PERBEDAAN KINERJA MENGAJAR GURU SD BERDASARKAN SERTIFIKASI DAN LATAR BELAKANG PENDIDIKAN GURU DI KECAMATAN TLOGOMULYO TEMANGGUNG

dokumen-dokumen yang mirip
HUBUNGAN KEPUASAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA DENGAN KINERJA MENGAJAR GURU SD NEGERI DI GUGUS KI HAJAR DEWANTARA, KECAMATAN KLEDUNG, KABUPATEN TEMANGGUNG

HUBUNGAN KEPUASAN KERJA, KEMAMPUAN MENYUSUN RPP DENGAN KINERJA MENGAJAR GURU SD BERSERTIFIKASI DI UPT DINDIKBUD PETUNGKRIYONO

PERBEDAAN ETOS KERJA GURU BELUM BERSERTIFIKASI DENGAN GURU BERSERTIFIKASI DI SEKOLAH DASAR NEGERI UPT DINPENDIK KECAMATAN KALORAN

HUBUNGAN MOTIVASI KERJA GURU DAN KEPUASAN KERJA GURU DENGAN KINERJA GURU SMA NEGERI DI KABUPATEN TEMANGGUNG

PERAN KEPALA SEKOLAH SEBAGAI SUPERVISOR, MOTIVATOR DAN INSPIRATOR DALAM RANGKA PENINGKATAN KINERJA MENGAJAR

TAHUN PELAJARAN 2013/2014. Tesis. Diajukan kepada. Pendidikan. Oleh: Siti Khuriyah NPM: PROGRAM PASCASARJANA

HUBUNGAN ANTARA POLA ASUH PERMISIF ORANG TUA DAN KONSEP DIRI DENGAN DISIPLIN DIRI ANAK PADA SISWA KELAS XI SMA NEGERI 1 BERGAS KABUPATEN SEMARANG

STUDI EKSPLORASI TENTANG FAKTOR-FAKTOR RENDAHNYA MINAT GURU SD MENJADI KEPALA SEKOLAH Studi Kasus di Kecamatan Ngadirejo Kabupaten Temanggung

PERBEDAAN PERKEMBANGAN IMAN DAN PERKEMBANGAN MORAL MAHASISWA FAKULTAS TEOLOGI UKSW ANTARA MAHASISWA TAMA DAN MAHASISWA WREDA

HUBUNGAN KESEJAHTERAAN DAN KUALITAS RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DENGAN KINERJA MENGAJAR GURU TK DI KECAMATAN TEMBARAK KABUPATEN TEMANGGUNG

HUBUNGAN KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN KINERJA GURU SD DI KECAMATAN BANDUNGAN

PERBEDAAN KOMPETENSI GURU LULUSAN D II DAN S1 DALAM MENYUSUN RPP TEMATIK DI KECAMATAN KALORAN TEMANGGUNG

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN BAHAN AJAR DAN MOTIVASI MENGAJAR DENGAN KINERJA MENGAJAR GURU IPS SMP NEGERI DI KABUPATEN SEMARANG

HUBUNGAN ANTARA GAYA KEPEMIMPINAN MELAYANI KEPALA SEKOLAH DAN KEPUASAN KERJA GURU DENGAN KINERJA MENGAJAR GURU SEKOLAH DASAR SE KECAMATAN SURUH

STRATEGI PENINGKATAN MUTU PENDIDIKAN SDN 3 CANDIMULYO KECAMATAN KEDU TEMANGGUNG. Tesis

PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM ORGANISASI SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU DI SMP SUB RAYON 6 KECAMATAN SELUAS KABUPATEN BENGKAYANG

HUBUNGAN PENYUSUNAN PROGRAM PENGAWAS DAN SUPERVISI DENGAN PENINGKATAN KOMPETENSI KEPALA TAMAN KANAK-KANAK DI KECAMATAM GRABAG KABUPATEN MAGELANG TESIS

ALTERNATIF STRATEGI PENINGKATAN MUTU SEKOLAH BERDASARKAN ANALISIS SWOT DI SDN 1 NGADIREJO KECAMATAN NGADIREJO KABUPATEN TEMANGGUNG

HUBUNGN ANTARA TINGKAT SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN POLA ASUH DENGAN SIKAP SISWA TERHADAP PERATURAN SEKOLAH DI SDN TLOGOWUNGU KALORAN TEMANGGUNG

KONTRIBUSI KEMAMPUAN KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM KERJA TERHADAP ETOS KERJA GURU SD NEGERI DI KECAMATAN AMBARAWA TESIS

KINERJA MENGAJAR GURU-GURU BERSERTIFIKASI DI DAERAH BINAAN 3 KECAMATAN KRANGGAN

MANAJEMEN SARANA PRASARANA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI PADA MI NEGERI AMBARAWA

EVALUASI KINERJA MENGAJAR GURU MI KECAMATAN SIDOREJO KOTA SALATIGA

PERBEDAAN KINERJA KOMITE SEKOLAH ANTARA SEKOLAH DASAR NEGERI DAN SWASTA DI KECAMATAN TINGKIR, SALATIGA TESIS

Oleh : JONET PRASETYO NPM: PROGRAM PASCASARJANA MAGISTER MANAJEMEN PENDIDIKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

oleh: Tesis S U K A R D I NPM: Diajukan kepada Magister Manajemen Pendidikan untuk Memperoleh Gelar Magister Pendidikan

Tesis. Diajukan kepada Program Pasca sarjana Magister Manajemen Pendidikan Untuk memperoleh Gelar Magister Manajemen Pendidikan.

EVALUASI PROGRAM LAYANAN PERPUSTAKAAN DI SDN KARANGREJO 2 KECAMATAN BONANG KABUPATEN DEMAK

PERSEPSI GURU YANG BELUM BERSERTIFIKASI TERHADAP KOMPETENSI GURU SERTIFIKASI DI SMP WILAYAH UPT DINPENDIK KECAMATAN KANDANGAN KAB.

Tesis. Diajukan kepada Program Pascasarjana Magister Manajemen Pendidikan untuk Memperoleh Gelar Magister Pendidikan. Oleh:

Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Pegawai di Kantor Secretaria de Estado das Obras Públicas Dili, Timor-Leste.

PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PENGEMBANGAN INSTRUMEN SUPERVISI PROSES BELAJAR MENGAJAR UNTUK MENINGKATKAN KINERJA PENGAWAS

PENGARUH PENDEKATAN PROBLEM SOLVING TERHADAP MOTIVASI BELAJAR DAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH IPA PESERTA DIDIK SMP KELAS VII

Pengembangan Model Manajemen Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial Berbasis Pendidikan Karakter di Kelas Tinggi SDN Rejosari 1 Karangtengah Demak

EVALUASI PROGRAM PENGEMBANGAN PROFESIONALISME GURU MELALUI KKG DI GUGUS IMAM BONJOL KEC.SIDOREJO KOTA SALATIGA

EVALUASI PROGRAM KELOMPOK KERJA GURU(KKG) DI GUGUS PATIMURA UPTD PENDIDIKAN KEC. TANGGUNGHARJO KAB. GROBOGAN TESIS

PENGARUH SUPERVISI KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI KERJA GURU TERHADAP KINERJA GURU TK/RA DI UPTD PENDIDIKAN KECAMATAN BANDUNGAN KABUPATEN SEMARANG

KINERJA GURU WIYATA BHAKTI SEKOLAH DASAR NEGERI KECAMATAN KALORAN KABUPATEN TEMANGGUNG

PENGARUH DUKUNGAN AKADEMIK ORANG TUA DAN JARAK TEMPAT TINGGAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA

PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN PENDIDIKAN PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM INKLUSI SD NEGERI KLERO 02 KECAMATAN TENGARAN KABUPATEN SEMARANG. Tesis

EVALUASI PROGRAM PROMOSI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA KRISTEN SATYA WACANA (LABORATORIUM UKSW) TAHUN AJARAN 2012/2013

TUGAS AKHIR. Oleh: Fatma Indah Handaruwati PROGRAM STUDI PSIKOLOGI FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

TESIS. Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Magister Program studi Teknologi Pendidikan. Oleh. Istanto S

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh ENIE RUSMALINA

PERBEDAAN PRESTASI BELAJAR FISIKA ANTARA PESERTA DIDIK YANG DIAJAR DENGAN METODE LEVELS OF INQUIRY LEARNING CYCLE DAN METODE CERAMAH.

PENGARUH GAYA MENGAJAR DAN KEPEMIMPINAN GURU TERHADAP MOTIVASI BELAJAR DI KALANGAN SISWA KELAS XII SMK NEGERI I SALATIGA

RELEVANSI PEKERJAAN LULUSAN SMK DENGAN KOMPETENSI KEAHLIAN BERDASARKAN PENGALAMAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI (STUDI KASUS DI SMK PELITA SALATIGA) Thesis

PERBEDAAN PRESTASI BELAJAR FISIKA ANTARA SISWA YANG DIAJAR MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN MEKANISTIK DAN METODE PEMBELAJARAN ANIMASI

PENGEMBANGAN PERENCANAAN KEGIATAN EKSTRAKURIKULER BERDASARKAN TES KECERDASAN MAJEMUK

PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN SISWA DAN DAMPAKNYA TERHADAP LOYALITAS SISWA DI SMK KRISTEN SALATIGA

HUBUNGAN MOTIVASI BERPRESTASI, (ENGLISH) SELF EFFICACY DAN JENIS KELAMIN DENGAN PRESTASI BELAJAR BAHASA INGGRIS SISWA KELAS XII MAN SALATIGA TESIS

PENDAMPINGAN PENGAWAS TERHADAP KEPALA SEKOLAH DALAM PENINGKATAN PELAKSANAAN SUPERVISI PEMBELAJARAN GURU DI SD NEGERI 1 PRIGI GROBOGAN TESIS

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI KESIAPAN PENSIUN PEGAWAI NEGERI SIPIL PEMERINTAH KOTA SALATIGA TESIS

EVALUASI PROGRAM KOMITE SEKOLAH MELALUI MODEL CIPP PADA SD NEGERI PILANGREJO1 KECAMATAN WONOSALAM KABUPATEN DEMAK. Tesis

Tesis. Oleh: Murtiningsih NPM Diajukan kepada Program Pascasarjana Magister Manajemen Pendidikan untuk Memperoleh Gelar Magister Pendidikan

PENGEMBANGAN MODUL IN-HOUSE TRAINING UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI ICT DI KALANGAN GURU SEKOLAH DASAR

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER TERHADAP KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA SEKOLAH DASAR

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SEKOLAH DI SMK N 1 WONOSOBO

Peningkatan Kualitas Pembelajaran Guru Melalui Supervisi Akademik Kunjungan Kelas di SDN Guntur 3 Kecamatan Guntur Kabupaten Demak

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KESULITAN BELAJAR IPS SISWA SD DI KABUPATEN SLEMAN

PERBEDAAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF THINK PAIR SHARE

PENGARUH PENDAPATAN DAN KREDIT TERHADAP KINERJA GURU : STUDI PERILAKU GURU DI KABUPATEN BOYOLALI TESIS

STUDI COGNITIVE THEORY OF MULTIMEDIA LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BAHASA INGGRIS MAHASISWA FTI UKSW. Tesis

Tesis. Diajukan Kepada Program Pascasarjana Magister Manajemen Pendidikan Untuk Memperoleh Gelar Magister Pendidikan. Oleh : DWI INDARTI

PROGRAM STUDI MANAJEMEN PENDIDIKAN PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PENGEMBANGAN MODEL MANAJEMEN PEMBELAJARAN BERBASISTIK DI SD KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

SKRIPSI. Disusun dan Diajukan Untuk Melengkapi Syarat-syarat. Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan. Pada Program Studi Pendidikan Ekonomi

TESIS. Diajukan kepada Program Pascasarjana Magister Manajemen Pendidikan Untuk Memperoleh Gelar Magister Manajemen Pendidikan.

SKRIPSI. Disusun Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Vivi Nida Azizah

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA LINGKUNGAN DAN MEDIA GAMBAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN IPA DITINJAU DARI KREATIVITAS SISWA

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Guna Mencapai Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh

PERBEDAAN KESADARAN MULTIKULTURAL ANTARA SISWA

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TENTANG KESEHATAN LINGKUNGAN SEKOLAH DAN SIKAP TERHADAP OTORITAS GURU DENGAN MINAT BELAJAR SISWA T E S I S.

EVALUASI PROGRAM PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN BAGI GURU SEKOLAH DASAR DI SD NEGERI LEDOK 07 SALATIGA. Tesis

EVALUASI KINERJA GURU SD BERSERTIFIKAT PENDIDIK DI GUGUS SEKOLAH DASAR SULTAN BAABULLAH UPTD PENDIDIKAN KECAMATAN PATEBON KABUPATEN KENDAL.

PERBEDAAN TIPE KEPRIBADIAN EKSTROVERT DAN INTROVERT DIDALAM FREKUENSI TERKENA BULLYING (STUDI KEPADA SISWA SMA NEGERI 3 SALATIGA) SKRIPSI

EVALUASI PROGRAM MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KINERJA GURU SD NEGERI 2 PURWOKERTO KECAMATAN BRANGSONG KABUPATEN KENDAL

PERAN KOMITE SEKOLAH DALAM MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH DI SEKOLAH DASAR GUGUS P DIPONEGORO KECAMATAN DEMPET

KATA PENGANTAR. SWT atas segala rahmat, karunia, dan hidayah-nya yang telah memberikan

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016

SKRIPSI. Untuk memenuhi salah satu persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

Diajukan Oleh: DIAN YUNI LUTFIANA A

EVALUASI KINERJA GUGUS CENGKEH UPT DINAS PENDIDIKAN KECAMATAN KANDANGAN KABUPATEN TEMANGGUNG. Diajukan kepada

HUBUNGAN ANTARA KESEJAHTERAAN GURU DENGAN KINERJA GURU BK DI SMP SE-KOTA SALATIGA SKRIPSI

PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PROGRAM PENINGKATAN MUTU PENDIDIKAN DI SD NEGERI KAUMAN KIDUL

PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS INKUIRI DALAM KEGIATAN LABORATORIUM TERHADAP MOTIVASI BELAJAR DAN KETERAMPILAN BERPIKIR PESERTA DIDIK SMP

TESIS Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan. Oleh : Endang Lestari S

SKRIPSI. Oleh: ADNAN HUSADA PUTRA NIM K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA.

HUBUNGAN KEPRIBADIAN TIPE A, KEPRIBADIAN TIPE B, DAN ETOS KERJA DENGAN KEPUASAN KERJA GURU-GURU SD UPTD KULAWI, KAB. SIGI, SULAWESI TENGAH

SKRIPSI. Oleh MARDYAH HAYU ENYWATI Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

PENGETAHUAN BIDANG KERJA, BUDAYA KERJA, ETOS KERJA, DAN KINERJA KEPALA SEKOLAH DASAR DI KABUPATEN SUKOHARJO

SKRIPSI. Disusun Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Prisky Chitika

SRI PUJI HIDAYATI NIM

PERBEDAAN PENGARUH MODEL JIGSAW

KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN, MOTIVASI, KOMPETENSI, DAN PENDIDIKAN TERHADAP KINERJA SEKOLAH (Studi Kasus SMP Se Kab. Sragen) TESIS

PENGARUH PENGGUNAAN METODE KOOPERATIF JIGSAW TERHADAP SIKAP TANGGUNG JAWAB DAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN NARASI

EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM SISTEM MANAJEMEN MUTU ISO 9001: 2008 DI SMK SARASWATI SALATIGA (KAJIAN MANAJEMEN KESISWAAN) Tesis

HALAMAN JUDUL PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Andi Susanto NIM

Transkripsi:

PERBEDAAN KINERJA MENGAJAR GURU SD BERDASARKAN SERTIFIKASI DAN LATAR BELAKANG PENDIDIKAN GURU DI KECAMATAN TLOGOMULYO TEMANGGUNG Tesis Diajukan kepada Program Pascasarjana Magister Manajemen Pendidikan untuk Memperoleh Gelar Magister Pendidikan Oleh: SUHONO NIM. 942010012 PROGRAM PASCASARJANA MAGISTER MANAJEMEN PENDIDIKAN - FKIP UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2014

PERBEDAAN KINERJA MENGAJAR GURU SD BERDASARKAN SERTIFIKASI DAN LATARBELAKANG PENDIDIKAN GURU DI KECAMATAN TLOGOMULYO TEMANGGUNG ABSTRAK Penelitian tentang Perbedaan Kinerja Mengajar Guru SD berdasarkan Bersertifikasi dan Latarbelakang Pendidikan Guru di Kecamatan Tlogomulyo Temanggung bertujuan untuk: (1) mengetahui apakah terdapat perbedaan signifi-kan kinerja mengajar antara guru SD yang bersertifikasi dengan guru SD yang belum sertifikasi di Kecamatan Tlogomulyo Kabupaten Temanggung; (2) Untuk mengetahui apakah ada perbedaan signifikan kinerja mengajar guru SD berdasarkan latar belakang pendidikan di Kecamatan Tlogomulyo Kabupaten Temanggung. Jenis penelitian ini adalah penelitian komparatif, pengumpulan data yang digunakan adalah menggunakan angket dengan skala Likert dengan lima kategori. Data yang terkumpul dianalisis menggunakan uji t dan dikonsultasikan dengan hasil t tabel dengan signifikansi 0,05. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) tidak ada perbedaan yang signifikan kinerja mengajar guru SD yang sudah bersertifikasi dengan guru SD yang belum bersertifikasi di Kecamatan Tlogomulyo Kabupaten Temanggung. Terbukti dari hasil t hitung > t tes sebesar 1.729 dan 1.802 >1,930 dengan signifikansi 0,087 dan 0,075 > 0,05; (2) tidak ada perbedaan yang signifikan kinerja mengajar antara guru SD yang berlatar belakang Pendidikan S1 dengan Guru SD yang berlatar belakang Non S1 di Kecamatan Tlogomulyo Kabupaten Temanggung. Terbukti dari hasil uji beda t hitung > t tes sebesar 1.654 dan 1.603 > 1.930 dengan signifikansi 0,114 dan 0,114 > 0,05 yang artinya tidak terdapat perbedaan yang signifikan kinerja mengajar guru SD berlatar belakang S1 dengan guru SD berlatar belakang Non S1 di Kecamatan Tlogomulyo Kabupaten Temanggung. Kata Kunci: Kinerja mengajar, Sertifikasi dan Latarbelakang Pendidik iii

The Difference of Teaching Method of the Elementary School Teacher Based on the Certification and Educational Backgraoun of the Teacher at Tlogomulyo Sub-Distruct in Temanggung Regency ABSTRACT The research on the difference of teaching method of the elementary scool teacher based on the certification and educational background of the teacher has purposes. The purposes of this research are: (1) To find this significant difference of teaching method between the certificated and non-certificated elementary school teacher at Tlogomulyo sub district in Temanggung, (2) To find the significant difference of teaching method of the school teacher based on the educational background of the teacher at Tlogomulyo sub district in Temanggung regency. The type of this research is comparative research, dat are collected by using quesionaire of lickert scale which has five catagories. The collected data are analyzed by using t-tes and consulted with the result of t-tabel which has 0,05 significance. The result of of research shows hat: (1) there is no significant difference of teaching method between the certificated and non certificated elementary school teacher at Tlogomulyo sub-district in Temanggung regency it is found by the result of the different experiment of t test and t counting. They are 1.729 and 1.802 which has 0,087 and 0,075 > 0,05 significance. (2) there is no significant differences of the teacher who has not had master s degree at Tlogomulyo sub-district in Temanggung regency. It is found by the result of differenct experiment of t test and t counting. They are 1.654 and 1.693 which has 0,114 and 0,114 >0,05 significance, it means that there is no significant difference of teaching method between the teacher who has a master s degree and the teacher who has not had a master s degree at Tlogomulyo sub-district in Temanggung regency. Key Words: Teaching method, certification, educational background iv

KATA PENGANTAR Puji syukur peneliti panjatkan kehadirat Allah SWT, atas limpahan rahmat dan hidayahnya, sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas penyusunan tesis dengan judul: Perbedaan Kinerja Mengajar Guru SD Berdasarkan sertifikasi dan Latar Belakang Pendidikan Guru di Kecamatan Tlogomulyo Temanggung. Tesis sebagai prasyarat penyelesaian studi S2 di Program Pascasarjana Magister Manajemen Pendidikan UKSW Salatiga. Penyusunan tesis ini tidak lepas dari bantuan semua pihak baik langsung maupun tidak langsung. Untuk itu melalui lembar ini penulis sampaikan terima kasih kepada: 1. Dr. Bambang Ismanto, M.Si., selaku Ketua Program Studi Magister Manajemen Pendidikan Program Pascasarjana, UKSW Salatiga; 2. Dr. Bambang S. Sulasmono, M.Si., selaku pembimbing I yang telah memberikan bimbingan maupun arahan berharga dalam penulisan tesis ini; 3. Prof. Dr. Soetomo W.E., selaku pembimbing II yang juga telah memberikan arahan dan bimbingan berharga dalam penulisan tesis ini; v

4. Staf pengajar PPs MMP yang telah mengajar dan bersedia berbagi ilmu dan pengalaman selama penulis kuliah di MMP; 5. Drs. Sudarmaji selaku Kepala UPTD Kecamatan Tlogomulyo yang telah memberi ijin untuk melakukan penelitian dan selalu memberikan bantuan dalam pelaksanaan penelitian ini; 6. Bapak dan ibu guru SD se-kecamatan Tlogomulyo yang telah bersedia menjadi responden dan memberikan kerjasamanya pada penelitian ini; 7. Staf administrasi PPs MMP yang selalu bersedia melayani selama masa studi; 8. Isteri dan anak-anak tercinta atas pengertian dan dukungannya demi meraih harapan; 9. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu telah membantu dalam penyelesaian terselesaikannya tesis ini. Semoga amal baik semua pihak merupakan suatu ibadah yang dilandasi keikhlasan sehingga Allah SWT yang akan memberi imbalan yang sesuai. Penulis berharap semoga karya sederhana ini dapat memberikan sumbangan yang positif dalam dunia pendidikan. Salatiga, September 2014 Penulis vi

DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK... iii ABSTRACT... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL... ix DAFRTAR GAMBAR.. x BAB I : PENDAHULUAN 1 1.1 Latar Belakang.. 1 1.2 Perumusan Masalah 4 1.3 Tujuan Penelitian.. 4 1.4 Manfaat Penelitian.. 5 BAB II : LANDASAN TEORITIS 7 2.1 Profesi Guru 7 2.2 Kinerja Mengajar Guru 10 2.3 Sertifikasi Guru. 24 2.4 Standar Kompetensi. 30 2.5 Penelitian yang Relevan.. 35 BAB III : METODE PENELITIAN 37 3.1 Jenis Penelitian. 37 3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian 37 3.3 Populasi Penelitian 37 3.4 Variabel dan Model Penelitian.. 38 3.5 Teknik Pengumpulan Data 39 3.6 Instrumen Pengumpulan Data. 40 3.7 Validitas dan Reliabilitas Instrumen 47 3.8 Teknik Analisis Data 51 BAB IV : HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 53 4.1 Karakteristik Responden 53 4.2 Analisis Data... 54 4.3 Uji Normalitas 57 4.4 Analisis Perbedaan antar Variabel vii

Penelitian. 58 4.5 Uji Hipotesis 62 4.6 Pembahasan 63 BAB V : PENUTUP 67 5.1 Kesimpulan. 67 5.2 Saran. 68 DAFTAR PUSTAKA 71 LAMPIRAN-LAMPIRAN..... 75 viii

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 4.9 Tabel 3.1 : Jumlah Sampel Penelitian.. 38 Tabel 3.2 : Kategori Kinerja Mengajar Guru... 42 Tabel 3.3 : Konsep, Sub Konsep, Epistemic Correlation dan Indikator Empirik dari Variabel Kinerja Mengajar Guru 43 Tabel 3.4 : Validity Item Analysis Kinerja Mengajar Guru... 49 Tabel 3.5 : Reliabilitas Kinerja Mengajar Guru... 50 Tabel 4.1 : Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin... 53 Tabel 4.2 : Karakteristik Responden Berdasarkan Jenjang Pendidikan... 54 Tabel 4.3 : Diskripsi Frekuensi Kinerja Mengajar Guru SD yang Sudah bersertifikasi... 55 Tabel 4.4 : Diskripsi Frekuensi Kinerja Mengajar Guru SD yang Belum Bersertifikasi... 55 Tabel 4.5 : Diskripsi Frekuensi Kinerja Mengajar Guru SD Berlatarbelakang Pendidikan S1... 56 Tabel 4.6 : Diskripsi Frekuensi Kinerja Mengajar Guru SD yang Berlatarbelakang Non S1... 56 Tabel 4.7 : Hasil Uji Normalitas Data... 57 Tabel 4.8 : Analisis nilai (mean) Kinerja Mengajar Guru Bersertifikasi... 58 : Analisis Perbedaan Kinerja Mengajar Guru yang Sudah Bersertifikasi dengan yang Belum Bersertifikasi... 59 Tabel 4.10 : Analisis nilai Rata-rata (mean) Kinerja Mengajar Guru S1 dengan Non S1... 60 Tabel 4.11 : Analisis Perbedaan Kinerja Mengajar Guru S1 dengan Non S1... 61 ix

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 : Prosedur Sertifikasi Guru dalam Jabatan.. 25 Gambar 3.1 : Model Penelitian.. 39 x