SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Pendidikan. Oleh: DEWANDA YOGI ANDWIKO

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH METODE PEER LEARNING DENGAN PENDEKATAN MASTERY LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA MTS AL HIDAYAH PURWASABA

PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DENGAN STRATEGI THINK TALK WRITE

RAHMAT KUSUMAWARDHANI

PENGARUH STRATEGI THINK PAIR SHARE

PENGARUH PROBLEMS BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA SMP MUHAMMADIYAH PURWOREJO

PENGARUH PEMBELAJARAN DOUBLE LOOP PROBLEM SOLVING TERHADAP KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIKA SISWA SMP NEGERI 1 PURWOKERTO

PENGARUH PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN GEOGEBRA TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN PERCAYA DIRI SISWA SMP MUHAMMADIYAH MAJENANG

PENGARUH PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DAN PERCAYA DIRI SISWA SMP NEGERI 1 SOKARAJA

PERBEDAAN PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN ADVANCE ORGANIZER

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STRUCTURED NUMBERED HEADS

PENGARUH DISCOVERY LEARNING BERBANTUAN GEOGEBRA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR DAN PEMAHAMAN KONSEP TRANSFORMASI GEOMETRI SISWA MAN PURWOKERTO 1

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN IDEAL PROBLEM SOLVING TERHADAP BERPIKIR KREATIF DAN PERCAYA DIRI SISWA DI SMP NEGERI 2 RAWALO

PENGARUH PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN SUPERITEM DENGAN SCAFFOLDING TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA SMP NEGERI 4 PURWOKERTO

PENGARUH KOMIK MATEMATIKA SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DALAM METODE DISKUSI TERHADAP MINAT DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA SMP

PERBANDINGAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA SMP N 1 KALIBAGOR ANTARA YANG DIAJAR DENGAN PEMBELAJARAN GENERATIF DAN PEMBELAJARAN LANGSUNG

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Syarat Mencapai. Gelar Sarjana Strata 1 (S1) Prodi Pendidikan Matematika. Oleh: HENDAR PUJI UTOMO

PENERAPAN PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DENGAN STRATEGI TGT (TEAM GAMES TOURNAMENT)

KORELASI ANTARA PERCAYA DIRI DENGAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA SMP MUHAMMADIYAH BANYUMAS

UPIK MA RIFATUR RIZQI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

PENGARUH DISCOVERY LEARNING BERBANTU CABRI 3D TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS DAN MINAT BELAJAR SISWA SMP NEGERI 1 KROYA

HUBUNGAN ANTARA MATHEMATICAL HABITS OF MIND (MHM) DENGAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA SMP NEGERI 1 BANYUMAS

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN RASA PERCAYA DIRI SISWA MENGGUNAKAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE LEARNING TOURNAMENT

PENINGKATAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA KELAS VIII MELALUI PROBLEM BASED LEARNING

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP) PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2013

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS SISWA MENGGUNAKAN PEMBELAJARAN GENERATIVE PADA KELAS VII SMP MUHAMMADIYAH KALIWIRO

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Pendidikan. Oleh ENDAH TRIWAHYUNI

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR REFLEKTIF MATEMATIKA DITINJAU DARI INTELLIGENCE QUOTIENT (IQ) SISWA SMP N 8 PURWOKERTO

DESKRIPSI KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DITINJAU DARI KEAKTIFAN BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP MUHAMMADIYAH 1 PURWOKERTO

(Pada Siswa Kelas VIII Semester Genap SMP Negeri 2 Gatak Tahun Ajaran 2012/2013) SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN SIKAP KERJA KERAS SISWA MENGGUNAKAN PROBLEM BASED LEARNING KELAS VIIF SMP N 2 ADIPALA

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIS DAN KONSEP DIRI SISWA SMP NEGERI 8 PURWOKERTO

Diajukan Oleh : DWI ROSITA AGUSYATI A

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIS SISWA KELAS VII SMP NEGERI 8 PURWOKERTO (Ditinjau dari Domain Kecerdasan McKenzie)

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBEX TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 RAWALO MATA PELAJARAN BIOLOGI TAHUN AJARAN 2016/2017

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN MODEL LEARNING CYCLE 7E TERHADAP KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS KELAS VIII E SMP NEGERI 1 KEMBARAN

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Pendidikan. Oleh: BUDI KURNIAWAN

DESKRIPSI PROSES BERPIKIR SISWA KELAS VIII DALAM MEMECAHKAN MASALAH MATEMATIKA DITINJAU DARI GAYA KOGNITIF FIELD DEPENDENT DAN FIELD INDEPENDENT

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA KELAS VIII F MELALUI MODEL PEMBELAJARAN THE POWER OF TWO DI SMP NEGERI 5 PURWOKERTO

IDENTIFIKASI KESALAHAN JAWABAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATEMATIKA DITINJAU DARI FASE PEMECAHAN MASALAH POLYA

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Matematika

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KREATIF- PRODUKTIF

PENGARUH METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DENGAN STRATEGI REACT TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 SUSUKAN

DESKRIPSI KEMAMPUAN PEMODELAN MATEMATIKA SISWA SMP NEGERI 2 KALIGONDANG DITINJAU DARI GAYA BELAJAR DAN GENDER

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh MULYATI

Oleh: NURUL NA MATUL MUFIDA A

DESKRIPSI KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS SISWA SMP NEGERI 3 SUMBANG DALAM MENYELESAIKAN SOAL OPEN-ENDED DITINJAU DARI GAYA BERFIKIR

UPAYA MENINGKATKAN MINAT DAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION DI KELAS VIIC SMP N 1 KEMBARAN

DESKRIPSI KEMAMPUAN PENALARAN ANALOGI MATEMATIS DITINJAU DARI GAYA BERPIKIR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 PURBALINGGA

DESKRIPSI KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN SIKAP TANGGUNG JAWAB SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 BUKATEJA PADA MATERI TEOREMA PYTHAGORAS

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Pendidikan. Oleh FERANDIKA ROMADONA

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV SD NEGERI 3 SIWARAK

PENGARUH PEMBELAJARAN LANGSUNG MENGGUNAKAN KALKULATOR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA MATERI PECAHAN DI KELAS IV SD NEGERI 1 PURBALINGGA WETAN

DESKRIPSI KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS DAN SELF-EFFICACY SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 BUKATEJA

DESKRIPSI KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWADITINJAU DARI SPIRITUAL QUOTIENT (SQ) KELAS VIII SMP NEGERI 1 BATURRADEN

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR ANALITIK MATEMATIS SISWA SMP NEGERI 2 RAWALO (Ditinjau dari Tipe Kepribadian David Keirsey)

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR ANALOGI SISWA SMK NEGERI 1 PURWOKERTO

Diajukan Oleh: ANTA VINI MARADANI A

HUBUNGAN ANTARA SELF EFFICACY DENGAN MINAT MEMBACA SISWA DI PERPUSTAKAAN SD NEGERI 1 SAMBIRATA

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP DAN KEMANDIRIAN BELAJAR MELALUI DISCOVERY LEARNING PADA SISWA KELAS VIII A SMP NEGERI 8 PURWOKERTO

DESKRIPSI PENGETAHUAN PROSEDURAL MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 9 PURWOKERTO

ANALISIS KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA KELAS VII MTS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

(Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Klego Tahun Ajaran 2012/2013) SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan. Guna Mencapai Derajad Sarjana S-1

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR MATEMATIS RIGOR SISWA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

DESKRIPSI KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DITINJAU DARI GAYA BERPIKIR SISWA SMP NEGERI 3 AJIBARANG

DESKRIPSI KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS DAN SELF REGULATED SISWA SMP NEGERI 5 PURWOKERTO

DESKRIPSI PERILAKU MENYONTEK SISWA DITINJAU DARI KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS PADA SISWA KELAS VIII SMP MA ARIF NU 2 MAJENANG

IMPLEMENTASI PENDEKATAN SAINTIFIK DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAMS GAMES TOURNAMENT (TGT) UNTUK MENINGKATKAN

DESKRIPSI KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA SMP NEGERI 2 PURWOKERTO DITINJAU DARI MULTIPLE INTELLIGENCES DAN GENDER

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR ANALITIS MATEMATIS DITINJAU DARI SELF AWARENESS SISWA SMP NEGERI 2 PURWOKERTO

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR INTUITIF DALAM MATEMATIKA DITINJAU DARI PERBEDAAN GENDER SISWA SMP ISTIQOMAH SAMBAS PURBALINGGA

SKRIPSI. Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan GITA LESTARI

PENGEMBANGAN MEDIA CD PEMBELAJARAN MATEMATIKA MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE TPS POKOK BAHASAN TEOREMA PYTHAGORAS

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

ERNAWATI A

PENINGKATAN KEMANDIRIAN BELAJAR DAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA MELALUI RECIPROCAL TEACHING

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR ANALITIK MATEMATIS DITINJAU DARI TES POTENSI AKADEMIK (TPA) SISWA SMP ISTIQOMAH SAMBAS PURBALINGGA

DESKRIPSI KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA KELAS VII G SMP MUHAMMADIYAH 1 PURWOKERTO (Di Tinjau Dari Tipe Kepribadian Menurut David Keirsley)

PENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN TUTORIAL DAN NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) TERHADAP HASIL BELAJAR

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR ALJABAR SISWA SMP NEGERI 4 BANYUMAS DITINJAU DARI GENDER

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2015

MENINGKATKAN KEMANDIRIAN BELAJAR DAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA KELAS XI APHPP 1 SMK N 1 KALIBAGOR MELALUI PROBLEM BASED LEARNING

PENGARUH MODEL BELAJAR MANDIRI TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V SD NEGERI PANGEBATAN KABUPATEN BANYUMAS TAHUN AJARAN 2010/2011

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. PendidikanMatematika DEVID AGUS HARTATO A

DESKRIPSI KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIKA AKTIVIS OSIS DAN NON AKTIVIS OSIS KELAS VIII D SMP NEGERI 3 KEBASEN

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Oleh: NURYATI A

SKRIPSI Diajukan Guna Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Gelar Sarjana S-I. Oleh: Rina Fitria

PEMBELAJARAN MODEL MISSOURI MATHEMATICS PROJECT UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS DI SMP MUHAMMADIYAH 2 PURWOKERTO

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPECONCEPT SENTENCE BERBANTU MEDIA GAMBAR TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS PUISI DI KELAS V SEKOLAH DASAR

( Pada Kelas VIII Semester II SMP Muhammadiyah 1 Surakarta ) SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1

ANALISIS METAKOGNITIF SISWA DALAM PEMECAHAN MASALAH SEGIEMPAT PADA SISWA SMP. Disusun Oleh: APRILIA SUSANTI A

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Matematika

STUDI KOMPARASI STRATEGI GI (GROUP INVESTIGATION) DAN TEAM QUIZ TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SD NEGERI 05 TAWANGMANGU 2015/2016 SKRIPSI

Transkripsi:

PENGARUH PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION DENGAN STRATEGI PEMECAHAN MASALAH IDEAL TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIS SISWA SMP NEGERI 4 SUMBANG SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Pendidikan Oleh: DEWANDA YOGI ANDWIKO 1301060091 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2017 i

ii

iii

iv

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr.Wb. Alhamdulillahirobbil alamin, puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT yang senantiasa memberikan nikmat kepada kita, serta limpahan rahmat, hidayah serta karunia-nya, sehingga peneliti dapat menyelesaikan skripsi berjudul PENGARUH PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION DENGAN STRATEGI PEMECAHAN MASALAH IDEAL TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIS SISWA SMP NEGERI 4 SUMBANG. Peneliti menyadari sepenuhnya bahwa selama proses penyusunan skripsi ini mendapat bantuan serta bimbingan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, peneliti mengucapkan banyak terima kasih kepada : 1. Dr. H. Syamsuhadi Irsyad, S.H., M.H., Rektor Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 2. Drs. Pudiyono, M.Hum., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 3. Eka Setyaningsih, M.Si, Kaprodi Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 4. Chumaedi Sugihandardji, M.Si, Dosen pembimbing yang telah menyempatkan waktu, pikiran dan tenaganya untuk memberikan bimbingan dan motivasi selama penyusunan skripsi. 5. Dra. Wiwi Parluki, M.Pd, Kepala SMP Negeri 4 Sumbang yang telah memberikan ijin, tempat, serta waktu untuk melaksanakan penelitian ini. v

6. Dwiana Purwaningsih, S.Pd., Guru mata pelajaran matematika kelas VII SMP Negeri 4 Sumbang yang telah memberikan saran dan masukan kepada peneliti pada saat melaksanakan penelitian. 7. Semua pihak yang telah membantu terselesainya skripsi ini yang tidak dapat disebutkan satu persatu baik secara langsung maupun tidak langsung telah memberikan bantuan dan semangat selama penyusunan skripsi ini. Akhir kata peneliti berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi dunia pendidikan dan berbagai pihak yang membutuhkan. Wassalamu alaikum Wr.Wb. Purwokerto, Peneliti Dewanda Yogi Andwiko vi

PERSEMBAHAN Bismillahirrohmanirrohim Dengan segala puji syukur kehadirat Allah SWT serta atas dukungan dan do a dari orang-orang tercinta, akhirnya skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik dan tepat waktu. Oleh karena itu, dengan rasa bangga dan bahagia saya mengucapkan rasa syukur dan terimakasih saya kepada: 1. Bapak Drs. Totok Joko Prasetya dan Ibu Sugiwati selaku orang tua saya yang telah memberikan dukungan moral maupun materi serta do a yang tiada henti untuk kesuksesan saya, karena tiada do a yang paling khusuk selain do a yang terucap dari orang tua. Ucapan terimakasih saja tidak akan pernah cukup untuk membalas kebaikan orang tua, karena itu terimalah persembahan bakti dan cintaku untuk kalian bapak ibuku. 2. Kakak saya Feriko Yogi Pradana, S.Kom. dan adik saya Meriska Yogi Widyasmara yang senantiasa memberikan dukungan, semangat, senyum, dan do anya untuk keberhasilan ini. Terimakasih dan sayangku untuk kalian. 3. Sahabat tersayang dan terbaik Silvia Agustin, terimakasih atas dukungan, doa, perhatian, dan kesabaran yang telah diberikan serta semangat dan insipirasi dalam menyelesaikan skripsi ini. 4. Keluarga besar Komar Hidayat dan Abu Ngabesan yang telah memberikan dukungan dan doa untuk keberhasilan ini. 5. Teman-teman yang senantiasa menemani, mendukung, dan mendo akan saya dalam menimba ilmu. Terimakasih yang sebesar-besarnya untuk kalian semua, akhir kata saya persembahkan skripsi ini untuk kalian semua, orang-orang yang saya sayangi. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat dan berguna untuk kemajuan ilmu pengetahuan di masa yang akan datang. vii

MOTTO Dan katakanlah; bekerjalah kamu, maka Allah dan Rasul-Nya serta orang-orang mukmin akan melihat pekerjaanmu itu (Qs. At-Taubah: 105) viii

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah kemampuan berpikir kritis matematis siswa yang menggunakan pembelajaran Group Investigation dengan strategi pemecahan masalah IDEAL lebih baik dibandingkan dengan kemampuan berpikir kritis matematis siswa yang menggunakan pembelajaran Group Investigation. Metode penelitian yang digunakan adalah True Experimental Design, serta teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah Cluster Random Sampling. Populasi pada penelitian ini seluruh siswa kelas VII SMP Negeri 4 Sumbang tahun pelajaran 2016/2017, sedangkan sampel pada penelitian ini adalah kelas VII A dan VII B. Berdasarkan hasil uji hipotesis pada hasil data post test maka dapat disimpulkan bahwa kemampuan berpikir kritis matematis siswa yang menggunakan pembelajaran Group Investigation dengan strategi pemecahan masalah IDEAL lebih baik dibandingkan dengan kemampuan berpikir kritis matematis siswa yang menggunakan pembelajaran Group Investigation. Kata kunci: kemampuan berpikir kritis matematis, pembelajaran Group Investigation, strategi pemecahan masalah IDEAL ix

ABSTRACT The aim of this research was to identify whether students' mathematical critical thinking ability using Group Investigation learning with IDEAL problem solving strategy was better than students' mathematical critical thinking using Group Investigation learning. The research method used was True Experimental Design, and sampling technique used was Cluster Random Sampling. Population of research was all sixth grade students at SMP Negeri 4 Sumbang in the academic year 2016/2017, while the research sampling was class VII A and VII B. Based on the result of hypothesis testing on the data results of post test, it can be concluded that students' mathematical critical thinking ability using Group Investigation learning with IDEAL problem solving strategy was better than students' mathematical critical thinking using Group Investigation learning. Keywords: the ability of mathematical critical thinking, Group Investigation learning, IDEAL problem solving strategy x

DAFTAR ISI Halaman Judul... i Halaman Persetujuan... ii Halaman Pengesahan... iii Surat Pernyataan... iv Kata Pengantar... v Halaman Persembahan... vii Motto... viii Abstrak... ix Abstract... x Daftar Isi... xi Daftar Tabel... xiii Daftar Lampiran... xiv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 5 C. Tujuan Penelitian.... 5 D. Manfaat Penelitian... 6 BAB II KAJIAN TEORITIK A. Deskripsi Konseptual 1. Variabel Terikat a. Kemampuan Berpikir Kritis... 7 2. Variabel Bebas a. Model Pembelajaran Group Investigation... 11 b. Strategi Pemecahan Masala IDEAL... 16 c. Pembelajaran Group Investigation dengan Strategi Pemecahan Masalah IDEAL... 20 B. Penelitian Relevan... 23 C. Kerangka Pikir... 24 D. Hipotesis Penelitian... 27 xi

BAB III METODE PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian... 28 B. Jenis Penelitian... 28 C. Desain Penelitian... 28 D. Populasi dan Sampel... 29 E. Prosedur Penelitian... 30 F. Teknik Pengumpulan Data... 31 G. Teknik Analisis Data... 32 H. Hipotesis Statistika... 38 BAB VI HASIL DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Data... 39 B. Uji Prasyarat Analisis Data Post Test Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa... 44 C. Uji Hipotesis... 45 D. Pembahasan Penelitian... 48 BAB V SIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan... 55 B. Saran... 56 DAFTAR PUSTAKA... 57 LAMPIRAN xii

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Langkah-Langkah Pembelajaran Group Investigation... 16 Tabel 2.2 Langkah-Langkah Pembelajaran Group Investigation dengan Strategi Pemecahan Masalah IDEAL... 21 Tabel 3.1 Desain Penelitian... 29 Tabel 4.1 Hasil Uji Homogenitas Varians Nilai UAS Semester Ganjil... 39 Tabel 4.2 Hasil Uji Pearson Correlation Product Moment Soal Post Test... 40 Tabel 4.3 Hasil Uji Reability Analysis Soal Post Test... 41 Tabel 4.4 Kesimpulan Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Soal Post Test... 41 Tabel 4.5 Statistik Hasil Post Test Kelas yang Menggunakan Pembelajaran Group Investigation dengan Strategi Pemecahan Masalah IDEAL... 42 Tabel 4.6 Statistik Nilai Hasil Post Test Kelas yang Menggunakan Pembelajaran Group Investigation... 43 Tabel 4.7 Hasil Uji Normalitas Data Post Test Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa... 44 Tabel 4.8 Hasil Uji Homogenitas Data Post Test Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa... 45 Tabel 4.9 Hasil Uji Hipotesis Data Post Test Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa... 47 Tabel 4.10 Perbandingan Rata-Rata Indikator Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa Kelas yang menggunakan pembelajaran Group Investigation dengan strategi pemecahan masalah IDEAL dan Kelas yang menggunakan pembelajaran Group Investigation... 53 xiii

DAFTAR LAMPIRAN LAMPIRAN A. Perangkat dan Instrumen Penelitian 1. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Kelas Eksperimen 1... 58 2. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Kelas Eksperimen 2... 127 3. Kisi-Kisi Soal Post Test... 188 4. Soal Post Test... 190 5. Kunci Jawaban Post Test... 192 6. Pedoman Penilaian Post Test... 195 7. Lembar Observasi Guru dan Siswa... 197 LAMPIRAN B. Hasil Observasi Guru dan Siswa 1. Hasil Observasi Guru Kelas Eksperimen 1 dan Eksperimen 2... 207 2. Hasil Observasi Siswa Kelas Eksperimen 1 dan Eksperimen 2... 231 LAMPIRAN C. Data Awal (Nilai UAS Semester Ganjil) 1. Daftar Nilai UAS Kelas VII A... 245 2. Daftar Nilai UAS Kelas VII B... 246 LAMPIRAN D. Data Hasil Penelitian 1. Daftar Nilai Uji Coba Soal Post Test... 247 2. Daftar Nilai Post Test Kelas Eksperimen 1... 248 3. Daftar Nilai Post Test Kelas Eksperimen 2... 249 LAMPIRAN E. Hasil Uji SPSS 16.0 1. Hasil Uji Homogenitas Nilai UAS Kelas Sampel... 250 2. Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Butir Soal Post Test... 251 3. Hasil Uji Hipotesis... 252 LAMPIRAN F. Hasil Pengerjaan Soal Post Test Siswa Hasil Pengerjaan Soal Post Test Siswa... 253 LAMPIRAN G. Dokumentasi Dokumentasi... 262 LAMPIRAN H. Surat-Surat Keperluan Penelitian Surat-Surat Keperluan Penelitian... 263 LAMPIRAN I. Biodata Peneliti Riwayat Hidup... 264 xiv