Pengantar Statistika Matematika II

dokumen-dokumen yang mirip
Pengantar Statistika Matematika II

Pengantar Statistika Matematika II

Pengantar Statistika Matematika II

Pengantar Statistika Matematika II

Estimasi Titik. (Point Estimation) Minggu ke 1-3. Prof. Dr. Sri Haryatmi, M. Sc. Universitas Gadjah Mada

Pengantar Statistika Matematika II

Pengantar Statistika Matematika II

Model Poisson. Inferensi likelihood. Andi Kresna Jaya November 19, Jurusan Matematika

Pengantar Statistika Matematika II

Setiap karakteristik dari distribusi populasi disebut dengan parameter. Statistik adalah variabel random yang hanya tergantung pada harga observasi

Pengantar Statistika Matematika II

ESTIMASI PARAMETER UNTUK DISTRIBUSI HALF LOGISTIK. Jl. A. Yani Km. 36 Banjarbaru, Kalimantan Selatan

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

Uji Hipotesis dan Aturan Keputusan

MA3081 STATISTIKA MATEMATIKA We love Statistics

MA3081 STATISTIKA MATEMATIK(A) Bab 2: Distribusi Samp

Teorema Newman Pearson

Distribusi Sampel, Likelihood dan Penaksir

BAB I PENDAHULUAN. sewajarnya untuk mempelajari cara bagaimana variabel-variabel itu dapat

BAB 2 LANDASAN TEORI DAN KAJIAN PUSTAKA

ALGORITMA PENENTUAN UKURAN SAMPEL EKSAK UNTUK DISTRIBUSI NORMAL, DISTRIBUSI POISSON DAN DUA DISTRIBUSI BINOMIAL DALAM MODEL KELUARGA EKSPONENSIAL

MINGGU KE-11 HUKUM BILANGAN BESAR LEMAH DAN KUAT

Catatan Kuliah MA3081 STATISTIKA MATEMATIKA Statistika Mengalahkan Matematika. disusun oleh Khreshna I.A. Syuhada, MSc. PhD.

BAB IV MODEL HIDDEN MARKOV

MA3081 STATISTIKA MATEMATIKA Statistika Mengalahkan Matematika

MENAKSIR PARAMETER µ DARI N( µ, ) DENGAN METODE BAYES

Catatan Kuliah MA3081 STATISTIKA MATEMATIKA Statistika Mengalahkan Matematika. disusun oleh Khreshna I.A. Syuhada, MSc. PhD.

STATISTIKA MATEMATIKA

Econometric Modeling: Model Specification

BAB II LANDASAN TEORI. landasan pembahasan pada bab selanjutnya. Pengertian-pengertian dasar yang di

Contoh Solusi PR 4 Statistika & Probabilitas. 1. Nilai probabilitas pada masing-masing soal mengacu pada tabel Standard Normal Distribution.

ESTIMASI PARAMETER MODEL REGRESI ZERO-INFLATED POISSON (ZIP) MENGGUNAKAN METODE BAYESIAN

Algoritma Expectation-Maximization(EM) Untuk Estimasi Distribusi Mixture

LANDASAN TEORI. menyatakan hubungan antara variabel respon Y dengan variabel-variabel

Pengantar Statistika Matematika II

BAB II LANDASAN TEORI

PENDUGAAN PARAMETER DISTRIBUSI BETA DENGAN METODE MOMEN DAN METODE MAKSIMUM LIKELIHOOD

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Interval Estimation. Tjipto Juwono, Ph.D. May 20, TJ (SU) Interval Estimation May / 24

PENAKSIR MAKSIMUM LIKELIHOOD DENGAN METODE ITERASI NEWTON - RAPHSON

Interval Estimation. Tjipto Juwono, Ph.D. May 13, TJ (SU) Interval Estimation May / 17

PEMODELAN JUMLAH KASUS TETANUS NEONATORUM DENGAN MENGGUNAKAN REGRESI POISSON UNTUK WILAYAH REGIONAL 2 INDONESIA (SUMATERA)

BAB 1 PENDAHULUAN. ii Bagaimana rata-rata atau nilai tengah dibuat oleh Stimulan eksternal.

MA4183 MODEL RISIKO Control your Risk!

DIKTAT KULIAH STATISTIKA MATEMATIKA I

Catatan Kuliah. MA4283 Teori Risiko dan Kredibilitas Forecasting Risk: Precise and Prospective. Dosen: Khreshna I.A. Syuhada, MSc. PhD.

II. LANDASAN TEORI. sєs (S ruang sampel) dengan sebuah bilangan real. Salah satu peubah acak adalah

Interval Estimation. Tjipto Juwono, Ph.D. May TJ (SU) Interval Estimation May / 19

Kata Kunci: Model Regresi Logistik Biner, metode Maximum Likelihood, Demam Berdarah Dengue

BAB I PENDAHULUAN. Statistika adalah salah satu cabang ilmu yang mempelajari prosedur-prosedur

ESTIMASI PARAMETER DISTRIBUSI WEIBULL TERSENSOR-II MENGGUNAKAN MLE

Catatan Kuliah. MA4283 Teori Risiko dan Kredibilitas Forecasting Risk: Precise and Prospective. Dosen: Khreshna I.A. Syuhada, MSc. PhD.

MODEL REGRESI DATA TAHAN HIDUP TERSENSOR TIPE III BERDISTRIBUSI EKSPONENSIAL SKRIPSI

Pengantar Statistika Matematika II

PENAKSIR RATA-RATA DISTRIBUSI EKSPONENSIAL TERPOTONG. Agustinus Simanjuntak ABSTRACT

Statistika dibagi menjadi dua, yaitu: 1. Statistika Deskriftif 2. Statistik Inferensial Penarikan kesimpulan dapat dilakukan dengan dua cara, yaitu:

ESTIMASI INTERVAL. (INTERVAL ESTIMATION) Minggu ke Prof. Dr. Sri Haryatmi, M. Sc. Universitas Gadjah Mada

MODEL LAJU PERUBAHAN NILAI TUKAR RUPIAH (IDR) TERHADAP POUNDSTERLING (GBP) DENGAN METODE MARKOV SWITCHING AUTOREGRESSIVE (MSAR)

MA4181 MODEL RISIKO Risk is managed, not avoided

MA4183 MODEL RISIKO Control your Risk!

Jurnal Matematika Vol. 2 No. 2, Desember ISSN :

4. Deret Fourier pada Interval Sebarang dan Aplikasi

Catatan Kuliah. MA4183 Model Risiko

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Pengenalan Copula. Sapto Wahyu Indratno

Catatan Kuliah. MA4183 Model Risiko

DEFICIENCY PENAKSIR PARAMETER PADA DISTRIBUSI GAMMA

Statistika Matematika II

MA4181 MODEL RISIKO Risk is managed, not avoided

Kumpulan pasangan nilai-nilai dari variabel acak X dengan probabilitas nilai-nilai variabel random X, yaitu P(X=x) disebut distribusi probabilitas X

TINJAUAN PUSTAKA. ruang sampel dan dilambangkan dengan huruf S. Ruang sampel beranggotakan

Learning Outcomes Sebaran Kontinu Nilai Harapan dan Ragam Beberapa Sebaran Kontinu. Peubah Acak Kontinu. Julio Adisantoso.

PENAKSIR PARAMETER DISTRIBUSI INVERS MAXWELL UKURAN BIAS SAMPEL MENGGUNAKAN METODE BAYESIAN. Rince Adrianti 1, Haposan Sirait 2 ABSTRACT ABSTRAK

ESTIMASI TOTAL DAYA LISTRIK YANG HILANG MELALUI PROSES POISSON TERPANCUNG MAJEMUK

MA5283 STATISTIKA Bab 7 Analisis Regresi

BAB IV KESIMPULAN DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN... 64

STATISTIKA MATEMATIKA

MODEL DISTRIBUSI TOTAL KERUGIAN AGGREGAT MANFAAT RAWAT JALAN BERDASARKAN SIMULASI

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 2 LANDASAN TEORI

= = =

The Central Limit Theorem

Catatan Kuliah. MA4183 Model Risiko Forecast, assess, and control your risk. Dosen: Khreshna I.A. Syuhada, MSc. PhD.

DISTRIBUSI DISKRIT KHUSUS

I. PENDAHULUAN. analisis serta mempergunakannya untuk maksud maksud tertentu. Statisitika

STK 203 TEORI STATISTIKA I

SUBSAMPLE IN BIG DATA BASED SOME METHOD

Distribusi Probabilitas : Gamma & Eksponensial

DAFTAR ISI. Halaman. viii

4. Deret Fourier pada Interval Sebarang dan Aplikasi

MA4183 MODEL RISIKO Control your Risk!

ANALISIS PENDUDUK BEKERJA BERDASARKAN SEKTOR PEKERJAAN DAN JAM KERJA MENGGUNAKAN REGRESI PROBIT BIVARIAT DI PROVINSI ACEH

Penaksiran Mean Stratum pada Sampling Acak Stratifikasi dengan Menggunakan Metode Empirical Bayes

II. TINJAUAN PUSTAKA. Dalam bab ini akan dibahas beberapa konsep dasar, definisi-definisi serta teorema

Catatan Kuliah. MA4183 Model Risiko

BAB I PENDAHULUAN. Waktu hidup adalah waktu terjadinya suatu peristiwa. Peristiwa yang

REVIEW: DISTRIBUSI PELUANG KHUSUS & UJI HIPOTESIS. Utriweni Mukhaiyar MA2281 Statistika Nonparametrik Kamis, 21 Januari 2016

OLEH : Riana Ekawati ( ) Dosen Pembimbing : Dra. Farida Agustini W, M.S

PREDIKSI KEBUTUHAN BERAS DI PROVINSI SUMATERA UTARA TAHUN DENGAN METODE FUZZY REGRESI BERGANDA. Ristauli Pakpahan, Tulus, Marihat Situmorang

Pengantar Statistika Matematik(a)

Transkripsi:

Bab 3: Statistika FMIPA Universitas Islam Indonesia

Bila sampling berasal dari populasi yang digambarkan melalui fungsi peluang f X (x θ), pengetahuan tentang θ menghasilkan karakteristik mengenai keseluruhan populasi. Suatu estimator titik adalah sebarang fungsi T = t(x 1, X 2,..., X n ) dari sampel. Ini berarti bahwa sebarang statistik adalah estimator titik.

Terdapat beberapa metode penaksiran parameter: 1 2 3 Metode Bayes

Misalkan X 1, X 2,..., X n adalah sampel dari populasi dengan fungsi kepadatan peluang f (x θ 1, θ 2,..., θ k ). Estimator metode momen didapat dengan menyamakan j momen sampel pertama dengan j momen populasi dan menyelesaikan sistem persamaan simultan yang dihasilkan. Momen ke-j populasi µ j = E(X j ) Momen ke-j sampel m j = 1 n n X j i

Karl Pearson (1800), menyatakan bahwa estimator suatu parameter dengan menggunakan metode momen dapat diperoleh dengan menyelesaikan persamaan µ j = m j, j = 1, 2,..., k

Contoh 1 Misalkan X 1, X 2,..., X n adalah i.i.d N(µ, σ 2 ). Kita akan menentukan estimator untuk µ dan σ 2 dengan menggunakan metode momen. Kita mempunyai m 1 = 1 n m 2 = 1 n n X i = X n X 2 i µ 1 = E(X ) = µ µ 2 = E(X 2 ) = σ 2 + µ 2

Maka, estimator µ dan σ 2 dengan metode momen adalah µ 1 = m 1 ˆµ = X µ 2 = m 2 ˆσ 2 = 1 n Catatan: n S 2 = 1 n (X i X ) 2 n X 2 i X 2 = 1 n n (X i X ) 2 = S 2

Contoh 2 Misalkan X 1, X 2,..., X n adalah i.i.d dengan fungsi kepadatan peluang f X (x θ) = θ x θ 1, 0 < x < 1 Tentukan estimasi parameter untuk θ dengan menggunakan metode momen.

Kita mempunyai E(X ) = 1 0 1 x θ x θ 1 dx = θ Dengan menyamakan E(X ) = X, maka E(X ) = X θ θ + 1 = X 0 θ = (θ + 1) X (1 X )θ = X ˆθ = X 1 X x θ dx = θ θ + 1

Contoh 3 Misalkan X 1, X 2,..., X n adalah i.i.d U(α, β). Tentukan estimasi parameter untuk α dan β dengan menggunakan metode momen.

Kita mempunyai µ 2 = (β α)2 12 µ 1 = α + β 2 + (α + β)2 4 = X (1) = 1 n n X 2 i (2)

Dengan demikian kita dapat memperoleh 1 Dari persamaan (1) kita peroleh ˆα + ˆβ = 2 X (3) 2 Substitusikan persamaan (3) ke persamaan (2) sehingga ( ˆβ ˆα) 2 + 4 X 2 = 1 n Xi 2 12 4 n ( ˆβ ˆα) 2 = 1 n Xi 2 X 2 12 n ( ˆβ ˆα) 2 = 1 n (X i 12 n X ) 2 ( ˆβ ˆα) 2 12 = S 2 ( ˆβ ˆα) 2 = 12 S 2 ˆβ ˆα = S 12 (4)

Dengan menyelesaikan persamaan (3) dan (4) kita peroleh ˆα = X 1 2 S 12 ˆβ = X + 1 2 S 12

Contoh 4 Misalkan X 1, X 2,..., X n adalah i.i.d dari distribusi dengan f X (x θ) = θ e θx, x > 0 Tentukan estimasi parameter untuk θ dengan menggunakan metode momen.

Jawab: ˆθ = 1 X

Contoh 5 Misalkan X 1, X 2,..., X n adalah i.i.d dari distribusi dengan f X (x θ) = (θ + 1) x θ, 0 < x < 1 Tentukan estimasi parameter untuk θ dengan menggunakan metode momen.

Jawab: ˆθ = 2 X 1 1 X

(MLE) Sejauh ini, metode maksimum likelihood adalah metode yang paling populer dan menghasilkan estimator paling baik dibandingkan metode lain. Misalkan X 1, X 2,..., X n adalah i.i.d sampel dari populasi dengan fungsi kepadatan peluang f X (x θ). Fungsi kemungkinan (likelihood) didefinisikan sebagai L(θ x ) = L(θ x 1,..., x n ) = f X1,X 2,...,X n (x 1, x 2,..., x n θ) = n f Xi (x i θ)

Maximum Likelihood Estimator (MLE) Misalkan L(θ x ) = n f Xi (x i θ), θ Ω adalah fungsi peluang bersama dari X 1, X 2,..., X n. Untuk suatu himpunan observasi (x 1, x 2,..., x n ), sebuah nilai ˆθ di Ω di mana L(θ x ) maksimum disebut sebagai maximum likelihood estimator (MLE) dari θ. Yaitu, ˆθ adalah sebuah nilai θ yang memenuhi f X1,X 2,...,X n (x 1, x 2,..., x n ˆθ) = max θ Ω f X 1,X 2,...,X n (x 1, x 2,..., x n θ)

Nilai θ yang memaksimumkan L(θ x ) dapat diperoleh dengan mencari solusi dari persamaan berikut d dθ L(θ x ) = 0 (5) Nilai θ yang memaksimumkan L(θ x ) tersebut dapat diperoleh juga dengan menyelesaikan persamaan d dθ log L(θ x ) = 0 (6) Persamaan (6) lebih sering digunakan karena lebih mudah dalam penyelesaian.

Contoh 6 Misalkan X 1, X 2,..., X n adalah i.i.d Bernoulli (θ). Tentukan estimasi dari θ dengan menggunakan metode MLE.

Cara 1 Karena X i Bernoulli(θ) maka L(θ n x ) = θ x i (1 θ) 1 x i = θ x i (1 θ) n x i Misalkan y = x i, maka kita mempunyai L(θ x ) = θ y (1 θ) n y Selanjutnya turunkan L(θ x ) terhadap θ dan diperoleh

d dθ L(θ x ) = d [ θ y (1 θ) n y ] dθ 0 = y θ y 1 (1 θ) n y + θ y (n y) (1 θ) n y 1 ( 1) y θ y 1 (1 θ) n y = θ y (n y) (1 θ) n y 1 y θ = n y 1 θ y yθ = nθ yθ y = nθ ˆθ = y n

Cara 2 Kita akan menurunkan fungsi log L(θ x ) terhadap θ. Dari perhitungan sebelumnya, kita mempunyai L(θ x ) = θ y (1 θ) n y, maka fungsi log L(θ x )-nya adalah Log L(θ x ) = log (θ y (1 θ) n y ) = log θ y + log (1 θ) n y = y log θ + (n y) log (1 θ)

Selanjutnya, d dθ Log L(θ x ) = d [y log θ + (n y) log (1 θ)] dθ 0 = y θ n y 1 θ y θ = n y 1 θ y yθ = nθ yθ y = nθ ˆθ = y n

Contoh 7 Misalkan X 1, X 2,..., X n adalah i.i.d Poisson (θ). Tentukan estimasi dari θ dengan menggunakan metode MLE.

Misalkan X i POI (θ), maka fungsi likelihoodnya adalah L(θ x ) = n e θ θx i x i! = e nθ θ n x i n x i!

dan fungsi log Likelihoodnya adalah log L(θ x ) = log θ n x i e nθ n x i! = log e nθ + log θ n x i log = nθ + n x i log θ n log x i ( n ) x i!

Turunkan fungsi log L(θ x ) terhadap θ dan diperoleh [ ] d dθ log L(θ x ) = d n n nθ + x i log θ log x i dθ n x i 0 = n + θ n x i n = θ n x i ˆθ = n

Contoh 8 Misalkan X 1 = 3, X 2 = 2, X 3 = 1, dan X 4 = 3 adalah hasil pengamatan dari sampel random ukuran empat dari populasi dengan distribusi geometrik Tentukan MLE dari θ. p(x θ) = (1 θ) x 1 θ, x = 1, 2, 3,...

Fungsi likelihood dari kasus di atas adalah L(θ x ) = [ (1 θ) 3 1 θ ] [ (1 θ) 2 1 θ ] [ (1 θ) 1 1 θ ] [ (1 θ) 3 1 θ ] = (1 θ) 5 θ 4 log L(θ x ) = log [ (1 θ) 5 θ 4] = 5 log (1 θ) + 4 log θ Selanjutnya, turunkan fungsi log likelihood terhadap θ d dθ log L(θ x ) = 5 1 θ + 4 θ = 0 5 1 θ + 4 θ = 0 5 1 θ = 4 θ 5θ = 4 4θ ˆθ = 4 9

Contoh 9 Misalkan X 1, X 2,..., X n adalah i.i.d dengan fungsi kepadatan peluang f Xi (x i θ) = 1 θ e x i θ, x > 0, θ > 0 Tentukan estimasi untuk θ dengan menggunakan metode MLE.

ˆθ = x

Contoh 10 Misalkan X 1, X 2,..., X n adalah i.i.d N(θ, σ 2 ) dengan θ dan σ 2 keduanya tidak diketahui. Tentukan estimasi untuk θ dan σ 2 dengan metode MLE.

ˆθ = x ˆσ 2 = n (x i x) 2 n