KUESIONER PENELITIAN PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA MANAJERIAL (Studi empiris pada perusahaan asuransi di Semarang)

dokumen-dokumen yang mirip
KUESIONER. Pengaruh Tingkat Kesesuaian Antara Persepsi Tentang Suatu Keinginan Untuk

KUESIONER PENELITIAN

Kepada Yth : Bpk/Ibu Responden Perusahaan Manufaktur Semarang. Dengan hormat, Saya yang mengirim kuesioner ini : Anastasia Indra

Kepada Yth. Bapak / Ibu / Sdr / i SMA Kesatrian 1 Semarang

Perpustakaan Unika LAMPIRAN

Perpustakaan Unika LAMPIRAN

Perpustakaan Unika Lampiran - Lampiran

DAFTAR KUESIONER Relatif sedikit sedang relatif banyak

KUESIONER. Lama Bekerja :. *) coret yang tidak perlu

Mohon Anda menjawab pertanyaan ini dengan memberi tanda ( v ) dari pilihan jawaban.

Kategori manakah dibawah ini yang menjelaskan dengan baik alasan yang diberikan oleh atasan Anda ketika revisi anggaran dibuat?alasannya

K U E S I O N E R PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP KINERJA MANAJER

KUESIONER PENELITIAN. Berikut ini adalah kuesioner yang berkaitan dengan penelitian tentang PENGARUH KOMPENSASI DAN KEPUASAN TERHADAP KINERJA

Yenny Naranatha Dewi. Perguruan Tinggi : Universitas Katolik Soegijapranata, Semarang Fakultas/Jurusan : Ekonomi Akuntansi

Berikut ini terdapat sejunlah pertanyaan yang saya harap Bapak atau Ibu. bersedia untuk mengisinya. Bapak atau Ibu cukup memberikan tanda silang ( X )

LAMPIRAN KUESIONER. Sehubungan dengan penelitian yang saya lakukan untuk pembuatan skripsi, saya

KUESIONER. Berikut ini terdapat sejumlah pertanyaan, yang saya harapkan Bapak/Ibu. bersedia untuk mengisinya. Bapak/Ibu cukup mengisikan data diri dan

Identitas Responden. 1. Jabatan di perusahaan ini sebagai. 5. Posisi di perusahaan :.. Manajer tingkat bawah ( manager lini)

Dalam rangka memenuhi tugas akhir dalam menyusun skripsi sebagai. mahasiswa Program Sarjana Strata 1 Ilmu Akuntansi Universitas Katolik

KUESIONER. Responden. ( Mohon dibubuhi dengan stempel Perusahaan)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Mereka yang memiliki komitmen tinggi cenderung lebih bertahan dan rendah

: Permohonan Pengisian Angket / Kuesioner : ANALISIS KOMITMEN KARYAWAN KONTRAK DAN KARYAWAN TETAP BANK BNI CABANG KARANGAYU SEMARANG.

KUESIONER. Ketidakpastian Lingkungan, Desentralisasi, dan Kinerja Manajerial (Studi

: Kuesioner penelitian : Permohonan bantuan pengisian kuesioner penelitian

Kuesioner (Job Insecurity) A. Arti Penting Aspek Kerja 1. Sangat Tidak Penting (STP) 2. Tidak Penting (TP) 3. Tidak Tahu, Apakah penting atau tidak

Dengan ini saya mengharapkan bantuan Bapak/Ibu/Saudara untuk mengisi kuesioner terlampir sesuai dengan persepsi Bapak//Ibu/Saudara sekalian.

KATA PENGANTAR. Saya mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Kristen Maranatha

Kuesioner. Dalam rangka penelitian ilmiah, saya memerlukan informasi untuk mendukung penelitian yang saya

LAMPIRAN KUISIONER PENELITIAN

KUESIONER PENELITIAN

KUESIONER PENELITIAN

LAMPIRAN A KUESIONER

KUESIONER ANALISIS PENGARUH KEPUASAN KERJA KARYAWAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN MOTIVASI KERJA SEBAGAI VARIABEL MODERATOR

KUESIONER PENELITIAN PENGARUH TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP KINERJA MANAJERIAL DENGAN KARAKTERISTIK SISTEM AKUNTANSI

( Studi pada Akuntan Publik di Semarang )

KUESIONER. isilah pada tempat yang disediakan dengan singkat dan jelas. Jenis Kelamin : Laki-laki Perempuan. Usia :

67 Perpustakaan Unika LAMPIRAN

KUESIONER PENELITIAN ANALISIS PERSEPSI KARYAWAN MENGENAI PENGEMBANGAN KARIR PADA PT. BPR MANDIRI ARTHA ABADI SEMARANG

KUESIONER PENELITIAN. Karakteristik Responden. Lampiran 1. Kuisioner Penelitian

KUESIONER PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN TERHADAP KINERJA MANAJERIAL PT PLN (PERSERO) WILAYAH SUMATERA UTARA.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Hal-hal di bawah ini bisa digunakan untuk menggambarkan peran anda dalam

KUESIONER. I. Bapak/Ibu dimohon untuk memberi jawaban atas pertanyaan umum berikut ini. : S2 : S3 : Lainnya, sebutkan

KUESIONER PENELITIAN

BAB V PENUTUP. 2. Partisipasi penyusunan anggaran berpengaruh terhadap goal commitment. 3. Goal commitment berpengaruh terhadap kinerja manajerial.

KATA PENGANTAR. Saya mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Kristen Maranatha Bandung,

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

KUESIONER PENELITIAN

Mohon anda mengukur motivasi kerja salah satu angka diantara 1-7 dengan skala yang menurut anda paling tepat, dengan ketentuan sebagai berikut:

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. 1999) dalam bentuk kinerja manajer berdasarkan pada fungsi manajemen klasik yang. penganggaran, pemprograman dan lainnya.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. oleh Argyris (1957) (dikutip dari Brownell dan McInnes (1983). Penelitian

KUESIONER PENELITIAN

Lampiran 1. Kuesioner LEMBAR KUESIONER. Responden yang terhormat,

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Pada dasarnya hubungan antara perusahaan dengan karyawan adalah

BAB III METODE PENELITIAN. A. Desain Penelitian. korelasional yang menggunakan teknik analisa Multiple Regresi (Regresi Ganda).

Yth. Kepala Perwakilan Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan Provinsi Bali di Denpasar. Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

LAMPIRAN OLAH DATA SPSS UJI RELIABILITAS & VALIDITAS

KUESIONER. Identitas Responden :...(boleh tidak diisi) Jenis kelamin : P / L

Contoh Komitmen Karyawan terhadap Perusahaan / Organisasi di PT. Prudential Life Assurance (Prudential Indonesia)

KUESIONER PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. frekuensi berkunjung di Toko Mas Kerbau Weleri. Penyebaran. umum responden berdasarkan umur mereka:

Lampiran 1 Kuesioner Penelitian. penelitian skripsi dengan judul Pengaruh Beban Kerja, Kompensasi,

KUESIONER. Kepada: Yth Bapak/Ibu/Saudara/i... di Tempat

Daftar Perusahaan yang Dijadikan Sampel

KUESIONER PENELITIAN. Nama KAP :... Identitas Responden : Nama :... Jenis Kelamin : Laki-laki / Perempuan (*coret yang tidak perlu)

BAB I PENDAHULUAN. dinamis, sehingga semua organisasi atau perusahaan yang bergerak di

LAMPIRAN 1. Kuesioner

KUESIONER. Terima kasih atas kesediaan Bapak/Ibu untuk mengisi kuesioner ini.

Lampiran 1. Kuesioner penelitian

BAB I PENDAHULUAN. merupakan aset tidak nyata yang menghasilkan produk karya jasa intelektual

BAB III METODE PENELITIAN. A. Identifikasi Variabel. Variabel Tergantung : Organizational Citizenship Behavior. B. Definisi Operasional

LAMPIRAN 1 KUESIONER

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. kerja dan motivasi terhadap komitmen organisasi pada kantor Notaris XYZ.

Lampiran 1 KUESIONER. Atas ketersediaan saudara/i dalam menjawab kuesioner ini, saya ucapkan terimakasih. DATA RESPONDEN

PENGANTAR. (Permohonan Pengisian Kuesioner) Kepada Yth. Bapak/Ibu/Sdr/i responden Di tempat

Lampiran 1. Instrumen (Kuisioner) Penelitian

PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

KORELASI ANTARA AFFECTIVE COMMITMENT DENGAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN PADA CV. TERLAKSANA SUKSES MANDIRI ABSTRAK

DAFTAR TABEL. Tabel 4.10 Distribusi frekuensi pernyataan Kuantifikasi kemungkinan

BAB II KAJIAN PUSTAKA. organisasi tersebut (Mathis & Jackson, 2006). Menurut Velnampy (2013)

Keterangan : STS : Sangat Tidak Setuju TS : Tidak setuju S : Setuju SS : Sangat Setuju

Atas kesediaan dan partisipasi Bapak/Ibu untuk mengisi dan mengembalikan kuesioner tersebut saya ucapkan terima kasih.

BAB I PENDAHULUAN. tujuannya adalah tersedianya karyawan/sumber daya manusia (SDM) yang

Laki-laki/Perempuan* Jenis Kelamin. pada kotak pilihan yang telah disediakan Jabatan : Ka. Dinas Sekretaris Ka. Sub Bagian Ka. Bidang Ka.

KUESIONER PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

KUESIONER PENELITIAN PENGARUH TEKNOLOGI INFORMASI, SALING KETERGANTUNGAN, KARAKTERISTIK SISTEM AKUNTANSI MANAJEMEN TERHADAP KINERJA MANAJERIAL

BAB I PENDAHULUAN. Perusahaan adalah suatu organisasi yang memiliki tujuan tertentu yang

A. Demografi Responden Nama Instansi Nama Responden Latar Pendidikan Jabatan Responden Lama Menjabat Tanggal Pengisian

Dalam peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan, yang dimaksud. dengan guru honorer adalah pegawai non PNS Departemen Pendidikan Nasional

PENGANTAR KUESIONER. Hormat saya. Paulus Aji Mulyoadmojo

LAMPIRAN 1 KUESIONER PENELITIAN

KUESIONER ANALISIS PERBEDAAN KINERJA AUDITOR DILIHAT DARI SEGI GENDER PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK DI JAKARTA. Diajukan Oleh: Nama : Tedi Setiawan

LAMPIRAN 1. Kepada Yth : Bapak/Ibu/Saudara Mitra Kerja Direktorat Jenderal Bina Marga Di tempat

No Pertanyaan STS TS R S SS Komitmen Organisasi (Organizational Commitment) 1. Saya tidak merasa ikut memiliki organisasi tempat saya bekerja. 2.

Kuesioner Pra Survey

KUESIONER PENELITIAN. A. Pertanyaan Umum 1. Nama (boleh tidak diisi) : 2. Nama Perusahaan : 3. Umur : Thn 4. Jenis Kelamin : [ L] [ P]

FAKULTAS EKONOMI AKUNTANSI UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG

KUESIONER. IDENTITAS RESPONDEN Berilah tanda silang (x) pada pilihan yang sesuai identitas Anda. * = pilih, salah satu 1.

Transkripsi:

KUESIONER PENELITIAN PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA MANAJERIAL (Studi empiris pada perusahaan asuransi di Semarang) DATA RESPONDEN Perusahaan : Nama : Jenis Kelamin : ( ) Pria ( ) Wanita Umur : Lama Bekerja : tahun... bulan Jabatan : Pendidikan Terakhir : ( ) D3 ( ) S1 ( ) S2 ( ) S3 Lainnya Responden, (mohon dibubuhi dengan stampel perusahaan)

I. Instrumen Komitmen Organisasi (Meyer, J.P., Natalie J. Allen, dan Catherine A. Smith, 1993) dikutip dari Mas ud Fuad, 2004. Pertanyaan pertanyaan dibawah ini berhubungan dengan komitmen organisasi Anda dalam perusahaan. Anda cukup memilih salah satu alternatif jawaban yang tersedia dengan memberikan tanda X. Dengan ketentuan bahwa : 1. berarti Sangat Tidak Setuju ( STS) 2. berarti Tidak Setuju (TS) 3. berarti Netral (N) 4. berarti Setuju (S) 5. berarti Sangat Setuju (SS) No. Bidang STS TS N S SS 1 2 3 4 5 A. Affective Commitment 1. Saya akan sangat bahagia menghabiskan sisa karir saya di organisasi ini. 2. Saya mengembangkan organisasi ini kepada orang lain di luar organisasi. 3. Saya benar merasakan seakan permasalahan organisasi adalah juga permasalahan saya sendiri. 4. Saya berfikir saya tidak mudah menjadi terikat dengan organisasi lain seperti saya terikat dengan organisasi ini

5. Saya merasa menjadi bagian dari keluarga pada organisasi ini. 6. Saya merasa terikat secara emosional pada organisasi ini. 7. Organisasi ini memiliki arti yang sangat besart bagi saya. 8. Saya mempunyai rasa memiliki yang kuat terhadap organisasi ini. B. Continuance Commitment 9. Saya khawatir terhadap apa yang mungkin terjadi jika saya berhenti dari pekerjaan saya tanpa memiliki pekerjaan lain yang serupa. 10. Akan sangat berat bagi saya untuk meninggalkan organisasi ini sekarang, sekalipun saya menginginkannya. 11. Banyak hal dalam kehidupan saya akan terganggu jika saya memutuskan ingin meninggalkan organisasi saat ini. 12. Akan terlalu merugikan saya untuk meninggalkan organisasi saat ini. 13. Saat ini tetap bekerja di organisasi merupakan kebutuhan sekaligus juga keinginan saya. 14. Saya meraasa bahwa saya memiliki sedikit pilihan bila meninggalkan

organisasi ini. 15. Salah satu akibat serius meninggalkan organisasi ini adalah langkanya peluang alternatif yang ada. 16. Salah satu alasan utama saya melanjutkan bekerja untuk organisasi ini adalah bahwa meninggalkan organisasi akan membutuhkan pengorbanan pribadi yang besar, organisasi lain mungkin tidak akan sesuai dengan keseluruhan manfaat yang saya dapat disini. C. Normative Comitment 17. Saya pikir sekarang orang terlalu sering berpindah dari organisasi satu ke organisasi lain. 18. Saya tidak percaya bahwa seseorang harus selalu loyal terhadap organisasinya. 19. Berpindah dari organisasi satu ke organisasi lain tampaknya tidak etis bagi saya. 20. Salah satu alasan utama untuk melanjutkan bekerja pada organisasi ini adlah bahwa saya percaya loyalitas adalah penting dan oleh

sebab itu saya merasa tetap bekerja di perusahaan merupakan kewajiban moral. 21. Jika saya memperoleh tawaran pekerjaan yang lebih baik di organisasi lain, saya tidak merasa bahwa tawaran tersebut merupakan alasan yang tepat untuk meninggalakn organisasi saya. 22. Saya dididik untuk percaya terhadap nilai tetap setia pada satu organisasi. 23. Yang lebih baik saat ini adalah ketika orang tetap bekerja di satu organisasi sepanjang karir mereka. 24. Saya tidak berfikir bahwa menjadi karyawan yang tetap setia pada sebuah perusahaan merupakan tindakan yang bijaksana.

II. Instrumen Kepuasan Kerja (Smith, P.C., Lorne M, Kendall, dan Charler) dikutip dari Mas ud Fuad, 2004. Pertanyaan pertanyaan dibawah ini berhubungan dengan persepsi Anda tentang kepuasan kerja yang dirasakan dalam perusahaan. Anda cukup memilih salah satu alternatif jawaban yang tersedia dengan memberikan tanda X. Dengan ketentuan bahwa : 1. berarti Sangat Tidak Puas (STP) 2. berarti Tidak Puas (TP) 3. berarti Netral (N) 4. berarti Puas (P) 5. berarti Sangat Puas (SP) No Pertanyaan STP TP N P SP 1 2 3 4 5 1. Saya merasa puas dengan pekerjaan saya saat ini. 2. Rekan-rekan kerja saya sungguh menyenangkan dan saling membantu 3. Rekan-rekan kerja saya bisa diandalkan dalam penyelesaian suatu tugas bersama 4. Saya sangat puas akan penghargaan atau reward yang saya peroleh karena tugas selesai dengan baik. 5. Sebenarnya saya dibayar cukup dengan hasil kerja yang saya berikan

6. Menurut saya gaji untuk pekerjaan yang sama, pada organisasi ini lebih tinggi jika dibandingkan dengan organisasi lain. 7. Atasan saya secara berkala meminta pendapat tugas-tugas yang sesuai satu sama lain. 8. Pekerjaan saya membuat saya dapat membanggakan diri. 9. Organisasi ini cukup memberi kesempatan kepada pegawai untuk maju. 10. Saya merasa bahwa pekerjaan saya saat ini sangat menantang.

III. Instrumen Kinerja Manajerial (Mahoney, 1963) dikutip dari Mas ud Fuad, 2004 Jawaban atas pertanyaan berikut ini dapat digunakan untuk mengukur kinerja Anda akhir-akhir ini untuk setiap bidang berikut ini, dengan memilih salah satu alternatif jawaban yang tersedia dengan memberikan tanda X. Dengan ketentuan bahwa : Kinerja Kinerja Kinerja dibawah rata-rata rata-rata diatas rata-rata 1 2 3 4 5 No. Bidang 1 2 3 4 5 1. Perencanaan Kinerja Anda dalam menentukan tujuan, kebijakan dan tindakan atau pelaksanaan, penjadwalan kerja, penganggaran, merancang prosedur, pemrograman. 2. Investigasi Kinerja Anda dalam menentukan, mengumpulkan dan menyampaikan informasi untuk catatan, laporan dan rekening, mengukur hasil, analisi pekerjaan. 3. Pengkoordinasian Kinerja Anda dalam tukar menukar informasi dengan manajer dibagian organisasi yang lain untuk

mengkaitkan dan menyesuaikan program, memberitahu bagian lain, hubungan dengan manajer lain. 4. Evaluasi Kinerja Anda dalam menilai dan mengukur proposal, kinerja yang diamati atau dilaporkan, penilaian pegawai, penilaian catatan hasil. 5. Pengawasan Kinerja Anda dalam mengarahkan, memimpin dan mengembangkan bawahan Anda; membimbing, melatih dan menjelaskan peraturan kerja pada bawahan; memberikan tugas pekerjaan dan menangani keluhan. 6. Pemilihan Staf Kinerja Anda dalam mempertahankan angkatan kerja dibagian Anda, merekut, mewawancarai dan memilih pegawai baru, menempatkan, mempromosikan dan memutasi pegawai. 7. Negoisasi Kinerja Anda dalam melakukan hubungan kerja sama dengan pihak lain.

8. Perwakilan Kinerja Anda dalam menghadiri pertemuan intern maupun dengan perusahaan lain, pidato untuk acaraacara kemasyarakatan, pendekatan ke masyarakat, mempromosikan tujuan umum perusahaan Anda. 9. Evaluasi kinerja Bapak / Ibu secara keseluruhan