaan dan pelayanan Pegawai Negeri Sipil Daerah dengan peningkatan pengelolaan yang efektif dan efisien. B. Tujuan Tujuan BKD adalah : a. Meningkatkan kualitas sumber daya aparatur b. Meningkatkan disiplin PNS dan sistem karir aparatur pemerintah 1. Analisa 1.1 Analisis Lingkungan Internal Kekuatan a. Jumlah tenaga relatif mencukupi, sehingga merupakan potensi yang dapat digerakkan apabila di kelola dengan baik. b. Sarana dan Prasarana relatif mencukupi dalam memberikan pelayanan kepegawaian. c. Lokasi BKD yang strategis dan mudah dicapai. d. Adanya komitmen berupa visi, misi dan tujuan BKD dalam rangka memberikan pelayanan prima. e. Adanya sistem penjenjangan karier dan penghargaan yang dapat memicu kinerja aparatur.

13 Kelemahan a. Jumlah SDM relatif mencukupi namun masih perlu adanya pembinaan disiplin serta profesionalisme aparatur yang belum optimal. b. Dengan semakin berkembangnya IPTEK maka sarana dan prasarana yang ada perlu di tingkatkan lagi guna meningkatkan kualitas pelayanan. c. Perlunya ada sarana gedung diklat sehingga daerah bisa menyelenggarakan diklat-diklat yang nantinya juga mendatangkan PAD bagi daerah selain juga meningkatkan kualitas aparatur daerah Pasaman barat. 1.2 Analisis lingkungan eksternal Peluang a. Dukungan pemerintah pusat dan daerah yang besar terhadap kesejahteraan pegawai. b. Makin tingginya kesadaran aparatur untuk meningkatkan pendidikan. c. Hubungan koordinasi yang baik dengan Kanreg XII BKN Pekan Baru, BKD Propinsi Sumatera Barat, serta BKN RI sehingga pelayanan kepegawaian dapat berjalan dengan baik. d. Tersedianya kesempatan bagi pengembangan untuk meningkatkan pendidikan dan profesionalismenya Ancaman a. Makin meningkatnya tuntutan aparatur untuk mendapatkan pelayanan prima. b. Munculnya isu-isu dalam masyarakat yang menyudutkan kepegawaian. FAKTOR FAKTOR KEBERHASILAN Untuk dapat mewujudkan Visi dan Misi BKD diperlukan adanya suatu rumusan yang menjadi tonggak kunci penentu keberhasilan berdasarkan analisis internal maupun eksternal, rumusan faktor keberhasilan untuk mencapai Visi dan Misi adalah sebagai berikut : a. Menciptakan SDM aparatur yang kompeten, kredibel, inovatif yang mampu berprilaku sebagai pelayan masyarakat melalui peningkatan kapasitas SDM aparatur, peningkatan sistem penjenjangan dan karier serta sistem penempatan pegawai sesuai dengan bakat dan latar belakang pendidikan. b. Memanfaatkan kerjasama teknologi dan informasi untuk meningkatkan kualitas layanan dalam rangka memberikan layanan prima.

14 c. Meningkatkan kerjasama lintas program maupun lintas sektor dukungan dari pemerintah kabupaten dalam rangka meningkatkan kualitas aparatur. C. Strategi 1. Peningkatan sumber daya dan profesionalisme aparatur 2. Peningkatan disiplin PNS dan sistem karir sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. D. Kebijakan 1. Terlaksananya peningkatan kualitas sumber daya aparatur. 2. Memfasilitasi pelaksanaan pembinaan dan disiplin aparatur serta pengembangan karir aparatur. E. Sasaran dan indikator 1. Peningkatan sumber daya dan profesionalisme aparatur Indikator : a. Terlaksananya pelayanan administrasi perkantoran b. Terpeliharanya sarana dan prasarana perkantorran dan aparatur c. Terlaksananya rapat-rapat koordinasi dan konsultasi d. Tersedianya peralatan kantor e. Tersedianya perlengkapan kantor f. Tersedianya sewa rumah dinas g. Tersedianya pakaian aparatur h. Terlaksananya pelayanan pegawai yang mengurus pensiun i. Terlaksananya pengembangan SDM melalui bintek j. Terlaksananya seleksi ujian dinas dan penyetaraan ijazah k. Terlaksananya diklat prajabatan l. Terlaksananya pelatihan struktural dan fungsional 2. Peningkatan disiplin PNS dan sistem karir aparatur pemerintah Indikator : a. Terlaksananya sidang baperjakat dan pelantikan b. Pengisian kekurangan PNS sesuai kebutuhan c. Ditempatkannya PNS menurut kebutuhan SKPD d. PNS naik pangkat sesuai dengan jadwal e. Tersedianya database PNS Kabupaten Pasaman Barat f. Adanya penghargaan bagi PNS berprestasi g. Terlaksananya sidang MPP (Majelis Pertimbangan Pegawai) h. Terlaksananya pengiriman PNS yang mengikuti tugas belajar/ izin belajar i. Terlaksananya penerimaan calon praja IPDN j. Terlaksananya monitoring, evaluasi pelaporan kepegawaian k. Tersedianya kelengkapan Kartu Pegawai l. Terbentuknya tim terpadu pengendalian PNS

15 BAB V PROGRAM DAN KEGIATAN A. Program dan Kegiatan Lokalitas Kewenangan SKPD 1. Pelayanan Administrasi Perkantoran : a. Penyediaan pelayanan administrasi perkantoran b. Penyediaan pemeliharaan rutin/berkala sarana dan prasarana perkantoran dan aparatur c. Rapat-rapat koordinas dan konsultasi 2. Peningkatan sarana dan prasarana aparatur : a. Pengadaan peralatan/ kendaraan dan mesin b. Pengadaan perlengkapan rumah jabatan dan kantor c. Penyediaan sewa rumah jabatan/ dinas/ kantor 3. Peningkatan disiplin aparatur : a. Pengadaan pakaian aparatur 4. Fasilitasi pindah/ purna tugas PNS : a. Pemulangan pegawai yang pensiun 5. Pendidikan Kedinasan : a. Peningkatan ketrampilan dan profesionalisme b. Seleksi ujian penyesuaian ijazah dan ujian dinas 6. Peningkatan kapasitas sumber daya aparatur : a. Pendidikan dan pelatihan prajabatan bagi calon PNS Daerah b. Pendidikan dan pelatihan struktural dan fungsional bagi PNS Daerah 7. Pembinaan dan pengembangan aparatur a. Penyusunan rencana pembinaan karir PNS b. Seleksi penerimaan calon PNS c. Penempatan PNS d. Penataan sistem administrasi kenaikan pangkat otomatis PNS e. Pembangunan/ pengembangan sistem informasi kepegawaian daerah f. Pemberian penghargaan bagi PNS yang berprestasi g. Proses penanganan kasus-kasus pelanggaran disiplin PNS h. Pemberian bantuan tugas beljar dan ikatan dinas i. Penyelenggaraan penerimaan praja IPDN j. Monitoring, evaluasi dan pelaporan k. Kelengkapan kartu Pegawai l. Tim terpadu pengendalian disiplin PNS B. Program dan Kegiatan Lintas SKPD Tidak ada program dan kegiatan lintas SKPD C. Program dan Kegiatan Kewilayahan Tidak ada program dan kegiatan kewilayahan

16 BAB VI PENUTUP Rencana Strategis merupakan desain dan rancangan kebijakan/ program/ kegiatan berdasarkan suatu pembelajaran dan kebutuhan pada masa mendatang untuk menjawab permasalahan-permasalahan maupun tujuan yang diinginkan. Rencana strategis ini disusun sebagai komitmen dan acuan bagi Satuan Kerja Perangkat Daerah Badan Kepegawaian dan Diklat dalam melaksanakan dan mencapai visi, misi, tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan. Dengan dirumuskannya rencana strategis ini, Badan Kepegawaian dan Diklat Kabupaten Pasaman Barat telah mempersiapkan diri untuk mengantisipasi dan perkembangan masa depan. Berorientasi pada hasil yang ingin dicapai dalam kurun waktu 5 (lima) tahun dengan memperhitungkan kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman yang ada. Rencana strategis inilah yang akan mengilhami tugas pokok dan fungsi Badan kepegawaian dan Diklat dimasa yang akan datang sehingga kegiatan yang dilakukan terencana dan terorganisir dengan baik. Dengan harapan Rencana Strategis ini menjadi tolok ukur penting dari suatu akuntabilitas kinerja, untuk mencapai peningkatan kinerja dimasa mendatang.

17 RENCANA PROGRAM, KEGIATAN, INDIKATOR KINERJA, KELOMPOK SASARAN DAN PENDANAAN INDIKATIF BADAN KEPEGAWAIAN DAN DIKLAT KABUPATEN PASAMAN BARAT Tujuan Sasaran Indikator Sasaran Kode Program dan Kegiatan Indikator Kinerja Data Capaian Program pada Tahun (outcome) dan Awal Perencanaan kegiatan (output) Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan Tahun 1 Tahun 2 Tahun 3 Tahun 4 Tahun 5 Kondisi kinerja pada akhir periode Renstra SKPD Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Unit Kerja SKPD Penanggung jawab Lokasi 1. Meningkatkan kualitas Peningkatan sumber Terlaksananya program da I. Program pelayanan administrasi sumber daya aparatur daya dan profesionaliskegiatan untuk meningkatkan perkantoran: aparatur sumber daya dan profesion Penyediaan Pelayana1. Terlaksananya pelayanan tahun BKD aparatur administrasi perkantoranadministrasi perkantoran Tersedianya pemeliha2. Terpeliharanya sarana tahun BKD Rutin/berkala sarana prasarana perkantoran dan aparatur dan prasarana perkantoran Rapat-rapat Koordina 3. Terlaksananya rapat-rapat tahun BKD dan konsultasi koordinasi dan konsultasi II. Program peningkatan sarana dan prasarana aparatur: Pengadaan/ pembang4. Tersedianya gedung/ kantor kantor BKD gedung kantor dan rumah dinas Pengadaan peralatan 5. Tersedianya peralatan dan BKD perlengkapan kantor perlengkapan kantor Penyediaan sewa 6. Tersedianya sewa rumah tahun BKD rumah dinas/kantor dinas III. Program peningkatan disiplin aparatur Pengadaan pakaian 7. Tersedianya pakaian stel BKD aparatur aparatur IV. Program fasilitasi pindah/ purna tugas PNS : Pemulangan 8. Tersedianya pengurusan SK BKD pegawai yang pensiun pegawai yang pensiun V. Program pendidikan kedinasan : Peningkatan ketrampi9. Terlaksananya pengembangan kali BKD dan profesinalisme SDM melalui bintek Seleksi Ujian Penyes10. Terlaksananya seleksi SK BKD Ijazah dan ujian dinas ujian dinas dan penyetaraan ijazah VI. Program peningkatan kapasitas sumberdaya aparatur : Pendidikan dan pela 11. Terlaksananya diklat Sertifikat BKD prajabatan bagi CPNS prajabatan Pendidikan dan pela 12. Terlaksananya diklat peserta BKD fungsional fungsional

18 Tujuan Sasaran Indikator Sasaran Kode Program dan Kegiatan Indikator Kinerja Data Capaian Program pada Tahun (outcome) dan Awal Perencanaan kegiatan (output) Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan Tahun 1 Tahun 2 Tahun 3 Tahun 4 Tahun 5 Kondisi kinerja pada akhir periode Renstra SKPD Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Unit Kerja SKPD Penanggung jawab Pendidikan dan pela 13. Terlaksananya diklat peserta BKD teknis teknis Bintek dan sosialisas14. Terlaksananya kursus, bintek peserta BKD dan sosialisasi Lokasi Meningkatkan disiplin Terlaksananya kegiatan un VII. Program pembinaan dan dan sistem karir PNS meningkatkan disiplin dan karir pengembangan aparatur PNS Penyusunan rencana 1. Terlaksananya sidang kali BKD pembinaan karir PNS baperjakat dan pelantikan Seleksi Penerimaan 2. Pengisian kekurangan BKD CPNS PNS sesuai kebutuhan Penempatan 3. Ditempatkannya PNS orang BKD PNS menurut kebutuhan SKPD Penataan sistem adm4. PNS naik pangkat sesuai SK BKD kenaikan pangkat PNS dengan jadwal Pembangunan/penge 5. Tersedianya database PNS dokumen BKD sistem informasi kepegakabupaten Pasaman Barat Pemberian pengharga6. Adanya penghargaan bagi sertifikat BKD bagi PNS berprestasi PNS berprestasi Proses penanganan k7. Terlaksanya sidang MPP kasus BKD pelanggaran disiplin PNS(Majelis Pertimbangan Pegawai) Pemberian bantuan 8. Terlaksanya pengiriman orang BKD tugas belajar dan PNS yang mengikuti tugas izin belajar belajar dan beasiswa Penyelenggaraan pen9. Terlaksanya penerimaan orang BKD calon Praja IPDN calon Praja IPDN Monitoring, evaluasi 10. Terlaksananya Monitoring, tahun BKD dan pelaporan evaluasi pelaporan Kepegawaian Kelengkapan 11. Tersedianya kelengkapan kartu BKD kartu pegawai kartu pegawai Tim Terpadu 12. Terbentuknya tim terpadu kali BKD pengendalian PNS pengendalian PNS

Simpang Ampek - Pasaman Barat

Simpang Ampek - Pasaman Barat PEMERINTAH KABUPATEN PASAMAN BARAT Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Jln. M. Natsir, Pasaman Baru Telp. ( 0753 ) 466353 Fax. (0753) 466353 Simpang Ampek - Pasaman Barat PERATURAN KEPALA DINAS KEPENDUDUKAN
