UPIK MA RIFATUR RIZQI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

dokumen-dokumen yang mirip
PENERAPAN PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DENGAN STRATEGI TGT (TEAM GAMES TOURNAMENT)

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Pendidikan. Oleh ENDAH TRIWAHYUNI

PENINGKATAN KEMANDIRIAN BELAJAR DAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA MELALUI RECIPROCAL TEACHING

SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana (S-1) Disusun Oleh: ERNAWATI

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN RASA PERCAYA DIRI SISWA MENGGUNAKAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE LEARNING TOURNAMENT

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN SIKAP KERJA KERAS SISWA MENGGUNAKAN PROBLEM BASED LEARNING KELAS VIIF SMP N 2 ADIPALA

PENINGKATAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA KELAS VIII MELALUI PROBLEM BASED LEARNING

PEMBELAJARAN MODEL MISSOURI MATHEMATICS PROJECT UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS DI SMP MUHAMMADIYAH 2 PURWOKERTO

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP DAN KEMANDIRIAN BELAJAR MELALUI DISCOVERY LEARNING PADA SISWA KELAS VIII A SMP NEGERI 8 PURWOKERTO

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2015

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Pendidikan. Oleh: BUDI KURNIAWAN

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS MELALUI COOPERATIVE LEARNING

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Syarat. Mencapai Gelar Sarjana Strata Satu (S1) Disusun Oleh : AJENG DEWI WULANDARI ( )

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS SISWA MENGGUNAKAN PEMBELAJARAN GENERATIVE PADA KELAS VII SMP MUHAMMADIYAH KALIWIRO

ANALISIS KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA KELAS VII MTS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Pendidikan. Oleh FERANDIKA ROMADONA

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA KELAS VIII F MELALUI MODEL PEMBELAJARAN THE POWER OF TWO DI SMP NEGERI 5 PURWOKERTO

MENINGKATKAN KEMANDIRIAN BELAJAR DAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA KELAS XI APHPP 1 SMK N 1 KALIBAGOR MELALUI PROBLEM BASED LEARNING

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Pendidikan. Oleh: DEWANDA YOGI ANDWIKO

PENGARUH PROBLEMS BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA SMP MUHAMMADIYAH PURWOREJO

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIS SISWA KELAS VII SMP NEGERI 8 PURWOKERTO (Ditinjau dari Domain Kecerdasan McKenzie)

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Pendidikan. Oleh: MUHIMMATUL LATHIFAH

DESKRIPSI KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS SISWA SMP NEGERI 3 SUMBANG DALAM MENYELESAIKAN SOAL OPEN-ENDED DITINJAU DARI GAYA BERFIKIR

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

RAHMAT KUSUMAWARDHANI

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIS DAN KONSEP DIRI SISWA SMP NEGERI 8 PURWOKERTO

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN MODEL LEARNING CYCLE 7E TERHADAP KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS KELAS VIII E SMP NEGERI 1 KEMBARAN

DESKRIPSI KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS DAN SELF-EFFICACY SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 BUKATEJA

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2017

DESKRIPSI KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DITINJAU DARI KEAKTIFAN BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP MUHAMMADIYAH 1 PURWOKERTO

PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DENGAN STRATEGI THINK TALK WRITE

PENGARUH STRATEGI THINK PAIR SHARE

DESKRIPSI PROSES BERPIKIR SISWA KELAS VIII DALAM MEMECAHKAN MASALAH MATEMATIKA DITINJAU DARI GAYA KOGNITIF FIELD DEPENDENT DAN FIELD INDEPENDENT

SKRIPSI Diajukan Guna Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Gelar Sarjana S-I. Oleh: Rina Fitria

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Pendidikan. Oleh INDAH DWI HADIYANTI

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR REFLEKTIF MATEMATIKA DITINJAU DARI INTELLIGENCE QUOTIENT (IQ) SISWA SMP N 8 PURWOKERTO

DESKRIPSI KEMAMPUAN PENALARAN ANALOGI MATEMATIS DITINJAU DARI GAYA BERPIKIR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 PURBALINGGA

PENINGKATAN KEMANDIRIAN DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MATERI PECAHAN MELALUI PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK DI KELAS IV SN NEGERI 2 BANTARWUNI

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

ANALISIS KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS DAN KECERDASAN EMOSIONAL PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 SUMBANG

PENGARUH METODE PEER LEARNING DENGAN PENDEKATAN MASTERY LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA MTS AL HIDAYAH PURWASABA

DESKRIPSI KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS DAN SELF REGULATED SISWA SMP NEGERI 5 PURWOKERTO

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN SOSIAL SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPS TERPADU DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE PAIR CHEKS

PENGEMBANGAN LKS MATEMATIKA KONTEKSTUAL BERORIENTASI KARAKTER PEDULI SOSIAL PADA MATERI PERBANDINGAN DI SMP

UPAYA MENINGKATKAN MINAT DAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION DI KELAS VIIC SMP N 1 KEMBARAN

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN IDEAL PROBLEM SOLVING TERHADAP BERPIKIR KREATIF DAN PERCAYA DIRI SISWA DI SMP NEGERI 2 RAWALO

PENERAPAN PENDEKATAN PEMECAHAN MASALAH DENGAN METODE POLYA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PENALARAN SISWA KELAS VII SMPN 2 KAUMAN

PENERAPAN METODE PEMECAHAN MASALAH DENGAN PENDEKATAN RECIPROCAL TEACHING

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Setara Satu (S.1) oleh: Efa Kurniasih

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS CERPEN DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA TAYANGAN FILM PENDEK PADA SISWA KELAS IX C SMP NEGERI 9 PURWOKERTO TAHUN AJARAN

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENERAPAN TAHAPAN POLYA MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD

PENGARUH PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DAN PERCAYA DIRI SISWA SMP NEGERI 1 SOKARAJA

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STRUCTURED NUMBERED HEADS

SKRIPSI. Diajukan Sebagai Syarat Untuk Memenuhi Gelar Sarjana Pendidikan. Oleh : KARTIKA TUNGGAL ISNAENI

DESKRIPSI KEPERCAYAAN DIRI DAN KEMAMPUAN PENALARAN ADAPTIF MATEMATIKA SISWA SMP DIPONEGORO 10 PEKUNCEN

UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DENGAN METODE PROBLEM SOLVING PADA SISWA KELAS VII B SMP NEGERI 2 BABADAN TAHUN PELAJARAN

ANALISIS KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA PADA MATERI SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL KELAS VIII SMP NEGERI 2 PADAMARA

DESKRIPSI KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA SMP NEGERI 2 PURWOKERTO DITINJAU DARI MULTIPLE INTELLIGENCES DAN GENDER

PENERAPAN MODEL DISCOVERY LEARNING

DESKRIPSI KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIKA AKTIVIS OSIS DAN NON AKTIVIS OSIS KELAS VIII D SMP NEGERI 3 KEBASEN

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR MATEMATIS RIGOR SISWA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA

DESKRIPSI KEMAMPUAN PEMODELAN MATEMATIKA SISWA SMP NEGERI 2 KALIGONDANG DITINJAU DARI GAYA BELAJAR DAN GENDER

PENGARUH PEMBELAJARAN DOUBLE LOOP PROBLEM SOLVING TERHADAP KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIKA SISWA SMP NEGERI 1 PURWOKERTO

SKRIPSI. Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan GITA LESTARI

DESKRIPSI PENGETAHUAN PROSEDURAL MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 9 PURWOKERTO

SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi sebagian dari syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Proram Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Oleh : Fitri Arif Kholidah A

SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Salah Satu Persyaratan Mencapai Gelar Sarjana Strata Satu ( S-1) Oleh : JOHAN

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TWO STAY TWO STRAY UNTUK MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI SISWA KELAS VIIIE DI MTSN SAMPUNG

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION) UNTUK MENINGKATKAN

SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi sebagian dari Syarat memperoleh gelar sarjana pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR ANALITIS MATEMATIS DITINJAU DARI SELF AWARENESS SISWA SMP NEGERI 2 PURWOKERTO

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Strata 1 (S-1) Oleh MAYA KHARISMA

DESKRIPSI KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DITINJAU DARI GAYA BERPIKIR SISWA SMP NEGERI 3 AJIBARANG

PENERAPAN PENDEKATAN PMRI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI BILANGAN KELAS VII A MTs HASANUDDIN PONCOL TAHUN PELAJARAN 2016/2017

PENERAPAN MODEL TWO STAY TWO STRAY UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA KELAS VA SD NEGERI KEDUNGUTER BANYUMAS

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR ALJABAR SISWA SMP NEGERI 4 BANYUMAS DITINJAU DARI GENDER

Oleh LINA DEWI ANDRAINI NIM Skripsi ini ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan

DESKRIPSI PROSES BERPIKIR SISWA SMA NEGERI AJIBARANG PADA MATERI GEOMETRI (Ditinjau Dari Teori Jerome S. Bruner)

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS POSTER MELALUI METODE PROBLEM SOLVING

Oleh: JANNATUN NA IM. Skripsi ini ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan. untuk mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan

ANALISIS KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 KEMBARAN MATERI SEGITIGA DAN SEGIEMPAT

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) DISERTAI HANDOUT

PENGARUH PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN GEOGEBRA TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN PERCAYA DIRI SISWA SMP MUHAMMADIYAH MAJENANG

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA CEPAT MELALUI PEMBELAJARAN DENGAN TEKNIK SKIMMING PADA SISWA KELAS XI SMA NEGERI SUMPIUH

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Strata satu (S-1) Oleh: SIGIT ERTANTO

PENGARUH DISCOVERY LEARNING BERBANTUAN GEOGEBRA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR DAN PEMAHAMAN KONSEP TRANSFORMASI GEOMETRI SISWA MAN PURWOKERTO 1

KORELASI ANTARA PERCAYA DIRI DENGAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA SMP MUHAMMADIYAH BANYUMAS

DESKRIPSI KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWADITINJAU DARI SPIRITUAL QUOTIENT (SQ) KELAS VIII SMP NEGERI 1 BATURRADEN

PENERAPAN METODE MIND MAPPING

ANALISIS KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS IX SMP NEGERI 1 PANDANARUM PADA MATERI KESEBANGUNAN DAN KEKONGRUENAN

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN GUIDED DISCOVERY LEARNING

DESKRIPSI KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA KELAS VII SMP NEGERI 4 PURWOKERTO (Ditinjau dari Tipe Kepribadian David Keirsey)

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

DESKRIPSI KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA KELAS VII G SMP MUHAMMADIYAH 1 PURWOKERTO (Di Tinjau Dari Tipe Kepribadian Menurut David Keirsley)

DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR INTUITIF DALAM MATEMATIKA DITINJAU DARI PERBEDAAN GENDER SISWA SMP ISTIQOMAH SAMBAS PURBALINGGA

Transkripsi:

i UPAYA MENINGKATKAN MINAT DAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA KELAS VIIIA SMP DIPONEGORO 7 GUMELAR MELALUI PEMBELAJARAN STAD DENGAN PENDEKATAN SAINTIFIK SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan UPIK MA RIFATUR RIZQI 1201060034 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2017

ii ii

iii

iv iv

v ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan minat dan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa kelas VIII A SMP Diponegoro 7 Gumelar tahun ajaran 2016/2017 pada materi Sistem Persamaan Linear Dua Variabel dengan diterapkannya pembelajaran kooperatif tipe STAD dengan pendekatan Saintifik. Penelitian ini dilaksanakan di SMP Diponegoro 7 Gumelar pada bulan Oktober- November 2016. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas. Subjek penelitian adalah siswa kelas VIII A SMP Diponegoro 7 Gumelar semester gasal tahun ajaran 2016/2017. Penelitian ini dilaksanakan dalam 3 siklus dimana siklus pertama terdiri dari 2 pertemuan, siklus kedua terdiri dari 2 pertemuan dan siklus 3 terdiri dari 2 pertemuan. Tahapan dalam setiap siklus meliputi perencanaan, pelaksanaan, observasi, evaluasi dan refleksi. Untuk mengukur minat belajar siswa menggunakan angket minat belajar dan lembar observasi minat belajar. Sedangkan untuk mengukur tes kemampuan pemecahan masalah matematis menggunakan tes uraian yang diberikan setiap akhir siklus. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh rata-rata minat siswa pada siklus I adalah 52,125% kriteria cukup baik, dan semakin meningkat lagi setelah dilaksanakan siklus II yaitu menjadi sebesar 65,08% dengan kriteria baik, kemudian di siklus III meningkat menjadi 74,65% dengan kriteria baik. Selain minat belajar siswa, kemampuan pemecahan masalah matematis siswa juga mengalami peningkatan dari setiap siklusnya. Rata-rata tes kemampuan pemecahan masalah matematis siswa pada tes siklus I sebesar 54,71 dengan kriteria cukup baik, kemudian pada siklus II meningkat menjadi rata-rata nilai sebesar 61,91 dengan kriteria baik dan mengalami banyak peningkatan pada tes siklus III menjadi 72,25 dengan kriteria baik. Berdasarkan data-data yeng diperoleh dapat disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran STAD dengan pendekatan Saintifik dapat meningkatkan minat dan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa kelas VIII A SMP Diponegoro 7 Gumelar. Kata kunci : Minat, Pemecahan Masalah, Model Pembelajaran Kooperatif tipe STAD, Pendekatan Saintifik. v

vi ABSTRACT This research aimed to improve students interest and skill in solving mathematics problem for eight grade students SMP Diponegoro 7 Gumelar academic years 2016/2017 on system of linier equation with two variables by applying cooperative learning model type STAD through scientific approach. This research was carried out in SMP Diponegoro 7 Gumelar from October-November 2016. This class action research took student of eight grade of SMP Diponegoro 7 Gumelar as subject in even semester academic years 2016/2017. This reseach was carried out in three cycles with 2 meeting for each cycle, with stages as follow; planning, acting, observation, evaluation and reflection. In order to measure students learning interest, the questionnaire and observation were carried out. However to measure students mathematic problem solving skill the test was given at the end of each cycle. Based on the research, the average of students interest in cycle I was 52,125% with quite good criteria, and it was improved after cycle II into 65,08% with good criteria then in cycle III it was improved into 74,65% with good criteria. Beside students learning interest, their mathematic problem solving skill also improved in every cycle. The average test score of students mathematic problem solving in cycle I was 54,71 with quite good criteria, and in cycle II improved into 61,91 with good criteria and improved very well in cycle III into 72,25 with good criteria. Based on the collected data, it can be cocluded that the application of STAD learning model through scientific approach could improve students learning interest and skill in solving mathematic problem in class VIII A SMP Diponegoro 7 Gumelar. Keywords : learning interest, problem solving, cooperative learning model, STAD type, scientific approach vi

vii MOTTO Barang siapa bersungguh-sungguh, sesungguhnya kesungguhannya itu adalah untuk dirinya sendiri. (QS. Al-Ankabut [29] : 6) Hargailah prosesmu, bukan hasilmu. Menjadi baik itu lebih baik. Jika orang lain melihatmu berbeda, yakinlah kamu tidak pernah berbeda di mata Allah SWT. Kecerdasan bukanlah tolak ukur kesuksesan, tapi dengan menjadi cerdas kita dapat menggapai kesuksesan.

viii PERSEMBAHAN Alhamdulillah puji syukur kehadirat Allah SWT atas rahmat dan karunia- Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Skripsi ini penulis persembahkan kepada : Kedua orang tuaku tercinta, Bapak Kudiyono dan Ibu Daryuti yang selalu memberikan kasih sayang, semangat, dan pengorbanan serta do a yang tiada henti dipanjatkan untuk kebaikan dan kesuksesanku. Adiku, Aska Zulfahnur Firdaus yang selalu menjadi semangat dan menjadi motivasiku dalam menyelesaikan studi S1 ini. Kakek dan Nenek, yang selalu mendo akan keberhasilanku dan memberi kasih sayang. viii

ix KATA PENGANTAR Assalamu alaikum wr.wb. Alhamdulillahirobbil alamin, puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan kehidupan penuh rahmat, hidayah dan karunia-nya sehingga peneliti dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul Upaya Meningkatkan Minat dan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa Kelas VIIIA SMP Diponegoro 7 Gumelar Melalui Pembelajaran STAD dengan Pendekatan Saintifik. Sholawat serta salam semoga senantiasa tercurahkan kepada junjungan kita Nabi agung Muhammad SAW, para sahabat dan keluarganya serta semua kaum muslimin dan muslimat, termasuk kita semua, Amiin. Pada dasarnya, skripsi ini disusun sebagai syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Matematika Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Peneliti menyadari bahwa tanpa bantuan dari berbagai pihak, skripsi ini tidak akan terselesaikan. Untuk itu peneliti mengucapkan terimakasih kepada : 1. Dr. H. Syamsuhadi Irsyad, S.H, M.H, Rektor Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 2. Drs. Pudiyono, M.Hum, Dekan FKIP Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 3. Eka Setyaningsih, M.Si, Ketua Program Studi Pendidikan Matematika FKIP Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 4. Drs. Ahmad, M.Pd, Dosen pembimbing yang dengan kesabarannya membimbing dan ketekunannya telah membimbing, mengarahkan dan memberikan motivasi kepada peneliti dalam penyusunan skripsi ini. ix

x 5. Bapak dan Ibu dosen Program Pendidikan Matematika yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat bagi peneliti selama belajar di Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 6. Suherman, S.Ag.,S.Pd, kepala SMP Diponegoro 7 Gumelar yang telah memberikan izin dan waktu untuk penelitian guna mendukung skripsi ini. 7. Nurvitria Kurniasih, S.Pd, Guru matematika kelas VIII A SMP Diponegoro 7 Gumelar yang sangat membantu peneliti dalam melaksanakan penelitian. 8. Seluruh siswa kelas VIII A SMP Diponegoro 7 Gumelar. 9. Semua pihak yang telah membantu pada saat pelaksanaan skripsi ini yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang turut membantu kelancaran terselesaikannya skripsi ini. Peneliti menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, namun peneliti berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi para pembaca, baik mahasiswa, dosen, guru maupun masyarakat. Purwokerto, Peneliti x

xi DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii SURAT PERNYATAAN... iii ABSTRAK... v MOTTO... vii PERSEMBAHAN... viii KATA PENGANTAR... ix DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR GAMBAR... xiv DAFTAR LAMPIRAN... xv BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 5 C. Tujuan Penelitian... 5 D. Manfaat Penelitian... 6 BAB II KAJIAN TEORITIK... 7 A. Deskripsi Konseptual... 7 1. Minat... 7 2. Kemampuan Pemecahan Masalah... 11 3. Model Pembelajaran STAD... 16 4. Pendekatan Saintifik... 19 5. Indikator Pembelajaran Kooperatif dihubungkan dengan Pendekatan Saintifik... 21 6. Materi Matematika Kelas VIII... 22 B. Penelitian Yang Relevan... 23 C. Kerangka Berpikir... 25 D. Hipotesis Tindakan... 26 BAB III METODOLOGI PENELITIAN... 27 A. Tempat dan Waktu Penelitian... 27 B. Jenis Penelitian... 27 C. Desain Penelitian... 27 D. Subjek Penelitian... 28 E. Prosedur Penelitian... 30 F. Teknik Pengambilan Data... 33 G. Teknik Analisis Data... 35 H. Indikator Keberhasilan... 37 xi

xii BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN... 38 A. Hasil Penelitian... 38 B. Pembahasan... 92 BAB V PENUTUP... 100 A. Kesimpulan... 100 B. Saran... 100 DAFTAR PUSTAKA... 102 LAMPIRAN-LAMPIRAN... 110 xii

xiii DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Indikator Kemampuan Pemecahan Masalah... 16 Tabel 2.2 Langkah Pembelajaran STAD... 18 Tabel 2.3 Langkah Saintifik... 20 Tabel 2.4 Langkah STAD dengan Pendekatan Saintifik... 23 Tabel 3.1 Langkah-langkah penerapan STAD dengan Pendekatan Saintifik... 29 Tabel 3.2 Penskoran Angket Minat Belajar Siswa... 34 Tabel 4.1 Hasil Observasi Minat Belajar Siklus I... 49 Tabel 4.2 Hasil Angket Minat Belajar Siklus I... 49 Tabel 4.3 Hasil Penggabungan Observasi dan Angket Minat Belajar Siklus I... 50 Tabel 4.4 Hasil Tes Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siklus I... 50 Tabel 4.5 Hasil Observasi Minat Belajar Siklus II... 70 Tabel 4.6 Hasil Angket Minat Belajar Siklus II... 71 Tabel 4.7 Hasil Penggabungan Observasi dan Angket Minat Belajar Siklus II... 71 Tabel 4.8 Hasil Tes Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siklus II... 72 Tabel 4.9 Hasil Observasi Minat Belajar Siklus III... 89 Tabel 4.10 Hasil Angket Minat Belajar Siklus III... 90 Tabel 4.11 Hasil Penggabungan Observasi dan Angket Minat Belajar Siklus III... 90 Tabel 4.12 Hasil Tes Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siklus III... 91 Tabel 4.13 Persentase Rata-rata Minat Belajar Siswa... 96 Tabel 4.14 Nilai Tes Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa.. 98 xiii

xiv DAFTAR GAMBAR Gambar 4.1 Grafik Persentase Rata-rata Minat Belajar... 97 Gambar 4.2 Grafik Nilai Rata-rata Tes Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis... 98 xiv

xv DAFTAR LAMPIRAN LAMPIRAN A (RPP)... 104 LAMPIRAN B (LKS)... 150 LAMPIRAN C (Kisi-Kisi dan Soal Evaluasi)... 166 LAMPIRAN D (Kisi-Kisi Angket Minat, Angket Minat)... 184 LAMPIRAN E (Pekerjaan Rumah dan Kunci Jawaban)... 194 LAMPIRAN F (Hasil Angket Minat dan Lembar Angket Minat Belajar Siswa)... 198 LAMPIRAN G (Hasil Evaluasi Pemecahan Masalah dan Lembar Jawab Siswa)... 230 LAMPIRAN H (Daftar Hadir dan Lembar Observasi Aktivitas Siswa)... 239 LAMPIRAN I (Lembar Observasi Guru)... 259 LAMPIRAN J (Lembar Observasi Minat Siswa)... 266 LAMPIRAN K (Dokumentasi)... 291 LAMPIRAN L (Jadwal Mata Pelajaran)... 294 LAMPIRAN M (Surat-Surat)... 301 Biodata Peneliti dan Observer... 306 xv